Anda di halaman 1dari 52

KUMPULAN SOAL

APLIKASI KOMPUTER
Disusun untuk Memenuhi Tugas Perbaikan Mata Kuliah

Aplikasi Komputer

Dosen : Saripudin, ST.,MT

Disusun Oleh :

Vira Fadhilah Arlyni Putri

2A

NIM : 151411032

PROGRAM STUDI DIPLOMA III TEKNIK KIMIA


JURUSAN TEKNIK KIMIA
POLITEKNIK NEGERI BANDUNG
2016
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

DAFTAR ISI
Halaman

Daftar Isi………………………………………………………….......................2

Daftar Tabel……………………………………………………………………..3

Daftrar Grafik…………………………………………………………………..4

Daftar Gambar………………………………………………………………….5

Bagian I (Optimasi)……………………………………………………………..6

1.1 Soal 1……………………………………………………………..............6

1.2 Soal 2……………………………………………………………………..7

1.3 Soal 3……………………………………………………………………..8

Bagian II (Neraca Massa)……………………………………………...............10

2.1 Soal 1…………………………………………………………….............10

Bagian III (Teknik Reaksi Kimia)………………………………….................14

3.1 Soal 1…………………………………………………………………….14

3.2 Soal 2…………………………………………………………….............19

3.3 Soal 3…………………………………………………………….............23

3.4 Soal 4…………………………………………………………….............28

3.5 Soal 5…………………………………………………………………….36

3.6 Soal 6…………………………………………………………….............39

Bagian IV (UTS)………………………………………………………………...44

4.1 Soal 1……………………………………………………………………..44

4.2 Soal 2……………………………………………………………………..49

2
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 3.1. Hasil Perhitungan MATLAB……………………….....................................16

Tabel 3.2. Hasil Perhitungan MATLAB Ca,Cb,Cc,dan Konversi……………………..21

Tabel 3.3. Hasil Perhitungan MATLAB Ca,Cb,dan Cc………………………………..25

Tabel 3.4. Data Konsentrasi Sampling Laboratorium………………………………….29

Tabel 3.6. Hasil Perhitungan MATLAB……………………………………………….42

Tabel 4.1. Data Konsentrasi Sampling Laboratorium………………………………….44

Tabel 4.1.1 Hasil Perhitungan MATLAB……………………………………...48

Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia


Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

DAFTAR GRAFIK

Halaman

Grafik 3.1. Konsentrasi terhadap Waktu……………………….....................................17

Grafik 3.1.1. Konversi terhadap Waktu………………………………..............17

Grafik 3.1.2. Konsentrasi terhadap Waktu……………………………………..18

Grafik 3.2. Konsentrasi terhadap Waktu……………………………………………….22

Grafik 3.2.1. Konversi terhadap Waktu…………………………………..........22

Grafik 3.3. Konversi terhadap Waktu………………………………………………….28

Grafik 3.6. Konsentrasi terhadap Waktu……………………………………………….43

Grafik 4.1. Konsentrasi terhadap Waktu………………..……………………………...49

DAFTAR GAMBAR

4
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

Halaman

Gambar 2.1. Distilasi…………………………………………………………………..10

Gambar 3.1. Grafik Hasil Perhitungan MATLAB…………………………………….18

Gambar 3.2. Grafik Hasil Perhitungan MATLAB Ca,Cb,Cc,dan Konversi…………..21

Gambar 3.3. Grafik Hasil Perhitungan MATLAB Ca,Cb, dan Cc…………………….28

Gambar 3.4. Grafik Hasil Perhitungan MATLAB………………………………..........35

Gambar 3.5. Grafik Hasil Perhitungan MATLAB……………………………………..39

Gambar 3.6. Grafik Hasil Perhitungan MATLAB……………………………………..43

Gambar 4.1. Grafik Hasil Perhitungan MATLAB………………………………..........48

Gambar 4.2. Grafik Hasil Perhitungan MATLAB……………………………………..52

Bagian I

Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia


Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

OPTIMASI

1.1 SOAL 1

Dari hasil analisis terhadap biaya operasional suatu pompa dalam suatu unit produksi diperoleh
hubungan antara biaya operasional per tahun (C) terhadap daya pompa (x) yang digunakan dalam
unit produksi tersebut sebagai berikut.:

0.03
C = 500 + 0.9x + (150.000)
𝑥

Tentukan daya pompa (x) yang memberikan biaya operasi per tahun (C) minimum dengan
menggunakan:

a. Fungsi standard yang disediakan oleh MATLAB, dengan tebakan awal daya pompa (x)
sebesar 50

Cara Penyelesaian Soal :

- Diinginkan berapa daya pompa (x) yang dibutuhkan untuk membuat biaya operasional
minimum (C).
- Untuk soal ini membutuhkan 2 M-File
- M-File 1 dan M-File 2 di save di folder yang sama
- M-File 1 (Penulisan pada MATLAB)
function C=BOP(x)
C= 500+(0.9*x)+(0.03/x)*(150000)
Penjelasan : Dimana biaya operasional (C) merupakan fungsi dari daya pompa (x) dengan
persamaan C yaitu :
0.03
C = 500 + 0.9x + (150.000)
𝑥

- M-File 2 (Penulisan pada MATLAB)


clc
clear

xtebak = 50
xhasil=fminsearch('BOP',xtebak)

6
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

Penjelasan : Karena ingin mencari biaya operasional (C) minimum maka kita memerlukan
daya pompa (x) tebak untuk perhitungan awal yang selanjutnya nilai (x) akan di hitung
oleh MATLAB sampai mendapatkan biaya operasional (C) minimum. Command yang
digunakan adalah fminsearch, untuk meminimalkan suatu fungsi. BOP merupakan M-File
yang berisi fungsi (C).
- Jawaban : Daya pompa (x) yang dibutuhkan untuk biaya operasional minimum adalah
70.7107, dengan nilai biaya operasional minimum (C) sebesar 627.2792.

