Anda di halaman 1dari 26

PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

GERAKAN SUSTAINABLE GO GREEN: Sebagai Upaya Pencapaian


Adiwiyata Ceria Melalui Pendekatan Pembelajaran dan Kreasi Bebas di
SDI Sandikka Kabupaten Gowa

BIDANG KEGIATAN:

PKM PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

Diusulkan Oleh:

JAYANTI PUSPITA SARI; D52116018; 2016


AFIFAH NABILA; D52116514; 2016
ZAKIAH HARRIS; D101171009; 2017
NABILAH NUR INAYAH; D101171022; 2017
SYAZWI QUTHBI AL-AZIZI; D101171304; 2017

UNIVERSITAS HASANUDDIN

MAKASSAR

2017
PENGESAHAN PKM-PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

1. Judul Kegiatan : GERAKAN : SUSTAINABLE GO


GREEN: Sebagai Upaya Pencapaian
Adiwiyata Ceria Melalui Pendekatan
Pembelajaran dan Kreasi Bebas di
SDI Sandikka.
2. Bidang Kegiatan : PKM-M
3. Ketua Pelaksana Kegiatan
a. Nama Lengkap : Jayanti Puspita Sari
b. NIM : D52116018
c. Jurusan : Teknik Perencanaan Wilayah & Kota
d. Universitas/Institut/Politeknik : Universitas Hasanuddin
e. Alamat Rumah dan No.Telp/Hp : 085299505169
f. Email : jayantipuspitasari106@gmail.com
4. Anggota Pelaksana Kegiatan/Penulis : 5 Orang
5. Dosen Pendamping
a. Nama Lengkap dan Gelar : Dr. Ir. Mimi Arifin, MS. i
b. NIDN : 0018126602
c. Alamat Rumah dan No.Telp/Hp : Perumahan Dosen Unhas Tamalanrea
Blok GI/No: 6 Makassar
6. Biaya Kegiatan Total
a. Kemristekdikti : Rp. 10.728.000
b. Sumber lain : Rp. 0
7. Jangka Waktu Pelaksanaan : 4 Bulan

Gowa, 09-10-2017

Menyetujui, Ketua Pelaksana Kegiatan,


Wakil Dekan Bidang Kemahasiswaan dan
Alumni

( Daeng Paroka, S.T., M.T., Ph.D. ) ( Jayanti Puspita Sari )


NIP. 19720118 199802 1 001 NIM. D52116018

ii
Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan dan Dosen Pendamping,
Alumni Universitas Hasanuddin

( Dr. Ir. Abdul Rasyid J. M.Si ) ( Dr. Ir. Mimi Arifin, MS.i )
NIP. 19650303 199103 1 004 NIDN. 0018126602

iii
DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL ........................................................................................... i


HALAMAN PENGESAHAN PROPOSAL ........................................................ ii
DAFTAR ISI......................................................................................................... iv
BAB 1 – PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang ...................................................................................... 1
1.2 Rumusan Masalah ................................................................................. 2
1.3 Tujuan ................................................................................................... 2
1.4 Luaran Yang Diharapkan ...................................................................... 2
1.5 Manfaat ................................................................................................. 2
BAB 2 – GAMBARAN UMUM
2.1 Lokasi .................................................................................................... 3
2.2 Sasaran .................................................................................................. 3
2.3 Kondisi Lingkungan Sekitar Bangunan Sekolah .................................. 3
2.4 Kegiatan Murid di Sekolah Dasar ......................................................... 3
BAB 3 – METODE PELAKSANAAN
3.1 Persiapan ............................................................................................... 4
3.2 Pelaksanaan Kegiatan ........................................................................... 5
3.3 Evaluasi ................................................................................................. 5
3.4 Pembuatan Laporan .............................................................................. 5
BAB 4 – BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN
4.1 Anggaran Biaya .................................................................................... 6
4.2 Jadwal Kegiatan .................................................................................... 6
LAMPIRAN – LAMPIRAN
1. Biodata Ketua, Anggota, dan Pembimbing ............................................ 7
2. Justifikasi Anggaran Kegiatan .............................................................. 14
3. Susunan Organisasi Tim Peneliti dan Pembagian Tugas ..................... 18
4. Surat Pernyataan Ketua Pelaksana ....................................................... 20
5. Surat Pernyataan Kesediaan Kerja Sama dari Mitra ............................ 21
6. Denah Detail Lokasi Mitra Kerja ......................................................... 22

