Anda di halaman 1dari 47

PEMERINTAH KABUPATEN LAMONGAN

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS SEKARAN
Jl. Raya Kembangan No. 2 Sekaran Kode Pos : 62261
Telp. (0322) 3382857 Call center : 085804408400
Email: uptpuskesmassekaran@gmail.com
SEKARAN

URAIAN TUGAS TENAGA PUSKESMAS SEKARAN

No Nama Petugas Jabatan Uraian tugas

1. dr.Yulianti Kepala I. Tugas Pokok


Puskesmas
 Mengkoordinir penyusunan Perencanaan Tingkat Puskesmas berdasarkan data upaya Dinas Kesehatan.
 Merumuskan kebijakan operasional dalam bidang pelayanan kesehatan masyarakat.
 Memberikan tugas pada staf dan ruang-ruang, Puskesmas Pembantu, dan Ponkesdes.
 Memimpin urusan Tata Usaha,Ruang-ruang pelayanan,Puskesmas pembatu,Ponkesdes dan staf dalam
menyelenggarakan pelayanan kesehatan masyarakat agar pelaksanaan tugas berjalan sesuai dengan rencana
kerja yang telah di tetapkan.
 Menilai prestasi kerja staf sebagai bahan pertimbangan dalam peningkatan karier.
 Melakukan evaluasi pelaksanaan kegiatan Puskesmas berdasarkan realisasi upaya kerja dan ketentuan
perundang-undangan yang berlaku sebagai bahan dalam menyusun upaya kerja berikutnya.
 Mempunyai tugas pokok dan fungsi pemimpin, mengawasi dan mengkoordinir.
 Kegiatan Puskesmas yang dapat dilakukan dalam jabatan struktural dan jabatan fungsional.
 Menyusun rencana kerja dan kebijakan teknis Puskesmas.
 Melaksanakan pengawasan, pengendalian dan evaluasi upaya/kegiatan Puskesmas.
 Memimpin pelaksanaan kegiatan di Puskesmas penyelenggaraan pertemuan berkala (Mini Lokakarya bulanan
dan tribulan).
 Bertanggung jawab atas penyusunan Rencana Usulan Kegiatan(RUK) melalui analisis dan perumusan masalah
berdasarkan prioritas.
 Bertanggung jawab atas Rencana Pelaksana Kegiatan (RPK) secara terinci dan lengkap.
 Mendelegasikan wewenang apabila meninggalkan tugas.
 Membina Petugas Puskesmas.
 Bertanggung jawab mengenai pendidikan berkelanjutan, orientasi dan upaya pelatihan staf untuk menjaga
kemampuan dan meningkatkan pelayanan sesuai kebutuhan.
 Membangun kerja sama dengan berbagai pihak terkait di kecamatan, Lintas Sektor, penyedia pelayanan
kesehatan tingkat pertama swasta, perongan serta masyarakat dalam pembangunan UKBM.
 Bertanggung jawab atas penyelenggaraan pelaksana upaya-upaya di Puskesmas.
 Memberikan umpan balik hasil kegiatan pada semua staf Puskesmas.
 Melakukan pemeriksaan keuangan secara berkala.
 Membuat laporan pelaksanaan kegiatan sebagai bahan informasi dan pertanggungjawaban kepada Kepala Dinas
Kesehatan.
 Mengolah dan menganalisa data,untuk selanjutnya di informasikan atau dilaporkan ke Dinas Kesehatan
Kabupaten/Kota, serta pihak yang berkepentingan lainya.
 Membuat Surat Keputusan tentang pengelolah keuangan,penanggung jawab barang inventaris,tim manajemen
mutu Puskesmas, dll.
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten /Kota.
II. Tugas Lain
 Menerima konsultasi dari semua kegiatan Puskesmas

2. dr. Heny Dokter Umum I. Tugas Pokok


Puspitasari
 Melaksanakan dan memberikan upaya pengoabatan dasar di Puskesmas dengan penuh tanggung jawab sesuai
keahlian dan kewenanganya serta sesuai standart profesi dan peraturan perundangan yang berlaku.
 Melaksanakan dan meningkatkan mutu pengobatan dasar di Puskesmas.
 Melaksanakan pelayanan medik/asuhan keperawatan sesuai SOP,Standar Pelayanan Minimal (SPM), Standart
Pelayanan Publik(SPP) tata kerja dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas.
 Memberikan penyuluhan kesehatan dengan pendekatan promotif dan edukatif.
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik,lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X.
 Melakukan pencatatan dan menyusun pelaporan serta visualisasi data kegiatan pengoabtan dasar sebagai
bahan informasi dan pertanggungjawaban kepada Kepala Puskesmas.
 Mengidentifikasi, perencanaan, memecahkan masalah dan melakukan evaluasi kinerja upaya pengobatan dasar.
II. Tugas Lain
 Penanggung jawab ruang pemeriksaan umum
 Melaksanakan tugas lain yang di berikan oleh Kepala Puskesmas.

3. dr. Reza Fatra Dokter Umum I. Tugas Pokok


Cornika
 Melaksanakan dan memberikan upaya pengoabatan dasar di Puskesmas dengan penuh tanggung jawab sesuai
keahlian dan kewenanganya serta sesuai standart profesi dan peraturan perundangan yang berlaku.
 Melaksanakan dan meningkatkan mutu pengobatan dasar di Puskesmas.
 Melaksanakan pelayanan medik/asuhan keperawatan sesuai SOP,Standar Pelayanan Minimal (SPM), Standart
Pelayanan Publik(SPP) tata kerja dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas.
 Memberikan penyuluhan kesehatan dengan pendekatan promotif dan edukatif.
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik,lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X.
 Melakukan pencatatan dan menyusun pelaporan serta visualisasi data kegiatan pengoabtan dasar sebagai
bahan informasi dan pertanggungjawaban kepada Kepala Puskesmas.
 Mengidentifikasi, perencanaan, memecahkan masalah dan melakukan evaluasi kinerja upaya pengobatan dasar.
II. Tugas Lain
 Penanggung jawab Ruang Gawat Darurat dan Ruang Kesehatan Lansia
 Melaksanakan tugas lain yang di berikan oleh Kepala Puskesmas.

4. drg. Ernaningrum Dokter Gigi I. Tugas Pokok


Ditta Y.
 Menyusun rencana kerja dan kebijaksanaan tehnis pelayanan kesehatan Gigi.
 Menetukan pola pelayanan dan tata kerja.
 Memimpin pelaksanaan kegiatan pelayanan kesehatan Gigi.
 Melaksanakan Pengawasan, pengendalian dan evaluasi kegiaan pelayanan kesehatan Gigi.
 Merencanakan, melaksanakan dan mengawasi kegiatan mutu pelayanan kesehatn Gigi.
 Melaksanakan dan memberikan upaya pelayanan medik dengan penuh tanggung jawab sesuai keahlian dan
kewenanganya serta sesuai standart profesi dan peraturan perundangan yang berlaku.
 Memberikan penyuluhan kesehatan dengan pendekatan promotif dan preventif.
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggungjawabkan termasuk
memberi kode diagnosa menurut ICD X.
II. Tugas Lain
 Penanggung jawab Ruang Kesehatan Gigi dan Mulut
 Melaksanakan tugas lain yang di berikan oleh Kepala Puskesmas.

5. Noto Harjo, SE Kepala Tata I. Tugas Pokok


Usaha
 Menyusun rencana kegiatan urusan Tata Usaha berdasarkan data upaya Puskesmas
 Membagi tugas kepada staf agar pelaksanaan tugas dapat dilaksanakan
 Mengkoordinasikan para staf dalam menyusun upaya kerja Puskesmas agar terjalin kerjasama yang baik
 Memberi petunjuk kepada staf dengan petunjuk kerja yang di berikan agar tercapai keserasian dan kebenaran
kerja
 Mengkoordinasikan berbagai kegiatan administratif dan manajemen di Puskesmas,Untuk mendukung Kepala
Puskesmas menjalankan tugas dan fungsinya mengelola Puskesmas
 Mengarsipkan surat masuk dan surat keluar
 Bertanggung jawab atas administrasi,membantu pengelolaan keuangan dan pengelolaan sumber daya lainya
 Menyiapkan SK bendahara barang, SK penanggung jawab pengelola barang, SK penanggung jawab kendaraan
 Membuat perencanaan kebutuhan dan Pemeliharaan Barang Ruang
 Membuat data stok barang
 Menjaga kelengkapan alat-alat yang diperlukan
 Membuat data asset di masing-masing ruangan
 Melaksanakan up dating daftar inventaris sebagai bahan laporan
 Melakukan evaluasi perawatan alat kesehatan
 Melaporkan fungsi dan kondisi alat kesehatan
 Melaporkan seluruh inventarisasi alat kesehatan
 Melakukan evaluasi hasil kegiatan urusan Tata Usaha secara keseluruhan
 Menyediakan dan menyimpan data umum Puskesmas serta data kesehatan yang diperlukan untuk kepentingan
semua pihak yang membutuhkan
a. Data pencapaian cakupan kegiatan pokok tahun lalu dan visualisasi datanya
b. Data 10 penyakit terbanyak
c. Data RKBU (Rencana Kebutuhan Barang Ruang) dan RPTBU (Rencana Pengadaan Triwulan Barang
Ruang)
d. Data lain
 Membuat laporan kegiatan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi dan pertanggung jawaban kepada Kepala
Puskesmas
 Melaksanakan pengelolaan urusan kepegawaian, keuangan, perlengkapan serta pencatatan dan pelaporan
 Mempunyai tugas pokok di bidang kepegawaian
a. Membuat struktur organisasi UPTD
b. Membuat daftar/catatan kepegawaian petugas
c. Membuat uraian tugas dan tanggung jawab setiap petugas
d. Membuat rencana kerja bulanan bagi setiap petugas sesuai dengan tugas, kewenangan dan tanggung
jawab
e. Membuat penilaian DP3 tepat waktu berdasarkan konsultasi dengan Kepala Puskesmas
f. Melakukan file kepegawaian
II. Tugas Lain
 Melaksanakan tugas lain yang di berikan oleh Kepala Puskesmas

