Anda di halaman 1dari 3

Soal Parasitologi

Nofita Dewi Maulida (P27834017012)

A. Pilihan Ganda
1. Parasit Entamoeba gingivilis hidup di bagian ?
a) Kulit
b) Mulut , gigi , gusi
c) Vagina , uretra
d) Tenggorokan
e) Usus

2. Perhatikan gambar Protozoa berikut!

Berdasarkan gambar, makhluk hidup tersebut adalah …..

a) Paramaecium caudatum kelas Cilliata


b) Pammaecium caudatum kelas Rhizopoda
c) Paramaecium caudatum kelas Flagellata
d) Euglena viridis kelas Cilliata
e) Euglena viridis kelas Flagellata

3. Berikut ini contoh Protozoa.

1) Entamoeba histolytica
2) Stentor sp.
3) Plasmodium falciparum
4) Trypanosoma gambiense :
5) Foraminifera sp.

Protozoa yang menyebabkan penyakit pada manusia ….

a) A. 1, 2, dan 3
b) B. 1, 3, dan 4
c) C. 2, 3, dan 4
d) D. 2, 4, dan 5
e) E. 3, 4, dan 5
4. Organela yang terdapat di dalam sitoplasma Protozoa air tawar yang berfungsi
untuk osmoregulasi adalah ….

a) plasmasol
b) selaput plasma
c) plasmogel
d) vakuola kontraktil
e) vakuola makanan

5. Berikut ini adalah hospes definitif toxoplasma gondi


a) Anjing
b) Ikan air laut
c) Kucing
d) Siput
e) Lalat

Esai

1. Sebutkan gejala klinis pada balantidium coli ?

Jawab :

 Berak mencret (diare) bisa tinja dengan air atau dengan darah dan lendir
 Mual-mual
 Muntah
 Nyeri peru
 Nafas bau tinja
 Nafsu makan berkurang
 Sakit kepala
 Badan lesu
 Berat badan turun

2. Jelaskan siklus hidup entamoeba histolytica ?

Jawab :

Kista infektif  oral  mak/min yg tercemar tinja yg infektif  dind kista thn terhdp
as lambung  usus (pecah  enzim Tripsin )  sekum  ekskistasi  amuba
berinti 4  8 amubula  usus besar TROPOZOIT ( sebag tropozoit msk dlm
lumen usus  prakista )  KISTA

3. Gejala apa saja yang diderita pasien Naegleria Fowleri ?

Jawab :

sakit kepala bag vrontal, demam, sakit tenggorokan, hidung tersumbat, dapat terjadi
perdarahan, nafsu mak turun.
Bila parasit mengenai selaput meningeal akan terjadi kaku kuduk, kejang, berbagai
kelainan pd sistem saraf pusat.

Terlambat penanganan  koma , kematian.

4. Bagaimana cara infeksi pada Giardia lamblia

Jawab :

Penularan dengan masuknya kista infektif melalui mulut , bersama makanan atau
minuman tercemar tinja penderita carier giardiasis .

Pencemaran makanan atau minuman dapat disebabkan oleh serangga misalnya lalat
dan lipas (family Blattidae ) yang membawa tinja penderita atau carier yang
mengandung kista infektif giardiasis .

5. Apa saja pengobatan toxoplasma gondii?

Jawab :

1. Pirimetamin
2. Sulfonamid.
3. Asam folinik.
4. Spiramisin.
5. Klindamisin.

Anda mungkin juga menyukai