iv
1

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 LATAR BELAKANG


Lingkungan hidup merupakan bagian yang tidak terlepas dari kehidupan
manusia. Bahkan, manusia pun menjadi salah satu komponen dari lingkungan
hidup itu sendiri. Selain itu, kehidupan manusia juga sangat bergantung pada
kondisi lingkungan hidup sekitar sehingga lingkungan hidup menjadi hal yang
sangat penting bagi keberlangsungan hidup manusia.

Dewasa ini isu lingkungan menjadi sangat penting seiring perkembangan


Kecamatan Bontomarannu yang begitu pesat juga pembangunan yang berjalan
dengan pesat pula. Pembangunan yang berjalan dengan pesat tanpa
memperhatikan aspek lingkungan ini, pada akhirnya memunculkan beberapa
masalah lingkungan bagi daerah sekitar. Masalah lingkungan hidup pun kian
diperparah akibat kurangnya pengetahuan serta kesadaran masyarakat akan
dampak serta bagaimana seharusnya menjaga kelestarian lingkungan hidup.

Berdasarkan latar belakang tersebut, dibutuhkan upaya untuk


menumbuhkan rasa serta sikap ramah terhadap lingkungan yang dimana salah
satunya dapat dilakukan melalui proses pengedukasian terkait 1ingkungan
hidup. Dalam pengaplikasiannya diperlukan pengabdian kepada masyarakat
dalam hal ini terkait pengedukasian di sekolah dasar. Pengedukasian terkait
lingkungan hidup pada sekolah dasar dimaksudkan agar para generasi muda di
sekolah dasar dapat secara dini ditempa kesadaran ramah terhadap lingkungan
hidup. Sebab anak-anak pada usia muda sangat baik diajak untuk memahami
faktor-faktor yang memengaruhi penurunan kualitas lingkungan hidup
lingkungan sehingga diharapkan dapat mewujudkan peran aktif para siswa-
siswi sekolah dasar dalam menjaga kelestarian lingkungan hidup di sekitar.

Oleh karena itu, tim penulis bermaksud untuk melakukan proses


pengedukasian terkait lingkungan hidup atau adiwiyata di Sekolah Dasar
Inpres Sandikka. Dimana lokasi sekolah dasar ini memiliki lokasi yang cukup
strategis berada tepat di pusat pemukiman Kecamatan Bontomarannu.
Sehingga diharapkan para siswa-siswi di Sekolah Dasar Inpres Sandikka
sebagai generasi muda daerah setempat dapat menciptakan nuansa adiwiyata
bagi sekolah mereka dan menjadi pelopor cinta lingkungan hidup bagi daerah
sekitar dan dapat menginspirasi kalangan masyarakat lainnya. Diperlukan
gerakan sustainable go green kepada anak-anak sekolaha guna menciptakan
adiwiyata sebagai lokomotif sikap ramah terhadap lingkungan hidup.
2

1.2 RUMUSAN MASALAH


Program kreativitas mahasiswa ini dalam rangka memecahkan
permasalahan
1. Bagaimana cara agar menumbuhkan sikap cinta terhadap kelestarian
lingkungan hidup bagi siswa-siswi di SD Inpres Sandikka sebagai
upaya pencapaian Adiwiyata?
2. Bagaimana cara menjaga keberlanjutan cinta terhadap kelestarian
lingkungan hidup bagi siswa-siswi di SD Inpres Sandikka?

1.3 TUJUAN
1. Mengadakan kegiatan edukasi dan diskusi ceria melalui pendekatan
pembelajaran dan kreasi bebas di SD Inpres Sandikka.
2. Membentuk gerakan sustainable go green sebagai komunitas cinta
lingkungan yang akan menjaga keberlanjutan adiwiyata di SD Inpres
Sandikka.

