Anda di halaman 1dari 9

IN-2

LK 2 ANALISIS UNIT PEMBELAJARAN


NAMA UNIT PEMBELAJARAN KE 1 :Struktur dan Tatanama Benzena
JENJANG :Kelas 12 Semester 2
Unsur HOTS pada Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Pembelajaran
KD IPK Materi HOTS
Transfer
Critical thinking, Creativity Problem Solving
Knowledge
3.10.Menganalisis struktur, 3.10.1. Menganalisis Benzenadan Pada saat sintaks Pada saat sintaks Data Collection: Pada saat sintaks Problem
tatanama, sifat, dan struktur senyawabenzena Turunannya Data Processing: peserta didik menanyakan Statement:
kegunaanbenzena dan
3.10.2. Menganalisis Struktur peserta didik tentang hal yang kurang Peserta didik melalui diskusi
turunannya melakukan curah kelompok mengidentifikasi masalah
struktur senyawaturunan Tata Nama dimengerti yang relevan dengan benzena dan
benzena Sifat pendapat turunannya berdasarkan pertanyaan
3.10.3. Menganalisis Kegunaan (brainstorming) tentang produk karbol wangi
tatanama dalam kelompok
Pada saat sintaks
senyawabenzena Verification :
3.10.4. Menganalisis Peserta didik
tatanamasenyawa mempresentasikan
turunanbenzena hasil diskusi
kelompok
3.10.5. Menganalisis sifat
senyawabenzena

1
Unsur Keterampilan Abad 21 pada Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Pembelajaran
KD IPK Materi Keterampilan abad 21
PPK Literasi 4C
3.10.Mengan 3.10.1. Menganalisis Benzenadan Pada saat sintaks Data Pada saat sintaks Data Pada saat sintaks Problem Statement :
alisis struktur senyawabenzena Turunannya Collection dan data processing : Collection:  Peserta didik melalui diskusi kelompok
struktur, 3.10.2. Menganalisis Struktur Peserta didik bekerja sama Peserta didik menggali mengidentifikasi masalah yang relevan
tatanama, struktur senyawaturunan Tata Nama dalam kelompok, bertanggung informasi (kajian literatur) dengan benzena berdasarkan pertanyaan
sifat, dan benzena Sifat jawab, disiplin, dan tentang benzena dan tentang produk karbol wangi
kegunaanben 3.10.3. Menganalisis Kegunaan berkomunikasi dengan baik turunannya dari berbagai Pada saat sintaks Data Collection:
zena dan tatanama senyawabenzena dalam diskusibenzena dan sumber.  Peserta didik berdiskusi di dalam
turunannya 3.10.4. Menganalisis turunannya. kelompok tentang struktur, tatanama dan
tatanamasenyawa reaksi substiusi benzena.
turunanbenzena Pada saat sintaks Data Processing:
3.10.5. Menganalisis sifat  Peserta didik menganalisis tentang
senyawabenzena struktur, tatanamadan sifat, danreaksi
substiusi benzena melalui diskusi LKPD

2
Penilaian

Kesesuaian Penilaian

Pengembangan Soal HOTS


IPK Materi

Suatu senyawa turunan benzena dapat Menganalisis senyawa turunan Benzena dan turnannya 1. memerikan Stimulus
bereaksi dengan larutan kalium benzena (data reaksi secara
deskripsi)
permanganat, menghasilkan suatu
2. kontekstual
larutan yang dapat memerahkan 3. C4 nya tersirat
lakmus biru. Nama yang mungkin (menganalisis)
dari senyawa turunan benzena tersebut
adalah ....
A. toluena
Tergolong sola HOTS karea ada
B. benzaldehid 3 kategori yang
C. klorobenzena mengindikasikan soal HOTS
D. nitrotoluena
E. asam benzoat

