Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KABUPATEN PASER

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS MUARA KOMAM
Jl.Negara.Km.171 Kec. Muara Komam Kab. Paser 76253
Telp (0543)5237114 Email:puskesmasmuarakomam@gmail.com

Muara Komam, 28 Februari 2018


Kepada :
Nomor : 800/ 106 / PKM-MK Yth. Kepala Sekolah
Sifat : Penting ......................................................
Lampiran : 2 Lembar Di -
Perihal : Pemberitahuan Kegiatan Tempat
Pembinaan Dokter Kecil

Dengan hormat,
Berdasarkan POA BOK Puskesmas Muara Komam tahun 2018 tentang
Pembinaan Usia sekolah/Dokter Kecil, maka dengan ini kami sampaikan jadwal
kegiatan pembinaan (jadwal terlampir).

Berkenaan dengan kegiatan tersebut diatas, maka kami mengharapkan


partisipasi dan kerjasama pihak sekolah untuk mempersiapkan:
1. Data Jumlah siswa yang direkomendasikan mengikuti pembinaan Dokter
Kecil, diutamakan kelas 4 dan 5 maksimal 30 siswa, apabila jumlah siswa
kelas 4 dan 5 kurang dari 30 siswa bisa ditambahkan siswa kelas kecil
(format terlampir), data siswa peserta dikumpulkan paling lambat tanggal 5
Maret 2018.
2. Tempat pelaksanaan kegiatan pembinaan Dokter Kecil,
3. Adapun biaya konsumsi dibebankan kepada pihak sekolah masing-masing,
Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi pelaksana kegiatan no: 0822
2674 4412 a.n drg Erni Rahmawati atau no: 0813 4685 7110 an.
Yusfaridah,SKM.

Demikian surat pemberitahuan ini kami sampaikan, atas perhatian dan


kerjasamanya kami ucapkan terima kasih.

Hormat Kami,
Kepala Puskesmas Muara Komam,

Tembusan : H . Anang Jarkani,SKM


1. Dinas Pendidikan Kecamatan Muara komam Nip. 19721015199303 1 009
2. Arsip
Lampiran Surat
Nomor : 800/ 106 / PKM-MK
Tanggal : 28 Februari 2018
Perihal : Pemberitahuan Kegiatan
Pembinaan Dokter Kecil

JADWAL PELAKSANAAN KEGIATAN PEMBINAAN DOKTER KECIL


PUSKESMAS MUARA KOMAM TAHUN 2018
No Nama Sekolah Sasaran Tanggal kegiatan Keterangan

1 SDN 007 Muara Komam 31 Maret 2018 Hari Sabtu


2 SDN 011 Muara Komam 29 Maret 2018 Hari Kamis
3 SDN 008 Muara Komam 20 Maret 2018 Hari Selasa
4 SDN 015 Muara Komam 22 Maret 2018 Hari Kamis
5 SDN 001 Muara Komam 26 dan 27 April 2018 Kamis & Jumat
6 SDN 006 Muara Komam 26 Maret 2018 Hari Senin
7 MIN Muara Komam 27 Maret 2018 Hari Selasa
8 SDN 004 Selerong 05 April 2018 Hari Kamis
9 SDN 002 Muara Langon 11 April 2018 Hari Rabu
10 SDN 010 Muara Langon 17 April 2018 Hari Selasa
11 SDN 018 Muara Langon 23 April 2018 Hari Senin
12 SDN 017 Uko 24 April 2018 Hari Selasa

NB. : Apabila ada perubahan jadwal akan diberitahukan


maksimal 3 hari sebelum pelaksanaan kegiatan

SUSUNAN ACARA PEMBINAAN DOKTER KECIL


PUSKESMAS MUARA KOMAM TAHUN 2018
Waktu Acara Narasumber

08.30 – 09.00 Pembukaan


09.00 – 09.30 Pre Test
09.30 – 10.00 Program UKS dan Dokter Kecil Mbak neta
10.00 – 10.15 Istirahat
10.15 – 10.45 Program Kesling Mbak YUYun
10.45 – 11.15 Kesehatan Gigi dan Mulut Mbak Erni
11.15 – 12.00 Program Gizi Mbak Yuyun
12.00 – 13.00 Ishoma
13.00 – 13.30 Kesehatan Indera Penglihatan dan Mbak Erni
Pendengaran
13.30 – 14.15 Imunisasi, Kecacingan dan Pencegahan Mbak Erni
Penyakit Menular
14.15 – 14.30 Istirahat dan Peregangan
14.30 – 15.00 Materi Pertolongan Pertama pada Mbak Neta
Kecelakaan
15.00 – 16.00 Praktek P3K Mbak Neta
16.00 – 16.45 Post Test dan Penutupan Petugas Puskesmas
DATA SISWA SEBAGAI PESERTA PEMBINAAN DOKTER KECIL

Nama Sekolah : ..................................................


Ketersediaan LCD/Proyektor : ADA / TIDAK ADA *
*(Mohon coret yang tidak perlu)

NO NAMA SISWA JENIS TEMPAT / TANGGAL KELAS ALAMAT KET


KELAMIN LAHIR
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
NO NAMA SISWA JENIS TEMPAT / TANGGAL KELAS ALAMAT KET
KELAMIN LAHIR
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30

Muara Komam,.........................................
Mengetahui
Kepala sekolah
SD...................................................

---------------------------------------------
NIP..............................................................

Anda mungkin juga menyukai