Anda di halaman 1dari 2

 Alirkan air biasa ke daerah

yang luka.
Bila ada bahan kimia alirkan
air terus menerus
selama 20 menit atau lebih.

Lepaskan pakaian dan perhiasan.


Jika pakaian melekat pada luka bakar,
gunting pakaian di sekitarnya yang tidak
menempel,
dan jangan memaksa untuk melepasnya.

 Tutup luka bakar, gunakan penutup luka


steril, dan jangan memecahkan gelembung.

Jangan menggunakan mentega, odol, kecap,


kopi, air es.
Untuk meregenerasi jaringan kulit dan
meredakan nyeri, oleskan salep luka bakar
yang bisa Anda beli di apotek pada kulit
yang luka

Anda mungkin juga menyukai