Anda di halaman 1dari 38

Latihan soal pilihan ganda berdasarkan saat terjadinya transaksi dalam periode

Akuntansi Perusahaan Jasa tertentu. Istilah asing dari prinsip di atas adalah ...

a. Allocation og coast
Uji Kompetensi Akuntansi sbg Sistem Informasi b. Recognition of revenue
c. Matching cost and revenue
Berilah tanda silang ( X ) huruf a,b,c,d atau e pada d. Adequate disclosure
jawaban yang benar ! e. Conservatism

1. Fungsi utama dari akuntansi adalah ... 8. Pihak yang berkepentingan menentukan apakah
a. Mengklasifikasi data mereka sebaiknya menjual atau tetap memegang
b. Mengukur data saham perusahaan adalah ...
c. Melaporkan data a. Kreditur d. Vendor
d. Menyusun laporan keuangan b. Investor e. Customer
e. Memberi informasi keuangan c. Supplier

2. Cabang akuntansi yang berhubungan dengan 9. Lembaga pemerintah berkepentingan atas informasi
pemeriksaan secara bebas atas akuntansi umum keuangan perusahaan untuk tujuan ...
disebut ... a. Pengawasan internal
a. Akuntansi keuangan b. Pengelolaan perusahaan yang lebih baik
b. Akuntansi biaya c. Pengenaan pajak
c. Akuntansi budget d. Pemberian subsidi
d. Akuntansi perpajakan e. Penambahan modal perusahaan
e. Akuntansi pemeriksaan
10. Informasi akuntansi harus bernilai prediktif, bernilai
3. Akuntans internal adalah akuntans yang mempunyai balikan (feedback value), dan tepat waktu (timelines)
tugas ... merupakan salah satu karakteristik mutu informasi
a. Menjual jasa ke perusahan yang membutuhkan akuntansi yang terkait dengan ...
b. Bekerja pada kantor pemerintah a. Relevansi d. Konsistensi
c. Bekerja pada suatu perusahaan b. Reliabilitas e. Kontinuitas
d. Mengadakan pemeriksaan akuntansi perusahaan c. Komparabilitas
e. Bekerja di dalam negeri
11. Prinsip akuntansi yang menghendaki laporan keuangan
4. Proses pencatatan dalam akuntansi termasuk pada hendaknya dapat memberikan semua informasi, baik
tahap ... yang bersifat kualitatif maupun kuantitatif yang dapat
a. Pelaporan d. Pemerintah memengaruhi interpretasi dalam pengambilan
b. Pengomunikasian e. Penilaian keputusan pemakainya, merupakan prinsip ...
c. Pengidentifikasian a. Harga perolehan
b. Realisasi penghasilan
5. Laporan keuangan digunakan sebagai dasar untuk c. Objektif
menghitung besarnya pajak penghasilan badan usaha. d. Pengungkapan penuh / disclosure
Hal ini merupakan kegunaan laporan keuangan e. Konsistensi
(akuntansi) bagi pihak ...
a. Manajemen d. Pemerintah 12. Konsep akuntansi yang mengasumsikan bahwa
b. Pemilik e. Karyawan perusahaan didirikan tidak untuk dilikuidasi sehingga
c. Investor bila saat pelaporan keuangan perusahaan tidak ada
tanda-tanda bahwa perusahaan akun dilikuidasi, maka
6. Berikut yang tidak termasuk karakteristik pokok kualitas perusahaan dianggap berlangsung terus adalah ...
laporan keuangan menurut pernyataan Standar a. Business entity d. Accounting period
Akuntansi Kauangan (PSAK), yaitu ... b. Historical cost e. Substance over form
a. Relevan d. Dapat dipahami c. Going concern
b. Andal e. Memberi keuntungan
c. Dapat diperbandingkan 13. Bidang studi akuntansi yang membahas prosedur dan
teknik pengumpulan data sebagai dasar pengukuran
7. Salah satu prinsip dasar akuntansi adalah pengakuan atas berbagai objek yang menjadi pusat perhatian
pendapatan berdasarkan waktu (accrual basic), yaitu manajemen dan penentuan harga pokok dalam
perusahaan manufaktur adalah ...
a. Akuntansi keuangan perusahaan menghasilkan keuntungan. Informasi ini
b. Akuntasni manajemen disediakan oleh bidang ….
c. Akuntansi biaya a. akuntansi biaya
d. Pemeriksaan akuntansi b. akuntansi manajemen
e. Sistem pengendalian manajemen c. akuntansi keuangan
d. akuntansi anggaran
14. The Accountant who didicates himself to deepen the e. akuntansi sistem
accounting knowledge and to carry out an investigation
about the development of accounting is called.... Uji Kompetensi Persamaan Akuntansi
a. Governmental accountant
b. Public accountant
1. Sumber daya ekonomi yang dikuasai perusahaan
c. Private accountant
yang mempunyai manfaat ekonomi dan timbul dari
d. Internal accountant
transaksi dimasa lalu..
e. Educator accountant
a. Aktiva d. Utang dan modal
b. Utang e. Kas dan utang
15. Seorang akuntan yang memberikan jasa audit,
c. Kas dan modal
konsultasi pajak dan jasa konsultan manajemen
disebut akuntan ...
2. Diterima uang tunai Rp 2.000.000,00 atas pekerjaan
a. Manajemen d. Pendidik
yang telah diselesaikan, pengaruhnya pada
b. Publik e. Intern
persamaan akuntansi adalah....
c. Pemerintah
a. Kas bertambah Rp 2.000.000,00
b. Pendapatan bertambah Rp 2.000.000,00
16. Berikut ini yang bukan merupakan aktivitas akuntansi
c. Modal bertambah Rp 2.000.000,00
adalah ...
d. Kas dan pendapatan bertambah masing-masing
a. Pencatatan transaksi keuangan
Rp 2.000,000,00
b. Pelaporan keuangan
e. Kas dan modal bertambah masing-masing
c. Interpretasi laporan keuangan
Rp 2.000.000,00
d. Perencanaan anggaran
e. Analisis transaksi keuangan
3. Dibayar beban iklan Rp 1.000.000,00; pengaruhnya
pada persamaan akuntansi adalah....
17. A company purchased an asset in the form of
a. Kas berkurang Rp 1.000.000,00
television, which cost Rp 2.000.000,00. The normal
b. Beban Iklan bertambah Rp 1.000.000,00
price of the television is Rp 2.200.000,00. To purchase
c. Modal berkurang Rp 1.000.000,00
the asset, the delivery cost Rp
d. Kas dan beban iklan berkurang masing-masing
100.000,00. According to the historical cost principle,
Rp 1.000,000,00
the company must record the total transaaction as ....
e. Kas dan modal berkurang masing-masing
a. Rp 100.000,00 d. Rp 2.200.000,00
Rp 1.000.000,00
b. Rp 2.000.000,00 e. Rp 2.300.000,00
c. Rp 2.100.000,00
4. Toko batik “ SBS “ tanggal 1 Maret 2011 membayar
utang kepada bank atas pinjaman ysebesar
18. Pihak eksternal yang menggunakan informasi
Rp 10.000.000,00 dan bunganya Rp 500.000,00.
akuntansi adalah ….
Pengaruh transaksi ini dalam persamaan akuntansi
a. manajer
adalah ....
b. keditor a. Kas (-) Rp 10.000.000,00 Utang (-) Rp 10.000.000,00
c. kepala bagian pemasaran Modal (+) Rp 500.000,00
d. kepala bagian pembelanjaan b. Kas (-) Rp 10.500.000,00 Utang (-) Rp 10.500.000,00
e. kepala bagian anggaran Modal (+) Rp 500.000,00
c. Kas (-) Rp 10.000.000,00 Utang (-) Rp 10.000.000,00
19. Akuntan yang bekerja memeriksa pembukuan dan jasa Modal (-) Rp 500.000,00
konsultasi manajemen serta bekerja secara d. Kas (-) Rp 10.500.000,00 Utang (-) Rp 10.000.000,00
independen disebut …. Modal (-) Rp 500.000,00
a. akuntan publik d. akuntan umum e. Kas (-) Rp 10.500.000,00 Utang (-) Rp 500.000,00
Modal (-) Rp 10.500.000,00
b. akuntan khusus e. akuntan internal
c. akuntan pemerintah
5. Tanggal 8 Mei 2011 diterima piutang dari Fa. Bahagia
Rp 800.000,00 dengan bunga Rp40.000,00.
20. Informasi yang paling dibutuhkan oleh pemegang
Perubahan transaksi tersebut dalam persamaan
saham adalah informasi tentang kemampuan
akuntansi...
a. Kas ( - ) Rp 760.000,00 Transaksi tersebut dicatat dalam persamaan akuntansi
Utang ( - ) Rp 800.000,00 .....
Modal ( - ) Rp 40.000,00 a. Aktiva kas bertambah Rp 500.000,00 dan
b. Kas ( + ) Rp 800.000,00 pendapatan bertambah Rp 500.000,00
Utang ( - ) Rp 760.000,00 b. Aktiva kas bertambah Rp 500.000,00 dan
Modal ( - ) Rp 40.000,00 pendapatan berkurang Rp 500.000,00
c. Kas ( + ) Rp 800.000,00 c. Aktiva kas berkurang Rp 500.000,00 dan
Piutang ( - ) Rp 800.000,00 Pengambilan Prive berkurang Rp 500.000,00
d. Kas ( + ) Rp 840.000,00 d. Aktiva kas berkurang Rp 500.000,00 dan modal
Piutang ( - ) Rp 800.000,00 berkurang Rp 500.000,00
Modal ( + ) Rp 40.000,00 e. Aktiva kas bertambah Rp 500.000,00 dan modal
e. Kas ( - ) Rp 840.000,00 bertambah Rp 500.000,00
Utang ( + ) Rp 800.000,00
Modal ( + ) Rp 40.000,00 10. Rani membuka usaha foto copy, karena itu ia membeli
mesin foto copy seharga Rp 10.000.000,00
6. Melunasi utang kepada toko Santosa sebesar dengan cara membayar tunai Rp 7.000.000,00 dan
Rp 5.000.000,00 dicatat dalam persamaan akuntansi sisanya dibayar 2 bulan kemudian. Pengaruh
mengakibatkan... transaksi di atas terhadap persamaan akuntansi
a. Kas berkurang, modal berkurang adalah ….
b. Kas berkurang, piutang berkurang a. Peralatan (+) Rp 10.000.000,00, Modal (+)
c. Kas berkurang, modal bertambah Rp 7.000.000,00, dan Utang (+) Rp 3.000.000,00
d. Kas berkurang, utang berkurang b. Peralatan (+) Rp 10.000.000,00, Utang (+)
e. Kas bertambah, utang berkurang. Rp 7.000.000,00, dan Modal (+) Rp 3.000.000,00
c. Utang (-) Rp 10.000.000,00, Peralatan (+)
7. Setiap transaksi akan mengakibatkan perubahan pada Rp 7.000.000,00, dan Utang (+) Rp 3.000.000,00
harta, kewajiban dan ekuitas perusahaan. . d. Kas (-) Rp 7.000.000,00, Peralatan (+)
1. Dibeli peralatan kantor Rp 8.500.000,00 dengan Rp 10.000.000,00, dan Utang (+) Rp 3.000.000,00
pembayarann tunai 40% sisanya dibayar e. Modal (+) Rp 10.000.000,00, Kas (-)
kemudian. Rp 7.000.000,00, dan Utang (+) Rp 3.000.000,00
2. Diterima sewa kendaraan karyawan
Rp 10.500.000,00 pembayaran tunai 60% sisanya 11. Dibeli peralatan kantor Rp 1.000.000,00 dibayar tunai
14 hari kemudian Rp 750.000,00 dan sisanya dilunasi bulan depan.
3. Diterima pendapatan sewa alat pesta Pengaruh transaksi terhadap persamaan qkuntansi
Rp 8.500.000,00 yang telah dilakukan 14 hari adalah….
sebelumnya a. peralatan kantor bertambah, kas berkurang
4. Diterima pendapatan jasa sebesar b. peralatan kantor bertambah , kewajiban bertambah
Rp 3.750.000,00 yang baru diterima tunai c. peralatan kantor bertambah, kas berkurang,
Rp 1.000.000,00 kewajiban berkurang
5. Dibeli perlengkapan kantor sejumlah d. peralatan kantor bertambah, kas berkurang,
Rp 5.250.000,00 yang akan dibayar kemudian kewajiban bertambah
Bila perubahan itu mengakibatkan : Bertambahnya e. peralatan kantor bertambah, kas bertambah,
harta, dan bertambahnya ekuitas, maka transaksi kewajiban bertambah
yang tepat dengan perubahan tersebut adalah ....
a. 1, 2 dan 3 d. 2, 3 dan 4 12. Telah diselesaikan pekerjaan service dengan biaya
b. 1, 2 dan 4 e. 2, dan 4 Rp 250.000,00 dan pembayarnnya diterima bulan
c. 1, 3 dan 5 depan. Pengaruh transaksi terhadap persamaan
akuntansi adalah….
8. The equation that illustrates the relationship betwen a. bertambahnya aktiva diimbangu dengan
assets and sources of company’s assets are.... bertambahnya kewajiban
a. Assets = equity – liabilities b. bertambahnya aktiva diimbangi dengan
b. Assets = liabilities + equity bertambahnya aktiva lain
c. Assets = equity + expense c. bertambahnya kewajiban diimbangi dengan
d. Assets = liabilities – revenue bertambahnya ekuitas
e. Assets = equity + revenue + expense d. bertambahnya aktiva diimbangi dengan
bertambahnya ekuitas
9. Tanggal 8 Mei 2011 Pemilik perusahaan mengambil e. berkuranmgnya aktiva diimbangi dengan
uang tunai Rp 500.000,00 untuk kepentingan pribadi. berkurangnya ekuitas
13. Dijual peralatan Rp 2.500.000,00 diterima tunai c. Perlengkapan
Rp 1.500.000,00 dan sisanya ditandatangani promes. d. Sewa dibayar dimuka
Pengaruh transaksi terhadap persamaan akuntansi e. Sewa diterima dimuka
adalah….
a. kas bertambah,piutang usaha bertambah dan Uji Kompetensi Laporan Keuangan
peralatan berkurang
b. kas bertambah, piutang wesel bertambah, dan
peralatan berkurang 1. Berikut ini yang tidak termasuk pelaporan adalah ....
c. piutang bertambah, kewajiban bertambah, dan A. laporan neraca
peralatan berkurang B. laporan laba rugi
d. kas bertambah , peralatan berkurang C. laporan arus kas
e. piutang usaha bertambah, peralatan berkurang D. laporan manajemen
E. laporan perubahan modal
14. The place to record transaction as an illustration on
the change of assets, liabilities, equity, revenue, and 2. Tujuan laporan keuangan ialah menyediakan informasi
expenses positions in a certain period is called... kinerja perusahaan. Informasi ini disediakan dalam ....
a. Account d. Journal A. neraca
b. Book e. Posting. B. laba rugi
c. Ledger C. kertas kerja
D. perubahan modal
15. Transaksi dibawah ini yang tidak mempengaruhi E. neraca saldo disesuaikan
bertambah dan berkurangnya modal adalah...
a. Pembayaran beban 3. Informasi perubahan posisi keuangan perusahaan
b. Penerimaan jasa merupakan tujuan laporan keuangan yang terakhir.
c. Pengambilan prive Informasi ini bermanfaat untuk ....
d. Pemakaian perlengkapan A. Neraca
e. Pembelian peralatan B. Likuiditas
C. Laba rugi
16. Daftar akun aktiva antara lain: D. Solvabilitas
1. Piutang usaha E. Peruabahan modal
2. Sewa dibayar dimuka
3. Peralatan 4. Informasi perubahan posisi keuangan perusahaan
4. Wesel tagih merupakan tujuan laporan keuangan terakhir.
5. Goodwill Informasi ini bermanfaat untuk ....
Yang termasuk akun aktiva lancar adalah …. A. Menilai kas masuk
a. 1, 2, dan 3 d. 2, 4, dan 5 B. Menilai kas keluar
b. 1, 2, dan 4 e. 3, 4, dan 5 C. Menilai kinerja manajemen
c. 2, 3, dan 4 D. Menilai likuiditas perusahaan
E. Menilai aliran kas (cash flow)
17. Berikut adalah saldo akun-akun pada percetakan
“INDAH WARNA” : 5. Laporan yang menyajikan informasi mengenai seluruh
- Kas Rp 800.000,00 hasil dan biaya operasional perusahaan dalam
- Wesel tagih Rp 700.000,00 periode tertentu dinamakan ....
- Sewa dibayar dimuka Rp 1.000.000,00 A. Laporan neraca
- Bunga diterima dimuka Rp 500.000,00 B. Laporan laba rugi
- Peralatan Rp 4.000.000,00 C. Laporan keuangan
- Hipotik Rp 2.000.000,00 D. Laporan posisi keuangan
- Gedung Rp 10.000.000,00 E. Laporan kinerja perusahaan
Berdasarkan data di atas, maka harta lancarnya
sebesar … 6. Laporan keuangan yangm menyajikan informasi
a. Rp 1.500.000,00 d. Rp 2.500.000,00 mengenai perubahan modal suatu perusahaan yang
b. Rp 1.800.000,00 e. Rp 3.000.000,00 terjadi pada suatu periode tertentu dinamakan ....
c. Rp 2.000.000,00 A. Laporan neraca’
B. Laporan keuangan
18. Dibawah ini termasuk kelomok harta lancar, kecuali … C. Laporan posisi keuangan
a. Kas D. Laporan perubahan modal
b. Piutang usaha E. Laporan kinerja perusahaan
Pengambilan prive Rp 500.000,00
7. Laporan keuangan yang menyajikan informasi Modal awal Rp 5.000.000,00
mengenai keadaan aset, kewajiban dan modal suatu Maka besarnya modal akhir adalah ....
perusahaan pada periode tertentu dinamakan .... A. Rp 8.250.000,00 D. Rp 9.250.000,00
A. Laporan neraca B. Rp 8.500.000,00 E. Rp 9.750.000,00
B. Laporan aliran kas’ C. Rp 8.750.000,00
C. Laporan keuangan
D. Laporan possi keuangan 14. Diketahui :
E. Laporan perubahan posisi keuangan Modal awal Rp 10.000.000,00
Modal akhir Rp 15.000.000,00
8. Untuk menghitung modal akir adalah .... Laba kotor Rp 7.500.000,00
A. Modal awal + laba bersih Beban usaha Rp 2.000.000,00
B. Modal awal + laba bersih – pengambilan prive Maka besarnya pengmabilan prive adalah ....
C. Modal awal + laba bersih + pengambilan prive A. Rp 250.000,00 D. Rp 2.500.000,00
D. Modal awal – laba bersih – investasi tambahan B. Rp 500.000,00 E. Rp 3.000.000,00
E. Modal awal – kerugian + hasil lain-lain + investasi C. Rp 750.000,00