6. Minhajul Bendahara I. Tugas Pokok


Qowimah, SE Penerimaan
 Membuat laporan harian Penerimaan (DPD II 62)
 Membuat catatan bulanan uang masuk dalam buku kas umum
 Memeriksa dan melaporkan kas sebagai bahan informasi dan pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas
II. Tugas Lain
 Penanggung jawab Ruang Pendaftaran
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Puskesmas

Penanggung I. Tugas Pokok


Jawab Ruang
 Menyusun rencana kegiatan pelayanan di ruang pendaftaran berdasarkan data upaya Puskesmas
Pendaftaran
 Melaksanakan kegiatan pelayanan di ruang pendaftaran dan koordinasi lintas upaya terkait sesuai dengan
prosedur dan ketentuan
 Mengevaluasi hasil kegiatan pelayanan di ruang pendaftaran secara keseluruhan
 Membuat pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data kegiatan pelayanan sebagai bahan informasi dan
pertanggungjawaban kepada Kepala Puskesmas
II. Tugas Lain
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Puskesmas

7. Nasyiatul Asiyah, Bendahara I. Tugas Pokok


SE Pengeluaran
 Menyusun rencana kegiatan bendahara berdasarkan data upaya Puskesmas
 Membuat laporan harian pengeluaran
 Membuat catatan bulanan uang masuk dan uang keluar dalam buku kas umum
 Melakukan evaluasi hasil kegiatan keuangan
 Memeriksa dan melaporkan kas sebagai bahan informasi dan pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas
II. Tugas Lain
 Pelaksana SP2TP
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Puskesmas

Pelaksana I. Tugas Pokok


SP2TP  Mengkoordidnir seluruh laporan Puskesmas dan melaporkannya ke Dinas Kesehatan
 Membantu Kepala Puskesmas dalam pengelolaan data
 Membantu petugas dalam pengelolaan data di unit masing-masing
II. Tugas Lain
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Puskesmas

8. Lamsari, SAP Penanggung I. Tugas Pokok


Jawab Rekam
Medik  Menyusun rencana kegiatan pelayanan di loket berdasarkan data upaya Puskesmas
 Melaksanakan kegiatan pelayanan di ruang rekam medik dan koordinasi lintas upaya terkait sesuai dengan
prosedur dan ketentuan
 Mengevaluasi hasil kegiatan pelayanan di loket secara keseluruhan
 Membuat pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data kegiatan pelayanan sebagai bahan informasi dan
pertanggungjawaban kepada Kepala Puskesmas
II. Tugas Lain
 Membantu di ruang pendaftaran
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Puskesmas
9. Sugiyono, Amd. Pelaksana I. Tugas Pokok
Kep Pustu Besur
 Melaksanakan dan memberikan upaya pengobatan dasar dengan penuh tanggung jawab sesuai keahlian dan
kewenanganya serta sesuai standar profesi dan peraturan perundangan yang berlaku
 Melaksanakan dan meningkatkan mutu pengobatan dasar di Puskesmas
 Melaksanakan pelayanan /asuhan keperawatan sesuai SOP,Standar Pelayanan Minimal (SPM), Standar
Pelayanan Publik (SPP) tata kerja dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Memberikan penyuluhan kesehatan dengan pendekatan promotif dan edukatif
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan menyusun pelaporan serta visualisasi data pengobatan kegiatan pengobatan dasar
sebagai bahan informasi dan pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas
 Mengidentifikasi,merencanakan, memecahkan masalah dan melakukan evaluasi kinerja upaya pengobatan dasar
II. Tugas lain
 Membantu pelaksanaan Posyandu Desa Besur
 Penanggung jawab upaya Promosi Kesehatan
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

Penanggung I. Tugas Pokok


Jawab Upaya
 Menyusun rencana kegiatan Promosi Kesehatan berdasarkan data upaya Puskesmas
Promosi
Kesehatan  Melakukan penyuluhan kesehatan, pengembangan UKBM, pengembangan Desa Siaga Aktif dan pemberdayaan
masyarakat dalam PHBS sesuai SOP serta mengkoordinasikan dengan lintas upaya terkait.
 Membuat pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data promosi kesehatan sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas
 Melakukan evaluasi hasil kegiatan promosi kesehatan secara keseluruhan.
II. Tugas Lain
 Melaksanakan tugas lain yang di berikan oleh Kepala Puskesmas

10. Abd. Fatah, S Pelaksana I. Tugas Pokok


Kep. Ns Pustu Jugo
 Melaksanakan dan memberikan upaya pengobatan dasar dengan penuh tanggung jawab sesuai keahlian dan
kewenanganya serta sesuai standar profesi dan peraturan perundangan yang berlaku
 Melaksanakan dan meningkatkan mutu pengobatan dasar di Puskesmas
 Melaksanakan pelayanan /asuhan keperawatan sesuai SOP,Standar Pelayanan Minimal (SPM), Standar
Pelayanan Publik (SPP) tata kerja dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Memberikan penyuluhan kesehatan dengan pendekatan promotif dan edukatif
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan menyusun pelaporan serta visualisasi data pengobatan kegiatan pengobatan dasar
sebagai bahan informasi dan pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas
 Mengidentifikasi,merencanakan, memecahkan masalah dan melakukan evaluasi kinerja upaya pengobatan
dasar.
II. Tugas lain
 Membantu pelaksanaan Posyandu Desa Jugo
 Penanggung jawab upaya Imunisasi
 Membantu kegiatan tim BOK
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

Penanggung I. Tugas Pokok


Jawab Upaya
Imunisasi  Menyusun rencana kegiatan Imunisasi berdasarkan data upaya Puskesmas
 Melakukan pemberian imunisasi, sweeping imunisasi, penyuluhan imunisasi,penanganan KIPI dan koordinasi
lintas upaya terkait sesuai prosedur dan ketentuan
 Membuat pencatatan dan laporan kegiatan imunisasi serta visualisasi data sebagai bahan informasi dan
pertanggungjawaban kepada Kepala Puskesmas
 Melakukan evaluasi hasil kinerja kegiatan imunisasi
II. Tugas Lain
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Puskesmas

11. Elly Rahmawati, Pelaksana I. Tugas Pokok


Amd. Kep Ponkesdes
Porodeso  Melaksanakan dan memberikan upaya pengobatan dasar dengan penuh tanggung jawab sesuai keahlian dan
kewenanganya serta sesuai standar profesi dan peraturan perundangan yang berlaku
 Melaksanakan dan meningkatkan mutu pengobatan dasar di Puskesmas
 Melaksanakan pelayanan /asuhan keperawatan sesuai SOP,Standar Pelayanan Minimal (SPM), Standar
Pelayanan Publik (SPP) tata kerja dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Memberikan penyuluhan kesehatan dengan pendekatan promotif dan edukatif
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan menyusun pelaporan serta visualisasi data pengobatan kegiatan pengobatan dasar
sebagai bahan informasi dan pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas
 Mengidentifikasi,merencanakan, memecahkan masalah dan melakukan evaluasi kinerja upaya pengobatan dasar
III. Tugas lain
 Membantu pelaksanaan Posyandu Desa Porodeso
 Penanggung jawab upaya Kesehatan Sekolah
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

Penanggung I. Tugas Pokok


Jawab Upaya
Kesehatan  Menyusun rencana kegiatan UKS berdasarkan data upaya Puskesmas
Sekolah  Melaksanakan kegiatan UKS dan berkoordinasi dengan lintas upaya dan lintas sektor terkait sesuai dengan
prosedur.
 Melakukan evaluasi hasil kegiatan UKS
 Membuat pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data sebagai bahan informasi dan pertanggungjawaban
kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas Lain


 Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Puskesmas

12. Abandi, Amd. Koordinator I. Tugas Pokok


Kep Rawat Inap
 Menyusun rencana kegiatan Ruang Perawatan berdasarkan data upaya
 Membagi tugas kepada petugas rawat inap agar pelaksanaan tugas data dilaksanakan dengan baik
 Melaksanakan kegiatan perawatan, rawat inap dan perawatan kesehatan masyarakat
 Melakukan evaluasi hasil kegiatan ruang rawat inap
 Membuat pencatatan dan laporan serta visualisasi data sebagai bahan informasi dan pertanggungjawaban
kepada Kepala Puskesmas
 Menyusun rencana dan kegiatan PPI
II. Tugas Lain
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Puskesmas

13. M. Nasir, Amd. Penanggung I. Tugas Pokok


Gz Jawab Upaya
Gizi  Menyusun rencana kegiatan peningkatan gizi masyarakat berdasarkan data upaya Puskesmas
 Melaksanakan pembinaan posyandu, PSG (Pemantauan Status Gizi), PKG (Pemantauan Konsumsi Gizi),
pemberian tablet Fe, penyuluhan gizi dan koordinasi lintas upaya sesuai dengan prosedur/ SOP
 Membuat pencatatan dan pelaporan kegiatan serta visualisasi data sebagai bahan informasi dan
pertanggungjawaban kepada Kepala Puskesmas
 Melakukan evaluasi hasil kinerja kegiatan surveilans

II. Tugas Lain


 Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Puskesmas

14. Johan David S., Penanggung I. Tugas Pokok


S. Kep. Ns Jawab Upaya
I. Didalam gedung
Kesehatan
Lingkungan  Menyusun rencana kegiatan Kesehatan Lingkungan berdasarkan data upaya Puskesmas
 Melakukan kegiatan pembinaan kesehatan lingkungan yang meliputi pengawasan dan pembinaan
Sab,pengawasan dan pembinaan JAGA, pengawasan dan pembinaan TTU ( Tempat Tempat Umum)/ TPM
(Tempat Pengolahan Makanan) Pestisida,pelayanan klinik sanitasi, penyuluhan kesehatan lingkungan koordinasi
lintas upaya terkait sesuai dengan prosedur /SOP
 Membuat pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data kegiatan kesehatan lingkungan sebagai bahan
informasi dan pertanggung jawaban kepad Kepala Puskesmas
 Melakukan evaluasi hasil kegiatan kesehatan lingkungan secara keseluruhan
 Melaksanakan tugas lain yang di berikan oleh Kepala Puskesmas
 Menerima kartu rujukan status dari petugas poliklinik
 Mempelajari kartu status / rujukan tentang diagnosis oleh petugas poliklinik
 Menyalin dan mencatat nama penderita atau keluarganya,karakteristik penderita yang meliputi umur,jenis
kelamin,pekerjaan dan alamat,serta diagnosis penyakitnya kedalam buku register
 Melakukan wawancara atau konseling dengan penderita /keluarga penderita,tentang kejadian penyakit, keadaan
lingkungan dan perilkau yang diduga berkaitan dengan kejadian penyakit
 Membantu menyimpulkan permasalahan lingkungan atau perilaku yang berkaitan dengan kejadian yang di derita
 Memberikan saran tindak lanjut sesuai permasalahan
 Bila diperlukan, membuat kesepakatan dengan penderita atau keluarganya tentang jadwal kunjungan lapangan

