Anda di halaman 1dari 4

PANITIA

PERINGATAN HARI SANTRI NASIONAL


KECAMATAN SUMBANG
TAHUN 2019
Sekretariat : MTs. Ma’arif NU 1 Sumbang
Desa Banteran Rt 2 Rw 2, Kec.Sumbang, Kab. Banyumas
0852 2552 2661(Ardi) 0813 9241 8801 (Kiswan)

Sumbang, 09 Oktober 2019


Nomor : 004/Pan.PHSN/Sumbang/X/2019
Lamp : 1 bendel
Hal : Permohonan Juri Lomba HSN 2019

Kepada yth:

….…………………………………

Assalamu’alaikum wr.wb
Puji Syukur Kehadlirat Alloh SWT Tuhan semesta alam yang menguasai dunia seisinya. Sholawat dan salam
semoga tercurah kepada junjungan kita Kanjeng Nabi Muhammad SAW sebagai suri tauladan terbaik bagi
kita semua.

Dalam rangka Hari Santri Nasional Tahun 2019, MWC NU Kecamatan Sumbang telah membentuk
kepanitiaan yang bertugas untuk memeriahkan acara tersebut. Adapun kegiatan – kegiatan yang akan
dilaksanakan oleh panitia HSN 2019 baik sebelum hari H maupun ketika tiba Hari Santri Nasional tanggal 22
Oktober terlampir bersama surat ini.

Untuk kegiatan sebelum Hari Santri diadakan empat Jenis Lomba yang akan dipertandingkan oleh santri
Pondok pesantren / TPQ se Kecamatan Sumbang yang akan dilaksanakan tanggal 20 Oktober 2019 bertempat
di NU Center kecamatan Sumbang dan detail perlombaan kami kirimkan beserta surat ini.

Untuk itu, kami mohon kesediaan Bapak / Ibu untuk menjadi Juri dalam Lomba tersebut

Atas bantuan dan perhatiannya diucapkan terimakasih

Wallohul muwaffiq ilaa aqwamith thoriq

Wassalamu’alaikum wr.wb

Ketua, Sekretaris,

H. Ahmad Rofiq MA Muhammad Ardiansyah Firdaus


Mengetahui,
Ketua MWC NU Kecamatan Sumbang

Ir. Sisno Sujana, M.Sc


PANITIA
PERINGATAN HARI SANTRI NASIONAL
KECAMATAN SUMBANG
TAHUN 2019
Sekretariat : MTs. Ma’arif NU 1 Sumbang
Desa Banteran Rt 2 Rw 2, Kec.Sumbang, Kab. Banyumas
0852 2552 2661(Ardi) 0813 9241 8801 (Kiswan)

Sumbang, 09 Oktober 2019


Nomor : 004/Pan.PHSN/Sumbang/X/2019
Lamp : 1 bendel
Hal : Undangan Tekhnikal Juri Lomba HSN

Kepada yth:

….…………………………………

Assalamu’alaikum wr.wb
Puji Syukur Kehadlirat Alloh SWT Tuhan semesta alam yang menguasai dunia seisinya. Sholawat dan salam
semoga tercurah kepada junjungan kita Kanjeng Nabi Muhammad SAW sebagai suri tauladan terbaik bagi
kita semua.

Dalam rangka Hari Santri Nasional Tahun 2019, MWC NU Kecamatan Sumbang telah membentuk
kepanitiaan yang bertugas untuk memeriahkan acara tersebut. Adapun kegiatan – kegiatan yang akan
dilaksanakan oleh panitia HSN 2019 baik sebelum hari H maupun ketika tiba Hari Santri Nasional tanggal 22
Oktober terlampir bersama surat ini.
Untuk kegiatan sebelum Hari Santri diadakan empat Jenis Lomba yang akan dipertandingkan oleh santri
Pondok pesantren / TPQ se Kecamatan Sumbang yang akan dilaksanakan tanggal 20 Oktober 2019 bertempat
di NU Center kecamatan Sumbang dan detail perlombaan kami kirimkan beserta surat ini.

Untuk itu, kami mohon kesediaan Bapak / Ibu untuk menghadiri Temu Tekhnik Juri Lomba HSN 2019 yang
akan diselenggarakan pada :
Hari, Tanggal : Selasa, 15 Oktober 2019
Waktu : 19.30 WIB - selesai
Tempat : Mushola MTs Ma’arif NU 1 Sumbang
Acara : Temu Tekhnik Juri Lomba HSN 2019

Atas bantuan dan perhatiannya diucapkan terimakasih

Wallohul muwaffiq ilaa aqwamith thoriq

Wassalamu’alaikum wr.wb

Ketua, Sekretaris,

H. Ahmad Rofiq MA Muhammad Ardiansyah Firdaus


Mengetahui,
Ketua MWC NU Kecamatan Sumbang
Ir. Sisno Sujana, M.Sc
PANITIA
PERINGATAN HARI SANTRI NASIONAL
KECAMATAN SUMBANG
TAHUN 2019
Sekretariat : MTs. Ma’arif NU 1 Sumbang
Desa Banteran Rt 2 Rw 2, Kec.Sumbang, Kab. Banyumas
0852 2552 2661(Ardi) 0813 9241 8801 (Kiswan)

SURAT TUGAS
006/Pan.PHSN/Sumbang/X/2019

Yang bertanda tangan di bawah ini :


Nama : H. Ahmad Rofiq MA
Jabatan : Ketua Panitia Hari Santri Nasional 2019

Dalam rangka Hari Santri Nasional Tahun 2019, MWC NU Kecamatan Sumbang telah membentuk
kepanitiaan yang bertugas untuk memeriahkan acara tersebut. Adapun kegiatan – kegiatan yang akan
dilaksanakan oleh panitia HSN 2019 baik sebelum hari H maupun ketika tiba Hari Santri Nasional tanggal 22
Oktober bersama surat ini.

Menugaskan kepada :

Nama :……………………………..

Alamat : ……………………………..

Sebagai petugas upacara Hari Santri Nasional pada :

Hari, Tanggal : Selasa, 22 Oktober 2019


Waktu : 07.00 WIB - selesai
Tempat : Lapangan Tambaksogra Kecamatan Sumbang
Acara : Upacara Hari Santri Nasional 2019

Demikian surat tugas ini kami buat untuk digunakan sebagaimana mestinya.

Sumbang, 20 Oktober 2019


Ketua Panitia HSN 2019

H. Ahmad Rofiq MA

Anda mungkin juga menyukai