Anda di halaman 1dari 25

PROGRAM KERJA

KESISWAAN SMA NEGERI I KOTA MOJOKERTO


TAHUN PELAJARAN 2014 - 2015

A. LATAR BELAKANG
Kesiswaan adalah bagian integral dari organisasi sekolah, sangatlah perlu
untuk disusun sebuah rencana kerja yang terintegrasi dengan Rencana
Pengembangan Sekolah ( RPS ). Rencana Pengembangan Sekolah bidang
Kesiswaan , diharapkan dapat bersinergi dengan rencana pengembangan
sekolah bidang lainnya. Untuk itu SMA Negeri I Kota Mojokerto, rencana
pembinaan kesiswaan dilakukan secara terus menerus dan berkesinambungan
yang bertujuan untuk menyalurkan bakat dan minat seluruh potensi peserta
didik dalam mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi ( IPTEK ),
keterampilan, sikap, perilaku, kepribadian dan kreatifitas peserta didik.
Peserta didik tingkat SMA , merupakan bagian dari generasi muda
yang perlu diarahkan untuk mempersiapkan kader penerus perjuangan bangsa
dan pembangunan nasional dengan memberikan bekal
keterampilan,kepemimpinan, kesegaran jasmani, daya kreasi, patriotisme,
idealisme, kepribadian dan budi pekerti luhur. Dengan demikian akan tercetak
generasi muda yang unggul dan tangguh dalam menghadapi era globalisasi
yang penuh tantangan ini. Rencana kerja kesiswaan SMA Negeri I kota
Mojokerto, bersifat lebih komprehensif dan akomodatif mengingat
beragamnya peserta didik baik ditinjau dari sosial ekonominya maupun tempat
tinggalnya.

B. DASAR HUKUM
1. Undang-undang Republik Indonesia nomor 20 tahun 2003 tentang Sistem
pendidikan Nasional
2. Peraturan Pemerintah No.19 Tahun 2005 tentang Standart Nasional
Pendidikan
3. Keputusan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor
125/N/2002 tentang kalender Pendidikan dan jumlah jam belajar di sekolah
4. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor 34
tahun 2006 tentang Pembinaan prestasi peserta didik yang memiliki potensi
kecerdasan dan/ atau bakat istimewa
5. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia No. 19 Tahun
2007 tentang Standart Pengelolaan Pendidikan
6. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia No. 39 Tahun
2008 tentang Pembinaan Kesiswaan.
7. Rencana Pengembangan Sekolah ( RPS ) SMA Negeri I Kota Mojokerto
Tahun Pelajaran 2013- 2014
C. TUJUAN
Tujuan penyusunan Rencana Program Kegiatan Kesiswaan adalah :
1. Melengkapi Agenda Rencana Pengembangan Sekolah
2. Dapat lebih memperjelas hasil yang diharapkan melalui
pelaksanaan program kesiswaan
3. Dapat dijadikan pedoman untuk pembinaan kegiatan OSIS
D. SASARAN
Sasaran kegiatan pada umumnya adalah warga SMA Negeri I Kota
Mojokerto dan lingkunganya. Sasaran Khusus adalah peserta didik yang
dimotori oleh OSIS.

E. VISI dan MISI


VISI : Meningkatnya mutu layanan dan prestasi siswa
( Akademik maupun non Akademik )

MISI : 1. Tertib Administrasi ( Program kerja, Laporan Kegiatan


Daftar Hadir, Dokumentasi ).
2. Intens dalam kegiatan
STRUKTUR ORGANISASI BIDANG KESISWAAN
SMAN I MOJOKERTO TAHUN PELAJARAN 2014 / 2015

No. Jabatan Nama Pejabat Jenis Tugas

1. Kepala Sekolah Suhariyono, S.Pd Ketua Pembina Kesiswaan

2. Waka Kesiswaan Sugiani, S.Pd Wakil Ketua Pembina Kesiswaan

3. Staf : Pelaksana Harian


Staf I Drs. Suwantah, S.Pd 1. Mengawal Sekbid 1,2,3,4,5
2. Mengawal Keg. Upacara
3. Mengawal Keg. Tatib
4. Mengawal Keg. Sholat Dhuhur berjamaah
6. Mengawal Keg. Jumat Bersih
Staf II Kutmawati, SE, S.Pd 1. Bid. Administrasi
2. Mengawal Sekbid 6, 7,8, 9,10
3. Mengawal kegiatan Mading & majalah
sekolah
4. Mengawal Pemilahan Sampah 3 R&
Produksi Kompos
5. Mengawal Kegiatan Ektra
6. Mengawal Pengerahan Siswa
4. Pembina Sekbid a. Misti, S.Pd 1. Pembina Sekbid 1 dan 2
2. Menangani kegiatan Ketertiban
3. Menangani Sholat Dhuhur Berjamah
4. Membantu pelaksanaan Upacara Rutin

b. Drs. Djoko Bagio P. 1. Pembina Sekbid 3 dan 4


2. Menangani latihan & pelaksanaan Upacara
3. Piket Ketertiban
c. Drs. Suwarno 1. Pembina Sekbid 5 dan 8
2. Menangani Kegiatan Jumat Bersih
3. Piket Tatib
4. Membantu pelaksanaan Upacara Rutin

