Anda di halaman 1dari 2

PENILAIAN TENGAH SEMESTER

SMK TAZKIA NUSANTARA CIPANAS TAHUN PELAJARAN 2018/2019

Mata Pelajaran : Seni Budaya


Kelas/Semester :

A. Pilihan Ganda c. Kota Habib


Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat d. Kota Kyai
dengan memberi tanda (X) pada huruf a, b, c, e. Kota Santri
d, atau e. 9. Seni bela diri (pencak silat) pada masyarakat
Cianjur disebut...
1. Budaya atau kebudayaan berasal dari bahasa a. Mamaos d. Someah
Sansakerta, yaitu . . . b. Maen Po e. Sauyunan
a. Dharma d. Satya c. Tanginas
b. Buddhayah e. Prapanca 10. Seni tembang sunda yang mengungkapkan puji-
c. Prasetya pujian akan kebesaran Tuhan dengan segala hasil
2. Kata kebudayaan dapat diartikan sebagai... ciptaan-Nya pada masyarakat Cianjur disebut...
a. Kesenangan d. Golongan a. Mamaos d. Someah
b. Individu e. Budi atau akal b. Maen Po e. Sauyunan
c. Kelompok c. Tanginas
3. Yang termasuk ke dalam unsur-unsur kebudayaan 11. Sikap harmonis dengan gaya yang sopan dan
yaitu... santun pada masyarakat Cianjur disebut...
a. Pengetahuan d. Persatuan a. Ngaos
b. Perkawinan e. Suku bangsa b. Mamaos
c. Pluralisme c. Someah
4. Berikut ini yang tidak termasuk ke dalam unsur- d. Sauyunan
unsur kebudayaan yaitu... e. Tanginas
a. Religi atau kepercayaan 12. Rumah gadang berasal dari daerah...
b. Mata pencaharian a. Jawa Timur
c. Pengetahuan b. Kalimantan
d. Adat c. Sulawesi
e. Sistem kemasyarakatan d. Sumatera Barat
5. Kebudayaan memiliki tiga wujud, yaitu.... e. Papua
a. Adat, aktivitas dan karya 13. Tari jaipong berasal dari daerah...
b. Gagasan, aktivitas dan karya a. Jawa Barat
c. Gagasan, adat, dan karya b. Jawa Timur
d. Gagasan, kondisi dan karya c. Jawa Tengah
e. Kondisi, akivitas dan karya d. Jambi
6. Yang disebut dengan pokok pikiran, gagasan e. Maluku
utama atau ide adalah... 14. Lagu yang berasal dari Aceh adalah...
a. Tema d. Musik a. Manuk Dadali
b. Alur e. Tata busana b. Apuse
c. Setting c. Desaku
7. Wujud kebudayaan yang bersifat konkrit disebut d. Bungong Jeumpa
juga dengan... e. Kicir-kicir
a. Sistem gagasan d. Sistem fisik 15. Kecapi merupakan salah satu alat musik tradisional
b. Sistem tindakan e. Sistem sosial di Indonesia yang dimainkan dengan cara...
c. Sistem keagamaan a. Dipukul
8. Cianjur mendapat julukan kota.... b. Digesek
a. Kota Ustad c. Dipetik
b. Kota Ulama d. Ditiup
PENILAIAN TENGAH SEMESTER
SMK TAZKIA NUSANTARA CIPANAS TAHUN PELAJARAN 2018/2019

Mata Pelajaran : Seni Budaya


Kelas/Semester :

e. Ditepuk b. Karya seni yang lebih mementingkan


16. Proses pencampuran budaya disebut dengan... keindahan dibandingkan nilai komersilnya
a. Imitasi c. Karya seni yang lebih mementingkan fungsi
b. Grasi pakai dibandingkan keindahan
c. Adaptasi d. Karya seni yang keindahan dan fungsi
d. Akulturasi pakainya seimbang
e. Persuasi e. Karya seni yang lebih mementingkan teknik
17. Hasil akulturasi budaya bangsa Indonesia dan pembuatannya
Hindia berupa bangunan adalah... 23. Karya seni rupa terapan memiliki pengertian...
a. Candi a. Karya seni yang lebih mementingkan
b. Masjid keindahan dibandingkan fungsi pakainya
c. Gereja b. Karya seni yang lebih mementingkan
d. Rumah tradisional keindahan dibandingkan nilai komersilnya
e. Kuil c. Karya seni yang lebih mementingkan fungsi
18. Dampak negatif akibat keberagaman budaya, pakai dibandingkan keindahan
kecuali... d. Karya seni yang lebih mementingkan fungsi
a. Menimbulkan konflik antar antar golongan pakai dibandingkan nilai komersilnya
b. Menimbulkan krisis ekonomi e. Karya seni yang lebih mementingkan nilai
c. Retaknya persatuan kelompok keindahannya
d. Peningkatan solidaritas 24. Salah satu contoh karya seni rupa sebagai
e. Perubahan kepribadian kelompok kebutuhan akan benda pakai adalah...
19. Seni rupa yang memiliki panjang dan lebar a. Lukisan d. Kursi
disebut... b. Gambar e. Foto
a. Seni rupa 2 dimensi c. Kaligrafi
b. Seni rupa 3 dimensi 25. Yang termasuk karya seni rupa murni
c. Seni rupa murni adalah...
d. Seni rupa terapan a. Cangkir d. Pakaian
e. A dan b benar b. Rumah e. Patung
20. Seni rupa yang memiliki panjang, lebar dan tinggi c. Kursi
disebut...
a. Seni rupa 2 dimensi B. Esai
b. Seni rupa 3 dimensi Jawablah pertanyaan berikut ini dengan tepat!
c. Seni rupa murni 1. Jelaskan pengertian dari budaya !
d. Seni rupa terapan 2. Sebutkan dan jelaskan 7 (tujuh) pilar
e. Semua jawaban salah budaya Cianjur !
21. Seni rupa jika dilihat dari fungsinya dikelompokkan 3. Menurut kamu, apakah kebudayaan itu
menjadi dua, yaitu... penting dan bagaimana cara melestarikan
a. Seni rupa 2 dimensi dan seni rupa 3 dimensi kebudayaan tsb ?
b. Seni rupa murni dan seni rupa 2 dimensi 4. Jelaskan pengertian dari seni, serta
c. Seni rupa murni dan seni desain berikan contohnya !
d. Seni rupa kriya dan seni rupa desain 5. Sebutkan salah satu contoh kebudayaan
e. Seni rupa murni dan seni rupa terapan daerah yang mencakup ciri khas (tradisi).
22. Karya seni rupa murni memiliki pengertian... rumah adat, lagu daerah, alat musik,
a. Karya seni yang lebih mementingkan pakaian dan tariannya!
keindahan dibandingkan fungsi pakainya

Anda mungkin juga menyukai