Anda di halaman 1dari 3

PENJARINGAN SUSPECT TB

NO. DOKUMEN :
NO . REVISI :
SOP TANGGAL TERBIT :

HALAMAN :

PUSKESMAS
GATOT SOSIKI, ST
WONOMERTO
NIP.19591118.1981111001

1. Pengertian Merupakan upaya untuk menjaring pasien-pasien yang dicurigai


menderita TB ( suspek pasien TB ), di puskesmas, yang dilakukan
secara promotive case finding,

2. Tujuan Untuk meningkatkan cakupan penemuan tersangka pasien TB


( suspek pasien TB ) dan pencegahan penularan TB

3. Kebijakan Bahwa seluruh pelaksana pelayanan di tiap unit pelayanan di


puskesmas mempunyai kewajiban untuk menjaring pasien-pasien
yang memiliki gejala menderita TB ( suspek pasien TB )

4. Referensi Buku Pedoman Nasional Pengendalian Tuberkulosis, Kemenkes RI


2012

5. Prosedur 1. Petugas mencuci tangan,


2. Petugas menyiapkan alat – alat dan bahan di meja,
3. Petugas dan pasien memakai masker,
4. Petugas memberi tahu maksud pemeriksaan kepada pasien
5. Petugas melakukan anamnesa dan pemeriksaan fisik
( Kriteria TB ) adanya batuk berdahak 2 minggu atau lebih,
6. Bila tidak ada batuk berdahak 2 minggu atau lebih tapi secara
klinis ada gejala konsultasi dokter,
7. Jika ada keluhan batuk berdahak 2 minggu atau lebih petugas
memberikan rujukan pemeriksaan dahak ke laboratorium,
8. Petugas memberitahu kepada pasien bahwa pemeriksaan
selesai,
9. Petugas mencatat hasil pemeriksaan di status pasien/rekam
medis,
10.Petugas merapikan alat – alat
11.Selesai pasien pulang.
PENJARINGAN SUSPECT TB
NO. DOKUMEN :
GATOT SOSIKI, ST
PUSKESMAS NO . REVISI :
SOP NIP.19591118.1981111001
WONOMERTO TANGGAL TERBIT :
HALAMAN :

6. Bagan/Alur
Cuci Tangan

Menyiapkan alat-alat
dan bahan di meja

Petugas dan pasien


memakai masker

Memberitahu maksud
kepada pasien

Ada Ada gejala klinis


Batuk konsul dokter

Periksa dahak
ke laboratorium

Memberitahu
pasien

Mencatat hasil
pemeriksaan

Petugas Selesai pasien


merapikan alat - pulang
alat
PENJARINGAN SUSPECT TB
NO. DOKUMEN :
GATOT SOSIKI, ST
PUSKESMAS NO . REVISI :
SOP NIP.19591118.1981111001
WONOMERTO TANGGAL TERBIT :
HALAMAN :

7. Unit terkait 1. UGD


2. POLI UMUM
3. POLI ANAK
4. KAMAR OBAT
5. LOKET PENDAFTARAN
6. LOKET PEMBAYARAN
7. LABORATORIUM
8. KIR-KES
9. POLI GIZI

8. Dokumen terkait 1. REKAM MEDIS


2. FORM TB 05
3. FORM TB 06

Anda mungkin juga menyukai