Anda di halaman 1dari 5

DOKUMEN NEGARA

SANGAT RAHASIA

ULANGAN KENAIKAN KELAS (UKK)


SEKOLAH MENENGAH PERTAMA
TAHUN PELAJARAN 2016/2017
LEMBAR SOAL
MATA PELAJARAN : PENJASORKES
Sekolah : SMP Islam Andalusia Kebasen Hari/Tanggal : Senin, 5 Juni 2017
Kelas/Semester : VIII (delapan) / 2 Waktu : 09.30–11.00 WIB/90 menit
PETUNJUK UMUM :
1. Berdoalah sebelum memulai mengerjakan.
2. Tulislah terlebih dahulu identitas diri pada lembar Jawaban yang tersedia.
3. Bacalah setiap soal dengan teliti sebelum menentukan jawabannya.
4. Kerjakan semua soal dengan telitipada lembar jawabanyang telah tersedia.
5. Laporkan kepada pengawas apabila terdapat tulisan yang kurang jelas, rusak atau jumlah soal
kurang
6. Periksalah pekerjaan sebelum diserahkan kepada pengawas ruangan.
PETUNJUK KHUSUS
I. Pilihlah jawaban yang paling tepat antara A, B, C dan D pada lembar jawaban yang tersedia!

1 Tinggi gawang dalam permainan sepak bola adalah....


A. 2,55 meter C. 2,44 meter
B. 2,35 meter D. 2,42meter

2 Posisi pergelangan kaki yang benar saat menendang dalam permainan sepak bola
adalah....
A. dikunci C. diputar
B. dilemaskan D. diluruskan

3 Sumber gerakan yang benar saat melakukan teknik menendang dalam permainan
sepak bola adalah....
A. dari pangkal lutut C. dari pinggang
B. dari pangkal paha D. dari punggung

4 Bentuk gerakan kaki pada saat menendang dalam permainan sepak bola
adalah....
A. mengayun C. memutar
B. mendorong D. memotong

5 Posisi pergelangan kaki yang benar saat melakukan teknik menghentikan bola
adalah....
A. dikunci (dikeraskan) C. diputar
B. dilemaskan D. dilonggarkan

6 Jumlah pemain pada cabang olahraga sepak bola adalah....


A. 13 orang C. 11 orang
B. 12 orang D. 10 orang

UKK/PENJASORKES/VIII/2017 1
7 Badan Internasional yang menentukan peraturan permainan sepak bola atau
induk organisasi internasional cabang olahraga sepak bola adalah....
A. UEFA C. VIVA
B. FIFA D. EURO

8 Tinggi net permainan bola voli untuk pemain putri adalah....


A. 2,34 meter C. 2, 24 meter
B. 2, 25 meter D. 2,44 meter

9 Posisi kedua kaki yang benar saat akan melakukan passing atas dan pasing bawah
bola voli adalah....
A. kaki dilipat ke belakang C. kaki ditekuk ke depan
B. kaki direndahkan D. kaki diluruskan

10 Posisi jari-jari tangan yang benar pada saat melakukan passing atas pada permainan
bola voli adalah....
A. jari-jari dirapatkan C. jari-jari ditekuk
B. jari-jari direnggangkan D. jari-jari dikepalkan

11 Gerakan lengan yang benar saat melakukan teknik dasar servis bawah pada permainan
bola voli adalah....

A. lengan diputar ke depan ke arah bola


B. lengan diayun ke depan ke arah bola
C. lengan dipukulkan ke depan ke arah bola
D. lengan diluruskan ke depan ke arah bola

12 Permainan bola voli termasuk dalam bentuk permainan....


A. bola sedang C. bola kecil
B. bola bulat D. bola besar

13 Arah putaran pemain dalam permainan bola voli adalah....


A. ke belakang
B. searah jarum jam
C. ke depan
D. menyamping

14 Dalam permainan bola voli yang dimaksud pukulan pertama untuk memulai
pertandingan adalah....
A. service C. blocking
B. passing D. smash

15 Bentuk lapangan cabang olahraga bola voli adalah....


A. setengah lingkaran C. belah ketupat
B. persegi panjang D. segitiga

UKK/PENJASORKES/VIII/2017 2
16 Gambar dibawah ini merupakan bentuk teknik dasar permainan bola basket....

