Anda di halaman 1dari 64

EDISI VI 2018

Negeri Festival Transformasi


Bugar Return
Para
Dewata
Pemotongan
Rambut Gimbal
Digital BPJS
Ketenagakerjaan
Selepas
Bepergian
to Work
1V4nsdw18-IV
MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018
2

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Indahnya Berbagi
SUDAH menjadi agenda tahunan, saban Ramadan
PUBLISHER dan Idul Fitri BPJS Ketenagakerjaan menyelenggarakan
BPJS KETENAGAKERJAAN kegiatan yang bertajuk sosial. Di berbagai Kantor
Wilayah (Kanwil) BPJS Ketenagakerjaan di Indonesia
EDITORIAL BOARD yang memiliki jumlah pekerja baik formal maupun informal dengan muslim terbesar,
DIREKSI BPJS dilaksanakan bazar dan pembagian sembako murah.
KETENAGAKERJAAN
Setidaknya tahun 2018 ini BPJS Ketenagakerjaan menggelar kegiatan bazar atau
EDITOR IN CHIEF penjualan sembako murah di 11 Kanwil. Sedikitnya 81 kantor cabang menggelar
IRVANSYAH UTOH BANJA kegiatan ini, terutama kantor cabang dengan mayoritas muslimnya cukup besar.
Diujung Ramadhan, kegiatan yang sangat penting dilakukan adalah menggelar
MANAGING EDITOR Mudik Bareng Pekerja. Mudik bareng sudah menjadi kegiatan rutin bagi BPJS
HERY JOHARI Ketenagakerjaan, karena program ini merupakan bentuk kepedulian terhadap
para pekerja peserta program.
EDITOR
ARIYANTO Sekitar 10.000 pemudik yang merupakan pekerja peserta program BPJS
REPORTERS Ketenagakerjaan ikut dalam program Mudik Bareng BPJS Ketenagakerjaan 2018
MARIA EMMY MAHARJATI yang dilepas oleh sejumlah direksi di tiga wilayah pemberangkatan berbeda. 3

PHOTOGRAPHERS Sama dengan tahun lalu, pemberangkatan peserta Mudik Bareng BPJS
ARFANUL AJI Ketenagakerjaan dilaksanakan di tiga Kanwil yaitu Banten, DKI dan Jawa Barat.
Pemberangkatan peserta mudik bareng dilakukan secara serentak pada 9 Juni 2018.
GRAPHIC DESIGNER Tujuan pemberangkatan pemudik, sama dengan tahun-tahun sebelumnya, yaitu ke
BRIAN RADIASTRA seluruh wilayah Jawa. Untuk wilayah Jawa ini pemberangkatan terbagi menjadi tiga
jurusan, yaitu jalur utara, jalur selatan dan jalur tengah. Juga akan ada
ALAMAT REDAKSI pemberangkatan pemudik ke Lampung.
JL. JENDERAL GATOT
SUBROTO NO. 79 Majalah ini hadir juga sebagai bentuk apresiasi kepada seluruh pekerja di
JAKARTA SELATAN, Indonesia yang tak pernah lelah bekerja keras membangun negeri ini. Di sini kami
INDONESIA 12930 suguhkan artikel destinasi wisata, dan budaya yang dapat dijadikan referensi
para pekerja untuk sejenak keluar dari rutinitas pekerjaan, untuk menikmati
WEBSITE indahnya panorama Indonesia.
www.bpjsketenagakerjaan.go.id
Selain itu ada informasi menarik dari beberapa merchant yang dapat dinikmati
CO PUBLISHER dengan cara menunjukkan kartu peserta BPJS Ketenagakerjaan. Akhirnya, sekali
PT INOVASI VISI ANAK NEGERI lagi kami ucapkan terima kasih kepada para peserta BPJS Ketenagakerjaan. Kami
terus berkomitmen untuk selalu memberikan perlindungan dan kesejahteraan
kepada semua pekerja di Indonesia.

Selamat membaca.
Agus Susanto
Direktur Utama

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


4

8 Negeri Para Dewata

Rambut Gimbal
Simbol Sejahtera 18

12 Rumah Para Dewata

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


The Wujil Resort 47

Mie Ongklok
31 EDISI 4 / 2018

Negeri Para Festival Transformasi


• Bugar

Dewata
Pemotongan
Rambut Gimbal
Digital BPJS
Ketenagakerjaan
Selepas
Bepergian 1234567890-1
MAJALAH SADEWA EDISI 4

COVER
Lokasi:
Dieng,
Jawa Tengah

36
Foto:

Lucky Cat Coffe Nova Wahyudi

22 27 52
Agus Setiawan Perubahan
Senior HR Manager
Sriwijaya Air Perilaku Tentukan Mudik Bareng
Bekerja Sekaligus Arah Jaminan Pekerja
Mengabdi Sosial

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Potret

Menunggu mentari
Ketika budaya, alam, dan religi
disatukan dalam satu bingkai,
itulah INDONESIA.

Lokasi:
Gunung Dieng, JawaTengah

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Potret

SHUTTERSTOCK.COM

Mangsah Minggis-ing Budi,


Memasuh Malaning Bumi,
Hamemayu Hayuning Bawana

Mengasah ketajaman akal budi, mencuci


keburukan (malapetaka) bumi,
mempercantik keindahan bumi.

Lokasi:
Gunung Dieng, JawaTengah

SHUTTERSTOCK.COM

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Jalan-jalan

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Jalan-jalan

Dieng wajib untuk dikunjungi.....


MALAM semakin pekat, hawa dingin telah menyergap. Perjalanan
menuju Dieng, kawasan wisata di dua kabupaten, yakni
Wonosobo dan Banjarnegara, Provinsi Jawa Tengah yang cukup
melelahkan, seakan terbayar. Terlihat dari kejauhan api unggun
yang dinyalakan warga setempat menyembul menerangi
kegelapan malam. Rupanya api unggun itu sebagai pertanda
bahwa Dieng semakin dekat. Benar saja, setelah melewati api
unggun, tak berapa lama sampailah “di negeri di awan”, julukan
bagi dataran tinggi tersebut.

Nama Dieng seperti dilansir wikipedia, berasal dari gabungan dua


kata Bahasa Kawi; “di” yang berarti “tempat” atau “gunung” dan
“Hyang” yang bermakna (Dewa). Dengan demikian, Dieng berarti
daerah pegunungan tempat para dewa dan dewi bersemayam.

Begitu melewati gerbang atau tugu selamat datang, warga


sekitaran sudah menyambut menawarkan penginapan yang
berupa rumah singgah. Jangan bayangkan Dieng seperti
kawasan wisata Gunung Bromo yang banyak bertebaran resort
dan hotel. Di Dieng jarang ditemui penginapan seperti itu. 9
Tetapi jangan khawatir, harga penginapan di Dieng sangat
terjangkau dengan fasilitas yang baik.

Keesokan paginya, kita segera bisa menemukan indahnya


nuansa Dieng dari semua penjuru. Pemandangan alam
menjadi daya tarik luar biasa yang ada di sini. Beberapa lokasi
terkenal seperti Batu Pandang, Bukit Sidengkeng, Padang
Savana, Telaga Dringo, Bukit Teletubbies di Puncak Prau dan
Gardu Pandang sayang dilewatkan begitu saja.

Dieng memiliki ketinggian rata-rata sekitar 2.000 meter di atas


permukaan laut. Suhu udara berkisar 12-20 °c di siang hari dan
6-10 °c di malam hari. Pada musim kemarau antara Juli hingga
Agustus, suhu udara dapat mencapai 0°C di pagi hari.

Dataran tinggi dengan aktivitas vulkanik di bawah


permukaannya menjadikan Dieng seperti Dataran Tinggi
Tengger. Terdapat banyak kawah sebagai tempat keluarnya
gas, uap air dan berbagai material vulkanik lainnya. Selain
kawah, terdapat danau-danau vulkanik yang berisi air
bercampur belerang sehingga memiliki warna khas kuning
kehijauan.

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Jalan-jalan

10 Kawah Sibanteng Kawah Sinila


Sibanteng terletak di Desa Dieng Kulon. Kawah ini Sinila terletak di antara Desa Batur, Desa Sumberejo,
pernah meletus freatik pada Januari 2009, dan dan Desa Pekasiran, Kecamatan Batur. Kawah Sinila
menyebabkan kawasan wisata Dieng harus ditutup pernah meletus pada pagi hari tahun 1979, tepatnya 20
beberapa hari untuk mengantisipasi terjadinya Februari 1979.
bencana keracunan gas. Letusan lumpurnya
terdengar hingga dua kilometer, merusak hutan milik Kawah Timbang
Perum Perhutani di sekitarnya, dan menyebabkan Timbang adalah kawah yang terletak di dekat Sinila
longsor yang membendung Kali Putih, anak Sungai dan beraktivitas sedang. Meskipun kurang aktif, kawah
Serayu. Kawah Sibanteng pernah pula meletus pada ini merupakan sumber gas CO2 berkonsentrasi tinggi.
Juli 2003. Kawah ini terakhir tercatat mengalami kenaikan aktivitas
pada Mei 2011 dengan menyemburkan asap putih
Kawah Sikidang setinggi 20 meter, mengeluarkan CO2 dalam konsentrasi
Sikidang adalah kawah yang paling populer dikunjungi melebihi ambang aman dan memunculkan gempa
wisatawan karena paling mudah dicapai. Kawah ini vulkanik. Pada 31 Mei 2011 pagi, kawah ini kembali
terkenal karena lubang keluarnya gas selalu berpindah- melepaskan gas CO2 disertai dengan gempa tremor.
pindah di dalam suatu kawasan luas. Dari karakter inilah
namanya berasal karena penduduk setempat
melihatnya berpindah-pindah seperti kijang.
FAKTA MENARIK:
Dieng memiliki satu tanaman khas bernama
Kawah Sileri Purwaceng. Banyak orang yang berkata
bahwa purwaceng ini merupakan gingseng
Sileri bisa dibilang kawah yang paling aktif dan pernah asli nusantara dan memang hanya tumbuh
meletus beberapa kali; tahun 1944, 1964, 1984, Juli 2003, di Dieng. Perpaduan rasa yang pedas serta hangat dari
dan September 2009. Pada aktivitas freatik 26 purwaceng dipercaya sangat baik untuk meningkatkan
stamina, melancarkan peredaran darah, dan beragam
September 2009 muncul tiga celah kawah baru disertai manfaat lainnya.
dengan pancaran material setinggi 200 meter.

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Jalan-jalan

Selain kawah, peninggalan budaya dan alam di Dieng tinggi untuk wilayah Jawa Tengah. Kentang adalah
telah dijadikan sebagai obyek wisata. Sebut saja Telaga komoditas utama. Selain itu, wortel, kubis, dan bawang-
Warna, sebuah telaga yang sering memunculkan nuansa bawangan dihasilkan dari kawasan ini. Selain sayuran,
warna merah, hijau, biru, putih, dan lembayung. Selajutnya Dieng juga merupakan sentra penghasil pepaya
Telaga Pengilon, yang letaknya bersebelahan persis gunung (carica), jamur, buah kemar, dan purwaceng.
dengan Telaga Warna, uniknya warna air di telaga ini
bening seperti tidak tercampur belerang. Namun, akibat aktivitas pertanian yang pesat kawasan
hutan di puncak-puncak pegunungan hampir habis
Keunikan lain adalah yang membatasi Telaga Warna dikonversi menjadi lahan pertanaman sayur. Kawasan
dengan Telaga Pengilon hanyalah rerumputan yang Dieng masih aktif secara geologi dan banyak memiliki
terbentuk seperti rawa kecil. Ada lagi Telaga Merdada, sumber-sumber energi hidrotermal.
yang merupakan terbesar di antara telaga yang ada di
Dataran Tinggi Dieng. Ada tiga lapangan hidrotermal utama, yaitu Pakuwaja,
Sileri, dan Sikidang. Di ketiganya terdapat fumarola (kawah
Airnya yang tidak pernah surut dijadikan sebagai uap) aktif, kolam lumpur, dan lapangan uap. Mata air
pengairan untuk ladang pertanian. Bahkan Telaga ini juga panas ditemukan, misalnya, di Bitingan, Siglagah, Pulosari,
digunakan para pemancing untuk menyalurkan hobi atau dan Jojogan, dengan suhu rata-rata mulai dari 25 °C
juga wisatawan yang sekadar berkeliling dengan perahu (Jojogan) sampai 58 °C (Siglagah) Kawasan Sikidang telah
kecil yang disewakan oleh penduduk setempat. mulai dimanfaatkan sebagai sumber energi hidrotermal.

Masih ada lagi Sumur Jalatunda, Dieng Volcanic TIPS:


Theater atau teater untuk melihat film tentang Bagi yang tak kebagian kamar
hotel dan homestay, ada alter­natif
kegunungapian di Dieng. Museum Dieng Kailasa yang program camping ground yang bisa diman­ 11
menyimpan artefak dan memberikan informasi tentang faatkan. Terdapat banyak area camping
alam (geologi, flora-fauna), masyarakat Dieng di sekitar Bukit Sikunir dan Dieng Plateau. Yang paling
direkomendasikan adalah tepian Telaga Cebong, Gunung
(keseharian, pertanian, kepercayaan, kesenian) serta Pakuwojo, Gunung pangonan, Bukit Sidengkeng, Gunung
warisan arkeologi dari Dieng. Prau, Lembah Seroja dan Telaga Dringo. Masing-masing lokasi
camping mempunyai kelebihan tersendiri yang menyediakan
aneka fasilitas umum sesuai kebutuhan pengunjung.
Kawasan Dieng merupakan penghasil sayuran dataran

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Ikon

12

[ Kompleks Candi Dieng berusia relatif tua ]


IDENTITAS fisik sebuah kota adalah landmark. Landmark manusia. Bayangkan, di zaman itu, mereka sudah
berdiri atau didirikan bisa berbentuk logo suatu daerah mampu mendirikan bangunan yang memiliki nilai seni
atau patung pejuang setempat. Atau bisa juga berupa tinggi, dengan kekuatan yang tidak kalah dengan
prasasti yang turun temurun telah ada. Landmark tidak bangunan zaman modern, bahkan bisa dibilang lebih
melulu berada di tengah kota atau juga di tugu selamat kokoh.
datang, bisa di mana saja, termasuk di tempat yang
memiliki nilai sejarah tinggi. Seperti disebutkan di awal tulisan, Pandawa Lima
merupakan salah satu candi yang tersebar di wilayah
Masih mengulas seputaran Dieng, pengunjung tentu tak dataran tinggi ini dan telah dibangun sekitar abad
akan melewatkan begitu saja keberadaan candi yang ada kedelapan sampai sembilan. Bahkan kemungkinan,
di Dieng. Candi yang sudah tersohor seantero Tanah Air candi-candi di Dataran Tinggi Dieng ini telah dibangun
dan mancanegara adalah Candi Pandawa Lima. Bahkan jauh sebelum abad kedelapan.
candi ini menjadi ikon wisata dataran tinggi ini selain
keberadaan alamnya yang indah. Candi ini terletak di sebelah selatan Komplek Candi
Kompleks candi ini memiliki arsitektur unik di luar logika Arjuna, dihubungkan oleh jalan setapak lebar 1,5 meter

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Ikon

13

[ Gatot Kaca ]
yang menanjak sepanjang kurang lebih 300 m, di sebelah bagian yang menjorok keluar, membentuk relung seperti
jalan raya kecil dimana Museum Kailasa terletak di bilik penampil. Pintu masuk terletak di sisi barat dan
seberangnya. dilengkapi dengan bilik penampil. Anak tangga di batur
terlindung dalam dalam bilik penampil.
Diperkirakan candi ini dibangun pada masa
pemerintahan Ratu Sima. Dulunya, di bawah bukit Candi Gatotkaca ini merupakan bagian dari kelompok
tempat Candi Gatotkaca berada terdapat telaga candi sebagaimana Komplek Candi Arjuna yang terdiri
bernama Balai Kambang. Candi Gatotkaca tingginya atas lima Candi yaitu, Candi Gareng, Candi Petruk,
sekitar satu meter dibuat bersusun dua dengan denah Candi Sadewa, Candi Nakula dan Candi Setyaki. Namun
dasar berbentuk bujur sangkar. saat ini yang masih tersisa bangunannya hanyalah Candi
Gatotkaca dan Candi Setyaki yang sedang dibangun
Di pertengahan sisi selatan, timur dan utara terdapat kembali.