1.2 SOAL 2
Dari hasil analisis ekonomi terhadap suatu proses diperoleh suatu persamaan yang
menggambarkan pengaruh variable x1 dan x2 terhadap total biaya operasi proses tersebut.
Diperoleh persamaan berikut :

11900
T = 2.33x1 + ( (x1∗x2) ) + 1.86 x2 + 10

Tentukan nilai x1 dan x2 yang menghasilkan total biaya operasional minimum, dengan tebakan
awal x1 = 10 dan x2= 15

Cara Penyelesaian Soal :

- Diinginkan nilai x1 dan x2 yang menghasilkan total biaya operasional minimum


- Tebakan awal x1 = 10 dan x2= 15
- Untuk soal ini membutuhkan 2 M-File
- M-File 1 dan M-File 2 di save di folder yang sama
- M-File 1 (Penulisan pada MATLAB)
function maksP=minS(x)
x1=x(1)
x2=x(2)

maksP=(2.33*x1)+(11900/(x1*x2))+(1.86*x2)+10

Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia


Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

Penjelasan : Yang dimasukan pada M-File yang pertama adalah variabel yang akan dicari
yang diketahui sebagai x1=x(1) dan x2=x(2), dan persamaan untuk diminimumkan dengan
cara mengetahui nilai x1 dan x2 karena persamaan tersebut merupakan fungsi dari x.
“maksP”adalah persaaan “T” yaitu :

11900
T = 2.33x1 + ( (x1∗x2) ) + 1.86 x2 + 10

- M-File 2 (Penulisan pada MATLAB)


clc
clear
Tebakawal=[10 15]
Shasil=fminsearch('minS',Tebakawal)

Penjelasan : Untuk M-File 2 berisi Tebakan awal x1 dan x2, dan masih menggunakan
command fminsearch untuk meminimalkan fungsi yang ada pada file “minS”
- Jawaban: nilai x1 dan x2 yang membuat biaya operasional minimum ialah x1= 15.9753
dan x2 = 20.0121. Biaya operasional minimum sebesar 15.9753 dan 20.0121.

1.3 SOAL 3
Diperoleh produk dari reaktan dinyatakan dalam persamaan Cp/Cr, dengan persamaan (rumus)
yaitu :
𝐶𝑝 k1 x 𝑒 −(𝑘1+𝑘2) 𝑥 𝑡
=
𝐶𝑟 𝑘1+𝑘2
Tentukan temperature (T) yang dapat menghasilkan produk maksimum.
Cara Penyelesaian Soal :
- Diketahui :
𝑘1 = 1018 𝑥 𝑒 −20000/𝑇
𝑘2 = 1020 𝑥 𝑒 −22000/𝑇
t = 10
- Untuk soal ini membutuhkan 2 M-File
- M-File 1 dan M-File 2 di save di folder yang sama
- M-File 1 (Penulisan pada MATLAB)

8
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

function maksP=minCpr(T)

k1=1e18*exp(-20000/T);
k2=1e20*exp(-22000/T);
t=10;

maksP=(k1+k2)/(k1*exp(-(k1+k2)*t));

Penjelasan: Untuk M-File 1 berisi yang diketahui yaitu k1,k2, dan t. Karena dalam matllab
tidak tersedia perintah fmaxsearch, untuk mendapatkan nilai T pada sata CpCr maksimum
maka persamaan CpCr tersebut dibalikan. Untuk mendapatkan produk maksimum
menggunakan variable (T) yang terdapat pada persamaan fungsi Cp/Cr yang
diminimumkan.

- M-File 2 (Penulisan pada MATLAB)


clc
clear

Tebakawal=100

Thasil=fminsearch('minCpr',Tebakawal)

Penjelasan: Untuk M-File 2 berisi tebakan awal suhu yaitu 100 dan menggunakan
fminsearch untuk meminimalkan fungsi “maksP” yaitu fungsi Cp/Cr.

-
Jawaban: Untuk mendapatkan maksimum produk didapat nilai temperature adalah 30
derjat, dengan nilai k1 = 2.9586 e-272 dan k2 = 3.2975e-299

Bagian II
Neraca Massa

Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia


Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

2.1 SOAL 1

Xylene,styrene,toluene and benzene are to be separated with the array of distillation columns that
is shown below where F,D,B,D1,B1,D2 and B2 are the molar flow rates in mol/min.

7% Xylene
D1
4% Styrene

54% Toluene

35% Benzene

D
2
18% Xylene

24% Styrene

15% Xylene B1 42% Toluene

25% Styrene 16% Benzene

40% Toluene 1
D2 15% Xylene
20% Benzene
10% Styrene

54% Toluene

21% Benzene
B
3

24% Xylene

B2 65% Styrene

10% Toluene

1% Benzene

Gambar 2.1. Destilasi

Cara Penyelesaian Soal :

- Buat ke dalam bentuk matriks


A = [ 0.07 0.18 0.15 0.24
0.04 0.24 0.1 0.65

10
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

0.54 0.42 0.54 0.1


0.35 0.16 0.21 0.01 ]
B = [ 0.15F
0.25F
0.4F
0.2F ]
F adalah laju alir molar masuk = 70 mol/min
- Mencari nilai D1,B1,D2,dan B2

z = inv(A) x B

Jadi, z = A\C`
Tanda (`) merupakan transpos matriks.
- Menambah keterangan pada nilai x yang telah diperoleh
D1 = z(1)
B1 = z(2)
D2 = z(3)
B2 = z(4)
- Mencari nilai D dan B
D = z(1) + z(2)
B = z(3) + z(4)
- Mencari nilai komposisi D dan B
%mencari komposisi yang masuk di D
iD = ([A(:,1) A(:,2)]*[z(1:2)])/D
%mencari komposisi yang masuk di B
iB = ([A(:,3) A(:,4)]*[z(3:4)])/B

Keterangan : Karena nilai matriks sama dengan awal, maka tidak perlu menulis ulang
matriksnya, tapi beri keterangan dengan tanda : yang menandakan bahwa tanda tersebut
memanggil seluruh angka pada baris atau kolom tersebut.

