Anda di halaman 1dari 2

Laporan Praktikum 3

KD: 3.10 :Menganalisis sifat larutan berdasarkan konsep asam basa dan/atau pH
larutan

I. Judul Praktikum : Mengukur pH larutan


II. Tujuan : Menentukan pH larutan yang sudah diketahui Molaritasnya(M)
dengan Indikator Universal
III. Alat dan Bahan:

No Alat Bahan
Nama Jumlah Nama larutan Jumlah
1
2
3
4
5
6

IV. Cara Kerja


1. Celupkanlah 1 lembar kertas indicator universal kedalam larutan yang ingin
diketahui pH nya,lalu keluarkan kertasnya sambil dikibas2x hingga kering
2. Lalu tempelkan kertas indicator tersebut ke kotak skala pH yang warnanya
sesuai
3. Lalu lihat angka pada skala warna pH tersebut dan catat pH hasil pengukuran
mu
V. Table Hasil Pengamatan

No Larutan pH hasil Konsentrasi Konsentrasi


pengukuran Ion H+ Ion OH-
1 HCl 0.1 M 1 10-1 10-13
2 HCl 0,01 M
3 H2SO4 0,1 M
4 CH3COOH 0,1 M 3 10-3 10-11
5 NaOH 0,1 M
6 NaOH 0,01 M
7 Ca(OH)2 0,1 M
8 NH4OH 0,1 M
pH +pOH = 14
-log H+ .-logOH- = -log 10-14
10- x -log OH- = 10-14
-
log OH- = 10-14 /10-1 = 10-13
H+ = 10-PH
VI. Pertanyaan

Analisislah hasil pengukuran ,dengan membandingkan harga pH hasil pengukuran


dengan harga pH hasil perhitungan dengan rumus.
Contoh :

1. HCl 0,1 M H+ = 1.0,1 = 10-1 pH = -log H+ = -log 10-1


=1,,berarti Ph praktek = secara teori
2. CH3COOH 0,1M Ka = 10-5
H+ = vKa.M= V10-5 .10-1= v10-6 = 10-3
pH= -log 10-3 = 3
praktek pH=2 ,,,,berarti tidak sama dgn teori..mungkin
terjadi kesalahan dalam membuat larutan,mungkin
kesalahan dalam membaca skala pH,dalam
mengencerkan larutan

Jika harga Ka dari CH3COOH= 10-5 dan Kb dari NH4OH = 1,8.10-5

VII. Kesimpulan
Hubungan antara pH larutan konsentrasi ion H+ dan OH-
………..

Sumber Bacaan :

Nama Praktikan :

Kelas :

(By: yetaf@1204/2021)

Anda mungkin juga menyukai