d. Slamet Mahmudi, S.Pd 1. Pembina Sekbid 6 dan 7


2. Menangani keg. Pemilahan Sampah 3 R,
Produksi Kompos
3. Piket Tatib
4. Membantu pelaksanaan Upacara Rutin

e. Adri Nirmala, S.Pd 1. Pembina Sekbid 9 dan 10


2. Menangani Mading dan Majalah sekolah
3. Piket Tatib
4. Membantu pelaksanan Upacara Rutin

5. Kordinator a. Dra. Sumijati Koordinator Ekstra , UKS

b.Dra. Hj. Suprapti Koordinator O2 SN

c.Titik Maslikah, S.Pdi Koordinator Bestpractis

DISKRIPSI TUGAS :

No. Jabatan Jenis Tugas Diskripsi Tugas

1. Kepala Sekolah a. Melakukan pembinaan terhadap


pelaksanaan tugas kesiswaan
b. Mengevaluasi kinerja waka, Staf
Pembina Sekbid dan Koordinator
2. Waka kesiswaan a. Menyusun Program Kerja Struktur Organisasi
kesiswaan dan OSIS Diskripsi tugas Rencana kegiatan
b. Mengadakan rapat koordinasi Jadual
Staf, Pembina Sekbid, Notulen, Daftar hadir
Koordinator, pengurus OSIS
c. Melakukan monitoring kegiatan Rekap laporan kegiatan
dan membuat laporan Bukti fisik
3.a Staf 1 : 1. Mengawal Sekbid 1,2,3,4,5 * Proposal & laporan kegiatan
Drs. H. Suwantah 2. Mengawal Keg. Upacara * Mengkoordinasikan Jadual &
3. Mengawal Keg. Tatib latihan
* Penyusunan program,Sosialisasi ke
4. Mengawal Keg. Sholat Dhuhur kelas, jadual piket, penanganan
berjamaah kasus
5. Mengawal Keg. Jumat Bersih * Mengkoordinir jadual & laporan
tiap
Semester
* Penyusunan program, sosialisasi,
laporan kegiatan.
b. Staf II : 1. Bid. Administrasi & Keuangan * Pengarsipan surat masuk, keluar,
Kutmawati, SE, daftar prestasi & Pembukuan
S.Pd 2. Mengawal Sekbid 6, 7,8, 9,10 * Proposal & laporan kegiatan
3. Mengawal kegiatan Mading & * Jadual & pengarsipan
majalah sekolah
4. Mengawal Pemilahan Sampah 3R * Pergantian pengurus kader, rencana
& Produksi Kompos kegiatan, piket bank sampah, &
Produksi Kompos
5. Mengawal Kegiatan Ektra * Mengkoordinasikan pelatih,
memantau pelaksanaan kegiatan
6. Mengawal Pengerahan Siswa * Pemilihan peserta, surat tugas &
Pendampingan
4.a Misti, S.Pd 1. Pembina Sekbid 1 dan 2 * Membina pelaksanaan kegiatan
2. Menangani kegiatan Ketertiban * Daftar hadir piket, rekap
pelanggaran, rekom tindak lanjut
3. Piket Tatib * Sesuai jadual
4. Membantu pelaksanaan upacara * Pengerahan siswa & menjaga
Rutin ketertiban
b. Drs. Djoko Bagio 1. Pembina Sekbid 3 dan 4 * Membina pelaksanaan kegiatan
2. Menangani latihan & pelaksanaan * Mengkoordinir latihan dan
Upacara pelaksanaan upacara
3. Piket Ketertiban * Sesuai dengan jadual
c. Drs. Suwarno 1. Pembina Sekbid 5 dan 8 * Membina pelaksanaan kegiatan
2. Menangani Sholat Dhuhur * Mengkoordinir pelaksanaan Sholat
Berjamah
3. Piket Tatib * Sesuai dengan jadual
4. Membantu pelaksanaan upacara * Pengerahan siswa & menjaga
Rutin ketertiban

d. Slamet Mahmudi, 1. Pembina Sekbid 6 dan 7 * Membina pelaksanaan kegiatan


S.Pd 2. Menangani keg. Pemilahan * Mengkoordinir penyetoran sampah
Sampah 3 R
3. Piket Tatib * Sesuai dengan jadual
4. Membantu pelaksanaan upacara * Pengerahan siswa & menjaga
Rutin Ketertiban

e. Adri Nirmala , S.Pd 1. Pembina Sekbid 9 dan 10 * Membina pelaksanaan kegiatan


2. Menangani Mading dan majalah * Mengkoordinir ,pengumpulan
Sekolah materi,konsep majalah sekolah,
pemasangan mading, pegarsipan
3. Piket Tatib * Sesuai dengan jadual
4. Membantu pelaksanaan upacara * Pengerahan siswa & menjaga
Rutin ketertiban
5.a Kordinator Ekstra a. Mengkoordinir pelaksanaan Program Kerja
semua Angket Pilihan kegiatan ekstra
kegiatan ektra Rekap Jadual latian
* Kegiatan awal Jurnal latihan
Daftar hadir pelatih /peserta
* Pelaksanaan ( rutin ) Rekap kehadiran
Laporan Hasil
Rekap Nilai
* Akhir
Koordinator UKS Mengkoordinir pelayanan UKS Program kerja
Daftar hadir Petugas dan Pasen
Rekap penggunaan obat
Laporan
b. Koordinator Mengkoordinir pelaksanaan O2SN Program
O2 SN Jadual latihan
Daftar Hadir Peserta
Laporan
c. Koordinator Best 1.Mengkoordinar doa sebelum dan Jadual
practis sesudah pelajaran Daftar Hadir Siswa
2.Mengkoordinir pelaksanaan Laporan kegiatan
Sholat
Dhuhur Berjamaah
3. Piket Tatib