- Untuk menyelesaikan soal ini hanya menggunakan 1 M-file


- M-File (Penulisan pada MATLAB)

Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia


Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

A = [0.07 0.18 0.15 0.24


0.04 0.024 0.1 0.65
0.05 0.42 0.54 0.1
0.35 0.16 0.21 0.01]
F=70
C=[0.15*F 0.25*F 0.4*F 0.2*F]

%A*z=C So, z=inv(A)*C


z=A\C'% artinya z(1)=D1, z(2)=B1, z(3)=D2, z(4)=B2,

D=z(1)+z(2)
xiD=[A(:,1) A(:,2)]*z(1:2)/D

B=z(3)+z(4)
xiB=[A(:,3) A(:,4)]*z(3:4)/B

- Jawaban:
a. Nilai z (D1,B1,D2,dan B2) yang diperoleh
D1= 26.8705
B1= 2.3511
D2= 19.0315
B2= 22.2548
b. Nilai D dan B yang diperoleh
D= 43.7500
B= 26.2500
c. Komposisi yang masuk dari D
Xylene = 0.0789
Styrene = 0.0387
Toluene = 0.5303
Benzene = 0.3347

12
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

d. Komposisi yang masuk dari B


Xylene = 0.1985
Styrene = 0.3965
Toluene = 0.3028
Benzene = 0.1022

Bagian III

Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia


Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

Teknik Rekasi Kimia

3.1 SOAL 1

A ----- B

Jika reaksi diatas diselenggarakan pada reaktor batch dan diketahui k = 108 𝑒 −5000/𝑇
1⁄
𝑗𝑎𝑚 dimana T dalam K. Hitung dan gambarkan distribusi konsentrasi A dan konversi A dalam
rentang waktu 0-0.1 jam (50𝑜 𝐶, Cao = 50 𝑚𝑜𝑙⁄𝑚3) waktu di plot dalam 2 grafik yang berbeda!

Cara Penyelesaian Soal:

- Menghitung Xa dan gambarkan distribusi Ca dengan grafik


- Untuk menyelesaikan soal ini menggunakan 2 M-File
- M-File 1 (Penampilan MATLAB)
function dCdt=batch1(t,Ca)
Tc=50
Tk=Tc+273
k1=1e8*exp(-5000/Tk)
dCdt=-k1*Ca
Penjelasan:
a. M-File 1 berisi variable yang diketahui
b. Tk adalah temperature dalam satuan Kelvin karena disoal dalam bentuk kelvin
c. Dc/dt = -k x Ca ( reaksi orde 1)
d. (t,Ca) adalah variable yang dicari
- M-File 2 (Penulisan pada MATLAB)
clc
clear

tdata=[0:0.01:0.1] %jam dari 0 skala 0.01 sampai 0.1 (sepuluh data)


Ca0=50;

[t Ca]= ode23('batch1',tdata,Ca0)

14
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

Penjelasan:
a. Berisi hal yang diketahui dan pengerjaan integralnya
b. Penulisan tdat adalah dengan format [a:b:c] dimana a adalah nilai awal, b adalah
skala, dan c adalah nilai akhirnya
c. Pengerjaan integral bisa dilakukan dengan menuliskan ode45 atau ode23

- Lanjutan M-File 2
Xa=(Ca0-Ca)/Ca0
Xap=Xa*100
Cp0=0
Cp=Cp0+Ca0*Xa

hasil(:,1)= t
hasil(:,2)= Ca
hasil(:,3)= Xa

Penjelasan:

a. Tanda % berfungsi untuk menambahkan keterangan.


b. Kemudian tuliskan rumus mencari konversi. Jika konversi diinginkan dalam bentuk %,
maka dikali 100

- Lanjutan M-File 2
figure(1)
subplot(3,1,1)
plot(t,Ca,'green')
xlabel ('waktu jam')
ylabel ('kons reaktan mol/m3')

subplot(3,1,2)

Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia


Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

plot (t,Xa,'blue')
xlabel ('waktu jam')
ylabel ('konv% mol/m3')

subplot(3,1,3)
plot(t,Cp,'red')
xlabel ('waktu jam')
ylabel ('kons produk mol/m3')
Penjelasan:
a. Figure(1), menandakan untuk grafik yang pertama.
b. Title berfungsi untuk memberi judul pada grafik.
c. Plot berfungsi untuk menandai apa saja yang akan diplotkan ke dalam grafik, dan
tambahkan ‘warna’ setelah menuliskan apa yang akan diplot jika garis ingin berwarna.
d. Xlabel dan ylabel berfungsi untuk menamai sumbu x dan y.
- Jawaban:
Dari hasil perhitungan diatas didapat nilai t,Ca, dan Xa
Tabel 3.1. Hasil Perhitungan MATLAB
t Ca Xa Cp
0 50 0 0
0.01 41.37 0.17 8.62
0.02 34.24 0.31 15.76
0.03 28.33 0.43 21.67
0.04 23.44 0.53 26.55
0.05 19.558 0.61 30.60
0.06 16.05 0.67 33.95
0.07 13.28 0.73 36.72
0.08 10.99 0.78 39.01
0.09 9.09 0.81 40.90
0.1 7.52 0.85 42.47

16
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

Grafik Konsentrasi reaktan terhadap Waktu


60

Konsentrasi reaktan (mol/m3)


50

40

30

20

10

0
0 0.02 0.04 0.06 0.08 0.1 0.12
waktu (jam)

Grafik 3.1. Konsentrasi terhadap Waktu

Grafik Konversi terhadap Waktu


0.9
0.8
0.7
Konversi (%)

0.6
0.5
0.4
0.3
0.2
0.1
0
0 0.02 0.04 0.06 0.08 0.1 0.12
Waktu (jam)

Grafik 3.1.1. Konversi terhadap Waktu

Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia


Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

Grafik Konsentrasi produk terhadap Waktu


45

Konsentrasi produk (mol/m3)


40
35
30
25
20
15
10
5
0
0 0.02 0.04 0.06 0.08 0.1 0.12
Waktu (jam)

Grafik 3.1.2 Konsentrasi terhadap Waktu

Gambar 3.1. Grafik Hasil Perhitungan MATLAB

18
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

3.2 SOAL 2

Diketahui reaksi:

2A + B ---- C (Reaksi Elementer)

Dengan:

CA0 = 50 t = 0 : 0.1 dt

CB0 = 30 k = 0.055

Cc0 = 0

Tentukan :

1. Cari nilai distribusi CA, CB, dan CC!


2. Cari konversi setiap waktu!

Cara Penyelesaian Soal :

- Reaksi :

2A + B ------- C
Mula-mula CA CB0 CC0
Bereaksi 0,5 CB0XA CB0XA -

Akhir CA0 - CB0XA CB0 – 0,5CB0XA CC0 + 0,5CB0XA

- Untuk menyelesaikan soal ini menggunakan 2 M-File


- M-File 1 (Penulisan pada MATLAB)
function dCbdt=batch2(t,Cb)
global Cb0 Ca0

Cb0=50;Ca0=30;k1=0.055;
Xb=(Cb0-Cb)/Cb0

Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia


Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

Ca= Ca0-0.5*Cb0*Xb

dCbdt= -k1*Cb^2*Ca

Penjelasan: M-File 1 berisi variable yang diketahui dan persamaan (rumus)

