Anda di halaman 1dari 2

YAYASAN RUMAH SAKIT ISLAM NUSA TENGGARA BARAT

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN YARSI MATARAM


PROGRAM STUDI KEPERAWATAN JENJANG S1
Jln. TGH. Ali Batu Lingkar Selatan Mataram
Website: www.stikesyarsimataram.ac.ad, stikes yarsi mataaram@yahoo.com
Lampiran 1

LEMBAR PERMINTAAN MENJADI RESPONDEN PENELITIAN

HUBUNGAN PEMBERIAN ASI EKSLUSIF DENGAN KEJADIAN ISPA PADA


BALITA DI PUSKESMAS PAGESANGAN TAHUN 2018

OLEH

MUHAMMAD RASYIDATUL AFKARI


153 STYC 16

Saya adalah mahasiswa Program Studi Sarjana Keperawatan STIKES YARSI

Mataram. Penelitian ini dilaksanakan sebagai salah satu kegiatan menyelesaikan tugas

akhir Program Studi Sarjana Keperawatan STIKES YARSI Mataram, dan demi

meningkatkan pelayanan keperawatan di masa mendatang

Untuk itu saya mohon partisipasi bapak/ibu untuk mengisi kuesioner atau daftar

pertanyaan yang telah saya persiapkan dengan sejujur-jujurnya. Semua data yang

dikumpulkan akan dirahasiakan dan tanpa nama. Data hanya disajikan untuk penelitian

dan pengembangan ilmu keperawatan dan tidak digunakan untuk maksud-maksud lain.

Sebagai bukti kesediaan menjadi responden dalam penelitian ini, saya mohon

kesediaan bapak/ibu untuk menandatangani lembaran persetujuan yang telah saya

siapkan. Partisipasi bapak/ibu dalam mengisi kuesioner ini sangat saya hargai dan

sebelumnya saya ucapkan terima kasih.

Mataram, 2018
Hormat saya,

( Muhammad Rasyidatul Afkari )

Anda mungkin juga menyukai