Anda di halaman 1dari 41

J UL I 2013

Engine Baru
METRODATA Target Omzet
Mitra Baru SMI: Semester I
FalconStor & Samsung
Mitra Baru MII:
Rp 3 Triliun
AWS, DSI, Micromine,
QlikView, Salesforce.com
KPEI
Gunakan Oracle SOA
editorial

menandatangani kerja sama dengan FalconStor dan Samsung


Electronics Indonesia, serta menandatangani kerja sama
dengan Bank Mandiri untuk pengelolaan pembiayaan bagi
1.000 jaringannya.

Sementara itu PT Mitra Integrasi Informatika memperluas


jangkauan pasarnya dengan membuka kantor perwakilan di
Balikpapan. Termasuk penambahan 5 new innovation solution
yaitu Data Systems Information, Micromine, Amazone Web
Services, Salesforce.com & Qlikview. PT Kliring Penjaminan
Efek Indonesia (KPEI) akan berbagi pengalaman seputar
penggunaan Oracle SOA.

Dua penghargaan dari IBM dan Oracle diterima oleh


MII sebagai pengakuan atas pencapaiannya. Kita juga bisa
STAKEHOLDERS METRODATA belajar apa saja faktor keberhasilan dan kegagalan proyek di
yang kami hormati, rubrik Project Management Office. Simak pula strategi dan
kebijakan Health, Safety & Environment.
38 tahun bukanlah waktu yang singkat untuk sebuah
perusahaan bertumbuh. METRODATA, di tengah persaingan Dalam rubrik dinamika, kami masih menyajikan ragam
industri TIK, tetap melaju dan memantapkan posisinya. Dengan kegiatan bersama mitra bisnis. Simak solusi kami ITSM,
makin besarnya peran TIK dalam menunjang perkembangan Microsoft, Enterprise Mobility, Consulting, SPARC T5, QlikView
bisnis, maka makin pesat dan dinamis pula perkembangan & Riverbed. Juga produk kami Logitech, Microsoft Office 365,
TIK. Dengan 5 unit bisnis nya, METRODATA siap memberikan Oracle Exalogic & Samsung LFD. Simak pula Tutorial SQLPlus.
nilai tambah untuk pelanggan-pelanggannya. Dua engine baru
METRODATA yaitu inovasi dan budaya perusahaan yang baru Artikel Kisah Dr. Arun Gandhi & Miscommunication
(Integritas, Profesionalisme dan Entrepreneurship), didukung membawa petaka, serta profil Ellies Sutrisna dapat disimak
system operation procedure yang jelas menjadikan sumber daya dalam rubrik senggang.
manusia METRODATA siap menggapai target yang dicanangkan
Perseroan. Akhir kata, atas nama Manajemen & Seluruh Karyawan
PT. Metrodata Electronics Tbk mengucapkan “Selamat
Dalam RUPST, METRODATA membukukan laba bersih Menjalankan Ibadah Puasa.”
sebesar Rp79,67 miliar sebagai laba perseroan. Sebesar Rp11,23
miliar di antaranya dibagikan sebagai dividen tunai atau Rp5,-/
saham. Selain Rp1 miliar yang menjadi cadangan, sisanya Salam inovasi,
sebesar Rp67,4 miliar merupakan laba ditahan.
Susanto Djaja
PT Synnex Metrodata Indonesia terus memperkuat Presiden Direktur
posisinya dengan menambah portofolio produknya dengan PT. Metrodata Electronics Tbk

PT. Metrodata Electronics Tbk


APL Tower 37th Floor, Suite 3, Jl. Letjen S. Parman Kav. 28, Jakarta 11470, Tel. (62-21) 293 45 888, Fax. (62-21) 293 45 899
Email: info.metrodata@metrodata.co.id - contact@mii.co.id - contact @metrodata.co.id - sales@myicontech.com - sales@soltius.co.id - www.metrodata.co.id

BALIKPAPAN MAKASSAR Telp: (62-24) 3521039 PT. Mitra Integrasi Informatika


Solution Menara BOSOWA Fax: (62-24) 3586996 MII Cloud
Jl. Syarifuddin Yoes RT 10 Sepinggan Jl. Jend. Sudirman No.5, Email: contact@metrodata.co.id @MII_cloud
Balikpapan 76115 15th Floor Unit I contact@mii.co.id
Telp: (62-542) 766460 Makassar SURABAYA www.mii.co.id
Fax: (62-542) 766456 Telp: (62-411) 3666716/3666718 Distribution
Email: contact@mii.co.id Fax: (62-411) 3666717 Intiland Tower, 7th Floor, Suite 5A PT. My Icon Technology
Email: contact@metrodata.co.id Jl. Panglima Sudirman myicontech
BANDUNG Kav. 101-103 @myicontech
Komplek Segitiga Emas Blok H3 MEDAN Surabaya 60271 sales@myicontech.com
Jl. Ahmad Yani No. 221-223 Distribution Telp: (62-31) 5474218 www.myicontech.com
Bandung Jl. Jend. Gatot Subroto No. 165 Fax: (62-31) 5347139
Telp: (62-22) 721 0808, (Simpang Jl. Nibung Raya) Email: contact@metrodata.co.id PT. Synnex Metrodata Indonesia
727 6853, 720 3029, 723 7076 Medan 20211 Synnex Metrodata Indonesia
Fax: (62-22) 723 7074 Telp: (62-61) 455 8068 Solution @synnexmetrodata
Email: contact@metrodata.co.id Fax: (62-61) 455 4069 Intiland Tower 6th Floor, Suite 2B contact@metrodata.co.id
Email: contact@metrodata.co.id Telp: (62-31) 5474217 www.synnexmetrodata.com
JAKARTA Fax: (62-31) 5474216
Ruko Orion Dusit No. 18 Solution Email: MII.Surabaya@mii.co.id PT. Soltius Indonesia
Jl. Mangga Dua Raya West Plaza, 4th Floor @SoltiusIndo
Jakarta 10730 Jl. Diponegoro No. 16 YOGYAKARTA Email:sales@soltius.co.id
Telp: (62-21) 62302206, 62302207, Medan 20112 Pacific Building www.soltius.co.id
62302208 Telp: (62-61) 4517838 2nd Floor, Suite 201
Fax: (62-21) 62302209 Fax: (62-61) 4517839 Jl. Laksda Adi Sucipto No. 157
Email: contact@metrodata.co.id Email: MII.Medan@mii.co.id Yogyakarta 55281
Telp: (62-274) 554 927
Service Center SEMARANG Fax: (62-274) 554 928
Telp: (62-21) 62301900, 62301890 Kompleks Ruko Email: contact@metrodata.co.id
Fax: (62-21) 62301929 Jl. MH. Thamrin No.27B-3
Semarang Tol Free: 0-800-1-888880

Jul 2013 3
daftar isi juli 2013 info korporasi fokus

fokus

Engine Baru METRODATA


info korporasi
5 Engine Baru METRODATA 19 FalconStor Meluncurkan Service
Partner Program di Asia Pasifik
8 RUPST: METRODATA
Omzet Semester 1 Rp3 Triliun 20 Project Management Office: Faktor
keberhasilan dan kegagalan proyek
9 Hot News
23 Give Blood, Give Life Jika bisa digambarkan, saat ini PT. Metrodata Electronics Tbk
10 TAM: Turki, Histori nan Eksotis (METRODATA) adalah sebuah organisasi yang sudah dewasa dan
24 PT. Kliring Penjaminan Efek
14 FalconStor Tunjuk Metrodata Indonesia Indonesia (KPEI): Puas dengan penuh dinamika. Berkecimpung di industri Teknologi Informasi
sebagai Distributor di Indonesia Middleware Adaptif & Sigap
dan Komunikasi yang berkembang pesat dengan pelaku pasarnya
16 Kesepakatan Kerjasama dalam 27 Info HSE: Kebijakan Health,
Menghasilkan-Solusi Bisnis Safety & Environment kebanyakan dari kalangan generasi muda. Didukung 5 ragam unit
Terintegrasi pada Panel Profesional bisnis yang saling mendukung, system yang sophisticated serta SDM
29 Sosialisasi METRODATA
18 Bank Mandiri Kelola Pembayaran 1000 New Corporate Culture yang tangguh, METRODATA kian gencar mencari bibit-bibit unggul dan
Jaringan Anak Usaha METRODATA
30 Management Trainee Program semakin mempertajam unsur-unsur dari visi dan nilai-nilai Perusahaan.

dinamika info korporasi


32 Fun walk: Nyalakan Merahmu! 40 Infor10 Financials Business by Infor:
Dalam rangka HUT ngka 38 bukan sebuah angka Dengan perkembangan bisnis yang
specialized by industry, METRODATA ke- sakti yang bisa tumbuh tanpa begitu cepat, tentu saja ada tangan-
34 FalconStor Strategic Cooperation engineered for speed 38, penulis berbagi perjuangan. Berawal dari bis- tangan ahli yang turut campur membe-
Launching
Presiden Direktur 41 Riverbed Technology Update cerita bersama nis distribusi yang meru- sarkan. Selain stakeholders, SDM yang
Susanto Djaja 35 MSD 2013 – GX Susanto Djaja, pakan cikal bakal usaha tangguh juga turut diperhitungkan.
42 Cisco Innovate Indonesia 2013
36 The New Era of Work Presiden Direktur PT. METRODATA, kini METRODATA sudah
Direktur 43 Executive Forum:
Agus Honggo Widodo 37 IBM Technology Conference & Expo SAP for Metals Manufacturing
Metrodata Electronics berkembang untuk memenuhi kebutuh- SDM. “METRODATA adalah sebuah
Randy Kartadinata 2013 Tbk tentang jejak an TI perusahaan di seluruh Indonesia. organisasi yang sudah dewasa, yang se-
44 The Amazing Tranformat10n langkah, uniqueness Memulai bisnis distribusi pada 1983, ME- nantiasa dapat melanjutkan pertumbuh-
Sjafril Effendi 38 All Hands Meeting 2013 Fuji Xerox Printers Channel
serta harapannya TRODATA kini berhasil mengembangkan 5 an dan perkembangan dengan regenerasi
Pemimpin Redaksi 45 Snapshots untuk membesarkan unit bisnisnya yaitu distribution, solution, yang mulus. Suatu saat regenerasi pasti
Sjafril Effendi Perusahaan. consulting, networking dan modern retail. akan terjadi,” ujar Susanto mengawali
solusi info produk dan solusi bisnis
Redaksi Pelaksana
46 Lessons Learned in IT Service 56 SPARC T5: Microprocessor
Rudy A. Limiadi Management Implementation tercepat di dunia!

Redaksi 48 Studi Microsoft: Sebanyak 60% 59 QlikView & Big Data:


komputer di Indonesia yang Memanfaatkan kekuatan Analitik
Aryandy Yaputra Menggunakan Software Palsu Big Data bagi Pengguna Bisnis
Herdy Dwi Permana Terinfeksi Malware
Renaisanto Subrilian 60 Riverbed: Empat cara mudah
52 Enterprise Mobility - Choosing Mobile optimasi WAN yang dapat
Application Development Platform memberikan manfaat bagi
Editor organisasi Anda
Melani D. Rohi 54 Bagaimana Menjadi Seorang
Konsultan Yang Baik

Sirkulasi
Herawati Puspitosari tutorial info produk dan solusi bisnis
62 Shortcut Penting pada SQLPLUS

email:
info.metrodata@metrodata.co.id
produk info produk dan solusi bisnis
64 ORACLE EXALOGIC 68 Maksimalkan Upgrade ke Windows 8
website: bersama Produk Sentuh Logitech
66 Samsung Display Berukuran Besar
www.metrodata.co.id 70 Office 365

Insite Metrodata
senggang
Konsep & Disain Visual
PT. Inti Serasi Cipta 72 Sepenggal Kisah Dr. Arun Gandhi 76 Miscommunication membawa petaka
(021) 520 2215
74 Ellies Sutrisna, Coach Managing 78 InFocus
Insite METRODATA diterbitkan oleh Director Excellent Group:
PT Metrodata Electronics, Tbk. Berbagi itu indah 79 Info Training METRODATA
Dilarang mengutip tanpa seijin redaksi. (July-September 2013)

4 Jul 2013 Jul 2013 5


perbincangan kami. Dengan kata lain “Namun kita tidak boleh berkecil Cita-cita. Dulu METRODATA mem- Bagaimana caranya untuk dapat ke Bila diibaratkan dalam permainan se-
METRODATA harus memiliki engine baru hati. Kita harus tetap mencetak tenaga bukukan pendapatan sebesar Rp400 mi- sana? Ada 2 cara yang dapat ditempuh. pak bola, diperlukan 2 ujung tombak un-
yang cukup banyak untuk bekerja. Tidak muda yang baru. Untuk itulah peranan liar. Hari ini di usianya yang ke-38 berhasil Satu. Meskipun tidak bisa semua, kami tuk menyerang ke gawang lawan agar bisa
mungkin menghidupkan sebuah organ- dari divisi SDM sangat penting. Rupanya membukukan pendapatan sebesar Rp5 ingin seluruh insan METRODATA me- mencapai Rp100 miliar. Untuk pencapai-
isasi yang sudah dewasa dengan revenue Susanto juga sudah mulai mengarahkan triliun. Artinya METRODATA bertumbuh nerapkan inovasi. Inovasi sebenarnya an Rp200 miliar berikutnya, kita perlukan
sebesar Rp5 triliun hanya dengan figur untuk mencari Business Trainee dengan cukup pesat. Jika dilihat dari sisi laba bagaimana kita mencari cara yang le- 2 ujung tombak baru yaitu inovasi dan new
one man show. Perlu banyak engine yang IPK yang terbaik untuk mendapatkan bibit sebelum saya memimpin, METRODATA bih baik untuk menghadapi tantangan corporate culture. Ujung tombak inilah yang
harus bekerja. Kalau ada yang kurang unggul. Hal ini sejalan dengan adanya membukukan laba sebesar Rp10 miliar, yang baru. Kemudian Susanto membagi akan melibatkan seluruh pemain, baik yang
siap, mari kita siapkan. Kalau ada yang regenerasi. Selain itu, perlu juga adanya sekarang Rp80 miliar. lagi menjadi 2 komponen besar yaitu di lapangan atau cadangan. Misalnya di la-
sudah matang, mari kita ikut menularkan promosi internal. Semakin sebuah peru- bagaimana tantangan baru di setiap lini, pangan adalah sales, operational, sedang-
agar engine lain terbentuk, ujarnya berse- sahaan berkembang tentu juga semakin “Saya mempunyai rencana jangka di setiap departemen dan di setiap enti- kan di cadangan adalah back office. Semua
mangat ketika ditanya harapan METRO- banyak posisi managerial yang dibutuh- pendek adalah ingin mencetak laba di tas anak METRODATA? Dua. Menerapkan harus bermain dengan manis, ujarnya de-
DATA di usianya yang ke-38. kan. Dan itu datangnya dari bibit-bibit tahun 2013 dengan angka 3 digit yaitu dengan hasil yang gemilang. Susanto ngan menganalogikan.
muda baru. Susanto mengakui bahwa Rp100 miliar. Jika itu tercapai, kita ingin sekali lagi menegaskan perlu adanya fine
Di samping itu, Susanto juga mera- METRODATA cukup sukses mencetak bersama-sama menuju laba double yaitu tuning dari nilai-nilai falsafah Perusahaan “Saya sudah memberikan energi yang
sakan bahwa karyawan yang masih aktif bibit baru untuk dipromosikan sehingga sebesar Rp200 miliar. Sebuah single pa- yaitu The New Corporate Culture yakni cukup bagi seluruh insan METRODATA untuk
dan mereka yang sudah meninggalkan memberikan kontribusi yang baru pada rameter yang jelas ingin dicapai yaitu laba Integrity, Professionalism, Entrepreneur- melangkah bersama. Sekarang bagaimana
METRODATA, masih merasakan rasa METRODATA, sehingga METRODATA da- bersih”, kata Susanto tentang cita-cita ship. 2 hal tersebut yang saya anggap se- menerapkan atau mengaplikasikan visi dan
kekeluargaan yang baik. Dari sisi kar- pat berkembang lebih besar lagi. Itu yang yang belum terlaksana. bagai ujung tombak yang baru. corporate culture tersebut,” kata Susanto
yawan, METRODATA ditempatkan sebagai saya sebut dengan engine baru di masa sambil menutup perbincangan.
pelaku pasar lokal yang paling diminati. datang”, katanya berbinar-binar.
Namun, kita juga mengerti bahwa para Teks: Melani D. Rohi. Foto: Herdy Permana
vendor (perusahaan TIK lokal) memiliki Uniqueness. Setiap perusahaan
hirarki yang bervariasi dari sisi teknologi tentu memiliki keunikan sendiri. Demiki-
maupun dari sisi fasilitas karyawan (baca: an juga dengan METRODATA. “Menurut
benefit). Sehingga bagi karyawan yang beberapa pandangan yang pernah saya
melihat pelaku pasar lokal, METRODATA dengar, METRODATA memang belum “Saya sudah
dilihat sebagai referensi atau benchmark.
Sebagian dari karyawan pasti ada ke-
sempurna. Tapi kita sudah persiapkan
dengan Systems Operation Procedure
memberikan
inginan untuk berkarir di tempat mereka. (SOP) yang jelas, sehingga jika seseorang energi yang
Secara jujur, Susanto mengatakan bahwa
METRODATA telah mencetak banyak al-
ingin melakukan transaksi bisnis atau ak-
tifitas yang diperlukan dapat segera dica-
cukup bagi
mamater yang berkarir di vendor. Tentu pai tanpa kesulitan karena sudah melalui seluruh insan
saja hal ini turut mendukung pertum-
buhan METRODATA di masa mendatang,
SOP tersebut. Di situlah keunggulannya,
tingkat keprofesionalitasnya sudah teruji”,
METRODATA
tambahnya sambil tersenyum. katanya. untuk
Di sisi lain, ternyata Susanto mera- Terkait dengan keunikan METRO-
melangkah
sa tidak happy jika METRODATA dijadikan DATA itu sendiri, menurutnya ada suatu bersama.
sebagai batu loncatan. Kalau METRODA-
TA dijadikan sebagai tempat belajar, saya
pola jika sebuah perusahaan dimiliki oleh
asing umumnya mereka meng-copy sys-
Sekarang
happy, katanya dengan semangat. Saya tem yang sudah ada dari negara asalnya. bagaimana
sudah mengetahui dan memahami mere-
ka yang pernah berkarir di METRODATA
Namun belum tentu lancar. METRODATA
mungkin satu di antara perusahaan yang
menerapkan
belajar cukup banyak, ada yang memba- berani berinvestasi di dalam system, mi- atau
ngun bisnis sendiri atau bergabung de-
ngan vendor.
salnya saja penerapan Enterprise Re-
source Planning (ERP). Menurut pendapat
mengaplikasikan
saya, jika perusahaan dengan pendapat- visi dan
Dari kacamata saya, impact-nya baik
juga bagi METRODATA. Karena, kalau
an di atas Rp500 miliar dan tidak memi-
liki system yang rapi mungkin saja akan
corporate
mereka bermain di pasar yang sama, mengalami kendala dalam pengem- culture
mereka tetap akan kembali mencari ME-
TRODATA sebagai distribution atau solu-
bangan di masa datang. Jadi, dengan pen-
dapatan METRODATA sebesar Rp5 triliun,
tersebut,”
tion partner misalnya, atau sebagai stra- itu mutlak diperlukan. Itu yang menjadi
tegic alliances. salah satu keunikan METRODATA.

6 Jul 2013 Jul 2013 7


fokus info korporasi

Untuk mendukung perkembangan ki-


nerja, perseroan menganggarkan belanja
modal senilai total Rp107 miliar. Sebanyak
Rp100 miliar digunakan untuk membeli
peralatan khusus untuk penyewaan. Se-
mentara itu, Rp7 miliar untuk memperba-
rui peralatan kantor.

“Sebanyak 75% dari capex yang Rp7


miliar dipakai oleh divisi distribusi untuk
alat video conference. Sampai sekarang
belanja modal baru terpakai 25%,” ujar Manajemen MTDL:
Agus. Sjafril Effendi, Presiden Direktur PT. Mitra Integrasi Informatika; Agus Honggo Widodo,
Presiden Direktur PT. Synnex Metrodata Indonesia; Susanto Djaja, Presiden Direktur
PT. Metrodata Electronics Tbk; Tico Kamayana, Presiden Direktur PT. Soltius Indonesia;
Sumber: Press Release MTDL/Bisnis
Randy Kartadinata, Direktur PT. Metrodata Electronics Tbk.
Indonesia 11/6. Foto: Herdy Permana.

Dewan Direksi & Dewan Komisaris MTDL:


Sjafril Effendi, Direktur; Agus Honggo Widodo, Direktur; Randy Kartadinata, Direktur; Susanto Djaja, Presiden Direktur;
Candra Ciputra, Presiden Komisaris; Ben A. Widyatmodjo, Wakil Presiden Komisaris; Lulu Terianto, Komisaris Independen.

METRODATA:
PT. Metrodata Electronics Tbk (Perseroan) PT. Mitra Integrasi Informatika - New Innovation Solutions
berkomitmen untuk terus membangun
bisnis dan kemitraannya untuk tumbuh > Qlikview
bersama. Komitmen dan pengalaman o Leader in Business Discovery – user-driven Business Intelligence.
telah membuktikan.

Omzet Semester I Rp3 Triliun


> Data Systems International
o Mobile Enterprise Application Solution for Supply Chain Management
Kini, Perseroan memperluas jaringan and Field Sales.
kantor perwakilan PT. Mitra Integrasi
Informatika di kota Balikpapan dan > Micromine
jaringan distribusi PT. Synnex Metrodata o A Suite of tools to capture, manage and to interpret mining and
istributor sekaligus konsultan Menurut dia, capaian pendapatan Dengan efisiensi biaya operasional, Indonesia di Semarang. exploration data.
teknologi informasi PT Metro- enam bulan pertama 2013 sebagian besar perseroan menginginkan keuntungan
data Electronics Tbk mem- berasal dari lini bisnis distribusi perang- bruto 2013 bisa tumbuh 14,3% menjadi PT. Mitra Integrasi Informatika > Amazon Web Services
Jl. Syarifuddin Yoes RT 10 Sepinggan o offers a complete set of infrastructure and application services that
perkirakan omzet semester kat TI. Rp488,9 miliar. Pada saat yang sama laba
enable you to run virtually everything in the cloud: from enterprise
I/2013 bisa mencapai sekitar bersih ditargetkan melesat 20,5% dari Balikpapan 76115
applications and big data projects to social games and mobile apps.
Rp3 triliun atau 50% lebih dari target per- Direktur Utama Susanto Djaja me- Rp79,67 miliar menjadi Rp95,97 miliar Tel: +62 542 766460
tumbuhan omzet 2013. mang menargetkan komposisi pendapat- sepanjang tahun ini. Fax: +62 542 766456 > Salesforce.com
an 2013 utamanya disumbang dari lini Email: contact@mii.co.id o Customer Relationship Management (CRM) on the cloud.
Direktur Keuangan METRODATA Ran- distribusi yang diperkirakan mencapai Direktur METRODATA yang juga www.mii.co.id
dy Kartadinata menyampaikan pendapat- Rp4,2 triliun. menjabat Direktur Utama anak usaha di
an sepanjang tahun ini ditargetkan naik lini utama distribusi PT Synnex Metrodata PT. Synnex Metrodata Indonesia PT. Soltius Indonesia – New Partnership
15,6% menjadi Rp5,98 triliun, dari raihan Selain itu, lini bisnis solusi TI atau Indonesia Agus Honggo W berencana me- Kompleks Ruko
> SAP Business Intelligence / SAP Enterprise Performance Managmeent /
omzet 2012 yang senilai Rp5,17 triliun. perancangan, implementasi, dan jasa nambah partner lebih dari 10 merek pe- Jl. MH. Thamrin No.27B-3
SAP HANA
pengelolaan TI diharapkan memberi kon- rangkat TI tahun ini. Semarang
> SAP Mobility – Sybase Unwired Platform, Syclo
“Target pendapatan 2013 Rp5,98 trili- tribusi Rp1,7 triliun dari total omzet tahun Tel: +62 024 3521039 > SAP Ecosystem Solutions – Open Text, Readsoft, Nakissa, BackOffice
un, sampai semester pertama kami kira ini. Sisanya, dari lini bisnis konsultasi dan “Juli nanti yang sudah fix ada dua Fax: +62 024 3586996 Associates
sudah mencapai target 50% lebih, Rp3 divisi modern retail masing-masing seki- merek. Untuk distribusi sekarang sudah Email: contact@metrodata.co.id > Hardware bundling & referral programs – CISCO UCS (with Logicalis),
www.synnexmetrodata.com HW Bundling
triliunan,” ujarnya kepada Bisnis usai ra- tar Rp173 miliar dan Rp77 miliar. ada 25 major brand, tambahannya ditar-
pat umum pemegang saham (RUPS) hari getkan 10 merek lebih untuk tahun ini baik Kami siap membantu Anda meraih kesuksesan di pasar TIK Indonesia.
ini, Senin(10/6). Smartphone atau accessories,” sebutnya.

8 Jul 2013 Jul 2013 9


fokus info korporasi

daratan Turki bagian Eropa sekaligus Asia.


Di kanan kiri perairan, terlihat bangunan-
bangunan yang berada tidak hanya di sisi
laut tapi juga bisa melihat rumah-rumah
yang terletak di bukit-bukit. Galata Tower,
Dolmabahce Palace yang sangat megah
dan indah. Pemandangan lain yang bisa
dilihat adalah bekas benteng pertahanan.
Di dekatnya adalah Jembatan Bosphorus
yang cukup panjang, yang menghubung-
kan Turki Eropa dan Turki Asia. Setelah
puas menyusuri selat, waktunya istirahat
sambil shopping di Spice Bazaar. Setelah
itu, barulah mereka beristirahat di Hilton
Garden Inn Golden Horn.