- M-File 2 (Penulisan pada MATLAB)


clc
clear

global Cb0 Ca0

tdata = [0:0.01:0.1];
Cb0=50
Ca0=30
Cc0=0
[t Cb]=ode45('batch2',tdata,Cb0)

Xb= (Cb0-Cb)/Cb0
Ca=Ca0-0.5*Cb0*Xb
Cc=Cc0+0.5*Cb0*Xb

figure(1)
subplot (2,1,1)
plot (t,Cb,'red-O',t,Ca,'blue-*',t,Cc,'magenta-o')
xlabel ('waktu (menit)')
ylabel ('konsentrasi(mol/L)')
legend ('Cb','Ca','Cc')

subplot (2,1,2)
plot (t,Xb, 'black-O')

Penjelasan: Global untuk menghubungkan data yang diketahui dari file 1 dengan file 2, M-
file 2 berisi data waktu dan menggunakan commad ode45 untuk menyelesaikan integral

20
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

dari persamaan. Legend memberi keterangan pada grafik karena ada 3 kurva dalam satu
grafik yaitu ( Cb, Ca, Cc).

- Jawaban:
Tabel 3.2. Hasil Perhitungan MATLAB Ca,Cb,Cc, dan Konversi

t Ca Cb Cc Konversi
0 30 50 0 0
0.01 20.0919 30.1838 9.9081 0.3963
0.02 16.6023 23.2045 13.3977 0.5359
0.03 14.6805 19.361 15.3195 0.6128
0.04 13.4236 16.8472 16.5764 0.6631
0.05 12.5211 15.0422 17.4789 0.6992
0.06 11.8335 13.6669 18.1665 0.7267
0.07 11.2876 12.5751 18.7124 0.7485
0.08 10.8409 11.6817 19.1591 0.7664
0.09 10.4668 10.9337 19.5332 0.7813
0.1 10.1479 10.2958 19.8521 0.7941

Gambar 3.2. Grafik Hasil Perhitungan MATLAB Ca,Cb,Cc, dan Konversi

Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia


Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

Grafik Konsentrasi terhadap Waktu


60

50
Komsentrasi (mol/m3)

40

30 Ca
Cb
20
Cc

10

0
0 0.02 0.04 0.06 0.08 0.1 0.12
Waktu (menit)

Grafik 3.2. Konsentrasi terhadap Waktu

Grafik Konversi terhadap Waktu


0.9
0.8
0.7
0.6
Konversi

0.5
0.4
0.3
0.2
0.1
0
0 0.02 0.04 0.06 0.08 0.1 0.12
Waktu (menit)

Grafik 3.2.1 Konversi terhadap setiap Waktu

22
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

3.3 SOAL 3

Diketahui reaksi:

K1
A B

K21

A C
K22
Dengan:

CA0 = 1 mol/L k1 = 0.2

CB0 = 0 mol/L k21 = 0.1

CC0 = 0 mol/L k22 = 0.5

Tentukan :

a. Susunlah neraca massa untuk masing masing komponen yang terlibat jika reaktor batch
diasumsikan beroperasi pada fasa cair (volume konstan)

b. Tentukan profil konsentrasi untuk setiap komponen sepanjang waktu t = [0:1:80]

Cara Penyelesaian Soal:

- Asumsi fasa cair, volume konstan


- tdata = [0:1:80]
- Untuk menyelesaikan soal ini membutuhkan 2 M-File
- M-File 1 (Penulisan pada MATLAB)
- function dCdt=batch3(t,C)

Ca=C(1)
Cb=C(2)
Cc=C(3)
k1=0.2

Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia


Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

k21=0.1
k22=0.05

Ca0=1
Cb0=0
Cc0=0

dCdt= [-k1*Ca-k21*Ca+k22*Cc ; k1*Ca ; k21*Ca-k22*Cc]

Penjelasan: M-File 1 berisi variable yang diketahui Ca0,Cb0,Cc0,k1,k21,dan k22, dengan


C(1) adalah nilai Ca, C(2) adalah nilai Cb, dan C(3) adalah nilai Cc. Persamaan dCdt akan
di integralkan dengan command ode. Variable utama adala t dan C.
- M-File 2
clc
clear

tdata= [0:1:80]
Ca0=1
Cb0=0
Cc0=0
C0=[Ca0 Cb0 Cc0]

[t,C]=ode45('batch3',tdata, C0)

figure(1)
plot (t,C)
title ('Grafik Konsentrasi')
legend ('Ca','Cb','Cc')
grid
xlabel ('waktu (menit)')
ylabel ('konsentrasi(mol/L)')

Penjelasan: M-File 2 berisi tdata dan command ode45 untuk mengintegralkan persamaan
pada file ‘batch3’. Membuat plot grafik legend memberikan keterangan pada garfik, grid
membuat tampilan grafik kotak2, x dan y label penamaan pada sumbu grafik.

24
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

- Jawaban:

Tabel 3.3. Hasil Perhitungan MATLAB Ca,Cb,Cc


t Ca Cb Cc
0 1 0 0
1 0.7428 0.1729 0.0842
2 0.5553 0.3018 0.1429
3 0.4185 0.3984 0.183
4 0.3186 0.4717 0.2098
5 0.2455 0.5277 0.2268
6 0.1919 0.5712 0.2369
7 0.1526 0.6054 0.2421
8 0.1235 0.6328 0.2436
9 0.102 0.6553 0.2427
10 0.086 0.674 0.24
11 0.074 0.69 0.236
12 0.0649 0.7038 0.2313
13 0.058 0.7161 0.226
14 0.0526 0.7271 0.2203
15 0.0483 0.7372 0.2145
16 0.0449 0.7465 0.2086
17 0.0422 0.7552 0.2027
18 0.0399 0.7634 0.1968
19 0.0379 0.7711 0.191
20 0.0362 0.7786 0.1853
21 0.0347 0.7856 0.1797
22 0.0333 0.7924 0.1742
23 0.0321 0.799 0.1689
24 0.031 0.8053 0.1638

Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia


Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

25 0.0299 0.8114 0.11587


26 0.0289 0.8172 0.1539
27 0.0279 0.8229 0.1491
28 0.027 0.8284 0.1445
29 0.0262 0.8337 0.1401
30 0.0253 0.8389 0.1358
31 0.0245 0.8439 0.1316
32 0.0238 0.8487 0.1275
33 0.023 0.8534 0.1236
34 0.0223 0.8579 0.1198
35 0.0216 0.8623 0.1161
36 0.0209 0.8666 0.1125
37 0.0203 0.8707 0.109
38 0.0197 0.8747 0.1056
39 0.0191 0.8786 0.1024
40 0.0185 0.8823 0.0992
41 0.0179 0.886 0.0961
42 0.0173 0.8895 0.0932
43 0.0168 0.8929 0.0903
44 0.0163 0.8962 0.0875
45 0.0158 0.8994 0.0848
46 0.0153 0.9025 0.0822
47 0.0148 0.9055 0.0796
48 0.0144 0.9085 0.0772
49 0.0139 0.9113 0.0748
50 0.0135 0.914 0.0725
51 0.0131 0.9167 0.0702
52 0.0127 0.9193 0.0681

26
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

53 0.0123 0.9218 0.066


54 0.0119 0.9242 0.0639
55 0.0115 0.9265 0.062
56 0.0112 0.9288 0.06
57 0.0108 0.931 0.0582
58 0.0105 0.9331 0.0564
59 0.0102 0.9352 0.0546
60 0.0099 0.9372 0.053
61 0.0096 0.9391 0.0513
62 0.0093 0.941 0.0497
63 0.009 0.9428 0.0482
64 0.0087 0.9446 0.0467
65 0.0084 0.9463 0.0453
66 0.0082 0.948 0.0439
67 0.0079 0.9496 0.0425
68 0.0077 0.9511 0.0412
69 0.0074 0.9526 0.0399
70 0.0072 0.9541 0.0387
71 0.007 0.9555 0.0375
72 0.0068 0.9569 0.0363
73 0.0066 0.9582 0.0352
74 0.0064 0.9595 0.0341
75 0.0062 0.9608 0.0331
76 0.006 0.962 0.0321
77 0.0058 0.9632 0.0311
78 0.0056 0.9643 0.0301
79 0.0054 0.9654 0.0292
80 0.0053 0.9665 0.0283

Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia


Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

Gambar 3.3. Grafik Hasil Perhitungan MATLAB Ca,Cb,Cc

Grafik Konsentrasi terhadap Waktu


1.2

1
iKonsentrasi (mol/m3)

0.8

0.6 Ca
Cb
0.4
Cc
0.2

0
0 20 40 60 80 100
Waktu (menit)

Grafik 3.3. Konsentrasi terhadap Waktu

3.4 SOAL 4

Reaksi :
K1 K2
A + B C D
K3

28
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

Laju reaksi kimia:

rA= -k1*(A)^m*(B)^n

rC= k1*(A)^m*(B)^n - k2*(C)+k3(D)

Dimana:

B= Cbo – ( Cao – Ca ) Cao = 50 mol/l

D=Cdo – ( Cao – Ca ) – Cc Cbo= 50 mol/l

Cco = 0 dan Cdo = 0

Tentukan Harga m dan n serta harga k1 , k2, dan k3!

Tabel 3.4. Data konsentrasi sampling laboratorium


tdata Ca Cc

0 50 0

0.0002 49.96 0.03

0.0012 49.79 0.2

0.0062 48.93 1.05

0.0162 47.29 2.67

0.0305 45.08 4.81

0.049 42.44 7.3

0.0722 39.46 10.03

0.1008 36.2 12.9

0.1356 32.75 15.79

0.1781 29.18 18.59

Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia


Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

0.23 25.56 21.22

0.2935 21.98 23.57

0.3719 18.53 25.61

0.4629 15.45 27.21

0.5684 12.76 28.45

0.6907 10.45 29.42

0.8326 8.48 30.21

0.997 6.83 30.87

1.1876 5.45 31.45

1.4086 4.33 31.96

1.6647 3.41 32.41

1.9617 2.67 32.8

2.306 2.09 33.13

2.7052 1.62 33.41

3.1679 1.25 33.63

3.6679 0.98 33.8

4.1679 0.79 33.92

4.6679 0.65 34.01

5 0.57 34.06

Cara Penyelesainan Soal:

- Disajikan data dari lab, ingin menyamakan hasil perhitungan matlab dengan hasil dari lab semirip
mungkin.
- Untuk mengerjakan soal ini membutuhkan 3 M-File

30
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

- M-File 1
function dCdt=apkomsusah(t,C,FLAG,Co,k)
%persamaan kinetika

%Reaksi : A + B ---(k1)-->C<--(k2,k3)--->D
%Laju reaksi kimia
%rA = -k1*(A)^k4*(B)^k5
%rC = k1*(A)^k4*(B)^k5-k2*(C)+k3*(D)

Ca0=Co(1);
Cb0=Co(2);
Cd0=Co(4);
Ca=C(1);
Cb=Cb0-(Ca0-Ca);
Cc=C(2);
Cd=Cd0+(Ca0-Ca)-Cc ;
k1=k(1);
k2=k(2);
k3=k(3);
m=k(4);
n=k(5);
dCdt=[-k1*Ca.^m*Cb.^n
k1*Ca.^m*Cb.^n-k2*Cc+k3*Cd];

Penjelasan:

• Menuliskan “function” dengan nama rumus kecepatan reaksi (dCdt) dan mencantumkan
variabel yang akan berubah dan berpengaruh (t, C) serta konstanta (k) dengan
menambahkan “FLAG” sebagai pemisah
• Dengan Cb dan Cd yang tidak dituliskan karena nilainya tidak independen atau
berdasarkan nilai Ca. Nilai k1, k2, k3, m, dan n menggunakan variabel k yang konstan
terhadap waktu
Memasukkan variabel yang berpengaruh dengan rumus kecepatan reaksi
• Setelah memasukan semua data yang diketahui, simpan data tersebut.
- M-File 2 (Penulisan pada MATLAB)

Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia


Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

function obj=minimize(k)
%objective function

%data
tdat=[0
0.0002
0.0012
0.0062
0.0162
0.0305
0.0490
0.0722
0.1008
0.1356
0.1781
0.2300
0.2935
0.3719
0.4629
0.5684
0.6907
0.8326
0.9970
1.1876
1.4086
1.6647
1.9617
2.3060
2.7052
3.1679
3.6679
4.1679
4.6679
5.0000];