A. chest pass C. overhead pass


B. bounce pass D. hand pass

17 Posisi berat badan yang benar saat melakukan pass dalam permainan bola basket
adalah...
A. dibawa ke depan
B. dibawa ke belakang
C. dibawa ke samping
D. dibawa ke atas

18 Posisi lengan yang benar setelah melakukan pass bola basket adalah....
A. ditekuk ke depan dan rileks
B. lurus ke depan dan rileks
C. disilangkan ke depan dan rileks
D. diputar ke depan dan rileks

19 Teknik operan dengan cara dipantulkan ke lantai terlebih dahulu sebelum


mencapai sasaran dalam permainan bola basket adalah....
A. overhead pass C. bounce pass
B. chest pass D. hand pass

20 Shuttle cock adalah nama bola dari cabang olahraga....


A. tenis C. bulu tangkis
B. tenis meja D. kasti

21 Bulu tangkis termasuk permainan olahraga bola....


A. bola besar C. bola pantul
B. bola kecil D. bola plastik

22 Permainan softball pertama kali ditemukan didunia pada tahun....


A. tahun 1885 C. tahun 1887
B. tahun 1886 D. tahun 1888

23 Perlengkapan yang digunakan dalam permainan softball adalah, kecuali....


A. glove C. racket
B. bat D. shin guard

24 Teknik memegang bat dalam permainan softball adalah, kecuali....


A. pegangan panjang C. pegangan atas
B. pegangan tengah D. pegangan ujung

UKK/PENJASORKES/VIII/2017 3
25 Perhatikan gambar dibawah ini!
Teknik dasar permainan softball dibawah ini adalah....

A. batting C. pitcher
B. catching D. hit

26 Nama alat penangkap bola dalam permainan softball adalah....


A. shin guard C. bat
B. glove D. chest protector

27 Induk organisasi Internasional cabang olahraga atletik adalah....


A. IAAF C. WBA
B. FIFA D. AAIF

28 Nomor lari estafet merupakan jenis nomor lari....


A. lari sprint C. lari jarak jauh
B. lari jarak menengah D. lari marathon

29 Untuk meningkatkan kebugaran perlu berolahraga secara....


A. tanpa berhenti C. berat
B. sekali-kali D. rutin

30 Cedera pada aktivitas fisik dapat diminimalkan dengan melakukan latihan....


A. aerobik C. angkat berat
B. kekuatan D. peregangan

31 Warming up merupakan istilah dari latihan....


A. pendinginan C. berangkai
B. pemanasan D. inti

32 Berikut ini yang termasuk bentuk latihan kecepatan, kecuali....


A. latihan push-up C. lari bolak balik
B. lari cepat dalam jarak dekat D. lari 30 meter

33 Alat yang digunakan untuk mencatat waktu dalam latihan kecepatan adalah....
A. jam C. kompas
B. arloji D. stopwatch

34 Bentuk kaki pada saat melakukan gerakan sikap lilin adalah....


A. ditekuk dan dibuka selebar bahu
B. ditekuk dan dirapatkan
C. lurus dan dibuka selebar bahu
D. lurus dan darapatkan

UKK/PENJASORKES/VIII/2017 4
35 Gerakan senam lantai sebaiknya dilakukan di atas....
A. lantai C. matras
B. tanah D. pasir

36 Berikut yang termasuk istilah asing untuk renang gaya punggung adalah....
A. back crawl C. crawl
B. breast stroke D. butterfly

37 Pemanasan sebelum berenang dilakukan untuk mencegah terjadinya....


A. tenggelam C. badan membeku
B. keram otot D. kejang-kejang

38 Di bawah ini nomor gaya renang, kecuali....


A. mengambang C. katak
B. bebas D. punggung

39 Tifus, kolera, dan disentri termasuk jenis penyakit....


A. kulit C. pencernaan
B. pernapasan D. pembuangan

40 Sarcotes scabies merupakan penyebab penyakit....


A. kadas C. kudis
B. kurap D. panu

II. URAIAN
Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan baik dan benar !
41. Apa yang kamu ketahui tentang permainan bola voli?
42. Bagaimana cara melakukan tahapan gerakan senam lantai sikap lilin dengan benar?
43. Sebutkan 4 macam gaya dalam cabang olahraga renang!
44. Sebut dan jelaskan 4 macam penyakit saluran pencernaan!
45. Jelaskan cara penularan penyakit kulit kudis (scabies)!

UKK/PENJASORKES/VIII/2017 5

Anda mungkin juga menyukai