Anda di halaman 1dari 3

am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.idP E N E T A P A N
hk
Nomor : 5/Pdt.G/2018/PN.Jmr

a
R

si
--:“ DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA “ :--

ne
Pengadilan Negeri Jember yang memeriksa dan mengadili perkara-perkara

ng
Perdata dalam peradilan tingkat pertama telah menetapkan sebagai berikut dalam
perkara antara :

do
gu
Robet Santoso, Pekerjaan Wiraswasta, tempat tinggal di Jalan H. Syamanhudi
No.52 RT.004 – RW. 010, Jember Kidul, Kecamatan Kaliwates, Kab. Jember, dalam

In
A
hal ini bertindak atas diri sendiri dan penerima kuasa dari Fenni Sidartha, (
Kuasa Insidentil ) pekerjaan Wiraswasta, beralamat di Jalan H. Syamanhudi No.52
ah

RT.004 – RW. 010, Jember Kidul, Kecamatan Kaliwates, Kab. Jember, berdasarkan

lik
surat kuasa khusus tertanggal 17 Desember 2017 dan telah didaftarkan di
Kepaniteraan Pengadilan Negeri Jember tanggal 19 Desember 2018 - Nomor :
am

ub
30/IKH/PDT/12/2017/PN.Jmr ;
Selanjutnya disebut sebagai ............................ PENGGUGAT ;
ep
k

Melawan
ah

si
1.Yuri Ganda Wijaya, Pekerjaan Wiraswasta, bertempat tinggal di Jalan Pajajaran

ne
GG 12 A, Kelurahan Kebonsari, Kecamatan Sumbersari, Kabupaten Jember,
ng

selanjutnya disebut............................ TERGUGAT I ;


2.Diyah Aryani Permana, Pekerjaan Notaris/PPAT beralamat di Jalan Jenderal

do
gu

Achmad Yani No.123 Jember , selanjutnya disebut................... TERGUGAT II ;


Pengadilan Negeri tersebut ;
Setelah membaca berkas perkara ini ;
In
A

Menimbang, bahwa pada hari persidangan yang ditetapkan tersebut,


Penggugat datang menghadap Kuasanya dan ParaTergugat datang
ah

lik

menghadapKuasanya bernama Mohammad Hasby As Shiddiqy, SHI berdasarkan


surat kuasa khusus tanggal 16 Januari 2018 yang telah didaftarkan di Kepaniteraan
m

ub

Pengadilan Negeri Jember Nomor : 23/Pendaft/Pdt/2018/PN.Jmr – tanggal 17


Januari ;
ka

ep

Menimbang, bahwa pemeriksaan perkara tersebut masih dalam taraf sidang


pertama dan belum jawaban ;
ah

Menimbang, bahwa pada hari persidangan tersebut, Kuasa Penggugat


R

dengan suratnya tertanggal 28 Pebruari 2018 menyatakan mencabut surat


es
M

gugatan dengan alasan masih akan memperbaiki isi gugatan;;


ng

Menimbang, bahwa terhadap surat gugatan tersebut, Para Tergugat atau


on

Kuasanya belum memberikan jawabannya ;


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 1
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
Menimbang, bahwa atas dasar uraian dan pertimbangan tersebut, maka
hk
permohonan Kuasa Penggugat tersebut dapat dikabulkan ;

a
Menimbang, bahwa oleh karena permohonan Kuasa Penggugat untuk

si
mencabut gugatannya telah dikabulkan, maka sudah sepantasnya apabila

ne
Penggugat dihukum untuk membayar segala biaya yang timbul dalam perkara ini ;

ng
Memperhatikan ketentuan peraturan perundang-undangan yang bersangkutan
MENETAPKAN

do
gu
1. Mengabulkan permohonan pencabutan gugatan oleh Penggugat ;
2. Menyatakan perkara gugatan Nomor : 5/Pdt.G/2018/PN.Jmr, dicabut ;

In
A
3. Memerintahkan Panitera Pengadilan Negeri Jember untuk mencoret perkara
Nomor : 5/Pdt.G/2018/PN.Jmr, dari Register yang sedang berjalan ;
ah

4. Membebankan biaya yang timbul dalam perkara ini kepada Penggugat yang

lik
diperhitungkan sebesar Rp. 616.000,- (enam ratus enam belas ribu rupiah) ;
am

ub
Demikian diputuskan pada hari : Rabu, Tanggal 28 Pebruari 2018 oleh kami
SLAMET BUDIONO, SH.MH sebagai Hakim Ketua Majelis, TRIADI AGUS
ep
PURWANTO, SH. dan DEDY WIJAYA SUSANTO, SH.MH masing-masing sebagai
k

Hakim Anggota, dan pada hari itu juga Penetapan tersebut diucapkan dalam
ah

persidangan yang terbuka untuk umum oleh Hakim Ketua Majelis tersebut dengan
R

si
dihadiri oleh Hakim-Hakim Anggota dan dibantu oleh R. SOEDIANTO, SH. sebagai

ne
Panitera Pengganti serta dihadiri oleh Kuasa Penggugat dan Kuasa Para Tergugat ;
ng

HAKIM ANGGOTA HAKIM KETUA MAJELIS

do
gu

In
A

TRIADI AGUS PURWANTO, SH. SLAMET BUDIONO, SH.MH


ah

lik

DEDY WIJAYA SUSANTO, SH.MH


m

ub

PANITERA PENGGANTI
ka

ep

R. SOEDIANTO, SH.
ah

Perincian biaya :
1. Biaya Pendaftaran Gugatan Rp. 30.000,-
es

2. Biaya Proses Rp. 50.000,-


M

3. Ongkos Panggilan Rp. 525.000,-


ng

4. Materai Putusan Rp. 6.000,-


on

5. Redaksi putusan Rp. 5.000,-


Jumlah Rp. 616.000,-
==========
gu

--: ( Enam ratus enam belas ribu rupiah ) :---


d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 2
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
R

si
ne
ng

do
gu

In
A
ah

lik
am

ub
ep
k
ah

si
ne
ng

do
gu

In
A
ah

lik
m

ub
ka

ep
ah

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 3

Anda mungkin juga menyukai