9. Akun-akun yang merupakan unsur-unsur penyusunan 15. Diketahui :


laporan laba rugi adalah sebagai berikut, kecuali .... Aktiva lancar Rp 5.000.000,00
A. Pendapatan sewa Kewajiban lancar Rp 6.500.000,00
B. Rekening listrik, air, telepon Kewajiban jngk panjang Rp 3.500.000,00
C. Pendapatan diterima di muka Modal Rp 23.500.000,00
D. Beban penyusutan aktiva tetap Aktiva tetap sebesar ....
E. Beban pemakaian perlengkapan A. Rp 27.500.000,00 D. Rp 30.000.000,00
B. Rp 28.500.000,00 E. Rp 33.500.000,00
10. Jika diketahui : C. Rp 29.500.000,00
Kas Rp 5.000.000,00
Piutang Rp 3.000.000,00 16. Pos-pos di bawah mempengariuhi laporan perubahan
Perlengkapan Rp 400.000,00 modal kecuali ....
Peralatan Rp 1.000.000,00 A. Saldo awal
Ak peny peralatan Rp 50.000,00 B. Modal awal
Jumlah kewajiaban Rp 330.000,00 C. Pendapatan salon
Maka besarnya modal adalah .... D. Pengmabilan prive
A. Rp 9.000.000,00 D. Rp 9.200.000,00 E. Investasi tambahan
B. Rp 9.002.000,00 E. Rp 9.500.000,00
C. Rp 9.020.000,00 17. Akun aktiva gedung dalam laporan neraca disajikan
menurut ....
11. Akun-akun ini disajikan di neraca sebelah kredit, A. Harga beli
kecuali ... B. harga perolehan
A. Sewa dibayar dimuka C. Harga jual
B. Sewa diterima dimuka D. Harga buku
C. Rekening listrik terutan E. Harga perolehan – ak penyusutan
D. Beban yang masih harus dibayar
E. Gaji pegawai yang masih harus dibayar 18. Pendapatan jasa Rp 15.000.000,00
Pendapatan lain-lain Rp 2.500.000,00
12. Akun-akun di bawah ini disajikan di neraca sebelah Laba bersih Rp 7.500.000,00
debet, kecuali .... Jumlah beban adalah ....
A. Goodwill A. Rp 7.500.000,00 D. Rp 12.500.000,00
B. Wesel tagih B. Rp 9.000.000,00 E. Rp 15.000.000,00
C. Deposito pada BRI C. Rp 10.000.000,00
D. Asuransi ddibayar dimuka
E. Pendapatan diterima dimuka 19. Diketahui :
Laba bersih Rp 2.613.625,00
13. Diketahui : Jumlah pendapatan Rp 14.830.000,00
Pendaptan komisi Rp 3.000.000,00 Pengambilan prive Rp 2.000.000,00
Beban sewa Rp 750.000,00 Maka jumlah beban adalah ....
Beban lain-lain Rp 2.000.000,00
A. Rp 12.000.000,00 D. Rp 12.612.375,00 c. Dijual peralatan dengan kredit
B. Rp 12.000.375,00 E. Rp 14.380.000,00 d. Dijual peralatan sebagian diterima tunai sisanya
C. Rp 12.216.375,00 kredit
e. Dibeli peralatan sebagian dibayar tunai sisanya
20. Jika diketahui : kredit
Modal awal Rp 19.222.625,00
Laba bersih Rp 2.789.375,00 7. On June 2, the company received payment from the
Modal akhir Rp 25.000.000,00 taxi driver Rp 750.000,00. The analysis of this
Maka besarnya pengambilan prive .... transaction is....
A. Rp 2.800.000,00 D. Rp 2.899.000,00 a. Cash increased into debit and revenue increased
B. Rp 2.889.000,00 E. Rp 2.988.000,00 into credit
C. Rp 2.898.000,00 b. Cash increased into debit and capital increased
into credit
Uji Kompetensi Mekanisme Debit Kredit c. Cash increased into debit and revenue increased
into debit
d. Cash decreased into credit and revenue increased
1. Apabila kelompok akun kewajiban bertambah, maka into debit
posisinya berada pada posisi…. e. Cash increased into debit and driver payment
a. debet dan kredit d. seimbang increased into credit.
b. debet e. berkurang
c. kredit 8. Tanggal 9 Mei 2011 diterima tagihan dari langganan
sebesar Rp 200.000,00. Analisis transaksi yang benar
2. Apabila kelompok akun harta berkurang, maka posisinya adalah....
berada pada posisi…. a. Piutang Usaha debit Rp 200.000,00 dan kas kredit
a. debet dan kredit d. seimbang Rp 200.000,00
b. debet e. bertambah b. Kas debit Rp 200.000,00 dan Piutang Usaha kredit
c. kredit Rp 200.000,00
c. Kas debit Rp 200.000,00 dan utang Usaha kredit
3. Pengambilan uang tunai oleh pemilik dari kas Rp 200.000,00
perusahaan dicatat pada... d. Kas debit Rp 200.000,00 dan Pendapatan Jasa
a. Beban (D), Kas (K) kredit Rp 200.000,00
b. Modal (D), Kas (K) e. Kas debit Rp 200.000,00 dan Modal kredit
c. Prive (D), Modal (K) Rp 200.000,00
d. Beban (D), Harta (K)
e. Beban (D), Modal (K) 9. Toko Batik “SBS” pada tanggal 1 Maret 2011
membayar utang kepada bank atas pinjaman yang lalu
4. Dibeli perlengkapan dengan tunai sebesar Rp Rp 10.000.000,00 dan bunga Rp 500.000,00. Analisis
200.000,00. Transaksi tersebut di catat dalam transaksi yang benar adalah....
perkiraan... a. Kas (D) Rp 10.000.000,00 Utang (D Rp 10.000.000,00
a. Kas (D), Perlengkapan (K) Modal (K) Rp 500.000,00
b. Kas (D), Perlengkapan (D) b. Kas (K) Rp 10.500.000,00 Utang (K) Rp 10.500.000,00
c. Perlengkapan (D), Utang (K) Modal (K) Rp 500.000,00
d. Perlengkapan (D), Kas (K) c. Kas (K) Rp 10.000.000,00 Utang (D) Rp 10.000.000,00
Modal (K) Rp 500.000,00
e. Perlengkapan (D), Piutang (K)
d. Kas (K) Rp 10.500.000,00 Utang (D) Rp 10.000.000,00
Beban Bunga (D) Rp 500.000,00
5. Di bawah ini adalah pernyataan yang menunjukkan e. Kas (D) Rp 10.500.000,00 Utang (K) Rp 500.000,00
pengertian mencatat debet suatu perkiraan, kecuali.. Modal( K) Rp 10.500.000,00
a. Penambahan pada harta
b. Penambahan pada beban 10. Tanggal 8 Mei 2011 diterima piutang dari Fa. Bahagia
c. Penambahan pada utangK Rp 800.000,00 dengan bunga Rp 40.000,00. Analisis
d. Pengurangan pada penghasilan transaksi yang benar adalah....
e. Pengurangan pada modal a. Kas ( D ) Rp 760.000,00
Utang (K ) Rp 800.000,00
6. Di bawah ini adalah transaksi yang menyebabkan Modal (D ) Rp 40.000,00
perkiraan kas (K), Utang (K), Peralatan (D) adalah .... b. Kas ( D ) Rp 800.000,00
a. Dibeli peralatan dengan tunai Utang (D ) Rp 760.000,00
b. Dibeli peralatan dengan kredit Modal (K ) Rp 40.000,00
c. Kas (D ) Rp 800.000,00 16. Akun yang mengalami penambahan di sebelah debet,
Piutang (K ) Rp 800.000,00 yaitu ....
d. Kas ( D ) Rp 840.000,00 a. utang dan aktiva
Piutang (K ) Rp 800.000,00 b. aktiva dan pendapatan
Pendpt Bunga ( K) Rp 40.000,00 c. pendapatan dan beban
e. Kas ( D ) Rp 840.000,00 d. modal dan utang
Piutang (K ) Rp 800.000,00 e. aktiva dan beban
Beban Bunga ( K ) Rp 40.000,00
17. Pada buku besar terdapat akun mesin (D)
11. Pengaruh transaksi pembelian perlengkapan kantor Rp 9.000.000.000,-, kas (K) Rp3.000.000,-, utang
secara kredit, yaitu .... usaha (K) Rp1.000.000,-. berarti transaksi yang terjadi
a. perlengkapan kantor ( + ); kewajiban ( - ) adalah . . . .
b. perlengkapan kantor ( + ); kewajiban ( + ) a. pembelian mesin yang baru dibayar sebagian dan
c. perlengkapan kantor ( - ); kewajiban ( - ) sisanya bulan depan
d. aktiva ( + ); modal ( + ) b. pembelian mesin secara tunai
e. aktiva ( + ); modal ( - ) c. pembelian mesin secara kredit
d. penyusutan perkiraan mesin
12. Pengaruh ari terjadinya transaksi pelunasan utang, e. pembayaran utang atas pembelian mesin
yaitu ...
a. kas ( + ) dan peralatan ( - ) 18. Jika akun aktiva bertambah akan dicatat di sebelah ....
b. kas ( - ) dan utang usaha ( - ) a. debet d. utang
c. kas ( - ) dan modal pemilik ( - ) b. kredit e. beban
d. kas ( + ) dan utang usaha ( + ) c. modal
e. kas ( + ) dan modal pemilik ( - )
19. Pada suatu perusahaan terjadi penambahan harta
13. Pengaruh transaksi pembelian gedung kantor secara Rp5.000.000,- dan modal bertambah Rp1.500.000,-,
kredit, yaitu .... maka utang . . . .
a. gedung kantor ( + ) dan utang usaha ( - ) a. bertambah Rp1.500.000,-
b. gedung kantor ( + ) dan pendapatan ( - ) b. bertambah Rp5.000.000,-
c. gedung kantor ( + ) dan utang usaha ( + ) c. bertambah Rp3.500.000,-
d. gedung kantor ( + ) dan modal ( + ) d. bertambah Rp6.500.000,-
e. gedung kantor ( + ) dan modal ( - ) e. berkurang Rp3.500.000,-

