Anda di halaman 1dari 2

KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK) /


MADRASAH ALIYAH KEJURUAN (MAK)

BIDANG STUDI KEAHLIAN : TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI


PROGRAM STUDI KEAHLIAN : TEKNIK KOMPUTER DAN INFORMATIKA
PAKET KEAHLIAN : TKJ
MATA PELAJARAN : JARINGAN NIRKABEL
KELAS : XII

KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR


1. Menghayati dan mengamalkan 1.1. Memahami nilai-nilai keimanan dengan
ajaran agama yang dianutnya menyadari hubungan keteraturan dan
kompleksitas alam dan jagad raya
terhadap kebesaran Tuhan yang
menciptakannya
1.2. Mendeskripsikan kebesaran Tuhan
yang menciptakan berbagai sumber
energi di alam
1.3. Mengamalkan nilai-nilai keimanan
sesuai dengan ajaran agama dalam
kehidupan sehari-hari
2. Menghayati dan mengamalkan 2.1. Menunjukkan perilaku ilmiah (memiliki
perilaku jujur, disiplin, tanggung- rasa ingin tahu; objektif; jujur; teliti;
jawab, peduli (gotong royong, cermat; tekun; hati-hati; bertanggung
kerjasama, toleran, damai), jawab; terbuka; kritis; kreatif; inovatif
santun, responsif dan proaktif dan peduli lingkungan) dalam aktivitas
dan menunjukkan sikap sehari-hari sebagai wujud
sebagai bagian dari solusi atas implementasi sikap dalam melakukan
berbagai permasalahan dalam percobaan dan berdiskusi
berinteraksi secara efektif 2.2. Menghargai kerja individu dan
dengan lingkungan sosial dan kelompok dalam aktivitas sehari-hari
alam serta dalam menempatkan sebagai wujud implementasi
diri sebagai cerminan bangsa melaksanakan percobaan dan
dalam pergaulan dunia melaporkan hasil percobaan
3. Memahami,menerapkan, 3.1. Memahami gelombang radio sebagai
menganalisis, media penyalur data
danmengevaluasipengetahuan 3.2. Memahami jenis-jenis teknologi
faktual,konseptual,prosedural, jaringan nirkabel
danmetakognitif dalamilmu
3.3. Memahami karakteristik perangkat
pengetahuan,
jaringan nirkabel
teknologi, seni,budaya, dan
3.4. Menganalisis perancangan jaringan
humaniora denganwawasan
nirkabel
kemanusiaan,kebangsaan,
3.5. Menerapkan pemasangan perangkat
kenegaraan, danperadaban
terkaitpenyebab fenomena jaringan nirkabel
dan kejadian dalambidang 3.6. Memahami konfigurasi perangkat
kerja yangspesifik jaringan nirkabel
untukmemecahkanmasalah. 3.7. Menerapkansistem keamanan jaringan
nirkabel.
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR

3.8. Memahami sistem distribusi nirkabel


3.9. Memahami perawatan dan perbaikan
jaringan nirkabel
4. Mengolah, menalar,menyaji, 4.1. Menalar gelombang radio sebagai
dan mencipta dalam media penyalur data
ranah konkret danranah 4.2. Menyajikan jenis-jenis teknologi
abstrak terkaitdengan jaringan nirkabel
pengembangan dariyang 4.3. Menyajikan karakteristik perangkat
dipelajarinya disekolah jaringan nirkabel
secaramandiri, dan 4.4. Menyajikan hasil analisis perancangan
jaringan nirkabel
mampumelaksanakan
4.5. Menyajikan hasil pemasangan
tugasspesifik di
perangkat jaringan nirkabel
bawahpengawasanlangsung. 4.6. Menyajikan hasil konfigurasi perangkat
jaringan nirkabel
4.7. Menyajikan hasil pengujiansistem
keamanan jaringan nirkabel
4.8. Menyajikan hasil konfigurasi sistem
distribusi nirkabel
4.9. Menyajikan hasil perawatan dan
perbaikan jaringan nirkabel

Anda mungkin juga menyukai