Setelah sarapan, rombongan melan-


jutkan jalan-jalan dan melihat tempat Di hari ke-4, mereka meninggalkan hampir saja mereka mengalami hal bu-
bersejarah lainnya yaitu Hippodrome of hotel dan menuju Kota Cappadocia me- ruk, hot balloon mereka hampir menabrak
Constantinople, Famous 6 Minareted Blue lalui Konya dengan bis. Setelah santap tebing. Untung saja nahkodanya dapat
Mosque, dan Hagia Sophia Museum. siang di Konya, dilanjutkan mengunjungi mengendalikan angin. Setelah memacu
Museum Mevlana dan Sultanhani Cara- adrenalin naik hot balloon, barulah mere-
Di hari ke-3 ini, rombongan mening- vansaray. Dan malam itu mereka harus ka kembali ke hotel untuk santap pagi.
galkan hotel menuju kota Izmir dengan berganti tempat menginap lagi yakni di Setelah itu kembali menikmati jalan-jalan
menggunakan penerbangan lokal Turki. Cappadocia Dinler Urgup Hotel. di Cappodia mengunjungi Underground
Setibanya di Izmir, mereka langsung di- City of Kaymakli, Goreme Open Air Mu-
antar ke restoran untuk santap siang. Belum terpuaskan dengan tidur seum, Pigeon Valley Uchisar. Malam itu,
Setelah itu dilanjutkan dengan perjalan- malam, waktu subuh mereka telah di- selain bersantap malam di hotel, mereka
an sekitar ½ jam mengunjungi Ephesus jemput untuk mencoba pengalaman baru mengikuti acara khusus yang merupakan
Ancient City yang merupakan reruntuh- yaitu naik Hot Balloon selama 45 menit bagian dari acara TAM yaitu ramah tamah

Turki:
an kota tua zaman Romawi. Selesai dari sambil menikmati pemandangan kota dan pemberian sertifikat.
Street Report: Top Achievers Meeting 2013 Plus Ephesus Ancient City, rombongan lalu Cappadocia dari atas. Wah, adrenalin
menuju Pamukkale dengan jalan darat pasti terpacu kencang. Bagaimana tidak, Menjelang kembali ke Indonesia, pe-
selama 2 jam untuk mengunjungi Cotton mereka bisa melihat kota-kota indah dari serta berkemas-kemas menuju bandara
Castle & Ruins of the Ancient City of Hi- atas. Satu hot balloon dapat menampung untuk penerbangan domestik ke Istanbul
erapolis. Malam harinya mereka mengi- sekitar 20an orang. Wow … asik sekali! Ada kemudian mengunjungi Dolmabahce Pal-
nap di Pamukkale Lycus River Hotel serta pengalaman menegangkan ketika naik ace untuk berjalan-jalan ataupun belanja.
berkesempatan untuk menikmati kota di hot balloon. Dalam rombongan yang lain, Pada malam harinya, barulah mereka ke
malam hari. bandara untuk penerbangan kembali ke
Jakarta melalui Singapura.

Histori nan Eksotis Selama mengikuti perjalanan ke Tur-


ki, banyak hal unik yang mereka rasakan,
salah satunya adalah jenis masakan. Ma-
ika kloter Top Achievers Meet- Sebanyak 51 orang yang terdiri dari sakan Turki sangat dipengaruhi masakan
ing 2013 (TAM) sebelumnya 30 orang penerima Top Achievers Award Asia Tengah, Timur Tengah dan Balkan,
menuju Hong Kong dan Shen- (TAA) bersama pasangannya mengikuti termasuk masakan Eropa Barat. Belum
zhen, maka kloter TAM+ 2013 perjalanan TAM+ 2013. Dengan menggu- lagi ditambah dengan bumbu seperti
berikutnya menuju Turki, se- nakan penerbangan Turkish Airlines, selu- rempah-rempah yang sangat khas sekali
buah negara besar di kawasan Eurasia. ruh peserta transit dulu di Singapura dan baik aroma maupun rasanya. Sayangnya
Ibu kota Turki berada di Ankara namun pada tengah malam barulah mereka take banyak lidah yang kurang cocok dengan
kota terpenting dan terbesar adalah Is- off menuju Istanbul. masakan Turki. Padahal, kalau mau men-
tanbul. Karena lokasinya yang strategis coba bisa juga mencoba jenis sayuran-
di persilangan dua benua, budaya Turki Sore hari rombongan baru tiba di Is- nya.
merupakan campuran budaya Timur dan tanbul dan langsung mengikuti city tour
Barat yang unik yang sering diperkenal- naik Selat Bosphorus Cruise yang mem- Teks: Melani D. Rohi,
kan sebagai jembatan antara dua buah belah benua Asia & Eropa. Jadi dengan Foto: Harmoko Christian Sucipto, Santi Yap,
peradaban. menyusuri selat ini, kita dapat melihat Nana Lukita Sari, Tini Ester Palar

10 Jul 2013 Jul 2013 11


fokus

Gallery
TAM
2013 Turki

12 Jul 2013 Jul 2013 13


fokus info korporasi

Agustini-Commercial Director &


Agus Honggo Widodo-President
Director PT. Synnex Metrodata
Indonesia; Suresh Nair, GM & VP
of Sales and Marketing of APAC
FalconStor saat bertanya jawab
dengan media.

Agus Honggo Widodo, President


Director PT. Synnex Metrodata
Indonesia (kiri) bersalaman
dengan Suresh Nair, GM & VP of
Sales and Marketing of APAC,
FalconStor (kanan) setelah
menandatangani kesepakatan
bersama.

Lie Heng-Sales Director; Agustini-Commercial Director & Agus Honggo Widodo-President Director PT. Synnex Metrodata Indonesia dan
Suresh Nair, GM & VP of Sales and Marketing of APAC & Kevin Leong-Enterprise Sales Manager FalconStor. Tentang FalconStor Software

FalconStore Software, Inc, (NASDAQ:


FALC) merupakan pemimpin perusahaan

FalconStor Tunjuk di bidang disk-data protection.


Perusahaan memiliki misi ingin

Metrodata Indonesia
mengubah cara tradisional backup
dan disaster recovery ke dalam next-
generation service-oriented data

sebagai Distributor di Indonesia


protection. Dibangun di atas platform
yang memenangkan penghargaan,
solusi-solusi FalconStor menawarkan
disk-based backup, continuous data
alconStor Software, Inc. (NAS- “Kami sangat bangga dapat bermitra Menanggapi penunjukan tersebut, Suresh Nair, General Manager and Vice Presi- protection, WAN-optimized replication
DAQ: FALC), pemimpin peru- bersama FalconStor, karena bagi kami hal dent of Sales and Marketing of Asia Pacific, FalconStor mengatakan “Kami sangat se- dan disaster recovery automation.
sahaan dalam disk-based data ini merupakan bagian dari strategik por- nang dapat bekerjasama dengan SMI, sebuah perusahaan distributor TIK yang memiliki Solusi FalconStor tersedia melalui
protection, pada tanggal 9 April tofolio perusahaan,” kata Agus Honggo jangkauan mitra bisnis dan reseller yang luas di Indonesia. SMI hadir di Indonesia mela- jaringan kemitraan di seluruh dunia,
2013 mengumumkan penunjuk- Widodo, Presiden Direktur PT. Synnex lui jangkauan wilayah yang luas seperti Surabaya dan Bandung dengan fondasi yang termasuk penyedia jasa, top-tier
an kepada PT. Synnex Metrodata Indone- Metrodata Indonesia. “Kemitraan ber- kuat dari mitra bisnis teknologi kelas dunia seperti HP, NetApp dan Symantec. Kami strategic partners dan mayoritas OEM.
sia (“SMI”) sebagai distributor FalconStor sama FalconStor ini untuk memperluas percaya bahwa kemitraan ini akan memperkuat posisi kami dalam data protection, rep- Dengan memiliki pelanggan yang
di Indonesia. SMI merupakan salah satu peluang bisnis kami lebih lanjut dalam lication dan recovery pasar di Indonesia dan memungkinkan kami untuk memanfaatkan tersebar di seluruh dunia, mulai dari
entitas anak PT. Metrodata Electronics, kelangsungan bisnis dan data protection jaringan distribusi SMI yang mapan.” usaha kecil hingga perusahaan Fortune
Tbk (IDX: MTDL) yang fokus pada Distri- dengan solusi yang dapat kami tawarkan 100, mempercayakan data mereka pada
busi Teknologi Informasi dan Komunikasi pada mitra bisnis kami di Indonesia. Se- Melalui kemitraan baru tersebut akan lebih meningkatkan inisiatif FalconStor un- solusi FalconStor. Berkantor pusat
(TIK). bagai salah satu perusahaan Distribusi tuk mengembangkan jangkauan perusahaan di Indonesia melalui pengembangan dari di Melville, NY dan kantor-kantor di
TIK terbesar di Indonesia, kami berharap pengenalan merek serta perluasan cakupan geografis dari penjualan, pemasaran dan Eropa dan wilayah Asia Pasifik. Untuk
dari kemitraan ini dapat memberikan pelatihan di wilayah. informasi lebih lanjut, kunjungi www.
manfaat bersama FalconStor.” falconstor.com atau call 1-866-NOW-
Sumber: Press Release FalconStor/SMI. FALC (866-669-3252).
Foto: Herdy Permana.

14 Jul 2013 Jul 2013 15


fokus info korporasi

Agustin, Commercial Director


PT. Synnex Metrodata
Indonesia, Wiranto, Director of
Samsung Enterprise Business
& Willy Bayusantosa, B2B
Marketing Head, PT. Samsung
Electronics Indonesia.

Agustin, Commercial Director PT. Synnex Metrodata Indonesia (kiri) dan Kanghyun Lee, EBD & CE Business Vice President, Samsung Electronics
Indonesia (kanan) berjabat tangan setelah menandatangani kesepakatan kerjasama dalam memasarkan Samsung Professional Display Solution.

Kesepakatan Kerjasama dalam merupakan perusahaan teknologi infor-


masi terpercaya di Indonesia,” demikian
dengan kekuatan 6 sentra distribusi yang
tersebar di 6 kota besar di seluruh Indone-
untuk menghemat pengeluaran mereka
karena konsumsi daya listrik yang rendah

Menghasilkan Solusi Bisnis


dijelaskan oleh Kanghyun Lee, EBD & CE sia, kami yakin dapat memberikan pilihan dan instalasi yang mudah,” tambah Lee.
Business Vice President, Samsung Elec- ragam produk berkualitas kepada peng-
tronics Indonesia. “Bersama Synnex Me- guna. Kami berharap dari kemitraan ini Untuk mendukung panel profesional,

Terintegrasi pada Panel Profesional trodata Indonesia kami memberikan


jawaban bagi perusahaan besar untuk
meningkatkan image sebagai perusahaan
dapat memberikan manfaat bersama.”

Kerjasama solusi bisnis terintegrasi


Samsung menyediakan Solusi MagicInfo,
solusi perangkat lunak Samsung untuk
mengelola dan mengendalikan layar serta
maju yang mengusung teknologi tinggi antara Samsung dan Synnex Metrodata menciptakan konten yang menarik pada
Samsung Electronics Indonesia T. Samsung Electronics Indo- sesuai dengan kebutuhan perusahaan dengan menggunakan solusi professional Indonesia merupakan perwujudan kerja- tampilan yang mudah dimengerti sekali-
dan Synnex Metrodata Indonesia nesia, pemimpin media digi- dari berbagai bidang. SMI sebagai pe- display yang dapat menghadirkan komu- sama bisnis dalam upaya memaksimal- gus memberikan sentuhan professional.
mengoptimalkan penggunaan LFD tal dan teknologi konvergensi megang lisensi distributor dari Samsung nikasi lebih baik bagi para konsumennya,” kan penggunaan LFD dengan rangkai- Selanjutnya selain panel profesional,
melalui teknologi tercanggih yang terkemuka, pada tanggal 30 Professional Display Solution akan me- tambahnya. an yang lengkap yang dihadirkan oleh Samsung juga menyediakan solusi bisnis
Mei 2013 telah melakukan nyediakan rangkaian LFD Samsung yang Samsung yaitu Single Display, Video Wall terintegrasi lainnya dalam bidang pendi-
mampu mendukung kemajuan bisnis.
penandatanganan kerjasama dengan PT. dapat memudahkan kelangsungan unit “Sebagai perusahaan distribusi yang dan display khusus seperti Transparent dikan, transportasi dan fleet manage-
Synnex Metrodata Indonesia (SMI) yang bisnis suatu perusahaan. kian berkembang, kami sangat senang Display. Rangkaian produk hadir dengan ment, manufaktur dan manajemen logis-
merupakan salah satu entitas anak PT. dapat bermitra dengan PT. Samsung teknologi terdepan untuk memberikan tik, serta pengelolaan email. Sebagai ba-
Metrodata Electronics, Tbk (IDX: MTDL) “Kehadiran Samsung Enterprise Electronics Indonesia sebagai distributor efek penyampaian pesan yang lebih baik gian dari strategi pertumbuhan, Samsung
yang fokus pada Distribusi Teknologi In- Business Solution merupakan inovasi untuk memasarkan produk Samsung LFD kepada konsumen dan mendukung kema- akan terus mengembangkan solusi bisnis
formasi dan Komunikasi (TIK) dalam pe- Samsung untuk menghadirkan solusi ter- (Large Format Display) di seluruh Indone- juan bisnis perusahaan. terintegrasi lainnya yang dapat men-
nyediaan solusi bisnis terintegrasi pada depan bagi perusahaan besar yang mem- sia”, kata Agus Honggo Widodo, Presiden dukung kemajuan unit bisnis perusahaan
panel profesional, yaitu Samsung Profes- butuhkan teknologi professional display. Direktur PT. Synnex Metrodata Indonesia. “Samsung Professional Display So- dan klien mereka.
sional Display Solution. Dan untuk lebih memperkuat dalam pe- “Kemitraan ini akan memberikan peluang lution mampu menampilkan segala jenis
layanan kepada perusahaan besar yang bisnis yang semakin luas dan semakin konten, seperti video dan gambar dengan Sumber: Press Release SEIN/SMI,
Samsung Professional Display Solu- membutuhkan sistem teknologi serta bervariasinya solusi yang akan kami ta- resolusi yang lebih jernih. Kelebihan lain- Foto: Melani D. Rohi.
tion terdiri dari beberapa seri LFD (Large image terbaik, kami menjalin kerjasama warkan, khususnya dalam pangsa pasar nya adalah panel profesional milik Sam-
Samsung ME 75 LFD Format Display) yang dapat digunakan dengan Synnex Metrodata Indonesia yang Professional Display Solution. Didukung sung ini dapat membantu perusahaan

16 Jul 2013 Jul 2013 17


fokus info korporasi info korporasi fokus
”Selain sebagai bentuk realisasi
fokus bisnis Bank Mandiri di segment
wholesale transactions, kerjasama ini di-
harapkan dapat mendorong pertumbuhan
pendapatan non-bunga (fee-based in-
come) Bank Mandiri,” kata Winarsih Budi-
riani.

Saat ini SMI tercatat sebagai salah


satu market leader dalam bisnis distribu-
tor perangkat TIK dengan jaringan pe-

FalconStor
masaran yang meliputi lebih dari 1000
master dealer dan reseller yang tersebar
di seluruh Indonesia. Selain itu, SMI juga
bermitra dengan mitra bisnis TI kelas du-
nia, antara lain ASUS, Dell, HP, Lenovo, Mi- Meluncurkan
crosoft, dan Oracle.

Menurut Winarsi Budiriani, layanan


Service Partner Program
di Asia Pasifik
penjaminan atas pembayaran invoice oleh FalconStor Kembangkan Program Terbaru dalam Layanan
mitra atau distributor financing tersebut yang Profesional, Ciptakan Peluang bagi Mitra Bisnis.
merupakan salah satu bentuk layanan
Winarsi Budiriani, Senior Vice President Jakarta Commercial Sales Bank
Mandiri dan Agus Honggo Widodo, Presiden Direktur PT. Synnex Metrodata Mandiri Cash Management yang dapat
Indonesia setelah melakukan penandatangan kerjasama dalam pengelolaan dimanfaatkan nasabah untuk meningkat-
pembayaran 1.000 jaringan anak usaha Metrodata. kan efisiensi likuiditas perusahaan.

Hingga Maret 2013, Bank Mandiri te- alconStor Software, Inc. vendor Agustini, Commercial Director PT. Service Partner Program akan meng-
lah menyediakan layanan pengelolaan kas dalam bidang disk-based data Synnex Metrodata Indonesia, menga- gunakan dua kategori dari penyedia jasa
protection, menggandeng PT. takan akan bekerja sama menjadi mitra layanan yaitu FalconStor Profession Ser-

Bank Mandiri
(cash management) bagi lebih dari 12.112
perusahaan. Pada periode tersebut, jum- Synnex Metrodata Indonesia FalconStor Professional Services. “Pe- vices Partners, tier-one channel partners
lah transaksi Mandiri Cash Management sebagai bagian dari program langgan sangat menginginkan inovasi bagi mereka yang akan menjual dan mem-

Kelola Pembayaran mencapai 5 juta transaksi, naik 80% y-o-y,


dengan volume transaksi Rp487,8 triliun,
kemitraan mendukung ekspansi vendor
tersebut.
dan teknologi yang sudah terbukti kean-
dalannya untuk dapat menangani gejala
berikan layanan profesional berlandaskan
pelanggan mereka sendiri, dan FalconStor

1.000 Jaringan tumbuh 55% y-o-y. dari ledakan data (data explosion) dan Authorized Services Partners, independ-
Suresh Nair, Vice President of Sales meningkatnya kapasitas penyimpanan ent service partner yang bertindak seba-
& Marketing FalconStor Asia Pasifik, me- (storage expansion),” ujarnya. gai perpanjangan dari FalconStor dalam

Anak Usaha Metrodata


Sementara pendapatan non bunga
atau fee based income Bank Mandiri pada ngatakan dengan kerja sama itu mitra bis- menyediakan layanan profesional bagi
periode yang sama tercatat sebesar Rp3,3 nis akan mendapatkan sumber pendapat- PT. Synnex Metrodata Indonesia, pelanggannya dan tier-two partners di-
triliun, tumbuh 19,4% dari Maret 2012 yang an baru dan diferensiasi yang kompetitif, ungkapnya, meningkatkan kemampuan mana mereka yang tidak memiliki kapasi-
sebesar Rp2,7 triliun. sementara itu pelanggan akan menerima dalam memberikan solusi proteksi data tas pelayanan.
Bank Mandiri mengaplikasikan Supply elalui kerjasama ini, Bank layanan berkualitas. yang solid dan melengkapinya dengan
Chain Management (SCM) untuk Mandiri akan menerbit- Pada kesempatan ini, Presiden Direk- layanan profesional untuk memperkuat Keikutsertaan mitra bisnis dalam
sekitar 1.000 jaringan pemasaran kan trust receipt atas se- tur PT. Synnex Metrodata Indonesia Agus “Kami menciptakan FalconStor Ser- pelanggan. “Ini juga merupakan proposisi program terbaru tersebut akan menda-
(distributor) perangkat Teknologi luruh pedagang perantara Honggo Widodo mengatakan ”Kami sa- vice Partner Program guna meningkatkan nilai sehari-hari bagi kedua pihak dan C- patkan pelatihan dan sertifikasi untuk
Informasi dan Komunikasi (TIK) yang akan digunakan un- ngat bangga dapat bermitra dengan Bank pengalaman kedua belah pihak antara contact level kami,” tegas Agustini. solusi FalconStor dan akan mendapatkan
tuk pembayaran invoice kepada SMI saat Mandiri yang telah menyediakan fasilitas mitra bisnis dan pelanggan kami,” kata akses ke sumber daya layanan FalconStor
PT. Synnex Metrodata Indonesia
jatuh tempo. Adapun, fasilitas ini hanya Distributor Financing guna mempermu- Suresh. Melalui pelatihan dan otorisasi, pro- berikut sarananya.
(SMI), entitas anak usaha PT.
diberikan kepada pedagang perantara dah transaksi bagi mitra bisnis kami yang gram yang digelar di Asia Pasifik tersebut
Metrodata Electronics, Tbk untuk
yang direkomendasikan oleh SMI dengan tersebar di seluruh Indonesia. Sebagai Di luar dari manfaat utama, program diklaim dapat mengidentifikasikan pe- FalconStor juga akan mempromo-
mendukung pengembangan usaha. tersebut akan memperluas FalconStor serta dari mitra bisnis sebagai penyedia sikan mitra bisnis yang bersertifikasi
masa pembiayaan selama 12 bulan. perusahaan distribusi yang berkembang
Penandatanganan perjanjian memasuki pangsa pasar baru untuk ber- terpercaya dari FalconStor yaitu satu la- sebagai penyedia layanan yang handal,
pesat, tentu saja kami sangat menyadari
kerjasama fasilitas perbankan tumbuh lebih besar dan lebih banyak ja- yanan profesional berkualitas, mening- profesional, dan mitra bisnis juga akan
Winarsi Budiriani mengatakan, de- pentingnya meningkatkan fasilitas pem-
tersebut dilakukan oleh Senior Vice ngan jumlah jaringan pemasaran yang bayaran bagi mitra bisnis kami. Selain ringan yang lebih teruji kemampuannya katkan kepuasan pelanggan dan mening- memperoleh manfaat dari pelatihan tekni-
President Jakarta Commercial Sales luas hingga ke seluruh pelosok Indonesia, melakukan diversifikasi produk, kami juga yang dapat memberikan lebih banyak so- katkan pendapatan mitra bisnis. kal secara berkala serta sesi informasi
Bank Mandiri Winarsi Budiriani dan kerjasama ini sangat positif untuk men- menambah kerjasama dari sisi perbank- lusi dan layanan pada pelanggan baru. produk baru terlebih dahulu.
Presiden Direktur SMI Agus Honggo dukung pengelolaan likuiditas dan meng- an. Kami berharap dari kemitraan ini da-
Widodo di Jakarta (4/6). optimalkan eksekusi rencana bisnis SMI. pat memberikan manfaat bersama.” Sumber: Press Release FalconStor Software, Inc, Bisnis Indonesia 17/5
Sumber: Press Release Bank Mandiri/SMI. Foto: Melani D. Rohi

18 Jul 2013 Jul 2013 19


fokus info korporasi
Project Management Office
Ciptakan “Fase”
Ada celah mendasar antara tingkat ke- 3. Memiliki pemahaman umum tentang Apa yang menjadikan seorang sebagai
pastian yang diharapkan manajemen dan tujuan adalah penting untuk menjadi pemangku kepentingan?

Faktor Keberhasilan dan ketidakpastian yang melekat pada proyek.


Di satu sisi, manajemen ingin membuat
keputusan yang baik tentang cara meng-
tim yang efektif.
4. Memberi peluang pada tim untuk
berkomunikasi dan berinteraksi
1. Mereka mungkin mengajukan diri
untuk mendapatkan atau kehilangan
sesuatu dari kesuksesan atau

Kegagalan Proyek investasikan sumberdaya yang berharga. dengan manajemen dan membina kegagalan proyek tersebut.
Di sisi lain, alasan diluncurkannya sebuah hubungan yang nantinya dapat 2. Mereka mungkin mengendalikan
proyek adalah penyampaian suatu kebu- membantu dalam proyek. sumberdaya (uang, manusia,
tuhan atau masalah yang cara penyam- 5. Memberi peluang pada tim untuk peralatan, waktu) yang dibutuhkan
paiannya masih belum diketahui oleh per- memutuskan bagaimana mereka akan oleh Manajer Proyek untuk
usahaan atau organisasi Anda. bekerja. menyelesaikan proyek.
ujuan mendasar dari sebuah proyek adalah mencapai hasil bis- 6. Memberi peluang pada anggota tim 3. Mereka mungkin dipengaruhi oleh,
nis. Hal ini berarti memperoleh hasil tertentu dari investasi yang Bagaimana mungkin Manajer Proyek untuk saling mengenal. atau menggunakan, hasil proyek.
diajukan. Namun demikian, pada banyak perusahaan atau organ- memberikan kepastian tanpa berkomit- 4. Mereka mungkin bertanggung jawab
isasi, manajemen justru berpuas diri, membiarkan proyek yang Tujuan mendasar men pada tujuan, sasaran, anggaran, Mengelola Semua Pemegang atas hasilnya pada orang lain di dalam
telah disetujui berjalan terus tanpa adanya penilaian lebih lanjut
seputar perkiraan hasil. Sehingga hasilnya, proyek yang tak lagi mengun-
dari sebuah dan sebagainya, yang menjadi tidak ber- Kepentingan dalam Proyek struktur manajemen perusahaan atau
guna justru ketika Anda mengetahui Komunikasi memang tampak mudah. Lagi organisasi Anda.
tungkan dibiarkan selesai. proyek adalah lebih banyak? Melakukan hal ini dapat pula, kita melakukannya setiap saat de-
menjadi salah satu poin tersulit dalam ngan berbagai macam cara. Tetapi, ber- Bersikaplah Obyektif terhadap
Setiap perusahaan atau organisasi mempunyai pandangan sendiri terha- mencapai proyek manapun. Sebagian solusi terletak komunikasi dengan baik dalam suasana Ancaman
dap persoalan pada hasil akhir proyek. Manajer Proyek dapat mengenali be-
berapa sasaran dasar, tetapi karena kesuksesan proyek akan mempengaruhi
hasil bisnis. pada pengembangan mentalitas “fase”, bisnis itu lebih sulit dari pada implemen- Risiko dan ketidakpastian memiliki po-
di mana rencana dan perkiraan Manajer tasinya. Manajer Proyek tidak hanya harus tensi muncul selama masa proyek ber-
bagaimana Anda dipandang sebagai Manajer Proyek, akan sangat berguna Proyek dibagi menurut fase proyek se- benar-benar memahami pesan yang ingin langsung. Walaupun di satu sisi seorang
jika Anda memakai pandangan yang lebih luas terhadap kesuksesan proyek, hingga tingkat ketidakpastian akan me- disampaikan, cara Anda berkomunikasi Manajer Proyek yang baik harus bersikap
di antaranya: ningkat seiring dengan lebih jauh Anda pun akan sangat mempengaruhi kesan optimis dan positif dalam mengerjakan
mengerjakan proyek tersebut. orang lain tentang Anda. apa yang perlu dilakukan, sangatlah ber-
1. Memenuhi harapan pemegang kepentingan. bahaya untuk mengabaikan ancaman
2. Efisiensi proyek. Kick Off Meeting Salah satu hal penting yang dapat nyata.
3. Keuntungan bagi semua pihak – perusahaan atau organisasi, Dengan perkembangan bisnis yang se- Anda lakukan sebagai Manajer Proyek
pelanggan, dan pengguna. makin meningkat, ada kecenderungan adalah menyadari bahwa interface ada- Ada beberapa cara mendasar untuk me-
4. Kinerja perusahaan atau organisasi. untuk memilih mental “Lakukan saja!” lah bagian besar dari kehidupan proyek. nangani risiko, antara lain:
dan meremehkan pentingnya pembu- Proyek Anda tidak akan eksis/berhasil 1. Anda dapat menghindari ancaman
kaan proyek. Sikap ini dapat mengganggu dalam kekosongan. Manajer Proyek, tersebut dengan memilih tindakan
kesuksesan proyek, karena dengan me- sesama tim, dan pekerjaan yang Anda yang dapat mengurangi paparan pada
nyediakan waktu untuk merencanakan lakukan mempunyai banyak hubungan ancaman.
dan mengadakan kick off meeting - ra- dengan bagian-bagian lain di perusahaan 2. Anda dapat mengalihkan dampak
pat pembukaan resmi - serta melibatkan atau organisasi. risiko tersebut – seperti halnya
seluruh key stakeholders – pemangku asuransi.
kepentingan - dapat membantu dalam se- Belajar mengenali dan memahami 3. Anda tidak menghindari risiko, tetapi
jumlah cara, di antaranya: interface dapat membawa dampak yang sebaliknya membuat diri Anda kebal
sangat besar pada proyek, tingkat kete- terhadap konsekuensi terburuk.
1. Memberi tanda pada keseluruhan gangan selama proyek berlangsung, dan 4. Anda dapat mencegah atau
perusahaan atau organisasi bahwa kepuasan akan hasilnya beberapa bu- mengurangi risiko dengan mengambil
proyek ini didukung oleh manajemen lan berikutnya. Dari sudut pandang yang tindakan untuk menangkal sumber
sehingga layak memperoleh praktis, interface yang perlu diperhatikan risiko atau setidaknya mengurangi
dukungan anggota lainnya. oleh Manajer Proyek adalah stakeholder dampaknya.
2. Memberi peluang pada tim untuk (pemangku kepentingan).
meninjau atau mengembangkan
suatu kontrak proyek.