II. Luar Gedung


Sesuai dengan jadwal yang telah disepakati antara penderita atau keluarganya dengan petugas, petugas kesehatan
lingkungan melakukan kunjungan lapangan/ rumah dan diharuskan melakukan langkah-langkah sebagai berikut :
 Mempelajari hasil wawancara atau konseling didalam gedung ( Puskesmas )
 Menyiapkan dan membawa berbagai peralatan dan kelengkapan lapangan yang di perlukan seperti formulir
kunjungan lapangan, media penyuluhan, dan alat sesuai dengan jenis penyakitnya
 Memberitau atau menginformasikan kedatangan kepada perangkat desa / kelurahan( kepala desa atau lurah,
sekretaris,kepal dusun atau ketua RT/RW) dan petugas kesehatan /bidan di desa
 Melakukan pemeriksaan /pengamatan lingkungan ,penagamatan perilaku ,serta konseling sesuai dengan
penyakit/ masalah yang ada
 Membantu menyimpulkan hasil kunjungan lapangan
 Memberikan saran tindak lanjut kepada sasaran ( keluarga penderita dan keluarga sekitar)
 Apabila permasalahan yang ditemukan menyangkut sekelompok keluarga atau kampung, informasikan hasilnya
kepada petugas kesehatn di desa/ kelurahan ,perangkat desa /kelurahan (kepala desa/ lurah,sekretarsi,kepala
dusun atau ketua RT/RW),kader kesehatan lingkngan serta lintas sektor terkait di tingkat kecamatan untuk dapat
ditindaklanjuti secara bersama

II. Tugas Lain


 Pelaksana pelayanan Rawat Inap
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas
Pelaksana I. Tugas Pokok
Rawat Inap
 Melaksanakan kegiatan perawatan, rawat inap, UGD dan perawatan kesehatan masyarakat
 Melakukan evaluasi hasil kegiatan ruang rawat inap
 Membuat pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data sebagai bahan informasi dan pertanggung jawaban
kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas lain


 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

15. Dina Mulyani, Penanggung I. Tugas Pokok


S.Si Jawab
 Melaksanakan pelayanan laboratorium sesuai SOP, SPM, tata kerja dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh
Laboratorium
Kepala Puskesmas
 Meningkatkan mutu pelayanan di Puskesmas dengan melaksanakan upaya pelayanan Laboratorium dengan
penuh tanggung jawab sesuai keahlian/ standar profesi dan kewenanganya
 Membuat pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data yang perlu secara baik, lengkap serta dapat
dipertanggungjawabkan kepada Kepala Puskesmas
 Melaksanakan evaluasi hasil kinerja kegiatan beserta Kepala Puskesmas menyusun perencanaan upaya
pelayanan laboratorium
 Melaksanakan upaya kesehatan dan keselamatan kerja (K3 Laboratorium)
 Menyiapkan bahan rujukan spesimen

II. Tugas Lain


 Bendahara JKN
 Melaksanakan tugas lain yang di berikan oleh Kepala Puskesmas

Bendahara I. Tugas Pokok


JKN
 Menyusun Rencana kegiatan Bendahara berdasarkan data Upaya Puskesmas dan ketentuan peraturan
perundang-undangan yang berlaku sebagai pedoman kerja
 Melaksanakan pengelolaan Keuangan sesuai dengan prosedur dan ketentuan perundang-undangan yang
berlaku
 Mengevaluasi hasil kegiatan Keuangan rencana keseluruhan
 Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi dan pertanggung jawaban
kepada Kepala puskesmas
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Puskesmas

II. Tugas Lain


 Melaksanakan tugas lain yang di berikan oleh Kepala Puskesmas

16. Ratna Lukita Sari, Pelaksana I. Tugas Pokok


Amd. AK Laboratorium
 Melaksanakan pelayanan laboratorium sesuai SOP, SPM, tata kerja dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh
Kepala Puskesmas
 Meningkatkan mutu pelayanan di Puskesmas dengan melaksanakan upaya pelayanan Laboratorium dengan
penuh tanggung jawab sesuai keahlian/ standar profesi dan kewenanganya
 Membuat pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data yang perlu secara baik, lengkap serta dapat
dipertanggungjawabkan kepada Kepala Puskesmas
 Melakukan evaluasi hasil kinerja kegiatan beserta Kepala Puskesmas menyusun perencanaan upaya pelayanan
laboratorium
 Melaksanakan upaya kesehatan dan keselamatan kerja (K3 Laboratorium)
 Menyiapkan bahan rujukan spesimen

III. Tugas Lain


 Melaksanakan tugas lain yang di berikan oleh Kepala Puskesmas

17. Matkuri Penanggung I. Tugas Pokok


Jawab Kamar
Obat  Beserta Kepala Puskesmas menyusun perencanaan upaya penegelolaan dan pelayanan kefarmasian
 Menyusun rencana kegiatan pelayanan obat di kamar obat berdasarkan data upaya pelayanan kesehatan dasar
Puskesmas
 Melaksanakan upaya kefarmasian dengan penuh tanggung jawab sesuai keahlian dan kewenanganya
 Melaksanakan upaya kefarmasian sesuai SOP, SPM, tata kerja dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala
Puskesmas
 Menyerahkan obat sesuai resep ke pasien
 Memberikan informasi tentang pemakaian dan penyimpanan obat kepada pasien
 Menyimpan, memelihara dan mencatat obat dan perbekalan kesehatan yang dikeluarkan maupun yang diterima
oleh kamar obat dalam bentuk buku catatan obat
 Melaksanakan pengelolaan obat termasuk pencatatan dan pelaporan secara baik, lengkap,serta dapat
dipertanggungjawabkan
 Membuat pencatatan dan pelaporan pemakaian dan permintaan obat serta perbekalan kesehatan sebagai bahan
informasi dan pertanggungjawaban kepada Kepala Puskesmas, pencatatan dan pelaporan menggunakan obat
secara rasional serta penggunaan obat generik
 Melakukan evaluasi hasil kegiatan pelayanan obat di kamar obat
II. Tugas Lain
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Puskesmas

18. Rasni Pelaksana I. Tugas Pokok


Kamar Obat
 Melaksanakan upaya kefarmasian dengan penuh tanggung jawab sesuai keahlian dan kewenanganya
 Melaksanakan upaya kefarmasian sesuai SOP, SPM, tata kerja dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala
Puskesmas
 Menyerahkan obat sesuai resep ke pasien
 Memberikan informasi tentang pemakaian dan penyimpanan obat kepada pasien
 Menyimpan, memelihara dan mencatat obat dan perbekalan kesehatan yang dikeluarkan maupun yang diterima
oleh kamar obat dalam bentuk buku catatan obat
 Melaksanakan pengelolaan obat termasuk pencatatan dan pelaporan secara baik, lengkap,serta dapat
dipertanggungjawabkan
 Membuat pencatatan dan pelaporan pemakaian dan permintaan obat serta perbekalan kesehatan sebagai bahan
informasi dan pertanggungjawaban kepada Kepala Puskesmas, pencatatan dan pelaporan menggunakan obat
secara rasional serta penggunaan obat generik
 Melakukan evaluasi hasil kegiatan pelayanan obat di kamar obat

II. Tugas Lain


 Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Puskesmas

19. Hariyati Pelaksana I. Tugas Pokok


Kamar Obat
 Melaksanakan upaya kefarmasian dengan penuh tanggung jawab sesuai keahlian dan kewenanganya
 Melaksanakan upaya kefarmasian sesuai SOP, SPM, tata kerja dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala
Puskesmas
 Menyerahkan obat sesuai resep ke pasien
 Memberikan informasi tentang pemakaian dan penyimpanan obat kepada pasien
 Menyimpan, memelihara dan mencatat obat dan perbekalan kesehatan yang dikeluarkan maupun yang diterima
oleh kamar obat dalam bentuk buku catatan obat
 Melaksanakan pengelolaan obat termasuk pencatatan dan pelaporan secara baik, lengkap,serta dapat
dipertanggungjawabkan
 Membuat pencatatan dan pelaporan pemakaian dan permintaan obat serta perbekalan kesehatan sebagai bahan
informasi dan pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas, pencatatan dan pelaporan menggunakan obat
secara rasional serta penggunaan obat generik
 Melakukan evaluasi hasil kegiatan pelayanan obat di kamar obat
II. Tugas Lain
 Pelaksana kamar obat di Pustu Sungegeneng
 Membantu pelaksana kamar obat di Puskesmas
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Puskesmas

20. Suparmiati Penanggung I. Tugas Pokok


Jawab Gudang
 Penerimaan, penyimpanan, pendistribusian obat dan perbekalan kesehatan dari Dinas Kesehatan Kabupaten/
Obat
Kota ke ruang pelayanan dan berkoordinasi dengan lintas upaya terkait
 Pengendalian penggunaan persediaan dan pencatatan pelaporan
 Menjaga mutu dan keamanan obat serta perbekalan kesehatan dan kebersihan ruangan
 Menyusun rencana kebutuhan obat dan kegiatan distribusi obat berdasarkan data upaya puskesmas
 Membuat pencatatan dan pelaporan kegiatan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi dan
pertanggungjawaban kepada Kepala Puskesmas
 Melakukan evaluasi hasil kegiatan gudang obat secara keseluruhan
II. Tugas Lain
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Puskesmas

