Anda di halaman 1dari 3

KOMUNIKASI VISI, MISI, TUJUAN DAN

TATA NILAI
No.Dokumen : 445/800-...../SOP/PKM.BP/III/2018
No. Revisi : 00
SOP Tanggal Terbit : 01 Maret 2018

Halaman : 1/3

UPTD Puskesmas Hery Novriansyah,SKM


Banua Padang NIP. 19741130 199603 1 003

1. Pengertian Komunikasi visi misi, tujuan dan tata nilai Puskesmas adalah
proses penyampaian visi, misi, tujuan dan tata nilai puskesmas
baik secara verbal maupun non verbal agar tata nilai dan tujuan
Puskesmas dapat diterima oleh pelanggan Puskesmas.
2. Tujuan Agar visi misi, tujuan dan tata nilai puskesmas dapat diterima oleh
semua pelanggan puskesmas.
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Banua Padang tentang
Visi, Misi, Tujuan dan Tata Nilai Nomor. 445/800-
....../SK/PKM.BP/III/2018.
4. Referensi 1. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 001 Tahun 2012 tentang
Sistem Rujukan Pelayanan Kesehatan Perorangan (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2012 Nomor 122);
2. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 71 Tahun 2013 tentang
Pelayanan Kesehatan Pada Jaminan Kesehatan Nasional;
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 Tahun
2015 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat;
4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 46 tahun
2015 tentang Akreditasi Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama;
5. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor:
828/MENKES/SK/IX/2008 tentang Petunjuk Teknis Standar
Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan di Kabupaten/Kota;
6. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
296/Menkes/SK/III/2008 tentang Pedoman Pengobatan Dasar di
Puskesmas;

5. Prosedur 1. Alat :
a. ATK
b. Komputer
c. LCD
2. Bahan :
KOMUNIKASI VISI, MISI, TUJUAN DAN
TATA NILAI
No.Dokumen : 445/800-...../SOP/PKM.BP/III/2018
No. Revisi : 00
SOP Tanggal Terbit : 01 Maret 2018

Halaman : 1/3

UPTD Puskesmas Hery Novriansyah,SKM


Banua Padang NIP. 19741130 199603 1 003

6. Langkah - Langkah 1. Kepala puskesmas memanggil penanggung jawab program dan


pelaksanan program untuk merencanakan bentuk komunikasi visi
misi, tujuan dan tata nilai puskesmas,
2. Penanggung jawab program dan pelaksana program menerima
panggilan Kepala Puskesmas untuk merencanakan komunikasi
tentang visi misi, tujuan dan tata nilai puskesmas,
3. Kepala Puskesmas menerima penanggung jawab program dan
pelaksana program,
4. Kepala Puskesmas membuka pertemuan untuk membahas
rencana komunikasi visi misi, tujuan dan tata nilai Puskesmas,
5. Kepala Puskesmas menyampaikan maksud dan tujuan pertemuan
membahas rencana komunikasi visi misi, tujuan dan tata nilai
puskesmas,
6. Kepala Puskesmas beserta penanggung jawab program dan
pelaksana program menyusun rencana bentuk komunikasi (verbal
dan yang tepat untuk mengkomunikasikan visi misi, tujuan dan tata
nilai puskesmas yang sudah tersusun,
7. Kepala Puskesmas beserta penanggung jawab program dan
pelaksana program menetapkan media dan bentuk komunikasi
yang tepat untuk mengkomunikasikan visi misi, tujuan dan tata
nilai puskesmas yang sudah tersusun,
8. Kepala Puskesmas beserta penanggung jawab program dan
pelaksana program menyepakati media dan bentuk komunikasi
yang tepat untuk mengkomunikasikan visi misi, tujuan dan tata
nilai puskesmas yang sudah tersusun,
9. Subjek dan bentuk komunikasi yang sudah disepakati maka akan
dijalankan dan diterapkan,
10. Notulis mencatat hasil pertemuan dalam buku notulen rapat dan
Kepala Puskesmas menutup secara resmi pertemuan.
KOMUNIKASI VISI, MISI, TUJUAN DAN
TATA NILAI
No.Dokumen : 445/800-...../SOP/PKM.BP/III/2018
No. Revisi : 00
SOP Tanggal Terbit : 01 Maret 2018

Halaman : 1/3

UPTD Puskesmas Hery Novriansyah,SKM


Banua Padang NIP. 19741130 199603 1 003

7. Bagan Alir -

8. Hal-hal Yang Perlu -


Diperhatikan

9. Unit Terkait 1. Pokja Admen


2. Pokja UKM
3. Pokja UKP
10. Dokumen Terkait 1. Buku Kegiatan
2. Notulen
3. Daftar Hadir

10. Rekam Historis


No Yang Dirubah Isi Perubahan Tgl.Mulai
Perubahan
Diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai