Anda di halaman 1dari 8

PROPOSAL MUBES IKPMKN

IKATAN KELUARGA PELAJAR MAHASISWA KABUPATEN


NUNUKAN PROVINSI KALIMANTAN UTARA

YOYAKARTA

2018
A. DASAR PEMIKIRAN
Berawal dari diskusi kecil oleh beberapa mahasiswa perwakilan dari setiap
Kecamatan yang ada di Kabupaten Nunukan, terhadap kondisi organisasi Kabupaten
yaitu Ikatan Keluarga Pelajar Mahasiswa kabupaten Nunukan-Daerah Istimewa
Yogyakarta (IKPMKN-DIY) yang mana organisasi ini mengalami vakum selama
kurang lebih 6 tahun lamanya. Tujuan dalam membahas kelanjutan organisasi
IKPMKN-DIY ini adalah tidak lain karena kepedulian sebagian mahasiswa yang sadar
akan pentingnya organisasi Kabupaten sebagai wadah atau tempat bernaung para
mahasiswa/mahasiswi Kabupaten Nunukan yang menempuh pendidikan di Daerah
Istimewa Yogyakarta.
Melihat pembahasan di atas mendapatkan hasil dari sebuah rundingan untuk
kelanjutan organisasi IKPMKN, maka dalam waktu dekat ini IKPMKN akan
mengadakan Musyawarah Besar.
Musyawarah Besar (MUBES) merupakan agenda tahunan yang telah diatur
dalam Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga Ikatan Keluarga Pelajar
Mahasiswa Kabupaten Nunukan-Daerah Istimewa Yogyakarta. Musyawarah Besar ini
diadakan dalam rangka langkah awal dalam menghidupkan kembali Organisasi
IKPMKN yang telah lama mengalami vakum dan untuk memilih Ketua serta
kepengurusan IKPMKN yang baru periode 2018-2019. Dengan terbentuknya
kepengurusan periode 2018-2019 ini, berbagai kegiatan dapat direncanakan dan
ditindak lanjuti pada tahap implentasi. Sehingga semua pihak yang terlibat secara
langsung maupun tidak langsung dapat merasakan manfaatnya.
Mengingat kaderisasi merupakan sebuah keharusan demi eksisnya oraganisasi,
maka kami dari panitia inti akan mengadakan MUBES IKPMKN Yogyakarta. Dengan
TEMA : MENDIRIKAN KEMBALI BENTENG-BENTENG KEORGANISASIAN YANG
TERORGANISIR DAN TERSTRUKTUR MENUJU ORGANISASI YANG
DEMOKRATIS. Harapannya dengan didirikan kembalinya organisasi ini bisa menjadi
suatu wadah bagi mahasiswa/I kab. Nunukan untuk belajar bersama berorganisasi,
bagaimana mengelolah organiasasi yang baik dan melalui wadah ini juga bisa
mempersatukan mahasiswa/I sebagai suatua keluarga besar pelajar kabupaten Nunukan
di Yogyakarta.
B. NAMA KEGIATAN
Musyawarah Besar Ikatan Pelajar Mahasiswa Kabupaten Nunukan Yogyakarta
(MUBES IKPMKN-YK)

C. TUJUAN KEGIATAN
Dengan diadakan Musyawarah Besar IKPMKN diharapkan agar dapat
membangun persaudaraan antar mahasiswa/mahasiswi Kabupaten Nunukan di
Yogyakarta dalam menghidupkan kembali organisasi Kabupaten Nunukan yang mana
organisasi daerah ini merupakan wadah bagi seluruh pelajar mahasiswa Kabupaten
Nunukan yang menempuh pendidikan di Daerah Istimewa Yogyakarta.

D. PESERTA KEGIATAN

Peserta Musyawarah ini adalah seluruh Mahasiswa/I Kabupaten Nunukan yang


menempuh pendidikan di Daerah Istimewa Yogyakarta

E. WAKTU dan PELAKSANAAN


Tanggal : 14 - 15 april 2018
Tempat : Asrama Nunukan Putra

F. RANCANGAN ANGGARAN BIAYA


Rancangan anggaran biaya MUBES IKPMKN
(terlampir)

No. rekening

Nama : Mayang Asri Sepyunita – BNI

No.Rek : 0294443661

G. SUSUNAN ACARA
Susunan acara kegiatan MUBES IKPMKN
(terlampir)

H. SUSUNAN PANITIA
Susunan panitia kegiatan MUBES IKPMKN
(terlampir)
I. PENUTUP
Demikian proposal ini kami susun, semoga bapak/ibu saudara/I sekalian bisa
turut membantu baik secara moral maupun moril demi terselenggaranya kegiatan
musyawarah ini. Atas perhatian bapak/ibu saudara/I sekalian tidak lupa kami ucapkan
banyak Trimakasih.