20 Jul 2013 Jul 2013 21


info korporasi fokus
peduli
Faktor Kegagalan Proyek Kurangnya Kualitas Proses
Faktor-faktor yang menyebabkan gagalnya atau dibatalkannya suatu proyek berdasar- Perencanaan
kan pengalaman beberapa Manajer Proyek di PT. Mitra Integrasi Informatika antara lain: Manajemen aktif akan membuat proyek
berada tetap pada jalurnya dan memung-
Penyebab Kegagalan Proyek kinkan Manajer Proyek menyelesaikan

Blood,
hasil tepat pada waktunya dan sesuai
No Faktor
dengan anggaran yang telah ditentukan.
1 Kebutuhan yang tidak jelas

Give
Pijakan manajemen aktif adalah sebuah
2 Kurangnya kualitas proses perencanaan rencana yang menjabarkan harapan
Manajer Proyek. Dokumentasi terhadap

Life
3 Kurangnya keterlibatan user
4 Kurangnya ketersediaan sumber daya
5 Kurangnya dukungan dari pimpinan/manajemen
rencana tersebut penting. Dengan demiki-
an, rencana tersebut dapat menjadi alat
bantu komunikasi dan pembelajaran. Di
Give
6 Harapan yang tidak realistis samping itu, dokumen tertulis juga mem-
7 Perubahan kebutuhan dan spesifikasi buat Manajer Proyek dapat membanding-
kan rencana tersebut dengan realitas, se-
8 Rendahnya tingkat pemahaman teknologi
hingga Anda dapat membuat penyesuaian
9 Kurangnya kebutuhan terhadap hasil proyek yang diperlukan dan mendidik diri sehing-
Sejak kepindahan ke APL Tower, untuk pertama kalinya
10 Kurangnya kemampuan mengelola Teknologi Informasi ga rencana-rencana di masa depan dapat Metrodata Group mengadakan kegiatan sosial seperti
Lain-lain : menjadi lebih realistis. donor darah yang baru saja dilaksanakan. Kegiatan donor
darah ini juga terkait dengan hari jadi Metrodata ke-38
11 Jenis industri proyek
Tidak kalah pentingnya juga, selama tahun serta program Metrodata Peduli. Kegiatan ini juga
Perubahan/penambahan bisnis menyesuaikan dengan limitasi teknologi/teknis
fase perencanaan dan eksekusi berjalan, terlaksana dengan baik berkat kerjasama Metrodata
Manajer Proyek harus menjamin bahwa Group dengan manajemen APL, Central Park & GBI
Dari beberapa faktor tersebut di atas, maka akan ditinjau beberapa di antaranya untuk
proyek dilakukan dengan mekanisme Keluarga Allah yang telah menyediakan tempat (29/4).
3 faktor pertama:
yang optimal, terutama dalam hal penga-
1. Kebutuhan yang tidak jelas
lokasian sumber daya yang akan dipergu-
2. Kurangnya kualitas proses perencanaan
nakan dan terjadi pengawasan yang sis-
3. Kurangnya keterlibatan user artisipan yang datang untuk mendonorkan darahnya
tematis dan terpadu.
tidak hanya dari Metrodata Group saja, tapi juga dari
Kebutuhan yang Tidak Jelas - Kenali dan Pahami Kebutuhan yang Sebenarnya tenant di APL Tower maupun dari luar komplek APL.
Kurangnya Keterlibatan User
Dalam permulaan suatu proyek, wajar untuk mempunyai gambaran dalam kepala setiap Mereka semua memiliki visi yang sama yaitu ingin
Agar setiap proyek dapat berhasil, sa-
Manajer Proyek tentang bagaimana segalanya akan terungkap. Kemudian realitas akan membantu sesama melalui darah yang didonorkan.
ngatlah penting bagi Manajer Proyek un-
merasuk ke dalam. Bermacam masalah dan peluang yang tidak terduga akan muncul. Karena darah yang kita sumbangkan sungguh sangat berarti
tuk mengetahui besarnya sumber daya,
Data menunjukkan bahwa kebutuhan pelanggan itu berbeda dari apa yang dipikirkan dan dapat membantu kehidupan banyak orang.
ruang lingkup kerja dan waktu yang dise-
semua orang. Pilihannya: meneruskan dengan rencana semula atau mengubah ren-
diakan untuk proyek tersebut. Selama
cana sesuai dengan lesson learned yang diperoleh. Banyak perusahaan atau organisasi Pada akhirnya PMI berhasil mendapatkan 98 kantong darah
proyek berlangsung, maka user perlu
sukses memilih yang kedua. Mereka sadar bahwa dengan memusatkan dan memecah- berdasarkan golongan darah yaitu A (28 kantong), B (22 kantong),
menyediakan waktu yang berkualitas un-
kan kebutuhan sebenarnya – masalah yang paling mendasar – akan memberi manfaat O (42 kantong), dan AB (6 kantong) dari 154 orang pendaftar.
tuk memastikan bahwa kebutuhan dan
yang jauh lebih besar dalam jangka panjang.
spesifikasi yang diinginkan sudah sesuai
harapan. Komitmen tersebut tidak saja Sedangkan sebanyak 56 orang tidak dapat menyumbang-
Mengenali kebutuhan sebenarnya dapat menjadi sulit. Untuk suatu hal, sering kan darahnya karena terkendala oleh kondisi Tensi (50 orang),
berarti bahwa user tersebut harus memi-
suatu proyek didefinisikan sebagai solusi daripada kebutuhan yang harus dipenuhi. HB (2 orang), dan lain-lain (4 orang).
liki semangat dan keinginan untuk secara
Manajer proyek yang efektif selalu menyelidiki kebutuhan yang sebenarnya karena
sungguh-sungguh berperan dalam me-
mereka berharap menemukan cara lain dalam memenuhi kebutuhan tersebut dengan Meskipun ada yang belum
rencanakan dan memonitor proyek yang
lebih cepat, lebih murah, lebih efisien, dan seterusnya daripada solusi semula. berhasil menjadi pendo-
ada, tetapi juga persetujuan untuk setiap
aktivitas dan hasil-hasilnya. nor, kami sungguh sangat
Jika kita dihadapkan pada suatu proyek yang benar-benar merupakan lompatan solusi, menghargai niat serta
cobalah ajukan pertanyaan ini pada sejumlah pemegang kepentingan: partisipasi dari calon
1. Mengapa proyek tersebut digambarkan seperti ini? Dani Pradana pendonor. Tidak hanya
2. Apa masalah yang coba dipecahkan oleh orang-orang? Project Manager
itu saja, banyak juga yang
Project Portfolio Management Dept.
3. Pada bagian mana kinerja tidak mencapai tujuan? Dani.Pradana@mii.co.id baru pertamakalinya men-
jadi pendonor.
Referensi
●● Greene, PMP, Jennifer and Andrew Stellman, PMP, Head First PMP, 2009, O’Reilly Media, Inc., CA, USA. Teks: Melani D. Rohi.
●● Heerkens, Gary R., Project Management, The McGraw-Hill Companies, Inc., 2005. Foto: Herdy Permana.
●● Lewis, James P., The Project Manager’s Pocket Survival Guide, 2003, The McGraw-Hill Companies, USA.
●● Project Management Institue, A Guide to the Project Management Body of Knowledge 4th Edition,
Project Management Institue, Inc. Pennsilvania, 2008.

22 Jul 2013 Jul 2013 23


fokus info korporasi

PT. Kliring Penjaminan Efek Indonesia (KPEI)

Puas dengan

Middleware
Adaptif &

Sigap
Aplikasi middleware Oracle SOA Suite menjadi medium yang adaptif untuk mengintegrasikan berbagai aplikasi
heterogen. KPEI telah merasakan manfaatnya dalam mengembangkan dan mengimplementasi sistem Straight- Butuh Middleware Aditya Gadiri
Through Processing untuk transaksi bursa yang cepat, efisien, aman dan menciptakan kepastian. Dalam praktiknya, STP berperan mengin- Vice President IT Division
tegrasikan aplikasi-aplikasi yang ada di PT. Kliring Penjaminan Efek Indonesia
ondisi perdagangan di Bursa menjadi satu-satunya lembaga di Indone- triliun. Wajar bila dalam menjalankan Bursa Efek Indonesia (BEI), Kliring Pen-
Efek Indonesia (BEI) bela- sia yang menyelenggarakan jasa kliring perannya KPEI sangat bergantung pada jaminan Efek Indonesia (KPEI) dan Kus-
kangan semakin kondusif. dan penjaminan penyelesaian atas tran- keandalan teknologi informasi (TI). todian Sentral Efek Indonesia (KSEI). Lalu “Sebelumnya masih mess, satu-satu.
Dengan stabilnya pertum- saksi bursa. Perusahaan yang juga me- lintas informasi dari berbagai aplikasi Artinya, kami harus bisa mendefinisikan
buhan perekonomian nasio- rupakan Self-Regulatory Organization ini Tidak tanggung-tanggung, di tahun terkait akan diproses melalui STP. kalau ada satu titik perubahan itu efeknya
nal sebesar 6,5%, kenaikan PDB menjadi menjadi badan pendukung bursa yang 2010 saja belasan miliar rupiah mereka ke mana saja,” ungkap Aditya Gadiri, VP
Rp30,8 juta, serta kenaikan peringkat in- sangat sibuk, karena tingkat transaksi alokasikan untuk menyempurnakan sis- Untuk itu, KPEI berupaya mengem- IT Division KPEI. Hal ini jelas memakan
vestasi Indonesia menjadi BBB pada akhir harian bursa yang tinggi. tem TI-nya, mulai dari server, jaringan, bangkan aplikasi middleware yang dapat waktu dan membuat kerepotan mereka
2011, kapitalisasi pasar saham kita di ta- perangkat kantor dan lisensi, hingga membuat proses integrasi antar-aplikasi bertambah.
hun lalu mencapai angka sekitar Rp3.537 Bayangkan, saat ini KPEI menye- pengembangan aplikasi. Hal itu dilaku- lebih lancar, cepat dan dapat dilakukan
triliun. Dunia mulai melirik Indonesia se- lenggarakan kliring dan penjaminan kan untuk mewujudkan strategi bisnis secara tersentral. Ini akan menjadi salah Aditya dan timnya sudah mulai me-
bagai potensi kekuatan ekonomi baru. penyelesaian transaksi bursa untuk sa- KPEI 2010-2014, yang salah satunya ada- satu building block dari STP yang mereka mikirkan hal tersebut sejak tahun 2008.
ham, obligasi, serta produk derivatif lah mengembangkan dan mengimple- rencanakan. Pemicunya adalah pelaksanaan proyek
Bahkan, meski omzet bursa nasional lainnya. Dalam kapasitasnya sebagai mentasi sistem Straight-Through Process- Risk Management System. “Kami berpikir
ini turun di semester pertama tahun 2012 Central Counterparty, KPEI menerapkan ing (STP) untuk penyelesaian transaksi Tantangan bagi middleware terse- bagaimana caranya ke depan semua
seiring kelesuan pemulihan ekonomi sistem Continuous Settlement dengan bursa. but, antara lain (1) Menyederhanakan aplikasi-aplikasi bisa terhubung dengan
global, kinerjanya dinilai masih lebih fasilitas intraday, menyediakan fasilitas integrasi sistem dan komunikasi antar- baik.”
baik dari kinerja bursa di negara-nega- pinjam-meminjam efek, serta mengelola Dengan menggunakan sistem STP, aplikasi di KPEI; (2) Menyederhanakan
ra lain, bahkan dibandingkan bursa di Agunan Anggota Kliring dan Dana Ja- maka seluruh transaksi di bursa mulai prosedur operasional dan pemeliharaan Dalam pandangan mereka, bila
negara-negara Eropa. Hal ini tidak lepas minan. KPEI-lah yang membuat penye- dari order, eksekusi transaksi, kliring, dengan mengurangi ketergantungan pada saatnya sistem yang lama harus di-
dari komitmen kuat BEI untuk mencipta- lesaian transaksi di BEI lebih efisien dan konfirmasi/afirmasi dan penyelesaian antaraplikasi; (3) Menyediakan System ubah, maka mau tidak mau mereka juga
kan sistem transaksi yang cepat, efisien, pasti. akan berlangsung secara elektronik, Monitoring, Service Level, Audit Trail dan harus mengubah aplikasi risk manage-
aman dan menciptakan kepastian. tanpa ada intervensi manual. Selain me- Dashboard untuk dukungan operasional ment. Keputusan seperti itu jelas mema-
Mengurus ribuan transaksi setiap ningkatkan kapasitas proses dan mem- TI; (4) Membuka peluang pengembangan kan biaya besar. Dengan menggunakan
Prestasi tersebut juga hasil kontri- hari jelas bukan tugas yang mudah. Ter- buat proses transaksi lebih cepat, efisien aplikasi menggunakan konsep SOA (Ser- middleware, maka saat terjadi perubahan
busi besar PT Kliring Penjaminan Efek catat hingga 2011 terdapat 440 emiten dan transparan, STP membuat risiko ke- vice-Oriented Architecture) berbasis web, pada sisi sistem atau aplikasi, cukup di-
Indonesia (KPEI) yang menjadi tulang dengan rata-rata frekuensi transaksi ha- salahan kian minim dan pengawasan da- sehingga mempermudah tim TI mengi- lakukan penyesuaian pada middleware-
punggung bursa. Sesuai namanya, KPEI rian mencapai 113.454 kali senilai Rp4,95 pat berlangsung dengan lebih baik. kuti dinamika proses bisnis. nya.

24 Jul 2013 Jul 2013 25


info korporasi fokus
health, safety & environment
Oracle SOA Suite
Lebih Lincah Telah Live Pertengahan 2012

Kebijakan
Setelah melalui pemikiran yang matang Sejak didirikan pada tahun 1996, MII Proyek tersebut mulai terlaksana akhir
dan menyiapkan anggarannya pada ta- secara konsisten telah menunjukkan ke- 2009. Sesuai instruksi KPEI, MII diminta
hun 2009, mereka pun window shopping lasnya sebagai perusahaan penyedia so- membangun dan menyesuaikan semua
untuk memperoleh middleware yang da-
pat menjawab kebutuhan KPEI. Berbekal
daftar kebutuhan, sejumlah principal
lusi teknologi informasi terkemuka tanah
air. Bahkan, perusahaan yang termasuk
kelompok usaha METRODATA ini sejak
kebutuhan proses bisnis, transformasi
dan konektivitas menggunakan teknologi
SOA. Tugas lainnya adalah menginte-
Health, Safety & Environment
mereka jajaki. Salah satunya adalah Ora- tahun 2002 telah memperoleh sertifikasi grasikan semua aplikasi yang dimiliki Sebagai perusahaan yang telah mencanangkan Health, Safety & Environment (HSE) sejak beberapa
cle dengan produknya Oracle SOA Suite. ISO 9001:2000 sebagai Business Solution KPEI saat ini, yaitu RAZOR, e-CLEARS, tahun lalu, telah menunjukkan tujuan strategis jangka panjang yaitu menjamin kelangsungan bisnis
of System Integrator, ERP Implementer, e-BOCS, RMOL, ARMS, Data Feeder, masa depan melalui proteksi keselamatan dan kesehatan karyawan dan lingkungan kerja. Inistiatif
Sebagai salah satu bagian dari Networking and Outsourcing in Jakarta Validator, serta Member Interface yang penting ini ditindak lanjuti dengan beberapa sistim, prosedur dan regulasi.
software Oracle Fusion Middleware Area. Sejumlah SDM-nya pun telah me- beroperasi dalam berbagai protokol dan
(OFM), Oracle SOA Suite memungkin- raih sertifikasi internasional. teknologi.
kan pengembang sistem mengelola ane- ejalan dengan telah diterbit-
ka jenis layanan dalam sebuah sistem Satu hal yang juga disyaratkan oleh Dalam pengerjaan proyek ini, MII kannya Peraturan Pemerintah PT. Metrodata Electronics Tbk, bersama entitas anak usaha dan perusahaan yang
dengan cara mengorkestrasi pelbagai KPEI adalah kesediaan para principal menggunakan Oracle SOA Suite dalam Republik Indonesia No. 50 Ta- terafiliasi berusaha untuk memberikan perlindungan yang terbaik bagi karyawan,
aplikasi dan proses bisnis. Dengan mid- untuk memberi jaminan penuh terhadap tahap pengembangan dan produksi in- hun 2012, tentang penetapan pelanggan, mitra bisnis, dan masyarakat umum dalam melakukan kegiatan usaha.
dleware ini, perusahaan dapat mengem- berjalan mulusnya proyek ini. Dukungan frastruktur middleware, serta ditambah- Penerapan Sistim Manaje- Kami menyadari kewajiban legal dan moral untuk menyediakan lingkungan kerja
bangkan arsitektur TI mereka sambil tersebut tidak hanya berupa komitmen kan Oracle WebLogic Server sebagai en- men Keselamatan dan Kesehatan Kerja yang aman dan sehat bagi karyawan. Kesehatan, Keselamatan Kerja dan Lindung
terus mempertahankan investasi TI yang untuk menangani seluruh pekerjaan bila terprise java application server dan Oracle (SMK3). Sistim ini meminta pada setiap Lingkungan (K3LL) merupakan bagian integral dari bisnis kami yang tidak dapat
telah mereka lakukan sebelumnya. partner terbukti tidak mampu, tetapi juga Database Server pada production environ- perusahaan untuk menciptakan suatu dipisahkan atau dihindari dan mempunyai kontribusi bagi peningkatan penda-
untuk penyediaan engineer-nya. ment. sistim keselamatan dan kesehatan kerja patan usaha dan nilai bagi pemegang saham.
Sebelum memutuskan mengguna- di tempat kerja dengan melibatkan un-
kan solusi middleware tertentu, KPEI Usai melalui pertimbangan yang Setelah berjalan 3,5 tahun, dan me- sur manajemen, karyawan, kondisi dan Dalam memenuhi tugas penting tersebut, kami berpegang pada hal-hal berikut
juga sempat meminta kepada para prin- ketat, KPEI memutuskan menggunakan lalui sejumlah simulasi dan percobaan, lingkungan kerja yang terintegrasi dalam yang menjadi inti dari nilai-nilai Kesehatan, Keselamatan Kerja dan Lindung Ling-
cipal untuk menginformasikan rekanan Oracle untuk menyediakan middleware- middleware KPEI telah live pada perte- rangka mencegah dan mengurangi ke- kungan (K3LL):
yang kapabel untuk menyediakan solusi nya. “Oracle SOA Suite memfasilitasi ngahan tahun 2012 dan menjadi bagian celakaan kerja dan penyakit akibat kerja,
tersebut. “Kami tidak mau langsung bi- pengembangan middleware dengan le- tak terpisahkan dari sistem STP. Seluruh serta terciptanya tempat kerja yang aman, 1. Prioritas utama kami adalah memberikan Kesehatan dan Keselamatan para
cara dengan partner mereka, karena bih lincah, demikian pula halnya dalam anggota bursa telah menikmati man- efisien dan produktif. karyawan serta menjaga Lingkungan. Kami tidak akan membahayakan
nanti partner-nya langsung bilang, ‘Bisa, hal modifikasi dan integrasi aplikasi dan faatnya saat ini. kondisi Lingkungan, atau Kesehatan dan Keselamatan karyawan kami dalam
Pak.’ Kalau asal bicara, semua perusa- services yang heterogen,” terang Aditya. Terdapat lima prinsip dasar penerapan menyelesaikan pekerjaan. Semua karyawan bekerja sedemikian rupa untuk
haan juga bisa,” kata Aditya. Terbukti MII memberikan dukungan SMK3 yaitu: menghindari risiko cedera atas diri mereka sendiri, rekan kerja mereka,
Selain itu, MII sebagai implementor yang penuh. Hingga sekarang, MII terus pelanggan, mitra bisnis, pengunjung atau pun lingkungan.
Kualifikasi kapabilitas partner, me- pun mereka nilai kapabel. “Kami yakin menempatkan dedicated engineer-nya di 1. Penetapan kebijakan HSE
nurut Aditya, harus ditunjukkan dengan partner-nya mampu, karena sudah memi- KPEI. “Kalau saya lihat engineer-nya MII 2. Perencanaan HSE 2. Tingkat kesehatan dan keselamatan kerja yang dapat diterima hanyalah
sertifikasi. Bagaimanapun principal besar liki kualifikasi yang disarankan principal. mungkin sudah tidak punya meja lagi di 3. Pelaksanaan rencana HSE “Tingkat Bebas Kecelakaan”. Kami mempercayai bahwa setiap kecelakaan
pasti memiliki standar tinggi dan ketat Tidak akan mungkin perusahaan sekelas kantornya. Sudah di sini terus mejanya,” 4. Pemantauan dan evaluasi kinerja HSE atau cedera dapat dicegah dan kami mendedikasikan sumber daya yang
dalam menjalin partnership. Semakin MII mengatakan menyerah atau tidak bisa kelakar Aditya. 5. Peninjauan dan peningkatan kinerja cukup untuk menghilangkan paparan atas risiko yang mungkin terjadi. Tak
tinggi kualifikasi partner tersebut, tentu support lagi. Jadi, kenapa MII, ya, karena SMK3 ada pekerjaan yang sedemikian kritis atau perintah yang sedemikian penting
semakin baik, karena dapat membuat kualifikasinya, engineer-nya, juga reputa- Dengan selesainya proyek middle- yang membuat kami mengabaikan keselamatan dalam bekerja.
KPEI tenang dengan garansi layanannya. sinya,” tandas Aditya. ware tersebut, bukan berarti pekerjaan Dalam kerangka SMK3 tersebut, maka
Oracle pun mendaftarkan PT Mitra Inte- rumah KPEI selesai. “Ini masih risk man- sejak 1 Maret 2013, manajemen telah 3. Kesehatan, Keselamatan Kerja dan Lindung Lingkungan (K3LL) adalah
grasi Informatika (MII) sebagai rekanan agement-centric dan surrounding-nya. Ke mengeluarkan Kebijakan bidang Health, tanggung jawab yang dipikul dan dibagi sama rata oleh setiap orang dalam
terpercaya untuk melaksanakan proyek depan, kita nggak mau cuma itu saja. Bah- Safety & Environment, dan telah menjadi organisasi kami. Kami juga membangun lingkungan kerja yang aman dan
ini. kan, aplikasi office pun akan kami coba komitmen penting untuk senantiasa me- harmonis yang menjamin rasa saling menghormati antarkaryawan.
pakai itu, karena teman-teman dan mana- miliki kepedulian atas proteksi bagi kar-
jemen sudah merasakan manfaatnya,” yawan/karyawati-nya. Kebijakan tersebut 4. Kami akan terus menyediakan pelatihan yang sesuai, sumber daya dan
katanya. adalah: dukungan manajemen demi meningkatkan komitmen kami atas peningkatan
berkelanjutan terhadap rencana kerja Kesehatan, Keselamatan Kerja dan
Selain itu, pengembangan dan im- Lindung Lingkungan (K3LL).
plementasi middleware KPEI dan STP
ini hanya satu building block dari upaya PT. Metrodata Electronics Tbk, bersama entitas anak usaha dan perusahaan yang
mewujudkan Jaringan Terpadu Pasar terafiliasi berkomitmen untuk mematuhi standar aturan yang berlaku untuk men-
Modal. Solusi Oracle SOA Suite terbukti capai standar kesempurnaan dalam manajemen Kesehatan, Keselamatan Kerja
tepat dan sigap untuk menjadi fondasi sis- Ahmad Rulantova L. dan Lindung Lingkungan (K3LL) sebagai bagian yang tak terpisahkan dari keselu-
HSE Manager
tem yang adaptif untuk kebutuhan terse- ruhan sistem manajemen kualitas kami.
Ahmad.Rulantova@metrodata.co.id
but.