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Ikon

[ Bima ] [ Tertua ]
Candi ini terletak di sebuah Bukit, arah dari Telaga Warna Sebagai informasi, candi-candi yang
menuju Kawah Sikidang. Candi Bima adalah candi berlokasi di tengah-tengah kawasan
terbesar di wilayah Dieng. bentuknya pun berbeda Dieng ini dianggap sebagai candi-candi
dengan candi kebanyakan di daerah ini. Kaki candi yang tertua di Indonesia. Konon candi
berbentuk bujur sangkar, dengan penampil yang dibangun pada masa Dinasti Sanjaya
menjorok keluar pada setiap sisinya. dan hanya berupa puing. Kenapa
demikian? Karena puing-puing candi ini
Atap Candi Bima berupa lima tingkatan dengan desain dulunya jajaran candi yang besar dan
masing-masing tingkat mengikuti bentuk tubuh candi, sangat megah.
dihiasi dengan pelipit padma ganda dan relung kudu.
Kudu adalah arca setengah badan dengan posisi Pun demikian, candi-candi di kawasan
melongok keluar. Puncak atap sudah hancur sehingga ini sempat menghilang akibat banjir serta
tidak diketahui bentuk aslinya. genangan telaga dengan debit air yang
besar hingga menenggelamkan
[ Pandawa Lima ] candi-candi tersebut. Namun pada
Komplek candi ini terdiri dari lima, ada empat candi yang tahun 1814 ada seorang tentara dari
berdiri berjejer menghadap ke barat yakni, Candi Inggris tengah berlibur ke daerah ini dan
Puntadewa, Candi Srikandi, Candi Sembadra, dan yang tanpa sengaja menemukan candi-candi
satunya adalah candi yang menghadap ke timur yakni, terendam dalam air genangan telaga.
Candi Semar.
Di sini terdapat 19 candi, namun hanya
14
Akan tetapi kelima candi yang berdiri berdekatan di delapan candi yang saat ini masih utuh
kompleks ini mempunyai bentuk berbeda satu dan dan kuat berdiri. Pada umumnya
lainnya. Candi utama di sini adalah Candi Arjuna yakni, bermacam candi di Dieng ini
candi yang memiliki denah dasar bentuk persegi dengan mempunyai nama yang sesuai dengan
seluas enam m². tokoh dalam nama Pewayangan.

Atap pada Candi Arjuna ini membentuk kerucut. Di


dalam terdapat sebuah yoni yang berbentuk meja dan
pada bagian tengah ada lubang yang bisa menampung
tetesan air pada langit atap di atas candi ini. Apabila
penampung lubang penuh, maka air dialirkan ke lingga
yang akhirnya diteruskan ke depan bagian luar candi.
FAKTA MENARIK:

[ Semar ]
Candi Dieng pertama kali diketemukan kembali
pada tahun 1814. Ketika itu seorang tentara
Ada juga Candi Semar, yang berada tepat di depan Inggris yang sedang berwisata ke daerah Dieng
melihat sekumpulan candi yang terendam dalam
Candi Arjuna dan ukurannya 3,5 m x 7 m. Candi Semar genangan air telaga. Pada tahun 1856, Van Kinsbergen memimpin
ukurannya lebih pendek dan bentuk atapnya limasan. upaya pengeringan telaga tempat kumpulan candi tersebut
Candi Srikandi, Candi Puntadewa dan Candi Sembadra, berada. Upaya pembersihan dilanjutkan oleh pemerintah Hindia
Belanda pada tahun 1864, dilanjutkan dengan pencatatan dan
memiliki dasar candi yang berbentuk kubus, ukuran dan pengambilan gambar oleh Van Kinsbergen.
bentuk yang tidak sama satu dan lainnya.

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Ikon

15

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Ikon

TIPS:
Karena suhu di Dieng bisa sangat dingin dengan oksigen yang tipis, hal yang harus diperhatikan adalah baju
hangat. Ini sangat penting dibawa lantaran rangkaian acara festival di Dieng ada di ketinggian 2000 meter di atas
permukaan laut (mdpl). Obat-obatan dan keperluan pribadi juga dianjurkan dibawa. Bila ada yang punya riwayat
penyakit asma, bisa melaporkan ke pos layanan kesehatan terdekat.

16

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Ikon

17

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Sisi Lain

DATARAN Tinggi Dieng jangan hanya dikenal dari sisi Pasangan ini ditugaskan membawa masyarakat Dieng
keindahan alam, dan peninggalan berupa candi yang menuju kesejahteraan. Tolak ukur sejahteranya masyarakat
eksotik. Dieng juga memiliki khasanah budaya yang Dieng akan ditandai dengan keberadaan anak-anak
mengundang minat wisatawan untuk datang kembali. berambut gimbal. Sejak itulah, muncul anak-anak
berambut gimbal di kawasan Dataran Tinggi Dieng.
Agenda Dieng Culture Festival atau Festival Budaya
Dieng adalah pemicunya. Pesta budaya terbesar ini Dalam cerita yang lain seorang putri cantik bernama
selalu diadakan setiap setahun Sinta Dewi telah memesona
sekali dengan berbagai rangkaian Pangeran Kidang Garungan.
kegiatan budaya. Namun, prosesi Pangeran berniat mempersunting
yang selalu ditunggu para Sinta Dewi dan Sinta Dewi
wisatawan adalah ruwatan rambut menerima lamaran Pangeran
gimbal sebagai acara inti. Kidang. Padahal, Sinta Dewi belum
Sedangkan event lainnya adalah pernah berjumpa dengan
pagelaran wayang kulit, pentas pangeran.
seni budaya, festival film,
pertunjukkan jazz di atas awan. Saat rombongan pangeran tiba di
istana, Sinta Dewi terbelalak.
Ruwatan rambut gimbal sebagai Pangeran Kidang bukan pangeran
inti merupakan prosesi penyucian gagah perkasa dan tampan,
yang sudah sangat lekat dengan melainkan seorang pangeran
kebudayaan dan adat di Dataran dengan kepala kijang. Sinta Dewi
18 Tinggi Dieng. Ruwatan Anak yang telanjur menerima lamaran
Rambut Gimbal kurang lebih itu kecewa.
memiliki maksud untuk mengusir
nasib buruk atau kesialan baik Lantas Sinta Dewi meminta
pada si anak Gimbal maupun masyarakat Dieng. Pangeran Kidang membuat sebuah sumur. Alasannya,
penduduk di kerajaan Sinta Dewi sulit mendapatkan air.
Anak berambut Gimbal sendiri merupakan sebuah Sumur itu harus selesai dalam satu malam saja. Pangeran
fenomena unik yang sudah ada di Dieng sejak dulu kala, Kidang pun menyanggupi permintaan tersebut.
dimana anak-anak tertentu yang berusia antara 40 hari
hingga enam tahun tumbuh rambut gimbal di kepalanya Sang Pangeran lalu menggali sumur dan terus menggali.
secara alami. Masyarakat Dataran Tinggi Dieng percaya Dari atas bibir sumur, pengawal dan dayang-dayang
bahwa anak-anak berambut Gimbal merupakan titipan Sinta Dewi malahan menimbunnya. Pangeran kesal dan
dari Kyai Kolo Dete.  marah. Sebelum tewas, dia mengucapkan sumpah
bahwa keturunan Sinta Dewi akan berambut gimbal.
Kyai Kolo Dete merupakan seorang pejabat atau
punggawa di masa Mataram Islam (abad ke 14) yang Bagi masyarakat Dataran Tinggi Dieng, jumlah anak
ditugaskan untuk mempersiapkan pemerintahan di berambut gimbal berkorelasi dengan kesejahteraan
wilayah Dataran Tinggi Dieng. Tiba di Dataran Tinggi masyarakat. Semakin banyak jumlah anak berambut
Dieng, Kyai Kolo Dete dan istrinya (Nini Roro Rence) gimbal, masyarakat Dieng yakin kesejahteraan mereka
mendapat wahyu dari Ratu Pantai Selatan. akan semakin baik. Begitu pula sebaliknya.

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Sisi Lain

ISTIMEWA

Munculnya rambut gimbal pada seorang anak akan saja, anak berambut gimbal biasanya cenderung lebih
ditandai dengan panas tubuh yang tinggi selama aktif dibanding anak-anak lain.
beberapa hari. Suhu tubuh anak tersebut akan normal
dengan sendirinya pada pagi hari, bersamaan dengan Pada saat-saat tertentu, emosi anak berambut gimbal
19
munculnya rambut gimbal di kepala sang anak. pun menjadi tidak terkendali, bisa tanpa sebab yang
Dalam kehidupan sehari-hari, seorang anak berambut jelas. Kecenderungan ini akan berkurang bahkan
gimbal tidak berbeda dengan anak-anak lainnya. menghilang ketika rambut gimbal anak tersebut sudah
Mereka bermain bersama dengan anak-anak lain. Hanya dipotong.

ISTIMEWA

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Sisi Lain

20

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


FAKTA MENARIK:
Orang tua yang memiliki
anak berambut gimbal
mengaku gimbal yang
tumbuh pada rambut Sebelum acara pemotongan rambut,
anaknya bukan bawaan lahir. Anak-anak akan dilakukan ritual doa dibeberapa
yang memiliki rambut gimbal rata-rata baru
tumbuh gimbalnya pada usia 4-8 tahun. tempat, di antaranya Candi
Dwarawati, Komplek Candi Arjuna,
TIPS: Sendang Maerokoco, Candi
Jika menonton festival Gatotkaca, Telaga Balaikambang,
Dieng menjadi salah satu
tujuan kunjungan Anda, Candi Bima, Kawah Sikidang, Gua di
maka perhatikan jadwal Telaga Warna, Kali Pepek dan tempat
acara dengan seksama. Khususnya saat
pertunjukan jazz atas awan, penerbangan pemakaman Dieng.
lampion, dan acara ritual cukur rambut
gembel. Usahakan 30 menit sebelum Keesokan harinya baru dilakukan
acara sudah on gate, agar tidak terjebak
kerumunan ribuan orang atau pengunjung.  kirab menuju tempat pencukuran.
Selama berkeliling desa anak – anak
rambut gimbal ini dikawal para
sesepuh, tokoh masyarakat, kelompok
paguyuban seni tradisional, serta
21
masyarakat. Seiring dengan keinginan
memotong rambut, ada keinginan
anak yang unik, misalnya meminta
upacara dengan membagikan 2.000
jeruk, atau meminta diambilkan
sisa-sisa padi dari sawah tertentu.

Jika orangtua sembarangan


memotong rambut gimbal itu tanpa
upacara, anak jatuh sakit. Setelah
memotong rambut, rambut akan
tumbuh normal seperti rambut anak
lainnya. Setiap Agustus atau Sura
dalam kalender Jawa dilakukan
upacara pemotongan rambut gimbal
secara massal di pelataran Candi
Arjuna.

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Bincang

Bekerja Sekaligus Agus Setiawan


Senior HR Manager

Mengabdi Sriwijaya Air

“Karir penting namun jangan sampai menggangu


keutuhan Keluarga, jangan sampai karir naik tetapi
regenerasi kita hancur, ya nothing dan pepesan
kosong buat saya lah, pokoknya harta yang paling
utama adalah keluarga.”
Agus Setiawan,
Senior Manager Human Resources (HR) Sriwijaya Air Group

22

“Kuliah apapun jurusannya harus aktif disegala kegiatan Demikian kata Agus Setiawan, Senior Manager Human
akademis dan organisasi intra dan ekstra kampus. Resources (HR) Sriwijaya Air Group saat berbincang
Karena kegiatan tersebut merupakan pembentukan dengan tim redaksi Sadewa medio awal Mei 2018. Agus
mental dan pola pikir menjadi pribadi yang tangguh. terlihat energik dan gesit. Tampaknya rajin berolahraga
Jadi apapun jurusannya bisa bekerja di bidang apapun, menjadi kuncinya.
sebab yang dibutuhkan di dunia kerja tidak hanya
kepandaian akademis tapi juga kepandaian mental. “Dalam rangka menjaga stamina agar tetap fit dalam
Makanya kita harus tetap bersyukur ketika adakalanya beraktifitas, saya rutin setiap minggu bersama dengan
kita bekerja tidak sesuai dengan cita-cita. Karena bisa teman-teman bermain futsal. Bermain futsal dengan
jadi Allah memberikan anugrah lewat jalan lain, maka teman-teman yang berusia muda (kepala dua, red) jadi
itu kita harus berprasangka baik dengan Allah dengan terlihat awet muda dan menjaga tetap memilki
mensyukuri dengan bekerja keras dan ikhlas. Insyaallah, semangat muda-mudi. Alhamdulilah, dalam hal fisik dan
hasil akhirnya akan sama dengan apa yang kita stamina tak kalah dengan yang muda-muda apalagi
cita-citakan” kalau disuruh balap lari, insyaallah saya nggak kalah deh.