PEMBINA EKSTRA
NO. KEGIATAN EKTRA NAMA PETUGAS KETERANGAN
1. Pramuka 1. Tjatur Istijorini , S.Pd Sabtu
2. Drs. Tata Iriyanto 12.30 - selesai
3. Slamed Mahmudi, S.Pd
4. Sulistiyowadi
5. Siyono
6. Imam F.
2. Sepak bola 1. Yuda , S.Pd Sabtu, 15.00 - Selesai
3. Bola Voly 1. Drs. Djoko Bagio, S.Pd Senin, Sabtu, 15.00 - Selesai
2. Santoso
4. Basket 1. Hartono Jumat, 15.30 - Selesai
5. Pecinta Alam 1. Irwan Jumat, 15.30 – Selesai
6. Pencak Silat 1. Agus S. Jumat, 13.30 – Selesai
7. KIR & Remaja Peduli 1. Dra Indah Rusminarni Kamis, 13.30 - Selesai
Lingkungan 2. Pristyo Djoko U., S.Pd
8. PMR / UKS 1. Rini S. Senin, 13.30 - Selesai
2. Sulistiyowadi
9. SKI 1. Rochmad, S.PdI Selasa, 13.30 – Selesai

10. BTA 1. Titik Maslikah, S.Pd Senin ,Sabtu,13.00 – Selesai


11. Bulu Tangkis 1. Drs. Moch. Minin Kamis, 15.00 - Selesai
2. Drs. Tata Iriyanto
12. EEC 1. Adri Nirmala, S.Pd Jumat, 13.00 - Selesai
2. Erik Efendi, S.Pd
13. Jurnalistik 1.Nona Septiani, S.Pd Selasa, 14.00 – Selesai
14. Musikalisasi Puisi 1. Drs. Hanibal Rabu, jumat,14.00 – Selesai
15. Moderns Dence 1. Yogi Pratama Sabtu, 15.00 –Selesai
16. Teater 1. Drs. Hanibal Sabtu,13.00- selesai

AGENDA KEGIATAN SEMESTER I :

No. Jenis Kegiatan Waktu Keterangan


1. Kegiatan PPDB 30 Juni – 3 Juli 2014 Panitia
2. Kegiatan MOPDB 14 – 16 Juni 2014 Panitia
3. Kegiatan Pondok Romadhon 17 – 19 Juni 2014 Panitia
4. Penyusunan Program Kerja 17 Juli 2014 Waka ,Staf
5. Rapat koordinasi Staf , pembina Sekbid, 5 Agustus 2014 Ka Sek.,Waka ,Staf,
Koordinator pemb. Sekbid, Koord.
6. Sosialisasi Petugas piket Ketertiban Agustus Minggu 2 Staf I, Pemb.Sekbid 1
7. Sosialisasi kegiatan Sholat Dhuhur , doa Agustus Minggu 2 Staf I, Pemb.Sekbid 1,
memulai dan mengakhiri pelajaran Koordinator Best
Practice
8. Sosialisasi kegiatan Jumat bersih Agustus Minggu ke 2 Staf I, Pemb.Sekbid 5
9. Pentas Seni 12 Agustus 2014 Panitia
10. Pemilihan pengurus OSIS & MPK Agustus Minggu ke 3 Pem. Sekbid, OSIS
periode 2014 - 2015
11. Pergantian pengurus Kader Lingk , AgustusMinggu ke 3 Staf II, Pemb.Sekbid 6
Koordinasi kegiatan Bank Sampah dan
Produksi kompos.
12. Persami / Penerimaan Tamu Ambalan Agustus Minggu ke 3 Panitia
13. LDKPD OSIS periode 2014 - 2015 Agustus Minggu ke 4 Panitia
14. Pelantikan Pengurus OSIS 2014 - 2015 September Minggu ke 1 Kepala Sekolah
15. Perpisahan Pengurus Osis 2013/2014 Sept. Minggu ke 2 Waka, Staf, Pem.
Sekbid, OSIS
16. Kegiatan Idul Adha Oktober Minggu 2 Panitia
17. HUT SMANSA Oktober Minggu ke 3 Panitia
18. Klas Meeting Desember Minggu ke 2 Panitia

Mojokerto, 17 Juli 2014


Kepala UPT SMAN I Mojokerto Waka
Kesiswaan

SUHARIYONO, S.Pd SUGIANI,


S.Pd
NIP. 19600905 198703 1 008 NIP.
19660314 200501 2 005

AGENDA KEGIATAN SEMESTER II :