14. Pengaruh terjadinya transaksi pembayaran beban 20. Perusahaan menerima pinjaman dari bank maka
sewa, yaitu ... pengaruh terhadap aktiva dan kewajiban adalah ....
a. menambah akun beban sewa dan mengurangi a. Kas bertambah dan kewajiban berkurang
akun utang usaha b. Kas bertambah dan kewajiban bertambah
b. mengurangi akun beban sewa dan mengurangi c. Utang bertambah dan kewajiban berkurang
akun utang usaha d. Kas bertambah dan modal bertambah
c. mengurangi akun beban sewa dan mengurangi e. Kas bertambah dan modal berkurang
akun modal pemilik
d. menambah akun beban sewa dan menambah Uji Kompetensi Jurnal
akun utang usaha
e. menambah akun beban sewa dan mengurangi
akun kas
Berilah tanda silang ( X ) huruf a, b, c, d, atau e pada
jawaban yang benar !
15. Pengaruh dari transaksi penerimaan piutang usaha,
yaitu ... 1. Transaksi yang dilakukan CV.PC One dicatat dalam
a. menambah kas dan mengurangi piutang usaha jurnal berdasarkan urutan waktu terjadinya transaksi.
b. mengurangi kas dan mengurangi piutang usaha Hal ini sesuai dengan fungsi jurnal….
c. mengurangi kas dan mengurangi modal pemilik a. informative d. mencatat
d. menambah kas dan menambah piutang usaha b. instruktif e. analisis
e. menambah kas dan mengurangi modal pemilk c. histories
2. Perhatikan bukti transaksi berikut : d. Peralatan Rp 800.000,00
Kas Rp 500.000,00
Toko Maya Jakarta Utang usaha Rp 300.000,00
Jakarta, 4Januari 2009
e. Peralatan Rp 800.000,00
Kepada Yth.
Salon Melati Kas Rp 300.000,00
Jl. Jagakarsa N0. 140 Utang usaha Rp 500.000,00
Di Jakarta
6. Pembayaran utang sebesar Rp. 300.000 dengan
FAKTUR
bunga sebesar Rp. 9.000. Dari transaksi tersebut akun
Banyak Nama Barang Harga Satuan Total
yang terlibat …
2 Set Meja Rias Rp 8.000.000 Rp 16.000.000 a. Kas Rp 300.000
Utang Rp 300.000
Toko Maya b. Utang Rp 309.000
Kas Rp 309.000
Jay Tohar c. Utang Rp 300.000
Beban bunga Rp 9.000
Pencatatan bukti transaksi tersebut oleh salon Melati Kas Rp 309.000
dalam jurnal umum adalah…. d. Kas Rp 309.000
a. Persediaan Rp 16.000.000,00 Utang Rp 309.000
Utang Usaha Rp 16.000.000,00 e. Kas Rp 309.000
b. Piutang Rp 16.000.000,00 Utang Rp 300.000
Penjualan Rp 16.000.000,00 Beban Bunga Rp 9.000
c. Peralatan Rp 16.000.000,00
Utang Usaha Rp 16.000.000,00 7. Akibat musim banjir bengkel sangat ramai servis
d. Perlengkapan Rp 16.000.000,00 kendaraan, pada minggu pertama telah diselesaikan
Utang Usaha Rp 16.000.000,00 pekerjaan perbaikan 6 mobil dengan biaya servis
e. Pembelian Rp 16.000.000,00 setiap mobil Rp 1.500.000,00 baru di diterima sebesar
Utang Usaha Rp 16.000.000,00 Rp 4.000.000,00 sisanya akan diterima bulan depan.
Berdasarkan transaksi di atas, pencatatan kedalam
3. Dibeli peralatan seharga Rp 1. 250.000,00 yang jurnal umum yang benar adalah ...
dibayar dengan cek seharga Rp 1.000.000,00 dan a. Kas Rp. 9.000.000,00
sisanya dengan uang tunai. Transaksi tersebut Pendapatan Jasa Rp. 9.000.000,00
melibatkan akun…. b. Piutang Usaha Rp. 4.000.000,00
a. kas , bank sebelah kredit Pendapatan Jasa Rp. 4.000.000,00
b. kas sebel;ah kredit c. Kas Rp. 4.000.000,00
c. bank sebelah kredit Utang Usaha Rp. 5.000.000,00
d. peralatan sebelah kredit Pendapatan Jasa Rp. 9.000.000,00
e. bank sebelah debet d. Kas Rp. 4.000.000,00
Piutang Usaha Rp. 5.000.000,00
4. Difakturkan sebagai tagihan kepada Tn. Bomo atas Pendapatan Jasa Rp. 9.000.000,00
biaya perbaikan mobil yang telah diselesaikan. Jurnal e. Kas Rp. 4.000.000,00
transaksi ini adalah…. Piutang Usaha Rp. 5.000.000,00
a. piutang usaha (D); pendapatan (K) Modal Rp. 9.000.000,00
b. beban service (D); Tn Bomo (K)
c. beban service(D); kas (K) 8. Bengkel “Mahkota” membeli oli, mur, dan baut dari
d. Kas (D); pendapatan (K) Onderdil “Maju” seharga Rp 600.000,00 dibayar
e. Beban service (D); utang usaha (K) Rp 200.000,00 dan sisanya bulan depan. Transaksi
tersebut dicatat dalam jurnal umum oleh Bengkel
5. Dibeli peralatan seharga Rp 800.000,00 dari PT Prima, “Mahkota” adalah...
untuk itu dibayar tunai Rp 300.000,00 dan sisanya a. Peralatan Bengkel Rp 600.000,00
dibayar kemudian. Jurnalnya adalah …. Kas Rp 200.000,00
a. Peralatan Rp 800.000,00 Utang Rp 400.000,00
Kas Rp 800.000,00 b. Perlengkp Bengkel Rp 600.000,00
b. Peralatan Rp 800.000,00 Kas Rp 200.000,00
Utang usaha Rp 800.000,00 Utang Rp 400.000,00
c. Peralatan Rp 800.000,00
Kas dan Utang Rp 800.000,00
c. Peralatan Bengkel Rp 600.000,00 12. Diselesaikan pekerjaan jasa untuk langganan senilai
Kas Rp 200.000,00 Rp 100.000,00 dengan pembayaran seminggu
Piutang Rp 400.000,00 kemudian, maka jurnalnya adalah...
d. Perlengkp Bengkel Rp 600.000,00 a. Kas Rp 100.000,00
Kas Rp 200.000,00 Pendapatan Usaha Rp 100.000,00
Piutang Rp 400.000,00 b. Kas Rp 100.000,00
e. Perlengkp Bengkel Rp 600.000,00 Piutang Usaha Rp 100.000,00
Kas Rp 400.000,00 c. Pendapatan service Rp 100.000,00
Utang Rp 200.000,00 Piutang Usaha Rp 100.000,00
d. Piutang Usaha Rp 100.000,00
9. Perhatikan bukti transaksi berikut ini ! Pendapatan Servis Rp 100.000,00
e. Piutang Usaha Rp 100.000,00
Kas Rp 100.000,00
Kuitansi No : 032
Sudah terima dari : PT Mayora 13. Di bawah ini adalah salah satu bukti transaksi yang
dimiliki oleh Bengkel Motor Yusril:
Uang sejumlah : Lima ratus ribu rupiah
Toko Onderdil Hamid Jakarta, 6 Maret 2007
Untuk keperluan : Biaya pengiriman produk ke Surabaya. Jakarta Timur
Jakarta, 27 Februari 2007 FAKTUR
PT Amanah Transport No. 023
Rp500.000,00
Debit kepada Bengkel Motor Santoso
Banyak Nama Barang Harga Satuan Jumlah
Sumarno 1 bh Dongkrak Rp300.000,00 Rp300.000,00
Transaksi di atas oleh PT Amanah Transport 4 dus Kunci Rp120.000,00 Rp480.000,00
dijurnal....
Jumlah Rp780.000,00
a. Biaya transport Rp 500.000,00
Diterima oleh Bagian penjualan
Kas Rp 500.000,00
b. Utang usaha Rp 500.000,00 Sugiyanto M. Bachdim
Kas Rp 500.000,00
c. Kas Rp 500.000,00 Berdasarkan bukti transaksi di atas dicatat dalam
PT Mayora Rp 500.000,00 jurnal umum oleh Bengkel Motor Yusril adalah....
d. Pendapatan jasa Rp 500.000,00 a. Peralatan bengkel Rp780.000,00
Modal Rp500.000,00 Kas Rp780.000,00
e. Kas Rp 500.000,00 b. Perlengkp bengkel Rp780.000,00
Pendapatan jasa Rp500.000,00 Kas Rp780.000,00
c. Peralatan bengkel Rp780.000,00
10. The proper way to record withdrawal by the owner for Utang Usaha Rp780.000,00
personal need Rp 2.000.000,00 in the jurnal is.... d. Perlengkp bengkel Rp780.000,00
a. Salaries expense Rp 2.000.000,00 Utang Usaha Rp780.000,00
Cash Rp 2.000.000,00 e. Peralatan bengkel Rp780.000,00
b. Prive Rp 2.000.000,00 Piutang Usaha Rp780.000,00
Equity Rp 2.000.000,00
c. Equity Rp 2.000.000,00 14. Diterima pembayaran piutang senilai Rp 5.000.000,00
Cash Rp 2.000.000,00 dari jumlah piutang bulan lalu Rp 8.000.000,00
d. Prive Rp 2.000.000,00 sisanya dibayar kemudian. Jurnal umum transaksi
Cash Rp 2.000.000,00 tersebut adalah ….
e. Stock holder equity Rp 2.000.000,00 a. Kas Rp 5.000.000
Prive Rp 2.000.000,00 Piutang Rp 5.000.000
b. Kas Rp 5.000.000
11. The source of transactions recording into the general Piutang Rp 3.000.000
journal is... Utang Rp 8.000.000
a. Transaction documents c. Kas Rp 8.000.000
b. Balance Utang Rp 8.000.000
c. Receipt/acquaintance d. Utang Rp 8.000.000
d. Invoice Kas Rp 8.000.000
e. General ledger e. Utang Rp 5.000.000
Kas Rp 5.000.000
15. Transaksi pengambilan uang perusahaan e. Perlengkapan kantor Rp. 5.000.000
Rp 500.000,00 untuk keperluan pemilik perusahaan Kas Rp. 3.000.000
dicatat dalam jurnal yang benar adalah... Utang Rp. 2.000.000
a. Beban Gaji Rp 500.000,00
Kas Rp 500.000,00 19. Tanggal 10 Januari 2011 dibayar utang kepada CV
b. Prive Rp 500.000,00 Abadi, Bandung sebesar Rp 3.000.000,00 atas
Modal Rp 500.000,00 transaksi pembelian peralatan dan untuk itu
c. Modal Rp 500.000,00 dikeluarkan cek Bank BNI nomor B.000107. Jurnal
Kas Rp 500.000,00 transaksi ini adalah...
d. Prive Rp 500.000,00 a. Peralatan Kas Rp 3.000.000,00
Kas Rp 500.000,00 Utang Usaha Rp 3.000.000,00
e. Modal Rp 500.000,00 b. Piutang Usaha Rp 3.000.000,00
Prive Rp 500.000,00 Kas Rp 3.000.000,00
c. Utang Usaha Rp 3.000.000,00
16. Penerimaan piutang Rp 1.500.000,00 dan bunga Cek Bank BNI Rp 3.000.000,00
Rp 100.000,00 dicatat dalam jurnal umum ... d. Utang Usaha Rp 3.000.000,00
a. Kas Rp 1.600.000,00 Kas Rp 3.000.000,00
Piutang Rp 1.600.000,00 e. CV Abadi Rp 3.000.000,00
b. Kas Rp 1.500.000,00 Kas Rp 3.000.000,00
Beban Bunga Rp 100.000,00
Piutang Rp 1.600.000,00 20. Transaksi Kantor akuntan publik Yopy dan Rekan
c. Kas Rp 1.500.000,00 bulan Agustus 2007 :
Pendapatan Bunga Rp 100.000,00 1 Agustus : Tn Yopy mengivestaskan uang
Piutang Rp 1.600.000,00 sebesar Rp 5.000.000
5 Agustus : perusahaan membeli komputer
d. Kas Rp 1.600.000,00
danalat kantor Rp 4.000.000.
Pendapatan Bunga Rp 100.000,00 dibayar tunai Rp 1.000.000 dan
Piutang Rp 1.500.000,00 sisanya diangsur 4 kali mulai bln
e. Kas Rp 1.600.000,00 depan
Pendapatan Bunga Rp 1.500.000,00 10 Agustus : diterima uang jasa pemeriksaan dari
Piutang Rp 100.000,00 PT Garuda Tex sebesar
Rp 2.000.000
17. It has been considered in a journal that the debit and Jurnal umumnya adalah .... (UNAS 2009 B)
credit along with their amounts are the result of A.
transactions. This statement hints that journal has a Tgl Keterangan Ref Debet Kredit
function of... 1/8 Kas 5.000.000
Pend. Jasa 5.000.000
a. Reporting function 5/8 Perlt kantor 4.000.000
b. Recording function Utang 3.000.000
c. Instruction function Kas 1.000.000
d. Analysis function 10/8 Kas 2.000.000
e. Historical function Pend. Jasa 2.000.000

B.
18. Salon “ Cantik “ melakukan pembelian Shampo, Obat
Tgl Keterangan Ref Debet Kredit
Creabath, Hair Tonic senilai Rp 5.000.000,00 dibayar 1/8 Kas 5.000.000
tunai Rp 3.000.000,00 sisanya dibayar Modal Yopy 5.000.000
kemudian. Jurnal umum transaksi tersebut adalah …. 5/8 Perlt Kantor 4.000.000
a. Perlengkp kantor Rp. 5.000.000 Piutang 3.000.000
Kas Rp. 3.000.000 Kas 1.000.000
10/8 Kas 2.000.000
Piutang Rp. 2.000.000 Pend. Jasa 2.000.000
b. Peralatan Kantor Rp. 5.000.000
Kas Rp. 3.000.000 C.
Utang Rp. 2.000.000 Tgl Keterangan Ref Debet Kredit
c. Kas Rp. 3.000.000 1/8 Kas 5.000.000
Utang Rp. 2.000.000 Modal Yopy 5.000.000
Perlengkp kantor Rp. 5.000.000 5/8 Perlt kantor 4.000.000
Utang 3.000.000
d. Kas Rp. 3.000.000 Kas 1.000.000
Utang Rp. 2.000.000 10/8 Kas 2.000.000
Peralatan kantor- Rp. 5.000.000 Pend. Jasa 2.000.000
D. b. Kas debet, Pendapatan Bunga debet, Piutang
Tgl Keterangan Ref Debet Kredit debet
1/8 Kas 5.000.000 c. Kas debet, Pendapatan Bunga kredit, Piutang
Modal Yopy 5.000.000
5/8 Perlt kantor 4.000.000
debet
Utang 3.000.000 d. Kas debet, Pendapatan Bunga kredit, piutang
Kas 1.000.000 kredit
10/8 Kas 2.000.000 e. Kas debet, Piutang kredit.
Modal Yopy 2.000.000
5. Diketahui jurnal dari suatu perusahaan jasa salon :
E
Hal : 1
Tgl Keterangan Ref Debet Kredit Tanggal Keterangan Ref Debet Kredit
1/8 Kas 5.000.000
2006 8 Kas 111 600.000 -
Modal Yopy 5.000.000
April Piutang Usaha 112 200.000 -
5/8 Perlt kantor 4.000.000
Pendapatan Jasa Salon 411 - 800.000
Utang 1.000.000
Kas 3.000.000 10 Kas 111 100.000 -
10/8 Kas 2.000.000 Piutang Usaha 112 - 100.000
Pend. Jasa 2.000.000 Dari data tersebut diposting ke buku besar
sebagai berikut :
a. KAS No.111
Uji Kompetensi Jurnal Posting Tanggal Keterangan Ref Debet Kredit
Saldo
D K
2006 8 Ju 1 600.000 - 600.000 -
Berilah tanda silang ( X ) huruf a, b, c, d atau e April 10 Ju 1 100.000 - 700.000 -

1. Lajur referensi dalam jurnal umum diisi pada saat....


a. Mencatat transaksi keuangan b. PIUTANG USAHA No.112
b. Menunjukkan saldo debet dan kredit buku jurnal Saldo
Tanggal Keterangan Ref Debet Kredit
c. Menuliskan nama perkiraan yang di debet atau D K
dikredit 2006 8 112 200.000 - 200.000 -
d. Memindahkan data ke buku besar APRIL 10 112 100.000 - 300.000 -
e. Pendebetan atau pengkreditan data.

