Anda di halaman 1dari 5

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI

INSTITUT TEKNOLOGI SUMATERA


Jalan Terusan Ryacudu, Way Hui, Jati Agung, Lampung Selatan 35365
Telepon (0721) 8030188, Fax. (0721) 8030189, Email: pusat@itera.ac.id
www.itera.ac.id

1. Induksi EM
Sebuah loop kawat berbentuk persegi dengan panjang sisi 2 m
dengan sebagian permukaannya berada dalam ruang bermedan
magnet B  (0.042  0.87t ) T , sedangkan sebagian lainnya
berada di daerah tak terpengaruh medan magnet (bagian di
bawah garis putu-putus) seperti ditunjukkan pada Gambar 1.
Pada loop tersebut terdapat GGL . Tentukan:
a. Total GGL listrik yang mengalir dalam loop!
b. Arah arus total pada loop!
Gambar 1.
Jawab:
Diketahui saja atau paham dengan maksud soal (2 poin)
a.
6 poin

4 poin

3 poin

b. Arah arus total yang mengalir pada loop kawat berlawanan dengan arah jarum
jam. (5 poin)
Apabila tidak menyebutkan diketahui tapi jawaban benar, otomatis nilai
maksimum (20 poin)
2. Arus AC
Sebuah rangkaian arus listrik AC
ditunjukkan pada Gambar 2. Besar
, , .
Rangkaian tersebut dihubungkan
dengan arus AC yang memiliki EMF
, dan .
Tentukanlah:
a. Amplitudo arus I

Gambar 2.
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
INSTITUT TEKNOLOGI SUMATERA
Jalan Terusan Ryacudu, Way Hui, Jati Agung, Lampung Selatan 35365
Telepon (0721) 8030188, Fax. (0721) 8030189, Email: pusat@itera.ac.id
www.itera.ac.id

b. Konstanta fasa dari arus pada rangkaian relatif terhadap EMF


c. Jika kapasitor merupakan kapasitor variabel (dapat diubah nilainya), carilah nilai
kapasitansi yang mengakibatkan munculnya arus resonansi, dan hitung nilai arus
resonansi tersebut!
Jawab:
Diketahui atau paham dengan maksud soal (2 poin)
Reaktansi kapasitif 2 poin

Reaktansi induktif 2 poin

Maka besarnya impedansi rangkaian adalah:


√ √ √

2 poin
a. Besarnya arus dapat dihitung dengan:

4 poin
𝐼 𝐴

b. Konstanta fasa antar arus terhadap tegangan dapat dihitung dengan:

4 poin

c. Arus maksimum terjadi saat impedansi minimum, yaitu saat resonansi (

2 poin

Besarnya arus saat resonansi adalah:

𝐼 𝐴 2 poin
√ √
Apabila tidak menyebutkan diketahui tapi jawaban benar, otomatis nilai
maksimum (20 poin)
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
INSTITUT TEKNOLOGI SUMATERA
Jalan Terusan Ryacudu, Way Hui, Jati Agung, Lampung Selatan 35365
Telepon (0721) 8030188, Fax. (0721) 8030189, Email: pusat@itera.ac.id
www.itera.ac.id

3. GEM
Sebuah gelombang elektromagnetik (EM) terpolarisasi memiliki frekuensi 100 MHz dan
merambat melalui ruang hampa pada arah sumbu x. Pada saat t= 0 s, medan listrik yang
dihasilkan gelombang tersebut berada pada posisi x= 0 m adalah 300 V/m sejajar dengan
sumbu z. Tentukan:
a. Panjang gelombang EM tersebut!
b. Jika gelombang tersebut merambat melewati mata Anda, apakah Anda dapat
melihatnya?(infokan cahaya tampak/spectrum note), Jelaskan!
c. Besar dan arah medan magnet gelombang EM pada saat t= 0 s dan x= 0 m!
d. Besar nilai vektor pointing dan vektor pointing rata-rata!

