Anda di halaman 1dari 1

PERATURAN PERMAINAN

1. JOGET BALON
- Peserta bebas berpasangan dengan siapapun (lintas angkatan), perempuan
maupun laki-laki.
- Joget dengan pasangan, posisi balon di dahi
- Saat musik menyala pasangan harus joget, dan saat musik mati pasangan harus
diam jadi patung.
- Jika peserta banyak, lomba dijadikan 2 sesi dan 1 final
2. TARIK TAMBANG
- Pertandingan 3 sesi dan Final 5 sesi
- 7 orang dalan 1 tim, putra maupun putri (mininal 5 orang).
3. BAKIAK
- Peserta 1 tim 4 orang, putra maupun putri
- Setiap orang arahnya harus berlawanan
- Start dan finishnya di start juga.
4. SPONS AJAIB
- Peserta bebas jumlahnya
- Ember 1 berisi air
- Memindahkan air menggunakan spons cuci piring.
- Untuk menuju ke botol yang akan diisi, peserta menggunakan karung.
5. MAKAN PEDAS
- Peserta delegasi dari setiap angkatan 1 putra, dan 1 putri
6. FUTSAL DASTER
- Khusus putra
- Sistem bertemu semua angkatan
- 1 tim 4 orang
7. BENTENG TAKESHI
8. RIAS WAJAH
-

Anda mungkin juga menyukai