1.4 LUARAN YANG DIHARAPKAN


Program pengabdian ini bertujuan untuk mewujudkan sikap cinta dan
sadar terhadap pentingnya kelestarian lingkungan hidup di sekitar bagi siswa-
siswi disekolah dasar dengan membangun gerakan sustainable go green
sebagai perwujudan sekolah adiwiyata. Yang mana kemudian siswa-siswi ini
dapat menjadi pelopor kelestarian lingkungan hidup bagi masyarakat sekitar.

1.5 MANFAAT
Manfaat dari program ini, yaitu :
1. Menumbuhkan pengetahuan dan kesadaran bagi siswa-siswi Sekolah
Dasar Inpres Sandikka terkait pelestarian lingkungan hidup.
2. Membantu mewujudkan sekolah adiwiyata di Sekolah Dasar Inpres
Sandikka
3

BAB II

GAMBARAN UMUM MASYARAKAT SASARAN

2.1 LOKASI
Lokasi pengabdian masyarakat berada di Kelurahan Romang
Lompoa yang terletak di Kecamatan Bontomarannu. Kelurahan ini terletak
di dekat kampus Fakultas Teknik Universitas Hasanuddin Gowa.

2.2 SASARAN
Sasaran program kreativitas mahasiswa bidang pengabdian
masyarakat yang berjudul di atas ditujukan kepada anak-anak tingkat
Sekolah Dasar di SD Inpres Sandikka yang berada di Kelurahan Romang
Lompoa.

2.3 KONDISI LINGKUNGAN SEKITAR BANGUNAN SEKOLAH


Lingkungan SD Inpres Sandikka Kelurahan Romang Lompoa
menunjukkan kondisi yang kurang ramah lingkungan ditambah kurangnya
edukasi peduli lingkungan terhadap anak-anak usia dini. Banyaknya
pedagang dan jajanan di sekitar SD Inpres Sandikka membuat sampah
berserahkan di mana-mana. Hal tersebut sangat mempengaruhi kondisi
lingkungan sekolah.

2.4 KEGIATAN MURID DI SEKOLAH DASAR


Kegiatan murid di SD Inpres Sandikka Kelurahan Romang
Lompoa tidak jauh berbeda dengan kegiatan murid di Sekolah Dasar
lainnya. Di pagi hari, murid masuk untuk melaksanakan kegiatan belajar
mengajar, setelah itu istirahat, lalu melanjutkan kembali KBM di kelas,
dan pulang sekolah saat siang hari.
4

BAB III

METODE PELAKSANAAN

Metode pelaksanaan pada program pengabdian masyarakat ini yaitu dengan


metode transfer ilmu dari mahasiswa kepada pihak yang di suluh. Adapun tahapan
pelaksanaan program yaitu sebagai berikut:

PERSIAPAN

PELAKSANAAN KEGIATAN

EVALUASI

PEMBUATAN LAPORAN

Gambar 1. Diagram Alir Tahapan Pelaksanaan Program

3.1 PERSIAPAN
Adapun kegiatan-kegiatan yang akan dilakukan pada tahap
persiapan yaitu:

1. Penyusunan proposal dan penyelesaian perizinan tempat atau lokasi


pengabdian masyarakat.
2. Pembuatan isi himbauan kepada masyarakat serta pembelian bahan
untuk merealisasikan inovasi-inovasi yang ada.
3. Pembuatan jadwal kegiatan dalam pembersihan lingkungan dan
merealisasikan inovasi-inovasi yang ada.
5

3.2 PELAKSANAAN KEGIATAN


Kegiatan pengabdian masyarakat ini akan dilaksanakan setelah semua
perizinan dan persiapan alat dan bahan sudah selesai dilakukan. Kegiatan
ini juga bekerjasama dengan berbagai pihak di SD Inpres Sandikka
Kecamatan Bontomarannu, Kabupaten Gowa untuk merealisasikan
program ini. Kegiatan yang dilaksanakan di SD Inpres Sandikka ini
diawali dengan pengedukasian kepada masyarakat tentang dampak
kebersihan serta kelestarian lingkungan hidup bagi kelangsungan hidup
manusia itu sendiri dan pengenalan program yang akan dilaksanakan di
SD Inpres Sandikka tersebut. Selanjutnya membuat kegiatan pembersihan
lingkungan rutin serta merealisasikan ide-ide untuk menambah keindahan
lingkungan sedikit demi sedikit setiap minggunya.

