Anda di halaman 1dari 8

PROPOSAL TUGAS AKHIR TERAPAN

Disusun oleh :

Ilham Adi Rachmansyah 10111500000026


Ria Arifani 10111500000034

PROGRAM STUDI DIPLOMA III TEKNIK SIPIL


DEPARTEMEN TEKNIK INFRASTRUKTUR SIPIL
FAKULTAS VOKASI
INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA
2018
PROPOSAL DATA TUGAS AKHIR TERAPAN
PROGRAM STUDI DIPLOMA TIGA TKNIK SIPIL
DEPARTEMEN TEKNIK INFRASTRUKTUR SIPIL

PROPOSAL DATA PROYEK PEMBANGUNAN JALAN LINGKAR LUAR


TIMUR (JLLT) STA 13+000 s.d STA 16+000 KOTA SURABAYA PROVINSI
JAWA TIMUR BERKAITAN DENGAN TUGAS AKHIR TERAPAN
DINAS BADAN KESATUAN BANGSA, POLITIK, DAN PERLINDUNGAN
MASYARAKAT

PENDAHULUAN
Dalam rangka peningkatan kualitas lulusan ITS maka Departemen Infrastruktur Sipil

Fakultas Vokasi Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya bermaksud mengadakan

Tugas Akhir Terapan sesuai dengan standar kurikulum yang ditetapkan.

Program ini merupakan amanah dari kurikulum yang berorientasi pada kompetensi

lulusan. Pengalaman yang diperoleh dari program ini sungguh sangat bermanfaat sebagai

umpan balik bagi kami untuk proses penyempurnaan proses belajar-mengajar dan untuk

mengidentifikasi kebutuhan dunia kerja yang akan menyerap lulusan Departemen

Infrastruktur Sipil Fakultas Vokasi Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya. Selain itu

mahasiswa juga mendapatkan pengalaman kerja yang sangat bermanfaat untuk

mempersiapkan diri setelah mereka lulus nanti.

Diharapkan juga dari program ini akan tercipta hubungan yang lebih baik (link and

match) antara dunia pendidikan dan dunia kerja, yang sangat mungkin diharapkan sebagai

pembuka jalan untuk kerjasama-kerjasama yang lainnya.

DEPARTEMEN TEKNIK INFRASTRUKTUR SIPIL


FAKULTAS VOKASI
INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER 2
PROPOSAL DATA TUGAS AKHIR TERAPAN
PROGRAM STUDI DIPLOMA TIGA TKNIK SIPIL
DEPARTEMEN TEKNIK INFRASTRUKTUR SIPIL

I. LATAR BELAKANG
Tugas Akhir Terapan merupakan salah satu kurikulum wajib yang harus
ditempuh oleh mahasiswa Departemen Infrastruktur Sipil Fakultas Vokasi Institut
Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya. Selain itu kegiatan tersebut diharapkan dapat
menambah pengetahuan tentang hal - hal yang terjadi di dunia industri.
Pemahaman tentang permasalahan di dunia industri akan banyak diharapkan
dapat menunjang pengetahuan secara teoritis yang didapat dari materi perkuliahan,
sehingga mahasiswa dapat menjadi salah satu sumber daya manusia yang siap
menghadapi tantangan era globalisasi.
Dengan syarat kelulusan yang ditetapkan, mata kuliah Tugas Akhir Terapan
telah menjadi salah satu pendorong utama bagi tiap-tiap mahasiswa untuk mengenal
kondisi di lapangan kerja dan untuk melihat keselarasan antara ilmu pengetahuan yang
diperoleh dibangku kuliah dengan aplikasi praktis di dunia kerja.
II. DASAR PEMIKIRAN
1. Tujuan Pendidikan Nasional, yaitu untuk meningkatkan kualitas manusia
Indonesia yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berbudi
pekerti luhur, berkepribadian, mandiri, maju, tangguh, cerdas, kreatif, terampil,
berdisiplin, beretos kerja, profesional, bertanggung jawab, produktif, serta sehat
jasmani dan rohani.
2. Tri Dharma Perguruan Tinggi, yaitu : pendidikan, penelitian, dan pengabdian
masyarakat.
3. Tujuan pendidikan ITS Surabaya, yaitu : kepemimpinan, keahlian, berpikir ilmiah,
dan sikap hidup bermasyarakat.
4. Program ITS, yang salah satunya yaitu meningkatkan kerja sama dengan industri
dan masyarakat dengan tujuan untuk meningkatkan relevansi terhadap mutu
pendidikan dan penelitian.
5. Syarat kelulusan mata kuliah kerja praktek di Departemen Infrastruktur Sipil
Fakultas Vokasi Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya
6. Diperlukan keselarasan antara sistem pendidikan tinggi dan dunia kerja.
7. Diperlukan sarana untuk mengimplementasikan ilmu-ilmu yang diperoleh
dibangku kuliah pada dunia kerja.