2. Pemindahan jurnal dari buku besar disebut... c. PIUTANG USAHA No.112


a. Accounting d. Koreksi Tanggal Keterangan Ref Debet Kredit
Saldo
b. Auditing e. Account D K
c. Posting 2006 8 Ju1 600.000 - 600.000 -
APRIL 10 Ju1 100.000 - 700.000 -
3. Posting is....
a. The process of posting transactions to the journal
book d. KAS No.111
b. The proses of recording transactions from source Tanggal
Keteranga
Ref Debet Kredit
Saldo
n D K
document into the general ledger
2006 8 411 600.000 - 600.000 -
c. The process of posting information recorded in the APRIL 10 112 100.000 - 700.000 -
journal into the general ledger account
d. The process of posting information recorded in the
general ledger into the general journal. e. PENDAPATAN JASA SALON No.411
e. The process of recording transactions to the Saldo
general journal entry. Tanggal Keterangan Ref Debet Kredit
D K
2006 8 111 800.000 - 800.000 -
4. Perhatikan jurnal berikut ini April
Kas Rp 2.100.000,00
Pendapatan Bunga Rp 100.000,00
Piutang Rp 2.000.000,00 6. Berikut ini yang bukan termasuk tahap pencatatan
adalah ....
a. Dokumen d.. Analisis transaksi
Posting jurnal tersebut dalam buku besar adalah... b. Buku besar e. Jurnal
a. Kas debet, Pendapatan Bunga debet, Piutang c. Neraca saldo
kredit
7. Di bawah ini cara pemindahbukuan/posting buku jurnal b. pembelian peralatan salon secara kredit sebesar
ke buku besar, kecuali …. Rp40.000.000,00
a. memindahkan tanggal dalam jurnal umum ke c. penjualan peralatan yang dimiliki perusahaan
kolom tanggal akun buku besar secara kredit sebesar Rp40.000.000,00
b. mencatat halaman jurnal umum dalam kolom d. setoran modal pemilik berupa peralatansalon
“Ref” di akun buku besar. sebesar Rp40.000.000,00
c. memindahkan jumlah yang dikredit dalam jurnal e. setoran modal pemilik berupa kas sebesar
umum ke kolom sisa dalam akun yang Rp40.000.000,00
bersangkutan
d. mencatat nomor kode akun ke kolom “Ref” jurnal 12. Kumpulan semua akun yang dimiliki perusahaan
umum disebut....
e. memindahkan jumlah yang didebet dalam jurnal a. Daftar akun d. Buku besar
umum ke kolom debet akun buku besar b. Neraca Saldo e. Jurnal
c. Buku pembantu
8. Dibeli peralatan seharga Rp 5.000.000,00 dibayar
Rp 2.000.000,00 sisanya diangsur. Transaksi ini akan 13. Akun-akun yang dicatat di dalam neraca saldo adalah
dicatat dalam …. ...
a. 1 akun d. 4 akun a. Perkiraan riil
b. 2 akun e. 5 akun b. Perkiraan nominal
c. 3 akun c. Pendapatan dan beban
d. Aktiva, utang dan modal
9. Perhatikan jurnal berikut : e. Perkiraan riil dan nominal
Kas Rp 250.000
Piutang Usaha Rp 200.000 14. Yang tidak merupakan bentuk kolom buku besar
Pendapatan Jasa Rp 450.000 adalah ....
Posting jurnal di atas adalah …. a. Bentuk T d. Bentuk 3 kolom
a. Kas (D), Piutang Usaha (K), Pendapatan Jasa (K) b. Bentuk 2 kolom e. Bentuk 4 kolom
b. Kas (D), Piutang Usaha (D), Pendapatan Jasa (K) c. Bentuk banyak kolom
c. Pendapatan Jasa (D), Kas (K), Piutang Usaha (K)
d. Kas (D), Piutang Usaha (D), Modal (K) 15. Kolom ref pada buku besar akan diisi dengan ....
e. Modal (D), Kas (K), Piutang Usaha (K) a. No. Buku besar
b. Halaman jurnal
10. Perhatikan Jurnal Umum berikut ini ! c. Tanggal terjadinya posting
JURNAL UMUM Hal. 13 d. No. Perkiraan
Tgl Keterangan Ref Debet Kredit e. Halaman buku besar
Mei 19 Sewa bayar 15 150.000
dimuka 11 150.000 16. Apabila jurnal umum sudah dilakukan proses posting,
Kas maka kolom ref jurnal akan diisi dengan ....
Posting jurnal tersebut pada buku besar yang benar a. Halaman buku besar
adalah …. b. Halaman jurnal
a. sewa bayar dimuka D Ref 13 kas K Ref 13 c. No bukti transaksi
b. sewa bayar dimuka D Ref 15 kas K Ref 11 d. No perkiraan/buku besar
c. sewa bayar dimuka D Ref 15 kas K Ref 13 e. No jurnal
d. sewa bayar dimuka D Ref 15 kas K Ref 15
e. sewa bayar dimuka D Ref 11 kas K Ref 13 17. Buku besar bentuk T dan bentuk 2 kolom mempunyai
suatu kelemahan yaitu ....
11. Berikut akun buku besar bentuk T untuk Perusahaan a. Bentuknya terlalu sederhana
Salon Mawar. b. Sisi debet dan kredit jumlah barisnya yang terisi
Debet Kas Kredit tidak bisa sama
Rp 40.000.000,00 c. Mudah diketahui jumlah sisi debet dan kredit
d. Memghemat biaya karena dibuat bersebelahan.
Debet Peralatan Salon Kredit e. Tidak bisa diketahui saldonya setiap saat
Rp 40.000.000,00
Buku besar tersebut merupakan hasil 18. Untuk mengetahui bahwa jurnal telah diposting atau
pemindahbukuan dari transaksi .... belum bisa dilihat dari kolom....
a. pembelian peralatan salon secara tunai sebesar a. Nama akun/keterangan
Rp40.000.000,00 b. Kolom debet dan kredit
c. Kolom ref 21. Pada buku besar terdapat akun mesin (D)
d. Tanggal Rp5.000.000.000,-, kas (K) Rp3.000.000,-, utang
e. Halaman jurnal usaha (K) Rp1.000.000,-. berarti transaksi yang terjadi
adalah . . . .
19. Proses posting dalam siklus akuntansi termasuk ke a. pembelian mesin yang baru dibayar sebagian dan
dalam tahap .... sisanya bulan depan
a. Pencatatan b. pembelian mesin secara tunai
b. Tahap pengikhtisaran c. pembelian mesin secara kredit
c. Tahap pelaporan d. penyusutan perkiraan mesin
d. Tahap pengelompokkan e. pembayaran utang atas pembelian mesin
e. Tahap penyimpanan
22. Tahap pencatatan dalam siklus akuntansi perusahaan
20. Saldo setiap buku besar pada akhir periode digunakan jasa adalah . . . .
untuk menyusun .... a. neraca saldo, neraca lajur, laporan keuangan
a. Laporan keuangan d. Laporan laba rugi b. buku besar, neraca saldo, jurnal penutup
b. Neraca saldo e. Perubahan modal c. bukti transaksi, jurnal, buku besar
c. Neraca d. jurnal, buku besar, neraca saldo
e. neraca saldo, ayat penyesuaian, laporan keuangan

Uji Kompetensi Neraca Saldo

A. Pilihlan salah satu jawaban yang paling tepat!

1. Pada akhir periode 2010 diperoleh informasi untuk data penyesuaian, yaitu gaji pegawai
bulan Desember yang masih harus dibayar adalah sebesar Rp 600.000,00. Ayat jurnal
penyesuaian yang harus dicatat disisi kredit adalah....
a. Beban gaji pegawai Rp 600.000,00 d. Piutang gaji Rp 600.000,00
b. Beban gaji dibayar dimuka Rp 600.000,00 e. Pendapatan gaji Rp 600.000,00
c. Gaji yang masih harus dibayar Rp 600.000,00

2. Tanggal 2 Mei 2010 dibayar premi asuransi sebesar Rp 3.600.000,00 selama 3 tahun.
Jika pada saat pencatatan dicatat sebagai Beban maka jurnal penyesuaiannya adalah...
a.
Tanggal Perkiraan Ref Debit Kredit
Des 31 Beban Asuransi Rp 800.000,00
Asuransi dibayar dimuka Rp 800.000,00

b.
Tanggal Perkiraan Ref Debit Kredit
Des 31 Beban Asuransi Rp 900.000,00
Asuransi dibayar dimuka Rp 900.000,00

c.
Tanggal Perkiraan Ref Debit Kredit
Des 31 Asuransi dibayar dimuka Rp2. 700.000,00
Beban Asuransi Rp 2.700.000,00
d.
Tanggal Perkiraan Ref Debit Kredit
Des 31 Asuransi dibayar dimuka Rp 2.800.000,00
Beban Asuransi Rp 2.800.000,00

e.
Tanggal Perkiraan Ref Debit Kredit
Des 31 Asuransi dibayar dimuka Rp 800.000,00
Beban Asuransi Rp 800.000,00

3. Given the balance of supplies account Rp 500.000,00. At the end of the year, the supplies on
hand was Rp 200.000,00. The adjusting entries is ......
a. Supplies Expense Rp 500.000,00 d. Supplies Rp 300.000,00
Supplies Rp 500.000,00 Supplies Rp 300.000,0
b. Supplies Expense Rp 200.000,00 e. Supplies Rp 200.000,00
Supplies Rp 200.000,00 Supplies Expense Rp 200.000,00
c. Supplies Expense Rp 300.000,00
Supplies Expense Rp 300.000,00

4. Pada tanggal 1 April 2010 Toko SBS membayar sewa kontrak untuk dua tahun sebesar Rp
24.000.000,00 yang dicatat dalam akun sewa dibayar dimuka. Pada akhir tahun 2010 jurnal
penyesuaiannya adalah....
a. Beban sewa (D), Sewa dibayar dimuka (K) masing-masing sebesar Rp 9.000.000,00
b. Beban sewa (D), Sewa dibayar dimuka (K) masing-masing sebesar Rp 15.000.000,00
c. Sewa dibayar dimuka (D), Beban sewa (K) masing-masing sebesar Rp 9.000.000,00
d. Sewa dibayar dimuka (D), Beban Sewa (K) masing-masing sebesar Rp 15.000.000,00
e. Beban Sewa (D), Sewa dibayar dimuka (K) masing-masing sebesar Rp 24.000.000,00

5. Pada tanggal 2 Mei 2010 diterima sewa kantor sebesar Rp 4.800.000,00 untuk 4 tahun.
Pada saat pencatatan dicatat sebagai utang. Jurnal penyesuaiannya pada akhir tahun 2010
adalah...
a. Kas Rp 4.800.000,00
Pendapatan Sewa Rp 4.800.000,00
b. Kas Rp 4.800.000,00
Sewa diterima dimuka Rp 4.800.000,00
c. Pendapatan Sewa Rp 4.000.000,00
Sewa diterima dimuka Rp 4.000.000,00
d. Sewa diterima dimuka Rp 4.000.000,00
Pendapatan Sewa Rp 4.000.000,00
e. Sewa diterima dimuka Rp 800.000,00
Pendapatan Sewa Rp 800.000,00

6. Pada tanggal 2 Mei 2010 diterima sewa kantor sebesar Rp 4.800.000,00 untuk 4 tahun.
Pada saat pencatatan dicatat sebagai Pendapatan. Perkiraan Pendapatan Sewa pada
jurnal penyesuaian akhir tahun dicatat….
a. (D) Rp 800.000,00 d. (K) Rp 4,000,000,00
b. (K) Rp 800.000,00 e. (D) Rp 4.800.000,00
c. (D) Rp 4.000.000,00

7. The trial balance account prepaid rent Rp. 2.400.000,00 for 1 years from 1st June 2006.
Journal 31st December 2006 is ….
a. Rent Expenses Rp. 2.400.000,00 -
Prepaid rent - Rp. 2.400.000,00
b. Rent Expenses Rp. 1.400.000,00 -
Prepaid rent - Rp. 1.400.000,00
c. Rent Expenses Rp. 1.000.000,00 -
Prepaid rent - Rp. 1.000.000,00
d. Prepaid rent Rp. 1.000.000,00 -
Rent Expenses - Rp. 1.000.000,00
e. Prepaid rent Rp. 1.400.000,00 -
Rent Expenses - Rp. 1.400.000,00

8. Di neraca saldo per 31 Desember 2010, terdapat Iklan dibayar di muka (D) Rp 720.000,00.
Iklan tersebut untuk 10 kali penerbitan di harian Jawa Pos. Sampai tanggal 31 Desember
2010 masih belum diterbitkan sebanyak 2 kali, maka jurnal penyesuaian yang harus dibuat
adalah ....
a. Beban Iklan Rp 576.000,00 d. Iklan dibayar di muka Rp 576.000,00
Iklan dibayar di muka Rp 576.000,00 Beban Iklan Rp 576.000,00
b. Beban Iklan Rp 576.000,00 e. K a s Rp 576.000,00
Kas Rp 576.000,00 Beban Iklan Rp 576.000,00
c. K a s Rp 576.000,00
Iklan dibayar di muka Rp 576.000,00

9. Di Neraca Saldo per 31 Desember 2010 terdapat perkiraan sebagai berikut :


Gedung Rp 200.000.000,00
Akumulasi penyusutan gedung Rp 30.000.000,00
Penyusutan tiap tahun 10% dari Nilai Buku. Jurnal penyesuaiannya adalah...
a. Beban Penyusutan Gedung Rp 20.000.000,00
Akumulasi Penyusutan Gedung Rp 20.000.000,00
b. Beban Penyusutan Gedung Rp 17.000.000,00
Akumulasi Penyusutan Gedung Rp 17.000.000,00
c. Beban Penyusutan Gedung Rp 17.000.000,00
Kas Rp 17.000.000,00
d. Akumulasi Penyusutan Gedung Rp 17.000.000,00
Beban Penyusutan Gedung Rp 17.000.000,00
e. Akumulasi Penyusutan Gedung Rp 20.000.000,00
Beban Penyusutan Gedung Rp 20.000.000,00

10. Asuransi dibayar dimuka yang telah dibayar perusahaan untuk periode satu tahun ke depan
pada 1 Oktober 2005 dan telah dicatat dalam sistem akuntansi perusahaan sebesar Rp
600.000,00 maka beban asuransi periode 1 Oktober sampai denngan 31 Desember 2005
adalah ...
a. Rp 750.000,00 c. Rp 450.000,00 e. Rp 150.000,00
b. Rp 600.000,00 d. Rp 300.000,00

11. Dari kutipan neraca saldo suatu perusahaan tertera beban asuransi Rp 1.800.000,00 Beban
asuransi tersebut merupakan premi tahunan yang dibayar setiap 1 September. Ayat jurnal
penyesuaian yang dibuat pada akhir periode 31 Desember 2005 adalah ...
a.
Tanggal Perkiraan Ref Debit Kredit
2005, 31 Beban Asuransi 600.000
Des Asuransi dibayar di muka 600.000

b.
Tanggal Perkiraan Ref Debit Kredit
2005, 31 Beban Asuransi 1.200.000
Des Asuransi dibayar di muka 1.200.000
c.
Tanggal Perkiraan Ref Debit Kredit
2005, 31 Asuransi dibayar di muka 600.000
Des Beban asuransi 600.000

d.
Tanggal Perkiraan Ref Debit Kredit
2005, 31 Asuransi dibayar di muka 1.200.000
Des Beban asuransi 1.200.000

e.
Tanggal Perkiraan Ref Debit Kredit
2005, 31 Asuransi dibayar di muka 1.800.000
Des Beban asuransi 1.800.000

12. Pada akhir periode 2005, diperoleh informasi untuk data penyesuaian, yaitu gaji pegawai
bulan Desember yang masih harus dibayar adalah sebesar Rp 12.000.000,00. Ayat jurnal
penyesuaian yang harus dicatat di sisi debit adalah ....
a. Beban gaji pegawai Rp 12.000.000,00
b. Beban gaji dibayar di muka Rp 12.000.000,00
c. Gaji yang masih harus dibayar Rp 12.000.000,00
d. Piutang gaji Rp 1.000.000,00
e. Pendapatan kas Rp 1.000.000,00

13. Pada 1 April 2005 perusahaan menerima uang sewa ruangan sebesar Rp 4.000.000,00
untuk satu tahun ke depan dan dicatat dikredit sebagai pendapatan diterima di muka. Pada
akhir periode 2005, ayat jurnal penyesuaian yang harus dicatat di sisi debit adalah ....
a. Pendapatan sewa Rp 3.000.000,00
b. Pendapatan sewa diterima di muka Rp 3.000.000,00
c. Pendapatan sewa diterima di muka Rp 1.000.000,00
d. Pendapatan sewa Rp 1.000.000,00
e. Pendapatan kas Rp 1.000.000,00

14. Pada awal periode, perusahaan membeli sebuah mesin dengan harga faktur
Rp 15.000.000,00. Beban pemasangan dan beban-beban lain yang dikeluarkan agar meisn
tersebut siap digunakan untuk kegiatan operasional perusahaan Rp 2.000.000,00. Taksiran
umur ekonomis 8 tahun, dan taksiran nilai residu Rp 1.000.000,00. Beban Penyusutan mesin
tersebut per tahun adalah....
a. Rp 1.750.000,00 c. Rp 2.000.000,00 e. Rp 2.250.000,00
b. Rp 1.875.000,00 d. Rp 2.125.000,00

15. Alokasi harga perolehan aktiva tetap berwujud berupa sumber alam ke periode-periode yang
menerima manfaat dari sumber alam disebut....
a. Depresiasi d. Asosiasi
b. Deplesi e. Distribusi
c. Amortisasi

16. Alokasi harga perolehan aktiva tetap tidak berwujud ke periode-periode yang menerima
manfaat dari aktiva tidak berwujud disebut ....
a. Depresiasi d. Asosiasi
b. Deplesi e. Distribusi
c. Amortisasi
17. Jika perlengkapan awal tahun Rp 600.000,00 dan nilai pada akhir tahun Rp 400.000,00;
maka jurnal penyesuaiannya....
a. Beban perlengkapan Rp 600.000
Perlengkapan Rp 600.000
b. Beban perlengkapan Rp 200.000
Perlengkapan Rp 200.000
c. Perlengkapan Rp 400.000
Beban perlengkapan Rp 400.000
d. Beban perlengkapan Rp 400.000
Perlengkapan Rp 400.000
e. Perlengkapan Rp 200.000
Beban perlengkapan Rp 200.000 UN 2011

18. Tanggal 1 Juli 2010 dibayar sewa dimuka Rp 2.400.000,00 untuk setahun dan dibukukan
pada perkiraan sewa dibayar dimuka. Maka jurnal penyesuaian 31 Desember 2010 adalah....
a. Beban sewa Rp 2.400.000,00
Sewa dibayar dimuka Rp 2.400.000,00
b. Sewa dibayar dimuka Rp 1,200.000,00
Beban sewa Rp 1.200.000,00
c. Beban sewa Rp 1.200.000,00
Sewa dibayar dimuka Rp 1.200.000,00
d. Sewa dibayar dimuka Rp 2.400.000,00
Kas Rp 2.400.000,00
e. Kas Rp 1.200.000,00
Sewa dibayar dimuka Rp1.200.000,00 UN 2011

19. Perhatikan data berkut:

Data penyesuaian per 31 Desember 2005.


a. Perlengkapan terpakai Rp 400.000,00
b. Penyusutan peralatan 10%
c. Asuransi yang telah jaruh tempo senilai Rp 150.000,00
Jurnal penyesuaian yang benar adalah ...
a. Beban perlengkapan Rp 300.000,00
Perlengkapan Rp 300.000,00
b. Beban perlengkapan Rp 400.000,00
Perlengkapan Rp 400.000,00
c. Beban penyusutan peralatan Rp 2.000,00
Akumulasi penyusutan peralatan Rp2.000,00
d. Beban asuransi Rp 350.000,00
Asuransi dibayar di mulai Rp 350.000,00
e. Asuransi dibayar di muka Rp 150.000,00
Beban asuransi Rp 150.000,00

20. Pada awal periode diketahui jumlah perlengkapan kantor sebesar Rp1.500.000,00, selama
periode tersebut dibeli perlengkapan sebesar Rp8.000.000,00, dan pada akhir periode
tersisa perlengkapansebesar Rp2.000.000,00. Jurnal penyesuaian yang dibuat untuk
transaksi tersebut, yaitu ....
a. beban perlengkapan kantor (debet) dan perlengkapan kantor (kredit) Rp7.500.000,00
b. beban perlengkapan kantor (kredit) dan perlengkapan kantor (debet) Rp7.500.000,00
c. beban perlengkapan kantor (debet) dan kas (kredit) Rp7.500.000,00
d. beban perlengkapan kantor (debet) dan utang usaha (kredit) Rp7.500.000,00
e. beban perlengkapan kantor (debet) dan modal (kredit) Rp7.500.000,00

Uji Kompetensi Neraca Saldo Lanjutan

Pilihlah satu jawaban yang tepat!