3
Menuliskan rumus suatu rekasi Benzena dan turunannya 1. Memberikan stimulus
Senyawa Y merupakan senyawa kimia subsitusi berupa data
2. Kontekstual terkait fakta
yang banyak terdapat dalam obat gosok
obat
(gandapura) yang berguna untuk
menghilangkan rasa sakit pada otot/
pegel linu. Senyawa Y Tergolong sola HOTS karea ada
diperoleh dari reaksi antara Senyawa X 2 kategori yang
dengan methanol. mengindikasikan soal HOTS
Senyawa X merupakan senyawa
benzena disubstitusi
dengan nama ortho-hidroksi asetat.
1. Tuliskan struktur senyawa X !
2. Tuliskan reaksi antara senyawa X
dengan methanol !
3. Tuliskan nama senyawa Y
berdasarkan IUPAC

4
Nama Unit Pembelajaran ke 2 :Reaksi Substitusi Benzena
Jenjang :Kelas 12 Semester 2
Unsur HOTS pada Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Pembelajaran
KD IPK Materi HOTS
Transfer
Critical thinking, Creativity Problem Solving
Knowledge
3.10.Menganalisis struktur, 3.10.1. Menganalisis struktur BenzenadanTu Pada saat sintaks Pada saat sintaks Data Collection: Pada saat sintaks Problem
tatanama, sifat, dan senyawabenzena runannya Data Processing: peserta didik menanyakan tentang hal Statement :
kegunaanbenzena dan 3.10.2. Menganalisis struktur Struktur peserta didik yang kurang dimengerti Peserta didik melalui diskusi
turunannya senyawaturunan benzena Tata Nama melakukan curah kelompok membuat hipotesis
3.10.3. Menganalisis tatanama Sifat pendapat berdasarkan pertanyaan bagaimana
senyawabenzena Kegunaan (brainstorming) dalam caranya suatu cincin yang stabil bisa
3.10.4. Menganalisis kelompok mengalami reaksi substitusi
tatanamasenyawa Pada saat sintaks
turunanbenzena Verification :
3.10.5. Menganalisis sifat Peserta didik
senyawabenzena menyampaikan hasil
diskusi kelompok

5
Unsur Keterampilan Abad 21 pada Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Pembelajaran
KD IPK Materi Keterampilan abad 21
PPK Literasi 4C

6
Penilaian
Kesesuaian Penilaian

Pengembangan Soal HOTS


IPK Materi

7
R-2. RUBRIK DESAIN PEMBELAJARAN BERORIENTASI HOTS

Rubrik ini digunakan fasilitator untuk menilai hasil kerja analisis KD, rumusan IPK dan kegiatan pembelajaran sesuai model pembelajaran.

Langkah-langkah penilaian hasil kajian:

1. Cermati tugas yang diberikan kepada peserta pembekalan pada LK-2!


2. Berikan nilai berdasarkan penilaian anda terhadap hasil kerja peserta sesuai rubrik berikut!
Kriteria Penilaian:

1. Menuliskan Unsur HOTSpada analisis unit pembelajaran 1 dengan tepat.


2. Menuliskan Keterampilan Abad 21 pada analisis unit pembelajaran 1 dengan tepat.
3. Menuliskan penilaian pada analisis unit pembelajaran 1 dengan tepat.
4. Menuliskan Unsur HOTSpada analisis unit pembelajaran 2 dengan tepat.
5. Menuliskan Keterampilan Abad 21 pada analisis unit pembelajaran 2 dengan tepat.
6. Menuliskan penilaian pada analisis unit pembelajaran 2 dengan tepat.

Rubrik Penilaian:

Nilai Rubrik

90  nilai 100 Enam aspek sesuai dengan kriteria

80  nilai 90 Lima aspek sesuai dengan kriteria,satu aspek kurang sesuai

70  nilai 80 Empat aspek sesuai dengan kriteria, dua aspek kurang sesuai

8
60  nilai 70 Tiga aspek sesuai dengan kriteria, tiga aspek kurang sesuai

<60 Dua aspek sesuai dengan kriteria, empat aspek kurang sesuai

Anda mungkin juga menyukai