Anda di halaman 1dari 4

Nama : .............................................................

Kelas : ..............................................................

Kode soal A

1. Dua buah roda A dan B. Saling bersinggungan satu sama lain, jari-jari roda A dan B
adalah 20 cm dan 30 cm. Roda B berputar dengan kecepatan sudut 10 rad/s. Hitung
kecepatan kecepatan sudut roda A
2. tiga buah roda disususn seperti pada gambar.
Jika kecepatan sudut roda B adalah 30 rad/s.
Hitunglah kecepatan linear roda C dan kecepatan
sudut roda A
RA = 10 cm
RB = 5 cm
Rc = 30 cm
Nama : .............................................................

Kelas : ..............................................................

Kode soal B

1. Dua buah roda A dan B. Saling bersinggungan satu sama lain, jari-jari roda A dan B
adalah 40 cm dan 50 cm. Roda A berputar dengan kecepatan sudut 25 rad/s. Hitung
kecepatan kecepatan sudut roda B
2. tiga buah roda disususn seperti pada gambar.
Jika kecepatan sudut roda A adalah 40 rad/s.
Hitunglah kecepatan linear roda C dan kecepatan
sudut roda B
RA = 30 cm
RB = 15 cm
Rc = 40 cm
Nama : .............................................................

Kelas : ..............................................................

Kode soal C

1. Dua buah roda A dan B. Saling bersinggungan satu sama lain, jari-jari roda A dan B
adalah 30 cm dan 50 cm. Roda A berputar dengan kecepatan sudut 20 rad/s. Hitung
kecepatan kecepatan sudut roda B
2. tiga buah roda disususn seperti pada gambar.
Jika kecepatan sudut roda A adalah 20 rad/s.
Hitunglah kecepatan linear roda C dan kecepatan
sudut roda B
RA = 6 cm
RB = 2 cm
Rc = 10 cm
Nama : .............................................................

Kelas : ..............................................................

Kode soal D

1. Dua buah roda A dan B. Saling bersinggungan satu sama lain, jari-jari roda A dan B
adalah 40 cm dan 20 cm. Roda B berputar dengan kecepatan sudut 20 rad/s. Hitung
kecepatan kecepatan sudut roda A
2. tiga buah roda disususn seperti pada gambar.
Jika kecepatan sudut roda B adalah 50 rad/s.
Hitunglah kecepatan linear roda C dan kecepatan
sudut roda A
RA = 30 cm
RB = 10 cm
Rc = 60 cm

Anda mungkin juga menyukai