Anda di halaman 1dari 1

Aplikasi turunan dalam dunia farmasi

Aplikasi turunan gak akan jauh dari mencari titik maksimum/minimum dari suatu fungsi. Misalnya
kalau ada fungsi yang bisa menggambarkan bioavailabilitas obat di dalam darah berdasarkan waktu,
dengan turunan bisa dicari kapan bioavailabilitas maksimum/minimum didapat setelah obat
diminum/disuntikkan.

Penerapan Logaritma dalam Menentukan Derajat Keasaman

pH = -log [ H+ ] = log atau [ H+ ] = 10-pH

Jika [ H+ ] = 1 x 10-n , maka pH = n

Jika [ H+] = x x 10-n, maka pH = n log x

Sebaliknya, jika pH = n, maka [ H+ ] = 1 x 10-n

Sebagai suatu contoh perhitungan pH sederhana, perhatikan air murni atau larutan natrium klorida,
yang keduanya bersifat netral. Dalam masing-masing larutan konsentrasi ion H+ adalah 1,0 X 10-7 M.
pH-nya adalah

pH = - log [ H+]

= - log (1,0 X 10-7) = - log 1,0 log 10-7

= - log 1,0 (-7) = 7 log 1,0 = 7 0,00 = 7,00

terlalu banyak kopi atau makanan dan minuman lain kadang-kadang menyebabkan distress lambung
karena ketidakseimbangan asam dalam perut, Kandungan asam berlebih pada lambung akan
menyebabkan sakit mag. Konsumsi asam berlebih juga akan menyebabkan diare. Hal ini
menunjukkan akan pentingnya menghitung derajat keasaman suatu zat agar tidak berbahaya bagi
tubuh.

Keasaman tubuh adalah derajat keasaman (pH) dalam darah dan jaringan. pH tubuh menentukan
apakah suatu proses metabolisme bisa berjalan atau tidak. Derajat keasaman ideal untuk darah dan
jaringan tubuh manusia (kecuali lambung) adalah 7,4 - 7,6. Sangat penting untuk menjaga derajat
keasaman dalam tubuh kita supaya proses metabolisme berjalan dengan baik.

http://khaerunnisaramli.blogspot.co.id/2012/09/penerapan-logaritma-dalam-menentukan.html

Anda mungkin juga menyukai