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Bincang

23

Terus saya juga setiap Sabtu atau Minggu rutin berenang. kontribusi kepada masyarakat dengan melakukan
Berenang merupakan jenis olahraga anti-aging,” ujarnya. pengabdian. Pengabdian pertama dimulai pada saat
baru lulus kuliah, langsung diminta mengajar di jurusan
Agus berpendapat dengan badan yang sehat dan bugar Administrasi Negara FISIP UNPAD dan aktif di lembaga
apapun aktivitasnya akan membuat kita tetap terjaga swadaya masyarakat yang mendampingi para
stamina dan terhindar dari kelelahan. Walaupun aktivitas usahawan kecil untuk bertambah pengetahuan di
kita padat dari pagi sampai malam, apalagi kalau harus bidang manajemen usaha di Pusat Inkubasi Usaha kecil
dinas keluar kota atau pulau yang membutuhkan ekstra Jawa Barat. Kemudian saat hijrah ke Jakarta karena
tenaga dan stamina, insyaallah kalau kita bugar pasti tetap tuntutan pekerjaan, saya melanjutkan pengabdian
fit dan terhindar dari serangan penyakit. dengan menjadi staff pengajar di Fakultas Ekonomi
Universitas Negeri Jakarta, diwaktu libur bekerjanya di
“Saya kuliah itukan ditanggung oleh beasiswa negara, Sriwijaya Air yaitu Hari Sabtu, sampai tahun 2016. Dan
dimana negara dapat anggaran dari pajak rakyat. tahun 2017 sampai sekarang aktif menjadi staff pengajar
Karena itu saya berjanji selepas kuliah harus memberikan untuk teman-teman mahasiswa di Institut Transportasi dan

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Bincang

Logistik Universitas Trisakti. Agus masuk ke dunia kerja pertama kali di Bali Air, anak
perusahaan Bouraq Airlines. Ketika itu Chandra Lie sudah
Mengajar merupakan cara saya untuk membayar intens melakukan kerja sama dengan Bali Air dalah hal
hutang saya kepada negara yang telah membiayai Charter pesawat. Setahun kemudian Chandra Lie
kuliah saya,” ungkap alumni FISIP Universitas Padjajaran berkeinginan untuk mendirikan maskapai baru Sriwijaya Air
dan Master Bisnis di FE UGM ini.
“Dari gagasan itu akhirnya saya diajak untuk bersama-
Resep selain olah raga, dalam rangka membangun sama membangun perusahaaan, khususnya dalam
quality time bersama keluarga, Agus mengaku rutin pengelolaan sumberdaya manusia. Waktu itu saya kaget
saban hari Minggu belanja bersama keluarga. Biasanya juga karena di Bali Air baru sebagai HRD staff ditawarkan
kegiatan yang ia lakukan adalah ‘ngemall’. langsung menjadi HRD Manager, makanya sangat takjub
karena saya pada saat itu masih berusia 28 tahun dan
“Rumah saya di sekitaran Jatiwarna, letaknya di pengalaman di dunia HRD juga masih terbilang muda.
perbatasan Bekasi dan Jakarta. Enaknya bila ‘ngemall’ Tetapi buat saya sih, everything gona be okay,” terangnya.
bisa ke Cibubur, Cilandak, Tamini, Metropolitan Mall atau
Summarecon terasa dekat, karena semua jarak Awal bergabung Divisi HRD dan General Affair (GA) one
tempuhnya sama sekitar 30 menit. Jangan dibayangkan self service, dimana semua proses fungsi pekerjaan HRD
pergi ke mall itu berbelanja saja lho. Ada kalanya kita dikerjakan sendiri dari proses rekruitmen, development,
pergi ke mall hanya sekadar untuk mencuci mata saja legal document sampai administrasi penggajian.
atau uji kesabaran. Maksudnya lihat lihat barang bagus Kemudian seiring semakin besar dan berkembang
tapi nggak dibeli,” katanya. Sriwijaya Air, juga semakin padatnya beban dan volume
kerja, maka tahun 2009 Divisi HRD dan GA dipisah.
24 Silaturahmi juga merupakan kegiatan rutin yang
dilakukan, minimal dua minggu sekali berkunjung ke “Dari tahun 2009 hingga 2015, saya menjadi HRD
orang tua di kota Bekasi dan minimal sebulan sekali, Agus Manager. Dalam rangka mendukung efisiensi dan
menyempatkan bersilaturahmi ke rumah mertuanya di mengurangi cost perusahaan, Sriwijaya Air
Bandung. Sekaligus tak menyiakan untuk jalan-jalan mengembangkan unit bisnis usaha untuk mendukung
keliling kota dan wisata kuliner. bisnis inti seperti Nam Air, flying school, training center,
ground handling, maintenance, and IT System. Sejak
Dalam hal pola makan Agus juga sudah mulai menjaga. Ia tahun 2015 sampai sekarang, saya dipercaya menjadi
menambahkan bahwa gaya hidup dan pola makan yang Senior Manager HRD untuk seluruh grup unit bisnis
tidak sehat membuat penyakit degeneratif sangat rentan Sriwijaya Air Group,” jelasnya.
menghampiri orang berusia muda, selain faktor gaya hidup
kurang sehat, tingkat stres yang tinggi, dan kurang olah Agus mengaku tantangan bekerja di industri
raga. Makanya untuk menghindari penyakit tersebut harus penerbangan itu sangat besar dan unik, atau berbeda
membiasakan pola hidup dan makan sehat. Namun dengan industri lainnya. Kenapa demikian? Industri
memanfaatkan waktu cheating atau “kulineran” di hari penerbangan selain padat modal juga padat karya,
Sabtu dan Minggu juga bisa melepas stres, asal jangan karena yang dikelola itu tidak hanya orang yang bekerja
berlebihan. di darat namun juga di udara.

Karir Nah, yang kerja di darat mungkin secara umum itu sama
Bagi Sriwijaya Air, nama Agus Setiawan bukanlah sosok dengan tuntutan yang ada perusahaan-perusahaan lain,
yang asing. Agus yang sejak tahun 2003 berkiprah sudah tetapi yang bekerja di udara, berbeda. Pegawai udara
menjadi bagian keluarga besar maskapai nasional ini. seperti pilot, flight attendant, flight operation officer,
Sebagai kilas balik, dulunya Chandra Lie (Presiden mekanik, maupun engineer, mereka harus memiliki
Direktur dan CEO Sriwijaya Air Group) bukanlah orang sebuah sertifikasi atau lisensi yang berstandar
yang asing di mata Agus. internasional yang biayanya tidaklah murah.

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Bincang

Tantangan kesejahteraan karyawan dengan menerapkan sistem


Semua pekerjaan pasti punya tantangan. Dalam industri kompensasi dan benefit yang mampu menjaga rasa
penerbangan, kata Agus adalah bagaimana keadilan, kompetitif, dan disesuaikan dengan 25
memastikan bahwa ini adalah bisnis yang padat karya kemampuan perusahaan
dan modal. Alat produksi yang dipakai harus dikelola
oleh orang yang memiliki keahlian tinggi. Karena itu mau Dan yang terakhir, penting untuk memastikan terciptanya
tidak mau harus menjaga kualitas. Oleh karena itu, salah hubungan harmonis antara perusahaan dan karyawan,
satu misi Sriwijaya Air berkomitmen dalam pembinaan dan tentunya dengan mengikuti aturan sesuai dengan
dan pengembangan SDM yang profesional. Undang-Undang Ketenagakerjaan No. 13 tahun 2003

Bagi Agus pengelolaan sumberdaya manusia yang Perlindungan


handal dan profesional menjadi tujuan utama. Sebagai Bicara tentang perlindungan jaminan sosial bagi
Senior Manager HRD, ia harus memastikan ketersediaan sumberdaya manusia, Agus menegaskan bahwa seluruh
karyawan sesuai dengan tuntutan dan kebutuhan yang karyawan Sriwijaya Grup yang berjumlah sekitar 5000-an
diminta oleh para user. Dengan melaksanakan sistem orang, semuanya sudah di-cover oleh BPJS
seleksi dan rekrutmen yang berbasis kompetensi, Agus Ketenagakerjaan. Selain gaji, Sriwijaya Grup sebagai
berharap kualitas karyawan dapat terjaga. Kemudian salah satu perusahaan yang punya prospek jangka
untuk menjaga karyawan agar tetap memiliki ekspetasi panjang untuk berkembang, mengharuskan untuk
dalam berkreatifitas, berinovasi dan memiliki semangat megikuti aturan sesuai dengan Undang-Undang
kerja yang tinggi, karyawan haruslah mendapatkan Ketenagakerjaan No. 13 tahun 2003 dan regulasi tentang
pelatihan dan pengembangan. Sehingga karyawan jaminan sosial ketenagakerjaan. Maka perlindungan
dapat berperan dalam meningkatkan kinerja jaminan sosial menjadi sebuah keharusan.
perusahaan dalam hal meningkatkan pendapatan atau
menurunkan ongkos produksi perusahaan. Perlindungan ini, kata Agus merupakan sebuah
kebutuhan dasar rasa aman dan rasa nyaman, sehingga
Selanjutnya, bagaimana karyawan agar betah, karyawan akan senang bekerja. Kalau karyawan sudah
tanggung jawab selanjutnya harus memastikan senang bekerja maka akan mudah untuk diajak

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Bincang

melakukan sebuah pengembangan dan


pencapaian.

“Kita fair saja, bahwa memberikan perlindungan


jaminan sosial kepada karyawan adalah
merupakan investasi bagi perusahaan, agar
karyawan tetap loyal dan betah di perusahaan. Ya,
selain BPJS Ketenagakerjaan juga kita menjamin
asuransi kesehatan. Kita ciptakan bukan suasana
yang tertekan, tapi aman dan nyaman dalam
bekerja,” ujarnya.

Secara umum, Agus mengapresiasi kehadiran BPJS


Ketenagakerjaan dan segala inovasinya dalam
memberikan pelayanan terbaik bagi peserta.

“Pelayanannya semakin bagus, sudah digital. Yang


jelas kalau bisa manfaatnya bukan hanya JKK
atau JKM. Kemarin ada manfaat tambahan
perumahan, ke depan kalau bisa
26 memberikan manfaat yang lebih lagi,”
jelasnya.

Bagi Agus keluarga ditempatkan


sebagai yang utama. Sejauh ini,
keluarga sangat baik dalam
mendukung karir, full
memberikan semangat. Ikhtiar
dan rezeki yang kita
usahakan di dunia ujung-
ujungnya untuk
membangun rumah kita di
akhirat, jadi keluarga
merupakan wadah ibadah
yang utama untuk
menciptakan keturunan yang
bisa menjadi generasi penerus
misi orang tua di akhirat.

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Aktual

Perubahan Perilaku Tentukan


Arah Jaminan Sosial
Seminar internasional terkait Information and Communication Technology (ICT) dalam
bidang jaminan sosial, baru saja digelar di Cassablanca, Maroko, pada 18-21 April 2018.
27

ALAM seminar yang diselenggarakan oleh pekerja migran, hanya sebesar 20 persen di dunia yang telah
International Sosial Security Association (ISSA) memiliki jaminan sosial.

D tersebut, menyoroti berbagai aspek tatanan


kehidupan termasuk perilaku sosial masyarakat
yang sedang berubah sebagai dampak disrupsi
Hal ini tentunya terjadi karena berbagai faktor, salah satunya
adalah akses pekerja atas jaminan sosial. Menanggapi isu-isu
teknologi digital. tersebut, Agus Susanto dalam paparannya sejalan dengan
pembicara sebelumnya.
Seminar ini yang diikuti sekitar 130 delegasi dari 95 negara
tersebut dibuka oleh Menteri Tenaga Kerja Maroko, Mohammed Agus Susanto menekankan pentingnya institusi jaminan sosial
Yatim, dan Sekretaris Jenderal ISSA, Hans Horst Konkolewsky. melakukan transformasi digital untuk penguatan operasional dan
Dan seperti seminar ISSA sebelumnya, BPJS Ketenagakerjaan juga peningkatan layanan kepada masyarakat.
hadir sebagai peserta, bahkan Direktur Utama (Dirut) BPJS
Ketenagakerjaan, Agus Susanto juga ditunjuk sebagai salah satu Dicontohkan saat ini di Indonesia, BPJS Ketenagakerjaan juga
pembicara. sedang melakukan transformasi teknologi berbasis digital pada
sistem Teknologi Informasi (TI)-nya, termasuk seluruh kanal
Konkolewsky selain memaparkan dampak disrupsi teknologi e-services BPJS Ketenagakerjaan juga tengah ditingkatkan
digital, juga memperkirakan pada masa mendatang, 45 persen kapasitasnya.
pekerjaan akan dilakukan secara otomatisasi. Dan tantangan lain
yang akan dihadapi adalah administrasi jaminan sosial yang Menurutnya tujuan peningkatan sistem TI ini adalah agar peserta
harus mampu menyamai ekspektasi publik. dan stakeholders dapat melakukan layanan secara mandiri (self
service) untuk berbagai fungsi.
Data menunjukkan bahwa sekitar 50 persen penduduk dunia
belum mempunyai akses ke jaminan sosial. Sedangkan untuk “Mulai dari melihat informasi, pendaftaran peserta baru,

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Aktual

28

mencetak kartu, mengecek saldo, melakukan pembayaran, digital melalui kanal website dan aplikasi smartphone, yang
melakukan pengaduan, mengajukan klaim, bahkan mendaftar seluruhnya ditangani secara otomasi, layanan 24 jam, paperless
antrian,” jelasnya. dan officeless,” katanya.

Salah satu transormasi yang telah dilaksanakan BPJS Pada kesempatan tersebut, Agus Susanto juga menyampaikan,
Ketenagakerjaan, lanjutnya adalah melakukan bahwa transformasi TI adalah proses yang berkesinambungan,
penyederhanaan dan otomasi proses bisnis sistem aplikasi membutuhkan waktu dan komitmen perubahan berbagai pihak.
perluasan kepesertaan melalui keagenan Perisai (Penggerak
Jaminan Sosial Indonesia) dan aplikasi pendaftaran Pekerja Agus Susanto menekankan hal terpenting dalam melakukan
Migran Indonesia (PMI), yang seluruhnya diproses oleh sistem transformasi teknologi adalah komunikasi, khususnya
secara otomasi tanpa membutuhkan dokumen apapun mengkomunikasikan visi dan goals pengembangan TI kepada
(paperless). seluruh stakeholder, khususnya seluruh karyawan mulai dari top
manajemen hingga level grass root..
“Kedua aplikasi tersebut dapat dioperasikan hanya dengan
menggunakan smartphone. Ke depannya, kami akan memiliki Dengan demikian, nantinya diharapkan semuanya mempunyai
dua cara pelayanan dengan ragam dan standar layanan yang satu visi dan bekerja satu arah untuk mewujudkan tujuan
sama, yaitu pertama dengan cara pelayanan secara fisik bersama. Faktor penting lain yang diungkapkan Direktur Utama
sebagaimana yang dilakukan di cabang cabang kami seperti BPJS Ketenagakerjaan ini adalah keterlibatan pemimpin untuk
yang berjalan selama ini, dan kedua dengan pelayanan secara mengawal komitmen perubahan.

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Aktual

Aparatur Desa
Dilindungi
Jaminan Sosial
Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia sangat
memperhatikan kesejahteraan dan keselamatan sekitar
750.000 aparatur desa di seluruh Indonesia. Karena dengan
kesejahteraan dan adanya keselamatan bekerja, para
aparatur desa akan semakin baik dalam memberikan
pelayanan kepada masyarakat. Untuk itu, Kementerian
Dalam Negeri menggandeng BPJS Ketenagakerjaan untuk
memberikan perlindungan jaminan sosial ketenagakerjaan
kepada ratusan ribu aparat desa di seluruh Indonesia.

