Anda di halaman 1dari 3

PENGARUH PEMBERIAN AROMATERAPI PEPPERMINT INHALASI

TERHADAP MUAL MUNTAH PADA PASIEN POST OPERASI DENGAN


ANESTESI UMUM

Disusun untuk Memenuhi Tugas Individu


Mata Kuliah : Riset Keperawatan
Dosen Pengampu : Dr. Arwani S.KM.M.N

Disusun Oleh:
Nahar Willy Harso
P1337420619105

ALIH JENJANG KEPERAWATAN


POLITEKNIK KESEHATAN
KEMENTRIAN KESEHATAN SEMARANG
TAHUN AJARAN 2019/2020
Jurnal Kritikan Jurnal
JUDUL : Judul melebihi dari 12 kata, sudah terdapat
variabel dan populasi.
NAMA PENULIS : Penulisan nama sudah baik gelar penulis
tidak disertakan, tidak menyingkat nama
belakang penulis, urutan nama penulis sesuai
yang telah disepakati.

ABSTRAK : Abstrak sudah baik, karena tidak melebihi


dari 250 kata dan sudah merangkum tujuan,
metode, hasil, dan kesimpulan, abstrak juga
tidak ada kutipan dan namun terdapat
singkatan, abstrak sudah ditulis hanya dalam
bahasa Indonesia.

PENDAHULUAN : Pendahuluan sudah cukup baik, berisi latar


belakang permasalahan, terlalu ekstensif
yang terdiri dari 11 paragraf, namun sudah
mengandung tujuan penelitian.

TABEL : Table sudah baik tidak menggunakan garis


vertikal, judul tabel singkat tetapi memberi
informasi lengkap mengenai isi tabel,
seharusnya hanya huruf pertama yang
kapital, catatan kaki sudah baik sudah
terdapat sumber.

METODE PENELITIAN : Metode penelitian sudah baik tidak


menggunakan kalimat perintah. Uraian
metode penelitian sudah terperinci mulai dari
desain penelitian, populasi, sampel,
pengumpulan data, dan analisis data.
HASIL DAN PEMBAHASAN : Hasil sudah baik disajikan secara persistem,
tidak ada data yang ditampilkan berulang,
tidak menarasikan angka dalam table atau
ilustrasi, hasil didukung oleh olahan data dan
ilustrasi yang baik.
Pembahasan baik, tidak mengulang hasil
secara ekstensif, tidak sekedar menarasikan
hasil, menunjukkan hubungan yang ada di
antara fakta-fakta selama pengamatan,
berargumentasi secara logis dalam menafsir
dan memberi implikasi.
KESIMPULAN : Bagian kesimpulan sudah baik sudah sesuai
dengan hasil dari penelitian yang telah
dilakukan.

DAFTAR PUSTAKA : penulisan daftar pustaka sudah sesuai dengan


peraturan, penulisan judul juga sudah
menggunakan italic. Kelengkapan identitas
jurnal masih ada beberapa yang kurang
lengkap misalnya tidak disetai volume, dan
halaman.

Anda mungkin juga menyukai