3.3 EVALUASI
Evaluasi ini bertujuan untuk melihat perkembangan program yang
dilaksanakan, untuk mengetahui kendala yang ada, cara menanganinya
sehingga program pengabdian yang dilakukan benar-benar efektif dan
maksimal.

3.4 PEMBUATAN LAPORAN

1. Pembuatan Laporan Awal


Pembuatan laporan awal disesuaikan dengan hasil yang telah
dicapai selama melakukan pengabdian terhadap anak anak sekolah dasar
di daerah Gowa.
2. Revisi Laporan
Revisi laporan dilakukan apabila terjadi kesalahan pada pembuatan
laporan awal.
3. Pembuatan Laporan Akhir
Pembuatan laporan akhir dilakukan setelah melakukan revisi
laporan agar dalam penyusunan laporan akhir diperoleh hasil yang lebih
baik
6

BAB IV

BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

4.1 ANGGARAN BIAYA

Ringkasan anggaran biaya disusun dengan format pada Tabel 4.1

No. Jenis Pengeluaran Biaya


1 Peralatan Menunjang Rp. 1.488.000,-
2 Bahan Habis Pakai Rp. 5.450.000,-
3 Perjalanan Rp. 500.000,-
4 Lain-lain Rp. 3.290.000,-
Jumlah Rp. 10.728.000,-
Tabel 4.1. Format Ringkasan Anggaran Biaya PKM-M

4.2 JADWAL KEGIATAN

Bulan Ke-
Jenis
kegiatan 1 2 3 4
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
Observasi
Persiapan
Kegiatan
Forum
Diskusi
Penataan
Lingkungan
Evaluasi
Pembuatan
Laporan
Tabel 4.2 Jadwal Kegiatan PKM-M
7

Lampiran 1. Biodata Ketua

A. Identitas Diri
1. Nama lengkap Jayanti Puspita Sari

2. Jenis Kelamin Perempuan

3. Program Studi Perencanaan Wilayah dan Kota

4. NIM D52116018

5. Tempat, tanggal lahir Ujung Pandang, 11 Januari 1999

6. Email jayantipuspitasari106@gmail.com

7. Nomor Telepon/HP 085299505169

B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA

SMPN 1 SMAN 1
SDS PG
Nama Institusi Polombankeng Takalar
Takalar
Utara
Jurusan - - IPA

Tahun Masuk-Lulus 2004-2010 2010-2013 2013-2016

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian
hari ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup
menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat sengan sebenarnya untuk memenuhi salah
satu persyaratan dalam pengajuan proposal PKM-M.

Gowa, 09-10-2017

( Jayanti Puspita Sari )


8

Lampiran 1. Biodata Anggota

A. Identitas Diri
1. Nama lengkap Afifah Nabila

2. Jenis Kelamin Perempuan

3. Program Studi Perencanaan Wilayah dan Kota

4. NIM D52116514

5. Tempat, tanggal lahir Makassar, 28 Februari 1999

6. Email afifahhs99@gmail.com

7. Nomor Telepon/HP 085211328678

B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA

SD Inpres SMPN 3 SMAN 1


Nama Institusi Sungguminasa
Bertingkat Sungguminasa

Jurusan - - IPA

Tahun Masuk-Lulus 2004-2010 2010-2013 2013-2016

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian
hari ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup
menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat sengan sebenarnya untuk memenuhi salah
satu persyaratan dalam pengajuan proposal PKM-M.

Gowa, 09-10-2017

( Afifah Nabila )
9

Lampiran 1. Biodata Anggota

A. Identitas Diri
1. Nama lengkap Zakiah Harris

2. Jenis Kelamin Perempuan

3. Program Studi Perencanaan Wilayah dan Kota

4. NIM D101171009

5. Tempat, tanggal lahir Bulukumba, 2 Juli 1999

6. Email zakiahharris22@gmail.com

7. Nomor Telepon/HP 085399693273

B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA

SDN 2 Terang- SMAN 1


SMPN 1
Nama Institusi Terang Bulukumba
Bulukumba
Bulukumba
Jurusan - - IPA

Tahun Masuk-Lulus 2005-2011 2011-2014 2014-2017

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian
hari ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup
menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat sengan sebenarnya untuk memenuhi salah
satu persyaratan dalam pengajuan proposal PKM-M.