1. Kertas kerja sebagian salon “CANTIK”


Nama Akun NS AJP NSD R/L N
D K D K D K D K D K
Porsekot sewa 1.200 - - 400
Beban sewa - - 400 -
Penyelesaian kertas kerja yang benar yaitu ….
a. Persekot sewa D R/L Rp 800,00
Beban sewa D R/L Rp 400,00
b. Persekot sewa D Neraca Rp 800,00
Beban sewa D Neraca Rp 400,00
c. Persekot sewa D R/L Rp 800,00
Beban sewa D Neraca Rp 400,00
d. Persekot sewa D Neraca Rp 800,00
Beban sewa D R/L Rp 400,00
e. Persekot sewa D Neraca Rp 1.200,00
Beban sewa D R/L Rp 400,00
(UN 2007)

2. Perhatikan potongan sebagain neraca lajur berikut:


Koperasi “MEGAH”
Kertas Kerja
Per 31 Desember 2005
Sebagian
( 000 )
No. Akun Neraca Sisa AJP NSD L/R Neraca
1. Kas 2.600 - 500 - 3.100 - - - 3.100 -
2. Piutang Angg. 7.300 - - 500 7.800 - - - 7.800 -
3. Utang Gaji - 300 - - - 300 - 300 - -
4. Beban Telepon 400 - - - 400 - 400 - - -
Dari sebagian kertas kerja di atas, akun yang benar adalah nomor ….
a. 1 dan 2 d. 2 dan 3
b. 1 dan 3 e. 2 dan 4
c. 1 dan 4 UN 2006 KBK

3. Perhatikan potongan kertas kerja berikut ini!


NSD Rugi/Laba Neraca
No Akun
D K D K D L
1. Kas 3.650 - - - 3.650 -
2. Perlengkapan 1.525 - - - - 1.525
3. Prive 100 - 100 - - -
4. Pendapatan bunga - 250 - 250 - -
5. Biaya perlengkapan 1.525 - 1.525 - - -
6. Utang - 750 - - - 750
Penyelesaian kertas kerja di atas yang benar adalah ….
a. 1, 2, dan 5 d. 3, 5, dan 6
b. 1, 4, dan 6 e. 6, 1, dan 3
c. 2, 3, dan 5 UN 2006 Kur 1994
4. Perhatikan potongan neraca saldo berikut ini!
No. Akun D K
1. Kas Rp. 7.500.000.00
2. Perlengkapan Rp. 800.000.00
3. Prive Rp. 100.000.00
4. Asuransi di bayar di muka
Penyesuaian per 31 Desember 2008 :
1. Perlengkapan yang terpakai Rp. 300.000.00
2. Asuransi untuk 1 tahun dibayar 2 Juli 2008
Berdasarkan neraca sisa dan penyesuaian tersebut di buat kertas kerja berikut ini :
(dalam rupiah)
Neraca sisa Penyesuaian NSD Rugi/laba Neraca
No. Akun
D K D K D K D K D K
1. Kas 7.500.000 - - 15.000 - - 7.500.000 - - -
2. Perlengkapan 800.000 - - 300.000 500.000 - - 500.000 - -
3. Prive 100.000 - - - 100.000 - - - 100.000 -
4. Asuransi dibayar di muka 500.000 - - 250.000 - 250.000 - - 250.000 -
5. Badan perlengkapan - - 300.000 - 300.000 - 300.000 - - -
6. Beban asuransi - - 250.000 - 250.000 - 250.000 - - -
Penyelesaian kertas kerja sebagian tersebut yang benar adalah ….
a. 1, 2, dan 3 c. 2, 4, dan 5 e. 3, 5, dan 6
b. 2, 3, dan 4 d. 2, 4 dan 5 UN 2009/2010

5. Perhatikan potongan neraca lajur berikut ini!

Penyelesaian rekening yang benar dari neraca lajur (kertas kerja) tersebut adalah ...
a. 1, 2, dan 3 d. 2, 3, dan 5
b. 1, 3, dan 4 e. 2, 4, dan 5
c. 2, 3, dan 4
6. Berikut akun yang terdapat dalam neraca 12. Data perusahaan “Gemah Ripah”
saldo setelah penutupan, yaitu .... menunjukkan :
a. pendapatan sewa d. ikhtisar laba/rugi Laba bersih tahun 2007 Rp. 15.350.000.00
b. pengambilan pribadi e. beban gaji Prive Badu Rp. 3.300.000.00
c. modal Modal Badu per 31 Desember 2007 sebesar
Rp. 86.650.000.00
7. Istilah lain laporan perhitungan laba/rugi Modal awal perusahaan tersebut adalah ….
adalah .... a. Rp. 84.000.000.00
a. income statement b. Rp. 83.350.000.00
b. daftar biaya dan pendapatan c. Rp. 74.600.000.00
c. laporan laba perusahaan d. Rp. 68.650.000.00
d. daftar perincian biaya dan perusahaan e. Rp. 65.350.000.00
e. laporan keuangan
13. Berikut ini yang termasuk dalam laporan
8. Neraca dapat didefinisikan sebagai ... . keuangan adalah ….
a. suatu daftar harga memberikan informasi a. Neraca, laporan laba/rugi, laporan
tentang harta, utang dan modalbadan multiple step, dan laporan aliran kas
usaha pada saat tertentu b. laporan multiple step, laporan single step,
b. daftar harta, utang dan modal neraca, laporan perubahan modal, dan
c. laporan kondisi keuangan laporan laba/rugi
d. laporan perubahan posisi keuangan c. laporan perubahan modal, laporan
e. semuanya benar laba/rugi, laporan neraca, dan laporan
arus kas
9. Perhatikan sebagian data yang dimiliki “CV d. laporan multiple step, laporan single step,
AZIZ YEPENDI” per 31 Desember 2005 laporan perubahan modal, dan laporan
berikut ini : rugi/laba
Kas Rp 2.000.000,00 e. laporan prospektus manajemen, laporan
Piutang Usaha Rp 750.000,00 budget perusahaan, laporan arus kas,
Perlengkapan Rp 250.000,00 dan laporan laba/rugi
Pendapatan Jasa Rp 3.000.000,00
Pengambilan pribadi Rp 500.000,00 14. Berikut sebagian data suatu perusahaan
jasa:
Beban sewa Rp 1.200.000,00
Pendapatan jasa Rp 1.500.000,00
Beban gaji Rp 400.000,00 Pendapatan lain-lain Rp 400.000,00
Beban listrik Rp 100.000,00 Beban gaji Rp 600.000.00
Berdasarkan data di atas, laba/rugi “CV Beban listrik Rp 50.000,00
AZIZ YEPENDI” adalah …. Beban lain-lain Rp 50.000,00
a. Rp 1.300.000,00 d. Rp 2.100.000,00
Modal Rp 1.100.000,00
b. Rp 1.550.000,00 Berdasarkan data di atas besarnya laba
e. Rp 3.300.000,00
c. Rp 2.050.000,00 perusahaan adalah ...
a. Rp 800.000,00 d. Rp 1.100.000,00
10. Neraca dapat disusun dalam bentuk ... . b. Rp 850.000,00 e. Rp 1.200.000,00
a. vertikal atau horizontal c. Rp 900.000,00
b. multiple step
c. single step 15. Diketahui saldo akun sebagai berikut;
d. all inclusive Pendapatan bunga : Rp 2.400.000,00
e. current operating performance Beban gaji : Rp 1.200.000,00
Beban perlengkapan : Rp 300.000,00
11. Biro Jasa Amanah mempunyai data Beban penyusutan : Rp 600.000,00
keuangan berikut ini : Beban serba-serbi : Rp 400.000,00
- Pendapatan jasa Rp.18.000.000,00 Berdasarkan data di atas, diperoleh ...
- Pendapatan bunga Rp. 1.500.000,00 a. laba Rp 900.000,00 d. rugi Rp 100.000,00
- Beban gaji Rp.12.000.000,00 b. rugi Rp 300.000,00 e. laba Rp 100.000,00
- Beban BHP Rp. 2.000.000,00 c. laba Rp 300.000,00
- Beban penyusutan Rp. 1.000.000,00
- Beban sewa Rp. 4.000.000,00 16. Data yang dimiliki perusahaan jasa Aman
- Pengambilan pribadi Rp. 2.500.000,00 pada tanggal 31-12-2005 sebagai berikut :
Berdasarkan data tersebut, biro jasa Pendapatan jasa Rp 5.000.000,00
Amanah memperoleh … Beban Usaha Rp 2.500.000,00
a. laba Rp. 500.000,00 Beban bunga Rp 300.000,00
b. rugi Rp. 500.000,00 Modal (awal) Rp 3.000.000,00
c. rugi Rp. 1.000.000,00 Laba/Rugi perusahaan Jasa Aman tahun
d. laba Rp. 1.000.000,00 buku 2005 adalah ….
e. rugi Rp. 2.000.000,00 a. Rugi Rp 2.000.000,00
b. Laba Rp 2.000.000,00 23. Rekening berikut yang termasuk rekening riil
c. Laba Rp 2.200.000,00 (rekening neraca) adalah ….
d. d. Rugi Rp 2.200.000,00 a. sewa dibayar di muka, perlengkapan
e. e. Laba Rp 2.500.000,00 (UN 2007)
kantor, dan gaji yang akan dibayar
b. kas, piutang usaha, bunga diterima di
17. Bengkel Setia Menanti mempunyai data muka, wesel tegih , dan pendapatan giro
pembukuan berikut ini : c. piutang usaha, utang usaha, gedung
Modal akhir Rp 32.400.000,00 kantor, beban asuransi, dan peralatan
Pengabilan prive Rp 1.800.000,00 d. kas, piutang, utang usaha, pendapatan
Modal awal Rp 28.000.000,00 sewa, peralatan kantor, dan gedung
Laba yang diperoleh perusahaan adalah …. e. wesel tagih, wesel bayar, penjualan
a. Rp 2.600.000,00 d. Rp 6.200.000,00 karcis, kas, piutang, dan perlengkapan
b. Rp 4.800.000,00 e. Rp 6.400.000,00
c. Rp 6.000.000,00 24.
(UNModal
2007) perusahaan pada 1 Januari 2006
Rp30.000.000,00, pengambilan prive
18. CV. Mitra Sejati mempunyai data keuangan Rp3.000.000,00. Jika pada 31 Januari 2006
sebagai berikut : modalnya menjadi Rp48.000.000,00, maka
Modal awal Rp 40.000.000,00 laba bersih selama bulan Januari 2006
Pengambilan pribadi Rp 3.000.000,00 adalah ….
Pendapatan Rp 15.000.000,00 a. Rp15.000.000,00 d. Rp27.000.000,00
Beban usaha Rp 5.000.000,00 b. Rp18.000.000,00 e. Rp45.000.000,00
Modal akhir adalah …. c. Rp21.000.000,00
a. Rp 55.000.000,00 d. Rp 50.000.000,00
b. Rp 53.000.000,00 e. Rp 47.000.000,00 25. Modal akhir periode Rp6.500.000,00,
c. Rp 52.000.000,00 (UNpendapatan
2005) selama periode Rp900.000,00,
beban usaha Rp350.000,00, dan prive
19. Salon “CANTIK” selama satu tahun pemilik Rp50.000,00, maka besarnya modal
memperoleh laba RP 21.000.000,00 dan awal adalah ….
modal per 31 Desember 2005 Rp a. Rp 6.900.000,00 d. Rp 5.300.000,00
76.000.000,00; maka besar modal 1 Januari b. Rp 6.050.000,00 e. Rp 5.200.000,00
2005 adalah …. c. Rp 6.000.000,00
a. Rp 52.000.000,00 d. Rp 94.000.000,00
b. Rp 55.000.000,00 e. Rp 100.000.000,00 26.
(UNDi2006)
bawah ini adalah unsur laporan
c. Rp 58.000.000,00 perubahan modal, kecuali ….
a. prive d. modal awal
20. Laporan perubahan modal antara lain b. kas e. tambahan modal
melaporkan mengenai …. c. laba usaha
a. pendapatan perusahaan selama periode
tertentu 27. Jika modal awal Rp6.000.000,00,
b. biaya perusahaan selama periode pendapatan Rp7.500.000,00, jumlah beba
tertentu Rp5.550.000,00, dan prive Rp150.000,00,
c. pengambilan uang untuk keperluan maka modal akhir adalah….
pribadi pemilik a. Rp5.650.000,00 d. Rp7.800.000,00
d. bangunan yang dibeli dari dana pinjaman b. Rp6.600.000,00 e. Rp7.950.000,00
e. modal awal perusahaan pada suatu c. Rp7.350.000,00
periode
28. Berikut ini termasuk aktiva tetap yang
21. Dalam laporan laba rugi, pendapatan usaha terdapat di dalam neraca yaitu ….
dikurangi beban usaha disebut ... . a. kas d. persediaan
a. laba atas usaha d. rugi usaha b. gedung e. surat berharga
b. laba bersih e. laba/rugi usaha c. piutang
c. rugi bersih
29. Pendapatan sewa yang diterima di muka
22. Kenaikan laba usaha dapat diperoleh dapat disamakan dengan ….
apabila ... . a. utang usaha d. utang pendapatan
a. pendapatan usaha lebih besar dari beban b. utang bunga e. utang dagang
usaha c. utang sewa
b. pendapatan usaha lebih kecil dari beban
usaha 30. Berikut ini merupakan perkiraan yang
c. pendapatan nonusaha lebih besar dari dipindahkan dari neraca saldo disesuaikan
beban nonusaha debit ke lajur laba atau rugi debit, kecuali ….
d. pendapatan lebih besar dari biaya a. beban iklan d. beban lain-lain
e. semuanya salah b. gaji pegawai e. akumulasi peny.
c. beban perlengkapan
Uji Kompetensi Jurnal Penutup dan Pembalik