Jawab:
Diketahui atau tahu maksud soal (2 poin)
a. 4 poin
b. Tidak. Anda tidak dapat melihat gelombang ini, karena mata manusia sensitif
terhadap gelombang pada daerah cahaya tampak yaitu 400 nm-700 nm. Panjang
gelombang pada soal berada diluar rentang ini sehingga tidak akan terlihat oleh mata
manusia. Panjang gelombang ini berada pada daerah gelombang radio FM yang tidak
tampak oleh mata. 6 poin Ada kemampuan membaca tabel di sini, sehingga
capaian pembelajarannya pada tingkat analisis.
c. dan arahnya ke arah sumbu y negatif (-j). 4 poin

( ) ( )
d. 𝐼 4 poin

Apabila tidak menyebutkan diketahui tapi jawaban benar, otomatis nilai


maksimum (20 poin)

4. Interferensi dan Difraksi


Pada percobaan celah ganda, dilewatkan seberkas cahaya monokromatik dengan panjang
gelombang 405 nm, jarak antar celah 19,44 µm, dan lebar celah 4,05 µm. Pada percobaan
tersebut terjadi peristiwa interferensi dan difraksi cahaya yang melalui setiap celah.
a. Berapa banyak puncak terang interferensi yang melingkupi puncak maksimum
difraksi?
b. Berapa banyak puncak terang interferensi yang melingkupi puncak difraksi kedua?
Jawab:
Diketahui saja atau paham maksud soal (2 poin)
a. Batas dari puncak pertama (m1 = 0) adalah minimum pertama (m1 = 1)
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
INSTITUT TEKNOLOGI SUMATERA
Jalan Terusan Ryacudu, Way Hui, Jati Agung, Lampung Selatan 35365
Telepon (0721) 8030188, Fax. (0721) 8030189, Email: pusat@itera.ac.id
www.itera.ac.id

Difraksi celah tunggal  si 𝜃 2 poin

Interferensi celah ganda  𝑑 si 𝜃 2 poin


𝑑 9,
Orde interferensi yang hilang  , 2 poin
,

Pada orde m2 = 4, puncak interferensi masih masuk dalam puncak maksimum difraksi
sedangkan m2 = 5 sudah tidak bisa masuk.
Sehingga puncak pola terang interferensi yang masuk dalam puncak maksimum difraksi
dari orde m2 = 0 sampai orde m2 = 4 atau jumlah puncak interferensi yang melingkupi
puncak maksimum difraksi adalah 9. Dapat menjelaskan seperti ini atau mendekati (3
poin).

Puncak M aksimum
0
Difraksi
Pola Terang 1
Interferensi 2
3
Puncak Kedua
4 Difraksi

b. Batas dari difraksi puncak kedua adalah minimum kedua (m1 = 2)


Difraksi celah tunggal  si 𝜃 2 poin

Interferensi celah ganda  𝑑 si 𝜃 2 poin

𝑑 9, 2 poin
Orde interferensi yang hilang  , ,

Sehingga puncak pola terang interferensi yang masuk dalam puncak maksimum difraksi
dari orde m2 = 6 sampai orde m2 = 9 atau jumlah puncak interferensi yang melingkupi
puncak kedua difraksi adalah 8. Dapat menjelaskan seperti ini atau mendekati (3 poin).
Apabila tidak menyebutkan diketahui tapi jawaban benar, otomatis nilai
maksimum (20 poin)

5. Fisika Modern
Panjang gelombang ambang untuk Kalium adalah 564 nm.
(a) Tentukan fungsi kerja unsur Kalium tersebut?;
(b) Tentukan kecepatan elektron yang bergerak setelah lepas dari permukaan Kalium jika
diberikan cahaya dengan panjang gelombang 400 nm? note: (me = 9.01 x 10-31 kg)
Jawab:
Diketahui atau dapat mengerti maksud soal (2 poin)
a. Fungsi kerja
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
INSTITUT TEKNOLOGI SUMATERA
Jalan Terusan Ryacudu, Way Hui, Jati Agung, Lampung Selatan 35365
Telepon (0721) 8030188, Fax. (0721) 8030189, Email: pusat@itera.ac.id
www.itera.ac.id

4 poin
, 2 poin
b. Energi foton dengan panjang gelombang 400 nm adalah
, . Energi kinetik maksimum elektron yang dipancarkan
menjadi (dapat menjelaskan seperti ini atau mendekati dan benar 4 poin)
( ) 4 poin
( ) , , ,
2 poin
Potensial henti sama dengan 0,90 eV.
Untuk mencari nilai kecepatan,
,9 ,
9,
4 poin
Apabila tidak menyebutkan diketahui tapi jawaban benar, otomatis nilai
maksimum (20 poin)

Anda mungkin juga menyukai