Gowa, 09-10-2017

( Zakiah Harris )
10

Lampiran 1. Biodata Anggota

A. Identitas Diri
1. Nama lengkap Nabilah Nur Inayah Muchsin

2. Jenis Kelamin Perempuan

3. Program Studi Perencanaan Wilayah dan Kota

4. NIM D101171022

5. Tempat, tanggal lahir Ujung Pandang, 17 April 1999

6. Email nabilahnurinayah99@gmail.com

7. Nomor Telepon/HP 085151322202

B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA

SD Inpres SMAN 5
SMPN 12
Nama Institusi Batua 1 Makasar
Makassar
Makassar
Jurusan - - IPA

Tahun Masuk-Lulus 2005-2011 2011-2014 2014-2017

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian
hari ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup
menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat sengan sebenarnya untuk memenuhi salah
satu persyaratan dalam pengajuan proposal PKM-M.

Gowa, 09-10-2017

( Nabilah Nur Inayah Muchsin )


11

Lampiran 1. Biodata Anggota

A. Identitas Diri
1. Nama lengkap Syazwi Quthbi Alazizi

2. Jenis Kelamin Laki-Laki

3. Program Studi Perencanaan Wilayah dan Kota

4. NIM D101171304

5. Tempat, tanggal lahir Pare-Pare 13 Februari 2000

6. Email cicisawi@gmail.com

7. Nomor Telepon/HP 085255179304

B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA

SDIT Ar- SMPIT Al- SMAN 2


Nama Institusi Rahmah Kautsar Pare-Pare
Makassar Makassar
Jurusan - - IPA

Tahun Masuk-Lulus 2005-2011 2011-2014 2014-2017

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian
hari ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup
menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat sengan sebenarnya untuk memenuhi salah
satu persyaratan dalam pengajuan proposal PKM-M.

Gowa, 09-10-2017

( Syazwi Quthbi Alazizi )


12

Lampiran 1. Biodata Dosen Pendamping

A. Identitas Diri
1. Nama lengkap Dr. Ir. Mimi Arifin, MS.i

2. Jenis Kelamin Perempuan

3. Program Studi Perencanaan Wilayah dan Kota

4. NIDN 0018126602

5. Tempat, tanggal lahir Ujung Pandang, 18 Desember 1966

6. Email mimiarifin@yahoo.com

7. Nomor Telepon/HP 081342307744

B. Riwayat Pendidikan
Sarjana Magister Doktor

Nama Institusi Universitas Universitas Institut


Hasanuddin Hasanuddin Teknologi
sepuluh
Nopember

Jurusan Arsitektur Manajemen Perumahan


Perkotaan Permukiman

Tahun Masuk- 1985-1991 1992-1997 2009-2013


Lulus

C. Pemakalah Seminar Ilmiah


No. Nama Pertemuan Ilmiah Judul Artikel Ilmiah Waktu, tempat

1. International Confrence The Influence of 14-15


on 15th Senvar and 2nd Age and Contact November
Avan with Foreign 2014, Makassar
Cultures Change the
Pinisi Boat Builder
Communities
House in Ara
Village Bulukumba
Regency
2. CITIES International Settlement 3-4 November
Conference and Arrangement Based 2015, Surabaya
13

Workshop Intellegent on Landslide


Planning Towards Smart Mitigation (Case
Cities Study :
Capagallung, West
Bacukiki District,
City of Pare-Pare
3. The 10th International Concept for Slum 9-11 Januari
Symposium On City Handling Along 2016
Planning and Riverbanks of Tallo
Enviromental River, Tallo District
Management In Asian City of Makassar
Countres ( AURG 2016)

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian
hari ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup
menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat sengan sebenarnya untuk memenuhi salah
satu persyaratan dalam pengajuan proposal PKM-M

Gowa, 09-10-2017
Pendamping

( Dr. Ir. Mimi Arifin, MS.i )