21. Eni Rulita W, Pelaksana I. Tugas Pokok


Amd. Kep Ruang
 Melaksanakan dan memberikan upaya pengobatan dasar dengan penuh tanggung jawab sesuai keahlian dan
Pemeriksaan
Umum kewenanganya serta sesuai standar profesi dan peraturan perundangan yang berlaku
 Melaksanakan dan meningkatkan mutu pengobatan dasar di Puskesmas
 Melaksanakan pelayanan /asuhan keperawatan sesuai SOP,Standar Pelayanan Minimal (SPM), Standar
Pelayanan Publik (SPP) tata kerja dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Memberikan penyuluhan kesehatan dengan pendekatan promotif dan edukatif
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan menyusun pelaporan serta visualisasi data pengobatan kegiatan pengobatan dasar
sebagai bahan informasi dan pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas
 Mengidentifikasi,merencanakan, memecahkan masalah dan melakukan evaluasi kinerja upaya pengobatan dasar

II. Tugas lain


 Penanggung Jawab upaya kesehatan Indera ( Telinga )
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

Penanggung I. Tugas Pokok


Jawab Upaya
 Menyusun rencana kegiatan Pelayanan Kesehatan Indera berdasarkan data upaya puskesmas dan ketentuan
Kesehatan
Indera peraturan perundang-undangan yang berlaku sebagai pedoman kerja
 Melaksanakan kegiatan Pelayanan Kesehatan Indera meliputi :
a) Penyuluhan kesehatan indera
b) Penjaringan kasus penyakit indera
c) Rujukan kasus penyakit indera
d) Koordinasi lintas upaya dan lintas sektor terkait
 Mengevaluasi hasil kegiatan Pelayanan Kesehatan Indera secara keseluruhan
 Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi dan pertanggungjawaban
kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas Lain


 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

22. Eko Ariyantono, Pelaksana I. Tugas Pokok


Amd. Kes.Gi Kesehatan
Gigi dan Mulut  Melaksanakan pelayanan /asuhan keperawatan sesuai SOP,Standar Pelayanan Minimal (SPM), Standar
Pelayanan Publik (SPP) tata kerja dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Melakukan pencatatan dan menyusun pelaporan serta visualisasi data kegiatan Gigi dan mulut sebagai bahan
informasi dan pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas
 Mengidentifikasi,merencanakan, memecahkan masalah dan melakukan evaluasi kinerja upaya kesehatan Gigi
dan Mulut
 Melaksanakan dan menjaga keselamatan klinik pelayanan kesehatan gigi meliputi keamanan dan kebersihan
alat, ruang serta pencegahan pencemaran lingkungan.

II. Tugas lain


 Pengelola JKN, pengurus barang
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

23. Endah Setyowati, Pelaksana I. Tugas Pokok


Amd. Ruang
Kesehatan  Melaksanakan pelayanan sesuai SOP,Standar Pelayanan Minimal (SPM), Standar Pelayanan Publik (SPP) tata
Gigi dan Mulut kerja dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Melakukan pencatatan dan menyusun pelaporan serta visualisasi data kegiatan Gigi dan mulut sebagai bahan
informasi dan pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas
 Mengidentifikasi,merencanakan, memecahkan masalah dan melakukan evaluasi kinerja upaya kesehatan Gigi
dan Mulut
 Melaksanakan dan menjaga keselamatan klinik pelayanan kesehatan gigi meliputi keamanan dan kebersihan
alat, ruang serta pencegahan pencemaran lingkungan.

II. Tugas lain


 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

24. Ulka Dwi M., SST Pelaksana I. Tugas Pokok


KIA-KB Pustu
 Menyusun rencana kerja pelayanan KIA-KB berdasarkan data upaya
Jugo
 Melaksanakan ANC (Ante Natal Care), INC (Intra Natal Care), PNC (Post Natal Care),perawatan neonatus,
Pelayanan KB,penyuluhan KIA-KB dan koordinasi lintas upaya sesuai dengan prosedur/ SOP
 Melakukan Asuhan Kebidanan
 Melakukan pelayanan kebidanan sesuai standar prosedur operasional, SPM, Standar Pelayanan Publik (SPP) tata kerja dan
kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data kegiatan KIA-KB sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas
 Melaksanakan evalusi kegiatan kebidanan dan melaporkan pelaksanaan kegiatan kebidanan secara berkala
kepada penanggung jawab

II. Tugas lain


 Penanggung jawab upaya KIA
 Melaksanakan Posyandu Desa Jugo
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

25. Luluk Linayati, Pelaksana I. Tugas Pokok


Amd. Keb KIA-KB Pustu
 Melaksanakan ANC (Ante Natal Care), INC (Intra Natal Care), PNC (Post Natal Care),perawatan neonatus,
Sungegeneng
Pelayanan KB,penyuluhan KIA-KB dan koordinasi lintas upaya sesuai dengan prosedur/ SOP
 Melakukan Asuhan Kebidanan
 Melakukan pelayanan kebidanan sesuai standar prosedur operasional, SPM, Standar Pelayanan Publik (SPP) tata kerja dan
kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data kegiatan KIA-KB sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas
 Melaksanakan evalusi kegiatan kebidanan dan melaporkan pelaksanaan kegiatan kebidanan secara berkala
kepada penanggung jawab

II. Tugas lain


 Penanggung Jawab upaya kesehatan Indera ( Mata )
 Melaksanakan Posyandu Desa Sungegeneng
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

Penanggung I. Tugas Pokok


Jawab Upaya
Kesehatan  Menyusun rencana kegiatan Pelayanan Kesehatan Indera ( Mata ) berdasarkan data upaya puskesmas dan
Indera ( Mata ) ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku sebagai pedoman kerja
 Melaksanakan kegiatan Pelayanan Kesehatan Indera meliputi :
a) Penyuluhan kesehatan indera ( mata )
b) Penjaringan kasus penyakit indera ( mata )
c) Rujukan kasus penyakit indera ( mata )
d) Koordinasi lintas upaya dan lintas sektor terkait
 Mengevaluasi hasil kegiatan Pelayanan Kesehatan Indera secara keseluruhan
 Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi dan pertanggungjawaban
kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas Lain


 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

26. Mutma’inah, Pelaksana I. Tugas Pokok


Amd. Keb KIA-KB Pustu
 Melaksanakan ANC (Ante Natal Care), INC (Intra Natal Care), PNC (Post Natal Care),perawatan neonatus,
Bulutengger
Pelayanan KB,penyuluhan KIA-KB dan koordinasi lintas upaya sesuai dengan prosedur/ SOP
 Melakukan Asuhan Kebidanan
 Melakukan pelayanan kebidanan sesuai standar prosedur operasional, SPM, Standar Pelayanan Publik (SPP) tata kerja dan
kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data kegiatan KIA-KB sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas
 Melaksanakan evalusi kegiatan kebidanan dan melaporkan pelaksanaan kegiatan kebidanan secara berkala
kepada penanggung jawab

II. Tugas lain


 Melaksanaan Posyandu Desa Bulutengger
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

27. Sri Wahyuni, Pelaksana I. Tugas Pokok


Amd. Keb KIA-KB Pustu
 Melaksanakan ANC (Ante Natal Care), INC (Intra Natal Care), PNC (Post Natal Care),perawatan neonatus,
Kendal
Pelayanan KB,penyuluhan KIA-KB dan koordinasi lintas upaya sesuai dengan prosedur/ SOP
 Melakukan Asuhan Kebidanan
 Melakukan pelayanan kebidanan sesuai standar prosedur operasional, SPM, Standar Pelayanan Publik (SPP) tata kerja dan
kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data kegiatan KIA-KB sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas
 Melaksanakan evalusi kegiatan kebidanan dan melaporkan pelaksanaan kegiatan kebidanan secara berkala
kepada penanggung jawab

II. Tugas lain


 Penanggung Jawab upaya Batra
 Melaksanakan Posyandu Desa Kendal
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

Penanggung I. Tugas Pokok


Jawab Upaya
 Menyusun rencana kegiatan Upaya Kesehatan Tradisional berdasarkan data upaya Puskesmas dan ketentuan
Batra
peraturan perundang-undangan yang berlaku sebagai pedoman kerja
 Melaksanakan kegiatan Upaya Kesehatan Tradisional meliputi :
a) Melakukan pembinaan kesehatan tradisional di wilayah kerja Puskesmas
b) Mendata praktek pengobatan tradisional di wilayah kerja Puskesmas
c) Pemantauan praktek pengobatan tradisional yang ada
d) Penyuluhan
e) Menggerakkan dan membina TOGA bersama Tim Penggerak PKK Kecamatan
f) Koordinasi lintas upaya dan lintas sektor terkait
 Mengevaluasi hasil kegiatan Upaya Kesehatan Tradisional secara keseluruhan
 Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi dan pertanggungjawaban
kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas Lain


 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

28. Ni’matu Zuhriyah, Pelaksana I. Tugas Pokok


Amd. Keb KIA-KB Pustu
 Melaksanakan ANC (Ante Natal Care), INC (Intra Natal Care), PNC (Post Natal Care),perawatan neonatus,
Besur Pelayanan KB,penyuluhan KIA-KB dan koordinasi lintas upaya sesuai dengan prosedur/ SOP
 Melakukan Asuhan Kebidanan
 Melakukan pelayanan kebidanan sesuai standar prosedur operasional, SPM, Standar Pelayanan Publik (SPP) tata kerja dan
kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data kegiatan KIA-KB sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas
 Melaksanakan evalusi kegiatan kebidanan dan melaporkan pelaksanaan kegiatan kebidanan secara berkala
kepada penanggung jawab

II. Tugas lain


 Melaksanakan Posyandu Desa Besur
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

