Anda di halaman 1dari 4

KETERKAITAN MATA KULIAH DENGAN CAPAIAN PEMBELAJARAN

PRODI TEKNIK INDUSTRI UNISKA MAB

CPL yang diberi tanda warna kuning adalah CPL wajib bagi Prodi Teknik Industri di PTN/PTS di seluruh
Indonesia seperti yang ditetapkan oleh BKSTI (Badan Kerjasama Teknik Industri). Ada 14 CPL wajib bagi
Prodi Teknik Industri yaitu: PP1 sampai PP4, KU1 sampai KU4, dan KK1 sampai KK6. Kalau menurut rekan-
rekan ada lagi keterkaitan antara suatu CPL dengan suatu Mata Kuliah, tapi belum saya kaitkan lagi di
daftar ini, silahkan ditambahkan.

CAPAIAN PEMBELAJARAN LULUSAN MATA KULIAH


(CPL) BERDASARKAN KKNI
S1 Bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa  Pendidikan Tauhid
dan mampu menunjukkan sikap religius  Fiqih
 Pendidikan Agama
 Pendidikan Akhlak
 Pendidikan Al-Qur’an
 Sejarah Islam
SIKAP S2 Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan  Pendidikan Tauhid
dalam menjalankan tugas berdasarkan  Pendidikan Agama
agama, moral dan etika  Pendidikan Akhlak
 Pendidikan Pancasila
S3 Berperan sebagai warga Negara yang  Pendidikan
bangga dan cinta tanah air, memiliki Kewarganegaraan
nasionalisme serta tanggung jawab pada  Pendidikan Pancasila
Negara dan bangsa
PP1 Menguasai konsep teoretis sains alam,  Matematika Dasar
PENGUASAAN aplikasi matematika rekayasa; prinsip-  Fisika Dasar
PENGETAHUAN prinsip rekayasa (engineering  Praktikum Fisika
fundamentals), sains rekayasa dan  Fisika Teknik
perancangan rekayasa yang diperlukan  Kalkulus 1
untuk analisis dan perancangan sistem  Kalkulus 2
terintegrasi
 Mekanika Teknik
 Menggambar Teknik
 Material Teknik 1
 Material Teknik 2
 Algoritma Pemrograman
Komputer
 Pemrograman CNC
 Konsep Teknologi
 Kimia Teknik
 Kimia Industri
 Elektronika Industri
 Dasar Kelistrikan
 Teori Probabilitas
 Mekatronik

1
PP2 Menguasai prinsip dan teknik  Pengantar Teknik Industri
perancangan sistem terintegrasi dengan  Konsep Teknologi
pendekatan sistem  Ergonomi dan Perancangan
Sistem Kerja
 Perencanaan dan
Pengendalian Produksi
 Teknik Pengukuran dan
Pengendalian Mutu
 Pemodelan Sistem
 Organisasi dan Manajemen
Industri
 Analisis dan Estimasi Biaya
 Ekonomi Teknik
 Manajemen Logistik
 Logistik Maritim
 Manajemen Proyek
 Manajemen Organisasi dan
Sumber Daya Manusia
 Perancangan Pengembangan
Produk

PP3 Menguasai pengetahuan tentang teknik  Proses Manufaktur dan


komunikasi dan perkembangan Pemilihan Bahan
teknologi terbaru dan terkini  Analisis dan Perancangan
Sistem Informasi
 Perencanaan dan
Pengendalian Produksi
 Manufaktur Terintegrasi
Komputer
 Sistem Informasi
Manajemen

PP4 Menguasai prinsip dan issue terkini  Pengantar Ilmu Ekonomi


dalam ekonomi, sosial, ekologi secara  Metodologi Penelitian
umum  Psikologi Industri
 Sistem Lingkungan Industri.
 Analisis Kelayakan Industri
 Kesehatan, Keselamatan
Kerja & Hukum
Ketenagakerjaan
 Inovasi dan Kewirausahaan
 Pengantar Teknopreneurship
 Perancangan E-Business