Kedua lembaga negara pemerintah ini saling berkoordinasi


dan melakukan sosialisasi tentang pentingnya perlindungan
jaminan sosial kepada aparatur desa. Sosialisasi secara
masif terus dilakukan. Dan yang teranyar, melalui Rakornas 29
Pembinaan Penyelenggaraan Pemerintah Desa Pusat dan
Daerah tahun 2018 yang diselenggarakan di Jakarta
Internasional Expo Kemayoran, Jakarta Pusat (14/5/2018).

Sebelumnya BPJS Ketenagakerjaan sudah melakukan


Agus Susanto menegaskan, pemimpin harus mampu menggunakan penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) sekaligus
teknologi secara efektif serta memahami arah proses transformasi Perjanjian Kerjasama dengan Kementerian Dalam Negeri,
teknologi itu sendiri. Tujuannya adalah agar solusi layanan yang tentang Fasilitas dan Penyelenggaraan Program
ditawarkan merupakan solusi yang dibutuhkan saat ini dan juga di Perlindungan Jaminan Sosial Ketenagakerjaan Bagi
masa yang akan datang. Semangat ini tentunya harus dibarengi Aparatur Pemerintahan Desa.
dengan cara berpikir digital dan perspektif digital.

Melalui kerjasama yang terjalin tersebut, Direktur Utama BPJS


Disisi lain, bahwa transformasi teknologi digital yang sedang Ketenagakerjaan Agus Susanto menjelaskan kemungkinan
dilakukan BPJS Ketenagakerjaan adalah sebagai tindak lanjut atas seluruh aparatur pemerintahan desa yang tersebar di 74.957
reformasi Sistem Jaminan Sosial Nasional (SJSN) yang desa di Seluruh Indonesia bisa mendapatkan perlindungan
dicanangkan oleh Pemerintah Indonesia pada 2014 lalu. jaminan sosial ketenagaker­jaan agar lebih aman dan nyaman
dalam bekerja.
Selain itu, transformasi digital juga perlu dilakukan untuk
efisiensi biaya dan peningkatan efektifitas pekerjaan. “Apalagi “Kami hadir untuk memastikan kesejahteraan bagi seluruh
dengan kondisi geografis Indonesia yang sangat luas serta pekerja di Indonesia dapat terwujud, termasuk para aparat
struktur demografi yang beragam, pemanfaatan teknologi digital desa di seluruh Indonesia. Sosialisasi yang dilaksanakan di
sangat penting untuk bisa menjangkau remote area sehingga Rakornas ini merupakan perwujudan dari keseriusan
seluruh pekerja bisa dengan mudah mendapatkan akses jaminan Kementerian Dalam Negeri dalam memberikan perlindungan
sosial,” pungkasnya.

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Aktual

30
kepada aparat desanya. Kami juga melakukan sosialisasi dan daerah mulai dari Gubernur, Bupati, Walikota, Camat hingga
bimbingan teknis secara berkesinambungan tentang manfaat yang Kepala Desa, untuk bersama-sama BPJS Ketenagakerjaan
didapat jika ikut dalam program BPJS Ketenagakerjaan,” jelas Agus. menyosialisasikan program jaminan sosial ini.

Aparatur Pemerintahan Desa ini nantinya akan terlindungi oleh “Kita harus lakukan kerja keras bersama. Karena kalau hanya
program Jaminan Kecelakaan Kerja (JKK), Jaminan Kematian dilakukan BPJS Ketenagakerjaan sendiri tidak mungkin bisa
(JKM) dan Jaminan Hari Tua (JHT) yang iurannya dibayarkan merangkul ratusan ribu perangkat desa sebagai peserta secara
melalui Anggaran Dana Desa (ADD). cepat,” ujar Nata Irawan

Agus menegaskan, BPJS Ketenagakerjaan memiliki 325 kantor “Kemendagri, sangat mendukung penuh program perlindungan
layanan di seluruh Indonesia yang siap memberikan pelayanan jaminan sosial ini, karena membuat perangkat pekerja atau
kepada seluruh aparat desa. Para aparatur Desa ini nantinya juga aparatur desa semakin tenang bekerja. Sehingga diharapkan
akan mendapatkan sejumlah manfaat lain dari program BPJS dapat memberikan pelayanan yang semakin baik kepada
Ketenagakerjaaan. Diantaranya program pinjaman uang muka masyarakat,” harapnya.
perumahan, program E-commerce dan program Return to Work
Jaminan Kecelakaan Kerja. Sebelumnya BPJS Ketenagakerjaan telah bekerjasama dengan
Ditjen Dukcapil tentang tentang pemanfaatan NIK, data
Dirjen Pembinaan Pemberdayaan Desa Kementerian Dalam kependudukan, dan KTP elektronik dalam lingkup layanan BPJS
Negeri, Nata Irawan menegaskan, dengan kerjasama yang telah Ketenagakerjaan.
ditandatangani tersebut, Kemendagri akan mendorong pemimpin

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Kuliner

Mie Ongklok

31

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Kuliner

B
32
ILA rasa lapar telah menyergap, Bakmi ongklok ini dibuat dengan racikan khusus
adakalanya nalar kita akan sebuah rasa menggunakan kol, potongan daun kucai, dan kuah
akan hilang. Hal yang muncul dibenak kita kental berkanji yang disebut loh. Bakmi ini banyak
selanjutnya adalah bagaimana sesegera dijajakan di berbagai warung dan rumah makan di Kota
mungkin memenuhi rasa lapar dengan Wonosobo. Sebagai teman makan biasanya tersaji sate
mencari rumah makan atau resto terdekat agar rasa sapi, tempe kemul, dan keripik tahu.
yang membuncah itu terpenuhi. Maka dari itu niscaya
bila kemudian bisa menikmati kelezatan menu makanan. Lantas kenapa begitu popular disebut Mie Ongklok?
Usut punya usut jawabannya karena sebelum disajikan,
Membincangkan Dieng, rasanya tak lengkap jika tidak mie ini diramu dengan sayuran kol segar dan potongan
mencicipi hidangan yang bernama Mie Ongklok. daun kucai. Kol dan daun kucai merupakan sayuran khas
Sebenarnya mie ini bukanlah makanan khas Dataran Wonosobo. Kucai sendiri adalah daun yang terkenal
Tinggi Dieng, melainkan menjadi menu andalan sebagai penurun darah tinggi.
masyarakat di tlatah Kabupaten Wonosobo.
Ongklok adalah semacam keranjang kecil dari
Namun, identitas bahwa Mie Ongklok juga bagian dari anyaman bambu yang dipakai untuk membantu
ciri khas Dieng terlanjur melekat karena banyak perebusan mie. Penggunaan alat bantu ini khas daerah
pelancong yang menggunakan rute Wonosobo untuk setempat sehingga diberikanlah nama mie rebus ini
mencapai negeri para dewata ini. Seperti kebanyakan sesuai dengan alat tersebut.
bakmi bahan baku yang disajikan tidaklah jauh berbeda.
Hanya saja, pengolahan dan penyajiannya yang kentara Kemudian setelah dicampur di sebuah gayung dari
sekali berbeda. bambu, campuran bakmi sayuran tadi dicelup-celupkan
selama beberapa menit di air mendidih, dan cara inilah

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Kuliner

Lantas kenapa begitu popular


disebut Mie Ongklok? Usut punya
usut jawabannya karena sebelum
disajikan, mie ini diramu dengan
sayuran kol segar dan potongan
daun kucai. Kol dan daun kucai
merupakan sayuran khas
Wonosobo. Kucai sendiri adalah
daun yang terkenal sebagai
penurun darah tinggi.

33
yang disebut diongklok. Cara pembuatan bakmi yang Warung Mie Ongklok Longkrang bertempat di Jalan
seperti ini hanya ada di Wonosobo. Hanya beberapa Ronggolawe No. 14 Wonosobo.
menit, bakmi dan campuran sayuran tadi ditaruh di
mangkuk dan diguyur kuah. Meski bukan pionir, warung ini termasuk pelopor mie
ongklok. Menurut berbagai sumber di sekitaran
Kuah bakmi ongklok inilah yang terkenal khas. Berasal Wonosobo, Mie Ongklok Longkrang ini sudah tersebar
dari pati yang dicampur gula jawa, ebi, serta rempah. luas kelezatannya hingga Asia, Amerika, dan Eropa. Hal
Supaya rasanya lebih maknyus, Mie Ongklok diguyur juga ini menyebar dari mulut ke mulut oleh para pendaki
oleh bumbu kacang. Ada beberapa varian lauk yang maupun wisatawan umum lainnya. Hanya saja, Mie
disajikan bareng Mie Ongklok, di antaranya sate sapi, Ongklok Longkrang ini tempatnya kecil, namun bersih,
tempe kemul. rapi, dan terasa rumahan, karena memang berada
pada sebuah rumah. Selain nama warung tersebut, yang
Kesegaran mie ini karena ada campuran ebi. Setelah termasuk kesohor soal rasanya adalah Mie Ongklok
dirasakan bersama lauknya, kelezatan pun bertambah. Muhadi.
Sate sapi yang empuk dan tempe kemul yang renyah
menyatu dengan rasa Mie Ongklok yang sedap dan Sejarah mie ongklok berasal dari sini. Muhadi diyakini
segar. Untuk harga Mie Ongklok sendiri sangatlah sebagai pencetus resep Mie Ongklok. Merunut cerita
terjangkau. 1 porsi hanya Rp 10.000. yang berkembang di tengah masyarakat Kota
Wonosobo, Muhadi menciptakan resep mie ongklok ini
Soal penjual bakmi ongklok, tak usah risau bingung secara tidak sengaja. Mau tahu cerita selanjutnya,
mencarinya, karena hampir di sudut kota Wonosobo alangkah baiknya saat liburan nanti Anda segera
terdapat penjual bakmi ini. Namun, bila hendak mencari bergegas menuju Kota Wonosobo mencoba Mie Ongklok
rasa, Mie Ongklok Longkrang, termasuk yang terbaik. dan menelusuri asal muasalnya.

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


OURNETWORK

Badan Penyelengg
Badan
publik yang Pen
member
publik
ekonomi yangd
tertentu
ekonomi
melayani seluruh pekerj
melayani seluru

34

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


gara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan
Badan Penyelenggara Jaminanmerupakan
Sosial (BPJS) program
Ketenagakerjaan merupakan program publik
rikan perlindungan bagiyang
tenagakerja untuk mengatasi
memberikan perlindungan bagi tenaga risiko sosial
dan penyelenggaraannya menggunakan
kerja untuk BPJS
mengatasi risiko sosial Ketenagakerjaan
ekonomi
tertentu dan penyelenggaraannya menggunakan
ja melalui 11 Kantor Wilayah, 122 Kantor Cabang, dan 203 Kantor
BPJS Ketenagakerjaan melayani seluruh pekerja
Cabang Perintis yangWilayah,
melalui 11 Kantor tersebar di seluruh
122 Kantor Cabang,Indonesia.
dan 203 Kantor Cabang Perintis yang tersebar
di seluruh Indonesia

35

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Trend

36

Silahkan berlama-lama
sembari berekspresi

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Trend

Lucky Cat Coffeee Kitchen

T
EMPAT kongkow tidak lagi hanya sekadar mudah dijangkau, tersedia wifi dan
harganya murah. Tetapi sudah lebih jauh dari itu, kaum milenial yang tinggal di
perkotaan memilih tempat kongkow yang hijau, super santai, dan tidak formal. Tempat
kongkow yang berjuluk Lucky Cat ini pun sesuai dengan yang dibutuhkan selera kaum
milenial bahkan generasi yang ada di atasnya.

Lucky Cat memang membuat siapa pun yang berkunjung akan berada berlama-
lama. Lantas apa sih daya tariknya? Padahal, sekilas biasa saja seperti kebanyakan tempat tinggal
yang diubah menjadi restaurant atau cafe.

Sepertinya pemilik dan pengelola sadar betul bahwa tempat yang luas menjadi syarat utama agar
diminati dan menjadi daya tarik. Selanjutnya bangunan berlantai dua ini di tata sedemikian rupa yang
membuat betah pengunjung, yakni lantai satu terdapat meja-meja besar dengan penataan yang
terkesan lebar untuk arisan dan ngerumpi.

Kemudian lantai dua terbagi atas sayap kiri dan kanan, kedua sayap bisa melihat ke lantai satu.
Khusus smoking area ada di lantai dua, menghadap ke luar. Suasananya juga terang karena
atapnya yang sun through, tetapi suhunya tetap dingin. 37

Di tengah-tengah cafe ada pohon besar yang menjulang, batang pohonnya melintang di dekat
tangga dan berkesan hijau asri. Kebaradaan pohon besar ini tidak kemudian membuat cafe
menjadi gelap, sebaliknya tetap terang. Tangga yang berada di dekat pohon acap kali menjadi
tempat berfoto ria.

Soal Menu
Berlokasi di kawasan Plaza Festival, Jakarta Selatan plus buka 24 jam, Lucky Cat memang pantas
direkomendasikan sebagai tujuan hangout.

Bukan hanya design bangunannya yang patut dipuji, tetapi rasa dari menu-menunya juga bisa
dibilang mewah. Menu yang disajikan untuk makanan sangat beragam jenisnya.

Soal pengisi perut, Lucky Cat menyediakan menu makanan main course seperti Pan Seared
Salmon, Mushroom & Avocado on Toast, Roasted Chicken, Nasi Lemak Malaca, Bubur Ayam
Sukabumi, hingga aneka pasta.

Kalau ingin sekadar ngemil, pesan saja di antara pilihan Fresh Cut & Organic Potato Fries, Nachos,
Deep Fried Calamari, Chicken Wings, Brushetta, atau Fried Cassava.

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Trend

Ada juga pilihan cakes seperti Banana Cake,


Strawberry Cheese Cake, Triple Choco Cake,
hingga Tiramisu dan pilihan pastry mulai dari
Chicken Curry Puff, Tuna Curry Puff, Cheese
Croissant, Cheese Quiche, hingga Beef Puff Pizza.

Tutup waktu bersantap Anda dengan dessert


seperti Panna Cotta, Brownies, Blueberry Muffin,
atau Chocolate Muffin. Untuk harga makanannya
berkisar antara Rp 25.000,- hingga Rp 79.000,-.

Bagaimana dengan penikmat kopi? Jika Anda


datang ke sini untuk ngopi, ada pilihan mulai dari
Black Coffee, White Black, hingga Flavored
Coffee. Bila Anda tidak suka kopi jangan khawatir,
karena tersedia juga menu minuman non-kopi
seperti teh dan jus. Harganya minumannya pun
berkisar antara Rp 35.000,- hingga Rp 40.000,-.