DEPARTEMEN TEKNIK INFRASTRUKTUR SIPIL


FAKULTAS VOKASI
INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER 3
PROPOSAL DATA TUGAS AKHIR TERAPAN
PROGRAM STUDI DIPLOMA TIGA TKNIK SIPIL
DEPARTEMEN TEKNIK INFRASTRUKTUR SIPIL

III. TUJUAN DAN MANFAAT


Tujuan dan manfaat pelaksanaan Tugas Akhir Terapan :
1. Menyiapkan para mahasiswa agar mengenal dan memahami sendiri lingkungan
kerja yang sesungguhnya, agar lebih siap pakai setelah lulus nanti, baik dalam hal
teknis maupun perilaku budaya kerja dan tanggung jawabnya.
2. Dunia pendidikan dapat berperan serta membantu dalam karya-karya nyata di
dunia kerja.
3. Mendapatkan umpan balik dari dunia kerja untuk proses perbaikan sistem
pendidikan dan Departemen Infrastruktur Sipil Fakultas Vokasi Institut Teknologi
Sepuluh Nopember Surabaya
4. Membuka peluang kerjasama yangn lebih luas antara Departemen Infrastruktur
Sipil Fakultas Vokasi Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya dengan
dunia kerja.
IV. Umum
1. Terciptanya suatu hubungan yang sinergis, jelas dan terarah antara dunia
perguruan tinggi dan dunia kerja sebagai pengguna outputnya.
2. Meningkatkan kepedulian dan partisipasi dunia usaha dalam memberikan
kontribusinya pada sistem pendidikan nasional.
3. Membuka wawasan mahasiswa agar dapat mengetahui dan memahami aplikasi
ilmunya di dunia industri pada umumnya serta mampu menyerap dan berasosiasi
dengan dunia kerja secara utuh.
4. Mahasiswa dapat mengetahui dan memahami sistem kerja di dunia industri
sekaligus mampu mengadakan pendekatan masalah secara utuh.
5. Menumbuhkan dan menciptakan pola berpikir konstruktif yang lebih berwawasan
bagi mahasiswa.
V. Khusus
1. Untuk memenuhi beban satuan kredit semester (sks) yang harus ditempuh sebagai
persyaratan akademis di Departemen Infrastruktur Sipil Fakultas Vokasi Institut
Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya.
2. Mempelajari secara khusus tentang pekerjaan pelaksanaan pada bidang bangunan
transportasi.
3. Mengidentifikasi, menganalisis, dan memecahkan beberapa permasalahan yang
berkaitan dengan engineering khususnya mengenai hal – hal yang telah
disebutkan pada poin 2.