29. Tutik Sri Rahayu, Pelaksana I. Tugas Pokok


Amd. Kep Pustu
 Melaksanakan dan memberikan upaya pengobatan dasar dengan penuh tanggung jawab sesuai keahlian dan
Sungegeneng
kewenanganya serta sesuai standar profesi dan peraturan perundangan yang berlaku
 Melaksanakan dan meningkatkan mutu pengobatan dasar di Puskesmas
 Melaksanakan pelayanan /asuhan keperawatan sesuai SOP,Standar Pelayanan Minimal (SPM), Standar
Pelayanan Publik (SPP) tata kerja dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Memberikan penyuluhan kesehatan dengan pendekatan promotif dan edukatif
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan menyusun pelaporan serta visualisasi data pengobatan kegiatan pengobatan dasar
sebagai bahan informasi dan pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas
 Mengidentifikasi,merencanakan, memecahkan masalah dan melakukan evaluasi kinerja upaya pengobatan dasar
II. Tugas lain
 Penanggung jawab upaya Perkesmas
 Membantu pelaksanaan Posyandu Desa Sungegeneng
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas
Penanggung I. Tugas Pokok
Jawab Upaya
 Menyusun rencana kegiatan Perkesmas berdasarkan data upaya Puskesmas dan ketentuan peraturan
Perkesmas
perundang-undangan yang berlaku sebagai pedoman kerja
 Melaksanakan kegiatan Perkesmas meliputi :
a) Penemuan kasus baru (deteksi dini) pada pasien rawat jalan
b) Pelaksanaaan anamnesa pemeriksaan tertentu
c) Penyuluhan
d) Pemantauan keteraturan berobat
e) Konseling
f) Melakukan kunjungan pada keluarga/ kelompok/ masyarakat untuk melakukan Asuhan Keperawatan di
keluarga/ kelompok/ masyarakat
g) Koordinasi lintas upaya dan lintas sektor terkait
 Mengevaluasi hasil kegiatan perkesmas secara keseluruhan
 Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi dan pertanggungjawaban
kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas Lain


 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

30. Nur Cholifah W. Pelaksana I. Tugas Pokok


Pustu
 Melaksanakan dan memberikan upaya pengobatan dasar dengan penuh tanggung jawab sesuai keahlian dan
Bulutengger
kewenanganya serta sesuai standar profesi dan peraturan perundangan yang berlaku
 Melaksanakan dan meningkatkan mutu pengobatan dasar di Puskesmas
 Melaksanakan pelayanan /asuhan keperawatan sesuai SOP,Standar Pelayanan Minimal (SPM), Standar
Pelayanan Publik (SPP) tata kerja dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Memberikan penyuluhan kesehatan dengan pendekatan promotif dan edukatif
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan menyusun pelaporan serta visualisasi data pengobatan kegiatan pengobatan dasar
sebagai bahan informasi dan pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas
 Mengidentifikasi,merencanakan, memecahkan masalah dan melakukan evaluasi kinerja upaya pengobatan dasar
II. Tugas lain
 Penanggung jawab upaya kesehatan TB
 Membantu pelaksanaan Posyandu Desa Bulutengger
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

Penanggung I. Tugas Pokok


Jawab Upaya  Menyusun rencana kegiatan P2 TB berdasarkan data upaya Puskesmas dan ketentuan perundang-undangan
P2 TB yang berlaku sebagai pedoman kerja
 Melaksanakan kegiatan P2 TB meliputi penemuan dini penderita TB melalui pemeriksaan dahak SPS,
pengobatan penderita TB, pemeriksaan kontak penderita TB, kunjungan pasien drop out, penyuluhan TB, dan
koordinasi lintas upaya serta lintas sektor terkait
 Mengevaluasi hasil kegiatan P2 TB secara keseluruhan
 Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi dan pertanggungjawaban
kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas Lain


 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

31. Muh. Mustaqim, Pelaksana I. Tugas Pokok


Amd. Kep Pustu Kendal
 Melaksanakan dan memberikan upaya pengobatan dasar dengan penuh tanggung jawab sesuai keahlian dan
kewenanganya serta sesuai standar profesi dan peraturan perundangan yang berlaku
 Melaksanakan dan meningkatkan mutu pengobatan dasar di Puskesmas
 Melaksanakan pelayanan /asuhan keperawatan sesuai SOP,Standar Pelayanan Minimal (SPM), Standar
Pelayanan Publik (SPP) tata kerja dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Memberikan penyuluhan kesehatan dengan pendekatan promotif dan edukatif
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan menyusun pelaporan serta visualisasi data pengobatan kegiatan pengobatan dasar
sebagai bahan informasi dan pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas
 Mengidentifikasi,merencanakan, memecahkan masalah dan melakukan evaluasi kinerja upaya pengobatan dasar

II. Tugas lain


 Penanggung jawab upaya kesehatan DBD
 Membantu pelaksanaan Posyandu Desa Kendal
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

Penanggung I. Tugas Pokok


Jawab Upaya  Menyusun rencana kegiatan P2 DBD berdasarkan data upaya Puskesmas dan ketentuan perundang-undangan
P2 DBD yang berlaku sebagai pedoman kerja
 Melaksanakan kegiatan P2 DBD meliputi penemuan dini penderita suspek DBD serta melakukan rujukan untuk
penanganan lebih lanjut, pemantauan jentik berkala/ abatisasi selektif, pembinaan peran serta masyarakat dalam
kegiatan PSN ( Pemberantasan Sarang Nyamuk ), penyuluhan DBD, dan koordinasi lintas upaya serta lintas
sektor terkait
 Mengevaluasi hasil kegiatan P2 DBD secara keseluruhan
 Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi dan pertanggungjawaban
kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas Lain


 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

32. Siti Uniyah, Amd. Bidan Desa I. Tugas Pokok


Keb Sekaran
 Melaksanakan ANC (Ante Natal Care), INC (Intra Natal Care), PNC (Post Natal Care),perawatan neonatus,
Pelayanan KB,penyuluhan KIA-KB dan koordinasi lintas upaya sesuai dengan prosedur/ SOP
 Melakukan Asuhan Kebidanan
 Melakukan pelayanan kebidanan sesuai standar prosedur operasional, SPM, Standar Pelayanan Publik (SPP) tata kerja dan
kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data kegiatan KIA-KB sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas lain


 Penanggung jawab Upaya Surveilans
 Melaksanakan Posyandu Desa Sekaran
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

Penanggung I. Tugas Pokok


Jawab Upaya  Menyusun rencana kegiatan Surveilans berdasarkan data upaya Puskesmas dan ketentuan perundang-
Surveilans undangan yang berlaku sebagai pedoman kerja
 Melaksanakan kegiatan Surveilans meliputi pengumpulan data penyakit, penyelidikan epidemiologi, penanganan
KLB dan koordinasi lintas upaya serta lintas sektor terkait
 Mengevaluasi hasil kegiatan Surveilans secara keseluruhan
 Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi dan pertanggungjawaban
kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas Lain


 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

33. Ulfi hanim, SST Bidan Desa I. Tugas Pokok


Porodeso
 Melaksanakan ANC (Ante Natal Care), INC (Intra Natal Care), PNC (Post Natal Care),perawatan neonatus,
Pelayanan KB,penyuluhan KIA-KB dan koordinasi lintas upaya sesuai dengan prosedur/ SOP
 Melakukan Asuhan Kebidanan
 Melakukan pelayanan kebidanan sesuai standar prosedur operasional, SPM, Standar Pelayanan Publik (SPP) tata kerja dan
kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data kegiatan KIA-KB sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas lain


 Penanggung jawab Upaya Lansia
 Melaksanakan Posyandu Desa Porodeso
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

Penanggung I. Tugas Pokok


Jawab Upaya  Menyusun rencana kegiatan Pelayanan Upaya Kesehatan Usia Lanjut berdasarkan data upaya Puskesmas dan
Kesehatan ketentuan perundang-undangan yang berlaku sebagai pedoman kerja
Lansia  Melaksanakan kegiatan Upaya Kesehatan Usia Lanjut meliputi :
a) Pelayanan kesehatan usia lanjut secara holistik
b) Penyuluhan kesehatan masyarakat berusia lanjut
c) Pemeriksaan dan pembinaan kesehatan lansia melalui Posyandu Lansia
d) Penyuluhan yang berkaitan dengan masalah kesehatan lansia
e) Koordinasi lintas upaya dan lintas sektor terkait
 Mengevaluasi hasil kegiatan pelayanan Upaya Kesehatan Usia Lanjut secara keseluruhan
 Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi dan pertanggungjawaban
kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas Lain


 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

34. Dwi Ratna Bidan Desa I. Tugas Pokok


Mayasari, Amd. Moro  Melaksanakan ANC (Ante Natal Care), INC (Intra Natal Care), PNC (Post Natal Care),perawatan neonatus,
Keb Pelayanan KB,penyuluhan KIA-KB dan koordinasi lintas upaya sesuai dengan prosedur/ SOP
 Melakukan Asuhan Kebidanan
 Melakukan pelayanan kebidanan sesuai standar prosedur operasional, SPM, Standar Pelayanan Publik (SPP) tata kerja dan
kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data kegiatan KIA-KB sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas lain


 Melaksanakan Posyandu Desa Moro
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

35. Afiyawati, Amd. Bidan Desa I. Tugas Pokok


Keb Karang
 Melaksanakan ANC (Ante Natal Care), INC (Intra Natal Care), PNC (Post Natal Care),perawatan neonatus,
Pelayanan KB,penyuluhan KIA-KB dan koordinasi lintas upaya sesuai dengan prosedur/ SOP
 Melakukan Asuhan Kebidanan
 Melakukan pelayanan kebidanan sesuai standar prosedur operasional, SPM, Standar Pelayanan Publik (SPP) tata kerja dan
kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data kegiatan KIA-KB sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas lain


 Penanggung jawab upaya ISPA
 Melaksanakan Posyandu Desa Karang
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

Penanggung I. Tugas Pokok


Jawab Upaya  Menyusun rencana kegiatan P2 ISPA berdasarkan data upaya Puskesmas dan ketentuan perundang-undangan
P2 ISPA yang berlaku sebagai pedoman kerja
 Melaksanakan kegiatan P2 ISPA meliputi penemuan dan pengobatan dini penderita ISPA, penyuluhan ISPA, dan
koordinasi lintas upaya serta lintas sektor terkait
 Mengevaluasi hasil kegiatan P2 ISPA secara keseluruhan
 Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi dan pertanggungjawaban
kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas Lain


 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

36. Wuri Kurniawati, Bidan Desa I. Tugas Pokok


Amd. Keb Siman
 Melaksanakan ANC (Ante Natal Care), INC (Intra Natal Care), PNC (Post Natal Care),perawatan neonatus,
Pelayanan KB,penyuluhan KIA-KB dan koordinasi lintas upaya sesuai dengan prosedur/ SOP
 Melakukan Asuhan Kebidanan
 Melakukan pelayanan kebidanan sesuai standar prosedur operasional, SPM, Standar Pelayanan Publik (SPP) tata kerja dan
kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data kegiatan KIA-KB sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas lain