Alternatif Pilihan
38 Ada lagi Caribou Coffee; tak banyak coffee shop
Di Jakarta yang super luas tentu saja tak hanya di Jakarta yang menawarkan tempat super
Lucky Cat Coffee Kitchen yang mentereng berdiri nyaman seperti di Caribou Coffee. Suasana
sendiri. Sejumlah cafe pun telah lebih dulu ada dan layaknya lodge house membuat siapapun yang
belakangan ada menawarkan desain ruangan dan bersantai di tempat ini betah berlama-lama. Belum
menu maupun rasa yang ciamik. lagi aneka kopi lokal dan minuman unik lain untuk
menemani kongkow Anda.
Selera konsumen dari berbagai kalangan dan kelas
masyarakat di metropolitan seperti Jakarta pun tak Masih ada lagi Aperture Coffee. Mungkin hanya di
bisa disamakan. Setidaknya menurut berbagai Aperture Coffee Anda bisa ngopi sambil
sumber berbagai pilihan coffee shop pun tersebar mengagumi karya-karya fotografi dari klub foto
di berbagai daerah dari Utara ke Selatan. Aperture. Inilah faktor utama yang membuat
Aperture Coffee jadi salah satu coffee shop unik di
Pilihan menu kopi, wifi gratis, dekorasi unik, Jakarta. Aperture memang sudah sering dijadikan
semua berlomba-lomba ditawarkan oleh coffee tempat berkumpul para fotografer.
shop untuk membuat pelanggan betah. Sebut
saja Kopi Es Tak Kie; tempat ini menawarkan Kemudian Nala Coffee Cilandak. Tempat ini terkenal
desain masa lalu dan sederhana. Kedai kopi yang dengan desain kafe yang didominasi oleh warna putih
berlokasi di daerah Glodok ini sudah puluhan dan aksen kayu. Dengan sajian utama kopi yang enak
tahun menyajikan kopi lokal yang dipanggang dan otentik, Nala Coffeee juga menyediakan Green
sendiri bijinya. Segelas kopi yang ramah kantong Tea Latte dengan komposisi susu dan green tea yang
akan membawa Anda bernostalgia, apalagi jika pas banget. Terakhir Kopimama 27 Tebet, dan Doppio
minumnya sore hari. Coffee Jakarta Senopati.

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Trend

39

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Tips

Bugar
Usai
40
Liburan
Libur panjang selalu menjadi idaman
setiap orang. Pasalnya, mereka bisa
merancang liburan untuk
mengunjungi sanak famili dan
mendatangi tempat-tempat wisata.
Sudah tentu perjalanan jauh ini
membawa kegembiraan bagi semua
anggota keluarga. Rasa letih, lelah
seakan tertutup dengan kebahagian
keluarga yang bisa bepergian
bersama.

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Tips

N AMUN demikian, bagi yang bekerja formal tentu tidak ingin usai liburan malah ‘jatuh sakit’
karena kelelahan. Pastikanlah untuk tetap menjaga diri agar tetap fit sebelum kembali
beraktivitas. Dilansir dari Huffington Post dan Boldsky, ada sejumlah cara yang akan  membuat
Anda tetap sehat, bahagia, dan bermanfaat selama dan usai libur panjang.

Makan tepat waktu


Terkadang, libur panjang membuat berat badan naik beberapa kilo. Oleh karena itu, penting untuk
memakan makanan yang sehat, rendah kalori, dan jangan lupa selalu tepat waktu. Jangan menahan
lapar karena enggan mengonsumsi makanan berat.  Anda sebaiknya makan makanan kecil
atau snack di waktu luang, agar saat makan siang atau makan malam, perut Anda tidak kosong. Perut
kosong mendorong Anda untuk makan lebih banyak. Jika membawa oleh-oleh untuk keluarga atau
teman yang akan dikunjungi, sebaiknya bawa makanan sehat dan hati-hati terhadap kalori dalam
bentuk cair, seperti minuman beralkohol.

Berolahraga
Jangan sampai liburan membuat Anda malas-malasan. Tetaplah aktif dengan olahraga untuk menjaga
semangat Anda sebelum kembali beraktivitas maupun bekerja. Olahraga disarankan untuk dilakukan 4
sampai 5 kali dalam seminggu. Anda juga bisa mengajak anggota keluarga untuk berolahraga
bersama.

Mencegah tertular penyakit


Saat berlibur, biasanya Anda akan bertemu banyak orang di banyak tempat. Maka, penting untuk
menjaga kebersihan selama liburan, agar liburan Anda tetap menyenangkan. Cucilah tangan sebelum 41
makan, jangan malas untuk mandi dan ganti baju, juga selalu perhatikan orang-orang di sekitar Anda
dan pastikan mereka melakukan hal serupa.

Periksa kendaraan dan rumah sebelum liburan


Jika Anda mengisi liburan dengan bepergian, cegah kebakaran saat rumah ditinggalkan dengan
memeriksa kondisi rumah sebelum pergi. Pastikan rumah dalam kondisi terkunci, tidak ada api menyala,
matikan aliran listrik, dan titipkan rumah pada seseorang yang Anda percaya. Jika Anda bepergian
dengan kendaraan, cek kondisi ban, oli, ketersediaan bensin, air radiator, dan hal-hal penting lainnya,
agar Anda tidak perlu berurusan dengan mobil mogok di perjalanan.

Kenali perjalanan
Sebelum berangkat, Anda harus mempersiapkan diri untuk menghadapi perjalanan. Misalnya, seperti
menyimpan nomor-nomor yang bisa dihubungi saat keadaan darurat, seperti kecelakaan, kebakaran,
atau hambatan-hambatan lain selama perjalanan. Anda juga perlu tahu rumah sakit dan kantor polisi
terdekat. Dengan mengenali medan perjalanan, Anda juga bisa mempersiapkan obat-obatan tertentu,
termasuk juga jangan lupa untuk selalu memperhatikan kondisi cuaca.

Kontrol stres
Sebelum liburan, biasanya Anda harus menyelesaikan target pekerjaan, mengatur jadwal liburan,
tekanan dari keluarga, dan juga soal pengeluaran bujet untuk liburan. Kuncinya, jangan pernah
menyesali dan merasa bersalah atas apa yang telah Anda korbankan untuk liburan.

Perhatikan Orang Lain


Saat liburan, Anda juga bisa ikut membahagiakan orang lain selain diri Anda sendiri. Sebagian orang

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Tips

kadang merasa depresi karena tidak bisa berlibur, entah


karena tak ada dana, atau tak ada teman. Sebaiknya
Anda mulai memperhatikan orang-orang di sekitar Anda
yang memiliki gejala depresi seperti ini, Anda bisa
mengajak mereka ikut liburan, atau setidaknya mengirim
kartu atau bingkisan.

Me Time
Bagi beberapa orang, liburan tak selalu harus bepergian.
Anda bisa juga menghabiskan waktu di rumah, dengan
bangun siang, memasak, membaca buku yang jarang
Anda lakukan jika bekerja. Anda bisa ke salon, menyewa
tukang pijat, berbelanja, atau hal-hal lain yang membuat
Anda bahagia. Setelah masa liburan usai, masa kerja
atau beraktivitas sudah menanti. Meskipun kesibukan di
tempat kerja kembali melanda, kesehatan dan
kebugaran badan harus tetap menjadi prioritas dan
harus dijaga. 

Bawa bekal
Makanan buatan rumah selalu menjadi pilihan terbaik

42 untuk membantu menjaga tubuh Anda tetap sehat saat


bekerja. 

Taruh sebotol air minum di atas meja kerja


Tetaplah terhidrasi. Dehidrasi bisa menurunkan stamina
dan kekuatan Anda. Dua hal ini tentunya Anda butuhkan
saat bekerja. Selain itu, masalah kesehatan seperti
konstipasi, penyakit terkait ginjal dan kerusakan otot
dapat Anda hindari bila asupan cairan Anda cukup.
Jangan lupa taruhlah sebotol air di atas meja kerja, untuk
membantu menjaga tubuh tetap terhidrasi.

Konsumsi buah-buahan
Buah kaya kandungan serat dan nutrisi terbaik yang
ditawarkan alam untuk tubuh Anda. Buah yang
ditambah dengan segelas susu bisa membuat tubuh
Anda terbebas dari kekurangan vitamin dan mineral.

Siapkan selalu oatmeal


Oatmeal instan berpadu buah atau kacang, merupakan
pilihan yang sangat bagus. Oat tidak hanya merupakan
penolong yang cukup bagus dalam manajemen berat
badan tetapi juga membantu mengendalikan kolesterol
darah. 

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Tips

43

Makan camilan sehat Hindari junk food


Beberapa pilihan camilan sehat bisa Anda taruh di Berpikirlah dua kali sebelum mengonsumsi “junk
atas meja kerja misalnya kacang-kacangan atau food”. Obesitas, penyakit kardiovaskular, diaberes,
kecambah yang direbus. Camilan ini lebih baik masalah gigi hingga depresi bisa menghantui para
ketimbang keripik asin. Mengonsumsi camilan ini penyuka makanan olahan.
akan sangat membantu dalam memuaskan hasrat
lapar Anda. 

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Motivasi

44

J
IKA dua ‘fenomena’ (numpang
lewat dan bayar utang) ini sering
terulang, berarti ada yang salah

Mengatur
dengan cara Anda mengatur
keuangan, yang menjadi
penyebab keuangan Anda

Keuangan
amburadul adalah kebiasaan
Anda yang tidak mampu mengatur
keluar masuknya uang, sehingga sering
mengalami defisit dan mencari pinjaman
sana-sini.
Mungkin Anda tidak terbiasa disiplin
AKHIR atau awal bulan menjadi saat
mengatur keuangan dan tidak bisa
yang ditunggu oleh mereka yang membedakan antara nafsu dan
bekerja, karena pada saat ini, kebutuhan. Untuk menghindari dan
biasanya mereka menerima upah memperbaiki masalah kondisi
gaji dari perusahaan. Namun karena keuangan, sudah saatnya Anda belajar
banyaknya kebutuhan, seringkali gaji disiplin dalam mengatur keuangan.
sebulan yang diterimanya hanya Berikut ini kami memberikan sejumlah kiat
bagaimana caranya mengatur
‘numpang lewat’ atau separuh gaji
keuangan pribadi yang bisa Anda
yang diterima habis untuk terapkan biar gaji atau upah yang Anda
membayar hutang. terima tidak cuma ‘numpang lewat ‘ saja.

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Motivasi

Berikut kiat yang bisa Anda jalankan:

1. Melacak pendapatan dan pengeluaran memudahkan hidup. Belanja bulanan dan beli
Seringkali kita tidak peduli dengan pengeluaran tiket akan lebih mudah. Tidak jarang kartu kredit
kita. Kemana saja gaji sebulan kita pergi? yang menawarkan promo, point rewards dan
Melacak pendapatan dan pengeluaran bisa cash back.
dilakukan dengan membuat pembukuan
sederhana. Kalau tidak mau repot, kita bisa 7. Selalu bikin pos pengeluaran
memakai aplikasi pengatur keuangan di Sehabis gajian selalu bikin pos-pos pengeluaran.
smartphone-mu. Daftar pengeluaran ini harus dipatuhi biar tidak
kelimpungan menjelang akhir bulan.
2. Memberi angpau
Undangan pernikahan kerabat atau teman 8. Menghindari biaya yang nggak perlu
bisa datang bertubi-tubi dalam sebulan. Sering telat bayar tagihan dan kena denda,
Menyumbang uang memang sah-sah saja, tapi memakai jasa calo, melanggar lalu lintas yang
tetap harus diingat : jangan sampai kocek jebol berujung tilang. Biaya yang sebenarnya tidak
gara-gara keseringan memberi sumbangan. perlu ini sering kita sepelekan karena merasa
gaji kita sudah lumayan. Kalau kita tidak disiplin
3. Cek tagihan dalam hal sepele seperti ini, bagaimana bisa
Terbiasa mengecek tagihan itu penting, mulai mengatur keuangan dengan bijak?
dari struk belanja sampai yang paling penting 45
tagihan kartu kredit. Ini penting agar kita tidak 9. Selalu membandingkan
menemukan “biaya siluman” yang tak terduga. Pastikan untuk selalu membandingkan harga
saat mau membeli barang. Entah itu barang
4. Manfaatkan internet elektronik, smartphone atau tiket pesawat.
Sudah nggak jaman mengantre di bank cuma Tidak ada alasan untuk malas, toh sudah ada
buat transfer. Manfaatkan e-banking dong. teknologi internet kan?
Apalagi kalau kita mau membandingkan dan
mengajukan produk perbankan seperti kredit 10. Selalu merawat
tanpa agunan (KTA), kredit pemilikan motor, Terbiasa untuk merawat itu bagus. Tidak cuma
kartu kredit, dll. Dengan internet Anda sudah barang yang harus dirawat biar awet, merawat
nggak perlu keliling bank hanya sekedar untuk diri sendiri juga penting.
mencari informasi. Sakit itu mahal harganya. Lebih baik mencegah
daripada mengobati.
5. Menabung, menabung, menabung
Kebiasaan menabung memang perlu dipupuk 11. Menahan diri
sejak dini. Tapi tidak ada kata terlambat buat Nafsu dan keinginan bisa muncul kapan saja.
Anda yang tidak terbiasa. Mulailah menyisihkan Apalagi kalau lagi jalan-jalan ke mall. Melihat
sebagian kecil gajimu. Ini penting buat dana papan diskon besar dada langsung deg-
cadangan atau dana masa depan. degan. Memang susah menahan diri, tapi
daripada kelaparan di akhir bulan, mending
6. Manfaatkan kartu kredit tahan dulu belanja yang tidak perlu.
Siapa bilang kartu kredit itu kartu setan? Kalau Ingat, diskon bisa terjadi setiap saat. Jadi sabar
digunakan dengan bijak, kartu kredit justru saja.

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Motivasi

12. Selalu pasang target 14. Antisipasi


Ada prinsip dalam hidup ‘let it flow’. Prinsip ini Mengantisipasi kejadian yang belum terjadi itu
nggak salah. harus dilakukan. Contohnya, menyiapkan dana
Tapi memasang target dalam hidup bakal jauh cadangan buat mengantisipasi kejadian yang tak
lebih baik. Misalnya saja, saat menginjak usia 30 terduga.
harus sudah punya rumah. Usia 35 tahun harus
punya usaha sendiri. 15. Berpikir panjang
Tapi jangan cuma pasang target kosong. Pegang Berpikir panjang dan ke depan. Menginvestasikan
teguh target itu dan berusaha memenuhinya. danamu itu termasuk contoh berpikir panjang.
Artinya, dengan berinvestasi Anda sedang
13. Evaluasi diri menyiapkan masa depan.
Evaluasi diri sendiri. Jangan menunggu akhir tahun Bagi pekerja atau karyawan yang menjadi peserta
buat evaluasi. Mengevaluasi kesalahan dan BPJS Ketenagakerjaan, tabungan di program
hal-hal yang telah dilakukan merupakan Jaminan Hari Tua (JHT) juga termasuk tabungan
kebiasaan yang bagus. Dengan evaluasi kita bisa untuk masa depan.
belajar untuk tidak jatuh ke lubang yang sama. Ayo! Tidak ada kata terlambat untuk mengatur
46 keuangan, agar Keuangan Anda tidak lagi hanya
’numpang lewat’ dan habis untuk membayar
hutang.