No. Jenis Kegiatan Pelaksanaan Keterangan
1. Penyusunan Program Kerja 28 Januari 2015
2. Rapat kordinasi Staf dan koordinator 3 Peb. 2015
3. Pengadaan format pendukung 29- 30 Jan 2015
4. Rapat Koordinasi dan evaluasi pengurus Osis 4 Peb. 2015
5. Sosialisasi Petugas piket Ketertiban 3 Peb. 2015
6. Sosialisasi kegiatan Sholat Dhuhur 3 Peb. 2015
berjamaah, doa memulai dan mengakhiri
pelajaran
7. Sosialisasi kegiatan Jumat bersih 7 Peb. 2015
8. Koordinasi petugas komposter dan 3 R 6 Peb. 2015
9. Klas Meeting 16 - 20 Juni 2015
10. Perpisahan kelas III 3 Mei 2015
11. Peringatan Isro’ Mi,roj 28 Mei. 2015
12. Evaluasi Kinerja OSIS Akhir Juni 2015

Mojokerto, 17 Januari 2015


Kepala UPT SMAN I Mojokerto Waka
Kesiswaan

SUHARIYONO, S.Pd SUGIANI,


S.Pd
NIP. 19600905 198703 1 008 NIP.
19660314 200501 2 005
1. RENCANA KEGIATAN KESISWAAN DAN SUMBER DANA

No Jenis kegiatan Sasaran Tujuan Uraian keg

1 Penyusunan Program OSIS Tersusunnya program kerja 1. Mengevaluasi p


program ( merevisi tahun 2012/201
rencana kerja 2. Menyusun prog
Kesiswaan 1 tahun tahun 2013/201
meliputi 10 seksi
bidang )
2 Penerimaan Peserta Calon Peserta Didik PPDB berjalan lancar dengan 1. Sosialisasi PPD
Didik Baru (PPDB) Baru (CPDB) input lebih baik 2. Pelaksanaan PP
3. Penerimaan PPD
4. Penjurusan PDB
3 Masa Orientasi Peserta didik Kelas X Peserta didik baru dapat 1. Pra MOPDB
Peserta Didik Baru beradaptasi dengan Lingkungan 2. MOPDB
sekolah, warga sekolah, 3. Placemen Test
kurikulum baru,,mengenal hak,
kewajiban, tata tertib, mampu
berprilaku positif dengan kesan
positif dan menyenangkan.
4. Pegadaa Foto Peserta didik Kelas X Kelengkapan Administrasi Siswa 1. Kegiatan Foto K
& Kartu Pelajar 2. Pengadaan Kart

5. Koperasi Siswa Kegiatan layanan 1. Tersedianya semua kebutuhan 1. Pengadaan sera


siswa secara representatif. 2. Penjualan atribu
2. Peningkatan pendapatan 3. Penjualan peral
lengkap
4. Penjualan kerud
5. Unit Foto Copy
6. Unit Rental & P
3. Layanan praktik wira usaha 7. Penjualan Snek
Ruangan 8. Piket siswa kela
4. Tersedianya Ruang Kopsis
Admin yang 9. Penataan gedun
representatif
5. Penertiban laporan keuangan 10. Laporan rutin
6. Pemilihan pengurus Peserta didik klas X Terbentuknya pengurus OSIS dan 1. Pemilihan peng
MPK dan Ketua dan XI MPK yang Solit dari
dan wakil ketua masing-masing
OSIS klas
2. Pemilihan Ketu
ketua
OSIS oleh peng
yang dipandu o
Sekbid dan Wa
Kesiswaan
7. Kegiatan OSIS Pengurus OSIS Tersusunnya program kegiatan 10 seksi bidang pr
Pengurus MPK dan Rencana Anggaran OSIS 1. Seksi Keimanan
Ketaqwaan
terhadap Tuhan
Esa
2. Seksi Budi Peke
Aklaq
Mulia
3. Seksi kepribadi
wawasan
kebangsaan dan
4. Seksi prestasi a
seni dan
olahraga
5. Seksi Demokras
pendidikan
politk, dan ling
hidup
6. Seksi kreatifitas
dan
kewirausahaan
7. Seksi kualitas
jasmani. Kesehata
dan gizi
8. Seksi sastra dan
9. Seksi teknologi
dan
komunikasi
10. Seksi komunik
bahasa
inggris
8. Kegiatan Peserta didik klas X 1. Mengembangkan potensi Pengembangan dir
pengembangan diri dan XI Non Akademik siswa . kegiatan ekstra ku
/ Ekstra Kurikuler 2. Memperoleh kejuaraan Tk. meliputi :
Kota, Propinsi, Nasional 1. Pramuka
2. Basket
3. Bola Volle
4. Bulu Tang
5. Sepak Bola
6. Pencak Sil
7. Dens Mod
8. Pecinta Al
9. SKI
10. BTA
11. Jurnalistik
12. Palang Me
13. EEC
14. KIR
15. Teater
9. Kegiatan Peserta didik klas X 1. Mengembangkan potensi Peningkatan Mutu
Peningkatan Mutu dan XI Akademik siswa . dilakukan dengan
Akademik 2. Memperoleh kejuaraan mempersiapkan pe
Tk. Kota, Propinsi, pada kegiatan :
Nasional 1. Olimpiade S
( OSN
2. Karya Ilmia
KIR )
10. Kegiatan Peserta didik Kelas 1. Mengembangkan Peningkatan Mutu
peningkatkan mutu X,XI,XII bakat,kreaatifitas Akademik melalui
non akademik siswa 1. Mengikuti keju
2. Memperoleh kejuaraan Olaraga :
Tk. Kota, Propinsi, Nasional POPDA, PORSE
Cola CUP
POLRESTA CU
SMANSA,
DBL,SMANSA
2. Mengikuti lomb
Seni :
a. lomba padua
tingkat II
dan Tingkat
b. lomba Band
Se-Mojokert
sekitarnya
c. lomba meny
se-
mojokerto d
d. FL2SN
11. Rapat Koordinasi Pembina 1. Koordinasi program 1. Paparan kegiata
sekbid,ektra,olimpiade, 2. Tersusunnya program kerja selama
kopsis masing satu tahun.
masing pembina. 2. Penjelasan Disk
3. Penertiban Administrasi 3. Penjelasan Adm
12. Publikasi kegiatan Mading Mendokumentasikan dan 1. Pengisian madin
Kesiswaan Buletin mempublikasikan kegiatan ke berbagai
Web Site dalam dan keluar lingkungan rubrik.
sekolah 2. Pembentukan T
3. Pembukaan Wib
Kesiswaan
13. Pemberian Reward Siswa yang berprestasi Memotivasi siswa untuk 1. Merekap
meningkatkan kejuaraan berprestasi
2. Memberi
penghargaan
3. Pemberia