26 Jul 2013 Jul 2013 27


info korporasi fokus
insight HR

Komitmen manajemen pada bidang Dengan adanya target tersebut ma- Sebagai insan
HSE ini merupakan tahapan awal untuk ka, diperlukan dua pendekatan yaitu se-
melaksanakan SMK3 sesuai dengan in- cara Vertical Strategy, organisasi HSE be- METRODATA
dustri yang ditekuninya. Dan tentunya ini
memberikan harapan penting bagi kar-
peran penting untuk melakukan perbaikan
terus menerus serta melakukan program-
mari kita
yawan/karyawati bahwa kepedulian yang
baik berupa komitmen manajemen akan
program promosi untuk membangun ke-
sadaran atas pentingnya keselamatan,
utamakan
Sosialisasi
METRODATA
memberikan rasa aman untuk melaksa- kesehatan dan lindung lingkungan. Ke- keselamatan
nakan pekerjaan di lingkungan kerja. semuanya tercermin dalam sistim dan
prosedur maupun program kerjanya. Se-
dan kesehatan
Tindak lanjut dari kebijakan ini adalah cara Horizontal Strategy, karyawan ditun- kerja untuk
penetapan target HSE 2013, yaitu: tut untuk memainkan peran aktif dengan

New Corporate Culture


cara memahami regulasi serta sistim dan memproteksi diri
1. Fatality (adalah kecelakaan kerja yang
berakibat pada hilangnya nyawa si
prosedur bidang keselamatan, kesehatan
kerja dan lindung lingkungan (yang telah
kita dimulai dari
korban), target adalah Zero; tersedia dalam intranet) dan aktif melaku- berangkat kerja,
kan pengamatan dan pengawasan diling-
2. Lost time injuries (adalah kecelakaan kungan kerjanya kemudian mengisi Yel- saat melakukan
akibat kerja yang mengakibatkan hari
kerja yang hilang, dihitung dari hari
low Card atas situasi tidak aman (un-safe
condition) ataupun kejadian yang tidak di-
pekerjaan erjalanan panjang perubahan bu- Pada saat ini, perubahan budaya Bagian terpenting dari program so-
setelah kecelakaan, sebelum orang inginkan yang belum menimbulkan keru- hingga tiba di daya sedang dilakukan oleh Me- perusahaan telah memasuki tahapan im- sialisasi ini adalah antusiasme dan par-
tersebut kembali ke pekerjaan yang gian (incident). trodata Group dalam upaya men- plementasi, dimana tahapan implemen- tisipasi kita sebagai karyawan Metrodata
normal), target adalah Zero; rumah, dengan capai visi yang dimilikinya untuk menjadi tasi tersebut terdiri dari tiga fase yaitu Group untuk hadir dalam sesi-sesi sosial-

3. Medical injuries (adalah kecelakaan


Keberhasilan implementasi Kebijak-
an K3LL yang telah ditetapkan dan men-
slogan bersama perusahaan Teknologi Informasi dan Ko-
munikasi berkelas dunia.
fase Top Management Announcement
and Commitment, fase Promotion, dan
isasi yang diadakan, berkomitmen untuk
menerima dan menjalankan seluruh nilai-
kerja yang ditangani oleh dokter, jadi komitmen Dewan Direksi untuk mem- SAFETY fase Socialization. Fase pertama sendiri nilai budaya perusahaan yang baru de-
perawat atau orang yang memiliki
kualifikasi untuk memberikan
perhatikan dan memproteksi karyawan-
nya tentunya akan memberikan rasa FIRST! Dengan budaya perusahaan yang
baru, manajemen sangat berharap akan
telah dilakukan sejak Januari 2013 oleh
Dewan Direksi PT. Metrodata Electronics
ngan penuh sukacita.

pertolongan pada kecelakaan), target aman dalam melakukan pekerjaannya, terjadi kesamaan langkah dan pola ber- Tbk, dan dipertegas kembali pada saat
adalah Zero; memproteksi aset lainnya serta memberi- pikir ketika seluruh karyawan bekerja Kick off Meeting pada bulan Februari 2013 Teks: Robby Purbantoro,
kan keyakinan yang baik pada para pihak dalam lingkungannya untuk meraih im- yang lalu. Foto: Herdy Permana.
4. Yellow Card Report (adalah laporan yang mempunyai kepentingan terhadap pian masa depan perusahaan dalam Misi
atas situasi atau kejadian nyaris atau perusahaan. dan Visi Metrodata Group. Cara bekerja Media-media promosi seperti logo,
hampir mengakibatkan kecelakaan yang baru ini sangat diyakini akan mem- poster, buku saku, pin dan sebagainya
atau biasa disebut dengan unsafe Sebagai insan METRODATA mari kita bawa Metrodata Group secara jangka telah diluncurkan dan dibagikan sebagai
condition ataupun kejadian yang tidak utamakan keselamatan dan kesehatan panjang menjadi lebih baik lagi di industri tanda bahwa fase promosi telah dilewati.
diinginkan yang belum menimbulkan kerja untuk memproteksi diri kita dimu- yang telah ditekuni selama ini. Training group session dilakukan sebagai
kerugian (incident), target adalah lai dari berangkat kerja, saat melakukan bentuk sosialisasi budaya perusahaan
pertumbuhan Yellow Card 100% pekerjaan hingga tiba di rumah, dengan yang baru dan kegiatan tersebut telah
dibandingkan 2012. slogan bersama SAFETY FIRST! mulai dilaksanakan sejak 23 Mei 2013 dan
dibawakan langsung oleh Ahmad Rulan-
tova, GM Human Resources serta dihadiri
oleh Susanto Djaja, Presiden Direktur PT.
Metrodata Electronics Tbk.

28 Jul 2013 Jul 2013 29


fokus info korporasi
insight HR

AWARD
untuk
METRODATA
PT Mitra Integrasi Informatika

Management
Trainee
Program
alam menghadapi tantangan ke “Tujuan Perseroan saat ini sa- Program MTP ini difokuskan pada PT. Synnex Metrodata Indonesia. Mereka
depan, PT. Metrodata Electronics ngat jelas yaitu harus sustain dan terus mereka yang benar-benar masih fresh akan belajar mengenai produk, bagaima-
Tbk (Perseoran) terus berupaya berkembang. Kebutuhan Perseroan akan graduate dan punya passion menjadi se- na cara pendistribusian dan lain-lain. Se-
untuk menyediakan SDM yang berkuali- resources baru pun cukup tinggi, sedang- orang IT professional. Perseroan memi- hingga program ini jadi berbeda dan da-
tas. Perseroan harus terus mencetak kan di sisi lain, tidaklah mudah mencari liki 2 jurusan dari program tersebut yaitu pat disesuaikan berdasarkan kebutuhan
tenaga muda yang baru dan kompeten. talenta-talenta yang memiliki kualitas, Consultant Trainee dan Business Trainee. perusahaan serta background kandidat
Untuk itulah Perseroan memiliki tan- kompetensi dan mampu beradaptasi de- Jika mereka lulus kualifikasi, nantinya itu sendiri.
tangan yang cukup tinggi terutama bagi ngan baik pada perusahaan,” kata Robby mereka akan disalurkan sesuai kebutuhan “IBM Business Partner of the Year”
Divisi HR dalam penyediaan sumber daya Purbantoro, Resource Planning & Learn- ke masing-masing unit bisnis. Selama program berlangsung, para kategori Small Deals Contribution
yang tidak hanya pintar, namun juga han- ing Manager PT. Metrodata Electronics calon mendapatkan materi yang mengacu
dal, kreatif dan mumpuni. Tbk. Dalam prosesnya, tim Divisi HR tetap pada Metrodata Training Program teru-
melakukan perekrutan dan promosi me- tama pada modul Staff Development Pro-
Dalam menjawab tantangan Per- “Berangkat dari situ, otomatis kami lalui corporate website, flyer, job portal, gram yang terdiri dari 4 modul yaitu Com-
seroan itulah, maka Divisi HR menca- selain merekrut talenta-talenta muda ter- social media termasuk road show ke be- munication, Business Grooming, Presen-
nangkan perekrutan karyawan yang salah baik, kami juga harus mengembangkan berapa kampus di Jakarta dan Bandung. tation Skill, Team Work. Ditambah dengan
satunya melalui Management Trainee calon-calon yang masih fresh tersebut materi Time Management, Leadership,
Program (MTP). dan kami bina sendiri. Kami membuat Program MTP batch 1 yang dimulai dan 3 hari pelatihan diluar ruang yang
suatu program yang dapat memfasilitasi pada 1 April 2013 ini berhasil menjaring didalamnya dimasukkan pula simulasi se-
transformasi dari dunia pendidikan ke 31 orang dari 500 lebih applicant. Secara buah project berupa short movie project.
dunia pekerjaan dengan cepat. Di sam- keseluruhan, program MTP akan berjalan
ping menyatukan porgram-program yang selama 3 bulan, 1 bulan berada di kelas, Diharapkan, dari MTP ini dapat
sudah berjalan sebelumnya, program ter- 2 bulan user program atau pendampingan menghasilkan bibit baru yang dapat di pu-
baru ini kami buat lebih terstruktur dan bersama mentor di masing-masing unit puk dan terus dikembangkan.
terintegrasi,” kata Robby menambahkan. bisnis. Setelah itu mereka akan mengi-
kuti evaluasi berupa final presentation di Teks: Melani D. Rohi
Di samping itu, manfaat utama dari hadapan Dewan Direksi. User program
MTP adalah secara otomatis keterse- itu sendiri customize tergantung kebu-
diaan resource untuk Perseroan terus tuhan dari unit bisnis. Misalnya jika ada
tersedia. Program MTP itu sendiri sebe- Consultant Trainee yang ditempatkan di
narnya mengenalkan mereka pada dunia PT. Soltius Indonesia, tentu saja mereka
kerja, sehingga mereka tidak kaget dalam akan belajar program SAP. Jadi, selama
memasuki dunia yang baru bagi mereka, penempatan mereka akan belajar ba-
bagaimana dan seperti apa yang akan di- nyak tentang SAP secara teknis. Demikian Oracle University "Partner of the Year,
lakukan. juga jika Business Trainee di tempatkan di Excellent Achievement FY2013"

30 Jul 2013 Jul 2013 31


dinamika info korporasi

NYALAKAN
ejak pukul 6 pagi, seluruh peserta sudah berkumpul di Namanya juga fun walk, nggak afdol kalau tidak foto. Jadi di
area parkir Senayan yang sudah ditentukan oleh pani- mana ada spot asyik di situlah mereka beraksi untuk berfoto dan

MERAHMU...
tia. Sebelum start, Susanto Djaja, Presiden Direktur PT. di foto. Ada juga yang fun walk sambil ber gangnam style.
Metrodata Electronics Tbk., berkenan memberikan kata-kata
semangat sekaligus membuka kegiatan fun walk. Tepat di Bunderan HI, peserta fun walk berkesempatan un-
tuk foto bersama. Wah ... serunya berfoto di antara penjual sio-
Metrodata Group berhasil membuat ‘merah’ Pada pukul 7 pagi fun walk pun dimulai. Berbondong-bon- may, lonsay (lontong sayur-red), dan lain-lain yang lalu lalang.
di sepanjang jalan Sudirman-Thamrin. donglah seluruh peserta dengan kostum warna merah berjalan
Sekitar 250 orang karyawan Metrodata menuju jalan Senayan – Bunderan HI dan berakhir di Senayan Fun walk jadi semakin seru karena panitia menyediakan
Group mengikuti fun walk dalam rangka HUT Pintu Selatan. Cerita punya cerita, ternyata ada orang lain yang door prizes. Ah ... indahnya kebersamaan (28/4).
METRODATA ke-38 serta memperingati 1 bertanya seperti ini: “... dari partai mana mas?”
Teks: Melani D. Rohi,
tahun METRODATA berkantor di APL Tower.
Sungguh sehat dan menyenangkan jalan di pagi hari sam- Foto: Kurniawan, Melani D. Rohi.
bil menikmati panasnya matahari serta melihat pemandangan di
sepanjang Sudirman – Thamrin yang pada week-day luar biasa
macetnya. Apalagi jika ditemani oleh teman-teman, sahabat
maupun keluarga. Ada juga yang membawa anak-anak. Dengan
sabar mereka menemani anak-anaknya.

32 Jul 2013 Jul 2013 33


dinamika info korporasi info korporasi dinamika

Lie Heng, Sales Director dan Agustini,


Commercial Director PT. Synnex Metrodata
Kelvin Leong, Enterprise Sales Manager FalconStor Indonesia bersama pemenang doorprize

FalconStor MSD 2013 - GX


Strategic Cooperation Launching etrodata Solution Day (MSD
2013) kembali bergulir. Kini
giliran area GX yang mengawali
Kemudian dilanjutkan di kota Sura-
baya yang berlangsung di Nirwana Room,
Shangri-La Hotel, Surabaya (15/5) serta
MSD 2013 yang ditunggu-tunggu
para pelanggan ini selain membahas soal
cloud application, tren aplikasi terkini juga
acara tahunan yang sarat dengan info didukung oleh mitra bisnis HP, IBM, Infor, membahas tentang mobile application.
etelah pada pagi harinya diadakan Acara reseller gathering dibuka de- teknologi. QlikView, Symantec, Trend Micro dan VM- Selama acara berlangsung, banyak pe-
jumpa pers dengan media lokal Ja- ngan kata sambutan oleh Agustini, Com- ware. serta yang bertanya jawab hingga mela-
karta, peresmian strategic partner- mercial Director SMI dan dilanjutkan de- Dengan tema “Smart Mobility & In- kukan diskusi kecil. Acara yang dilaksa-
ship dilanjutkan dengan reseller gathering ngan Kelvin Leong, Enterprise Sales Man- frastructure as the Next wave Towards Dan MSD 2013 GX pun berakhir di kota nakan selama setengah hari itu diakhiri
yang ditujukan bagi mitra bisnis SMI di ager FalconStor. Freddy, Product Market- Cloud Computing Adoption”, MSD 2013 Medan (11/6). Acara yang berlangsung di dengan undian door prize.
wilayah Jakarta dan sekitarnya. ing Manager SMI juga berkesempatan diawali di kota Bali (9/4). Bertempat di Rosewood Room, Grand Aston City Hall
memaparkan tentang produk FalconStor Kamboja & Jepun Room, Mercure Bali, Medan ini juga menghadirkan pembicara Teks: Melani D. Rohi,
berikut promo yang diadakan SMI bagi Nusa Dua Hotel, menghadirkan pembi- dari mitra bisnis TI terkemuka seperti HP, Foto: Tim MII-GX.
mitra bisnisnya. cara-pembicara spesialis dari Fortinet, IBM, Infor, OrangE dan QlikView.
HP, Infor, QlikView dan VMware.
Selain pemaparan produk, seluruh
mitra bisnis yang hadir berkenalan de-
ngan tim SMI yang menangani produk
FalconStor.

Gathering yang diadakan di Penang


Bistro Resto, Jakarta akhirnya ditutup
dengan pengundian door prizes 1 unit
Samsung Tab Esporesso dan 1 unit iPad
3 (9/4).

Teks: Melani D. Rohi,


Foto: Renaisanto Subrilian.

Freddy, Product Marketing Manager PT. Synnex Metrodata Indonesia

34 Jul 2013 Jul 2013 35


dinamika info korporasi info korporasi dinamika

Budianto Sudja,
Product Marketing Manager MII Booth MII

Ignatius Irsan Saputra, Partner Capability Development Manager Microsoft Indonesia Pemenang doorprize Tim IBM MII Ir. Basuki Tjahaja Purnama, Wakil Gunernur DKI Jakarta saat memberikan kata sambutan

The New Era of Work IBM


II bersama Microsoft Indonesia Dilanjutkan presentasi oleh Ignatius Budianto Sudja, Product Marketing
Technology Conference
& Expo 2013
mengadakan kegiatan bersama Irsan Saputra, Partner Capability Deve- Manager MII turut serta sharing know-
dengan tema “The New Era of lopment Manager Microsoft Indonesia ledge dengan memaparkan “The Value
Work.” dengan judul “Enabling Future of Work of Microsoft Indonesia”. Budianto juga
Style” yang menjelaskan mengenai Great menjelaskan bahwa MII dan Microsoft In-
Kegiatan yang diadakan di kantor Mi- Experiences Across Hardware, Windows 8 donesia sudah menjalin kerjasama yang
crosoft Indonesia ini menampilkan pem- Enterprise Scenarios, Your Portable Work- baik hingga MII menjadi Gold Partner. Di-
bicara yang kompeten di bidangnya. space Consistent Windows 8 Experience samping itu, juga dijelaskan keuntungan BM menggelar ajang tahunan Smarter khususnya insan TI untuk membantu ter- ment dari system TI kota Jakarta. Basuki
on Any PC dan diakhiri dengan penjelasan lain dengan menggunakan produk-produk Computing IBM Technology Confe- bentuknya smart city untuk Jakarta. Selain Tjahaja Purnama mengharapkan agar
Diawali dengan presentasi oleh Ris- tentang Work Anywhere Productivity in a Microsoft seperti mendapatkan potongan rence & Expo 2013 dengan tagline warga kota, IBM juga mengajak mitranya penggerak teknologi tersebut dapat men-
mana, Director Developer & Platform Mi- Branch Office. harga, jika ada seri baru tidak perlu mem- What’s Next, Ready Now yang berlang- untuk berkontribusi membantu kota Ja- dukung visi misi Gubernur DKI Jakarta
crosoft Indonesia dengan judul “Applica- beli baru, tinggal di upgrade saja. Atau sung di Ballroom Ritz Carlton Pacific karta menjadi lebih pintar dengan menge- Joko Widodo dan Basuki untuk mewujud-
tion Lifecycle Management with Visual Antonius Agus Susanto, Cloud Sales jika perusahaan memiliki banyak cabang, Place, Jakarta (14/5). Dalam pembukaan, luarkan solusi dan membantu mengurangi kan Jakarta sebagai sebuah smart city.
Studio and TFS”. Rismana menjelaskan Manager Microsoft Indonesia mema- cukup mengikuti dari kantor pusat saja. disajikan sebuah atraksi melalui pemu- masalah kota Jakarta. Harapan ini disampaikan Wakil Gubernur
mengenai Visual Studio yang menjadi parkan “Lead The Competition Through taran video yaitu High Impact Opening. DKI Jakarta dalam sambutannya di aca-
Team Foundation Server untuk Analytics, Future Business Productivity” tentang Acarapun diakhiri dengan undian IBM Technology Conference & Expo 2013 Acara dilanjutkan dengan presentasi ra IBM Technology Conference and Expo
Project Management, Requirements Man- business challenges saat ini, keunggulan door prize dilanjutkan dengan makan menawarkan berbagai solusi teknologi oleh Marc Dupaquier, Vice President, Mar- 2013. Ajang teknologi terbesar di Indone-
agement, Version Control Customizable serta detil dari Office 365. siang bersama (18/4). dari IBM systems dan software terkini keting & Strategy, Systems and Techno- sia ini menawarkan sistem dan perang-
Processes, Build Automation, Test Case untuk meningkatkan komputasi awan, logy Group, IBM India and South Asia de- kat lunak untuk meningkatkan komputasi
management, End-to-End Traceability, Teks: Herdy Permana/Melani D. Rohi; sekuriti, dan Big Data pada sektor usaha ngan tema “Smarter Computing in Action bagi Usaha Kecil dan Menengah (UKM).
Lab Management. Dan di dalam Visual Foto: Herdy Permana. kecil menengah. – Beyond Innovation”.
Studio juga terdapat Support Office, Web Sebagai mitra bisnis IBM, MII juga
Access, SharePoint, Team Explorer Every- Dalam expo tersebut, Suryo Suwig- Pada kesempatan ini juga ditampil- turut berpartisipasi dalam expo tersebut
where, Project Server, System Center Win- njo, Presiden Direktur IBM Indonesia mem- kan pembicara tamu Ir. Basuki Tjahaja dengan menampilkan berbagai solusi-
dows Azure dan SQL Server yang mem- buka acara sembari memaparkan sejarah Purnama, Wakil Gubernur DKI Jakarta. solusi terbaru dari IBM.
buat sistem TI di kantor memiliki akses IBM dan revolusi yang telah terjadi di IBM Dalam sambutannya ia menjelaskan me-
yang cepat dan terkontrol serta pengem- secara global. Di samping itu, Suryo Su- ngenai kerjasama IBM dengan Jakarta Teks: Herdy Permana/Melani D. Rohi,
bangannya terintegrasi. wignjo juga mengajak warga kota Jakarta, yaitu penggunaan IBM menjadi endorse- Foto: Herdy Permana.

36 Jul 2013 Jul 2013 37


dinamika info korporasi

Sesi perkenalan dengan tim head office Ice breaking

All Hands Meeting 2013


Sudah menjadi tradisi kalau setiap tahun tim MSBU MII mengadakan ‘pertemuan akbar’ yang Herryanti, Managed Service Dicky Subandi, Presales
Solution Delivery Division PT. Synnex Metrodata
disebut All Hands Meeting 2013 (AHM 2013). Tahun ini merupakan yang ke 9 kalinya AHM diadakan. Sesi tanya jawab Manager MII sedang menjelaskan Indonesia Culture
New Corporate Culture

ertemuan tersebut memang dikhu- Dalam kata sambutannya, Sjafril Ef- Dalam sesi tersebut juga diberi kesempatan untuk tanya
suskan bagi tim MSBU yang ber- fendi, Presiden Direktur PT. Mitra Integrasi jawab interaktif. Ada yang bertanya bagaimana dengan jenjang
ada di site atau ditempatkan di Informatika (MII) memberikan apresiasi karir di MII? Atau ada yang merasa kurang bisa berkomunikasi
kantor pelanggan. Acara tersebut juga luar biasa kepada seluruh karyawan yang dengan RM (Relation Manager) mereka hingga pertanyaan ten-
menjadi ajang pertemuan sekaligus sila- telah bekerja di site dari Sabang sampai tang pelatihan-pelatihan yang dapat mendukung karir mereka.
turahmi dengan teman-teman yang lain, Merauke, sekaligus mengajak mereka
bahkan dengan tim MSBU di head office, untuk saling mengenal. Sjafril juga meng- Setelah mendapatkan ’pencerahan’ dari seniornya, mereka
agar mereka menjadi saling mengenal. ingatkan kembali menyoal penerapan bu- juga mendapatkan pemaparan tentang budaya perusahaan yang
daya perusahaan yang baru, yang saat ini disampaikan oleh Herryanti, Managed Service Solution Delivery
Sekitar 205 orang hadir dalam AHM sedang disosialisasikan ke seluruh kar- Division Manager MII. Serta diakhiri dengan presentasi tentang
2013 yang diadakan di Jungle Land Ad- yawan Metrodata Group. Misalnya saja Windows8 oleh Dicky Subandi, Presales PT. Synnex Metrodata
venture Theme Park, Sentul City, Bogor. disiplin dalam kehadiran atau dalam pem- Indonesia.
Mereka datang dari berbagai site. buatan laporan. Sjafril juga mengharap-
kan kerjasama yang lebih baik antara kar- Setelah santap siang, seluruh peserta mengikuti berbagai
Para peserta terlihat sangat antusias yawan dan perusahaan, siap mengalami permainan di area wahana sesuai dengan kelompoknya.
mengikuti AHM 2013, yang diadakan di perubahan yang mengarah ke bisnis dan
Phinisi Room. Sebelum acara inti dimulai, lain-lainnya. Termasuk meningkatkan Acarapun berakhir dengan penuh kegembiraan. Seluruh tim
seluruh peserta berpartisipasi dalam ice berbagai pengetahuan agar mendapatkan harus kembali ke tempat masing-masing dengan menyimpan
breaking. posisi yang lebih baik lagi serta bisa ber- berbagai semangat.
Teks: Melani D. Rohi. tumbuh dan berkembang bersama. Sjafril Effendi, Presiden Direktur MII saat bertanya jawab
Foto: Ferry Rudianto, Herdy Permana. Sampai jumpa di All Hands Meeting tahun depan (18/5).

38 Jul 2013 Jul 2013 39


dinamika info korporasi info korporasi dinamika

Dalam sesi tanya jawab interaktif Tim Riverbed Technology bersama peserta

Heru Handayanti, COO PT. CIMB Securities Indonesia saat memberikan


testimoni dari manfaat utama setelah menggunakan SunSystems Peserta seminar Peserta seminar Roberto Galbiati, Regional Director Sales Riverbed

Infor10 Financials Business by Infor Riverbed :


Specialized by Industry, Engineered for Speed Technology Update
II bekerjasama dengan Infor dan Chrisdian Kurniawan, Technical Con- seperti Short time implementation, T Anal- II bersama Asiatech (distributor Kemudian dilanjutkan dengan pre- Want – Consolidation, Riverbed Innova-
IBM Indonesia menyelenggara- sultant MII memberikan presentasi de- ysis Tools, User Friendly How to Create Riverbed) menyelenggarakan sentasi oleh Chun Wui, Technical Con- tion – Granite – Granite – File System-
kan seminar setengah hari me- ngan judul “Why Budgeting Control Tool Report, Multi Currency Reporting, Flexible Riverbed Technology Update sultant Riverbed Indonesia mengenai Aware Block-Based Acceleration, Granite
ngenai solusi Infor10 dengan tema “Con- is Important”. Dalam presentasi tersebut, to Create Report using Vision XL, Interface yang berlangsung di Ulos Room, Four Gartner “Magic Quadrant for WAN Optimi- Component, Granite Benefit dan ditutup
trolling Your Budget through Realization” Chrisdian juga menjelaskan mengenai with buffs application (S21, Excalibur etc) Seasons Hotel Jakarta (22/5). zation Controllers, 2010 - 2013”, Riverbed dengan Customer Case Study Riverbed.
yang diselenggarakan di Prada Room, Budget Realization serta cara melakukan & Support NAWC Report. Testimonipun di- – The IT Performance Platform, a Holistic
Four Seasons Hotel, Jakarta (23/5). Payment, Payment Approval dan lain-lain akhiri dengan sesi tanya jawab. Acara ini dibuka oleh Rudiono, Pro- Approach to Addressing Application Per- Dalam presentasi tersebut juga di-
pada SunSystem. Chrisdian mengakhiri duct Marketing Manager MII dilanjutkan formance, Riverbed’s Patented Techno- selingi dengan tanya jawab yang interak-
Bun Bun, Consulting Director MII presentasinya juga dengan sesi tanya Johan Kuntjoro, Product Manager dengan Introduction to Riverbed Products logy Advantage, Troubleshoot Straight tif.
berkenan membuka acara sekaligus jawab. & ISV Alliance, x86 IBM Indonesia meng- oleh Roberto Galbiati, Regional Director from the Steelhead, RiOS 7.0 Embedded
memperkenalkan MII sebagai Gold Part- akhiri seminar melalui presentasi update Sales Riverbed. Roberto menjelaskan la- Cascade Shark Functionality, Embedded Teks: Herdy Permana/Melani D. Rohi.
ner untuk produk Infor. Dilanjutkan de- Sebanyak 25 orang dari 14 perusa- product dengan judul “Build Business with tar belakang Riverbed melalui presentasi shark – Leverage Pilot Analysis. The IT Foto Herdy Permana.
ngan presentasi oleh Aditya Teguh Kurni- haan yang hadir mendapatkan info tam- IBM System x and IBM Flea System.” Jo- yang berjudul “Motto we help IT improve
anto, Application Consultant MII dengan bahan melalui testimoni yang disampai- han memaparkan update product IBM for user experience, The Performance Plat-
tema “Insurance and Securities Industry”. kan oleh Heru Handayanto, COO PT CIMB x86 System, IBM for x86 Portfolio, System form evolves our buyer landscape, Storage
Dalam presentasi tersebut, Aditya menje- Securities Indonesia dengan tema “Im- X Rack & Tower Infrastructure Server, Sys- delivery: Granite, & Application Delivery:
laskan latar belakang produk Infor10 Fi- plementation Experience Sharing”. Dalam tem x iDataPlex, IBM Pure System, IBM Stingray.”
nancials Business, update Infor10 Finan- sharing-nya, Heru menjelaskan manfaat Blade Center dan ditutup dengan info hot
cials Business (SunSystem), Key Highlight, utama setelah menggunakan SunSystem promo serta quiz dari IBM.
Multiple Ledgers, Scalable User Security,
Flexible & Power Full Reporting SunSys- Teks: Herdy Permana/Melani D. Rohi.
tem yang diakhiri dengan sesi tanya jawab Foto: Herdy Permana.
dari peserta.