Pilihlah satu jawaban yang benar! d. laba/rugi


e. pendapatan diterima di muka
1. Akun beban akan ditutup ke dalam akun ....
a. piutang usaha 5.d. modal
Instrumen yang digunakan untuk menutup
b. kas e. pendapatan
rekening nominal adalah ....
c. Ikhtisar laba/rugi a. jurnal umum
b. jurnal penyesuaian
2. Golongan akun yang akan tampak dalam c. jurnal penutup
neraca sisa setelah penutupan adalah . . . d. jurnal khusus
a. H, U, M, P e. buku besar
b. H, U, M, P, B
c. P dan B 6. Berikut berbagai jurnal penutup:
d. golongan akun nominal 1. Modal Tn Amir xxx
e. golongan akun riil Prive Tn Amir xxx
2. Prive Tn Amir xxx
3. Saldo akun-akun di bawah ini yang tidak Modal Tn Amir xxx
memerlukan jurnal penutup adalah akun …. 3. Ikhtisar Rugi laba xxx
a. beban gaji Modal (laba) xxx
b. pendapatan sewa 4. Biaya xxx
c. beban bunga Ikhtisar RL xxx
d. beban penyusutan 5. Pendapatan bunga xxx
e. beban iklan dibayar di muka Ikhtisar RL xxx
Jurnal penutup yang benar adalah ....
4. Rekening-rekening di bawah ini akan a. 1, 2, dan 3
terpengaruh oleh ayat jurnal penutup, b. 1, 3, dan 5
kecuali …. c. 2, 3, dan 4
a. modal d. 2, 4, dan 5
b. penghasilan e. 1 dan 3
c. beban

7. Jurnal untuk menutup pendapatan jasa sebesar Rp 50.000.000,00, yaitu ....


a. Pendapatan jasa Rp 50.000.000,00
Kas Rp 50.000.000,00
b. Pendapatan jasa Rp 50.000.000,00
Ikhtisar laba/rugi Rp 50.000.000,00
c. Pendapatan jasa Rp 50.000.000,00
Kas Rp 50.000.000,00
d. Ikhtisar laba/rugi Rp 50.000.000,00
Pendapatan jasa Rp 50.000.000,00
e. Ikhtisar laba/rugi Rp 50.000.000,00
Piutang jasa Rp 50.000.000,00

8. Jurnal untuk menutup pengambilan pribadi sebesar Rp 2.000.000,00, yaitu ....


a. Pengambilan pribadi Rp 2.000.000,00
Kas Rp 2.000.000,00
b. Pengambilan pribadi Rp 2.000.000,00
Ikhtisar laba/rugi Rp 2.000.000,00
c. Piutang usaha Rp 2.000.000,00
Utang usaha Rp 2.000.000,00
d. Ikhtisar laba/rugi Rp 2.000.000,00
Pengambilan pribadi Rp 2.000.000,00
e. Modal Rp 2.000.000,00
Pengambilan pribadi Rp 2.000.000,00

9. Diketahui akun-akun nominal sebagai berikut:


Pendapatan jasa bengkel setahun Rp 35.000.000,-
Pengambilan prive setahun Rp 1.500.000,-
Beban usaha setahun Rp 20.000.000,-
Untuk menutup akun penutupan jasa bengkel pada akhir periode di jurnal….
a. Pendapatan jasa bengkel Rp 35.000.000,-
Ikhtisar laba rugi Rp 35.000.000,-
b. Ikhtisar laba rugi Rp 35.000.000,-
Pendapatan jasa bengkel Rp 35.000.000,-
c. Prive Rp 1.500.000,-
Ekuitas Rp 1.500.000,-
d. Pendapatan jasa bengkel Rp 18.500.000,-
Ikhtisar laba rugi Rp 18.500.000,-
e. Ikhtisar laba rugi Rp 20.000.000,-
Ekuitas Rp 20.000.000,-

10. Ikhtisar Laba Rugi


Tgl Keterangan Ref Debit Tgl Keterangan Ref Kredit
300.000,00 300.000,00
Jurnal penutup untuk menutup akun ikhtisar laba rugi adalah . . . .
a. Ekuitas Rp 2.000.000,-
Ikhtisar laba rugi Rp 2.000.000,-
b. Ekuitas Rp 3.000.000,-
Ikhtisar laba rugi Rp 3.000.000,-
c. Ikhtisar laba rugi Rp 2.000.000,-
Ekuitas Rp 2.000.000,-
d. Ikhtisar laba rugi Rp 3.000.000,-
Ekuitas Rp 3.000.000,-
e. Ekuitas Rp 4.000.000,-
Ikhtisar laba rugi Rp 4.000.000,-

11. Jurnal penutup yang dibuat untuk transaksi pendapatan jasa sebesar Rp 25.000.000,00,
adalah....
a. Modal Rp 25.000.000,00
Kas Rp 25.000.000,00
b. Kas Rp 25.000.000,00
Kendaraan Rp 25.000.000,00
c. Ikhtisar laba/rugi Rp 25.000.000,00
Modal Rp 25.000.000,00
a. Kas Rp 25.000.000,00
Modal Rp 25.000.000,00
b. Pendapatan Rp 25.000.000,00
Ikhtisar laba/rugi Rp 25.000.000,00

12. Neraca saldo (sebagian) perusahaan service."KILAT' adalah:


No. Nama Perkiraan Debit Kredit
411 Pendapatan service 2.000.000,00
511 Beban gaji 400.000,00
512 Beban listrik 100.000,00
Jurnal penutup untuk perkiraan beban adalah ...
a. Modal Rp 500.000,00
Beban gaji Rp 400.000,00
Beban listrik Rp 100.000,00
b. Beban gaji Rp 400.000,00
Beban listrik Rp 100.000,00
Modal Rp 500.000,00
c. Beban gaji Rp 400.000,00
Beban listrik Rp 100.000,00
Kas Rp 500.000,00
d. Beban gaji Rp 400.000,00
Beban listrik Rp 100.000,00
Ikhtisar R/L Rp 500.000,00
e. Ikhtisar R/L Rp 500.000,00
Beban gaji Rp 400.000,00
Beban listrik Rp 100.000,00

13. Akun beban gaji pada akhir periode bersaldo Rp 1.500.000,00. Jurnal penutup akun beban gaji
pada tanggal 31 Desember 1999 adalah ...
a. beban gaji Rp 1.500,000,00
Modal Rp 1.500.000,00
b. modal Rp 1,500.000,00
beban gaji Rp 1.500.000,00
c. prive Rp 1.500.000,00
beban gaji Rp 1.500.000,00
d. beban gaji Rp 1,500.000,00
rugi laba Rp 1.500.000,00
e. rugi laba Rp 1.500.000,00
beban gaji Rp 1.500.000,00

14. Pada akhir periode akuntansi sualu perusahaan mem-punyai data berupa rekening pendapatan
usaha Rp 12.000.000,00 dan pendapatan di luar usaha Rp 1.000.000,00. Jurnal penutup atas
rekening tersebut adalah ...
a. Ikhtisar R/L Rp 13,000.000,00
Pendapatan usaha Rp 12.000.000,00
Pendapatan di luar usaha Rp 1.000.000,00
b. Pendapatan usaha Rp 12.000.000,00
Modal usaha Rp 12.000.000,00
c. Ikhtisar R/L Rp 12,000.000,00
Modal usaha Rp 12.000.000,00
e. Ikhtisar R/L Rp 13.000,000,00
Modal usaha Rp 13,000.000,00
Pendapatan usaha Rp 12.000.000,00
Pendapatan di luar usaha Rp 1.000.000,00
Ikhtisar R/L Rp 13.000.000,00

15. Dari Neraca Saldo sesudah penyesuaian per 31 Desember 200X usaha “Tony Laundry” diketahui
saldo akun nominal sebagai berikut…..
Pendapatan jasa Rp 200.000.000
Beban gaji Rp 24.000.000
Beban perlengkapan Rp 27.000.000
Beban penyusutan aktiva tetap Rp 10.000.000
Beban lain-lain Rp 20.000.000
Jurnal penutup yang dibuat untuk memindahkan akun ikhtisar laba rugi ke akun modal adalah:
a. Ikhtisar laba rugi Rp 200.000.000
Pendapatan jasa Rp 200.000.000
b. Pendapatan jasa Rp 119.000.000
Ikhtisar laba rugi Rp 119.000.000
c. Ikhtisar laba rugi Rp 119.000.000
Modal Tony Rp 119.000.000
d. Modal Tony Rp 119.000.000
Ikhtisar laba rugi Rp 119.000.000
e. Ikhtisar laba rugi Rp 200.000.000
Modal Tony Rp 200.000.000

16. Sebagian saldo akun buku besar suatu e. Pendapatan jasa (D) Rp 1.000.000,00
perusahaan sebagai berikut: Ikhtisar rugi/laba (K) Rp 1.000.000,00
Piutang dagang Rp 300.000,00
Beban bunga Rp 600.000,00 17. Pada akhir periode dilakukan proses
Beban gaji Rp 700.000,00 penutupan buku dengan membuat jurnal
Pendapatan jasa Rp 1.000.000,00 penutup. Jurnal penutup berikut yang tidak
Jurnal penutup dari akun-akun tersebut benar, yaitu ....
adalah … a. Akun penjualan (D) dan akun ikhtisar laba
a. Piutang dagang (D) Rp 200.000,00 rugi (K)
Wesel tagih (D) Rp 300.000,00 b. Akun ikhtisar laba rugi (D) dan akun
Ikhtisar rugi/laba (K) Rp 500.000,00 pembelian (K)
b. Beban gaji (D) Rp 600.000,00 c. Akun ikhtisar laba rugi (D) dan akun
Beban bunga (D) Rp 700.000,00 modal (K) jika terdapat saldo laba
Ikhtisar rugi/laba (K) Rp 1.300.000,00 d. Akun ikhtisar laba rugi (D) dan akun
c. Ikhtisar rugi/laba (D) Rp 1.300.000,00 modal (K) jika terdapat saldo rugi
Beban gaji (K) Rp 600.000,00 e. Akun modal (D) dan akun prive (K)
Beban bunga (K) Rp 700.000,00
d. Ikhtisar rugi/laba (D) Rp 300.000,00 18. Pada akhir periode akuntansi ada akun yang
Pendapatan jasa (D) Rp 1.000.000,00 tidak dimasukkan dalam neraca saldo
Beban bunga (K) Rp 600.000,00 setelah penutupan yaitu….
Beban gaji (K) Rp 700.000,00
a. akun harta d.akun ekuitas a. jurnal penutup d. jurnal umum
b. akun utang e.akun pendapatan b. jurnal penyesuaian e. jurnal khusus
c. akun modal c. jurnal koreksi

19. Berikut ini adalah akun yang ada dalam 23. Di bawah ini transaksi yang tidak
neraca saldo setelah penutupan pada akhir memerlukan jurnal pembalik adalah ….
periode akuntansi yaitu .... a. beban yang masih harus dibayar
a. pendapatan d. kas b. pendapatan yang masih harus diterima
b. beban e. laba c. beban yang dibayar di muka jika pada
c. prive saat pencatatan diakui sebagai beban
d. beban dibayar di muka jika pada saat
20. Neraca saldo setelah penutupan disusun pencatatan diakui sebagai harta
dengan tujuan untuk ... . e. pendapatan diterima di muka jika pada
a. mengetahui besarnya laba rugi usaha saat pencatatan diakui sebagai
b. menutup akun-akun buku besar pendapatan
c. mengenolkan akun-akun nominal dan
akun-akun riil 24. Transaksi berikut ini yang perlu dibuat jurnal
d. menyusun neraca awal tahun berikutnya pembalik adalah ….
e. untuk mengetahui besarnya beban usaha a. transaksi pembayaran beban/biaya di
muka, yang dicatat sebagai beban
21. Jurnal yang dibuat pada awal periode b. transaksi penerimaan pendapatan di
akutansi berikutnya, yaitu .... muka, yang dicatat sebagai pendapatan
a. jurnal penutup d. jurnal pembalik c. transaksi pembayaran beban/biaya di
b. jurnal umum e. jurnal khusus belakang
c. jurnal penyesuaian d. transaksi penerimaan pendapatan di
belakang
22. Sumber data untuk menyusun jurnal e. semuanya benar
pembalik berasal dari ….

25. Jurnal pembalik yang dibuat untuk utang gaji sebesar Rp 6.000.000,00, yaitu ....
a. Beban gaji Rp 6.000.000,00
Utang gaji Rp 6.000.000,00
b. Utang gaji Rp 6.000.000,00
Beban gaji Rp 6.000.000,00
a. Ikhtisar laba/rugi Rp 6.000.000,00
Beban gaji Rp 6.000.000,00
d. Kas Rp 6.000.000,00
Beban gaji Rp 6.000.000,00
e. Beban gaji Rp 6.000.000,00
Ikhtisar laba/rugi Rp 6.000.000,00

26. Ayat jurnal pembalik beban gaji yang belum dibayar sebesar Rp 8.000.000,00, yaitu ...
a. Beban gaji Rp 8.000.000,00
Kas Rp 8.000.000,00
b. Kas Rp 8.000.000,00
Beban gaji Rp 8.000.000,00
c. Beban gaji Rp 8.000.000,00
Utang usaha Rp 8.000.000,00
d. Beban gaji Rp 8.000.000,00
Utang gaji Rp 8.000.000,00
e. Utang gaji Rp 8.000.000,00
Beban gaji Rp 8.000.000,00

27. Neraca Sisa sebagian PD. Gatotkaca per 31 Desember 2006 :

No. Nama Akun Debet Kredit


104 Sewa dibayar 3.600.000
605 dimuka 1.500.000
Beban iklan

Data penyesuaian per 31 Desember 2006 :


1. Sewa dibayar tanggal 3 Oktober 2006 untuk satu tahun
2. Iklan dibayar pada tanggal 3 September 2006 untuk 10 kali terbit, sampai dengan 31
Desember 2006 iklan baru 8 kali terbit.
Dari data di atas jurnal pembalik yang benar adalah ….
a. Sewa dibayar dimuka Rp 2.700.000,00
Beban sewa Rp 2.700.000,00
b. Beban sewa Rp 2.700.000,00
Sewa dibayar dimuka Rp 2.700.000,00
c. Beban sewa Rp 900.000,00
Sewa dibayar dimuka Rp 900.000,00
d. Beban iklan Rp 300.000,00
Iklan dibayar dimuka Rp 300.000,00
e. Iklan dibayar dimuka Rp 300.000,00
Beban iklan Rp 300.000,00 (UN 2007)

28. Diketahui sampai dengan tanggal 31 Desember 2001 gaji yang masih harus dibayar sebesar Rp
500.000,00, jurnal pembaliknya adalah ...
a. Kas Rp 500.000,00
Beban gaji Rp 500.000,00
b. Beban gaji Rp 500.000,00
Utang gaji Rp 500.000,00
c. Beban gaji Rp 500.000,00
Kas Rp 500.000,00
d. Utang gaji Rp 500.000,00
Beban gaji Rp 500.000,00
e. Utang gaji Rp 500.000,00
Kas Rp 500.000,00

29. Berikut ini sebagian jurnal penyesuaian yang dibuat oleh Toko Cerah per 31 Desember 2007
1. Pendapatan sewa (D) Rp 900.000,00
Sewa dibayar di muka (K) Rp 900.000,00
2. Beban iklan (D) Rp 500.000,00
Iklan diterima di muka (K) Rp 500.000,00
3. Asuransi dibayar di muka (D) Rp 700.000,00
Beban asuransi (K) Rp 700.000,00
4. Beban asuransi (D) Rp 600.000,00
Asuransi dibayar di muka (K) Rp 600.000,00
Berdasarkan data di atas, yang perlu dibuat jurnal pembalik pada awal tahun 2008 adalah ....
a. 1 dan 2 d. 2 dan 4
b. 1 dan 3 e. 3 dan 4
c. 2 dan 3

30. Di neraca saldo, perkiraan beban sewa senilai Rp 1.575.000,-. Pada tanggal 31 Desember 2005
ada sewa yang belum dibayar senilai Rp 375.000,-. Maka pada tanggal 1 Januari 2006 dibuat
jurnal pembalik …
a. Beban Sewa Rp 375.000
Utang Beban Sewa Rp 375.000
b. Utang Beban Sewa Rp 375.000
Beban Sewa Rp 375.000
c. Beban Sewa Rp 1.575.000
Utang Beban Sewa Rp 1.575.000
d. Utang Beban Sewa Rp 1.575.000
Beban Sewa Rp 1.575.000
e. Beban Sewa Rp 375.000
Utang Beban Sewa Rp 375.000
Latihan ulangan akhir semester
( paket 1 )

Pilihlah satu jawaban yang paling benar!