 Penanggung jawab Upaya KB Kespro
 Melaksanakan Posyandu Desa Siman
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

37. Animurti Ningsih, Bidan Desa I. Tugas Pokok


Amd. Keb Bugel
 Melaksanakan ANC (Ante Natal Care), INC (Intra Natal Care), PNC (Post Natal Care),perawatan neonatus,
Pelayanan KB,penyuluhan KIA-KB dan koordinasi lintas upaya sesuai dengan prosedur/ SOP
 Melakukan Asuhan Kebidanan
 Melakukan pelayanan kebidanan sesuai standar prosedur operasional, SPM, Standar Pelayanan Publik (SPP) tata kerja dan
kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data kegiatan KIA-KB sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas lain


 Melaksanakan Posyandu Desa Bugel
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

38. Shofi Istiqomah, Bidan Desa I. Tugas Pokok


Amd. Keb Miru
 Melaksanakan ANC (Ante Natal Care), INC (Intra Natal Care), PNC (Post Natal Care),perawatan neonatus,
Pelayanan KB,penyuluhan KIA-KB dan koordinasi lintas upaya sesuai dengan prosedur/ SOP
 Melakukan Asuhan Kebidanan
 Melakukan pelayanan kebidanan sesuai standar prosedur operasional, SPM, Standar Pelayanan Publik (SPP) tata kerja dan
kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data kegiatan KIA-KB sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas lain


 Melaksanakan Posyandu Desa Miru
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

39. Harlikah, Amd. Bidan Desa I. Tugas Pokok


Keb Latek
 Melaksanakan ANC (Ante Natal Care), INC (Intra Natal Care), PNC (Post Natal Care),perawatan neonatus,
Pelayanan KB,penyuluhan KIA-KB dan koordinasi lintas upaya sesuai dengan prosedur/ SOP
 Melakukan Asuhan Kebidanan
 Melakukan pelayanan kebidanan sesuai standar prosedur operasional, SPM, Standar Pelayanan Publik (SPP) tata kerja dan
kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data kegiatan KIA-KB sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas lain


 Melaksanakan Posyandu Desa Latek
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

40. Euis Anita Sari, Bidan Desa I. Tugas Pokok


Amd. Keb Trosono
 Melaksanakan ANC (Ante Natal Care), INC (Intra Natal Care), PNC (Post Natal Care),perawatan neonatus,
Pelayanan KB,penyuluhan KIA-KB dan koordinasi lintas upaya sesuai dengan prosedur/ SOP
 Melakukan Asuhan Kebidanan
 Melakukan pelayanan kebidanan sesuai standar prosedur operasional, SPM, Standar Pelayanan Publik (SPP) tata kerja dan
kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data kegiatan KIA-KB sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas
II. Tugas lain
 Penanggung jawab upaya kesehatan Diare
 Melaksanakan Posyandu Desa Trosono
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

Penanggung I. Tugas Pokok


Jawab Upaya  Menyusun rencana kegiatan P2 Diare berdasarkan data upaya Puskesmas dan ketentuan perundang-undangan
Kehatan P2 yang berlaku sebagai pedoman kerja
Diare  Melaksanakan kegiatan P2 Diare meliputi penemuan dan pengobatan dini penderita diare, penyuluhan diare, dan
koordinasi lintas upaya serta lintas sektor terkait
 Mengevaluasi hasil kegiatan P2 Diare secara keseluruhan
 Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi dan pertanggungjawaban
kepada Kepala Puskesmas
II. Tugas Lain
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

41. Mahlufiyah, Amd. Bidan Desa I. Tugas Pokok


Keb Manyar
 Melaksanakan ANC (Ante Natal Care), INC (Intra Natal Care), PNC (Post Natal Care),perawatan neonatus,
Pelayanan KB,penyuluhan KIA-KB dan koordinasi lintas upaya sesuai dengan prosedur/ SOP
 Melakukan Asuhan Kebidanan
 Melakukan pelayanan kebidanan sesuai standar prosedur operasional, SPM, Standar Pelayanan Publik (SPP) tata kerja dan
kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data kegiatan KIA-KB sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas lain


 Melaksanakan Posyandu Desa Manyar
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas
42. Tutik Artiningsih, Bidan Desa I. Tugas Pokok
Amd. Keb Kudikan
 Melaksanakan ANC (Ante Natal Care), INC (Intra Natal Care), PNC (Post Natal Care),perawatan neonatus,
Pelayanan KB,penyuluhan KIA-KB dan koordinasi lintas upaya sesuai dengan prosedur/ SOP
 Melakukan Asuhan Kebidanan
 Melakukan pelayanan kebidanan sesuai standar prosedur operasional, SPM, Standar Pelayanan Publik (SPP) tata kerja dan
kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data kegiatan KIA-KB sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas lain


 Melaksanakan Posyandu Desa Kudikan
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

43. Evi Limasfiyah, Bidan Desa I. Tugas Pokok


Amd. Keb Kebalan Kulon
 Melaksanakan ANC (Ante Natal Care), INC (Intra Natal Care), PNC (Post Natal Care),perawatan neonatus,
Pelayanan KB,penyuluhan KIA-KB dan koordinasi lintas upaya sesuai dengan prosedur/ SOP
 Melakukan Asuhan Kebidanan
 Melakukan pelayanan kebidanan sesuai standar prosedur operasional, SPM, Standar Pelayanan Publik (SPP) tata kerja dan
kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data kegiatan KIA-KB sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas lain


 Melaksanakan Posyandu Desa Kebalan Kulon
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

44. Chorina Dwi Sefti Bidan Desa I. Tugas Pokok


D., Amd. Keb Ngarum  Melaksanakan ANC (Ante Natal Care), INC (Intra Natal Care), PNC (Post Natal Care),perawatan neonatus,
Pelayanan KB,penyuluhan KIA-KB dan koordinasi lintas upaya sesuai dengan prosedur/ SOP
 Melakukan Asuhan Kebidanan
 Melakukan pelayanan kebidanan sesuai standar prosedur operasional, SPM, Standar Pelayanan Publik (SPP) tata kerja dan
kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data kegiatan KIA-KB sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas lain


 Melaksanakan Posyandu Desa Ngarum
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

45. Ririn Bidan Desa I. Tugas Pokok


Riraningtyas, Titik
 Melaksanakan ANC (Ante Natal Care), INC (Intra Natal Care), PNC (Post Natal Care),perawatan neonatus,
Amd. Keb
Pelayanan KB,penyuluhan KIA-KB dan koordinasi lintas upaya sesuai dengan prosedur/ SOP
 Melakukan Asuhan Kebidanan
 Melakukan pelayanan kebidanan sesuai standar prosedur operasional, SPM, Standar Pelayanan Publik (SPP) tata kerja dan
kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data kegiatan KIA-KB sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas lain


 Melaksanakan Posyandu Desa Titik
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

46. Anis Fiana, Amd. Bidan Desa I. Tugas Pokok


Keb Keting
 Melaksanakan ANC (Ante Natal Care), INC (Intra Natal Care), PNC (Post Natal Care),perawatan neonatus,
Pelayanan KB,penyuluhan KIA-KB dan koordinasi lintas upaya sesuai dengan prosedur/ SOP
 Melakukan Asuhan Kebidanan
 Melakukan pelayanan kebidanan sesuai standar prosedur operasional, SPM, Standar Pelayanan Publik (SPP) tata kerja dan
kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data kegiatan KIA-KB sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas lain


 Melaksanakan Posyandu Desa Keting
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

47. Dwi Endah S., Bidan Desa I. Tugas Pokok


Amd. Keb Kembangan
 Melaksanakan ANC (Ante Natal Care), INC (Intra Natal Care), PNC (Post Natal Care),perawatan neonatus,
Pelayanan KB,penyuluhan KIA-KB dan koordinasi lintas upaya sesuai dengan prosedur/ SOP
 Melakukan Asuhan Kebidanan
 Melakukan pelayanan kebidanan sesuai standar prosedur operasional, SPM, Standar Pelayanan Publik (SPP) tata kerja dan
kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data kegiatan KIA-KB sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas lain


 Pelaksana KIA-KB Puskesmas
 Melaksanakan Posyandu Desa Kembangan
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

48. Novi Dwi Pelaksana I. Tugas Pokok


Kurniawati, KIA-KB
 Melaksanakan ANC (Ante Natal Care), INC (Intra Natal Care), PNC (Post Natal Care),perawatan neonatus,
Amd.Keb
Pelayanan KB,penyuluhan KIA-KB dan koordinasi lintas upaya sesuai dengan prosedur/ SOP
 Melakukan Asuhan Kebidanan
 Melakukan pelayanan kebidanan sesuai standar prosedur operasional, SPM, Standar Pelayanan Publik (SPP) tata kerja dan
kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data kegiatan KIA-KB sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas lain


 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

49. Nur Hidayati, Pelaksana I. Tugas Pokok


Amd. Keb Kamar Obat
 Melaksanakan upaya kefarmasian dengan penuh tanggung jawab sesuai keahlian dan kewenanganya
 Melaksanakan upaya kefarmasian sesuai SOP, SPM, tata kerja dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala
Puskesmas
 Menyerahkan obat sesuai resep ke pasien
 Memberikan informasi tentang pemakaian dan penyimpanan obat kepada pasien
 Menyimpan, memelihara dan mencatat obat dan perbekalan kesehatan yang dikeluarkan maupun yang diterima
oleh kamar obat dalam bentuk buku catatan obat
 Melaksanakan pengelolaan obat termasuk pencatatan dan pelaporan secara baik, lengkap,serta dapat
dipertanggungjawabkan
 Membuat pencatatan dan pelaporan pemakaian dan permintaan obat serta perbekalan kesehatan sebagai bahan
informasi dan pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas, pencatatan dan pelaporan menggunakan obat
secara rasional serta penggunaan obat generik
 Melakukan evaluasi hasil kegiatan pelayanan obat di kamar obat
II. Tugas Lain
 Membantu di ruang kesehatan lansia
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Puskesmas