DEPARTEMEN TEKNIK INFRASTRUKTUR SIPIL


FAKULTAS VOKASI
INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER 4
PROPOSAL DATA TUGAS AKHIR TERAPAN
PROGRAM STUDI DIPLOMA TIGA TKNIK SIPIL
DEPARTEMEN TEKNIK INFRASTRUKTUR SIPIL

VI. BENTUK KEGIATAN


Mahasiswa peserta Tugas Akhir Terapan akan melaksanakan Tugas Akhir.
Terapan Mahasiswa akan dibimbing oleh dosen pembimbing sesuai dengan judul
Tugas Akhir Terapan yang diambil. Pada akhir masa penyusunan Tugas akhir, Terapan
mahasiswa akan melakukan sidang Tugas Akhir Terapan guna untuk menyampaikan
suatu solusi dari permasalahan yang dibahas.

VII. JUDUL TUGAS AKHIR TERAPAN


MODIFIKASI DESAIN JALAN LINGKAR LUAR TIMUR (JLLT) STA 13+000 s.d
STA 16+000 KOTA SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR DENGAN
MENGGUNAKAN PERKERASAN KAKU
VIII. PESERTA TUGAS AKHIR TERAPAN
1. Nama : Ilham Adi Rachmansyah
NRP : 10111500000026
2. Nama : Ria Arifani
NRP : 10111500000034
XI. PENUTUP
Demikianlah proposal ini kami susun, sebagai acuan dalam melaksanakan
kegiatan Tugas Akhir Terapan Besar harapan kami agar dapat diterima dan
melaksanakan kegiatan tugas akhir. Besar juga harapan kami akan bantuan segenap
direksi dan staff perusahaan demi kelancaran serta suksesnya kegiatan survey yang
kami laksanakan. Atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.

DEPARTEMEN TEKNIK INFRASTRUKTUR SIPIL


FAKULTAS VOKASI
INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER 5
PROPOSAL DATA TUGAS AKHIR TERAPAN
PROGRAM STUDI DIPLOMA TIGA TKNIK SIPIL
DEPARTEMEN TEKNIK INFRASTRUKTUR SIPIL

MODIFIKASI DESAIN JALAN LINGKAR LUAR TIMUR


(JLLT) STA 13+000 s.d STA 16+000 KOTA SURABAYA
PROVINSI JAWA TIMUR DENGAN MENGGUNAKAN
PERKERASAN KAKU

Surabaya, 20 Desember 2018

Pemohon

ILHAM ADI RACHMANSYAH RIA ARIFANI


NRP. 10111500000026 NRP. 10111500000034

Mengetahui,
Koordinator Tugas Akhir Terapan

Ir. Didik Harijanto, CES


NIP. 19590329 198811 1 001

DEPARTEMEN TEKNIK INFRASTRUKTUR SIPIL


FAKULTAS VOKASI
INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER 6
PROPOSAL DATA TUGAS AKHIR TERAPAN
PROGRAM STUDI DIPLOMA TIGA TKNIK SIPIL
DEPARTEMEN TEKNIK INFRASTRUKTUR SIPIL

LAMPIRAN
Alamat Institut / Jurusan Pengaju Proposal :
Departemen Teknik Infrastruktur Sipil
Program Diploma Tiga Teknik Sipil
Fakultas Vokasi
Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya
Kampus ITS Manyar Jalan Menur 127, Surabaya
Telp. (031) 5947637
Fax. (031) 5938025

DEPARTEMEN TEKNIK INFRASTRUKTUR SIPIL


FAKULTAS VOKASI
INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER 7
PROPOSAL DATA TUGAS AKHIR TERAPAN
PROGRAM STUDI DIPLOMA TIGA TKNIK SIPIL
DEPARTEMEN TEKNIK INFRASTRUKTUR SIPIL

LAMPIRAN
Alamat Peserta Pengaju Proposal :
1. Ilham Adi Rachmansyah
Jalan Kesatrian Tenes Nomor 20 Surabaya

HP 08383856583098

Email : ilhamar21@gmail.com
2. Ria Arifani
Jatipelem Nomor 30 RT/RW 003/001 Diwek Jombang

HP 081252480268

Email : ria_arifani29@yahoo.com

DEPARTEMEN TEKNIK INFRASTRUKTUR SIPIL


FAKULTAS VOKASI
INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER 8

Anda mungkin juga menyukai