Anda di halaman 1dari 1

Praktikum Sistem Simulasi Industri

Modul Advanced Process


Kelompok 9
BAB V
KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan
1. Mahasiswa telah mampu menggunakan software Arena dengan modul
Basic Process, Advanced Process, dan Advanced Transfer dalam
melakukan simulasi terhadap kasus mengenai perakitan sepeda.
2. Permasalahan nyata yang disimulasikan menggunakan modul advanced
transfer yaitu proses perakitan sepeda. Permasalahan ini berupa bagaimana
membuat simulasi dari sebuah proses manufaktur perakitan sepeda, dimana
proses itu terdapat beberapa input yang berupa data yang akan digunakan
dalam simulasi perakitan sepeda.
3. Number out yang terdapat pada simulasi kali ini yaitu berjumlah 1500 buah
sepeda, dimana jumlah sepeda ini telah mencapai target prosuksi yang telah
ditetapkan oleh perusahaan.
4. Berdasarkan hasil dari simulasi yang telah dilakukan yaitu simulasi
memiliki number out sebanyak 1500 buah sepeda. Number out ini
merupakan jumlah entitas yang dihasilkan oleh simulasi yang telah
dilakukan yaitu entitas dari sepeda jadi.

4.2 Saran
1. Sebaiknya sebelum memulai praktikum, praktikan memahami terlebih
dahulu modul-modul yang terdapat pada basic process, advanced process,
dan advanced transfer agar memudahkan pada saat praktikum.
2. Sebaiknya alat dan bahan yang digunakan pada saat praktikum telah
disiapkan agar saat praktikum berlangsung tidak terjadi masalah.

Universitas Tanjungpura 36
Program Studi Teknik Industri

Anda mungkin juga menyukai