NIP 19661218 199303 2 001
14

Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan

1. Peralatan Penunjang
Justifikasi Harga Jumlah Biaya
Material Volume (Rp)
Pemakaian Satuan (Rp)
Untuk Proses 100.000
Papan Tulis 2 Buah 50.000
Pembelajaran
Untuk
Buku Tulis Catatan 15 Pack 23.000 345.000
Peserta
Buku Untuk
Buku 450.000
Menggambar 150 Buah 3.000
Gambar
Peserta
Untuk
Spidol Membawakan 10 Buah 5.000 50.000
Materi
Untuk
Pulpen Menulis Oleh 29 Pack 12.000 348.000
Peserta
Untuk
Menggambar 30.000
Kertas A1 10 Lembar 3.000
Denah
Sekolah
Untuk
Perekat Merekatkan 15.000
5 Buah 3.000
Kertas Denah
Sekolah
Untuk
Tanaman 150.000
Penghijauan 15 Bibit 10.000
Hijau
Sekolah
SUB TOTAL (Rp) 1.488.000
15

2. Bahan Habis Pakai


Harga Jumlah Biaya
Justifikasi
Material Volume Satuan (Rp)
Pemakaian
(Rp)
Untuk
pengadaan
Tinta Print laporan dan 3 buah 35.000 105.000
dokumen
lainnya

Untuk 100.000
ID Card 20 buah 5.000
Volunteer

Untuk
penunjang
pembelajaran
Kertas A4 dan 1 rim 37.000 37.000
pengadaan
dokumen
lainnya
Untuk desain
Pensil 240.000
denah 6 buah 40.000
Warna
sekolah
Untuk
pembuatan
Gabus 100.000
pohon 5 buah 20.000
Besar
harapan dan
mading
Untuk catatan
Sticky 60.000
pohon 6 buah 10.000
Notes
harapan
Untuk
konsumsi
pemateri, dan
Konsumsi
panitia 4.500.000
Pelaksanaan 45 orang 10.000
selama
Kegiatan
kegiatan
selama 10x
pertemuan
16

Untuk
mewarnai 308.000
Cat 4 Kaleng 77.000
tempat
sampah
SUB TOTAL (Rp) 5.450.000

3. Perjalanan
Justifikasi Harga Jumlah
Material Jumlah Biaya (Rp)
Perjalanan Satuan (Rp)
Transportasi Pelaksanaan
Pra Kegiatan agenda 5 Orang 10.000 50.000
(observasi) kegiatan awal
Untuk
Transportasi
pembelian 150.000
Pembelian 5 Orang 30.000
perlengkapan
Perlengkapan
kegiatan
Transportasi
Pulang pergi 50.000
Pelaksanaan 5 Orang 10.000
ke lokasi SD
Kegiatan
Pulang pergi
Transportasi ke lokasi SD
Evaluasi untuk 5 Orang 10.000 50.000
Kegiatan evaluasi
kegiatan
Untuk
Transportasi pengangkutan
pengangkutan tanaman ke 1 pickup 200.000 200.000
tanaman lokasi
kegiatan
SUB TOTAL (Rp) 500.000
17

4. Lain-lain
Justifikasi Harga Jumlah Biaya
Material Volume (Rp)
Pemakaian Satuan (Rp)
Untuk 150.000
Pamflet 300 Lembar 500
publikasi
Untuk 450.000
Baliho 3 Buah 150.000
publikasi
Untuk 250.000
Spanduk 5 Buah 50.000
publikasi
Sebagai
Penyewaan keperluan 2.400.000
2 Buah 150.000
Kamera dokumentasi
selama 8 hari
Laporan 20.000
2 Rangkap 10.000
proposal
Administrasi
Laporan 20.000
2 Rangkap 10.000
Akhir
SUB TOTAL (Rp) 3.290.000

TOTAL (Keseluruhan) Rp. 10.728.000


18

Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Kegiatan dan Pembagian Tugas

Alokasi
Program Bidang
No. Nama/NIM Waktu Uraian Tugas
Studi Ilmu
(Jam/Minggu)
Sebagai ketua
Tim Program
Kreativitas
Masyarakat
10
1. Jayanti Puspita Sari PWK Sains Penanggung
Jam/Minggu
jawab dan
ketua
pelaksana
kegiatan

