Anda di halaman 1dari 11

23/04/2014

M. K.
LAB./BKL. M & R
Pendahuluan
(Wajib diingat oleh Mahasiswa!!)
Irawan Malik

Persyaratan & Tata Tertib


 Lengkapi dengan  Bersihkan & Rapikan
Uniform & Sepatu Peralatan & Sekitarnya
Bengkel diakhir Praktikum
 Hadir Tepat Waktu  Bertanggung Jawab
Sesuai Pembagian terhadap
Grup Kerusakan/Kehilangan
 Satu Koin untuk Satu Peralatan Akibat
Peralatan Kesalahan Prosedur &
Ketidakhatian.

LAB./BKL. M & R Smt. Genap 2011-12 2

1
23/04/2014

Penyerahan & Bentuk Laporan


 Tulis Tangan dengan  Cover
Pena kecuali untuk Cover  Abstraksi/Ringkasan
(Ketikan Komputer)  Pendahuluan
 Kertas A4, Rapi &  Tujuan & Manfaat
Berhalaman  Teori Penunjang
 Tidak Wajib Disampul  Metode & Hasil: peralatan,
 Gambar dapat berupa cara kerja, hasil, analisis dll.
Foto atau Grafis  Kesimpulan
 Dikumpul Paling Lambat  Daftar Pustaka
Minggu berikutnya

LAB./BKL. M & R Smt. Genap 2011-12 3

Materi Praktikum: (unduh di lms.polsri.ac.id)


 Cam Analyst
Demonstator (CAD)
 Deflection Indicator
(DI)
 Vibration Tester
(VT)
 Shaft/Coupling
Alignment
(Pelurusan) Poros
 Sheaves Alignment
LAB./BKL. M & R Smt. Genap 2011-12 4

2
23/04/2014

Perawatan Konvensional

Perawatan Prediktif

LAB./BKL. M & R Smt. Genap 2011-12

Perawatan Konvensional
Perawatan Run-to-breakdown:
 Menggunakan mesin cadangan yang selalu
standby sehingga bila terjadi masalah pada
mesin utama, mesin cadangan dapat
mengambil alih.
 Pengukuran sinyal getaran untuk mengetahui
kapan terjadinya breakdown tidak penting.
 Bila tidak menggunakan mesin cadangan, perlu
diketahui:
 Kerusakan apa yang terjadi pada mesin tsb.
 Kapan kemungkinan terjadinya breakdown

LAB./BKL. M & R Smt. Genap 2011-12 6

3
23/04/2014

Perawatan Konvensional
Perawatan Pencegahan Berbasis Waktu (Time
Based Maintenance):
 Kegiatan perawatan dilakukan berdasarkan
jadwal waktu tertentu misalnya setiap 3000 jam
kerja atau sekali dalam setahun.
 Penentuan jadwal waktu perawatan dilakukan
oleh pembuat mesin berdasarkan pertimbangan
statistik.
 Pembuat mesin meramalkan bahwa hanya 2%
dari populasi mesin akan gagal dalam selang
waktu tertentu sampai jadwal perawatan tiba.
LAB./BKL. M & R Smt. Genap 2011-12 7

Perawatan Konvensional
 Kekurangan dari teknik perawatan pencegahan
berbasis waktu adalah:
 Tidak ekonomis

Kegagalan tidak sepenuhnya tergantung


hanya dengan mengganti komponen yang
aus secara periodik
 Berkurangnya keandalan mesin

Dapat terjadinya pergantian komponen


yang masih baik serta pemasangan yang
tidak sempurna

LAB./BKL. M & R Smt. Genap 2011-12 8

4
23/04/2014

Perawatan Konvensional

LAB./BKL. M & R Smt. Genap 2011-12 9

Perawatan Prediktif
 Informasi tentang penyebab kerusakan dan kapan
terjadi kerusakan sangat diperlukan dalam
menjaga kelangsungan proses produksi yang
ada.
 Metode perawatan prediktif secara konseptual
berciri seperti berikut ini:
 Mengganti overhaul secara berkala dengan
pengukuran berkala. Paramater yang dipantau
adalah sinyal getaran. Parameter yang lain dapat
berupa temperatur partikel aus.
 Overhaul dilakukan bila hasil pengukuran
menunjukkan kondisi kritis.
LAB./BKL. M & R Smt. Genap 2011-12 10

5
23/04/2014

Perawatan Prediktif

LAB./BKL. M & R Smt. Genap 2011-12 11

Perawatan Prediktif
 Pertimbangan dalam pemilihan teknologi
perawatan prediktif adalah:
 Biaya
Biaya mencakup hal berikut:
 Biaya pengkajian awal yang mencakup:
penentuan titik pemantauan, penentuan mesin-
mesin kritis, penentuan batas ambang getaran
kritis.
 Pemilihan dan pembelian perangkat
instrumentasi
 Penentuan operator untuk melaksanakan
kegiatan pemantauan
LAB./BKL. M & R Smt. Genap 2011-12 12

6
23/04/2014

Perawatan Prediktif
Penentuan tenaga ahli untuk evaluasi hasil
pemantauan sinyal getaran
 Penghematan
 Penghematan yang diberikan metode ini:
 Peningkatan waktu rata-rata pemakaian
mesin antar overhaul sehingga
meningkatkan produktivitas dan
mengurangi biaya perawatan
 Mencegah semaksimal mungkin terjadinya
breakdown mendadak sehingga
meningkatkan keandalan dan produktivitas
LAB./BKL. M & R Smt. Genap 2011-12 13

Perawatan Prediktif
 Menghilangkan kerusakan yang bersifat
sekunder, misalnya kerusakan pada bantalan
yang dapat mengakibatkan kerusakan pada
gearbox
 Mencegah pemborosan karena pergantian
dilakukan terhadap komponen yang memang
rusak
 Mengurangi penyediaan suku cadang yang
berlebihan
 Menekan waktu reparasi semaksimal mungkin
karena adanya persiapan reparasi yang lebih
terencana dan lebih baik.
LAB./BKL. M & R Smt. Genap 2011-12 14

7
23/04/2014

Perawatan Prediktif
 Pemantauan dapat dilakukan:
 Secara teratur dan periodik.
Pertimbangan kegiatan perawatan prediktif dengan
cara ini adalah:
 Mesin yang dipantau kurang kritis
 Belum tersedianya perangkat pemantauan
permanen
 Pemantauan secara permanen
Pertimbangan untuk pemantauan sinyal getaran
secara permanen adalah:
 Mesin yang dipantau sangat kritis
 Lokasi pemantauan mesin sangat berbahaya bagi
manusia atau jaraknya jauh
LAB./BKL. M & R Smt. Genap 2011-12 15

Perawatan Prediktif
 Kombinasi pemantauan periodik dan permanen
Pengukuran yang dilakukan dapat berupa:
 Level getaran
 Sinyal getaran data digital
 Sinyal getaran analog

LAB./BKL. M & R Smt. Genap 2011-12 16

8
23/04/2014

Diagnosis Kerusakan

LAB./BKL. M & R Smt. Genap 2011-12 17

Getaran Permesinan

LAB./BKL. M & R Smt. Genap 2011-12 18

9
23/04/2014

Standar Getaran

LAB./BKL. M & R Smt. Genap 2011-12 19

Karakteristik Fasa

LAB./BKL. M & R Smt. Genap 2011-12 20

10
23/04/2014

Tabel Troubleshooting Getaran

LAB./BKL. M & R Smt. Genap 2011-12 21

LAB./BKL. M & R Smt. Genap 2011-12

11

Anda mungkin juga menyukai