Anda di halaman 1dari 4

KATAKANA NO KAKIKATA

片仮名の書き方
CARA MENULIS HURUF KATAKANA

# Suara Pendek (Seion 清音)


Untuk suara pendek dan kata-kata biasa ditulis tetap sesuai suku kata.
Contoh :
– Pen (pen) ペン (pe-n)
– Indoneshia (Indonesia) インドネシア (i-n-do-ne-shi-a)
– Terebi (television) アメロカ (a-me-ri-ka)
– Amerika (America) テレビ (te-re-bi)
– Basu (bus) バス (ba-su)
– Mango (manggo) マンゴ (ma-n-go)
– Shatsu (shirt) シャツ (sha-tsu)
– Hoteru (hotel) ホテル (ho-te-ru)

# Suara panjang (choo’on)


Untuk suara panjang (voKal panjang) dalam katakana ditulis dengan tanda “” atau disebut
onbiki (音引き).
Contoh :
– Boorupen (ballpoint) ボ一ルペン (bo-一-ru-pe-n)
– Ootobai (autobike) オ一トバイ (o-一-to-ba-i)
– Mareeshia (Malaysia) マレ一シア (ma-re-一-shi-a)
– Depaato (depart) デパ一ト (de-pa-一-to)
– Hanbaagaa (hamburger) ハンバ一ガ一 (ha-n-ba-一-ga-一)
– Koohii (coffee) コ一ヒ一 (ko-一-hi-一)
– Takushii (taxi) タクシ 一 (ta-ku-shi-一)

#Suara Konsonan Kembar (Sokuon 促音)


Untuk konsonan kembar penulisannya seperti aturan pada hiragana yaitu dengan mengganti
konsonan kembar yang pertama dengan huruf “tsu/” (huruf tsu dari katakana) namun ditulis
lebih kecil dari huruf biasa.
Contoh :
– Chiketto (ticket) チケツト (chi-ke-tsu-to)
– Koppu (cup) コツプ( ko-tsu-pu)
– Burakku (black) ブラツク (bu-ra-tsu-ku)

*kata-kta seperti berikut juga berlaku aturan diatsas :


– matchi (match) マツチ (ma-tsu-chi)
– sandoitchi (sandwitch) サンドイツチ (sa-n-do-i-tsu-chi)

# lain-lain (Sonota)
Untuk menulis nama-nama asing seperti nama orang asing, kota asing dan sebagainya kadang
digunakan suku kata seperti : fa, fi, va, vi, ti, tu, di, du, wi, we dan sebagainya. Suku kata seperti
itu terdapat dalam bagian katakana tambahan.selain itu sering pula huruf dari nama-nama
tersebut adalah huruf mati/konsonan. Misalnya : Sudarto, Jakarta, Astuti, Bakpia, Sapta, Adit,
David dan lain-lain. Dalam kata/nama-nama tersebut terdapat huruf mati seperti “r, s, k, m, p, t,
d”. Huruf-huruf mati tersebut jelas tidak terdapat dalam tabel suku kata dan huruf katakana.
Umumnya system penulisan kata-kata asing dengan huruf katakana adalah dicari bunyi yang
paling dekat dengan system ucapan orang jepang. Nama-nama berikut dapat digunakan sebagai
contoh.

• Huruf yang ditambah bunyi “u” :


o Bob ボツブ (bo-tsu-bu)
o Agnes アグネス (a-gu-ne-su)
o Sri スリ (su-ri)
o Bakpia バクピア (ba-ku-pi-a)
o Harum ハルム (ha-ru-mu)
o Sapto スプト (su-pu-to)
o Sudarto スダルト (su-da-ru-to)
o Jakarta ジャカルタ (ja-ka-ru-ta)
• Huruf yang ditambah bunyi “o” :
o Andri アンドリ (a-n-do-ri)
o Adit アヂツト (a-di-tsu-to)
o Tri トリ (to-ri)
• Huruf “L” berubah menjadi “R” :
o Bali バリ (ba-ri)
o Lele レレ (re-re)
o Yoel ヨエル (yo-e-ru)
o Kla クラ (ku-ra)
• Bunyi “e” seperti pada kata : semar, beras, kertas dan lainnya menjadi bunyi “u” :
o Semar スマル (su-ma-ru)
o Beras ベラス (be-ra-su)
• Nama-nama lainnya :
o Emy エミ (e-mi)
o Diah ヂイア一 (di-a-一)
o Bandung バンドン (ba-n-do-n)

Kata Kerja Bahasa Jepang Yang Digunakan


Untuk Pemakaian Pakaian
4 Juli 2015

Japanese Verbs used in Appearance Expressions


Kata kerja bahasa Jepang yang digunakan untuk pemakaian pakaian

Nah, dalam bahasa jepang itu, dalam perihal memakai pakaian, kata kerjanya ada lebih dari satu.

1. Bagian tubuh atas


bentuk kamus = 着る (kiru)
bentuk -te +imasu (て+います,着ています,kiteimasu)

contoh pakaian yang bisa dipadankan dengan kata kerja ini:


シャツ shatsu kaos
ブラウス burausu blus
ワンピース wanpisu one piece
上着 uwagi jaket
dll

Contoh kalimat:
1.兄はセーターを着ています
Ani ha se-ta wo kiteimasu
Kakakku sedang mengenakan sweater
2. Bagian bawah (di bawah pinggang)
bentuk kamus = はく haku
te + imasu = はいています haiteimasu

Contoh pakaian yang bisa dipadankan dengan kata kerja Ini:


1. ズボン Zubon Celana panjang
2. スカート Suka-to Rok
3. くつ Kutsu sepatu
4.くつした Kutsushita Kaos kaki

Contoh
父は新しいくつをはいています
Chichi wa kutsu wo haiteimasu
My father is wearing new shoes

3. Di kepala
Bentuk kamus = かぶる kaburu
Bentuk te + imasu = かぶっています kabutteimasu

Contoh:
ぼうし boushi topi

妹は防止を被っています
Imouto wa boushi wo kabutteimasu
Adik perempuanku sedang memakai topi

4. Kacamata (メガネ)
Bentuk kamus = かける (kakeru), kanjinya ini: 掛ける dikasihtau biar gaketuker aja ama kanji
kakeru yang lain. soalnya ada banyak
Bentuk teimasu = かけています kaketeimasu

先生はメガネをかけている人です
Sensei wa megane wo kaketeiru hito desu
Sensei adalah orang yang mengenakan kacamata

5. Aksesoris
Bentuk kamus = する(suru)
teimasu = しています (shiteimasu)

Contoh:
時計 Tokei Jam
ネックレス Nekkuresu Kalung
ゆびわ Yubiwa Cincin
ベルト Beruto belt
ネクタイ nekutai dasi

Contoh :
母は父からもらった時計をしています
Haha wa chichi kara moratta tokei wo shiteimasu
My mother is wearing the watch given by my father

6. Barang yang dibawa


Bentuk kamus = motsu 持つ
teimasu = もっています motteimasu
Contoh :
かばん kaban tas
ほん hon buku
かさ kasa payung

私は傘を持っています
Watashi wa kasa wo motteimasu
Aku membawa payung

Kalau kamu sudah menonton "Lost in Translation", kamu akan tahu bahwa "l" dan "r" tidak
dibedakan.

(1) Ready -> レディ


(2) Lady -> レディ

Kalau kamu menjumpai dua vokal berurutan atau suara vokal yang diakhiri "r", biasanya hal
tersebut menjadi suara vokal panjang.

(1) Shoot -> シュート


(2) Target -> ターゲット

Suara yang terpotong tiba-tiba yang biasanya ditandai "t" atau "c" akan menggunakan 「ツ」
kecil.

(1) Catch -> キャッチ


(2) Cache -> キャッシュ

Kata yang diakhiri konsonan terpaksa diberi vokal tambahan untuk membawanya ke struktur
konsonan+vokal, kecuali "n" dan "m" yang bisa ditangani oleh 「ン」. Untuk "t" dan "d", vokal
tambahannya biasanya "o". Untuk yang lainnya, biasanya adalah "u".

(1) Good -> グッド


(2) Top -> トップ
(3) Jack -> ジャック

Anda mungkin juga menyukai