Anda di halaman 1dari 3

1.

Sebutkan tanda-tanda imunodefisiensi


J: Sering / rentan terhadap Infeksi :

Bakteri & patogen ekstra sel

Virus & patogen intrasel

Patogen yg tdk umum / jarang

Cenderung menderita kanker

Menderita penyakit autoimmun

2. Sebut dan jelaskan secara singkat sifat kimiawi antigen


J: A. KARBOHIDRAT (Polisakarida)

Umumnya imunogenik.

 Glikoprotein pada permukaan membran sel.

 Gol. Darah ABO.

B. LIPID

 Biasanya tidak imunogenik, menjadi imunogenik bila diikat carrier


protein.

 Bersifat sbg hapten (sphingolipid)

C. PROTEIN

Kebanyakan imunogenik multideterminan & univalen.

D. ASAM NUKLEAT

-Tidak imunogenik, menjadi imunogenik bila diikat carrier protein.

- Respon imun terhadap DNA terjadi pada penderita SLE.

3. Jelaskan pengertian sistem imun dan imunitas?


J: Sistem imun : semua mekanisme yg digunakan tubuh untuk mempertahankan
keutuhan tubuh sebagai perlindungan terhadap bahaya yg dapat ditimbulkan
berbagai bahan dlm lingkungan hidup.
Imunitas : adalah merupakan jawaban reaksi tubuh terhadap bahan asing
secara molekuler maupun seluler.

4. Sebutkan fungsi interferon dalam membantu respon imun?


J: Menghambat replikasi virus pada host

Aktivasi NK sel dan Makrofage

Meningkatkan presentasi Ag thd Limfosit

Meningkatkan resistensi sel host yg terinfeksi virus

5. Sebut dan jelaskan 3 aksi sitokin?

J: Autocrine :

bekerja pd sel yg memproduksi dirinya

Paracrine,

bekerja pd sel tetangga

Endocrine.

difusi ke bagian tubuh melalui aliran plasma

6. Sebutkan sifat-sifat sitokin?


J: Pleiotropism
Rebundancy
Sinergy
Antagonisme

7. Apakah peran dari kelompok homolog sitokine?


J: Kelompok homolog sitokine berperan sebagai stimulasi pergerakan leukosit
dan mengatur perpindahan leukosit dari darah ke jaringan

8. Sebutkan tugas khusus dari : T helper 1, T helper 2, T killer


J: T helper 1 : mengaktifkan makrofag
T helper 2 : membantu sel B hasilkan antibodi
T killer : sel pembunuh
9. Sebutkan fungsi utama dari imunoglobin G (Ig G)
J: Fungsi utama :
Ab utama pada respon sekunder
melakukan opsonisasi bakteri sehingga mudah di fagosistosis
mengikat komplemen
menetralkan toksin bakteri dan virus
melintasi plasenta
10. apa yang dimaksud dengan aglutinasi?
J: Peristiwa terjadinya agregasi yg tampak sbg akibat interaksi antara
ANTIGEN yg tak larut (Aglutinogen) dengan ANTIBODI (Aglutinin).

Kelompok 1

Agustina S. Beon

Amelia G. Selly

Cerrolyna Muda

Deni O. Lopo

Dircia M.G Naibobe

Dwiky A. Ludji Nguru

Elisabet Fallo

Febrianci Nenohaifeto

Fidelia G. Dacosta

Fotina N. Riarti

Anda mungkin juga menyukai