Yogyakarta, 19 Maret 2018

Hormat kami,

Ketua panitia Sekretaris

Padan Mick Henry Mayang Asri Sepyunita

Mengetahui,
Pengurus Forum-Forum mahasiswa Kabupaten Nunukan

Persekutuan Mahasiswa Dayak Agabag Himpunan Keluarga Mahasiswa


Kalimantan Utara – Daerah Istimewa Sebatik Yogyakarta
Yogyakarta PMDKAU-DIY HKMS-YK

Tedi Roy Amos Surya Nur

Forum Mahasiswa Nunukan

Novensius Payong
Lampiran I
No Devisi Keterangan jumlah
1. Acara Atk Rp.200.000,00
Sub total I Rp. 200.000,00
Makan nasi @ 80 x 12.000 Rp. 960.000.00
Snack @ 80 x 7.000 Rp. 560.000.00
Gallon @ 4 x 7.000 Rp. 28.000,00
2. Komsumsi
Teh @ 2 x 12.000 Rp. 24.000,00
Kopi @ 2 x 24.000 Rp. 48.000,00
Gelas plastik Rp. 100.000,00
Sub total II Rp. 1.808.000,00

Sewa Wairles/ spiker Rp. 300.000,00


3 Perlengkapan
Kabel 20 meter Rp. 120.000,00
Listrik Asrama Rp. 100.000,00
Sub total III Rp. 520.000,00
Bener 2 x 4 meter Rp. 152.000,00
4 PDD
Sub total IV Rp. 152.000,00
TOTAL Rp. 2.680.000,00
Lampiran II
no acara pukul (durasi) personel perlengkapan PJ ket
HT, meja registrasi,
07.30-07:55 ketua penempatan tamu
1 briefing sekaligus sarapan abo jef
(25 menit) panitia undangan, LCD, laptop,
speaker

08:00-09:00 MC : mikrofon,teks susunan


2 pembukaan willy
(60 menit) mayang acara

salam pembuka 08:00-08:04 MC Ool


pembacaan doa 08:05-08:12 Zainal A. teks doa Agus Salim
menyanyikan lagu
08:13-08:18 lagu indonesia raya Ool
kebangsaan Indonesia raya
laporan ketua panitia
sekaligus membuka secara 08:19-08:25 Padan teks laporan
resmi
penutupan di lanjutkan
08:26-08:29 MC
sidang pleno 1
softfile teks SP 1, laptop,
08:30-10:00 SC 1,2,dan
3 sidang pleno 1 kertas, bolpoin, palu abo jef
(85 menit) 3
sidang, hardfile teks SP 1
pembacaaan agenda sidang 08:30-08:40 SC 2 teks agenda sidang
pembahasan tata tertib 08:41-09:41 SC 1 teks tatib
teks kriteria pemilihan
pemilihan presidium sidang 09:41-09:55 SC 3
presidium sidang
presidium
4 sidanng pleno 2 09:57-10:27 agus salim
1,2,3
pembahasan dan penetapan
30 menit presidium
manifesto
sidang pleno 3 10:30-15:00 presidium softfile teks AD/ART willy
pembahasan AD/ART 10:30-11:40 presidium
seksi
ISHOMA 11:45-13:00 Agus Salim
konsumsi
lanjut pembahasan AD/ART 13:05-14:55 presidium Agus Salim
sholat ashar 14:55-15:30 seksi acara
presidium
sidang pleno 4 15:35-17:45 Ool
1,2,3
pembahasan dan penetapan
tata tertib pemilihan ketua 2 jam 10 menit presidium
umum
sholat magrib 17:50-18:25 Abo jef
5 Penutupan 18:30-19:00 MC Abo jef
doa penutup 18:30-18:35 Zainal
menyanyikan lagu
18:36-18:42
kebangsaan Indonesia raya
menyanyikan lagu nasional 18:43-18:48
sambutan ketua terpilih 18:49-18:54
laporan ketua panitia
18:55-19:00 Padan
sekaligus menutup
ucapan terima kasih 19:01-19:06 MC
istirahat,sholat, dan hiburan 19:06-19:30 Acara willy
Membersihkan 19:30-20:00 willy
briefing sekaligus makan
20:00-21:00 konsumsi
malam
Lampiran III
SUSUNAN KEPANITIAN

1. KETUA : PADAN MICK HENRY


2. SEKRETARIS : MAYANG ASRI SEPYUNITA
3. BENDAHARA : RIA ROSALINDA ROMADHAN

DEVSI- DEVISI :
1 ACARA
KORDINATOR : 1. WILY
2. RAMADAN
3. JEFHORISON

2 PERLENGKAPAN
KORDINATOR : 1. NOVENSIUS PAYONG
2. TEDI ROY AMOS
3. MUH. AGUS SALIM
4. RACHA
5. AMA
3 KONSUMSI
KORDINATOR : 1. EVI SALEMPANG
2. LISA
3. SUL AFIQAH
4. HENRIANUS
5. VIKA

4 KEAMANAN
KORDINATOR : 1. REXIL HASANUDIN
2. NASRUL
3. SAID
4. ASBIJU
5 PDD (Publikasi, Dokumenstasi Dan
Dekorasi)
KORDINATOR : 1. ALBERT
2. EDDI SUSANTO
3. JESNOFRANLY

6 HUMAS 1. OL
2. BERNADUS

Anda mungkin juga menyukai