14. Penelusuran Alumni Kelengkapan data alumni 1. Legalisir


tamatan 2. Reuni
3. Ekspo Ka

Mengetahui,
Mojokerto, 17 Juli 2014
Kepala UPT SMA Negeri I Kota
Mojokerto
Wakasek Kesiswaan

SUHARIYONO,
S.Pd
SUGIANI, S.Pd
NIP. 19600905 198703 1
008
NIP. 19660314 200501 2 005
SUPERVISI WAKASEK KESISWAAN

1. Nama Sekolah : SMAN I MOJOKERTO


2. Alamat : Jl. Irian Jaya No. 1
3. Kecamatan : Prajurit Kulon
4. Kota : Mojokerto
5. Hari / Tanggal : ..................... / .......................2015
No. KEGIATAN Ada Tidak Ket.
1. Penyusunan program ( merevisi rencana
kerja OSIS 1 tahun meliputi 10 seksi bidang )
2. Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB)
3. Masa Orientasi Peserta Didik Baru
4. Pegadaa Foto & Kartu Pelajar, Kalender, Album
Kenangan
5. Koperasi Siswa
6. Pemilihan pengurus MPK dan Ketua dan wakil ketua
OSIS
7. Kegiatan OSIS:
a. Pondok Romadhon
b. Jumat bersih
c. Persami Penerimaan Tamu Ambalan
d.Bank Sampah, Komposter
e. Kegiatan Idul Adha
f. HUT SMANSA
g. Klas Meeting
h. LDKPD
i. HUT RI
j. Maulid Nabi
k. Pelantikan pengurus Osis
l. Perpisahan kelas III
m. Peringatan Isro’ Mi,roj
n. Evaluasi Kinerja OSIS
o. Seminar Narkoba
p. Solat Duhur berjamaah
q. Piket Tatip
r. Pelantikan pengurus Osis
s. Evaluasi Kinerja Osis
t. Pemilihan Gus & Yuk
u. Pemilihan Duta Kesehatan
8. Kegiatan pengembangan diri / Ekstra Kurikuler
9 Kegiatan Peningkatan Mutu Akademik ( OSN )
10. Kegiatan peningkatkan mutu non akademik
11. Rapat Koordinasi ( Staf, Pembina Sekbid, PemEktra )
12. Publikasi kegiatan Kesiswaan ( Mading, Web Side )
13 Pemberian Reward
14. Penelusuran Tamatan

Kesimpulan :............................................................................................................
.......................
Saran :............................................................................................................
.......................
Mojokerto,
................... 2015
Waka Kesiswaan Kepala
Sekolah

SUGIANI,S.Pd SUHARIYON
O,S.Pd
Nip.19660314 200501 2 005 Nip.19600905
198703 1 008

PROGRAM KESISWAAN SEMESTER II 2014 – 2015

I. STRUKTUR ORGANISASI KESISWAAN SMAN I

No. Jabatan Nama Pejabat Jenis Tugas

1. Kepala Sekolah Suhariyono, S.Pd Ketua Pembina Kesiswaan

2. Waka Kesiswaan Sugiani, S.Pd Wakil Ketua Pembina Kesiswaan

3. Staf : Pelaksana Harian


a. Staf I Bid Administrasi
Pembina Sekbid 1 dan 2
b. Staf II Imam Faroid, S.Pd Koordinator Upacara dan Tatib
Pembina Sekbid 3 dan 5
6. Pembina Sekbid
a. Drs. Djoko Bagio P. Pembina Sekbid 4 dan 7