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Co Marketing

Resort & Conventions Ungaran


The Wujil Resort & Conventions Ungaran
Jl. Soekarno Hatta Km 25,5 Ungaran, Kab
Semarang, Jawa Tengah.

The Wujil Resort and Conventions terletak di lahan Untuk tamu yang ingin menjelajah tempat wisata dari
bernuansa hijau di kaki Gunung Ungaran seluas 4 hektar. Ungaran, berbagai tempat wisata menarik di sekitar
The Wujil berada di lokasi strategis karena berada di hotel bisa dikunjungi untuk berlibur. Seperti Taman
pertemuan tiga kota besar, yaitu Semarang, Solo dan Konservasi Bunga Krisan, Museum Palagan Ambarawa
Yogyakarta. Tol Ungaran dan Tol Bawen yang dapat hingga Candi Gedong Songo.
ditempuh hanya dalam beberapa menit saja,
memudahkan Anda untuk bersantai sejenak maupun FASILITAS
menginap di hotel selama perjalanan Anda. Restoran Taman Indah Sari   47
Agra Lounge
The Wujil Resort and Conventions memiliki 104 kamar Restoran nyaman berdesain modern minimalis ini
non-smoking dengan desain sederhana dan modern. berlokasi di roof top. Pastikan nikmati pemandangan
Bagi para tamu yang merokok tidak perlu khawatir Gunung Ungaran yang memanjakan mata ketika
karena setiap kamar di The Wujil dilengkapi dengan berkumpul bersama keluarga maupun rekan bisnis
balkon yang menghadap taman atau gunung Ungaran. Anda.
Fasilitas yang dimiliki antara lain Taman Indah Meeting Room and Conventions
Sari Restaurant yang menyajikan masakan khas Jawa yang Jogging Track
istimewa. Dengan kapasitas hingga 200 orang serta 12 Jogging track sepanjang 3 km dengan nuansa
gazebo dengan kapasitas gazebo maksimal 10 orang yang alam di kaki gunung Ungaran dalam lingkungan
kesemuanya berada di dalam taman. Dengan mengusung hotel menjadikan The Wujil Resort and
jargon “When Business Meets Leisure”, The Wujil Conventions pilihan yang tepat untuk bersantai
menyediakan beberapa fasilitas yang bisa mendukung sekaligus menjaga kesehatan Anda.
urusan bisnis maupun rekreasi bagi keluarga Anda.  Tempat Bermain
Kolam Renang  

Kantor Cabang BPJS Ketenagakerjaan terdekat :


Kantor Cabang Semarang Majapahit Kantor Cabang Semarang Pemuda
Jl. Brigjend Sudiarto no. 4, Semarang, Jawa Tengah 50193 Jl. Pemuda no. 130 Semarang, Jawa Tengah 50132
Telp : (024) 76747997, 76746681 Telp : (024) 3520279, 3588880
Fax : (024) 76746682, 76746683 Fax : (024) 553712, 3585530

Dapatkan Discount kamar 10 % dengan menunjukkan kartu BPJS Ketenagakerjaan Anda. Berlaku Hingga : 30-10-2018

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Indeks
Daparkan diskon menarik khusus untuk pemegang kartu BPJS
Ketenagakerjaan. selengkapnya cek informasinya di
https://comarketing.bpjsketenagakerjaan.go.id

HOTEL (tidak termasuk alcoholic product), 15%


Spa & Sauna, 15% Karaoke
Food & Beverages
* Potongan Harga 10% untuk
Ollino Garden Hotel Berlaku Hingga : 29-11-2018 Fasilitas Laundry.
Jl. Aries Munandar No. 41-45, Potongan diberikan dengan cara
Kiduldalem, Klojen 65119 KOTA Grand Victoria Hotel menunjukan kartu BPJS
MALANG - JAWA TIMUR Jl Letjend S Parman No. 11 75125 Kota Ketenagakerjaan serta KTP.
* DISKON 15% UNTUK ROOM, FOOD & Samarinda Sidodadi, Kalimantan Timur Berlaku Hingga : 03-09-2018
BAVERAGE * Diskon 40% untuk kamar dari harga
Berlaku Hingga : 05-10-2018 publish rate. Syarat & ketentuan :
Hanya untuk sewa kamar hotel
Hotel Pusako Bukittinggi
Jalan Soekarno-Hatta No. 7, Manggis
Berlaku Hingga : 29-12-2018
restoran
Ganting, Mandiangin Koto Selayan, Aerowisata Hotels & Resorts
Manggis Ganting 26169 KOTA Gedung Aerowisata, Jl. Prajurit KKO Tiga Dapoer Batavia –
BUKITTINGGI Mandiangin Koto Selayan Usman & Harun No. 32 Jakarta 10401 Tulungagung
SUMATERA BARAT JAKARTA PUSAT Senen DKI JAKARTA Jl. Mastrip No.6 66212
* Hotel Room Rate & Food Beverage * Diskon 10% untuk kamar dari Tulungagung Jepun, Jawa Timur
(kecuali hari besar keagamaan, libur Flexy Rates menginap di * Potongan Harga (Discount)
panjang dan tahun baru) Aerowisata Hotels seluruh Sebesar Lima Belas Persen (15%)
Berlaku Hingga : 28-11-2018 Indonesia tanpa minimum dari Publish Rate (Untuk Makanan
48 transaksi untuk peserta BPJS Dan Snack).
Queen Garden Hotel – Purwokerto Ketenagakerjaan. Berlaku Hingga : 31-08-2018
Jl. Pariwisata, Karangsalam, Baturaden, Berlaku Hingga : 07-03-2019
Karangsalam, Banyumas, Kabupaten RM Lesehan Lansano Jaya
Banyumas, Jawa Tengah 53151 (0281) Hotel Noken (Bebek Lado Ijo)
681688 53151 BANYUMAS Jl. Cendrawasih SP 2 99910 Jl. Lambah Ngarai Sianok 0 KOTA
Karangsalam JAWA TENGAH Mimika Inauga, Papua BUKITTINGGI Ngarai Sianok
* Potongan Harga 30% Untuk Room * Discount 5% SUMATERA BARAT
Rate (Tidak berlaku untuk weekend, Berlaku Hingga : 16-03-2019 * Potongan Harga 10 % dengan
long weekend, peakseason) menunjukan kartu peserta BPJS
Berlaku Hingga : 30-12-2018 Binatara Persada Ketenagakerjaan (berbentuk kartu BPJS
( Sutan Raja Hotel ) Ketenagakerjaan / kartu Jamsostek /
Hotel Harmonis Tarakan Desa Watutumou 11 Kec. Kalawat kartu ASTEK) dan identitas pendukung
JL. P Diponegoro, No. 5, RT 005 77114 Minahasa Utara 95379 Kota lainnya seperti Kartu Tanda Penduduk
KOTA TARAKAN Sebengkok Manado Kalawat, Sulawesi Utara (KTP).
KALIMANTAN UTARA * Diskon 21% dari harga booking. Berlaku Hingga : 14-11-2018
* Diskon sebesar 15% untuk kamar Berlaku Hingga : 18-11-2018
hotel Rumah Makan Handayani
Berlaku Hingga : 30-12-2018 Hotel Horison Bandung Jl. Taman Pinang Indah Blok B1 No.3-4
Jln. Pelajar Pejuang 45 No. 121 Sidoarjo Jawa Timur
Golden Palace Hotel Lombok 40264 Kota Bandung Sukasari * Transaksi Minimal Rp.150.000
Jalan Sriwijaya No. 38, Cakranegara, Jawa Barat Maksimal 1.000.000 Discount 10%
Sapta Marga, 83232 KOTA MATARAM * Potongan Harga 70% untuk Tidak Berlaku Promo Lainya, Tidak
- NTB semua tipe kamar Perlaku Take A Way.
* Diskon 55% All type Room, 15% F&B * Potongan Harga 20% untruk Berlaku Hingga : 24-10-2018

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Indeks

Gampoeng Coffee And Roastery pembelian sekali transaksi, untuk Inul Vizta Karaoke
Jl. Iskandar Muda, Kuta Padang Kab Aceh transaksi diatas Rp. 100.000,- Jl. Sultan Thaha Blok. B no. 1,
Barat, DI Aceh (seratus ribu rupiah) Kompleks Ruko Mall WTC
* Diskon 10% Minimal Transaksi Rp Berlaku Hingga : 08-01-2019 Batanghari, Kota Jambi Pasar
100.000. Jambi, Jambi
Berlaku Hingga : 25-04-2021 * Diskon Khusus Sewa Room 1 Jam
Free 1 Jam dan Diskon FnB 10%
The Classio hiburan Bagi Yang Memiliki Kartu Bpjs
Jl. Gatot Subroto RT 09 Kel. Sei Asam Ketenagakerjaan
Kec. Pasar Jambi, Kota Jambi Taman Satwa Taru Di Cabang Jambi.
* Diskon Khusus Sebesar 10% untuk Jurug – Surakarta Berlaku Hingga : 23-01-2019
Harga Food And Beverage dengan Jl. Ir. Sutami No.109, Jebres, Kota
Menunjukkan Kartu BPJS Surakarta, Jebres, Jawa Tengah Guthrie Jaya Indah Resort
Ketenagakerjaan. Berlaku Harga Publish * Diskon harga 50% untuk Tiket Masuk Jalan Ir. Sutami Kelurahan Patam
Pada Saat Itu. Berlaku Hingga : 29-02-2020 Lestari Kecamatan Sekupang, Batam,
Berlaku Hingga : 23-05-2019 Kepulauan Riau
Taman Safari Prigen * Diskon 10% untuk PERMAINAN
Desa Jatiarjo Prigen Pasuruan, Jatiarjo, GOLF, APARTEMEN DAN MEETING
Ros-In Resto Jawa Timur ROOM
Spesial Masakan Jawa * Diskon 15% untuk Tiket Badak dan Berlaku Hingga : 13-09-2018
Jl. Raya Solo - Sragen KM 7,5 Palur, Gajah
49
Jaten, Karanganyar 57731 * Diskon 10% dari Harga Saat check in Masterpiece Family Karaoke
Karanganyar Ngiro, Jawa Tengah Menginap di Baobab Safari. Surabaya
* DISKON 5% ALL ITEM * Tidak berlaku di libur Natal dan Tahun Jl. Dr. Sutomo No. 97 Kota
Berlaku Hingga : 15-07-2018 baru tanggal 22 Desember 2017 – 2 Surabaya, Darmo, Jawa Timur
Januari 2018 dan Libur Lebaran * Free Room 1 Jam Untuk Minimal
D Mom Minahasa Baru Restaurant Berlaku Hingga : 17-12-2018 Pemakaian 2 Jam dan Discount 10
Jl. Sam Ratulangi Wanea Plaza Blok % Room, Food & Beverages Dari
A1 95122 Kota Manado, Pinaesaan, Kalawa Waterpark Palangkaraya Harga Normal (Berlaku all room).
Sulawesi Utara Bukit Tunggal, Jekan Raya, Kota Palangka Berlaku Khusus weekday Hari
* Diskon 10% Untuk Pembelian Raya, Kalimantan Tengah Minggu s/d Jumat Jam 11.00 - 17.59
Makanan dan Minuman * Diskon 10% untuk Setiap Pembelian WIB. Kecuali Sabtu, Tanggal Merah
Berlaku Hingga : 18-07-2018 Tiket Masuk dan Diskon 20% Untuk dan Apabila Libur Keesokan
Pembelian Tiket Masuk Minimal 20 Tiket. Harinya.
DKO Donuts Coffee Berlaku Hingga : 16-07-2018 Berlaku Hingga : 30-12-2018
The Forum Lantai 1 Lippo Plaza
Jember Roxy Square Blok A2 Dream Land Park Purwokerto
Jember Jl. Kalimantan No. 68, Ruko Pancasan, Ajibarang, Kabupaten
Asia Kampus Jember, Jember Kidul, Banyumas, Jawa Tengah
Jawa Timur * Potongan Harga 20% Per Kunjungan
* Potongan 5% dari harga total (Tidak berlaku untuk libur natal dan tahun
pembelian sekali transaksi, untuk baru)
transaksi dibawah Rp 100.000,- Berlaku Hingga : 30-12-2018
(seratus ribu rupiah)
* Potongan 10% dari harga total

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Indeks

JAKARTA Klampis Ngasem, Sukolilo, Kota


* Discount 15% medical check up Surabaya Gubeng Jawa Timur
FASHION reguler Rumah Sakit dan Klinik * Diskon 10% all treatment,
yang berada di bawah naungan skrining diabetik, skrining mata
Ciputra Healthcare. anak, lensa kontak premium.
Muslim Mode Berlaku Hingga : 08-04-2019 Berlaku Hingga : 30-12-2018
Jl. Gajah Mada No. 52 Jember
Kaliwates JAWA TIMUR Laboratorium Parahita Jember
* Potongan 10% dari harga label Jl. A. Yani No. 83 Kaliwates,
barcode yang berlaku pada saat
membeli produk Muslim Mode.
kesehatan Jember, Kaliwates, Jawa Timur
* Fasilitas potongan harga
Berlaku Hingga : 02-01-2019 (Discount) bagi peserta BPJS
Trend Optik Ketenagakerjaan berupa
Gajah Mada Plaza Lt. 3A, Jl. Gajah potongan 15% untuk setiap
Rabbani Asysa Mada No. 19-26 Kel Petojo Utara peserta BPJS Ketenagakerjaan
Jl. Citarum No. 20A Kota Bandung Kec. Gambir, Petojo Utara, Jakarta yang melakukan pemeriksaan
Cihapit Jawa Barat Pusat, DKI Jakarta. laboratorium. Syarat dan
* Discount 10% dengan menunjukan * Discount Khusus Untuk Frame ketentuan berlaku.
kartu BPJS Ketenagakerjaan. 30% + 15% dan Lensa 20% + 5% Berlaku Hingga : 30-12-2018
Berlaku Hingga : 06-08-2018 Berlaku di Semua Toko Trend
Optik Wilayah Jakarta Dan
50 Batik Isyam Syamsi Tangerang.
Jl. Jenderal Gatot Subroto, Klatak, Berlaku Hingga : 24-09-2018
Kalipuro 1 BANYUWANGI - JAWA OTOMOTIF
TIMUR RS ANTAM MEDIKA
* Potongan harga 20 %, untuk Batik Jalan Raya Pemuda No.1A, AHASS UMS Motor
Khas Banyuwangi. Pulogadung, Rawamangun, Jl. Garuda Mas Kampus 2 UMS,
Berlaku Hingga : 30-12-2018 Jakarta Timur, DKI JAKARTA Pabelan, Kartasura, Sukoharjo, Jawa
* Diskon Rp 35.000 per tindakan Tengah
Toko Rien Collection untuk Layanan Hyperbaric * Discount 25 % jasa service
Jl. Sultan Agung No. 174 Jember, Oxygen Therapy. * Discount 5 % oli + spare part
Kaliwates, JAWA TIMUR * Diskon 5% per resep untuk * Discount 10 % untuk part khusus (ban,
* Potongan 10% dari Harga Label obat. gearset, aki)
barcode yang Berlaku Pada Saat Berlaku Hingga : 13-06-2019 Berlaku Hingga : 30-10-2018
Membeli Produk Rien Collection
Berlaku Hingga : 02-01-2019 Nakamura Akupressur Sidoarjo Buana Auto Center
Ruko Pondok Mutiara Harum Jl. S. Parman No. 81 Purwokerto Kulon,
Galeri Ulos Sianipar B-1E, Jati, Sidoarjo - JAWA TIMUR abupaten Banyumas, Jawa Tengah
Jl. AR Hakim gg. Pendidikan No. 130 * Diskon 10% dari Therapy * Potongan Harga 10% Untuk All
Kota Medan, Binjai, Sumatera Utara MINIMAL 1,5 jam ruangan Transaksi.
* Diskon All items up to 20%. executive dan VIP, sesuai Berlaku Hingga : 30-12-2018
Berlaku Hingga : 26-03-2019 ketentuan yang berlaku.
Ciputra Healthcare Berlaku Hingga : 01-11-2018 Gading Serpong Motor (AHASS
Jl. Boulevard Blok G 01 No. 01, Gading Serpong)
Citra 5 - CitraGarden City, Klinik Mata Dr. Sjamsu Komplek Ruko Paramont Blitz A 12 Jl. Raya
Kalideres, Jakarta Barat, DKI Jl. Arief Rachman Hakim No.40, Kelapa Dua, kota Tangerang Selatan