50. Gita Wulansari, Pelaksana I. Tugas Pokok


Amd. Keb Ruang
Pemeriksaan  Melaksanakan dan memberikan upaya pengobatan dasar dengan penuh tanggung jawab sesuai keahlian dan
Umum kewenanganya serta sesuai standar profesi dan peraturan perundangan yang berlaku
 Melaksanakan dan meningkatkan mutu pengobatan dasar di Puskesmas
 Melaksanakan pelayanan /asuhan keperawatan sesuai SOP,Standar Pelayanan Minimal (SPM), Standar
Pelayanan Publik (SPP) tata kerja dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Memberikan penyuluhan kesehatan dengan pendekatan promotif dan edukatif
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan menyusun pelaporan serta visualisasi data pengobatan kegiatan pengobatan dasar
sebagai bahan informasi dan pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas
 Mengidentifikasi,merencanakan, memecahkan masalah dan melakukan evaluasi kinerja upaya pengobatan dasar

II. Tugas Lain


 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

51. Tri Astuti R., Pelaksana II. Tugas Pokok


Amd. Keb Rawat Inap
 Melaksanakan kegiatan perawatan, rawat inap, UGD dan perawatan kesehatan masyarakat
 Melakukan evaluasi hasil kegiatan ruang rawat inap
 Membuat pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data sebagai bahan informasi dan pertanggung jawaban
kepada Kepala Puskesmas

III. Tugas lain


 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

52. Suyatiningsih, Tata Usaha I. Tugas Pokok


Amd. keb Bagian Umum
 Mengarsip surat masuk dan surat keluar

II. Tugas lain


 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

53. Citra Dewi aryani, Pelaksana I. Tugas Pokok


Amd. Keb KIA-KB di
 Melaksanakan ANC (Ante Natal Care), INC (Intra Natal Care), PNC (Post Natal Care),perawatan neonatus,
Pustu Jugo
Pelayanan KB,penyuluhan KIA-KB dan koordinasi lintas upaya sesuai dengan prosedur/ SOP
 Melakukan Asuhan Kebidanan
 Melakukan pelayanan kebidanan sesuai standar prosedur operasional, SPM, Standar Pelayanan Publik (SPP) tata kerja dan
kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data kegiatan KIA-KB sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas lain


 Membantu pelaksanaan Posyandu Desa Jugo
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

54. Devi Aryanina, Pelaksana I. Tugas Pokok


Amd. Kep Ponkesdes
 Melaksanakan dan memberikan upaya pengobatan dasar dengan penuh tanggung jawab sesuai keahlian dan
Sekaran
kewenanganya serta sesuai standar profesi dan peraturan perundangan yang berlaku
 Melaksanakan dan meningkatkan mutu pengobatan dasar di Puskesmas
 Melaksanakan pelayanan /asuhan keperawatan sesuai SOP, Standar Pelayanan Minimal ( SPM), Standar Pelayanan Publik
(SPP) tata kerja dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Memberikan penyuluhan kesehatan dengan pendekatan promotif dan edukatif
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data kegiatan pengobatan dasar sebagai bahan informasi
dan pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas lain


 Penanggung jawab upaya Kesehatan Jiwa
 Membantu pelaksanaan Posyandu Desa Sekaran
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

Penanggung I. Tugas Pokok


Jawab Upaya  Menyusun rencana kegiatan Pelayananan Kesehatan Jiwa berdasarkan data Upaya Puskesmas dan ketentuan
Kesehatan
Jiwa perundang-undangan yang berlaku sebagai pedoman kerja
 Melaksanakan kegiatan Pelayanan Kesehatan Jiwa meliputi :
a) Penyuluhan kesehatan jiwa
b) Deteksi dini adanya masalah kesehatan jiwa di masyarakat
c) Penemuan kasus gangguan jiwa
d) Diagnosis dini, pemeriksaan dan pengobatan kasus gangguan jiwa secara dini
e) Pertolongan pertama pada kasus kedaruratan jiwa
f) Rujukan kasus gangguan jiwa
g) Pembinaan pelayanan kesehatan jiwa yang bersumberdaya masyarakat
 Mengevaluasi hasil kegiatan Pelayanan Kesehatan Jiwa secara keseluruhan
 Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi dan pertanggungjawaban
kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas Lain


 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

55. Dana Huda Nur Pelaksana I. Tugas Pokok


Cahyo, Amd. Kep Ponkesdes
 Melaksanakan dan memberikan upaya pengobatan dasar dengan penuh tanggung jawab sesuai keahlian dan
Manyar
kewenanganya serta sesuai standar profesi dan peraturan perundangan yang berlaku
 Melaksanakan dan meningkatkan mutu pengobatan dasar di Puskesmas
 Melaksanakan pelayanan /asuhan keperawatan sesuai SOP, Standar Pelayanan Minimal ( SPM), Standar Pelayanan Publik
(SPP) tata kerja dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Memberikan penyuluhan kesehatan dengan pendekatan promotif dan edukatif
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data kegiatan pengobatan dasar sebagai bahan informasi
dan pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas lain


 Membantu pelaksanakan Posyandu Desa Manyar
 Membantu pelayanan di Rawat Inap
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas
Pelaksana I. Tugas Pokok
Rawat Inap
 Melaksanakan kegiatan perawatan, rawat inap, Ruang Gawat Darurat dan perawatan kesehatan masyarakat
 Melakukan evaluasi hasil kegiatan ruang rawat inap
 Membuat pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data sebagai bahan informasi dan pertanggung jawaban
kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas lain


 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

56. Hendrik Taufik H., Pelaksana I. Tugas Pokok


. Amd. Kep Ponkesdes
 Melaksanakan dan memberikan upaya pengobatan dasar dengan penuh tanggung jawab sesuai keahlian dan
Miru
kewenanganya serta sesuai standar profesi dan peraturan perundangan yang berlaku
 Melaksanakan dan meningkatkan mutu pengobatan dasar di Puskesmas
 Melaksanakan pelayanan /asuhan keperawatan sesuai SOP, Standar Pelayanan Minimal ( SPM), Standar Pelayanan Publik
(SPP) tata kerja dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Memberikan penyuluhan kesehatan dengan pendekatan promotif dan edukatif
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data kegiatan pengobatan dasar sebagai bahan informasi
dan pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas lain


 Membantu pelaksanaan Posyandu Desa Miru
 Membantu pelayanan di Ruang Gawat Darurat
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

Pelaksana I. Tugas Pokok


Ruang Gawat
 Menyusun rencana kerja pelayanan gawat darurat
Darurat
 Melaksanakan kegiatan pelayanan gawat darurat
 Melaksanakan pelayanan keperawatan sesuai Standar Prosedur Operasional ( SOP ), Standar Pelayanan
Minimal ( SPM ), Standar Pelayanan Publik ( SPP ), tat kerja dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala
Puskesmas
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggungjawabkan, termasuk
memberi kode diagnosa menurut ICD X
 Membuat pelaporan dan visualisasi data pelayanan gawat darurat
 Melaksanakan evaluasi kegiatan pelayanan Ruang Gawat Darurat
 Meningkatkan mutu pelayanan Ruang Gawat Darurat Puskesmas
 Melaporkan pelaksanaan gadar secara berkala kepada penanggung jawab
 Melakukan rujukan kasus yang tidak dapat ditangani di Puskesmas

II. Tugas Lain


 Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Puskesmas

57. Subekan, Amd. Pelaksana I. Tugas Pokok


Kep Ponkesdes
 Melaksanakan dan memberikan upaya pengobatan dasar dengan penuh tanggung jawab sesuai keahlian dan
Trosono
kewenanganya serta sesuai standar profesi dan peraturan perundangan yang berlaku
 Melaksanakan dan meningkatkan mutu pengobatan dasar di Puskesmas
 Melaksanakan pelayanan /asuhan keperawatan sesuai SOP, Standar Pelayanan Minimal ( SPM), Standar Pelayanan Publik
(SPP) tata kerja dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Memberikan penyuluhan kesehatan dengan pendekatan promotif dan edukatif
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data kegiatan pengobatan dasar sebagai bahan informasi
dan pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas lain


 Membantu pelaksanaan Posyandu Desa Trosono
 Membantu pelayanan Rawat Inap
 Penanggung jawab Upaya Usaha Kesehatan Kerja
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

Penanggung I. Tugas Pokok


Jawab Upaya  Menyusun rencana kegiatan UKK berdasarkan data Upaya Puskesmas dan ketentuan perundang-undangan
Kesehatan yang berlaku sebagai pedoman kerja
Kerja ( UKK )  Melaksanakan kegiatan UKK meliputi :
a) Penilaian dan pengendalian resiko
b) Pemeriksaan kesehatan berkala
c) Diagnosis dini dan pengobatan segera penyakit akibat kerja
d) Pelayanan UGD
e) Pelayanan kesehatan umum, kuratif dan rehabilitatif
f) Promosi kesehatan di tempat kerja
g) Tindakan preventif dan kendali bahaya bagi manajemen
h) Pengumpulan data dasar pekerja
i) Memfasilitasi pembentukan Pos UKK
j) Koordinasi lintas upaya dan lintas sektor terkait
 Mengevaluasi hasil kegiatan UKK secara keseluruhan
 Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi dan pertanggungjawaban
kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas Lain


 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

58. Toni Susanto, Pelaksana I. Tugas Pokok


Amd. Kep Ponkesdes
 Melaksanakan dan memberikan upaya pengobatan dasar dengan penuh tanggung jawab sesuai keahlian dan
Karang
kewenanganya serta sesuai standar profesi dan peraturan perundangan yang berlaku
 Melaksanakan dan meningkatkan mutu pengobatan dasar di Puskesmas
 Melaksanakan pelayanan /asuhan keperawatan sesuai SOP, Standar Pelayanan Minimal ( SPM), Standar Pelayanan Publik
(SPP) tata kerja dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Memberikan penyuluhan kesehatan dengan pendekatan promotif dan edukatif
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data kegiatan pengobatan dasar sebagai bahan informasi
dan pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas lain


 Membantu pelaksanaan Posyandu Desa Karang
 Penanggung Jawab upaya P2M
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