1. Pencatatan dalam neraca saldo sumber datanya berasal dari ….


a. buku besar
b. jurnal umum
c. jurnal pembalik
d. jurnal penutup
e. jurnal penyesuaian

2. Saldo rekening di bawah ini yang tidak memerlukan jurnal penyesuaian adalah ....
a. beban gaji
b. beban penyusutan
c. beban pemakaian perlengkapan
d. pendapatan sewa diterima di muka
e. beban iklan dibayar di muka

3. Di bawah ini yang merupakan tujuan pembuatan jurnal penyesuaian adalah ….


a. menghilangkan rekening campuran
b. memperbaiki kesalahan yang terjadi pada neraca saldo
c. mengoreksi rekening-rekening tertentu pada neraca saldo sehingga mencer minkan keadaan
sebenarnya
d. membuat keseimbangan jumlah debit dan kredit
e. mengubah angka neraca saldo untuk data laporan keuangan

4. Pada tanggal 31 Desember 2006 masih harus dibayar sewa kantor senilai Rp2.000.000,00. Ayat
penyesuaiannya adalah ….
a. beban sewa Rp2.000.000,00
kas Rp2.000.000,00
b. beban sewa Rp2.000.000,00
persekot sewa Rp2.000.000,00
c. beban sewa Rp2.000.000,00
utang sewa Rp2.000.000,00
d. utang sewa Rp2.000.000,00
beban sewa Rp2.000.000,00
e. utang sewa Rp2.000.000,00
kas Rp2.000.000,00

5. Telah dipakai perlengkapan kantor sebesar Rp300.000,00.Ayat jurnal penyesuaian untuk


mencatat transaksi tersebut adalah ….
a. perlengkapan Rp 300.000,00
beban perlengkapan Rp 300.000,00
b. perlengkapan Rp 300.000,00
kas Rp 300.000,00
c. kas Rp 300.000,00
perlengkapan Rp 300.000,00
d. beban perlengkapan Rp 300.000,00
perlengkapan Rp 300.000,00
e. perlengkapan Rp 300.000,00
utang Rp 300.000,00

6. Pada tanggal 1 Maret 2006 Rudy mengeluarkan kas sebesar Rp6.000.000,00 untuk sewa kios
satu tahun. Transaksi tersebut oleh Rudy dicatat dalam rekening beban sebesar Rp6.000.000,00.
Pada tanggal 31 Desember 2006 akan dicatat ….
a. beban sewa debit Rp1.000.000,00
b. sewa dibayar di muka kredit Rp5.000.000,00
c. sewa dibayar di muka debit Rp1.000.000,00
d. beban sewa debit Rp5.000.000,00
e. sewa dibayar di muka debit Rp1.000.000,00

7. Shinta memiliki sejumlah uang di bank dan menerima bunga tiap tanggal 2 Januari sejumlah
Rp1.500.000,00. Jurnal penyesuaian yang dibuat pada tanggal 31 Desember adalah ….
a. piutang bunga Rp1.500.000,00
pendapatan bunga Rp1.500.000,00
b. pendapatan bunga Rp1.500.000,00
piutang bunga Rp1.500.000,00
c. kas Rp1.500.000,00
pendapatan bunga Rp1.500.000,00
d. kas Rp1.500.000,00
piutang bunga Rp1.500.000,00
e. pendapatan bunga Rp1.500.000,00
kas Rp1.500.000,00

8. Pada tanggal 1 Juli 2006 perusahaan membeli sebuah peralatan kantor senilai Rp10.000.000,00.
Peralatan tersebut disusutkan sebesar 10% tiap tahun. Jurnal penyesuaian yang harus dibuat
perusahaan pada tanggal 31 Desember 2006 adalah ….
a. beban penyt. peraltn. Rp1.000.000,00
ak. penyt. peraltn. Rp1.000.000,00
b. beban penyt. peraltn. Rp1.000.000,00
ak. penyt. peraltn. Rp1.000.000,00
c. beban penyt. peraltn. Rp1.000.000,00
peralatan Rp1.000.000,00
d. ak. penyt. peraltn. Rp1.000.000,00
b. penyt peraltn. Rp1.000.000,00
e. ak. penyt. peraltn. Rp1.000.000,00
b. penyt. peraltn Rp1.000.000,00

9. Unsur-unsur neraca seperti tersebut di bawah ini, kecuali ….


a. harta + modal
b. utang + modal
c. modal + kas
d. beban + pendapatan
e. piutang + modal

10. Berikut ini yang merupakan fungsi utama kertas kerja adalah ….
a. sebagai laporan keuangan
b. menghitung laba/rugi perusahaan
c. sebagai lampiran laporan keuangan
d. mempermudah penyusunan laporan keuangan
e. mengetahui seluruh akun yang terdapat dalam perusahaan

11. Di bawah ini yang merupakan pengertian dari neraca adalah ….


a. daftar laporan perusahaan
b. daftar perusahaan harta dan modal
c. daftar harta dan utang
d. daftar yang memuat tentang harta, utang dan modal
e. daftar yang memuat perubahan utang dan modal

12. Di bawah ini adalah unsur laporan perubahan modal, kecuali ….


a. prive
b. kas
c. laba usaha
d. modal awal
e. tambahan modal

13. Pada neraca yang berbentuk laporan (report form) dapat ditunjukkan ….
a. bagian atas: kewajiban dan modal serta bagian bawah: aktiva
b. bagian atas: kewajiban serta bagian bagian bawah: aktiva dan modal
c. bagian atas: aktiva serta bagian bawah: kewajiban dan modal
d. bagian atas: modal serta bagian bawah: aktiva dan kewajiban
e. bagian kiri: aktiva serta bagian kanan: kewajiban dan modal

14. Berikut ini termasuk laporan keuangan, kecuali ....


a. Laporan kas
b. Laporan rugi laba
c. Laporan perubahan modal
d. Neraca lajur
e. Neraca

15. Jika modal awal Rp6.000.000,00, pendapatan Rp7.500.000,00, jumlah beban Rp5.550.000,00,
dan prive Rp150.000,00, maka modal akhir adalah….
a. Rp5.650.000,00
b. Rp6.600.000,00
c. Rp7.350.000,00
d. Rp7.800.000,00
e. Rp7.950.000,00

16. Lajur laba pada kertas kerja merupakan pindahan dari ….


a. neraca sisa kredit
b. neraca sisa debit
c. ayat penyesuaian kredit
d. neraca sisa disesuaikan kredit
e. neraca sisa disesuaikan debit

17. Berikut ini merupakan perkiraan yang dipindahkan dari neraca saldo disesuaikan debit ke lajur
laba atau rugi debit, kecuali ….
a. beban iklan
b. gaji pegawai
c. beban perlengkapan
d. beban lain-lain
e. akumulasi penyusutan

18. Berikut ini merupakan perkiraan yang dipindahkan ke kolom neraca sebelah kredit yaitu ....
a. beban gaji
b. beban iklan
a. pendapatan
b. akumulasi depresiasi gedung
c. beban perlengkapan

19. Di bawah ini adalah rekening-rekening nominal untuk perusahaan jasa, kecuali ….
a. penghasilan jasa
b. penghasilan sewa
c. beban gaji
d. beban yang masih harus dibayar
e. beban perlengkapan

20. Ani Laundry tanggal 1 Desember 2004 modal diketahui sebesar Rp 50.000.000 dan laba bersih
bulan Desember sebesar Rp 500.000, maka besarnya modal 31 Desember 2004 adalah ....
a. Rp 55.000.000
b. Rp 50.000.000
c. Rp 50.500.000
d. Rp 49.500.000
e. Rp 52.500.000

21. Data akuntansi untuk suatu perusahaan diketahui sebagai berikut:


Modal awal Rp6.300.000,00
Modal akhir Rp8.450.000,00
Prive Rp150.000,00
Beban usaha Rp1.500.000,00
Besarnya laba yang diperoleh perusahaan tersebut adalah ….
a. Rp1.750.000,00
b. Rp1.900.000,00
c. Rp2.000.000,00
d. Rp1.800.000,00
e. Rp2.100.000,00

22. Laba rugi perusahaan diperoleh dari hasil selisih ….


a. penghasilan dengan beban
b. kas dengan utang
c. harta dengan modal
d. harta dengan utang dan modal
e. penghasilan dengan utang

23. Saldo rekening-rekening di bawah ini yang tidak memerlukan jurnal penutup adalah ….
a. beban gaji d. beban penyusutan
b. pendapatan sewa e. beban iklan dibayar di muka
c. beban bunga

24. Berikut berbagai jurnal penutup:


1. Modal Tn Amir xx
Prive Tn Amir xx
2. Prive Tn Amir xx
Modal Tn Amir xx
3. Ikhtisar Rugi laba xx
Modal (laba) xx
4. Beban xx
Ikhtisar RL xx
5. Pendapatan bunga xx
Ikhtisar RL xx
Jurnal penutup yang benar adalah ....
a. 1, 2, dan 3
b. 1, 3, dan 5
c. 2, 3, dan 4
d. 2, 4, dan 5
e. 3, 4, dan 5

25. Instrumen untuk menutup rekening nominal adalah ....


a. jurnal umum
b. jurnal penyesuaian
c. jurnal penutup
d. jurnal khusus
e. buku besar

26. Rekening-rekening di bawah ini akan terpengaruh oleh ayat jurnal penutup, kecuali ….
a. modal
b. penghasilan
c. beban
d. laba/rugi
e. pendapatan diterima di muka

27. Di bawah ini transaksi yang tidak memerlukan jurnal pembalik adalah ….
a. beban yang masih harus dibayar
b. pendapatan yang masih harus diterima
c. beban yang dibayar di muka jika pada saat pencatatan diakui sebagai beban
d. beban dibayar di muka jika pada saat pencatatan diakui sebagai harta
e. pendapatan diterima di muka jika pada saat pencatatan diakui sebagai pendapatan

28. Perhatikan kertas kerja berikut.

Penyelesaian rekening yang benar dari neraca lajur (kertas kerja) tersebut adalah ...
a. 1, 2, dan 3
b. 1, 3,dan 4
c. 2, 3, dan 4
d. 2, 3, dan 5
e. 2, 4, dan 5
29. Kertas kerja sebagian salon “CANTIK”
Nama Akun NS AJP NSD R/L N
D K D K D K D K D K
Porsekot sewa 1.200 - - 400
Beban sewa - - 400 -
Penyelesaian kertas kerja yang benar yaitu ….
a. Persekot sewa D R/L Rp 800,00
Beban sewa D R/L Rp 400,00
b. Persekot sewa D Neraca Rp 800,00
Beban sewa D Neraca Rp 400,00
c. Persekot sewa D R/L Rp 800,00
Beban sewa D Neraca Rp 400,00
d. Persekot sewa D Neraca Rp 800,00
Beban sewa D R/L Rp 400,00
e. Persekot sewa D Neraca Rp 1.200,00
Beban sewa D R/L Rp 400,00

30. Perhatikan potongan neraca saldo berikut ini!


No. Akun D K
1. Kas Rp. 7.500.000.00
2. Perlengkapan Rp. 800.000.00
3. Prive Rp. 100.000.00
4. Asuransi di bayar di muka
Penyesuaian per 31 Desember 2008 :
1. Perlengkapan yang terpakai Rp. 300.000.00
2. Asuransi untuk 1 tahun dibayar 2 Juli 2008
Berdasarkan neraca sisa dan penyesuaian tersebut di buat kertas kerja berikut ini :
(dalam rupiah)
Neraca sisa Penyesuaian NSD Rugi/laba Neraca
No. Akun
D K D K D K D K D K
1. Kas 7.500.000 - - 15.000 - - 7.500.000 - - -
2. Perlengkapan 800.000 - - 300.000 500.000 - - 500.000 - -
3. Prive 100.000 - - - 100.000 - - - 100.000 -
Asuransi dibayar di
4. 500.000 - - 250.000 - 250.000 - - 250.000 -
muka
5. Badan perlengkapan - - 300.000 - 300.000 - 300.000 - - -
6. Beban asuransi - - 250.000 - 250.000 - 250.000 - - -
Penyelesaian kertas kerja sebagian tersebut yang benar adalah ….
a. 1, 2, dan 3 d. 2, 4 dan 5
b. 2, 3, dan 4 e. 3, 5, dan 6
c. 2, 4, dan 5

Latihan ulangan akhir semester


( Paket 2 )

Pilihlah satu jawaban yang paling benar!

1. Perkiraan-perkiraan yang memerlukan penyesuaian pada akhir periode akuntansi adalah ...
a. penjualan, piutang usaha, utang usaha
b. asuransi dibayar di muka, pendapatan sewa modal usaha
c. perlengkapan, persediaan barang dagangan, sewa dibayar di muka
d. persediaan barang dagang, kas, piutang usaha
e. pendapatan sewa, utang usaha, perlengkapan

2. Tanggal 1 Juli 2010 dibayar sewa dimuka Rp 2.400.000,00 untuk setahun dan dibukukan pada
perkiraan sewa dibayar dimuka. Maka jurnal penyesuaian 31 Desember 2010 adalah....
a. Beban sewa Rp 2.400.000,00
Sewa dibyr dimuka Rp 2.400.000,00
b. Sewa dibayar dimuka Rp 1,200.000,00
Beban sewa Rp 1.200.000,00
c. Beban sewa Rp 1.200.000,00
Sewa dibyr dimuka Rp 1.200.000,00
d. Sewa dibyr dimuka Rp 2.400.000,00
Kas Rp 2.400.000,00
e. Kas Rp 1.200.000,00
Sewa dibyr dimuka Rp1.200.000,00
3. Jika perlengkapan awal tahun Rp 600.000 dan nilai pada akhir tahun Rp 400.000; maka jurnal
penyesuaiannya....
a. Beban perlengkapan Rp 600.000
Perlengkapan Rp 600.000
b. Beban perlengkapan Rp 200.000
Perlengkapan Rp 200.000
c. Perlengkapan Rp 400.000
Beban perlengkapan Rp 400.000
d. Beban perlengkapan Rp 400.000
Perlengkapan Rp 400.000
e. Perlengkapan Rp 200.000
Beban perlengkapan Rp 200.000

4. Pada tanggal 1 Agustus 1996 dibayar premi asuransi Rp 600.000,00 untuk 1 tahun. Jurnal
penyesuaian pada 31 Desember 1996, adalah …
a. Beban asuransi Rp 250.000,00
Asuransi dibayar di muka Rp 250.000,00
b. Beban asuransi Rp 600.000,00
Asuransi dibayar di muka Rp 600.000,00
c. Asuransi dibayar di muka Rp 250.000,00
Beban asuransi Rp 250.000,00
d. Asuransi dibayar di muka Rp 600.000,00
Beban asuransi Rp 600.000,00
e. Beban asuransi Rp 600.000,00
Asuransi dibayar. di muka Rp 350.000,00

5. Pada neraca saldo koperasi “Maju” per 31 Desember 2004 tertera Akun Sewa dibayar di muka
(D) Rp 5.400.000,00. Sewa itu dibayarkan pada tanggal 5 Mei 2004 untuk 1 tahun. Jurnal
penyesuaian yang benar untuk akhir periode 31 Desember 2004 adalah …