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Indeks

Kelapa Dua Banten * Pemberian perlindungan Kaliwates, Jawa Timur


* Service/Tune Up 30% + Sparepart 5% Jaminan Kecelakaan Kerja dan * Potongan 3%-6% untuk semua
Berlaku Hingga : 26-11-2018 Jaminan Kematian selama 12 rute penerbangan domestik kelas
Timbul Jaya Motor bulan untuk pembeli sepeda ekonomi dari harga tiket ekonomi
Jl. Mastrip No. 24, Kepanjen Kidul, Kota motor normal.
Blitar, Jawa Timur * Pemberian Priviledge Card * Potongan 10%-12% untuk semua
* Mendapatkan Potongan Harga untuk pembeli sepeda motor rute penerbangan internasional
Discount Sampai dengan Rp. Berlaku Hingga : 25-11-2018 kelas ekonomi, bisnis dan first
1.000.000,- class harga normal/ non promo.
Berlaku Hingga : 08-02-2019 PT. Persada Indonesia Cabang * Manfaat diskon ini hanya
Mojokerto berlaku atas pembelian tiket yang
Valen Motor Meulaboh Jl. Surodinawan No. 9 CSE Kota transaksi pembeliannya dilakukan
Jalan Meulaboh Tapaktuan Km 2 Mojokerto, Surodinawam, JAWA di garuda indonesia Kantor
Kecamatan Meureubo Kabupaten TIMUR Cabang Jember.
Aceh Barat, Meulaboh, DI Aceh * Potongan harga Rp.500.000 Berlaku Hingga : 31-12-2018
* Promo Pemotongan 200.000 untuk pendaftaran haji atau
Setiap Pembelian 1 Unit Sepeda umrah. Berlaku untuk PT Sriwijaya Air
Motor pendaftaran haji atau umrah di Sriwijaya Air Tower Cengkareng
Berlaku Hingga : 03-04-2021 Persada Indonesia Cabang Business City, Tower A Jl. Atang
Mojokerto Sanjaya no. 21 Tangerang,BANTEN
PT. Surya Timur Sakti Jatim Berlaku Hingga : 28-02-2019 * Isi identitas anda dan dapatkan
Jl. Basuki Rachmat 45-47 Kota diskon 10% untuk semua 51
Surabaya Embong Kaliasin. JAWA penerbangan (berlaku all season)
TIMUR melaui website https://www.
* Potongan harga pembelian
sepeda motor (nominal diskon travel sriwijayaair.co.id/ dan aplikasi
mobile Sriwijaya Air.
tentatif) dan sparepart (diskon 5%, Berlaku Hingga : 29-11-2019
kecuali oli, busi, aki, ban, dan Garuda Indonesia
apparel) dan jasa servis 20% Jl. Gajah Mada No. 295 Jember,

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Fokus

Mudik Bareng Pekerja


52 Mudik bersama merupakan kegiatan rutin bagi BPJS
Ketenagakerjaan dalam rangka menyambut Idul Fitri, karena
program ini merupakan salah satu bentuk kepedulian BPJS
Ketenagakerjaan terhadap pesertanya, dengan membantu
pekerja untuk bisa berlebaran dengan orang tua dan keluarganya
pada perayaan Hari Raya Idul Fitri 1439 Hijriah.

SEBANYAK 10.000 pemudik yang merupakan pekerja peserta Perekrutan calon pemudik bareng juga sudah dilakukan sejak
program BPJS Ketenagakerjaan ikut serta dalam kegiatan Maret 2018 oleh seluruh kantor cabang yang terlibat. Mereka
program Mudik Bersama BPJS Ketenagakerjaan 2018, yang menghubungi perusahaan untuk mendaftarkan pekerjanya yang
dilepas oleh sejumlah direksi di 6 (enam) titik pemberangkatan. ingin ikut program mudik bersama BPJS Ketenagakerjaan.

Sama dengan tahun lalu, pemberangkatan peserta Mudik Persyaratan lainnya, perusahaannya harus tertib administrasi
Bersama BPJS Ketenagakerjaan dilaksanakan di tiga kantor dan pekerja yang mendaftar minimum masa kepesertaan selama
wilayah yaitu Kantor Wilayah Banten, DKI Jakarta dan Jawa Barat. 1 tahun. Peserta program yang mendaftar maksimum mendapat
Zainal Abidin selaku Asisten Deputi Bidang TJSL BPJS jatah empat kursi, yaitu Tenaga Kerja, suami/isteri peserta BPJS
Ketenagakerjaan mengungkapkan, pemberangkatan peserta Ketenagakerjaan dengan dua orang anak. “Alhamdulillah,
mudik bersama ini dilakukan secara serentak pada 9 Juni 2018. seluruh wilayah yang bertanggungjawab pada pemberangkatan
peserta mudik ini sudah siap sejak awal Maret 2018, sehingga
Tujuan pemberangkatan pemudik, yaitu ke seluruh wilayah Jawa persiapan pemberangkatan pada 9 Juni mendatang berjalan
dan Lampung. Untuk wilayah Jawa ini pemberangkatan terbagi lancar,” tutur Zainal Abidin saat ditemui wartawan.
menjadi tiga jurusan, yaitu jalur utara, jalur selatan dan jalur
tengah. Juga akan ada pemberangkatan pemudik ke Lampung. Kanwil Banten pada tahun ini memberangkatkan 1500 pemudik,

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Fokus

lokasi pemberangkatan di area parkir Mall Sutra BSD Tangerang Misalnya, menjelang keberangkatan pemudik, BPJS
Selatan. Ketenagakerjaan memberikan hiburan musik di titik
pemberangkatan dan juga memberikan sejumlah doorprize. “Kami
Sementara Kantor Wilayah DKI Jakarta, pemudik yang akan juga memberikan makanan bekal untuk berbuka puasa dan makan
diberangkatkan sebanyak 5000 orang. lokasi pemberangkatan di kecil serta minuman ringan. Kami ingin pemudik nyaman selama
halaman Polda Metro Jaya. Lokasi ini sengaja dipilih karena perjalanan dan bahagia karena bisa berkumpul dengan keluarga di
sangat strategis. kampung halamannya,” ungkap Zainal Abidin.
 
Sedangkan di Kantor Wilayah Jawa Barat, titik pemberangkatan Sembako Murah 53
Mudik Bersama 2018 ini diikuti sekitar 3.500 pemudik, dan titik Dalam momen Ramadhan dan menyambut Hari Raya Idul Fitri
pemberangkatannya dilakukan di empat kantor cabang, yaitu : 1439 H, selain menyelenggarakan mudik bareng, BPJS
Ketenagakerjaan juga menggelar kegiatan bazar atau penjualan
Kantor Cabang Bekasi sebanyak 1.000 pemudik, lokasi sembako murah di 11 kantor wilayah. Sedikitnya 81 kantor
pemberangkatan berada di Bekasi Town Square. Bekasi kota atau cabang menggelar kegiatan ini, terutama kantor cabang yang
Cikarang sebanyak 1000 pemudik, lokasi pemberangkatan mayoritas karyawan muslimnya cukup banyak. Untuk penjualan
berada di GOR (Gedung Olah Raga) Wibawa Mukti Cikarang. sembako murah diselenggarakan dengan memberikan diskon
sebesar 50 persen dari harga sembako Rp 150.000.
Karawang sebanyak 750 pemudik, lokasi pemberangkatan
berada di Plaza Pemda Karawang atau perkantoran Kantor “Jadi tenaga kerja bisa membeli sembako seharga Rp 150.000
Bupati Karawang. Purwakarta, sebanyak 750 pemudik lokasi cukup dengan membayar Rp 75.000,” tutur Zainal Abidin.
pemberangkatan berada di Taman Sribaduga Situ Bulueud.
Paket sembako yang dijual tersebut berupa beras 5 Kg, gula 3 Kg
Sepuluh ribu pemudik ini diberangkatkan dengan 250 armada kemudian minyak goreng 4 Kg. Bahkan ada kantor cabang yang
bus dari sejumlah perusahaan transportasi. Bus yang digunakan memberikan tambahan teh atau kopi.
minimum pembuatan tahun 2015, sehingga peserta mudik
merasa nyaman dan aman, karena bus yang ditumpanginya Menurutnya, BPJS Ketenagakerjaan memang berusaha
masih dalam kondisi sehat dan bagus serta layak jalan. memberikan yang terbaik untuk pesertanya, sehingga pekerja
peserta program dapat memahami banyak manfaat yang bisa
Bahkan agar peserta lebih nyaman bus yang dipergunakan diterima pekerja dengan menjadi peserta BPJS Ketenagakerjaan.
dengan seat dua-dua agar lebih lega dan tidak berdesak- Dan yang terpenting, BPJS Ketenagakerjaan berusaha membantu
desakan. Melalui program mudik bersama ini, BPJS meringankan beban pekerja dalam menghadapi momen
Ketenagakerjaan ikut berbagi kebahagiaan menjelang Hari Raya Lebaran.
Idul Fitri 1439 Hijriah.

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Filantropi

54

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Filantropi

Manfaat Program Return To Work

MEMULIHKAN
HINGGA
BEKERJA
KEMBALI
dr. Fani Syafani MKK, Penata
Senior Program Jaminan
Kecelakaan Kerja dan
Jaminan Kematian (JKK-JK)
Kebijakan Operasional
Program BPJS
Ketenagakerjaan ini, merasa 55
bangga ditunjuk menjadi pilot
project dalam program Return
To Work (RTW).

MENGAPA? Karena program ini pertama kali dirintis pada 2014,


saat dr. Fani masih bertugas di Kantor Cabang Bekasi
Cikarang. Saat baru diterapkan, ada sekitar 12 orang yang
mengikuti program tersebut di Bekasi Cikarang. Sementara itu
peraturannya baru ditetapkan pada Juli 2015, dengan
adanya PP 44 tahun 2015 pasal 49 tentang dukungan dalam
penerapan bekerja kembali / return to work.

“Jadi kebayang selama enam bulan kita itu berusaha benar-


benar menunjukkan bahwa program RTW itu memang perlu
bagi tenaga kerja yang mengalami musibah kecelakaan kerja
apalagi jika sampai amputasi. Sebelum ada program RTW,
pekerja yang mengalami kecelakaan kerja hingga diamputasi
dikategorikan kecelakaan kerja, yang kemudian santunannya
akan dibayar saat dia sudah mengajukan klaim. Kita bayarkan
klaim, selesai!” kata Fani.

Setelah itu, tidak tahu lagi bagaimana nasib pekerja yang


mengalami kecelakaan kerja, bisa saja setelah santunan

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Filantropi

dibayarkan yang bersangkutan di PHK dan kehilangan Latihan Kerja) sangat membantu para peserta kembali
pekerjaan. Padahal, dalam kondisi seperti itu, pekerja bekerja dengan membekali ketrampilan yang
yang mengalami musibah dan cacat anatomi tersebut dibutuhkan. Tentunya disesuaikan dengan kondisi
butuh pendampingan. pekerja paska kecelakaan dan melihat kebutuhan di
tempat kerjanya.
“Melalui program RTW ini, BPJS Ketenagakerjaan akan
memberikan pendampingan selama pekerja menjalani PLKB ini dapat dibawah naungan pemerintah, maupun
perawatan hingga bekerja kembali. Kita pantau sekitar swasta yang telah melakukan MoU dengan BPJS
3-6 bulan, apakah pekerja yang cacat ini ditempatkan Ketenagakerjaan setempat.  
dibidang pekerjaan yang sudah sesuai dengan kondisi Saat ditanyakan jika perusahaan tempatnya bekerja
dia setelah pasca mengalami musibah,” jelas Fani yang tidak bisa menerima kembali pekerja yang mengalami
ditemui di ruang kerjanya. kecacatan tersebut, Fani berharap ke depannya
perusahaan lain (berbeda) mau mendukung program
Misalnya, pekerja yang semula ditempatkan sebagai RTW ini dengan menampung pekerja bersangkutan
operator, karena mengalami cacat anatomi kaki, sesuai kriteria yang dibutuhkan perusahaan.
ternyata dia sudah tidak sanggup banyak berdiri. Melalui
program RTW, BPJS Ketenagakerjaan menyarankan Agar para penyandang cacat atau disabilitas ini bisa
perusahaan untuk memindahkan kebagian lain, seperti bekerja, BPJS Ketenagakerjaan menargetkan tahun 2018
administrasi. ini bisa menggelar job fair (bursa kerja) khusus disabilitas.
Dengan demikian, diharapkan para penyandang
Tanpa Batas disabilitas yang memiliki keterampilan ini bisa mengisi
Program RTW tidak mengenal batas biaya perawatan lowongan kerja disejumlah perusahaan.
56 untuk pekerja yang mengalami kecelakaan kerja.
Seluruh biaya akan ditangggung BPJS Ketenagakerjaan. Butuh Dukungan
Mulai dari masuk UGD (Unit Gawat Darurat), perawatan Program RTW tentu tidak akan berjalan lancar tanpa
hingga kembali bekerja. dukungan dan koordinasi baik dari pihak pemberi kerja,
pihak keluarga, dan motivasi yang kuat dari diri peserta
Untuk upah, memang tenaga kerja yang mengalami RTW. Selain itu, yang tak kalah penting adalah dukungan
kecelakaan kerja dan penyakit akibat kerja, sesuai dari manager kasus KK PAK yang tulus mendampingi
peraturan yang berlaku, tetap diberi gajinya oleh peserta RTW, tim medis paramedik RTW, dan tim dari
pemberi kerja. Dan BPJS Ketenagakerjaan akan PLKB. Hingga saat ini tercatat sudah 8.208 rumah sakit
menggantikan gaji yang tetap diberikan pemberi kerja se-Indonesia, baik klinik sampai rumah sakit yang
tersebut, dengan santunan yang disebut STMB. bekerjasama. (Data lengkapnya bisa dicek di website
bpjsketenagakerjaan.co.id)
“Tidak ada batasan biaya. Contoh pasien RTW di daerah
Karawang itu biaya perawatannya mencapai Rp1,2 Selain dukungan dari pusat pelayanan kesehatan dan BLK,
miliar. Semua ditanggung, karena itu sudah diatur dalam Fani mengatakan dukungan terpenting adalah dari
peraturan pemerintah. Kami juga membantu pekerja perusahaan peserta program. Saat ini, BPJS
atau pasien yang membutuhkan pelatihan Ketenagakerjaan mencatat ada sekitar 41.000 perusahaan
keterampilan. Untuk itu BPJS Ketenagakerjaan bekerja yang sudah menandatangani dukungan program RTW.
sama dengan PLKB (Pusat Layanan Kembali Bekerja). Pemilik perusahaan menyambut baik program RTW ini
Kita bantu dia mendapat keterampilan baru, kemudian karena mereka tidak dikenai tambahan iuran. Bahkan
perusahaan diminta memberi pekerjaan sesuai kini program ini menjadi idola perusahaan, karena
keterampilannya tersebut,” katanya menambahkan. bebannya sudah ditanggung oleh BPJS
Ketenagakerjaan.
PLKB (Pusat Layanan Kembali Bekerja) atau BLK (Balai