40 Jul 2013 Jul 2013 41


dinamika info korporasi info korporasi dinamika

Felix Tansula,
Tim Logicalis & Soltius Sr. Partner Manager SAP Indonesia

Suasana Cisco Innovate 2013 Booth Logicalis & Soltius Tim Soltius Indonesia Bernardy Suhendra, BI Application Consulting Manager Soltius Indonesia

Executive Forum

Cisco SAP for


Innovate Indonesia 2013 Metals Manufacturing

cara tahunan Cisco Innovate ranya, belum semuanya mengadaptasi Acara berlangsung di Grand Ball- oltius bersama SAP Indonesia me- Felix Tansula, Sr. Partner Manager nai ERP dan BI, The Iceberg Concept dan
Indonesia 2013 bertema “Tom- konteks “connected” secara lebih luas. room, Grand Hyatt Hotel, Jakarta dan LMI nyelenggarakan executive forum SAP Indonesia mengawali executive fo- BI Architecture Typical BI Architecture:
morow Starts Here: Connect the Padahal dengan terhubung, berbagai sek- turut berpartisipasi sebagai Gold Spon- dengan tema “Maximize your Man- rum dengan memberikan paparan me- Data Source (ERP, SCM, CRM, External)
Unconnected” digelar bersamaan dengan men terutama di bidang industri dan bis- sor serta berkolaborasi dengan Soltius ufacturing Business Process with our ERP ngenai “Metal Industry Drivers & Trends” – Data Integration (ETI, Data Quality) –
berbagai pameran teknologi. Seminar ini nis mampu memaksimalkan produktivitas memperkenalkan produk Cisco sebagai SAP Specific for Metals Manufacturing” yang dijabarkannya ke dalam 3 bagian Data Warehouse (Enterprise DWH, Data
bertujuan untuk memberikan informasi serta fleksibilitas. produk unggulannya dan SAP running on yang berlangsung di Prada Room, Four yaitu SAP Footprint, Solution dan Custom- Mart, Master Data) – Reporting & Analytic
kepada masyarakat terhadap berbagai Cisco UCS yang didemokan oleh tim Sol- Seasons Hotel, Jakarta (25/4). Executive er Cases. Dalam presentasi tersebut, ba- (Dashboard, Analytical/Ad Hoc, Static/
keuntungan yang bisa didapatkan dengan Kemudian dilanjutkan dengan 3rd tius (3/4). Forum ini dikhususkan bagi perusahaan nyak peserta yang bertanya jawab karena Operational, Search Exploration).
“Internet of Everything“, yaitu bagaimana Party Panel Discussion menghadirkan yang bergerak dalam industri metal. tertarik ingin mengetahui solusi terbaru
dengan adanya jaringan yang “connected” 3 vertical customers yang membahas Teks: Herdy Permana/Melani D. Rohi; dari SAP khususnya dalam industri metal. Executive Forum yang diikuti 22 pe-
dapat menghasilkan beragam kelebihan. ‘Serving the Future Customers’. Foto: Herdy Permana. Acara dibuka oleh Kwee Ie Tjien, Di- serta ini pun diakhiri dengan berbagai
rektur Soltius Indonesia sekaligus menje- Setelah itu dilanjutkan presentasi tanya jawab.
Dalam kata sambutannya, Stuart Seluruh peserta yang hadir juga da- laskan profil perusahaan. oleh Bernardy Suhendra, BI Application
Hendry, Managing Director dari Cisco In- pat mengikuti track sessions dengan pi- Consulting Manager Soltius Indonesia Teks: Herdy Permana/Melani D. Rohi;
donesia menyatakan bahwa sebenarnya lihan topik Smart Solutions for Cross Ver- yang memaparkan secara rinci menge- Foto: Herdy Permana.
saat ini semua orang telah mengetahui ticals Track, Service Provider Track, Indus-
dan mulai peduli mengenai perkembangan trial Track & Government Track.
teknologi. Hanya saja beberapa di anta-

42 Jul 2013 Jul 2013 43


dinamika info korporasi

Yudhistira Pangaji -
Product Marketing, PT.
Samsung Electronics
Indonesia; Agustini -
Commercial Director,
Alexander Kuntoro -
Commercial Sales Director
& Shendy Abraham
- Product Marketing
Manager PT. Synnex
Metrodata Indonesia.

Alex Lim - Regional Country


Director - ASEAN, BMC Software;
Sjafril Effendi - President
Director, PT. Mitra Integrasi
Informatika; Suhas Kelkar
- APAC CTO BMC Software;
Niken Rahajeng A - Business
Consulting Services Division
Manager, PT. Mitra Integrasi
Informatika; Rudy Kurniawan
- Country Sales Manager -
Indonesia BMC Systems.

The Amazing Tranformat10n Dewi Wahdiniasih Irawan -

Fuji Xerox
Managing Director, PT. Logicalis
Metrodata Indonesia & Made Bagus
Setiawan - Business Process &

Printers Channel
Knowledge Management Manager,
PT. Indosat Mega Media (IM2).

uji Xerox Printers Channel, salah Acara ini dihadiri oleh James Hen- hargaan utama yang diberikan kepada
satu mitra bisnis teknologi PT. derson, President Direktur FXPC dan Vin- dealer adalah penghargaan untuk pro-
My Icon Technology merayakan cent Sim, General Manager ASEAN FXPC gram Channel 1’st dengan grand prize se-
ulang tahunnya yang ke-10, dengan me- serta 200 partner dealer dari seluruh In- buah mobil New Mitsubishi Outlander.
nyelenggarakan sebuah acara bertema donesia. Tujuan dari acara ini adalah se-
”The Amazing Transformat10n”, yang di- bagai bentuk terimakasih FXPC kepada HUT FXPC diakhiri dengan perayaan
selenggarakan di Grand Ballroom, Novo- seluruh partner yang telah memberikan tiup lilin dan pemotongan kue 10 tahun
tel Mangga Dua Square Hotel, Jakarta loyalitasnya dalam bekerjasama selama FXPC yang dilakukan oleh tim FXPC ber- Seetha
Subramany
(2/5). Tema ini diangkat sebagai simbol 10 tahun ini. sama perwakilan dari kedua distributor - Marketing
perjalanan selama 10 tahun FXPC dalam dan ucapan terimakasih dari tim FXPC Manager,
melakukan transformasi dan mengem- Dimeriahkan oleh penampilan ma- yang diwakili oleh Teddy Susanto, Country South Asia,
FalconStor
bangkan bisnis di Indonesia. gician Indonesia Galih Montana sang Sales Manager Indonesia. Elly Djohan - Software, Inc.
ilusionis teknologi. Tidak hanya itu, FXPC Director, PT. & Melani D.
Mitra Integrasi Rohi - Public
Sejalan dengan tema, panitia dan juga memberikan berbagai macam door
Informatika & Relation
seluruh undangan diwajibkan berbusana prize dan penghargaan. Salah satu peng- Marck C. Lewis Officer, PT. Nike Winarto - Product Sales Manager,
layaknya awak pesawat. Para pria me- - Senior Vice Metrodata PT. Oracle Indonesia; Elly Djohan -
President Asia Electronics
makai busana layaknya pilot dan wanita Director, PT. Mitra Integrasi Informatika;
Pacific, Oracle. Tbk.
memakai busana seperti pramugari. Diana Efendy - Partner Manager, PT.
Oracle Indonesia.

44 Jul 2013 Jul 2013 45


solusi info produk dan solusi bisnis

The Business Oriented “Top Down” Approach


Secara umum, akan selalu masuk akal untuk memulai dengan pendekatan top-down.
Luthfi Raditya
Soekartawi, MIT, PSM, Di sini setidaknya Anda harus memiliki gambaran tentang proses bisnis apa yang perlu
Consulting Service Delivery
Business Consulting and
dukungan, layanan TIK apa saja yang dibutuhkan, proses apa yang akan menjadi ruang
Training Services lingkup dan metode apa yang digunakan serta lanjut ke penentuan tools yang sesuai
Luthfi.Soekartawi@mii.co.id
dengan persyaratan organisasi.

Luthfi adalah salah satu konsultan di Business Processes: Anda perlu memahami proses bisnis
departemen Consulting Service Delivery yang ingin Anda dukung seperti proses penjualan, pembelian
yang memiliki 7 tahun pengalaman dan pelatihan;
implementasi ITSM dalam bidang
information technology, government, IT Services: Anda mengidentifikasi layanan TIK apa saja yang
telecommunications, mining operations, mendukung proses bisnis seperti layanan email untuk men-
oil & gas di Indonesia serta dibidang dukung pelatihan, dan layanan Enterprise Resource Planning
fast-moving consumer goods di Filipina (ERP) untuk mendukung penjualan dan pembelian;
yang perannya mencakup mengelola
ITSM Global Operations. Procedures: Anda menentukan proses apa saja di dalam ITIL
Luthfi saat ini telah bersertifikasi ITIL yang harus dijalankan untuk mendukung pengelolaan layan-
versi 3 Intermediate serta ITIL versi 2 an TIK. Contoh sederhana adalah jika proses bisnis menga-
Practitioner dan pengalamannya yang lami insiden, Anda membutuhkan Incident Management
luas di ITSM telah memberikannya gelar untuk memulihkannya secepat mungkin. Di sini Anda perlu
Professional in Service Management memiliki arahan bagaimana mengontrol proses tersebut;
(PSM) dari the priSM Institute itSMF
USA. Organization Functions & Roles (People): Anda perlu me-
rancang struktur organisasi fungsional untuk secara efisien
mendukung pengelolaan proses ITIL seperti menentukan
peran Incident Manager untuk mendukung proses Incident
Management;

Lessons Learned Hal yang terjadi di atas adalah hasil


dari penerapan bottom-up approach (sin-
Tools: Anda perlu memilih teknologi yang tepat dan sesuai
dengan kebutuhan organisasi di dalam pelaksanaan proses.
Seleksi perangkat pendukung bisa berdasarkan ITIL Software

in IT Service Management
tesis). Scheme Mandatory Assessment Criteria (www.itil-official-
site.com) dan/atau Pink VERIFY Software Scheme Assess-
Secara teori tidak ada yang menen- ment dari Pink Elephant (www.pinkelephant.com/pinkverify).

Implementation
tang pendekatan tersebut, tetapi jika Anda
telah melaksanakan praktek ini, Anda tahu
untuk organisasi yang memiliki kebutuh-
an khusus, penerapan dengan metode ini
akan tidak efektif karena: Kesimpulan
Sebenarnya dua pendekatan ini telah di- ganisasi? Jika tidak, apa yang harus kita
1. Menempatkan fokus terlalu banyak gunakan di berbagai bidang selain pe- buat sendiri?). Apabila titik top-down dan
i dalam pengalaman imple- Akar penyebab kegagalan sering IT Service Management (ITSM): pada tools akan menghilangkan ngelolaan ITSM seperti di dalam desain bottom-up saling bertemu, ini berarti gap
mentasi IT Service Manage- terletak pada kenyataan bahwa masalah Implementation and management fokus Organizational IT Governance produk, pengembangan perangkat lunak analysis proses bisnis sesuai dengan
ment (ITSM) beberapa tahun yang sebenarnya perlu diperhatikan ada- of quality IT services that meet the - sementara ini adalah faktor yang dan desain organisasi. Ini pula sebenar- tools yang dibutuhkan. Pada titik inilah
terakhir, ada banyak organ- lah kurang efektifnya pengelolaan proses needs of the business sangat penting untuk implementasi nya yang sering kali menjadi perdebatan konsultan proses dan tools harus me-
isasi yang telah menerapkan ITIL yang dijalankan. Sebagai contoh: Di- - IT Service Management Forum (2002) ITSM. yang menghambat keberhasilan proyek – mastikan bahwa kerangka kerja proses
ITSM tools dengan harapan dapat me- visi TI akan tertantang dengan pertum- 2. Orang cenderung akan menjadi terlepas pendekatan mana yang benar. dan tools yang diterapkan adalah sesuai
mecahkan masalah operasional bisnis, buhan organisasi seperti penambahan IT Infrastructure Library (ITIL): fokus dengan tools yang di mana dengan tujuan organisasi di dalam imple-
tetapi hanya menemukan bahwa akar asset IT serta kompleksitas di dalam The most widely adopted approach seharusnya fokus terhadap proses. Dengan ini, sudah jelas bahwa kedu- mentasi ITSM.
masalah tersebut adalah kurangnya pen- pengelolaannya. Operasional yang reaktif for ITSM in the world. It provides a Beberapa pertanyaan akan sulit anya harus digabungkan untuk menda-
dalaman di dalam proses IT Infrastrusture akan terjadi jika divisi tersebut tidak me- practical, no-nonsense framework dijawab seperti: layanan apa yang patkan hasil yang terbaik, implementasi Pada intinya, jika kita menggunakan
Library (ITIL) yang dijalankan. Apabila miliki waktu untuk mengelola proses ITIL for identifying, planning, delivering Anda berikan dan mengapa demikian? top-down harus berjalan dahulu sete- ITSM tools tanpa memiliki tujuan opera-
masalah tersebut tidak bisa diatasi, terka- dengan baik (tidak pernah memiliki waktu and supporting IT services to the Apakah ada proses dan mekanisme lah itu lanjut dengan bottom-up (apakah sional bisnis dan pengelolaan proses ITIL
dang sulit untuk mewujudkan pengem- untuk berhenti dan memahami apa yang business. kontrol dari penyedia layanan TIK dan proses yang kita terapkan bisa diako- yang jelas, tools tersebut akan menambah
balian investasi yang dilakukan dengan dibutuhkan oleh organisasi). - United Kingdom’s Cabinet Office untuk para pelanggan? Apabila tidak modir di dalam tools? Apakah standar beban layaknya “a fool with a tool is still
hanya implementasi tools. sesuai apa yang harus dilakukan? template sesuai dengan kebutuhan or- a fool”.

46 Jul 2013 Jul 2013 47


solusi

60%
info produk dan solusi bisnis

Studi Microsoft

Komputer di Indonesia
Pengguna Temuan dari Tim Microsoft Security
Forensics lebih jauh mengungkap bahwa
Menurut Studi Microsoft, tingkat in-
feksi dari software bajakan bervariasi se-
“Konsumen yang ingin melindungi
diri dari malware dan pembajakan harus

Software Palsu di dalam copy Windows bajakan tertanam


malware yang tersebar di banyak merek
cara signifikan di seluruh Asia Tenggara:
sampel dari Filipina memiliki tingkat in-
bersikeras dalam membeli perangkat lu-
nak resmi - karena, menggunakan PC

Terinfeksi PC terkemuka, termasuk: Acer, Asus, Dell, feksi malware terendah, namun, dua dari dengan software palsu diibaratkan seperti

Malware
HP, Lenovo, dan Samsung. Microsoft per- lima komputer dan DVD teruji terinfeksi. Di pindah ke lingkungan yang tidak aman
caya bahwa baik software palsu ataupun Indonesia khususnya, sebanyak 59.09% dan meninggalkan pintu terbuka. Orang
malware bukan berasal atau ter-install dari sampel HDD (Hard Disc Drive) terin- yang menggunakan software palsu tidak
dari pabrikan PC tersebut. Sepertinya, feksi oleh malware, sedangkan 100% dari memiliki jaminan bahwa data sensitif,
komputer tersebut dijual dengan sistem sampel DVD terinfeksi oleh malware. kegiatan dan komunikasi mereka akan
operasi non-Windows, yang kemudian aman dari kejahatan dunia maya yang
diganti oleh individu yang berada pada Total dari pengujian Microsoft meng- berniat untuk merugikan. Hasil dari studi
Studi forensik menemukan
rantai penjualan atau toko-toko yang ungkapkan bahwa dari 5,601 kasus dan menunjukkan bahwa bahaya akan soft-
Acer, Asus, Dell, HP, Lenovo dan
melakukan duplikasi ilegal dan distribusi 1,131 unik strain dari infeksi malware dan ware palsu adalah nyata di Indonesia, dan
Samsung di antara komputer- kami senang terhadap pemimpin industri
software bajakan. virus ada di setiap sample yang diambil di
komputer yang terinfeksi. Asia Tenggara termasuk virus “Zeus” Tro- seperti Microsoft membawa kesadaran
“Banyak orang yang beranggapan jan yang sangat berbahaya. ini kepada konsumen di Indonesia,” kata
ada 27 Februari 2013, Micro- bahwa membeli PC merek ternama men- Kombes Pol Tommy Watuliu, Kasubdit
soft mengumumkan hasil jamin keamanan dan kenyamanan dalam Zeus merupakan trojan pencuri Cyber Crime Bareskrim, CID INP (Criminal
studi forensik pada ancaman pengalaman berkomputasi. Mereka tidak password yang dikenal untuk menggu- Investigation Division Indonesia National
malware dengan memeriksa berpikir dua kali tentang software yang nakan “key logging” dan mekanisme lain Police), MABES POLRI.
beberapa PC merek ternama dijual dengan komputer, apakah itu asli untuk memonitor aktivitas online peng-
yang di-install dengan software bajakan, atau bajakan,” ujar Tony Seno Hartono, guna. Key loggers merekam tiap keystroke “Produsen PC perlu melakukan peran
beserta DVD software palsu yang berasal National Technology Officer Public Sector pengguna dengan tujuan untuk mencuri mereka dalam mengendalikan malware.
dari Indonesia, Malaysia, Filipina, Thai- Microsoft Indonesia. “Tetapi pelanggan informasi personal, termasuk account Studi ini menunjukkan bahwa PC ber-
land dan Vietnam. Studi yang penelitian harus berhati-hati: ketika mereka berpikir username dan password, pelaku krimi- merek tidak bebas dari software palsu.
awalnya dilakukan pada Desember 2012, bahwa terdapat tawaran yang menarik nal menggunakan cara ini untuk mencuri Dengan menjual PC tanpa software apa-
memeriksa 282 total komputer serta DVD, dari sisi lain, pengeluaran tersembunyi identitas korban, menarik uang dari akun pun, produsen PC praktis menciptakan
dan telah berhasil menemukan sebanyak dari software bajakan adalah signifikan, bank mereka, melakukan pembelian se- budaya di mana distributor PC meng-
69% terinfeksi malware, meningkat enam dan berkebalikan dari hal yang selama ini cara online dengan menggunakan infor- install software bajakan atau konsumen
kali dari studi sebelumnya. dipercaya, hal tersebut tidak dapat diper- masi personal korban dan mengakses dibiarkan memasang software mereka
baiki hanya dengan menggunakan soft- akun pribadi lainnya. Menurut RSA 2012 sendiri dan secara praktis konsumen di-
ware anti virus. Jika pelanggan tidak da- Cybercrime Trends Report, Zeus sendiri dorong untuk membeli DVD software ba-
pat membuktikan komputer yang mereka diperkirakan menyebabkan kerugian se- jakan,” kata Gautama. “Untuk membantu
beli dikirim dengan pre-install, lisensi cara global lebih dari US$1 miliar dalam upaya produsen PC, Kepolisian berencana
Windows yang resmi, maka risiko terkena kurun waktu lima tahun terakhir. menemui para pembuat PC untuk meli-
Untuk info terbaru mengenai virus dan spyware dan potensi korupsi hat bagaimana tantangan ini bisa dibalik.
Microsoft Indonesia, data, pencurian, dan kerugian keuangan Kepolisian juga akan mengintensifkan ra-
follow akun twitter kami di @MicrosoftID meningkat secara eksponensial.” zia penegakan pada pengecer dan dealer
atau hubungi: yang membodohi konsumen dengan
Budianto Sudja menjual PC yang dilengkapi software ba-
Product Marketing Manager,
Email: Budianto.Sudja@mii.co.id
jakan,” tambahnya.

48 Jul 2013 Jul 2013 49


Cara untuk mengurangi Hidden
Cost dari Software Bajakan

Microsoft menyarankan konsumen untuk Konsumen yang mencurigai mereka


mengambil beberapa langkah untuk me- menerima software palsu atau bajakan
ngurangi ketidaksengajaan membeli soft- dianjurkan untuk melaporkan melalui
ware palsu: www.microsoft.com/piracy. Konsumen
Ketika membeli PC baru, selalu minta yang melaporkan dugaan pelanggaran
software resmi, sistem operasi yang dapat memberikan pemahaman yang
sudah pre-install berharga dan mempunyai dampak positif
Membeli dari reseller terpercaya dalam melawan pembajakan. Microsoft
dan mengurangi kesepakatan yang mengambil langkah serius dalam upaya

Microsoft tampak “Too good to be true”


Memastikan bahwa semua software
untuk memastikan keamanan komunitas
digital untuk semua. Sejak tahun 2007,
mengambil yang dibeli berasal dari kemasan
aslinya.
perusahaan telah menerima lebih dari
10.000 laporan pembajakan dari Asia
langkah serius Saat membeli PC dengan Windows, Tenggara – banyak orang yang membeli
dalam upaya lihat pada label resmi dan Certificate
of Authenticity (sertifikat keaslian)
PC dari merek ternama, membayar lebih
untuk mendapatkan “the real thing” tetapi
untuk memastikan yang Microsoft wajibkan untuk berakhir dengan risiko buruk dan pertang-
keamanan ditempel di semua PC di mana
terdapat Windows yang belum ter-
gung jawaban atas pemalsuan.

komunitas install. Untuk pengecekan lebih jauh


digital untuk setelah pembelian, log on ke www.
howtotell.com untuk mengonfirmasi
Didirikan pada tahun 1975,
Microsoft (Nasdaq “MSFT”)
semua. autentifikasi label. adalah pemimpin dunia untuk
peranti lunak, layanan, dan
solusi teknologi yang membantu
masyarakat dan bisnis
mewujudkan potensi mereka.

