Anda di halaman 1dari 4

RINGKASAN HASIL WORKSHOP

PENYUSUNAN PROPOSAL PENELITIAN dan PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

Artos Hotel, 02 Mei 2019

Evaluasi Administrasi dan usulan proposal pengabdian kepada masyarakat th. Anggaran 2020

Dengan persyaratan sebagai berikut :

1. Tim pengusul memiliki kompetensi multidisiplin sesuai dengan yang diusulkan, minimal dua
kompetensi atau permasalahan.

2. Ketua pengusul mendapatkan pendanaan PKM kurang dari 3x.

3. Mitra sasaran sesuai dengan ketentuan (Kriteria Multi sasaran), Jarak lokasi dengan mitra
dan jumlah bidang masalah.

4. Melampirkan dokumen pernyataan mitra sasaran.

5. Penulisan usulan sesuai buku panduan penelitian terbaru.

Pedoman penyusunan proposal penelitian menggunakan outline buku pedoman edisi XII dan
pengelolaan penelitian serta teknik penyusunan proposal penelitian.

1. Membuat proposal penelitian berasal dari fenomena terkini yang diangkat dari masyarakat.

2. Dalam pengembangan penelitian harus memiliki pembaharuan, jika sama dengan yang dimiliki
oleh orang lain, maka hal itu menjadi tidak berarti.

Kelemahan dalam penyusunan proposal penelitian antara lain:

- Tidak menunjukkan adanya pembaharuan terhadap tujuan penyelesaian masalah.

- Tidak konsen dalam satu bidang penelitian, dalam artian antara judul dengan
pembahasan berseberangan bahkan tidak terkait sama sekali dengan fokus penelitian.

Trik penyusunan Proposal Penelitian :

 Menggunakan Buku Panduan XII.

 Memberikan persepsi yang sama terhadap penelitian yang ditawarkan kepada reviewer.

 Memuat tujuan dari skim penelitian yang dipilih.

 Mempunyai mekanisme evaluasi komponen dan bobot penilaian.

 Monitoring dan evaluasi.


Sistem

 Rensta penelitian wajib di upload di sister.

 Ada penugasan-dari klaster perguruan tinggi.

Ketua pengusul dosen memiliki NIDN atau NIDK

 Pengusulan melalui Siblitabmas dan mendapatkanpersetujuan LP/LPPM

 Dosen yang memiliki h-index kurang lebih dari 2 untuk bidang sosial-humaniora

 Bisa mengajukan diri sebagai ketua sebanyak 2 kali dan menjadi anggota sebanyak 2 kali.

 Dan h-index kurang lebih 3 untuk bidang sain-teknologi dapat mengusulkan empat usulan

 Kewajiban mencantumkan Bidang Fokus penelitian.

 Penelitian bisa Sosial-Humaniora-seni Budaya-Pendidikan dll

Klaster perguruan Tinggi

Penelitian Dasar

 Menghasilkan prinsip dasar dan teknologi formulasi konsep dan/atau aplikasi teknologi,
sehingga pembuktian konsep

Luaran

 Luaran wajib boleh memilih

 Minimal jurnal internasional

 Luaran Tambahan

Judul

 Mengetahui pengaruh, kajian, komparatif.

 Ringkasan

Tujuan :

Metode : 3 tujuan dengan metode ada 3 langkah

Hasil : luaran cerita pada prosiding H index

Pendahuluan

 Co/ mengusulkan metode penyembuhan metode kangker dengan pijat kejut

 Cerita orang telah melakukan penelitian dahulu. Ada strum, ada.. jurnal, buku, google, dll
 Tetapi, kemudian ....hindari banyak kata tersebut

JURNAL

 Jurnal sesuai dengan ilmu/topik yang diangkat

 Jurnal bisa kolaborasi Dosen kualifikasi menunjang untuk topik dari perguruan lain

SIBLITABMAS

 ROAD MAP Penelitian bisa menggunakan JPEG atau lebih baik menggunakan PNG lebih kecil

 Penelitian bagian yang tidak terpisah pada penelitian nasional dan internasional

 Menuliskan pernyataan masalah harus obyektif

 Ukuran Keberhasilan Menjelaskan fenomena masalah untuk mengambil keputusan


pemerintah

Metode penelitian :

 Bagaimana menjelaskan Cerita tujuan tercapai

 Tahapan, Luaran terukur setiap tahapan

 Pembagian tugas dengan anggota dijelaskan

Anggaran

 Perhatikan pajak

 Metode survei online tapi ada anggaran olah data

Pendahuluan

 Hantarkan pembaca untuk mengantarkan kepada hasil penelitian kita kepada persetujuan
penelitian

 Langsungkan kepada rumusan masalah saja (ringkasan)

 Buat sebuah pernyataan kontrak, namun demikian

 Memberikan solusi atau gagasan konsep penelitian, bahwa konsep ini baru

Judul

 Analisis, Investigasi

 Sinkronisasi data ke sinta

 Siblitabmas KI ke Sinta tidak kebaca sinta, maka manual satu-satu

EVALUASI DARI PROPOSAL


 Lokasi ditentukan di metode saja

 Ringkasan tidak sama dengan pendahuluan

 Luaran terapan : HKI paten/paten sederhana/merek dagang

 Tujuannya dan daftar pustaka tidak nyambung

 Jadwal 1 tahun (10 bulan) saja

 Hilangkan kata mendiskripsikan, mengetahui – hindari

 Rodmap : kaitannya dengan peneliti dan anggota

Anda mungkin juga menyukai