Penanggung I. Tugas Pokok


Jawab Upaya  Menyusun rencana kegiatan P2M ( Pencegahan dan Pemberantasan Penyakit Menular ) berdasarkan data upaya
P2M
Puskesmas
 Melaksanakan P2TB, P2 Kusta, P2 Malaria, P2 DBD, P2 ISPA, P2 Diare, P2 HIV-AIDS, P2 filariasis, Imunisasi
dan surveilans dan koordinasi lintas upaya sesuai dengan prosedur / SOP
 Membuat pencatatan dan pelaporan kegiatan serta visualisasi data sebagai bahan informasi dan
pertanggungjawaban kepada Kepala Puskesmas
 Melakukan evaluasi hasil kinerja kegiatan surveilans

II. Tugas lain


 Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Puskesmas

59. Muh. Maszudi, Pelaksana II. Tugas Pokok


Amd. Kep Ruang Gawat
 Menyusun rencana kerja pelayanan gawat darurat
Darurat
 Melaksanakan kegiatan pelayanan gawat darurat
 Melaksanakan pelayanan keperawatan sesuai Standar Prosedur Operasional ( SOP ), Standar Pelayanan
Minimal ( SPM ), Standar Pelayanan Publik ( SPP ), tat kerja dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala
Puskesmas
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggungjawabkan, termasuk
memberi kode diagnosa menurut ICD X
 Membuat pelaporan dan visualisasi data pelayanan gawat darurat
 Melaksanakan evaluasi kegiatan pelayanan Ruang Gawat Darurat
 Meningkatkan mutu pelayanan Ruang Gawat Darurat Puskesmas
 Melaporkan pelaksanaan gadar secara berkala kepada penanggung jawab
 Melakukan rujukan kasus yang tidak dapat ditangani di Puskesmas
III. Tugas Lain
 Pengelola Keuangan BOK
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Puskesmas

Pengelola I. Tugas Pokok


Keuangan  Menyusun rencana kegiatan Pengelola Keuangan Bantuan Operasional Kesehatan ( BOK ) berdasarkan data
BOK Upaya Puskesmas dan ketentuan perundang-undangan yang berlaku sebagai pedoman kerja
 Melaksanakan kegiatan pengelola keuangan meliputi :
a) Menyusun POA / RKA BOK
b) Menyiapkan dan mendistribusi format SPJ pada upayaer
c) Menyusun kelengkapan SPJ untuk disetor ke Dinas Kesehatan
d) Melaporkan spj dan pelaksanaaan kegiatan ke Dinas Kesehatan
 Mengevaluasi hasil kegiatan Pengelola Keuangan Bantuan Operasional Kesehatan ( BOK ) secara keseluruhan
 Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi dan pertanggungjawaban
kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas Lain


 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

60. Heni Safitri, Amd. Pelaksana II. Tugas Pokok


Kep Rawat Inap
 Melaksanakan kegiatan perawatan, rawat inap, Ruang Gawat Darurat dan perawatan kesehatan masyarakat
 Melakukan evaluasi hasil kegiatan ruang rawat inap
 Membuat pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data sebagai bahan informasi dan pertanggung jawaban
kepada Kepala Puskesmas

III. Tugas lain


 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

61. Eka Susilowati, Pelaksana I. Tugas Pokok


Amd. Kep Rawat Inap
 Melaksanakan kegiatan perawatan, rawat inap, Ruang Gawat Darurat dan perawatan kesehatan masyarakat
 Melakukan evaluasi hasil kegiatan ruang rawat inap
 Membuat pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data sebagai bahan informasi dan pertanggung jawaban
kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas lain


 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

62. Ika Novitasari, Pelaksana I. Tugas Pokok


Amd. Kep Rawat Inap
 Melaksanakan kegiatan perawatan, rawat inap, Ruang Gawat Darurat dan perawatan kesehatan masyarakat
 Melakukan evaluasi hasil kegiatan ruang rawat inap
 Membuat pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data sebagai bahan informasi dan pertanggung jawaban
kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas lain


 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

63. Retnowati, Amd. Pelaksana I. Tugas Pokok


Kep Rawat Inap
 Melaksanakan kegiatan perawatan, rawat inap, Ruang Gawat Darurat dan perawatan kesehatan masyarakat
 Melakukan evaluasi hasil kegiatan ruang rawat inap
 Membuat pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data sebagai bahan informasi dan pertanggung jawaban
kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas lain


 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

64. Yuli Nurvita, Amd. Pelaksana I. Tugas Pokok


Kep Rawat Inap
 Melaksanakan kegiatan perawatan, rawat inap, Ruang Gawat Darurat dan perawatan kesehatan masyarakat
 Melakukan evaluasi hasil kegiatan ruang rawat inap
 Membuat pencatatan dan pelaporan serta visualisasi data sebagai bahan informasi dan pertanggung jawaban
kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas lain


 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

65. Hanida K., Amd. Pelaksana I. Tugas Pokok


Kep Ruang
 Melaksanakan dan memberikan upaya pengobatan dasar dengan penuh tanggung jawab sesuai keahlian dan
Kesehatan
Lansia kewenanganya serta sesuai standar profesi dan peraturan perundangan yang berlaku
 Melaksanakan dan meningkatkan mutu pengobatan dasar di Puskesmas
 Melaksanakan pelayanan /asuhan keperawatan sesuai SOP,Standar Pelayanan Minimal (SPM), Standar
Pelayanan Publik (SPP) tata kerja dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
 Memberikan penyuluhan kesehatan dengan pendekatan promotif dan edukatif
 Melakukan pencatatan pada rekam medik dengan baik, lengkap serta dapat dipertanggung jawabkan termasuk
memberi kode diagnosa penyakit menurut ICD X
 Melakukan pencatatan dan menyusun pelaporan serta visualisasi data pengobatan kegiatan pengobatan dasar
sebagai bahan informasi dan pertanggung jawaban kepada Kepala Puskesmas
 Mengidentifikasi,merencanakan, memecahkan masalah dan melakukan evaluasi kinerja upaya pengobatan dasar

II. Tugas Lain


 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

66. Yuni Khusniati Kasir I. Tugas Pokok


 Menerima slip pembayaran dari pasien yang diberikan oleh petugas di masing-masing ruang pelayanan
 Menerima pembayaran uang oleh pasien sesuai dengan jumlah yang tertera di karcis yang selanjutnya
memberikan tanda bukti pembayaran kepada pasien
 Membubuhkan setiap transaksi pembayaran kedalam buku setoran retribusi
 Menyetorkan uang retribusi kepada bendahara penerimaan puskesmas
 Melaporkan keadaan keuangan kepada bendahara penerimaan puskesmas setiap hari

II. Tugas lain


 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

67. Luluk Mufarida Administrasi I. Tugas Pokok


Rawat Inap
 Mengecek kelengkapan persyaratan Rawat Inap Gratis ( RIG ), Jaminan Kesehatan Nasional ( JKN )
 Membuat rincian pasien pulang
 Memasukkan data pasien rawat inap ke Sikda-P Care
 Membantu membuat laporan bulanan rawat inap

III. Tugas Lain

 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

68. Sudarmono, SE Tata Usaha I. Tugas Pokok


Bagian
 Membuat struktur organisasi UPTD
Kepegawaian
 Membuat daftar/catatan kepegawaian petugas
 Membuat uraian tugas dan tanggung jawab setiap petugas
 Membuat rencana kerja bulanan bagi setiap petugas sesuai dengan tugas, kewenangan dan tanggung jawab
 Membuat penilaian DP3 tepat waktu berdasarkan konsultasi dengan Kepala Puskesmas
 Melakukan file kepegawaian

II. Tugas lain


 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

69. Ahmad Sun’an, Penanggung I. Tugas Pokok


Amd. Kom Jawab Upaya
 Menyusun rencana kegiatan Upaya Sistem Informasi Kesehatan ( SIK ) berdasarkan data Upaya Puskesmas dan
Sistem
Informasi ketentuan perundang-undangan yang berlaku sebagai pedoman kerja
Kesehatan  Melaksanakan kegiatan pemantauan pelaksanaan SIK meliputi :
(SIK) a) Pelaksanaan SIK di Puskesmas sekaran
b) Pelaksanaan SIK di Pustu/ Polindes
 Mengevaluasi hasil kegiatan Upaya Sistem Informasi Kesehatan ( SIK ) secara keseluruhan
 Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi dan pertanggungjawaban
kepada Kepala Puskesmas
III. Tugas lain
 Membantu di ruang pendaftaran
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas
70. A. Mega Pelaksana I. Tugas Pokok
Maharani Ruang Gizi
 Membantu ahli gizi/ nutrisionist dalam menyusun rencana kegiatan peningkatan gizi masyarakat berdasarkan
data upaya Puskesmas
 Membantu ahli gizi/ nutrisionst dalam membuat pencatatan dan pelaporan kegiatan serta visualisasi data
sebagai bahan informasi dan pertanggungjawaban kepada Kepala Puskesmas

II. Tugas Lain


 Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Puskesmas

71. Sunartin Petugas dapur I. Tugas Pokok


 Berkoordinasi dengan ahli gizi/ nutrisionist untuk menyusun upaya kerja pemberian makanan pasien rawat inap di
Puskesmas
 Melaksanakan pemberian makanan pasien rawat inap sesuai dengan upaya kerja

II. Tugas lain


 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

72. Masykur Hadi, Sopir I. Tugas Pokok


Ama. Pd Ambulance
 Menyusun upaya kerja perawatan dan pemeliharaan kendaraan
 Melaksanakan pemeliharaan kendaraaan sesuai upaya kerja
 Melaksanakan pelayanan ambulance pada pasien dalam 24 jam
II. Tugas lain
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

73. Yulian Prasetyo Petugas I. Tugas Pokok


Kebersihan
 Menyusun upaya kerja kebersihan lingkungan Puskesmas
 Melaksanakan kebersihan lingkungan Puskesmas
 Melaksanakan pengamanan di lingkungan Puskesmas
II. Tugas lain
 Membantu di ruang rekam medis
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

74. Mustari Petugas I. Tugas Pokok


Kebersihan
 Menyusun upaya kerja kebersihan lingkungan Puskesmas
 Melaksanakan kebersihan lingkungan Puskesmas
 Mencuci bahan linen

II. Tugas lain


 Mengatur parkir di halaman Puskesmas
 Menjaga keamanan di lingkungan Puskesmas
 Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas

Mengetahui
Kepala UPT Puskesmas Sekaran

dr. YULIANTI
NIP. 19760703 201001 2 013

Anda mungkin juga menyukai