50 Jul 2013 Jul 2013 51


solusi info produk dan solusi bisnis

Enterprise Mobility Made Ngurah Arya Dwi


Artana, PMP, PMI-RMP

Choosing
Enterprise Mobility
Solution Manager
Arya.Dwiartana@mii.co.id

Mobile Pemilihan dan evaluasi yang bi- dan lainnya. Komponen ini bertang- tangan tersendiri. Jawabannya bukan pada device. Dengan munculnya tren

Application
asanya dilakukan oleh perusahaan-per- gung jawab dalam mengatur data dari hanya pada satu pendekatan develop- BYOD (Bring-Your-Own-Device) telah
usahaan terhadap Mobile Application back-end system ke mobile device dan ment saja tetapi lebih ke solusi yang menjadikan tantangan bagi tim TI agar
Development Platform (MADP) hanya begitu juga sebaliknya. fleksibel dan tidak hanya mendukung dapat men-support dan mengaman-

Development berdasar pada kebutuhan dari proyek


aplikasi mobile yang sedang berjalan se- ●● Mobile Client Application
satu aplikasi mobile dan satu line of
business saja melainkan keseluruhan
kan personal device yang digunakan
untuk keperluan kantor. Untuk meng-

Platform mata. Tetapi hal ini menjadi tidak relevan Mobile Application adalah perangkat mobile strategy dari organisasi peru- atur hal tersebut secara terpusat, hal
lagi seiring dengan perusahaan yang se- lunak yang menghubungkan mobile sahaan itu tersebut. ini lebih sesuai dengan skenario B2E
makin berkembang sehingga kebutuh- device dengan middleware server dan (Business-to-Enterprise) yang untuk
an akan MADP yang dapat memenuhi mengatur user interface dan business ●● Robust security and authentication application level menggunakan fung-
engembangan aplikasi mo- requirement perusahaan akan rencana logic pada mobile device. framework sionalitas dari Mobile Application
bile saat ini telah menjadi proyek-proyek masa depan dengan ber- Ketika memilih teknologi mobile, fi- Management (MAM) dan untuk device
fokus utama bagi perusa- bagai macam skenario atau business pro- Berikut adalah pokok-pokok yang dapat tur robust security dan authentica- level menggunakan fitur dari Mobile
haan-perusahaan dan CIO- cess-nya menjadikan hal ini tidak dapat digunakan sebagai referensi untuk me- tion framework adalah fitur manda- Device Management (MDM). Beberapa
nya dalam hal memperluas dihindarkan lagi. milih dan menentukan MADP sesuai de- tory yang mana termasuk di dalamnya fitur tersebut dapat dikombinasikan
proses bisnis (business-to-consumer ngan kebutuhan perusahaan: adalah secure client/server commu- sehingga dapat memenuhi kebutuhan
(B2C), business-to-business (B2B) dan MADP secara umum men-deliver satu nication, on-device encryption, offline seperti centralized access control, ap-
business-to-enterprise (B2E)), mening- dari tiga jenis teknologi ke market: ●● Optimalisasi user experience pada authentication, access control dan plication management, Over-The-Air
katkan produktifitas dan efisiensi peru- setiap mobile device mekanisme lainnya yang sesuai de- (OTA) updates, remote disablement
sahaan. Berdasar pada Gartner CIO Sur- ●● Native Toolkit Beberapa vendor MADP men-provide ngan infrastruktur yang sudah ada. dan lainnya.
vey 2012, 61% dari responden memiliki Spesifik untuk mengembangkan ap- automated form-based, drag-n-drop
rencana untuk meningkatkan mobility likasi mobile hanya untuk satu mobile and WYSIWYG integrated development ●● Connect with back-end and/or cloud- ●● Maintenance and Support Services
capability dari perusahaan dalam waktu device OS platform saja. Misalnya: environments (IDEs), automatic code based systems Untuk mendukung proses bisnis peru-
3 tahun ke depan dan 48% percaya bahwa development toolkit hanya untuk An- translators, atau proprietary compo- Mobile application bukanlah suatu en- sahaan, support 24x7 adalah hal yang
mereka akan menjadi leaders dalam in- droid mobile device atau development nents lainnya sehingga sangat mudah titas yang independen melainkan se- mandatory berikut dengan service
dustrinya dengan mengadopsi inovasi toolkit hanya untuk Apple iOS mobile untuk digunakan dan hampir tidak lalu terhubung dan terintegrasi kepada level agreements-nya (SLA). Selain itu,
solusi mobility secara keseluruhan. device. memerlukan skill programming. Pen- berbagai macam existing back-end mengikuti perkembangan teknologi
dekatan ini dapat membatasi kustom- systems atau existing cloud-based yang begitu cepat dengan munculnya
●● Web Toolkit isasi source code oleh user sehingga systems yang bertanggung jawab ter- mobile device – mobile device baru
Teknologi ini hanya difokuskan pada setiap mobile application yang di-gen- hadap core processes, databases dan dan berbagai macam OS platform-nya
pengembangan aplikasi berbasis web erate untuk beberapa mobile devices authentication and security mecha- maka diperlukan juga adanya support
yang tentunya akan berjalan dengan oleh platform ini akan memiliki appli- nism. Integrasi terhadap back-end untuk penyediaan software update/
baik pada mobile web browser. cation functionality dan user interface systems tidak hanya untuk fungsio- patch sehingga MADP tersebut selalu
yang sama. nalitas dari aplikasi tetapi terkait juga up-to-date dengan teknologi yang ter-
●● Cross-platform Suite dengan performance, maintenance, kini.
Teknologi ini memungkinkan aplikasi ●● Mendukung berbagai macam mobile scalability, dan lainnya.
mobile dapat berjalan pada beberapa development approach
mobile devices dan spesifik mobile OS. Mobile development approach yang ●● Manage mobile apps, devices and
Bahkan beberapa cross-platform suite dimaksud adalah native development data
dapat juga men-generate web dan na- (spesifik development untuk platform Salah satu business value dari mo-
tive application dengan menggunakan OS tertentu saja), web development bile application lebih ke kemampuan
source code yang sama. atau hybid (gabungan antara native untuk melakukan akses dan transak-
dan web development). Tentu saja si data secara real time dan secure.
Struktur dari MADP dapat dikelompokkan penentuan pendekatan development Untuk memfasilitasi hal ini, perusa-
menjadi dua bagian, yaitu: tersebut berhubungan dengan bud- haan dapat memberikan akses lang-
get, project timeframe, target user dan sung dari mobile device ke back-end/
●● Mobile Middleware Server fungsi dari aplikasi mobile tersebut. cloud-based systems yang mana hal
Middleware Server adalah komponen Masing-masing pendekatan develop- ini dapat meng-expose informasi-
solusi yang menangani seluruh inte- ment tersebut memiliki keuntungan informasi sensitif/rahasia dari suatu
grasi sistem, security, communication, dan limitasi tersendiri sehingga untuk perusahaan dan memungkinkan untuk
scalability, cross-platform support, menentukannya akan menjadi tan- di-hack dan tidak ter-protect-nya data

52 Jul 2013 Jul 2013 53


solusi info produk dan solusi bisnis

2. Kemampuan analisa dan


pemecahan masalah.
media penyampaian yang tepat
(verbal/tertulis/presentasi), dan
Dalam suatu
Agus Wahjuamarto Sebagai konsultan dituntut untuk da- bagaimana menggunakan tools proyek konsultasi,
Manager – Consulting
Services Delivery
pat berpikir logis menggunakan logika, dengan baik (PowerPoint, chart, biasanya akan
Agus. Wahjuamarto@mii co.id maupun silogisme untuk menarik ke-
simpulan yang benar (inductive rea-
grafik dan lain-lain).
diisi sekelompok
soning, deductive reasoning). Peng- c. Kemampuan menulis (writing skill) orang yang saling
gunaan intuisi atau imajinasi bukan- Sebenarnya ini adalah bagian dari melengkapi, dimana
nya dilarang sama sekali, tapi harus point presentation skill di atas,
kelemahan satu
Bagaimana Menjadi sangat dibatasi dan diletakkan pada tapi perlu mendapatkan perhatian
orang dapat diatasi

Seorang
konteksnya, karena konsultan disini khusus. Hasil kerja akhir seorang
bekerja berdasarkan fakta (hard fact). konsultan pada umumnya berupa dengan kekuatan
3. Kemampuan berkomunikasi
dokumen untuk dibaca, karenanya
kemampuan untuk menulis do-
orang lain.

Konsultan
dengan baik kumen yang baik dan benar juga
Ini merupakan hal yang mutlak bagi harus dimiliki. Dokumen harus
seorang konsultan (sebagian besar terstruktur (fakta – analisa – ke-
dari Anda mungkin menempatkan hal simpulan), dan mengikuti kaidah

Baik
ini sebagai poin yang pertama, yang tata bahasa yang berlaku. Untuk
juga tidak salah karena penomeran pekerjaan di Indonesia misalnya,
disini tidak menggambarkan urutan seorang konsultan harus tahu tata
prioritas). Kemampuan komunikasi di bahasa baku Indonesia dan EYD.
sini dibagi secara umum menjadi 3 hal Penulis cukup sering menemukan Plus satu karakteristik lagi adalah
besar: dokumen yang tidak tepat dalam penampilan yang rapi. Selain isinya yang
penggunaan kata depan dan awal- menarik, tentu bungkusnya harus menarik

yang a. Kemampuan mendengarkan


(listening skill)
an, keliru dalam penggunaan huruf
besar dan singkatan. Hal-hal yang
juga. Tidak harus selalu tampil dengan jas
hitam dan dasi, namun konsultan harus
Ini adalah yang pertama. Sebelum tampaknya kecil dan remeh seperti paham bagaimana memproyeksikan im-
memulai berbicara maka konsultan ini, sesungguhnya dapat mencer- age profesionalisme melalui penampilan.
pa yang terlintas dalam pikiran Anda ketika membayangkan 1. Semangat untuk yang baik dituntut untuk menjadi minkan profesionalisme dari kon-
profil seorang konsultan yang baik? Apakah orang itu harus membantu orang lain. pendengar yang baik lebih dulu. sultan yang membuat dokumen. Daftar di atas tentu bukanlah daf-
expert di bidangnya? Apakah dia harus seorang yang lancar Ini mungkin bukan karakteristik perta- Hal ini sering dipandang remeh, ka- tar lengkap tentang karakteristik seorang
berbicara dan meyakinkan dalam memberikan presentasi ma yang terbayang dalam benak Anda, rena ada sebagian konsultan yang 4. Semangat untuk selalu belajar konsultan yang baik, tapi paling tidak da-
di depan umum? Itu mungkin beberapa karakteristik yang bukan? Sesuai dengan akar katanya sudah merasa tahu problem dari (continuous self development) pat membantu secara garis besar. Jadi,
umum terlihat, tapi sebenarnya tidak hanya itu. Dalam artikel ini, yang “to consult” yang berarti mencari client-nya sehingga merasa tidak Seorang expert tidak lahir begitu saja, apakah perlu seorang superman untuk
disarikan dari berbagai sumber dan dari pengamatan dan pemikiran pe- jawaban atau mencari nasihat atas perlu untuk mendengarkan dengan tapi pasti dimulai dari adanya rasa menjadi konsultan yang baik? Tidak juga,
nulis sendiri, kita akan berbagi dengan pembaca tentang karakteristik masalah yang sedang dihadapi, maka benar. Kemampuan ini perlu diasah ingin tahu (curiosity) dan dilanjutkan yang penting adalah bisa menilai diri
apa yang diperlukan seseorang untuk menjadi konsultan yang baik. tentunya orang yang dijadikan tempat untuk dapat berempati dengan pe- dengan semangat belajar yang tinggi. sendiri secara jujur, di mana letak kekuat-
bertanya (konsultan) haruslah orang langgan, menangkap fakta-fakta Orang yang pada dasarnya memiliki an dan kelemahan. Untuk kelemahan di
yang bersedia untuk sharing atau ber- dengan lengkap dan benar, yang semangat belajar tinggi, akan men- satu area bisa diatasi dengan belajar atau
bagi. Orang yang tidak memiliki sifat menjadi dasar untuk mencarikan jadi ahli di bidangnya. Karakteristik ini tandem dengan orang yang kuat di area
di atas akan sulit menjadi konsultan solusi yang tepat. terasa begitu penting di dunia teknolo- itu. Dalam suatu proyek konsultasi, bi-
yang baik, karena dia akan terlihat gi informasi (TI) di mana hal-hal baru asanya akan diisi sekelompok orang yang
kurang tulus (sincere) di mata pelang- b. Kemampuan mengemukakan ide muncul dengan cepat, dan hal-hal saling melengkapi, dimana kelemahan
gan, dan akibatnya tidak bisa engaged (presentation skill) lama menjadi usang (obsolete) dengan satu orang dapat diatasi dengan kekuatan
dengan pelanggan dalam pelaksana- Yang dimaksud disini tidak hanya cepat, sehingga konsultan TI harus orang lain.
an pekerjaannya. Dalam hal ini maka sekadar bisa membuat slide pre- memiliki sifat ini.
orang yang egois tidak cocok menjadi sentasi PowerPoint yang menarik Pada akhirnya, semua karakteristik
konsultan (“selfish people is a big-NO dan mampu mempresentasikan 5. Rendah hati. yang disebutkan di atas adalah selaras
for consultant”). Sedangkan orang dengan lancar, tapi lebih dari itu. Tidak ada orang yang mau mengguna- dengan nilai-nilai profesionalisme yang
yang pada dasarnya senang mengajar Intinya adalah kemampuan untuk kan konsultan yang pandai tapi besar menjadi budaya perusahaan di Metrodata
bisa jadi punya fondasi yang baik un- menerangkan hal yang kompleks kepala. Group.
tuk menjadi konsultan, tentunya harus ke dalam bentuk yang lebih seder-
dipoles lagi agar dalam proses meng- hana dan mudah dipahami, tanpa
ajar terjadi komunikasi 2 arah dan mengubah arti dasarnya. Konsul-
tidak sekadar 1 arah (indoktrinasi). tan yang baik harus bisa memilih

54 Jul 2013 Jul 2013 55


solusi info produk dan solusi bisnis

David Pratama L. Tobing


Product Technical Specialist -
Oracle Systems
David.Tobing@mii.co.id

Reputasi SPARC T5

Dibangun dengan arsitektur set instruksi RISC, SPARC T5 telah


dikembangkan dan dimodifikasi sedemikian rupa untuk me-
nangani aplikasi yang membutuhkan I/O ekstensif, kemampuan
untuk mengeksploitasi Big Data, kemampuan untuk melakukan
analisa data dan marketing hingga berujung pada kebutuhan
akan market intelligence, sesuatu yang tidak dimiliki oleh sistem
tradisional. Dengan memiliki 17 rekor dunia, SPARC T5 diklaim
memiliki performa terbaik untuk kategori basis data dan aplikasi
skala besar. Juga dari sisi setiap perangkat memiliki beberapa
reputasi yang bagus, antara lain SPARC T5-8 dinobatkan seba-
gai server tunggal tercepat untuk Oracle Database dan Oracle
Middleware.

SPARC T5
Berikut adalah beberapa benchmark yang dilakukan antara server SPARC T5 dengan produk kompetitor:

Model CPU Chips Cores OS max- Date max-JOPS max-JOPS Advantage


Apa itu SPARC T5? JOPS Published per chip per core of T5
SPARC T5-2 SPARC T5 2 32 Solaris 11.1 75658 Apr-13 37829 2364
Pada akhir bulan Maret lalu, Oracle Corp mengumumkan produk
HP ProLiant DL560p Intel E5-4650 4 32 Windows 67850 Apr-13 16963 2120 12%
terbaru dalam lini perangkat keras mereka yaitu Microproces-

Microprocessor
Gen8 Server
sor SPARC T5. Dengan kapabilitas untuk memberikan performa
2008 R2
ekstrim dan nilai lebih untuk basis data (database) dan aplikasi
Enterprise

Tercepat di Dunia!
skala besar (enterprise applications), Oracle meyakini SPARC T5
dan M5 akan dengan cepat mengubah kiblat persaingan perang- HP ProLiant DL560p Intel E5-4650 4 32 RHEL 6.3 66007 Apr-13 16502 2063 15%
kat keras dalam dunia UNIX yang juga dimotori beberapa produk Gen8
lain, seperti IBM Power dan HP Itanium. HP ProLiant DL980 Intel E7-4870 8 80 RHEL 6.3 106141 Apr-13 13268 1327 78%
G7

Model CPU Chips Cores OS max- Date max-JOPS max-JOPS Advantage


JOPS Published per chip per core of T5
SPARC T5-2 SPARC T5 2 32 Solaris 11.1 23334 Apr-13 11667 729
HP ProLiant DL560p Intel E5-4650 4 32 Windows 16199 Apr-13 4050 506 44%
SPARC T5-1B SPARC T5-2 SPARC T5-4 SPARC T5-8 Gen8 Server
2008 R2
Max 1 Processor Max 2 Processors Max 4 Processors Max 8 Processors
Enterprise
Max 16 core Max 32 core Max 64 core Max 128 core
HP ProLiant DL560p Intel E5-4650 4 32 RHEL 6.3 18049 Apr-13 4512 564 29%
Max 128 thread Max 256 thread Max 512 thread Max 1024 thread Gen8
Max 256GB RAM Max 512GB RAM Max 2TB RAM Max 4TB RAM HP ProLiant DL980 Intel E7-4870 8 80 RHEL 6.3 23268 Apr-13 2909 291 151%
Blade 3 Rack Unit 5 Rack Unit 8 Rack Unit G7

56 Jul 2013 Jul 2013 57


info produk dan solusi bisnis solusi

Bagi yang belum mengenal Solaris 11, ada banyak hal Memanfaatkan Kekuatan data atau kluster Hadoop, ser-
ta repositori serupa lainnya.

Analitik Big Data


menguntungkan yang bisa kita dapatkan dengan menggunakan
OS tersebut. Selain reputasi keamanan (security) yang luar biasa Berinvestasi dalam
dengan menggunakan sistem file ZFS (Zeta File Systems) serta Infrastruktur Big Data?
Sistem Operasi Solaris 11:
Pengembangan mutakhir
pembuatan zona aplikasi (zoning), juga Solaris 11 memungkin-
kan QoS (Quality of Service) yang sangat baik, serta memiliki bagi Pengguna Bisnis Memperkenalkan
QlikView Direct
OS berbasis UNIX kemudahan dalam melakukan update patches dan tentunya me- Discovery
ngurangi potensi downtime yang terlalu lama. Faktor keren lain- Bagi berbagai perusahaan
Dengan kapabilitasnya yang dapat memberikan performa yang nya dalam Solaris 11 ialah fitur built-in virtualization yang dikenal yang telah berinvestasi dalam
sangat baik, SPARC T5 juga didukung oleh sistem operasi khu- dengan nama Solaris Container. Juga ada beragam fitur inovatif ulai dari pengukuran sentimen konsumen, peng- QlikView Menawarkan
optimalan rantai pasokan, deteksi penipuan – Pilihan gudang data yang besar atau
sus yang memungkinkan hal tersebut dapat terjadi yaitu sistem seperti DTrace dan TimeSlider. Ada banyak, banyak sekali fitur infrastruktur Big Data lain-
keren di OS ini yang mungkin tidak diketahui banyak orang sebe- Big Data memang kuat. Namun untuk meman- Big Data adalah istilah relatif,
operasi Solaris (dulu disebut SunOS), yang saat ini berada di ver- nya, dan tidak ingin memuat
lum mencobanya langsung. Satu lagi, binary compatibility! Apa- faatkan kekuatan tersebut, organisasi harus dan kebutuhan data dari tiap
si 11 (atau Solaris 11) dengan memiliki reputasi khusus sebagai semua data ke dalam mesin
pun aplikasi yang pernah run di Solaris versi sebelumnya, pasti mempekerjakan ahli data, algoritme pembuatan organisasi adalah berbeda.
sistem operasi pertama yang memungkinkan untuk komputasi in-memory QlikView, QlikView
bisa dijalankan di versi ini. yang kompleks, dan berinvestasi besar dalam infrastruktur serta QlikView menawarkan dua
awan atau yang sering disebut juga Cloud Computing. Direct Discovery merupa-
perangkat lunak. Ini menyebabkan para pemimpin bisnis dan pendekatan dalam penangan-
profesional TI pendukungnya menjadi bertanya-tanya: “Apakah an Big Data, keduanya mem- kan pendekatan hybrid yang
mungkin pengguna bisnis dapat memanfaatkan Big Data?” berikan pengalaman peng- mengangkat baik data in-
guna yang sama hebatnya. memory dan juga data yang
Membuat Big Data Beralih di antara dua pende- secara dinamis dicari dari sua-
Sesuai bagi katan tersebut merupakan tu sumber eksternal.
Pengguna Bisnis tugas yang mudah, sehingga
Nilai Big Data dapat dimanfa- pelanggan tidak akan terpatok QlikView Direct
atkan bagi para pengguna bis- dalam pendekatan yang mana Discovery akan
nis, dengan cara memadatkan pun. melakukan tiga hal:
dan menyajikan secara cerdas, 1. Melakukan pencarian data
bagian-bagian yang sesuai Analisis Big Data dari repository Big Data
dan kontekstual bagi masalah dengan Arsitektur dengan cepat
yang sedang dihadapi. Seba- In-Memory 100% 2. Membuat cache dari hasil
Solusi lengkap untuk UNIX server, gai contoh, seorang eksekutif QlikView pencarian data pada
mulai dari Entry Level hingga High-End Level. mungkin tertarik pada rang- Mesin data in-memory in-memory, agar dapat
kuman data di seluruh lini QlikView yang telah dipa- dipanggil dengan cepat
Dengan kemunculan T5 disamping M5 dan M10, ketiganya me- produk perusahaan, sementa- tenkan, mengkompresi data 3. Memelihara asosiasi
lengkapi portofolio solusi perangkat keras Oracle SPARC ber- ra manajer dari suatu produk umum melalui faktor sebe- antar data, dengan tidak
sama dengan T4. Di mana klasifikasinya dibuat sebagai berikut: tertentu atau wilayah tertentu sar 10, ini berarti suatu server memandang lokasi data
●● Entry level dengan SPARC T4 mungkin membutuhkan detil tunggal dengan RAM 256 GB tersebut
●● Spanning entry-level dengan SPARC T5 lebih banyak, namun hanya ●● Pilihlah metode yang dapat memuat sebanyak 2 TB
●● Mid-range level dengan SPARC M5, dan di area yang menjadi bagian paling sesuai bagi Anda data yang tidak terkompresi. Pendekatan hybrid
●● High-end dengan SPARC M10 dari pengawasannya. Dalam dan infrastruktur TI Anda Ini mewakili miliaran baris dan ini memberikan
beberapa peristiwa, seperti ●● Manfaatkan investasi juga menawarkan laju respons berbagai manfaat bagi
Berbeda dengan sebelumnya (ketika Sun Microsystems be- seorang manajer dukungan yang telah ada dalam yang hanya dimungkinkan pengguna bisnis:
lum diakuisisi oleh Oracle), ini adalah kali pertama di mana server pelanggan yang ingin menye- infrastruktur Big Data atau melalui arsitektur in-memory. ●● Terhubung ke Big
SPARC juga dilengkapi dengan lini mainframe yang memiliki nilai lidiki suatu catatan panggilan gudang data Fitur QlikView lain, seperti Data tanpa memiliki
RAS (Reliability, Availability, Serviceability) yang sangat tinggi pelanggan tertentu, mungkin ●● Akses Big Data tanpa perantaian dokumen dan pe- pengetahuan mengenai
hingga mencapai 99.99999%. Hal ini juga semakin menekankan Referensi: perlu untuk melihat data men- pemodelan atau muatan binder, akan memper- pemrograman
visi Larry Elison sebagai CEO Oracle untuk berkompetisi dengan http://www.oracle.com/us/corporate/press/1923343 tahnya. Para profesional TI pemrograman data yang cepat lebih lanjut penjelajahan ●● Menambahkan makna
IBM, khususnya untuk lini System Z atau zEnterprise System. http://www.oracle.com/us/corporate/pricing/sig-070616.pdf menghadapi tantangan bukan kompleks terhadap set data yang sangat serta konteks pada Big
http://www.oracle.com/us/corporate/contracts/processor-core- hanya dalam penyediaan in- ●● Jelajahi asosiasi antara besar. Ini adalah jalur yang Data
factor-table-070634.pdf frastruktur, namun juga dalam Big Data dan data dipilih oleh banyak pelanggan ●● Menggali hingga detil
Oracle SPARC T5 3/26/2013 http://www.tpc.org/1792, Intel Xeon membantu memberikan mak- tradisional QlikView, dalam menganalisis terkecil, bila diperlukan
E5-2690http://www.tpc.org/1789, Intel Xeon E7-8870 http:// na bagi Big Data. ●● Visualisasikan Big Data data dalam hitungan terabyte
www.tpc.org/1787 Teks: QlikView/Rudy Limiadi.
menggunakan grafik yang yang disimpan dalam gudang
http://www.tpc.org/1755 Menguasai Big Data menarik serta canggih
melalui QlikView ●● Akses dan analisis Big Untuk informasi lengkap, hubungi:
Catatan: ●● Konsolidasi data yang Data dari perangkat mobile
Sistem Operasi Solaris 11 juga dapat dilihat pada ●● Aktifkan pembuatan Noa Thedjaja Pantjadjaja
sesuai dari berbagai Business Manager,
Majalah Insite edisi Januari 2012. sumber, termasuk keputusan sosial, melalui Noa.Thedjaja@mii.co.id

repositori Big Data kolaborasi real time

58 Jul 2013 Jul 2013 59


solusi info produk dan solusi bisnis

paui apa yang dibayangkan di masa lalu. memungkinkan penyebaran fleksibel la- kan, tetapi hanya jika mereka diserti-
Bahkan, optimasi WAN kini telah berevo- yanan lain secara langsung pada perang- fikasi dengan pengembang perangkat
Maryam Zand lusi menjadi elemen desain arsitektur kat. Hal ini memungkinkan item seperti lunak backup dan vendor penyim-
Product Marketing Senior Manager,
PT. Asiatech Integrasi
yang membentuk siklus kinerja TI. print server, Active Directory, DNS/DHCP, panan yang digunakan, seperti EMC,
media streaming, firewall, router, dan bah- NetApp, HP, Hitachi, IBM, dan penyedia
Untuk sepenuhnya menghargai ki- kan aplikasi customs untuk digunakan di perangkat lunak lain. Sebuah kepu-
nerja aplikasi dan jaringan dibutuhkan cabang tanpa perangkat keras tambahan. tusan untuk kemudian beralih penye-
pemahaman. Optimasi WAN memiliki ke- Selain menghemat ribuan per cabang dia penyimpanan tidak harus berarti
mampuan solusi optimasi yang bisa mem- dalam biaya capex, biaya ini memotong sakelar penyedia optimasi WAN juga,
berikan visibilitas jauh ke dalam kinerja energi dan kontribusi untuk setiap inisi- jadi rencana sesuai.
aplikasi. Mereka memungkinkan TI untuk atif hijau. Tapi solusi optimasi WAN bisa
secara bersamaan memperbaiki masalah memberikan hasil lebih jauh. Pertimbangkan “radical roadmap”:
potensial. Peralatan visibilitas bisa meli- Provider WAN Savvy saat ini sedang
hat kinerja yang “normal” dan mewaspa- 4 Cara Optimasi WAN Dapat mencoba membawa optimasi WAN di
dai untuk setiap karakteristik kinerja ab- Mendorong Nilai Lebih di seluruh tempat baru. Pasti akan ter-
normal. Sebaliknya, TI bisa mengurangi Bagian Atas Inisiatif TI jadi percepatan protokol dan integrasi
waktu untuk menemukan masalah dan Meskipun manfaat dari optimasi WAN di- menjadi lebih mudah, tetapi beberapa
menghindari penggalian lebih jauh mela- pahami dengan baik, memilih penerapan vendor optimasi WAN sedang melihat
lui rim untuk menemukan penyebabnya. teknologi bukan hanya tentang apa yang teknologi bangunan yang mengopti-
Alat ini juga menyediakan informasi untuk dapat dilakukan hari ini - itu juga tentang malkan penyimpanan virtual, server
Empat Cara Mudah Optimasi WAN Memberikan Manfaat bagi Organisasi Anda para bisnis manajer dan pemimpin teknis di mana penyedia teknologi berencana virtual, dan virtual desktop pada la-

Konektivitas Tinggi Menghasilkan dalam memahami kinerja dan bagaimana


hal itu bisa berimbas bagi organisasi.
untuk mengambil solusi mereka besok.
Berikut adalah empat pertimbangan yang
harus didiskusikan dengan penyedia se-
pisan blok. Ini memiliki potensi untuk
secara dramatis mengubah lanskap
konsolidasi dengan memungkinkan

Keunggulan Kinerja yang Kompetitif Dengan pemahaman yang men-


dalam dan lebih kuat tentang bagaimana
bisnis menggunakan sumber daya ja-
belum keputusan pembelian:

