Anda di halaman 1dari 2

LEAFLET KLASIFIKASI

Berdasarkan penyebabnya,
pneumonia dibagi atas;
PNEUMONIA 1. Bakteri
PNEUMONIA
ADALAH
2. Virus
3. Aspirasi (paru terisis
cairan)
4. Pneumonia hipostatik
karena tirah baring yang
lama akibat dahak yang
menumpuk
5. Jamur

DISUSUN OLEH :

NAMA :
NIM : Pneumonia adalah
TINGKAT : peradangan jaringan paru
dimana terdapat
penyebaran kuman yang
disebabkan pengisisan
rongga paru yang terkecil
KEMENTERIAN KESEHATAN RI
oleh eksudat (nanah
POLITEKNIK KESEHATAN MALUKU bercampur cairan).
PRODI KEPERAWATAN MASOHI
T.A 2017/2018

http://blogakpermasohi.blogspot.com/
GEJALA KLINIK PENATALAKSANAAN
Ingat! Mencegah
1. Koreksi kelainan yang Lebih Baik
1. Infeksi saluran nafas Daripada
mendasari.
bagian atas Mengobati
2. Istirahat
2. Panas tinggi
3. Obat-obat
3. Gelisah
simptomatis/sesuai tanda
4. Sesak dan kebiruan pada
dan gejala seperti:
hidung dan mulut
parasetamol (pada panas
5. Batuk mula-mula tidak
tinggi), morfin (pada nyeri
berdahak kemudian jadi
yang hebat).
berdahak.
4. Jaga keseimbangan cairan
dan elektrolit dengan
batuan infus, dekstrose
5%, normal salin atau RL.
5. Pemilihan obat-obat anti Kami Ada Untuk Anda
infeksi: tergantung kuman
penyebab.

Bila Anda Puas


Beritahukanlah Pada
Yang Lain, Bila Anda
Tidak Puas
Beritahukanlah
Kepada Kami

http://blogakpermasohi.blogspot.com/

Anda mungkin juga menyukai