Anda di halaman 1dari 2

PELAKSANAAN PONEK

No. Dokumen No. Revisi No. Halaman


1/2
RSUD BANDA
Tanggal Terbit Ditetapkan
Direktur RSUD Banda

SPO

La Ahmadi Bin Abdul Rahman


NIP. 19740402 199503 1 002
Merupakan suatu kegiatan untuk menelusuri sebab kesakitan dan

PENGERTIAN kematian ibu dan perinatal dengan maksud mencegah kesakitan dan
kematian yang akan dating.
1. Tujuan Umum:
Meningkatkan mutu pelayanan KIA di seluruh wilayah dalam
rangka penurunan angka kematian ibu dan perinatal.
2. Tujuan Khusus:

TUJUAN a. Menerapkan pembahasan analitik mengenai khasus kebidanan


dan perinatal secara teratur dan berkesinambungan.
b. Menentukan intervensi dan pembinasaan untuk masing-
masing pihak yang diperlukan untuk mengatasi masalah-
masalah yang ditentukan dalam khasus.
1. KMK RI No. 1051/MENKES/SK/XI/2008 tentang Pedoman
Pelayanan Obstetri Neonatal Emergensi Komprehensif (PONEK)
KEBIJAKAN
2. SK Direktur RSUD Banda Nomor : 445/ /PND/RSUD-
BN/I/2019 tentang Pemberlakuan Panduan PONEK 24 jam.
A. Persiapan Bahan dan Alat
Materi khasus kematian maternal perinatal
B. Langkah-langkah prosedur
1. Persiapan
a. Penelusuran khasus dan melengkapi data yang dilaporkan
rumah sakit.
b. Menentukan penyebab masalah kematian/kesakitan :
PROSEDUR
 Faktor kondisi dan kesehatan bayi
 Factor social dan lingkungan
 Factor pelayanan kesehatan
 Pengisian format analisa penyebab kematian/kesakitan
 Menentukan rencana tindak lanjut masalah
PELAKSANAAN PONEK

No. Dokumen No. Revisi No. Halaman


2/2
RSUD BANDA
 Menentukan lokasi audit perinatal
 Menentukan bentuk dan materi pengkayaan
 Menentukan narasumber
 Menyiapkan format yang akan dipakai
 Menyiapkan dan mengirim undangan
2. Pelaksanaan
 Langkah pertama : Dinas Kesehatan kabupaten/kota
memilih rumah sakit rawat inap yang ada di wilayahnya
untuk dikembangkan menjadi rumah sakit mampu PONEK.
 Langkah kedua : Memperhitungkan jumlah pasien yang
akan dilayani
 Langkah ketiga : Mempersiapkan kebutuhan sumber daya
kesehatan yang dibutuhkan untuk penyelenggaraan
PROSEDUR
PONEK
 Langkah keempat : Mempersiapkan bangunan fasilitas
pelayanan rawat jalan dan rawat inap di rumah sakit
mampu PONEK dan kelengkapan sarana dan prasarananya.
 Langkah kelima : Mempersiapkan peralatan untuk
penyelenggaraan PONEK
 Langkah keenam : Mempersiapkan obat dan bahan habis
pakai.
 Langkah ketujuh : Penataan Area Lingkungan
 Langkah kedelapan : Mempersiapkan sarana pendukung
pelayanan PONEK.
 Langkah kesembilan : Memfungsikan PONEK di rumah
sakit dan upaya pemantapan.
1. Ruang UGD
2. Kamar Operasi
UNIT TERKAIT
3. Kamar Bersalin
4. Ruang Neonatal

Anda mungkin juga menyukai