Mobilitas: Apakah penyedia memberi-


cabang sentralisasi kantor yang lebih
besar penyimpanan dan bahkan in-
frastruktur VDI. Ini juga akan mem-
ringan, optimasi WAN dapat lebih cerdas kan solusi mobilitas yang terintegrasi? bantu membangun cabang solusi box
Bagaimana Optimasi WAN ROI tahunan. Setiap CFO bisa mendaftar un- capex serta opex dan skala infrastruktur mempercepat aplikasi dan penyimpanan Teknologi percepatan yang sama yang office yang lebih baik untuk secara
(Return Of Investment) Dapat tuk kasus bisnis. di pusat data tanpa upgrade yang mahal. seluruh bisnis. Di sinilah inti nilai opti- menghubungkan pekerja mobile harus dramatis menyederhanakan tepi ja-
Dicapai dalam Waktu Enam masi berperan. Apa yang telah berkem- digunakan dalam data center dan kan- ringan. Teknologi optimasi WAN juga
Bulan Kedua, optimasi WAN membantu Saat ini, puluhan ribu perusahaan bang dari waktu ke waktu dan di mana tor cabang untuk mendorong kinerja meluas ke penyimpanan cloud, me-
Selama sembilan tahun terakhir, optimasi usaha mengatasi masalah kinerja yang dan UKM memanfaatkan Optimasi WAN. optimasi berada. Solusi yang bergantung terbaik dan ROI seluruh sistem yang mungkinkan percepatan data dan
WAN telah berubah dari titik-produk yang terkait dengan regionalisasi dan glo- Penggunaan di kantor cabang, pekerja pada pencarian file untuk sebagian atau terintegrasi. deduplikasi off premise untuk mem-
memecahkan masalah terisolasi menjadi balisasi tenaga kerja mereka dan berba- yang bertugas di luar, pusat data serta seluruh optimasi yang mereka miliki seka- buat penyimpanan yang lebih cepat
landasan strategis untuk pengiriman apli- sis pelanggan. Diterapkan seiring dengan pengguna swasta dan publik. Solusi ter- rang sebagian besar menjadi tidak relevan Cloud dan virtualisasi: Sebagai cloud dan lebih murah juga.
kasi. Kemampuan baru dalam beraksele- konsolidasi data center, membantu me- sedia sebagai produk tunggal atau dikelo- untuk bisnis. Solusi optimasi WAN yang (dalam berbagai bentuk) menjadi lebih
rasi meningkatkan produktivitas kepuas- ngurangi biaya, meningkatkan kontrol dan la oleh system integrator, penyedia layan- baru saja membatasi diri mereka untuk penting, sangat penting bahwa opti- Kesimpulan
an pengguna sekaligus mengurangi wak- efisiensi. Pengguna di manapun yang me- an dan reseller. CIFS dan MAPI protokol optimasi sering masi WAN dapat memperpanjang ke Optimasi WAN telah berevolusi menjadi
tu. Optimasi WAN sekarang dapat lebih merlukan data dan akses aplikasi, tetapi terlihat seperti mainan dasar dibanding- SaaS, PaaS, IaaS dan vendor mana sistem yang lengkap yang mampu meng-
fleksibel terintegrasi ke dalam berbagai terhalang WAN oleh kinerja aplikasi & in- Dengan hasil yang begitu menakjub- kan dengan sistem yang telah berlapis saja. Sebuah penyedia optimasi WAN optimalkan lintas di berbagai aplikasi
lingkungan untuk mempercepat jenis lin- frastruktur routing yang kompleks seperti kan, banyak perusahaan berpendapat pada optimasi for Exchange di-enkripsi, harus memiliki rencana dipertahankan yang paling sering digunakan perusa-
tas yang beragam, dan itu termasuk fung- LAN, dengan Optimasi WAN seluruh tan- bahwa ROI pada solusi optimasi WAN NFS, SharePoint, Lotus Notes, Oracle, Ci- dan hubungan yang tepat untuk mem- haan, seiring dengan kinerja dan visibili-
si seperti masuk QoS, visibilitas kinerja tangan bisa dilewatkan. merupakan solusi dalam banyak kasus trix VDI, RDP, SSL, EMC SRDF, FCIP, dan buat hal ini terjadi. Mereka juga harus tas yang mendalam. Dan juga berfungsi
jaringan dan kontrol aplikasi-cerdas. di kurun waktu enam bulan atau kurang. HTTPS: menambahkan prioritas aplikasi mampu berbicara tentang hasil awal sebagai alat yang hebat untuk meng-
Ketiga, usaha melihat nilai optimasi Secara keseluruhan, perusahaan telah untuk formula ini dan Anda mendapatkan dengan pelanggan dalam kasus peng- konsolidasikan pusat data dan layanan
Secara historis, nilai optimasi WAN WAN untuk mengkonsolidasikan server menyadari ROI merupakan teknologi yang resep yang sempurna untuk kinerja yang gunaan tertentu. cabang. Penyedia optimasi WAN secara
adalah tiga kali lipat. Pertama, mengu- remote kembali ke pusat data. Dengan pe- hebat. Tapi hanya permukaan telah ter- optimal. Jika semata-mata tentang opti- berkesinambungan mengembangkan so-
rangi penggunaan bandwidth yang mela- ningkatan kinerja, pengguna akhir menja- coreng. Optimasi WAN telah berkembang masi. Disaster Recovery (DR): Sejak kon- lusi yang bisa membantu mendorong ki-
lui deduplikasi cerdas sehingga, misal- di lebih produktif dan keluhan berkurang, menjadi model lengkap untuk kinerja se- solidasi telah menjadi begitu penting nerja TI untuk lingkungan kerja apapun,
nya, di mana tiga atau empat T1s dulu- sehingga TI bisa mengkonsolidasikan dan buah perusahaan TI. Layer 4 tuning, optimasi WAN akan untuk mengemudi efisiensi TI, pent- dan memungkinkan kontrol atas aset TI
nya diperlukan untuk mendukung kantor menghemat biaya. Simpanan di server fitur produk lain, bukan kategori lengkap. ing untuk mempertimbangkan kon- yang belum pernah terjadi sebelumnya.
cabang, hanya satu akan cukup. Meng- capex, dukungan dan pemeliharaan uta- Optimasi WAN Sekarang sekuensi DR. Dengan situs sedikit
hemat bandwidth juga bisa menghasilkan ma yang berkesinambungan memungkin- Mendorong Keputusan Selain membuat server sentralisasi menjadi lebih penting untuk operasi Untuk informasi lengkap, hubungi:

ROI - satu biaya modal kecil atau biaya kan optimasi WAN mendukung bisnis se- Strategis terpencil yang mungkin tanpa masalah ki- sehari-hari, operasi DR kuat menjadi Rudiono
Product Marketing Manager,
layanan yang dikelola secara teratur bisa cara langsung. Selain itu, juga digunakan Karena optimasi WAN berada di persim- nerja, solusi terbaik optimasi WAN mem- Essentia l. Optimasi WAN dapat mem- PT. Mitra Integrasi Informatika,
Email: Rudiono@mii.co.id,
menghilangkan peningkatan yang signifi- untuk mengkonsolidasikan pusat data se- pangan aplikasi, jaringan, dan penyim- berikan “cabang box office” kemampuan buat proses DR urutan besarnya biaya kunjungi www.riverbed.com atau
kan dalam biaya bandwidth bulanan dan hingga tercipta efisiensi, mengurangi baik panan, manfaat dan potensinya melam- dengan menggunakan virtualisasi untuk yang lebih efektif dan dapat diandal- Riverbed Technology 415-247-8800

60 Jul 2013 Jul 2013 61


tutorial info produk dan solusi bisnis

Mangatur Sirait
Technical Consulting Manager
Mangatur.Sirait@mii.co.id

1. Menentukan text editor default untuk 6. Mencatat hasil output dari sqlplus ke dalam
melakukan editing pada sqlplus sebuah file

SQL> define _editor=vi SQL> spool namafile

atau pada windows dapat menggunakan


7. Menampilkan environment variable sqlplus
SQL> define _editor=notepad
SQL> SHOW ALL

2. Menampilkan command sql terakhir yang


tersimpan dalam buffer 8. Mengubah environment variabel sqlplus

SQL> LIST SQL> set namavariabel nilaivariabel

Shortcut Atau dengan shortcut l


SQL> l
Contoh:
SQL> set linesize 200

Penting 3. Menjalankan command sql terakhir yang


tersimpan dalam buffer
9. Save command yang ada pada buffer ke
dalam sebuah file
pada SQL> RUN SQL> save namafile

SQLPLUS Atau dengan shortcut/


SQL> /

4. Mengedit command sql terakhir yang


Contoh:
SQL> save cek_datafile.sql

Maka akan terbentuk file cek_datafile.sql pada direktori


tempat kita menjalankan sqlplus
tersimpan dalam buffer dengan menggunakan
text editor default
10. Menjalankan command pada Operating
SQL> edit System

QLplus merupakan salah satu tools Oracle Atau dengan shortcut ed SQL> host
yang paling sering digunakan. Biasanya SQL- SQL> ed
plus digunakan untuk menjalankan command Atau dengan shortcut!
atau perintah SQL maupun untuk administrasi SQL> !pwd
database sehari-hari. SQLplus tersedia dalam 5. Menjalankan script SQL
berbagai platform.
SQL> START Demikian beberapa tips shortcut pada SQLPLUS. Semoga ber-
Dalam artikel ini kita akan membahas beberapa shortcut manfaat dalam membantu tugas operasional rekan-rekan Oracle
yang berguna untuk aktivitas kita di dalam tools Oracle ini. Atau dengan shortcut @ DBA maupun Oracle Developer.
SQL> @

62 Jul 2013 Jul 2013 63


produk info produk dan solusi bisnis

Integrasi dengan Oracle Exadata Oracle


Memanfaatkan
Meningkatkan kepadatan dan biaya yang tidak terlihat melalui teknologi
Database Machine
Built-in, mission- manajemen yang lebih rendah dengan InfiniBand, untuk kinerja aplikasi
Exadata Oracle
critical virtualisasi partisi sistem Anda, sehingga beban kerja supercepat
dengan Oracle VM dikonsolidasikan, sementara Anda masih
dapat mempertahankan isolasi aplikasi
Menyebarkan aplikasi 6X lebih cepat
dengan menyediakan aplikasi rakitan yang
Penyebaran yang cepat
telah dikonfigurasi dan dioptimalkan untuk
100% Oracle Linux dengan Oracle Virtual
Out-of-the-box support untuk Oracle dan lingkungan Anda. Membuat aplikasi proses
dan Oracle Solaris Assembly Builder
ribuan aplikasi pihak ketiga penyebaran Anda dapat diandalkan, dapat
kompatibilitas aplikasi
diprediksi, dan berulang.

Memperoleh pandangan application-to- Cepat, handal, aman, dan scalable


manajemen disk dari sistem Anda dengan management Load balancing dengan load balancing yang tidak memerlukan
application-to-disk tools yang sudah terbukti. Pengguna Oracle Traffic Director perangkat keras tambahan atau perangkat
yang lengkap dengan dapat kembali bekerja lebih cepat dengan lunak
Oracle Enterprise mengatasi masalah 2X lebih cepat.
Manager Gunakan kemampuan cloud kontrol untuk
menawarkan on-demand self-service.

Merupakan Fondasi terbaik untuk Aplikasi


Exalogic berupa hardware dan software yang direkayasa untuk Oracle WebLogic Server yang berbeda serta komponen Oracle
bekerja bersama-sama dalam menyediakan performa yang ek- Fusion Middleware lain dapat secara efisien dan aman diisolasi
strim, keandalan, ketersediaan untuk Oracle dan aplikasi bisnis ke dalam lingkungan virtual yang berbeda untuk mencapai peng-
maupun aplikasi custom untuk paket aplikasi dari Oracle dan ra- gunaan hardware yang optimal. Oracle Solaris Zones juga dapat
tusan vendor pihak ke-3, dengan memberikan TCO yang rendah, dipindahkan antar server fisik secara aman dan efisien.
mengurangi risiko, meningkatkan produktivitas user dan one-
stop support. Oracle Exalogic Elastic Cloud meningkatkan kinerja seluruh
produk server Oracle Fusion Middleware yang berbasiskan Ora-
Exalogic Elastic Cloud adalah berupa datacenter yang dirancang cle WebLogic Server. Mesin ini juga dioptimalkan untuk integrasi
untuk skala besar dalam pengelolaan tugas-tugas penting. Seh- dengan Oracle Database 11g, Oracle Real Application Clusters
ingga memungkinkan perusahaan untuk secara cepat dapat me- dan Oracle Exadata Database Machine.
nyebarkan dan menentukan mission-critical, high performance
private dan public clouds.
ORACLE EXALOGIC ELASTIC CLOUD X3-2
Oracle Exalogic Elastic Cloud dapat mendukung ribuan aplikasi
Java dan non-Java dengan beragam system keamanan, kean- FITUR MANFAAT
dalan serta persyaratan kinerja. Keunggulan tersebut membuat
Sepenuhnya Penghematan dalam integrasi,
Oracle Exalogic Elastic Cloud menjadi platform yang ideal bagi
terintegrasi dalam benchmarking dan pengujian, dan
konsolidasi datacenter keseluruhan perusahaan. Hal ini, dikom- menghitung node, mendapatkan sistem sepenuhnya yang
binasikan dengan dukungan untuk multi-tenancy kelas enter- penyimpanan dan dioptimalkan dan disertifikasi untuk
prise dan kemampuan untuk memenuhi persyaratan tingkat lay- jaringan aplikasi Anda
anan yang paling tinggi di dunia, membuatnya menjadi platform
komputasi awan (cloud) terbaik.
Meningkatkan kapasitas produksi
Built-in skalabilitas
penyebaran dengan zero downtime dan
Model baru Exalogic Elastic Cloud merupakan system yang san- linear dengan ratusan
zero need untuk tambahan kapasitas
gat optimal untuk menjalankan aplikasi multi-threaded. Hal ini processor
switching eksternal.
memungkinkan pelanggan untuk mendapatkan peningkatan ki-
nerja maksimal saat menjalankan perangkat lunak multi-thread-
ed Java seperti WebLogic Server Oracle. Oracle Exalogic Elastic Mencapai throughput transaksi maksimum
Super cepat, low-
Cloud juga menyediakan analisis mendalam seputar hardware pada aplikasi kritis, dan menghilangkan
latency, jaringan
dan membantu mendeteksi kemungkinan kegagalan hardware. kekhawatiran tentang menjalankan
InfiniBand yang aman
beberapa aplikasi pada sistem yang sama
Pelanggan lebih lanjut dapat mengurangi downtime yang tidak
terencana dengan memanfaatkan Oracle Solaris SMF (Service Pusat data jaringan konektivitas yang tidak
Exabus kinerja tinggi
Management Framework) dalam Oracle Exalogic Elastic Cloud terlihat dengan kinerja tinggi yang ekstrim,
dalam komunikasi
untuk secara otomatis melakukan restart komponen software keamanan, dan kompleksitas manajemen Informasi lengkap, hubungi:
backplane
yang bermasalah dengan Solaris Oracle Zones, beragam proses secara dramatis lebih rendah Info.SMI@metrodata.co.id
Contact@metrodata.co.id

64 Jul 2013 Jul 2013 65


produk info produk dan solusi bisnis

Sebuah alternatif yang hemat biaya Gambar yang cerah dan jernih membantu
serta fleksibel dari proyektor standar memusatkan perhatian dari pemirsa
Tingkatkan presentasi Anda ke level berikutnya dengan LFD LED Samsung LFD seri ME dan ED 65-inch, dan 75-inch memberi-
yang menggabungkan proyektor, layar dan papan tulis kan alternatif superior kepada proyektor tradisional dan display
CCFL. LED LFD menawarkan:

Pebisnis, profesional, dan lembaga pendidikan yang mengguna- ●● Display yang besar dan jernih, Karena LED LFD memberikan
kan proyektor dan layar konvensional selalu mengharapkan cara materi kecerahan yang sama tidak terpengaruh cahaya
presentasi yang lebih baik dan lebih jernih. Mereka mengingin- sekitar, pemirsa dapat melihat teks, gambar dan video
dengan jelas bahkan di ruangan yang terang.
Samsung display berukuran besar LED
kan alternatif digital dari proyektor tradisional, yang memiliki be-
●● Hemat Energi. Lampu LED Samsung membutuhkan daya
berapa kekurangan dalam komunikasi di era modern. yang lebih kecil dibandingkan teknologi LFD konvensional,
yang meningkatkan efisiensi energi
Kualitas gambar istimewa dan opsi layar sentuh dengan layar 65 dan 75 inch yang efisien energi Cahaya sekitar sangat mempengaruhi mengurangi kecerah- ●● Suhu pengoperasian yang lebih rendah. Samsung LED
an dari gambar yang diproyeksikan, presentasi menggunakan LFD memancarkan panas yang lebih rendah dari LFD
proyektor tradisional bisa dilihat paling baik dalam ruangan yang konvensional, mengurangi kebutuhan dari pendingin
ruangan yang mahal dan memperpanjang usia alat.
digelapkan, sehingga pekerjaan mencatat menjadi sulit. Gambar ●● Disain yang lebih tipis untuk pemasangan yang lebih murah.
yang diproyeksikan menjadi tidak fokus ketika presenter me- Lebih tipis dan lebih ringan daripada LFD konvensional,
nyentuh layar atau mengubah sumber materi. display ini bisa di-handle dan di- install tanpa peralatan
khusus bahkan di ruang yang sempit, mengurangi biaya
Peserta rapat dan presenter harus berkutat dengan gangguan pemasangan.
bayangan, silau, debu, panas mesin, dan suara kipas. Hampir semua konten, termasuk video ditampilkan lebih
baik di layar LED

Samsung seri ME dan ED LED LFD membawa beberapa inovasi


yang mengoptimalkan pesan yang dibawakan oleh penyaji de-
ngan gambar yang lebih cerah dan jernih.

LED diposisikan di belakang panel untuk kualitas gambar yang


lebih baik, kontras warna yang lebih luas dan penambahan ke-
dalaman di warna hitam.

Permukaan anti refleksi mengurangi cahaya yang memantul dan


memberikan perbaikan rasio kontras.

Nits yang berkisar antara 400 sampai dengan 550 memung-


kinkan lebih mudah membaca, bahkan di tempat yang sangat
terang.

LFD seri ED memberikan refresh rate 120Hz dan seri ME sam-


Figure1. Samsung LED LFDs provide high-performance messaging. pai dengan 240Hz. Refresh rate ini memberikan gambar yang
sangat tajam dan halus bahkan gambar yang bergerak sangat
cepat, memainkan film, olahraga dan permainan dengan tidak
buram dan tanpa distorsi gambar.

Figure 3. The glare-proof surface provides sharper images.

Informasi lengkap, hubungi:

Shendy Abraham
Product Marketing Manager
Tel: (62-21) 29345 800
Fax: (62-21) 29345 801/802
Shendy.Abraham@metrodata.co.id
Figure 2. Eye-catching large-sized LFDs capture attention in retail contact@metrodata.co.id
settings. info.smi@metrodata.co.id

66 Jul 2013 Jul 2013 67


produk info produk dan solusi bisnis

Maksimalkan Upgrade ke Windows 8


bersama Produk Sentuh Logitech
L ogitech mempersembahkan sebuah infografis me-
narik mengenai alasan Anda untuk upgrade ke Windows
Logitech® Touch Mouse T620 ini memiliki penampilan
yang sangat stylish, permukaan mulus, serta lekukan
8. Tahukah Anda, bahwa 91% ayah atau pria mapan di yang dirancang untuk memberikan kenyamanan pada
dunia selalu terkoneksi dengan internet, 69% ibu atau tangan Anda meski Anda menggunakannya selama
wanita dewasa berkontribusi terhadap seluruh penjual-

Marhaban yaa Ramadhan


berjam-jam lamanya. Laser optiknya juga menjadikan
an PC dan tablet, 77% remaja pria selalu mengakses Anda dapat menggunakan Logitech® Touch Mouse
social media seperti Facebook, dan 42% remaja wanita T620 di hampir semua jenis permukaan.
gemar melakukan komunikasi bersama sahabat melalu
video chat. Logitech® Zone Touch Mouse T400
Logitech® Zone Touch Mouse T400 memiliki fungsi yang
“Windows 8 menawarkan penga- melebihi mouse tradisional pada umumnya dengan
laman sentuh, dan produk-produk memberikan akses cepat dan mudah ke elemen-elemen
sentuh kami akan memberikan
dukungan berupa kemudahan, ke-
cepatan dan akses yang dinamis
populer pada Windows 8. Logitech® Zone Touch Mouse
T400 memiliki permukaan sentuh berbahan kaca yang
dirancang agar dapat melakukan guliran horisontal
Pucuk selasih bertunas menjulang
ke dalam elemen-elemen utama
pada tampilan antarmuka Windows
8,” ujar Kurniadih Sutanto, Coun-
maupun vertikal secara halus dengan jari Anda, serta
memungkinkan Anda melakukan klik di manapun pada
bagian depan permukaan area sentuh, yang akan mem-
Dahannya patah tolong betulkan
try Manager Logitech Indonesia. bantu Anda untuk dapat langsung menuju Windows 8
“Produk-produk sentuh Logitech Start Screen guna mengakses aplikasi-aplikasi favorit.
akan meningkatkan fungsi mouse
dan keyboard dari yang biasa Anda
gunakan, serta mengoptimalkan
pengalaman navigasi sentuh yang
Logitech® Zone Touch Mouse T400
memiliki lapisan karet dengan ben- Puasa Ramadhan kembali menjelang
tuk yang sangat nyaman digenggam.
ditawarkan Windows 8.” Dengan tiga pilihan warnanya yang
sangat menarik, Anda akan selalu Salah dan khilaf mohon dimaafkan.
Infografis menarik dari Logitech merasa senang saat menjelajahi PC
akan menjadi referensi dan memu- ataupun tablet meski dalam waktu
dahkan Anda dalam mengenali kebi- yang sangat lama.
asaan anggota keluarga Anda dalam
Logitech® Wireless Touch Keyboard K400r

Selamat Menunaikan
menggunakan PC, dan memastikan
mereka memiliki perangkat yang Logitech® Wireless Touch Keyboard K400r memiliki de-
terbaik untuk mendukung kegiatan sain ramping dan minimalis yang sangat cocok diguna-
berkomputasi. Apabila anak Anda kan untuk mendukung aktivitas berkomputasi maupun
suka berbagi foto dalam jejaring so- hiburan digital di ruang keluarga Anda. Dengan permu-

Ibadah Puasa
sial seperti Instagram, mengapa tidak suatu saat nanti kaan touchpad yang terintegrasi dan sangat luas (3,5
anak Anda menjadi fotografer ternama dunia. inci), Logitech® Wireless Touch Keyboard K400r mem-
berikan kemudahan navigasi sentuh pada Windows 8.
Logitech® Touch Mouse T620 Keyboard ini memiliki navigasi multi-sentuh dan sen-
Logitech® Touch Mouse T620 memiliki bentuk ultra- sor yang handal sehingga memungkinkan Anda untuk
sleek yang sangat indah, dan permukaan sentuh yang mengontrol komputer Anda dengan mudah – bahkan
akan memberikan kelancaran navigasi secara lebih saat terhubung ke TV. Dengan jangkauan wireless hing-
alami. Layaknya touchpad, mouse wireless ini mem- ga 10 meter dan tombol cepat untuk pengaturan media,
berikan Anda kebebasan bernavi- membuat Logitech® Wireless
gasi pada seluruh permukaan mouse Touch Keyboard K400r ini sa-
dengan jari Anda. Sehingga apapun ngat nyaman ketika diguna-
yang Anda lakukan akan terasa alami kan, tanpa menjadikan peng-
dan intuitif, termasuk ketika melaku- gunanya harus beranjak dari
kan perpindahan antar aplikasi dan sofa.
melakukan guliran secara horisontal
maupun vertikal.
P T. M e t ro d a t a E l e c t ro n i c s T b k b e r s a m a E n t i t as A n a k d a n A s o s i a s i
Informasi lengkap, hubungi:
contact@metrodata.co.id,
info.smi@metrodata.co.id

68 Jul 2013 Jul 2013 69


70 Jul 2013 Jul 2013 71
senggang HR

“This world is what


we have made of it. If
Pagi itu, setiba di tempat konferensi, it is ruthless today it Hal lain yang dapat dijadikan pem-
ayah berkata, “Ayah tunggu kau disini jam belajaran adalah integritas dimulai dari
5 sore. Lalu kita akan pulang ke rumah
is because we have diri sendiri. Kondisi ini terlihat dari ayah
bersama-sama.” Segera saja saya me- made it ruthless by Arun Gandhi, yakni Manilal Gandhi, yang
nyelesaikan pekerjaan-pekerjaan yang our attitudes. If we mencoba menginstrospeksi diri ketika
diberikan oleh ayah saya. Kemudian, saya melihat ketidakjujuran dari Arun Gandhi,
pergi ke bioskop. Wah, saya benar-benar
change ourselves anaknya. Beliau mencoba untuk meng-
terpikat dengan dua permainan John we can change the evaluasi dirinya dengan cara menghukum
Wayne sehingga lupa akan waktu. world, and changing dirinya sendiri yaitu berjalan dari kota
hingga ke rumahnya untuk memikirkan
Begitu melihat jam menunjukkan
ourselves begins apakah dia sudah mengajarkan dengan
pukul 17:30, langsung saya berlari menuju with changing benar mengenai kejujuran. Integritas
bengkel mobil dan terburu-buru menjem- our language awalnya harus dimulai dari diri sendiri.
put ayah yang sudah menunggu saya. Oleh karena itu ketika budaya perusa-
Saat itu sudah hampir pukul 18:00.
De-
and methods of haan disosialisasikan ke seluruh lapisan
ngan gelisah ayah menanyai saya, “Kena- communication” karyawan dalam sebuah perusahaan,

Sepenggal Kisah pa kau terlambat?” Saya sangat malu un-


tuk mengakui bahwa saya menonton film
harapannya integritas tersebut akan ter-
internalisasi dalam setiap diri karyawan