Sebagai
sekretaris
kegiatan

10 Sebagai
2. Afifah Nabila PWK Sains
Jam/Minggu bendahara
kegiatan dan
proses
perencanaan
program
Membantu dan
mengawasi
pelaksanaan
kegiatan
10 Sebagai
3. Zakiah Harris PWK Sains
Jam/Minggu penanggung
jawab dalam
kegiatan Focus
Group
Discussion
Sebagai seksi
konsumsi
kegiatan
10 Sebagai
4. Nabilah Nur Inayah M PWK Sains
Jam/Minggu penanggung
jawab kegiatan
penataan
lingkungan
19

Sebagai
penanggung
jawab
perlengkapan
10
5. Syazwi Quthbi Alazizi PWK Sains kegiatan
Jam/Minggu
Mengkoordinir
publikasi dan
dokumentasi
kegiatan
20

Lampiran 4. Surat Pernyataan Ketua Pelaksana

KEMENTRIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI


UNIVERSITAS HASANUDDIN
FAKULTAS TEKNIK
Jln. Perintis Kemerdekaan Km.10, Makassar 90245
Telepon (0411) 586128, 586200, 584200 Fax. (0411) 586128, 585188
Web. Kemahasiswaan.unhas.ac.id

SURAT PERNYATAAN KETUA PELAKSANA

Yang bertanda tangan di bawah ini :


Nama : Jayanti Puspita Sari
NIM : D52116018
Program Studi : Teknik Perencanaan Wilayah dan Kota
Fakultas : Teknik

Dengan ini menyatakan bahwa proposal PKM Pengabdian kepada Masyarakat


saya dengan judul “Gerakan Sustainable Go Green : Sebagai Upaya Pencapaian
Adiwiyata Ceria Melalui Pendekatan Pembelajaran dan Kreasi Bebas di SDI
Sandikka” yang diusulkan untuk tahun anggaran 2017/2018 adalah asli karya
kami dan belum pernah dibiayai oleh lembaga atau sumber lain.

Bilamana di kemudian hari ditemukan ketidaksesuaian dengan pernyataan ini,


maka saya bersedia dituntut dan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku
dan mengembalikan seluruh biaya yang sudah diterima ke kas negara.
Demikian pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan dengan sebenar-
benarnya.

Makassar, 09-10-2017

Mengetahui, Yang Menyatakan,


Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan
Dan Alumni Universitas Hasanuddin

Dr. Ir. Abdul Rasyid J, M.Si. Jayanti Puspita Sari


NIP. 19650303 199103 1 004 NIM. D52116018
21

Lampiran 5. Surat Pernyataan Kesediaan dari Mitra

SURAT PERNYATAAN KESEDIAAN KERJA SAMA DARI MITRA

Yang bertandatangan di bawah ini:

Nama : Mansyur Ramlan, S.Pd.


Pimpinan Mitra : Kepala Sekolah SD Inpres Sandikka
Bidang Kegiatan : Pengabdian Kepada Masyarakat
Alamat : Jl. Kelapa Kompleks Eks PKG Kel. Romang Lompoa

Dengan ini menyatakan bersedia untuk bekerja sama dengan pelaksana kegiatan
PKM-M

Nama Ketua Tim Pengusul : Jayanti Puspita Sari


Nomor Induk Mahasiswa : D52116018
Program Studi : Perencanaan Wilayah & Kota
Nama Dosen Pendamping : Dr. Ir. Mimi Arifin, M.Si
Perguruan Tinggi : Universitas Hasanuddin

Guna menerapkan dan/atau mengembangkan iptek pada tempat kami.

Bersama ini pula kami nyatakan dengan sebenarnya bahwa diantara pihak mitra
pelaksana program tidak terdapat ikatan kekeluargaan dan ikatan usaha dalam
wujud apapun juga.

Demikian surat pernyataan ini dibuat dengan penuh kesadaran dan tanggung
jawab tanpa ada unsur pemaksaan di dalam pembuatannya untuk dapat
digunakan sebagaimana mestinya.

Gowa, 09-10-2017

Yang Menyatakan,

( Mansyur Ramlan, S.Pd. )


NIP. 19630412 198306 1 002
22

Lampiran 6. Denah Detail Lokasi Mitra

Anda mungkin juga menyukai