6. Tanggal 26 Juni 2000 seorang wirausaha Loundry membeli mesin cuci otomatis seharga
Rp 57.500.000,00. Sebelum digunakan, dikeluarkan ongkos angkut Rp 275.000,00 dan ongkos
pemasangan Rp 225.000,00. Usaha berjalan 1 Juli 2000 dan ditaksir nilai residu
Rp 10.000.000,00. Diprediksi kapasitas penggunaan 24.000 jam produksi. Bila realisasi
penggunaan mesin:
Tahun 2000, 3000 jam
Tahun 2001, 7000 jam
Tahun 2002, 6000 jam
Tahun 2003, 5000 jam
Penyusutan tahun 2002 dijurnal ...
a. Beban penyusutan Mesin Rp 6.000.000,00
Akumulasi penyusutan Mesin Rp 6.000.000,00
b. Beban penyusutan Mesin Rp 10.000.000,00
Akumulasi penyusutan Mesin Rp 10.000.000,00
c. Beban penyusutan Mesin Rp 12.000.000,00
Akumulasi penyusutan Mesin Rp 12.000.000,00
d. Beban penyusutan Mesin Rp 14.000.000,00
Akumulasi penyusutan Mesin Rp 14.000.000,00
e. Beban penyusutan Mesin Rp 14.500.000,00
Akumulasi penyusutan Mesin Rp 14.500.000,00

7. Pada neraca saldo per 31 Desember 2000, akun sewa dibayar di muka menunjukkan
Rp 1.800.000,00 untuk satu tahun mulai tanggal 1 Oktober 2000. Transaksi tersebut dicatat
dalam jurnal penyesuaian sebagai berikut …
a. sewa bayar di muka Rp 450.000,00
beban sewa Rp 450.000,00
b. beban sewa Rp 450.000,00
sewa dibayar di muka Rp 450.000,00
c. beban sewa Rp 1.350.000,00
utang sewa Rp 1.350.000,00
d. sewa dibayar di muka Rp 1.350.000,00
kas Rp 1.350.000,00
e. beban sewa Rp 1.350.000,00
sewa dibayar di muka Rp 1.350.000,00

8. Pada tanggal 1 Januari 2000 PT. ABC mempunyai perlengkapan sebesar Rp 7.500.000,00 pada
akhir tahun, setelah diperiksa ternyata jumlah persediaan perlengkapan sebesar
Rp 4.000.000,00 jurnal penyesuaiannya adalah ...
a. beban perlengkapan Rp 3.500.000;00
perlengkapan Rp 3.500.000,00
b. beban perlengkapan Rp 7.500.000,00
perlengkapan Rp 7.500.000,00
c. beban perlengkapan Rp 4.000.000,00
perlengkapan Rp 4.000.000,00
d. perlengkapan Rp 11.500.000,00
beban perlengkapan Rp 11.500.000,00
e. perlengkapan Rp 3.500.000,00
beban perlengkapan Rp 3.500.000,00

9. Data bengkel “Barokah” sebagai berikut:


Pendapatan jasa Rp 300.000 Beban gaji Rp 120.000
Pendapatan sewa Rp 50.000 B peny. peralatan Rp 30.000
Pendapatan bunga Rp 25.000 Pengambilan prive Rp 50.000
Laba usaha perusahaan tersebut adalah....
a. Rp 175.000,00 d. Rp 275.000,00
b. Rp 200.000,00 e. Rp 325.000,00
c. Rp 225.000,00

10. Salon Ayu selama satu tahun memperoleh laba Rp 42.000.000,00 dan modal 31 Desember
Rp 152.000.000,00; maka besar modal 1 Januari adalah....
a. Rp 104.000.000,00 d. Rp 180.000.000,00
b. Rp 110.000.000,00 e. Rp 126.000.000,00
c. Rp 116.000.000,00

11. Perhatikan potongan neraca lajur berikut ini!


Penyelesaian rekening yang benar dari neraca lajur (kertas kerja) tersebut adalah ...
a. 1, 2, dan 3 d. 2, 3, dan 5
b. 1, 3, dan 4 e. 2, 4, dan 5
c. 2, 3, dan 4

12. Sebagian kertas kerja PD Rajasa per 31 Desember 2010 sebagi berikut:
Neraca Sisa AJP NS Disesuaikan L/R Neraca
No Akun
D K D K D K D K D K
1 Persediaan brg dagang 3.500 - 5.000 3.500 5.000 - - - 5.000
2 Sewa dibayar dimuka 1.200 - - 200 1.000 - - - - 1.000
3 Peralatan toko 1.500 - - - 1.500 - - - 1.500 -
4 Beban perlengkapan 750 - - 250 500 - 500 - - -
5 Beban iklan 400 - - 200 600 - 600 - - -

Berdasarkan kertas kerja di atas, penyelesaian yang benar adalah....


a. 1, 2, dan 3 d. 2, 3, dan 4
b. 1, 3, dan 4 e 2, 4, dan 5
c. 1, 4, dan 5

13. Perhatikan potongan neraca saldo berikut!


No. Akun D K
1. Kas Rp. 7.500.000.00
2. Perlengkapan Rp. 800.000.00
3. Prive Rp. 100.000.00
4. Asuransi di bayar di muka Rp 500.000

Penyesuaian per 31 Desember 2008 :


1. Perlengkapan yang terpakai Rp. 300.000.00
2. Asuransi untuk 1 tahun dibayar 2 Juli 2008
Berdasarkan neraca sisa dan penyesuaian tersebut di buat kertas kerja berikut ini :
(dalam rupiah)
Neraca sisa Penyesuaian NSD Rugi/laba Neraca
No. Akun
D K D K D K D K D K
1. Kas 7.500.000 - - 15.000 - - 7.500.000 - - -
2. Perlengkapan 800.000 - - 300.000 500.000 - - 500.000 - -
3. Prive 100.000 - - - 100.000 - - - 100.000 -
4. Asuransi dibayar di muka 500.000 - - 250.000 - 250.000 - - 250.000 -
5. Badan perlengkapan - - 300.000 - 300.000 - 300.000 - - -
6. Beban asuransi - - 250.000 - 250.000 - 250.000 - - -
Penyelesaian kertas kerja sebagian tersebut yang benar adalah ….
a. 1, 2, dan 3 d. 2, 4 dan 5
b. 2, 3, dan 4 e. 3, 5, dan 6
c. 2, 4, dan 5

14. Sebagai data CV. “Wayang” sebagai berikut :


Modal per jam 1 Januari 2009 Rp. 50.000.000.00
Pendapatan jasa Rp. 17.500.000.00
Pendapatan bunga Rp. 1.250.000.00
Pendapatan diterima muka Rp. 2.000.000.00
Pengembalian pribadi Rp. 1.500.000.00
Pendapatan yang masih akan diterima Rp. 1.500.000.00
Modal per 31 Desember 2009 Rp. 58.000.000.00
Dari di atas, besarnya beban adalah ….
a. Rp. 8.000.000.00 d. Rp. 12.750.000.00
b. Rp. 9.250.000.00 e. Rp. 17.250.000.00
c. Rp. 11.250.000.00

15. Biro Jasa Amanah mempunyai data keuangan berikut ini :


Pendapatan jasa Rp. 18.000.000,00
Pendapatan bunga Rp. 1.500.000,00
Beban gaji Rp. 12.000.000,00
Beban BHP Rp. 2.000.000,00
Beban penyusutan Rp. 1.000.000,00
Beban sewa Rp. 4.000.000,00
Pengambilan pribadi Rp. 2.500.000,00
Berdasarkan data tersebut, biro jasa Amanah memperoleh …
a. laba Rp. 500.000,00 d. laba Rp. 1.000.000,00
b. rugi Rp. 500.000,00 e. rugi Rp. 2.000.000,00
c. rugi Rp. 1.000.000,00

16. Neraca saldo telah disesuaikan “CV Krisdayanti" per 31 Desember 2004.

Dari data di atas modal akhir CV Krisdayanti sebesar ...


a. Rp 15.737.000,00 d. Rp 18.685.000,00
b. Rp 16.335.000,00 e. Rp 18.835.000,00
c. Rp 17.585.000,00

17. Dari sebagian ncraca lajur dikelahui data:

Berdasarkan kertas kerja tersebut, akun yang benar penyelesaiannya ...


a. 1, 2, dan 3 d. 2, 3, dan 5
b. 1, 3, dan 4 e. 2, 4, dan 5
c. 2, 3, dan 4

18. Pada neraca saldo disesuaikan per 31 Desember 1998 Koperasi Maju terdapat akun:
Akumulasi penyusutan peralatan (K) Rp 21.000.000,00
Jurnal penyesuaiannya menunjukkan:
Beban penyusutan peralatan Rp 300,000.00
Akumulasi penyusutan peralatan Rp 300.000,00
Dari data di atas, akun akumulasi penyusutan peralatan akan dicatat pada kertas kerja pada ...
a. R/L (debet) Rp 1.500.000,00
b. (kredit) Rp 1.500.000,00
c. Neraca (debet) Rp 1 .500.000,00
d. Neraca (kredit) Rp 1 .500.000,0)0
e. R/L (D) dan neraca (D) masing-masing Rp 1.500.000,00

19. Berikut ini cuplikan dari kertas kerja usaha jasa “ Percetakan Rapi” per 31 Desember 2005

Akun Neraca Saldo AJP NS Dises Laba/Rugi Neraca


D K D K D K D K D K
1. Sewa dibayar dimuka 5000 2500 2500 2500
2. Iklan dibayar dimuka1000 300 700 700
3. Perlengkapan percet 4000 3000 1000 1000
4 Peralatan Percetakan 50000 50000
5. Akum, penyus. peralatan 5000 5000 10000 10000
6. Pendapatan Jasa 27500 27500 27500
7. Pendapatan Bunga 3800 200 4000 4000
8. Beban gaji pegawai 6200 100 6100
9. Beban perlengkapan 3000 3000 3000
Penyesuaian kertas kerja yang benar adalah akun no ….
a. 1,2,3, dan 5 d. 2.5,7 dan 8
b. 1,3.5 dan 7 e. 3.4.5 dan 7
c. 1,3,4 dan 8

20. Data transaksi adalah sebagai berikut:

Berdasarkan data di atas, transaksi yang mempengaruhi besarnya modal adalah ...
a. A1, B1, dan C1 d. A2, B2, dan C2
b. A1, B2, dan C2 e. A3, B2, dan C3
c. A2, B2, dan C1

21. Ani Laundry tanggal 1 Desember 2004 modal diketahui sebesar Rp 50.000.000 dan laba bersih
bulan Desember sebesar Rp 500.000, maka besarnya modal per 31 Desember 2004 adalah ....
a. Rp 55.000.000 d. Rp 49.500.000
b. Rp 50.000.000. e. Rp 52.500.000
c. Rp 50.500.000

22. Financial Statement that informs assets, liabilities and owner’s equity position of company at one
point in time is : ….
a Balance Sheet d General Ledger
b Trial Balance e Income Statement
c Cash flow Statement

23. Pada tanggal 1 Juli 2006, pak Summi membuka usaha yang diberi nama “Bengkel Summi”.
Sebagai modal usaha Pak Summi menginvestasikan uang Rp 20.000.000 untuk menyewa
sebuah bangunan. Selain itu Pak Summi juga memperoleh pinjaman berupa kredit usaha dari
Bank ABC senilai Rp. 30.000.000. Oleh Pak Summi uang pinjaman ini digunakan untuk membeli
peralatan bengkel senilai Rp 25.000.000, dan perlengkapan bengkel senilai Rp
2.000.000. Dari transaksi tersebut maka nilai harta (aktiva) bengkel Summi yang benar adalah….
a. Rp. 20.000.000,00 d Rp. 30.000.000,00
b Rp. 25.000.00,00 e Rp. 50.000.000,00
c Rp. 45.000.000,00

24. Saldo-saldo persamaan dasar akuntansi per 31 Mei 2006 dari “Cetho Copy Centre” sebagai
berikut :
Kas Rp. 26.000.000
Piutang Rp. 14.000.000
Sewa dibayar dimuka Rp. 12.000.000
Peralatan Rp. 100.000.000
Akum. Penyusutan peralatan Rp. 40.000.000
Utang Usaha Rp. 25.000.000
Pinjaman Hipotek Rp. 50.000.000
Sewa dibayar dimuka Rp. 12.000.000 dibayar pada 1 maret 2006 untuk masa satu tahun. Modal
sendiri per 31 Mei 2006 yang benar adalah
a Rp. 192.000.000 d Rp. 34.000.000
b Rp. 109.000.000 e Rp. 26.000.000
c Rp. 75.000.000

25. Matrik aktiva lancar, utang lancar, aktiva tetap, beban dan pendapatan ...

Yang termasuk kelompok akun nominal ...


a. A1, B2, dan C1 d. A3, B4, dan C3
b. A2, B3, dan C2 e. A4, B3, dan C4
c. A2, B3, dan C1

26. Akun-akun yang perlu dibuat jurnal penutup pada akhir tahun adalah ...
a. nominal, harta, dan pendapatan
b. riil, pendapatan, dan beban
c. nominal, prive, dan laba/rugi
d. riil, prive, dan laba/rugi
e. harta, hutang, dan laba/rugi

27. Neraca saldo (sebagian) perusahaan service."KILAT' adalah:


No Nama Perkiraan Debet Kredit
411 Pendapatan service - 2.000.000,00
511 Beban Gaji 400.000,00 -
512 Beban lintrik 100.000,00 -
Jurnal penutup untuk perkiraan beban adalah ...
a. Modal Rp 500.000,00
Beban gaji Rp 400.000,00
Beban listrik Rp 100.000,00
b. Beban gaji Rp 400.000,00
Beban listrik Rp 100.000,00
Modal Rp 500.000,00
c. Beban gaji Rp 400.000,00
Beban listrik Rp 100.000,00
Kas Rp 500.000,00
d. Beban gaji Rp 400.000,00
Beban listrik Rp 100.000,00
Ikhtisar R/L Rp 500.000,00
e. Ikhtisar R/L Rp 500.000,00
Beban gaji Rp 400.000,00
Beban listrik Rp 100.000,00

28. Sebagian saldo akun buku besar suatu perusahaan sebagai berikut:
Piutang dagang Rp 200.000,00
Wesel tagih Rp 300.000,00
Beban bunga Rp 600.000,00
Beban gaji Rp 700.000,00
Pendapatan jasa Rp 1.000.000,00
Jurnal penutup dari akun-akun tersebut adalah …
a. Piutang dagang (D) Rp 200.000,00
Wesel tagih (D) Rp 300.000,00
Ikhtisar rugi/laba (K) Rp 500.000,00
b. Beban gaji (D) Rp 600.000,00
Beban bunga (D) Rp 700.000,00
Ikhtisar rugi/laba (K) Rp 1.300.000,00
c. Ikhtisar rugi/laba (D) Rp 1.300.000,00
Beban gaji (K) Rp 600.000,00
Beban bunga (K) Rp 700.000,00
d. Ikhtisar rugi/laba (D) Rp 300.000,00
Pendapatan jasa (D) Rp 1.000.000,00
Beban bunga (K) Rp 600.000,00
Beban gaji (K) Rp 700.000,00
e. Pendapatan jasa (D) Rp 1.000.000,00
Ikhtisar rugi/laba (K) Rp 1.000.000,00

29. Pada akhir periode akuntansi sualu perusahaan mem-punyai data berupa rekening pendapatan
usaha Rp 12.000.000,00 dan pendapatan di luar usaha Rp 1.000.000,00.
Jurnal penutup atas rekening tersebut adalah ...
a. Ikhtisar R/L Rp 13,000.000,00
Pendapatan usaha Rp 12.000.000,00
Pendapatan di luar usaha Rp 1.000.000,00
b. Pendapatan usaha Rp 12.000.000,00
Pendapatan di luar usaha Rp 1.000.000,00
Ikhtisar R/L Rp 13.000.000,00
c. Pendapatan usaha Rp 12.000.000,00
Modal usaha Rp 12.000.000,00
d. Ikhtisar R/L Rp 12,000.000,00
Modal usaha Rp 12.000.000,00
e. Ikhtisar R/L Rp 13.000,000,00
Modal usaha Rp 13,000.000,00

30. Diketahui s.d. tanggal 31 Desember 2001 gaji yang masih harus dibayar sebesar Rp 500.000,00,
jurnal pembaliknya adalah ...
a. kas Rp 500.000,00
beban gaji Rp 500.000,00
b. beban gaji Rp 500.000,00
utang gaji Rp 500.000,00
c. beban gaji Rp 500.000,00
kas Rp 500.000,00
d. utang gaji Rp 500.000,00
beban gaji Rp 500.000,00
e. utang gaji Rp 500.000,00
kas Rp 500.000,00

Anda mungkin juga menyukai