Dr. Arun Gandhi


John Wayne sehingga saya menjawab, Tetapi, hanya dengan satu tindakan sehingga akan membentuk budaya peru-
“Tadi, mobilnya belum siap sehingga saya tanpa kekerasan yang sangat luar biasa, sahaan yang memiliki karakter yang kuat
harus menunggu.” Padahal, ternyata tan- sehingga saya merasa kejadian itu baru yang tidak hanya terdapat dalam slogan
pa sepengetahuan saya, ayah telah me- saja terjadi kemarin. “Itulah kekuatan tan- maupun jargon-jargon semata.
nelepon bengkel mobil itu. Dan, kini ayah pa kekerasan.”
tahu kalau saya berbohong. Keteguhan juga menjadi prinsip dari
Cerita di atas memberikan gam- integritas. Ketika mengimplementasikan
Lalu ayah berkata, “Ada sesuatu yang baran kepada kita tentang bagaimana integritas maka diperlukan keteguhan
salah dalam membesarkan kau sehing- prinsip-prinsip serta nilai-nilai integritas dalam pelaksanaannya. Pada cerita terse-
ga kau tidak memiliki keberanian untuk diaplikasikan dalam kehidupan. Perusa- but diperlihatkan bagaimana keteguhan
menceritakan kebenaran pada ayah. Un- haan-perusahaan dengan kaliber besar untuk menjalankan prinsip dari Mahatma
tuk menghukum kesalahan ayah ini, ayah juga menjadikan nilai integritas sebagai Gandhi yaitu melakukan sesuatu tinda-
akan pulang ke rumah dengan berjalan budaya yang mutlak ada dalam diri or- kan tanpa kekerasan, dijalankan dengan
kaki sepanjang 18 mil dan memikirkannya ganisasinya. Metrodata Group sebagai sangat baik oleh sang Ayah. Hasilnya da-
baik-baik.” entitas bisnis yang besar juga menerap- pat dilihat bahwa tindakan tersebut dapat
kan nilai integritas sebagai salah satu bu- meninggalkan kesan yang sangat mem-
Lalu, ayah dengan tetap mengena- daya perusahaannya. bekas dalam diri Arun Gandhi. Contoh
kan pakaian dan sepatunya, mulai ber- dalam lingkungan kerja profesional ada-
jalan kaki pulang ke rumah. Padahal hari Salah satu prinsip integritas adalah lah menjalankan peraturan perusahaan,
Dhani Irmawan sudah gelap, sedangkan jalanan sama kejujuran. Hal inilah yang menjadi salah menjalankan hasil keputusan rapat yang
Human Resource Officer sekali tidak rata. Saya tidak bisa mening- satu sorotan dari cerita tadi. Seseorang telah diambil, keteguhan untuk bertindak
Dhani.Irmawan@metrodata.co.id
galkan ayah, maka selama lima setengah dapat dilihat tingkat integritas dirinya dari sesuai dengan norma-norma moral, etika,
jam, saya mengendarai mobil pelan-pelan perilaku jujur yang dilakukannya, yaitu hukum serta berkomitmen untuk memeli-
di belakang beliau, melihat penderitaan kesesuaian antara perkataan dan perbu- haranya. Keteguhan ini pula yang dapat
yang dialami oleh ayah hanya karena ke- atan. Prinsip ini juga berlaku di kehidupan menjaga nama baik perusahaan.
bohongan bodoh yang saya lakukan. profesional lingkungan pekerjaan. Mem-
erikut ini adalah cerita dari Dr. Waktu itu saya masih berusia 16 ta- Suatu hari, ayah meminta saya untuk berikan data atau laporan sesuai dengan Oleh karena itu pastikan dalam setiap
Arun Gandhi semasa muda. hun dan tinggal bersama orang tua di se- mengantarkan beliau ke kota untuk meng- Sejak itu saya tidak pernah akan fakta yang terjadi di lapangan, berkomu- diri Anda masing-masing sudah terinter-
Beliau adalah cucu dari Ma- buah lembaga yang didirikan oleh kakek hadiri konferensi sehari penuh. Dan, saya berbohong lagi. “Sering kali saya berpikir nikasi secara terbuka adalah beberapa nalisasi nilai integritas dan mengaplikasi-
hatma Gandhi, dan ayahnya saya, di tengah-tengah kebun tebu, 18 mil sangat gembira dengan kesempatan itu. mengenai peristiwa ini dan merasa heran. contohnya. Jika kita sudah berbuat jujur kannya dalam perilaku kita, sehingga bu-
bernama Manilal Gandhi. Be- di luar kota Durban, Afrika Selatan. Kami Tahu bahwa saya akan pergi ke kota, ibu Seandainya Ayah menghukum saya se- maka kita sudah menjalankan salah satu daya perusahaan dapat terwujud secara
liau menceritakan hal ini dalam sebuah tinggal jauh di pedalaman dan tidak me- memberikan daftar belanjaan yang ia per- bagaimana kita menghukum anak-anak prinsip integritas tadi. masif dan berdampak luas.
ceramah di Universitas Puerto Rico tang- miliki tetangga. Tak heran bila saya dan lukan. Selain itu, ayah juga meminta saya kita, maka apakah saya akan mendapat-
gal 9 Juni 2005. dua saudara perempuan saya sangat untuk mengerjakan beberapa pekerjaan kan sebuah pelajaran mengenai tanpa *Disadur dari berbagai sumber
senang bila ada kesempatan pergi ke kota yang lama tertunda, seperti memperbaiki kekerasan? Saya kira tidak. Saya akan
untuk mengunjungi teman atau menonton mobil di bengkel. menderita atas hukuman itu dan melaku-
bioskop. kan hal yang sama lagi.”

72 Jul 2013 Jul 2013 73


senggang profil

antas, apa hubungannya ko- Dalam menjalani dunia yang baru, Ellies
mitmen dengan usia? Ketika
Apapun yang kita tidak merasakan perubahan yang sigfini-
Ellies harus memutuskan untuk lakukan di dunia ini, kan, perubahannya gradual dan tetap
memenuhi komitmen tersebut,
di saat yang sama anak-anak
itu semua adalah adanya. Tetap menjalani sebagai ibu dari
2 orang anak yang berprestasi dan seka-
memasuki masa akil baliq yang memer-
ujian, banyak godaan. rang kuliah di Jepang dan Perth. Dimana
lukan seorang figur atau role model yaitu mereka juga salah satu 5 ice skater yang
ibunya sendiri. Di saat menjadi full ibu
rumah tangga tidak membuat Ellies kecil
Life is a choice memiliki level tertinggi di Indonesia.

hati karena tidak kerja ‘kantoran’ seperti Achievement. Tahun 2009, Ellies
dulu lagi. Justru di saat itulah Ellies be- Dengan banyak membentuk usahanya dalam badan hu-
gitu mencurahkan segala apa yang dimi-
liki pada keluarga. Energi, pengetahuan,
berbagi, berkat yang kum. Dengan moto ‘motivation for the na-
tion, to strive for excellence’, Ellies begitu
keterampilan ia dedikasikan pada mereka. diterima akan lebih banyak berkecimpung dalam business
Hingga tanpa sadar Ellies begitu merasa banyak. coach. Karena dulunya saya adalah prak-
bersyukur karena Tuhan itu luar biasa. Ia tisi bisnis kemudian diminta untuk mela-
diberi begitu banyak karir, pengetahuan, tih, sehingga kelebihan saya adalah me-
pengalaman. Pasti ada rencana Tuhan di miliki kemampuan untuk mengembang-
dalamnya. Perenungan Ellies adalah apa- kan dan membesarkan bisnis, mulai dari
kah yang Tuhan inginkan dari saya? nol. Untuk melengkapi ilmunya, Ellies juga
pernah mengambil sertifikasi untuk men-
Talenta. Seberapa banyak talenta sese- Berbagi. 2 tahun Ellies off dari dunia jadi seorang business coach dari Brian
orang tergantung apa yang akan kita laku- kerja kantoran. Agar tidak stress dalam Tracy. Kemudian Ellies juga menyempat-
kan, apakah mau dikubur atau dibagikan. memberikan pelatihan, Ellies akhirnya kan membuat newsletter bagi pelanggan-
Kalau saya tidak berbagi pada orang lain mengubah mindset, saya bukan mengajar, nya yang kemudian berkembang menjadi
saya egois. Mulailah debut Ellies di tahun tapi saya berbagi. Menurut Ellies menga- sebuah majalah Business Excellent. Ke-
2007 dengan cara mulai berbagi dengan jar itu teori, kalau berbagi itu cerita ber- mudian berkembang lagi ke TV channel.
cara menulis buku. Buku pertamanya ber- dasarkan pengalaman. Ada teori didukung Semua sudah diatur oleh Tuhan. Ketika
judul 5 Jurus Jitu Melejitkan Karir. “De- pengalaman yang akhirnya mengalir be- Anda merasa bahwa hidup Anda berguna
ngan menulis buku saya pikir saya tidak gitu cepat. Satu hari itu cepat sekali, ujar bagi orang lain, Anda akan semangat. Any
perlu menghabiskan waktu di luar”, tu- Ellies sambil tertawa. Kalau teori otak kiri, body can be important dan mau meng-
tur Ellies yang pernah mengenyam studi pengalaman otak kanan. Segala sesuatu ubah mind set.
di University of Wollongong New South yang menggunakan otak kanan lebih mu-
Wales, Australia. Impact-nya saya diminta dah diserap dan diingat karena banyak Dalam setiap memberikan pelatihan pasti
penerbit untuk membuat seminar untuk memiliki cerita. Misalnya saja sales. Saya selalu ada harapan. Salah satunya adalah
promosi buku, kemudian beralih bicara di cerita tentang persistence saya, kegagal- terjadinya perubahan dalam kehidupan
seminar, kata Ellies melanjutkan. Karena an saya, atau kesalahan yang saya laku- masing-masing orang yang mengikuti
Ellies Sutrisna peserta tahu latar belakang saya, maka
ada yang meminta saya untuk bantu buat
kan hingga menjadi benar dan berhasil
dengan baik, kata Ellies menjelaskan.
pelatihan/seminar saya. Saya ingin sekali
kalau bisa menyentuh mereka sehingga
COACH seminar, in-house training sales, manage- Biasanya, setelah mengajar Ellies belum hidup mereka bisa berubah, baik pribadi
Managing Director Excellent Group ment, leadership. Apa iya Ellies mau laku- merasakan efeknya. Ellies baru mera- maupun keluarga, lingkungan dan tem-
kan itu? Setelah berdiskusi dengan suami, sakan setelahnya, ‘inilah yang Tuhan pat kerjanya. Layaknya Mother Theresa
saya lakukan saja. “Di situ saya merasa inginkan dari saya’ setelah mendapatkan sebagai panutannya. Apapun yang kita
wow...” cerita Ellies dengan berbinar-bi- email dari peserta yang bercerita bahwa lakukan di dunia ini, itu semua adalah
nar. Dari situ saya menemukan sesuatu kehidupan atau bisnis mereka berubah. Di ujian, banyak godaan. Life is a choice.
yang Tuhan inginkan dari saya. Pengeta- saat itulah Ellies merasakan lebih mantap Dengan banyak berbagi, berkat yang dite-
huan dan pengalaman saya harus saya menjalani dunia kerja yang sangat berbe- rima akan lebih banyak. That’s it, hanya
bagikan. Jadi, saya gak mau pengetahuan da dengan sebelumnya. Oleh karenanya, berbagi. Itulah yang ingin dicapai oleh
dan pengalaman yang dikubur sehingga Ellies menerbitkan beberapa buku lagi. Ellies, penerima Kartini Award 2013, Citra
merasa egois. Itulah yang saya maksud Kini Ellies sedang bersiap-siap meluncur- Anugerah Adhikarsa Pelopor Penggerak
Komitmen adalah sebuah perjanjian untuk melakukan
dengan berbagi, tandas Ellies yang kini kan bukunya yang ke-5. Pembangunan.
sesuatu. Akan menjadi lebih bermakna ketika kita
melakukannya dengan penuh suka cita. Itulah yang memiliki julukan The BEST (Book writer,
dilakukan oleh Ellies Sutrisna disaat menikmati manisnya Entrepreneur, Speaker & Trainer). Teks: Melani D. Rohi,
karir. Memutuskan untuk pensiun dini di usia 40 tahun Foto: Herdy Permana.
karena memiliki komitmen terhadap keluarga.

74 Jul 2013 Jul 2013 75


senggang HR

Ya, karena mereka sebelumnya juga Misalnya, para manajer bertipe D


pernah menyampaikan gejala-gejala perlu eksistensi diri. Sudah menjadi peri-
di lapangan kepada top management. laku natural mereka untuk bergerak pro-
Namun sayangnya - masukan dari mere- aktif. Mereka akan berusaha mendiskusi-
ka – dulunya kebanyakan dibuang ke tong kan (bukan mengeluh lho) hal-hal apa
sampah oleh top management. Jarang yang mereka anggap tidak dilaksanakan
dilakukan tindakan lanjutan. Nah, karena dengan benar kepada pimpinannya. Jika
hal ini berulang kali terjadi, akhirnya para tidak ditanggapi, tipe ini (terutama yang
manajer/supervisor ini jadi enggan untuk bertipe high D) cepat atau lambat akan Komunikasi
“berkicau” lagi. Padahal ide-ide mereka menjadi teroris di kantor Anda! informal
sebenarnya bagus-bagus . . .
Manager bertipe S lain lagi perilaku-
tak selalu
Mengapa top management enggan nya. Mereka lebih pasif dan menunggu menghasilkan
menerima masukan dari para manajernya instruksi dari Anda. Sifat alaminya yang jawaban,
sendiri? Mengapa mereka lebih percaya
kepada konsultan eksternal?
tidak suka konflik akan membatasi ma-
sukan cemerlang mereka, meskipun
tetapi
mereka tahu persis ada sesuatu yang manajemen
Bila diamati, ada masalah psikologis terjadi di lapangan. Memang, tipe S ada- puncak
yang muncul di sini. Para top manage-
ment rata-rata sudah merasa berpeng-
lah seorang loyalis, namun sebenarnya
manajer tipe ini tetap harus “dirangkul”
akan tahu
alaman sekian puluh tahun. Sudah mera- agar buka mulut. Mereka ingin kebersa- permasalahan
sa karatan di kursinya yang empuk. Jadi maan yang tulus. dari pekerja
apa hebatnya masukan dari para mana-
jer ini, yang masih baru tetapi sudah sok Perilaku manajer tipe I beda lagi.
level terbawah.
tahu? Yang baru ”seumur jagung” di per- Manajer tipe I memang selalu optimis,
usahaan, tetapi sudah mau pamer kepin- namun biasanya kerjanya tidak tuntas.
taran . . . Sering meleset dari deadline. Kebutuhan
akan penampilan diri yang tinggi mem-
Selain itu, jikalau jenjang karir tidak buatnya selalu ingin tampil menonjol.
jelas, para manajer muda ini dapat juga Dengan kemampuan persuasifnya yang
dianggap sebagai ”ancaman” bagi status hebat, manajer ini dikenal pandai bersilat
quo. Jangan-jangan mereka bakal me- lidah. Namun biasanya seringkali tidak
rongrong dan merebut kursi yang empuk bisa menepati due date. Karenanya tipe ini
ini. Wah, jadi repot urusannya. perlu sering diingatkan soal waktu. Yang jelas ada kaitan antara ko-
munikasi yang transparan dan kepuasan
Memang tak gampang berkomuni- Tipe C adalah tipe manajer yang ber- kerja. Produktifitas pun dijamin mening-

Miscommunication
ahukah Anda, bahwa jatuhnya kasi dengan berbagai karakter manajer orientasi kepada penyelesaian tugas dan kat berkat karyawan ”yang dari hatinya”
bom atom di Jepang terjadi yang berbeda. Cara berkomunikasinya kecermatan bekerja. Mereka cocok untuk suka rela memberikan tenaga dan pikiran
karena salah komunikasi? Di- pun tentu beda. Namun sebenarnya ada bekerja di belakang meja dan cenderung pada perusahaan. “Kalau sudah menda-
dapat informasi bahwa sebe-
lum bom atom dijatuhkan, se-
Membawa Petaka alat bantu agar top management da-
pat lebih mudah berkomunikasi dengan
birokratis. Jikalau ada perubahan, mereka
cenderung bersikap hati-hati dan sering-
pat rasa sayang dari karyawan, nasipun
terasa keju,” tambah Dr. Rino Fb. Setuju?
jatinya pihak Sekutu sudah memperingati manajernya. Ditemukan oleh William kali mengadakan perlawanan pasif. Perlu
Jepang. Oleh Jepang diberi jawaban yang Kalau salah komunikasi antar negara Bagaimana memulai komunikasi Marstone, DiSC adalah salah satu solu- hati-hati menanganinya. Lessons Learned
tegas: “Mokusatsu” yang terjemahan be- bisa menyebabkan kepedihan luar biasa yang interaktif dengan para karyawan? sinya. Komunikasi informal tak selalu meng-
basnya adalah: “Karena penawaran Anda dan hilangnya nyawa, maka salah komuni- Bila waktu Anda sebagai top manage- Jadi terkenang apa yang dikatakan hasilkan jawaban, tetapi manajemen pun-
terlalu rendah, kami akan diam”. Tujuan- kasi antar top management dan karyawan ment terbatas, mulailah terlebih dahulu Saat ini DiSC sudah banyak diguna- Dr. Rino Fb sang pakar komunikasi dari cak akan tahu permasalahan dari pekerja
nya bagus, agar Sekutu tidak kehilangan bisa menimbulkan rumor dan hilangnya berkomunikasi informal dengan manajer/ kan oleh perusahaan yang ingin mening- LSPR PGP. “Komunikasi dapat diibaratkan level terbawah. Pasti awalnya, selalu ada
muka. Namun rupanya jawaban ini ditafsir kepercayaan. Awalnya sih cuma bisik- supervisor kunci. Berbincang-bincang katkan komunikasi antar pegawai dan seperti aliran darah pada tubuh manusia jarak antara manajemen puncak dan
Sekutu sebagai penolakan. Wah, berani bisik, lalu perlahan meningkat jadi saling dengan para manajer lini depan juga ba- atasan. Triputra Grup sudah mengguna- yang berada pada segenap lapisan tubuh pekerja dalam tiap pertemuan. Namun,
amat membangkang, demikian pemikiran ejek. Ujungnya terjadi gesekan-gesekan nyak manfaatnya. Mereka biasanya tahu kannya, Chevron juga sudah mengguna- yang paling kecil sekalipun. Komunikasi kian lama pekerja menjadi merasa lebih
Sekutu. Maka bom atom pun dijatuhkan. yang jelas mengganggu produktifitas. persis apa yang sedang terjadi dan apa kannya. Chevron malah punya buku saku yang baik, mampu membuka penyumbat- nyaman. Manajer puncak juga tak panas
penyebab masalah perusahaan. Di awal, yang gampang digunakan, bahkan oleh an saluran darah, yang jika tidak diatasi telinga lagi saat ada keluhan dan kecam-
biasanya akan muncul rasa canggung, level bawah sekalipun. Menurut penga- dapat menimbulkan stroke bagi penderita. an terlontar dalam pertemuan. Dengan
mungkin karena belum biasa. Bisa juga matan - dengan DiSC - berkomunikasi Stroke yang dialami perusahaan tentunya demikian kepercayaan pun terbentuk.
mereka pasif karena pengalaman masa akan lebih gampang, karena dengan ce- mempunyai implikasi yang jauh lebih luas
Daniel Saputro pat kita bisa mengetahui kebutuhan dasar karena akan berlaku bagi seluruh kar-
Senior Corporate Consultant dan
lalu. Lho koq bisa? Sudahkah Anda melakukan komunikasi
Pengajar di Post Graduate Program dan motivasi seseorang. yawan,” pesannya bernada mengingatkan informal?
danielbusinessdoctor@gmail.com
kepada top management.

76 Jul 2013 Jul 2013 77


INFO TRAINING (JULY - SEPTEMBER 2013)

“Evening in Sunda Kelapa Harbour” oleh Susyana.


Fees 2013
CODE COURSE TITLE (IDR/ DAYS Jul Aug Sep

Canon 600D, lens 18-135mm, f6.3, ISO 1600, speed 1/60.


USD) Starting Date
Microsoft Technologies (Fees in IDR)
20410 Installing & Configuring Windows Server 2012 6,000,000 5 1 19 2
20411 Administering Windows Server 2012 6,000,000 5 8 26 9
20412 Configuring Advanced Windows Server 2012 6,000,000 5 15 29 Jul 16
10774 Querying Microsoft® SQL Server® 2012 6,000,000 5 22 12 23
10775 Administering Microsoft® SQL Server® 2012 Databases 6,000,000 5 8 29 Jul 16
10776 Developing Microsoft® SQL Server® 2012 Databases 6,000,000 5 15 12 23
6292 Installing and Configuring Windows® 7 Client 4,500,000 3 15 14 11
6293 Troubleshooting and Supporting Windows 7 in the Enterprise 4,500,000 3 22 19 2
6294 Planning and Managing Windows® 7 Desktop Deployments and Environments 6,000,000 5 1 19 2

“Ulat’e” oleh Arif Setiawan.


20687 Configuring Windows® 8 6,000,000 5 8 26 9
20688 Managing and Maintaining Windows® 8 6,000,000 5 15 29 Jul 16
Nikon D50, f/5.6, 1/60 sec, 200mm. 10262 Developing Windows Applications with Microsoft Visual Studio 2010 6,000,000 5 22 12 23
10263 Developing Windows Communication Foundation Solutions with Microsoft Visual Studio 2010 4,500,000 3 15 14 11
10264 Developing Web Applications with Microsoft Visual Studio 2010 6,000,000 5 8 26 9
10265 Developing Data Access Solutions with Microsoft Visual Studio 2010 6,000,000 5 15 29 Jul 16
10266 Programming in C# with Microsoft Visual Studio 2010 6,000,000 5 22 12 23
EC Council (Fees in IDR)
E|NSA Network Security Administrator 9,500,000 5 1 19 2
C|EH Certified Ethical Hacker 11,000,000 5 8 26 9
E|DRP EC-Council Disaster Recovery Professional 9,500,000 5 15 29 Jul 16
C|HFI Computer Hacking Forensic Investigator 10,000,000 5 22 12 23
E|CIH EC-Council Certified Incident Handler 9,500,000 2
upon request and availability
“There are no rules CSCU EC-Council Certified Secure Programmer 1,000,000 2

for good photographs,


“I can see you from here”

Solaris Operating System (Fees in IDR)


Canon EOS 550D, f/5,6, 1/100 second,

there are only D73488 Transition to Oracle Solaris 11 17,235,490 5 8 26 9

good photographs.”
D72898 Oracle Solaris 11 System Administration 13,788,390 5 15 29 Jul 16
oleh Husni Iskandar Pohan.

D72965 Oracle Solaris 11 Advanced System Administration 13,788,390 5 22 12 23


ISO 125, Focal Length 300 mm.

Ansel Adams D68179 Oracle Solaris Cluster Administration 17,235,490 5


D68195 Oracle Solaris Cluster Advanced Administration 17,235,490 5 upon request and availability
D61818 Sun Systems Fault Analysis Workshop 21,161,845 5
Java Technologies (Fees in USD)
D67234 Java SE7 Fundamentals 10,042,725 5 15 29 Jul 16
D67238 Java SE 7 Programming 10,042,725 5 22 12 23
D72697 Java SE 7 New Features 4,017,090 2 22 26 12
D61796 Fundamentals of the Java Programming Language, Java SE 6 10,042,725 5 1 19 2
D61748 Java Programming Language, Java SE 6 10,042,725 5 8 26 9
D68136 Architect Enterprise Applications with Java EE 17,235,490 5
upon request and availability
D72140 Java Design Patterns 13,788,392 4

Oracle (Fees in USD)

Catatan: Harga sewaktu-waktu dapat berubah tanpa pemberitahuan terlebih dahulu.


D50102 Oracle Database 11g: Administration Workshop I Release 2 13,788,390 5 1 19 2
D50079 Oracle Database 11g: Administration Workshop II Release 2 13,788,390 5 8 26 9

“Senja di Pantai Maluk, Sumbawa” D50317


D50081
Oracle Database 11g: Performance Tuning
Oracle Database 11g: New Features for Administrator
13,788,390
13,788,390
5
5
15
22
29 Jul
12
16
23
“Mejeng ah..” oleh Arif Setiawan.

oleh Agus Sugiharto. Canon 1000D, f/4, ISO 200, 55mm. D58324 R12.x Oracle E-Business Suite Essentials for Implementers 10,357,578 3
D59987 R12.x Oracle Asset Management Fundamentals 13,810,104 4
upon request and availability
D59687 R12.x Oracle General Ledger Management Fundamentals 17,262,630 5
D60129 R12.x Oracle Subledger Accounting Fundamentals 6,905,052 2
D64434 Oracle Database: PL/SQL Fundamentals 5,515,356 2 1 12 9
Nikon D50, f/5.6, 1/20 sec, 90mm.

D64256 Oracle Database : Program with PL/SQL 13,788,390 5 8 19 16


D64252 Oracle Database : Introduction to SQL 13,788,390 5 15 26 23

BMC Software (Fees in USD)


RSMG-ARF1 BMC Remedy AR System 7.6.04: Foundation - Part 1 (Web Based Training) 1,260 18 hours
RSMG-ARF2 BMC Remedy AR System 7.6.04: Foundation - Part 2 2,475 5
RSMG-ITA1 BMC Remedy IT Service Management 7.6.04: Administering - Part 1 (Web Based Training) 280 4 hours
upon request and availability
RSMG-ITA2 BMC Remedy IT Service Management 7.6.04: Administering - Part 2 2,250 5
ITIL V3 ITIL® V3: Foundation with Certification Examination & Airport Simulation 2,095 4
ARPT SIM Airport Simulation Workshop 500 1
Others Training (Fees in IDR)
ITIL-V3 ITIL v.3 Foundation 4,500,000 3
ITPM IT Project Management 4,500,000 3
upon request and availability
BITAF Business IT Architecture Fundamental 9,500,000 3
TOGAF TOGAF Foundation 15,000,000 4

Certified Training Center: Contact Person: Christiara.Ati@metrodata.co.id


APL Tower 37th Floor Suite 1-8; Jl. Letjen S. Parman Kav.28, Jakarta 11470 INDONESIA Susilowati@metrodata.co.id
Phone: (+62 21) 29345 777 - Fax: (+62 21) 29345 700 - http://miimlc.metrodata.co.id info.training@metrodata.co.id
78 Jul 2013 Jul 2013 79

Anda mungkin juga menyukai