b. Drs. Suwarno Pembina Sekbid 6 dan 8

c. Adri Nirmala, S.Pd Pembina Sekbid 9 dan 10

4. a. Kordinator Dra. Sumijati Koordinator Ekstra ,


b. Ciptasari Vilasih, S.Pd UKS

c. Dra. Hj. Suprapti Koordinator O2 SN

d. Titik Maslikah, S.Pdi Koordinator Bestpractis

II. Diskripsi Tugas:

No. Jabatan Jenis Tugas Format yang perlu


disiapkan
1. Kepala Sekolah a. Melakukan pembinaan terhadap Jadual
pelaksanaan tugas kesiswaan Notulen,
Daftar Hadir
b. Mengevaluasi kinerja waka, Staf dan Catatan evaluasi
koordinator dan anggota.
2. Waka kesiswaan a. Menyusun Program Kerja Struktur Organisasi
Diskripsi tugas Rencana
kegiatan
b. Megadakan rapat koordinasi Staf, Jadual
koordinator, pengurus OSis Notulen, Daftar hadir
c. Membuat laporan Rekap laporan kegiatan
Bukti fisik
3.a Staf 1 : a. Administrasi Kesiswaan, Keuangan,
Drs. Suwantah Ketertiban
b. Kegiatan Lapangan
b. Pembina Sekbid 1 dan 2
Rutin : Piket 5 S, Mading SKI , Jadual petugas, daftar
Pemilahan sampah 3 R hadir, laporan
* Insidental: Peringatan Isrok Mi,roj,dll Proposal, laporan
b. Staf II : a. Koordinator Upacara Bendera Mengkoodinir latian &
Kutmawati, SE b. Koordinator Ketertiban PelaksanaanUpacara
b. Pembina Sekbid 3 dan 5
Rutin : Kegiatan Jumat bersih Proposal dan laporan
Insidental : Perkemahan,PA, lomba 7 K
Evaluasi Kinerja OSIS,
Majalah Sekolah
4. Drs. Djoko Bagio . Pembina Sekbid 4 dan 7
* Rutin : Melatih Upacara
* Insidental : Donor Darah, PMR ,PSN Proposal, laporan
wamantik Clasmiting, Turnamen
5. Drs. Suwarno Pembina Sekbid 6 dan 8
Rutin : Pembuatan Kompos Proposaldan laporan.
Insidental : Seminar Narkoba, jasa foto Proposal dan laporan
Copy, apresiasi sastra, perpisahan
kelas XII
7. Adri Nirmala , S.Pd Pembina Sekbid 9 dan 10
* Rutin : Madding dan Jurnalistik Program, laporan rutin
* Insidental : Lomba fotografi, English Proposal dan laporan
Competisian dan observation
8. Kordinator Ekstra a. Mengkoordinir semua kegiatan ektra
* Kegiatan awal Program Kerja
Rekap Jadual latian
* Pelaksanaan ( rutin ) Jurnal latihan
Daftar hadir pelatih
/peserta
Rekap kehadiran
* Akhir Laporan Hasil
9. Koordinator UKS Mengkoordinir pelayanan UKS Program kerja
Daftar hadir Petugas dan
Pasen
Rekap penggunaan obat
Laporan
10. Koordinator Mengkoordinir pelaksanaan O2SN Program
O2 SN Jadual latihan
Daftar Hadir Peserta
Laporan
11. Koordinator Best Mengkoordinasi doa sebelum dan sesudah Jadual
practis pelajaran Daftar Hadar Siswa
Koordinator Sholat Dhuhur Berjamaah

Program Ilmu Pengetahuan Sosial

Kelas XII , Semester 1

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

1. Menganalisis perjuangan bangsa 1.1 Menganalisis peristiwa sekitar Proklamasi 17


Indonesia sejak proklamasi hingga Agustus 1945 dan pembentukan pemerintahan
lahirnya Orde Baru Indonesia
1.2 Menganalisis perkembangan ekonomi-keuangan
dan politik pada masa awal kemerdekaan sampai
tahun 1950
1.3 Menganalisis perjuangan bangsa Indonesia dalam
mempertahankan kemerdekaan dari ancaman
disintegrasi bangsa terutama dalam bentuk
pergolakan dan pemberontakan (antara lain: PKI
Madiun 1948, DI/TII, Andi Aziz, RMS, PRRI,
Permesta, G-30-S/PKI)
1.4 Menganalisis perkembangan politik dan ekonomi
serta perubahan masyarakat di Indonesia dalam
upaya mengisi kemerdekaan
2. Menganalisis perjuangan sejak 2.1 Menganalisis perkembangan pemerintahan
Orde Baru sampai dengan masa Orde Baru
reformasi
2.2 Menganalisis proses berakhirnya pemerintah
Orde Baru dan terjadinya reformasi
2.3 Menganalisis perkembangan politik dan
ekonomi serta perubahan masyarakat di
Indonesia pada masa reformasi

Kelas XII , Semester 2

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

3. Menganalisis perkembangan 3.1 Menganalisis perkembangan sejarah dunia dan


sejarah dunia sejak Perang Dunia posisi Indonesia di tengah perubahan politik dan
II sampaidengan perkembangan ekonomi internasional setelah Perang Dunia II
mutakhir sampai dengan berakhirnya Perang Dingin
3.2 Menganalisis perkembangan mutakhir sejarah
dunia