Cdat=[ 50.00 0
49.96 0.03

32
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

49.79 0.20
48.93 1.05
47.29 2.67
45.08 4.81
42.44 7.30
39.46 10.03
36.20 12.90
32.75 15.79
29.18 18.59
25.56 21.22
21.98 23.57
18.53 25.61
15.45 27.21
12.76 28.45
10.45 29.42
8.48 30.21
6.83 30.87
5.45 31.45
4.33 31.96
3.41 32.41
2.67 32.80
2.09 33.13
1.62 33.41
1.25 33.63
0.98 33.80
0.79 33.92
0.65 34.01
0.57 34.06 ];
%reaksi : A + B ---(k1)-->C<--(k2,k3)--->D
%Laju reaksi kimia
% rA = -k1*(A)^k4*(B)^k5
% rC = k1*(A)^k4*(B)^k5-k2*(C)+k3*(D)

%parameter ode
Co = [Cdat(1,1) 50 Cdat(1,2) 0];
[t C]=ode23('apkomsusah',tdat',[Co(1) Co(3)],[],Co,k);

Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia


Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

%plot hasil parsial dari estimasi k


plot(t,C,'green-*',tdat,Cdat,'red-o')
title('plot estimasi parameter kinetika')
xlabel('t (detik)')
ylabel('konsentrasi')
grid
pause=(0.05)

%FOBJ
obj =sum(sum(C-Cdat).^2)

Penjelasan:
 Memasukan data dari sampling di lab Ca dan Cc
 Memasukan data waktu sampling di lab
 M-File 2 akan dihubungkan dengan M-File 1
 Hitung kecepatan reaksi dengan menggunakan perhitungan matriks antara t
dengan C dengan rumus ode23 dari variabel rumusnya NAMAFILE (yang akan
tertautkan ke rumus kecepatan reaksi), konsentrasi awal (dengan matriks), waktu
sampling, dan k. Pemisahan k dilakukan dengan menambahkan [] yang sama
fungsinya dengan pemisahan menggunakan FLAG, namun digunakan [] karena k
berada dalam rumus
 Plot berfungsi untuk menandai apa saja yang akan diplotkan ke dalam grafik, dan
tambahkan ‘warna’ setelah menuliskan apa yang akan diplot jika garis ingin
berwarna.
 Pause untuk mengatur seberapa cepat perhitungan
 xlabel dan ylabel berfungsi untuk menamai sumbu x dan y.
 pada satu grafik serta menambahkan pause agar terlihat gerakan pada grafiknya
 masukkan definisi rumus menyamakan sebelumnya dengan rumus sum.
Digunakan rumus sum dua kali karena variabel yang dicari ada dua.
- M-File 3 (Penulisan pada MATLAB)
function apkomsolve

%tebakaawal

34
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

k = [0.5 1 3 1 0.5]
%optimal
konstanta = fminsearch('menyamakanapkomsusah',k)

Penjelasan:
 Clc clear berfungsi agar pada command window akan menghapus pengerjaan
sebelumnya.
 Memasukan k tebak.Masukkan rumus akhir yaitu hasil k dengan rumus fminsearch yakni
matlab akan mencari nilai terendah dan tercocok/terdekat dari semua tebakan yang
dilakukan matlab ke nilai data yang diberikan.
 Lakukan run untuk menjalankan simulasi dan melakukan perhitungan.
- Jawaban: Dari hasi perhitungan matlab didapat nilai k1,k2,k3,m,n yang membuat hasil
perhitungan dari MATLAB menyerupai hasil sampling laboratorium ialah :

k1= 0.4975
k2= 1.1141
k3= 2.3440
m=0.9899
n=0.5035

Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia


Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

Gambar 3.4. Grafik Hasil Perhitungan MATLAB

3.5 SOAL 5

Diketahui rekasi :

Kca
A C
Kac
Diketahui:

Kab = 2

Kba = 0.5

Kbc = 1.5

Kcb = 0.5

Kca = 1

36
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

Kac = 0.5

Cao =100 mol/l

Cbo = Cco = 0 mol/l

Ditanyakan:

1. Susun neraca massa

2. Grafik konsentrasi A, B, dan C

Cara Penyelesaian Soal:

- Menyusun persamaan neraca massa


Persamaan 1= (-(kab+kac) x Ca) + (kba x Cb) + (kca x Cc)

Persamaan 2 = (-(kbc+kba) x Cb) + (kcb x Cc) + (kab x Ca)


Persamaan 3 = (-(kca+kcb) x Cc) + (kac x Ca) + (kbc x C)

- Untuk soal ini diselesaikan dengan 2 M-File


- M-File 1 (Penulisan pada MATLAB)
function dCdt=batchkuis(t,C)
Cao=100
Cbo=0
Cco=0
Ca=C(1)
Cb=C(2)
Cc=C(3)
kab=2
kba=0.5
kbc=1.5
kcb=0.5
kca=1
kac=0.5

Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia


Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

dCdt=[-(kab+kac)*Ca+(kba*Cb)+(kca*Cc);
-(kbc+kba)*Cb+(kcb*Cc)+(kab*Ca);
-(kca+kcb)*Cc+(kac*Ca)+(kbc*Ca)]
Penjelasan:
 Menuliskan “function” dengan nama rumus kecepatan reaksi (dCdt) dan mencantumkan
variabel yang akan berubah dan berpengaruh (t, C).
 Memasukkan variabel yang berpengaruh dengan rumus kecepatan reaksi
 Memasukan persamaan menjadi fungsi dCdt
 Setelah memasukan semua data yang diketahui, simpan data tersebut dengan nama ‘
batchkuis’ pada folder yang sama. Nama file harus sama dengan nama fungsi.
- M-File 2 (Penulisan pada MATLAB)
clc
clear
tdat=(0:0.01:10)
Cao= 100
Cbo= 0
Cco= 0
Co=[Cao Cbo Cco]
[t C]=ode45('batchkuis',tdat,Co)

figure(1)
plot(t,C)
title('Grafik Batch')
xlabel ('waktu menit')
ylabel ('kons mol/l')
legend ('Ca','Cb','Cc')
grid
Penjelasan:

 Clc clear berfungsi agar pada command window akan menghapus pengerjaan sebelumnya

38
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

 Penulisan tdat adalah dengan format [a: b: c] dimana a adalah nilai awal, b adalah skala,
dan c adalah nilai akhirnya.
 Pengerjaan integral bisa dilakukan dengan menuliskan ode 45 atau ode 23.
 Figure(1), menandakan untuk grafik yang pertama.
 Title berfungsi untuk memberi judul pada grafik.
 Plot berfungsi untuk menandai apa saja yang akan diplotkan ke dalam grafik, dan
tambahkan ‘warna’ setelah menuliskan apa yang akan diplot jika garis ingin berwarna.
 Xlabel dan ylabel berfungsi untuk menamai sumbu x dan y.
 Legend berfungsi untuk memberikan keterangan pada kurva
 Grid berfungsi agar pada kurva terdapat garis kotak-kotak untuk mempermudah
pembacaan.
- Jawaban:

Gambar 3.5. Grafik Hasil Perhitungan MATLAB

3.6 SOAL 6

Suatu reaksi dekomposisi phosphine dalam fasa gas homogen orde 1, dengan persamaan reaksi

4PH3(g)P4(g)+6H2(g)

Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia


Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

Dilangsungkan pada suhu 12000F. Pada kondisi ini, diketahui –rPH3=10/jam CPH3 dan tekanan
konstan selama reaksi.

