Anda di halaman 1dari 4

Nama : Novianti (161411023)

Kelas : 3A- D3 Teknik Kimia

TUGAS OTOMASI PROSES – PROSES DISKRET


Pemisahan Supensi (Air-Kapur) Dengan Filter Testing Unit

a) Deskripsi Proses Dan Diagram Instrumen Proses

Proses filtrasi dengan menggunakan Filter Testing Unit (FTU) dilakukan untuk
memisahkan padatan dari larutannya dengan melewatkan campuran pada suatu media filter.
Proses terdiri dari tahap persiapan, pengisian, proses filtrasi dan pengeluaran umpan, dimana
umpan yang digunakan berupa suspensi (campuran air dan kapur) yang dimasukan pada tangki
umpan secara manual sampai level 70%, dan dilakukan pengadukan menggunakan mixer pada
suspensi (umpan) agar tetap homogen. Umpan dialirkan dengan menggunakan pompa
peristaltik dan pompa vakum dalam proses ini digunakan untuk memberikan beda tekanan
sehingga suspensi tertarik menuju media filter dengan beda tekanan diatur 0,3 bar, dan terjadi
proses filtrasi yang akan mengahasilkan filtrat (cairan) pada unit filtrasi dan cake (padatan)
tertahan pada media filter. Kemudian filtrat ini akan dikeluarkan dengan membuka katup V2

LI

PI
V1

Tangki
V2
Penampung Filtrat
b.) Statement List
Langkah-1: Persiapan
 Operator menyiapkan campuran air dan kapur (suspesi)
 Memasang kertas filter pada FTU

Langkah-2: Pengisian
 Memasukan bahan (suspensi) pada tangki umpan
 Level umpan naik hingga 70%
 Mixer dihidupkan,saat level umpan 70% dan terus hidup sampai pengeluaran

Langkah-3: Proses Filtrasi


 Dimulai setelah level mencapai 70%
 Pompa vakum dihidupkan setelah pengadukan umpan berjalan selama 3
menit
 Mengatur tekanan vakum ± 0,3 Bar

 Pompa peristaltik dihidupkan setelah indikator tekanan vakum (PI)


menunjukan 0,3 Bar

Langkah-4: Pengeluaran
 Mematikan mixer ketika level tangki umpan turun 20%
 Pengeluaran filtrat dimulai ketika level tangki umpan turun 0%
 Pompa peristaltik OFF
 Pompa vakum OFF
 Membuka katup keluaran filtrat
c.) TIME/EVENT-DIAGRAM

3 menit

70% 20%

0,3 Bar
Proses
Persiapan Pengisian Pengeluaran
Filtasi

Persiapan Bahan (Suspensi)

Persiapan Media Filter

Mengisi Tangki Umpan

Katup Keluaran Umpan On


(V1) Off
100%
Level Umpan
0%
On
Mixer
Off
On
Pompa Vakum
Off
On
Pompa Peristaltik
Off
0,5 Bar
Tekanan Vakum
0 Bar

Katup Keluaran Filtrat On


(V2) Off

Anda mungkin juga menyukai