Anda di halaman 1dari 1

LEMBAR KERJA PRAKTIKUM

Tujuan : Mengidentifikasi jaringan hewan dan tumbuhan


A. Apa yang diperlukan dalam kegiatan ini?
1. Preparat awetan tumbuhan (akar, batang, dan daun) dikotil
2. Preparat awetan otot polos, rangka dan jantung
3. Mikroskop
B. Bagaimana cara melakukan kegiatan ini?
1. Siapkan preparat awetan tumbuhan (akar, batang dan daun) dikotil
2. Amati di bawah mikroskop
3. Gambarlah hasil pengamatan!
4. Ulangi langkah di atas untuk preparat awetan otot polos, rangka dan
jantung
C. Data pengamatan
Tumbuhan Dikotil

Akar Batang Daun

Tumbuhan Dikotil

Otot Polos Otot Rangka Otot jantung

D. Analisis
1. Apa saja yang dapat kalian lihat pada pengamatan (akar, batang dan
daun)?
2. Apa saja yang dapat kalian lihat pada pengamatan otot polos, otot rangka
dan otot jantung?
3. Bandingkan dengan kelompok lain, hasilnya sama atau berbeda? Mengapa
demikian?

Anda mungkin juga menyukai