Pertanyaan :

a. Panjang reactor PFR yang diperlukan (luas penampang reactor pipa=1.19ft2) untuk
beroperasi pada suhu 1200°F dan tekanan 4.6 atm dalam berbagai konversi dari umpan
yang mengandung 4 lb mol phosphine murni/jam. Gambarkan prediksi grafis yang
ditampilkan dari Matlab (ode23) sehingga anda bisa mendapatkan berbagai harga panjang
reactor untuk berbagai harga konversi.
b. Jika reactor di atas diubah menjadi reactor Batch, berapa waktu yang dibutuhkan untuk
mencapai nilai konversi yang sama seperti pada reactor PFR.

Cara Penyelesaian Soal:

- Diketahui
- Untuk soal ini menggunakan 2 -File
- M-File 1 (Penulisan MATLAB)
function dCadz=lajuPFR(z,Ca)

%ditanya (z, brp t apabila diubah ke reaktor batch)

To=1660;%1200F
R=0.729; %ft3.atm/lb moloR
yao=1; Po=4.6; %atm
Pao=yao*Po;

Cao=Pao/(R*To);

k1=0.01; %1/jam
Nao=4; %lbmol/jam

Q=Nao/Cao
A=1.19; %ft^2

40
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

v=Q/A;
%Cav=Ca/v;

dCadz=-k1*v*Ca
Penjelasan:

 ( z,Ca) merupakan variabel yang dicari dari bentuk fungsi


 Berisi data yang diketahui untuk menyelesaikan persamaan
 Terdapat rumus yang mendukung persamaan untuk mencari nilai v
 “dCadz=-k1*v*Ca” merupakan bentuk persamaan pada fungsi yang digunakan
- M-File 2 (Penulisan pada MATLAB)
clc
clear

To=1660;%1200F
R=0.729; %ft3.atm/lb moloR
yao=1; Po=4.6; %atm
Pao=yao*Po;

Cao=Pao/(R*To);
[z Ca]=ode45('lajuPFR',[0:0.01:1],Cao)

Xa=(Cao-Ca)/Cao;
yao=1;dv=4/(7-4); %koef produk -reaktan/reaktan
ea=yao*dv
Cav=Cao*((1-Xa)/(1+ea*Xa))

plot(z,Ca,z,Cav)
ylabel ('konsentrasi')
xlabel ('z')
legend('Ca','Cav')

Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia


Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

Penjelasan:
 (z Ca) = yang dicari dari program ini yaitu konsentrasi pada waktu tertentu Ode45 =
untuk menyelesaikan persamaan differensial (‘nama function harus sama yang
sebelumnya’)
 Terdapat rumus yang mendukung persamaan untuk mencari nilai Cav
 Plot =(x, y, ‘warna’)
 xlabel =variable di x

 Legend=keterangan nama garis grafik


 Ylabel =variable di y
- Jawaban:
Tabel 3.6. Hasil Perhitungan MATLAB

Ca z Cv
0.0038 0 0.0016
0.0016 0.1 0.0007
0.0006 0.2 0.0003
0.0003 0.3 0.0001
0.0001 0.4 0
0 0.5 0
0 0.6 0
0 0.7 0
0 0.8 0
0 0.9 0
0 1 0

42
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

Grafik Konsentrasi terhadap z


0.004
0.0035
0.003
0.0025
Konsentrasi

0.002
Ca
0.0015
Cv
0.001
0.0005
0
0 0.2 0.4 0.6 0.8 1 1.2
-0.0005
z

Grafik 3.6. Konsentrasi terhadap Waktu

Gambar 3.6. Grafik Hasil Perhitungan MATLAB

Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia


Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

Bagian IV

UTS

4.1 SOAL 1

Suatu reaksi kimia dilangsungkan dalam reaktor batch orde 1.

K1x = ? A

K2x = ?
K2x
3x = ? B C

K3y = ?

Reaksi kimia dilangsungkan dengan konsentrasi awal sebagai berikut.

Ao= 1 mol/l, Bo= 0, Co= 0

Data Ca,Cb,Cc dari hasil lab berturut-turut disajikan dalam tabel berikut dalam rentang waktu
tdata [0:1:10]

Tabel 4.1. Data konsentrasi sampling laboratorium


Ca Cb Cc
1 0 0
0.743 0.164 0.093
0.556 0.271 0.173
0.421 0.337 0.242
0.324 0.375 0.301
0.254 0.394 0.352
0.204 0.4 0.396
0.169 0.397 0.43
0.145 0.389 0.466

44
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

0.128 0.378 0.494


0.117 0.365 0.518
Cara Penyelesaian Soal:

- Untuk menyelesaikan soal ini menggunakan 3 M-File


- M-File 1 (Penulisan pada MATLAB)
function dCdt=lajupraktek(t,C,FLAG,k)

k1x=k(1)
k2x=k(2)
k3x=k(3)
k3y=k(4)

Ca=C(1)
Cb=C(2)
Cc=C(3)

rA = -(k1x*Ca)-(k3y*Ca)+(k3x*Cc)
rB = -(k2x*Cb)+(k1x*Ca)
rC = -(k3x*Cc)+(k3y*Ca)+(k2x*Cb)

dCdt = [rA
rB
rC]

Penjelasan:
 M-File 1 beisi persamaan yang akan diintegralkan, variable yang diketahui dan variable
fungsi yang dicari
 K merupakan konstanta, karena tidak ada keterangan yang diketahui
 Konstanta dengan variable dipisahkan dengan menggunakan ‘FLAG’ sesudah variable

Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia


Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

 ‘function’ berfungsi untuk menuliskan fungsi matematika didalam matlab. Nama fungsi
boleh diberi nama sesuai kehendak (pada contoh diatas, nama fungsi adalah lajupraktek).
Dan jangan lupa untuk disimpan dengan nama file sesuai dengan nama fungsi.