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Filantropi

Fani mengungkapkan hingga akhir Desember 2017, tahun 2015, dimana pengobatan, perawatan,
peserta yang sudah menerima manfaat program RTW itu rehabilitasi medis, orthose protesa sesuai indikasi medis 57
ada 570 orang. Sementara peserta yang sudah mulai itu masuk program Jaminan Kecelakaan Kerja.
kembali bekerja 452 orang. Itu artinya, hampir 80 persen
sudah kembali bekerja. 20 persennya bukan berarti tidak Kerjasama dengan PLKB atau BLK juga tidak ada tagihan
bisa bekerja, tetapi masih menjalani perawatan dan biaya, karena BLK ini dibawah Kemnaker ataupun
pengobatan. pelatihan Kemensos sudah ditanggung pemerintah.
Bahkan ada lembaga swasta yang mendukung.
Dirinya yakin, melalui program RTW BPJS Ketenagakerjaan
ini, ke depan pekerja yang mengalami musibah Program JKK-RTW ini diharapkan tidak hanya untuk sektor
kecelakaan kerja tidak akan takut lagi menjadi pekerja PU saja, tapi juga BPU dan PMI atau TKI yang
pengangguran, karena mereka terus didamping oleh saat ini sudah masuk ke dalam perlindungan BPJS
petugas dari BPJS Ketenagakerjaan, yaitu Manajer Kasus Ketenagakerjaan.
Kecelakaan Kerja dan Penyakit Akibat Kerja (KK-PAK)
Ke depan, BPJS Ketenagakerjaan
Jumlah kecelakaan kerja di Indonesia, saat ini banyak akan mengembangkan program RTW dan bekerjasama
terjadi atau menimpa pekerja sektor manufaktur dan dengan negara-negara tetangga untuk saling update
mesin. Faktor berikutnya adalah kecelakaan lalu lintas, dalam ilmu dan dalam implementasi jaminan sosial bagi
baik saat berangkat atau pulang bekerja. pekerja. Diharapkan pelaksanaan program JKK-RTW ini
akan semakin baik dan semakin memberikan harapan
Saat ditanyakan, dengan banyaknya pekerja yang pada pekerja yang mengalami musibah kecelakaan
mendapat pelayanan RTW akan membebani BPJS kerja.
Ketenagakerjaan, Fani membantah. Menurutnya,
program kesehatan kerja sudah sesuai dengan PP 44

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Filantropi

Testimoni Peserta Return to Work

MANFAAT program Return to Work (RTW) Jaminan


Kecelakaan Kerja (JKK-RTW) BPJS Ketenagakerjaan,
betul-betul dirasakan oleh . Karyawati PT. Lohmun
Indonesia ini mengalami kecelakaan pada saat
perjalanan pulang kerja yang mengakibatkan kaki
kirinya patah pada awal Juni 2017.

Musibah kecelakaan ini dialami Sri saat mengendarai


motor yang mengakibatkan patah kaki sebelah kiri.
Wanita pekerja tersebut kemudian dilarikan ke Pusat
Layanan Kecelakaan Kerja (PLKK)-Rumah Sakit Mitra
Keluarga Kelapa Gading.

Tanpa menanyakan siapa yang akan bertanggungjawab


pada penyelesaian administratif, Sri setibanya di Rumah
Sakit langsung menjalani tindakan operasi untuk
58 pemasangan pen atau plat pada paha sebelah kiri.

Menurut dokter yang merawatnya, Sri diharuskan


istirahat total selama lebih kurang 10 bulan.“Awalnya
saya mengira musibah ini bakal menjadi akhir dari karir
saya. Saya juga sempat khawatir, seluruh biaya ini siapa
yang menanggung. Tetapi dengan bantuan perusahaan
saya dan BPJS Ketenagakerjaan Kantor Cabang Kelapa
Gading, semua biaya saya ditanggung sampai sembuh.
Alhamdulillah,” ungkap Sri.

Sri mengaku senang, karena sejak awal dirawat sampai


masuk kerja kembali selalu mendapat pendampingan
dari BPJS Ketenagakerjaan. “Saya tidak menyangka
ternyata pelayanan dan manfaat dari Program JKK-RTW menuturkan, program RTW ini sangat berguna sekali dan
sebesar ini. Selain mendapat pengobatan gratis, ketika sangat menguntungkan bagi perusahaan serta
dirawat mendapat pendampingan, sampai saya tidak karyawan yang terkena musibah.
perlu khawatir kalau kehilangan pekerjaan. Karena
perusahaan sudah mengikutsertakan ke dalam program “Semua biaya pengobatan, gaji selama karyawan yang
RTW sehingga saya dapat bekerja kembali,” terangnya. mengalami musibah tidak masuk kerja ditanggung
penuh oleh BPJS Ketenagakerjaan. Saya ucapkan
Manajer Operasional PT. Lohmun Indonesia, Syahrul Chilfi terimakasih yang sebesar-besarnya kepada BPJS

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Filantropi

59

Ketenagakerjaan,” ujar Syahrul. “Selama proses pendampingan, sangat kooperatif


sehingga memudahkan pelaksanaan program ini.
Linda Suryani, Manajer Kasus Kecelakaan Kerja dan Terlebih lagi pihak perusahaan yang turut mendukung
Penyakit Akibat Kerja (KK-PAK) BPJS Ketenagakerjaan kebutuhan karyawannya dan sangat mendukung
Kacab Jakarta Kelapa Gading menambahkan, pelaksanaan program RTW. Kami sangat mengapresiasi
bertepatan dengan peringatan Hari Buruh, ada dua perusahaan yang juga sangat patuh pada program
orang peserta program jaminan kecelakaan kerja RTW perlindungan pekerja, dan semoga hal ini dapat
yang berhasil kembali bekerja, salah satunya Sri Murni menginspirasi perusahaan lainnya,” pungkasnya.
Mulyati, karyawati PT. Lohmun Indonesia.

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Agenda

PEKAN RAYA JAKARTA, DKI JAKARTA BIAK MUNARA WAMPASI,


Pekan Raya Jakarta (PRJ) merupakan PAPUA BARAT
festival tahunan yang diselenggarakan Biak Munara Wampasi merupakan
Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Provinsi serangkaian acara yang digelar di
DKI Jakarta. Dikenal juga dengan sebutan Kabupaten Biak Numfor. Acara ini terdiri
Jakarta Fair, PRJ merupakan pameran dan dari beberapa rangkaian, antara lain snap
festival paling lama diselenggarakan tanpa mor (menangkap ikan di air laut surut/meti),
jeda sejak tahun 1968. Pekan Raya Jakarta apen beyeren (berjalan kaki di atas batu
merupakan transformasi dari Pasar Malam panas), lari Biak 10 km, perjalanan kapal
Gambir, yang telah berlangsung sejak zaman pesiar ke objek wisata, pameran anggrek
Belanda tahun 1930-an. PRJ menjadi salah dan budaya, hiburan musik, kesenian dan
satu pameran perdagangan dan pertunjukan tari khas Biak, lomba internasional foto
terbesar yang berlangsung sebulan penuh. bawah laut, seminar dan pelatihan fotografi.
Waktu : 5 Juni – 15 Juli 2018 Waktu : 1 -4 Juli 2018
Lokasi : JI Expo Kemayoran, Jakarta Lokasi : Biak, Papua Barat
Penyelenggara : Dinas Pariwisata dan Penyelenggara : Dinas Kebudayaan dan
Kebudayaan Provinsi DKI Jakarta Pariwisata Provinsi Papua Barat

YADNYA KASADHA DAN BROMO


EXOTICA, JAWA TIMUR
Yadnya Kasada dan Bromo Exotica
merupakan upacara suku Tengger di
setiap bulan kesepuluh kalender adat.
Upacara ini diselenggarakan di lereng dan
60 kawah Gunung Bromo. Maknanya sebagai
ungkapan rasa syukur dan perayaan awal
waktu. Upacara adat yang berlangsung
ratusan tahun ini kini diperkaya dengan
respon kolaboratif dari para seniman
yang berasal dari berbagai kota. Kesenian
sebagai bagian dari prosesi upacara ini,
mencoba menafsirkan kembali kisah asal
usul penduduk Tengger.
Waktu : 29-30 Juni 2018
Lokasi : Kawasan Gunung Bromo,
Jawa Timur
Penyelenggara : Dinas Kebudayaan dan
Pariwisata Provinsi Jawa Timur

FESTIVAL LIMA GUNUNG, JAWA TENGAH


Festival lima Gunung merupakan agenda tahunan
yang digelar secara mandiri oleh para seniman
petani Komunitas Lima Gunung di Kabupaten
Magelang, yakni Gunung Merapi, Merbabu,
Sumbing, Andong, dan Menoreh. Berbagai atraksi
seni, kirab budaya, pameran seni rupa, pidato
budaya dipertunjukkan di perhelatan ini.
Waktu : 20-22 Juli 2018
Lokasi : Magelang, Jawa Tengah
Penyelenggara : Dinas Kebudayaan dan
Pariwisata Provinsi Jawa Tengah

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Agenda

FESTIVAL PESONA BUDAYA


ASMAT, PAPUA
Salah satu ciri khas Festival Budaya
Asmat adalah pameran ukiran seni
patung. Selain itu, pesta Budaya
Asmat juga menampilkan atraksi
tarian dan lagu yang dibawakan
oleh kelompok penari tifa dari
ratusan kampung. Pada puncak
pesta Budaya Asmat, selalu , digelar
lelang dua ratusan ukiran Asmat
yang bernilai tinggi. Lukisan tersebut
merupakan ukiran terbaik hasil
seleksi panitia festival.
Waktu : 19-23 Juni 2018
Lokasi : Agats-Asmat, Papua
Penyelenggara : Dinas Kebudayaan
dan Pariwisata Provinsi Papua Barat

ACEH INTERNATIONAL RAPA’I FESTIVAL, ACEH AL MIZAN SUFI MUSIC FESTIVAL, JAWA BARAT 61
Aceh International Rapa’i Festival merupakan Event Musik Perkusi Festival Musik dan Pertunjukan yang diselenggarakan di Pesantren
bertaraf Internasional. Perhelatan ini sebagai salah satu langkah Al Mizan Majalengka telah berlangsung satu dekade. Dimulai dari
dan komitmen Pemerintahan Aceh dalam melestarikan Kesenian tradisi musik Ki Buyut yang digunakan untuk berdakwah bagi iman
Tradisi yang berkesinambungan sebagai Jati Kebudayaan Aceh. yang terbuka, kini menjadi festival keberagaman yang aktif dan
Umumnya kesenian Tradisi Aceh bersifat perkusif dan dengan unik. Menghadirkan berbagai aliran musik sufi, ditampilkan pula
alasan tersebut maka Seni Musik Perkusi menjadi item pilihan ekspresi seni dari lintas iman yang memperkaya ekspresi religius
dikegiatan Aceh International Rapa’i Festival, sekaligus menjadi berbagai tradisi.
ajang untuk memperkenalkan beragam khasanah Seni Perkusi Waktu : 14 Juli 2018
Aceh ke mata dunia International. Lokasi : Majalengka, Jawa Barat
Waktu : 12-15 Juli 2018 Penyelenggara : Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Provinsi
Lokasi : Lhokseumawe, NAD Jawa Barat
Penyelenggara : Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Provinsi
Nanggroe Aceh Darussalam

ERAU ADAT KUTAI AND INTERNATIONAL FOLK ART FESTIVAL,


KALIMANTAN TIMUR
Erau merupakan upacara adat warisan tradisi Kesultanan Kutai
Kartanegara Ing Martadipura. Erau berasal dari kata “Eroh” yang
berarti ramai, riuh dan penuh sukacita. Semula upacara adat ini
dilakukan untuk prosesi Tijak Tanah Aji Batara Agung Dewa Sakti
( Raja Pertama Kerajaan Kutai ), kemudian Upacara Adat Erau
dilakukan pada saat Penobatan Raja / Sultan dan Putra Mahkota,
Ulang Tahun Sultan serta acara-acara lainnya yang dilaksanakan
atas titah Sultan.
Waktu : 21-29 Juli 2018
Lokasi : Kutai, Kalimantan Timur
Penyelenggara : Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Provinsi
Kalimantan Timur

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


62

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


63

MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018


Perlindungan Untuk Para
Pejuang Devisa
PEKERJA
MIGRAN Mulai 1 Agustus 2017, Pekerja Migran Indonesia (PMI)
dilindungi BPJS Ketenagakerjaan

64

Jaminan Kecelakaan
Kerja

Jaminan Kematian

Jaminan Hari Tua

Sekarang Pekerja Migran Indonesia (PMI) bisa mendapatkan perlindungan jaminan sosial
dari BPJS Ketenagakerjaan. Pastikan anda terdaftar sebelum bekerja di luar negeri.
MAJALAH SADEWA EDISI VI 2018

Anda mungkin juga menyukai