Program Ilmu Pengetahuan Alam

Kelas XI, Semester 1

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

1. Menganalisis perjalanan bangsa 1.1 Menganalisis perkembangan negara tradisional


Indonesia dari negara tradisional, (Hindu-Buddha dan Islam) di Indonesia
kolonial, pergerakan kebangsaan,
1.2 Membandingkan perkembangan masyarakat
hingga terbentuknya negara
Indonesia di bawah penjajahan: dari masa VOC,
kebangsaan sampai Proklamasi
Pemerintahan Hindia Belanda, Inggris, sampai
Kemerdekaan Indonesia
Pemerintahan Pendudukan Jepang
1.3 Menganalisis proses kelahiran dan
perkembangan nasionalisme Indonesia
1.4 Menganalisis terbentuknya negara Kebangsaan
Indonesia

Kelas XI , Semester 2

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

2. Merekonstruksi perjuangan bangsa 2.1 Merekonstruksi perkembangan masyarakat


Indonesia sejak masa Indonesia sejak proklamasi hingga Demokrasi
Proklamasi hingga lahirnya Orde Terpimpin
Baru 2.2 Menganalisis pergantian pemerintahan dari
Demokrasi Terpimpin sampai lahirnya Orde
Baru

Program Ilmu Pengetahuan Alam


Kelas XII , Semester 1
Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

1. Merekonstruksi perjuangan bangsa 1. 1 Merekonstruksi perkembangan masyarakat


Indonesia sejak masa Indonesia pada masa Orde Baru
Proklamasi sampai masa
1.2 Merekonstruksi perkembangan masyarakat
Reformasi
Indonesia pada masa Reformasi

Kelas XII, Semester 2


Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

2. Menganalisis perkembangan ilmu 2.1 Menganalisis perkembangan ilmu pengetahuan


pengetahuan dan teknologi pada dan teknologi dan hubungannya dengan Perang
abad ke-20 Dunia II dan Perang Dingin
2.2 Menganalisis perkembangan ilmu pengetahuan
dan teknologi di Indonesia
Program Bahasa
Kelas XI , Semester 1
Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

1. Menganalisis perjalanan bangsa Menganalisis perkembangan kehidupan negara-


Indonesia pada masa negara- negara kerajaan (Hindu-Buddha dan Islam) di
negara tradisional Indonesia
1.2 Menganalisis perkembangan kebudayaan Hindu-
Buddha dan Islam di Nusantara terutama dalam
bidang bahasa dan karya sastra

Kelas XI , Semester 2
Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

2. Menganalisis perjalanan bangsa 2.1 Menganalisis perkembangan masyarakat


Indonesia pada masa kolonial dan Indonesia di bawah penjajahan: dari masa VOC,
tumbuhnya pergerakan kebangsaan Pemerintahan Hindia Belanda, Inggris, sampai
Indonesia Pemerintahan Pendudukan Jepang
2.2 Menganalisis perkembangan
kebudayaan masyarakat Nusantara di bawah
penjajahan asing terutama dalam bidang bahasa
dan karya sastra
2.3 Menganalisis proses kelahiran dan
perkembangan nasionalisme Indonesia

Program Bahasa
Kelas XII , Semester 1

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

1. Merekonstruksi perjuangan bangsa 1.1 Merekonstruksi perkembangan masyarakat


Indonesia sejak proklamasi hingga Indonesia sejak proklamasi hingga Demokrasi
lahirnya Orde Baru Terpimpin
1.2 Menganalisis pemerintahan dari Demokrasi
Terpimpin sampai lahirnya Orde Baru
1.3 Menganalisis perkembangan
kebudayaan masyarakat Indonesia sejak
proklamasi hingga Demokrasi Terpimpin
terutama dalam bidang bahasa dan karya sastra

Kelas XII , Semester 2

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

2. Merekonstruksi perjuangan 2.1 Merekonstruksi perkembangan masyarakat


bangsa sejak Orde Baru sampai Indonesia sejak pemerintahan Orde Baru sampai
dengan masa Reformasi dengan masa Reformasi
2.2 Menganalisis perkembangan
kebudayaan masyarakat Indonesia sejak Orde
Baru sampai dengan masa Reformasi terutama
dalam bidang bahasa dan karya sastra

RENCANA KEGIATAN KESISWAAN DAN SUMBER DANA

No Jenis kegiatan Sasaran Tujuan Uraian keg

1 Penyusunan Program OSIS Tersusunnya program kerja 1. Mengevaluasi pr


program ( merevisi tahun 2012/2013
rencana kerja 2. Menyusun progr
Kesiswaan 1 tahun tahun 2013/2014
meliputi 10 seksi
bidang )
2 Penerimaan Peserta Calon Peserta Didik PPDB berjalan lancar dengan 1. Sosialisasi PPDB
Didik Baru (PPDB) Baru (CPDB) input lebih baik 2. Pelaksanaan PPD
3. Penerimaan PPD
4. Penjurusan PDB
3 Masa Orientasi Peserta didik Kelas X Peserta didik baru dapat 1. Pra MOPDB
Peserta Didik Baru beradaptasi dengan Lingkungan 2. MOPDB
sekolah, warga sekolah, 3. Placemen Test
kurikulum baru,,mengenal hak,
kewajiban, tata tertib, mampu
berprilaku positif dengan kesan
positif dan menyenangkan.
4. Pegadaa Foto Peserta didik Kelas X Kelengkapan Administrasi 1. Kegiatan Foto K
& Kartu Pelajar Siswa 2. Pengadaan Kartu