- M-File 2 (Penulisan pada MATLAB)


function samakandata = minkanpraktek(k)

tdat=[0:1:10];
Cdat=[1.000 0 0
0.743 0.164 0.093
0.556 0.271 0.173
0.421 0.337 0.242
0.324 0.375 0.301
0.254 0.394 0.352
0.204 0.400 0.396
0.169 0.397 0.43
0.145 0.389 0.466
0.128 0.378 0.494
0.117 0.365 0.518];
C0=[1 0 0]

[t C] =ode45('lajupraktek',tdat,C0,[],k)

plot(t,C,'blue*',tdat,Cdat,'black-o')
xlabel('t [detik]')
ylabel('Konsentrasi')
grid
pause (0.05)

samakandata = sum(sum(C-Cdat).^2)

46
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

Penjelasan:
 ‘function’ berfungsi untuk menuliskan fungsi matematika didalam matlab. Nama fungsi
boleh diberi nama sesuai kehendak (pada contoh diatas, nama fungsi adalah
minkanpraktek). Dan jangan lupa untuk disimpan dengan nama file sesuai dengan nama
fungsi.
 “samakandata = sum(sum(C-Cdat).^2)” adalah untuk menghitung selisih antara C
perhitungan dengan Cdata
 “Pause” untuk mengatur kecepatan gerak grafik
 “[t C] =ode45('lajupraktek',tdat,C0,[],k)” untuk mencari C berdasarkan rumus r pada file
sebelumnya.

- M-File 3 (Penulisan pada MATLAB)


function solvepraktek

% tebakan awal
k = [0.2 0.1 0.1 0.1]

% optimasi
hasilk=fminsearch('minkanpraktek',k)
Penjelasan:
 ‘function’ berfungsi untuk menuliskan fungsi matematika didalam matlab. Nama fungsi
boleh diberi nama sesuai kehendak (pada contoh diatas, nama fungsi adalah
solvepraktek). Dan jangan lupa untuk disimpan dengan nama file sesuai dengan nama
fungsi.
 K merupakan tebak awal yang menghasilkan grafik dimana k tebakan mendekati k sesuai
perhitungan.
 Fungsi digunakan untuk menghitung k yang minimum.

Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia


Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

- Jawaban:
Tabel 4.1.1. Hasil Perhitungan MATLAB

Ca Cb Cc t
1 0 0 0
0.7283 0.1677 0.1040 1
0.5378 0.2738 0.1884 2
0.4049 0.3380 0.2571 3
0.3129 0.3740 0.3132 4
0.2496 0.3913 0.3591 5
0.2066 0.3966 0.3968 6
0.1778 0.3944 0.4279 7
0.1588 0.3878 0.4534 8
0.1466 0.3788 0.4746 9
0.1391 0.3689 0.4920 10

Gambar 4.1. Grafik Hasil Konsentrasi Perhitungan MATLAB

48
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

Grafik Konsentrasi terhadap Waktu


1.2

1
Cadata
0.8 Cbdata
Konsentrasi

Ccdata
0.6
Ca
0.4 Cb

0.2 Cc

0
0 2 4 6 8 10 12
Waktu

Grafik 4.1. Konsentrasi terhadap setiap Waktu

4.2 SOAL 2

Suatu reaksi dekomposisi phosphine dalam fasa gas homogen orde 1, dengan persamaan reaksi

4PH3(g)P4(g)+6H2(g)

Dilangsungkan pada suhu 12000F. Pada kondisi ini, diketahui –rPH3= k.CnPH3 dan tekanan
system konstan selama reaksi

Diketahui:

R = 0.729 ft3.atm/lbmol°𝑅

T = 1200°𝐹 = 1660 𝑅

P = 4.6

A = 1.19 ft2

Cawal = 4 lbmol/jam

Rentang tdat =[0:50:500

Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia


Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

Cdata
0.0038
Pertanyaan : Tentukan harga k dan n!
0.0024
0.0016
0.0011
0.0008
0.0006
0.0004
0.0003
0.0002
0.0002
0.0001

Cara Penyelesaian Soal:

- Untuk menyelesaikan soal ini membutuhkan 3 M-File


- M-File 1 (Penulisan pada MATLAB)
function dCdz=reaksiPFR(t,Ca,FLAG,k)

k1=k(1)
n=k(2)

dCdz=[k(1)*Ca^k(2)]
Penjelasan:

 Berisi persamaan yang akan di integralkan utuk mencari orde reaksi


 k(1) = k1 dan k(2) = n merupakan variable yang dicari

- M-File 2 (Penulisan pada MATLAB)


function samakan=minreaksiPFR(k)

tdat=[0:50:500]

Cdat=[ 0.0038
0.0024
0.0016
0.0011
0.0008

50
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

0.0006
0.0004
0.0003
0.0002
0.0002
0.0001]
[t Ca]=ode23('reaksiPFR',tdat,0.0038,[],k)

plot (t,Ca,'red-H',tdat,Cdat,'blue-D')
title ('grafik')
xlabel ('waktu jam')
ylabel ('konsentrasi mol/m3')
grid
pause (0.05)

samakan=sum(sum(Ca-Cdat).^2)

Penjelasan:
 M-File 2 menyamakan dengan M-File 1, mengambil informasi dari M-File 1
 M-File 2 berisi tdata,dan Cdata
 Menggunakan ode23 untuk menintegral persamaan yang terdapat pada M-File 1
 “samakandata = sum(sum(C-Cdat).^2)” adalah untuk menghitung selisih antara C
perhitungan dengan Cdata
- M-File 3 (Penulisan pada MATLAB)
clc
clear

k_tebak=10
n_tebak=1

tebak_tebakan=[k_tebak,n_tebak]
hasil_tebak=fminsearch('minreaksiPFR',tebak_tebakan)

Penjelasan:
 M-File 3 berisi tebakan k dan n
 Menggunakan fminsearch untuk meminimumkan

- Jawaban
Dari hasil perhitungan k = 10 dan n = 1.05

Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia


Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

Gambar 4.2. Grafik Hasil Konsentrasi Perhitungan MATLAB

52
Aplikasi Komputer_D3 Teknik Kimia

Anda mungkin juga menyukai