Anda di halaman 1dari 5

PATHWAY

Faktor Risiko

Preeklampsia Tidak mendapat paparan informasi yang adekuat

Spasme pembuluh darah klien tidak mengerti dengan penyakitnya

Kurang pengetahuan
↓ Suplai darah ke plasenta

↓ Perfusi uteroplasenter

Maladaptasi uterus hipoksia plasenta ↓prostaglandin plasenta

iskemi Gangguan pertumbuhan ↓ Suplai O2 dan nutrisi


Plasenta pada janin
Pelepasan pelepasan rennin Mengaktifkan angiotensinogen
Tropoblastik uterus menjadi angiotensin I Intrauterine growth
retardasi
Endotheliosis Endotheliosis pada pelepasan Oleh enzim
Glomelurus trombloplastin yang dihasilkan
Pecahnya pembuluh di paru mengubah lahir prematur Risiko tinggi cedera janin
darah dan RBC 1 2 menjadi angiotensin II
paru-paru janin system persyarafan bayi belum
↓ Hb perdarahan Merangsang korteks adrenal belum terbentuk sempurna terbentuk sempurna
menghasilkan aldosteron gangguan trermoregulasi
PK: anemia PK: perdarahan Risiko tinggi
3 kerusakan pertukaran Ketidak efektifan termo regulasi
gas pada janin
1

Endotheliosis pada glomerulus

↑ Permeabilitas kapiler terhadap protein

proteinuria

↓ Kadar albumin dalam darah (hipoalbuminnemia)

↓ Tekanan onkotik plasma

Perpindahan cairan intravaskuler ke intersisiil

edema ↓ volume cairan di dalam pembuluh darah

Visikositas darah ↑

Kelebihan ↓ produksi urin edeme di paru-paru ↓ suplai darah perifer


volume cairan
oligouria Gangguan pertukaran O2 dan CO2

Gangguan sesak napas Gangguan perfusi Hipoksia jaringan perifer


eliminasi urin jaringan perifer
Metabolisme anaerob
Gangguan
pertukaran gas Produksi energy kurang
dari kebutuhan tubuh

kelelahan

Intoleransi aktifitas
2

Pelepasan trombloplastin

Aktivasi/agregasi trombosit, deposit fibrin ↑ tromboksan

Koagulopati intravaskuler Vasokonstriksi pembuluh darah

↓ Perfusi darah sistemik peningkatan vasospasme diskus vasokontriksi ↓suplai darah ke usus
Tekanan darah dan retina mata pembuluh darah
↑ tekanan perifer untuk memenuhi suplai darah otak ↓ peristaltic
usus PK: hipertensi
Hipertensi diplopia Hipomotilitas usus

PK: hipertensi Merangsang medulla oblongata Risiko cedera ↓ nutrisi dan O2 otak ↑lama makanan di usus
dan saraf simpatis ↑absorpsi makanan di usus
Risiko ↓kadar air feses
HCl ↑ ketidakefektifan pengerasan feses
perfusi jaringan
otak konstipasi
Nyeri epigastrik merangsang pusat mual

Nyeri akut
mual

nausea
3
Merangsang korteks adrenal

menghasilkan aldosteron

Retensi Na+ dan air dalam tubulus renalis

↑ Volume darah

hipertensi

PK: hipertensi

Diagnosa
Diagnosa pada ibu:

1. PK: hipertensi

2. PK: Anemia

3. PK: Pendarahan

4. Risiko cedera

5. Konstipasi

6. Kelebihan volume cairan

7. Gangguan eliminasi urine

8. Gangguan pertukaran gas

9. Risiko ketidakefektifan perfusi jaringan otak

10. Intoleransi aktivitas

11. Nyeri akut

12. Nausea

Diagnosa pada bayi:

1. Risiko tinggi cedera janin

2. Risiko tinggi kerusakan pertukaran gas pada janin

3. Risiko tinggi terhadap ketidak efektifan termo regulasi derhubungan dengan perkembangan system saraf pusat yang imatur.

Anda mungkin juga menyukai