2
KU1 Mampu melakukan komunikasi baik  Bahasa Indonesia
secara tertulis maupun lisan yang efektif  Bahasa Arab
KETERAMPILAN  Bahasa Inggeris 1
UMUM  Bahasa Inggeris 2
 Seminar
 Tugas Akhir
KU2 Memahami tanggung jawab profesi dan  Menggambar Teknik
aspek etikal keprofesian  Analisis dan Perancangan
Sistem Informasi
 Ergonomi dan Perancangan
Sistem Kerja
 Ekonomi Teknik
 Teknik Pengukuran dan
Pengendalian Mutu
 Statistik Industri
 Pengantar Teknik Industri
 Praktek Kerja Lapangan
 Kuliah Kerja Nyata
 Tugas Akhir

KU3 Mampu mengenali kebutuhan, dan  Bahasa Arab


mengelola pembelajaran diri seumur  Bahasa Inggeris 1
hidup  Bahasa Inggeris 2
 Pendidikan Al-Qur’an

KU4 Mampu melakukan kerjasama dalam  Praktek Kerja Lapangan


sebuah kelompok kerja  Praktek Simulasi Komputer
 Praktek Ergonomi dan
Perancangan Sistem Kerja
 Praktikum Fisika
 Kuliah Kerja Nyata

KU5 Mampu menerapkan pemikiran logis,  Inovasi dan Kewirausahaan


kritis, sistematis, dan inovatif dalam  Pengantar Teknopreneurship
konteks pengembangan atau  Perancangan E-Business
implementasi ilmu pengetahuan dan/atau  Bahasa Indonesia
teknologi yang memperhatikan dan  Seminar
menerapkan nilai humaniora yang sesuai
dengan bidang keahliannya

KETERAMPILAN KK1 Mampu menerapkan matematika, sains,  Statistik Industri


KHUSUS dan prinsip rekayasa (engineering  Riset Operasi
principles) untuk menyelesaikan  Proses Manufaktur dan
masalah rekayasa kompleks pada sistem Pemilihan Bahan
terintegrasi (meliputi manusia, material,  Proses Manufaktur Lanjutan
peralatan, energi, dan informasi)  Proses Permesinan
 Manufaktur dan Inovasi
Berkelanjutan

3
KK2 Mampu mengidentifikasi,  Riset Operasi
memformulasikan dan menganalisis  Simulasi Komputer
masalah rekayasa kompleks pada sistem  Pemodelan Sistem
terintegrasi berdasarkan pendekatan  Matematika Optimisasi
analitik, komputasional atau  Tugas Akhir
eksperimental
KK3 Mampu merumuskan solusi untuk  Simulasi Komputer
masalah rekayasa kompleks pada sistem  Praktek Simulasi Komputer
terintegrasi dengan memperhatikan  Tugas Akhir
faktor-faktor ekonomi, kesehatan dan
keselamatan publik, kultural, sosial dan
lingkungan
(environmentalconsideration)

KK4 Mampu merancang sistem terintegrasi  Dasar Perancangan Teknik


sesuai standar teknis, keselamatan dan Industri
kesehatan lingkungan yang berlaku  Praktek Ergonomi dan
dengan mempertimbangkan aspek Perancangan Sistem Kerja
kinerja dan keandalan, kemudahan  Perencanaan dan
penerapan dan keberlanjutan, serta Pengendalian Produksi
memperhatikan faktor-faktor ekonomi,  Organisasi dan Manajemen
sosial, dan kultural Industri
 Perancangan Tata Letak
Pabrik
 Analisis dan Perancangan
Sistem Informasi
 Analisis dan Perancangan
Perusahaan
 Perancangan E-Business
KK5 Mampu meneliti dan menyelidiki  Pemodelan Sistem
masalah rekayasa kompleks pada sistem  Metode Penelitian
terintegrasi menggunakan dasar prinsip-  Statistik Industri
prinsip rekayasa dan dengan  Simulasi Komputer
melaksanakan riset, analisis, interpretasi  Tugas Akhir
data dan sintesa informasi untuk
memberikan solusi
KK6 Mampu memilih sumberdaya dan  Praktek Simulasi Komputer
memanfaatkan perangkat perancangan  Statistik Industri
dan analisis rekayasa berbasis teknologi  Riset Operasi
informasi dan komputasi yang sesuai  Analisis dan Perancangan
untuk melakukan aktivitas rekayasa Sistem Informasi
 Rekayasa Proses Bisnis
 Rekayasa Manajemen
Perusahaan
 Pengantar Teknopreneurship

Anda mungkin juga menyukai