5. Koperasi Siswa Kegiatan layanan 1. Tersedianya semua 1. Pengadaan serag


kebutuhan siswa secara 2. Penjualan atribut
representatif. 3. Penjualan peralat
2. Peningkatan pendapatan lengkap
4. Penjualan kerudu
5. Unit Foto Copy &
6. Unit Rental & Pr
Ruangan 7. Penjualan Snek &
3. Layanan praktik wira usaha 8. Piket siswa kelas
Admin 4. Tersedianya Ruang Kopsis 9. Penataan gedung
yang
representatif 10. Laporan rutin (
5. Penertiban laporan keuangan
6. Pemilihan pengurus Peserta didik klas X Terbentuknya pengurus OSIS 1. Pemilihan pengu
MPK dan Ketua dan dan XI dan MPK yang Solit dari
wakil ketua OSIS masing-masing p
2. Pemilihan Ketua
ketua
OSIS oleh pengu
yang dipandu ole
Sekbid dan Wak
Kesiswaan
7. Kegiatan OSIS Pengurus OSIS Tersusunnya program kegiatan 10 seksi bidang pro
Pengurus MPK dan Rencana Anggaran OSIS 1. Seksi Keimanan
Ketaqwaan
terhadap Tuhan Y
Esa
2. Seksi Budi Peker
Aklaq
Mulia
3. Seksi kepribadian
wawasan
kebangsaan dan b
4. Seksi prestasi ak
dan
olahraga
5. Seksi Demokrasi
pendidikan
politk, dan lingk
6. Seksi kreatifitas,
dan
kewirausahaan
7. Seksi kualitas
jasmani. Kesehatan
dan gizi
8. Seksi sastra dan b
9. Seksi teknologi i
komunikasi
10. Seksi komunika
bahasa
inggris
8. Kegiatan Peserta didik klas X 3. Mengembangkan potensi Pengembangan diri
pengembangan diri / dan XI Non Akademik siswa . kegiatan ekstra kuri
Ekstra Kurikuler 4. Memperoleh kejuaraan Tk. meliputi :
Kota, Propinsi, Nasional 16. Pramuka
17. Basket
18. Bola Volley
19. Bulu Tangk
20. Sepak Bola/
21. Pencak Sila
22. Dens Mode
23. Bina vokalia
suara
24. Pecinta Alam
25. SKI
26. BTA
27. Jurnalistik
28. Palang Mera
29. EEC
30. KIR
31. Teater
9. Kegiatan Peserta didik klas X 5. Mengembangkan potensi Peningkatan Mutu A
Peningkatan Mutu dan XI Akademik siswa . dilakukan dengan c
Akademik 6. Memperoleh kejuaraan Tk. mempersiapkan pes
Kota, Propinsi, Nasional pada kegiatan :
1. Olimpiade Sain N
OSN )
2. Karya Ilmiah Re
10. Kegiatan Peserta didik Kelas 1. Mengembangkan Peningkatan Mutu N
peningkatkan mutu X,XI,XII bakat,kreaatifitas Akademik melalui
non akademik siswa 1. Mengikuti kejua
2. Memperoleh kejuaraan :
Tk. Kota, Propinsi, Nasional POPDA, PORSE
Cola CUP
POLRESTA CU
SMANSA,
DBL,SMANSAS
2. Mengikuti lomba
:
a. lomba paduan
tingkat II
dan Tingkat I
b. lomba Band a
Se-Mojokerto
sekitarnya
c. lomba menyan
se-
mojokerto da
d. FL2SN
11. Rapat Koordinasi Pembina 1. Koordinasi program 1. Paparan kegiatan
sekbid,ektra,olimpiade, 2. Tersusunnya program kerja selama
kopsis masing satu tahun.
masing pembina. 2. Penjelasan Diskr
3. Penertiban Administrasi 3. Penjelasan Admi
12. Publikasi kegiatan Mading Mendokumentasikan dan 1. Pengisian madin
Kesiswaan Buletin mempublikasikan kegiatan ke berbagai
Web Site dalam dan keluar lingkungan rubrik.
sekolah 2. Pembentukan Tim
3. Pembukaan Wib
Kesiswaan
13. Pemberian Reward Siswa yang berprestasi Memotivasi siswa untuk 4. Merekap siswa
meningkatkan kejuaraan berprestasi
5. Memberi piaga
penghargaan
6. Pemberian Rew
7.
14. Penelusuran tamatan Alumni Kelengkapan data alumni 4. Legalisir
5. Reuni

Mengetahui,
Mojokerto, 17 Juli 2013
Kepala UPT SMA Negeri I Kota
Mojokerto
Wakasek Kesiswaan

SUHARIYONO,
S.Pd
SUGIANI, S.Pd
NIP. 19600905 198703 1
008
NIP. 19660314 200501 2 005

PROGRAM KERJA KESISWAAN SEMESTER I

Anda mungkin juga menyukai