Anda di halaman 1dari 42

PROSEDUR OPERASIONAL STANDAR

PENYELENGGARAAN UJIAN SEKOLAH


TAHUN PELAJARAN 2021/2022
SMAIT AULADY

SMA ISLAM TERPADU AULADY


Jl. HS. Nawi - Waru, Ciater, Serpong - Tangerang Selatan
2021/2022
DAFTAR ISI

HALAMAN PENGESAHAN ............................................................................ i


PERATURAN TENTANG POS US .................................................................. ii
DAFTAR ISI ................................................................................................. vii
I. PENGERTIAN ....................................................................................... 1
II. PESERTA US ........................................................................................ 2
A. Persyaratan Peserta US ................................................................... 2
B. Hak dan Kewajiban Peserta US ........................................................ 2
C. Pendataan Peserta US ..................................................................... 2
D. Pemenuhan Persyaratan SMAIT Aulady sebagai Pelaksana US ........ 3
III. TUGAS DAN WEWENANG SMA DALAM PENYELENGGARAAN
DAN PELAKSANAAN US ....................................................................... 3
IV. KEPANITIAAN US ................................................................................. 3
A. Kepanitiaan US................................................................................ 3
B. Uraian Tugas ................................................................................... 4
V. BAHAN/PERANGKAT US ...................................................................... 5
A. Kisi-Kisi US ..................................................................................... 5
B. Naskah US ...................................................................................... 5
C. Prosedur Penyusunan Soal US ........................................................ 6
VI. PELAKSANAAN US ............................................................................... 7
A. Mata Pelajaran, Jumlah Butir Soal dan Alokasi Waktu .................... 7
B. Pengembangan Naskah soal US ...................................................... 7
C. Waktu Pelaksanaan US ................................................................... 7
D. Jadwal US ....................................................................................... 8
E. Ruang US ........................................................................................ 9
F. Pengaturan Pengawas Ruang US/Penguji Praktik............................ 10
G. Tata Tertib Pengawas Ruang US dan Penguji Praktik ............................. 10
H. Tata Tertib Peserta US ........................................................................... 11
I. Pemeriksaan dan Pengolahan Hasil ....................................................... 12
VII. KRITERIA PENCAPAIAN KOMPETENSI
LULUSAN BERDASARKAN HASIL US ................................................... 13
A. Kriteria Kelulusan ........................................................................... 13
B. Penetapan Kelulusan ....................................................................... 13
VIII. PEMANTAUAN, EVALUASI, DAN PELAPORAN ...................................... 13
IX. BIAYA PELAKSANAAN .......................................................................... 14
X. SANKSI ................................................................................................ 15
XI. KEJADIAN LUAR BIASA ....................................................................... 15
ANAK LAMPIRAN I. DAFTAR PESERTA US SMAIT AULADY
ANAK LAMPIRAN II. SURAT REKOMENDASI IZIN OPERASIONAL
ANAK LAMPIRAN III. SK PANITIA US
ANAK LAMPIRAN IV. FORMAT KISI-KISI US

vii
ANAK LAMPIRAN V. RENCANA ANGGARAN BIAYA US

viii
PERATURAN
SMAIT AULADY
NOMOR: III/P/SMAIT AULADY/III/2022
TENTANG
PROSEDUR OPERASIONAL STANDAR UJIAN SEKOLAH
SMAIT AULADY
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA


SMAIT AULADY

Menimbang : a. Bahwa sesuai dengan ketentuan Pasal 6


Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan
Nomor 57 Tahun 2015 tentang Penilaian Hasil
Belajar Oleh Pemerintah Melalui Ujian
Nasional, dan Penilaian Hasil Belajar Oleh
Satuan Pendidikan melalui Ujian
Sekolah/Madrasah/Pendidikan Kesetaraan
Pada SMP/MTs atau yang Sederajat dan
SMA/MA/SMK atau yang Sederajat perlu
menetapkan Prosedur Operasional Standar
yang mengatur pelaksanaan Ujian Sekolah.
b. Bahwa belum ada ketentuan yang mengatur
secara teknis penyelenggaraan Ujian Sekolah
pada SMA yang berlaku untuk setiap tahun
pelajaran, karena Peraturan Menteri
Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 43 Tahun
2020 hanya mengamanahkan diterbitkannya
POS UN oleh BSNP.
c. Bahwa berdasarkan pertimbangan
sebagaimana dimaksud pada huruf a dan huruf
b perlu menetapkan Peraturan Sekolah tentang
Prosedur Operasional Standar Pelaksanaan
Ujian Sekolah SMAIT Aulady Tahun Pelajaran
2020/2021.
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003
tentang Sistem Pendidikan Nasional
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2003 Nomor 78, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 4301);

ii
2. Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2007
tentang Penanggulangan Bencana (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2007
Nomor 66, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 4723);
3. Peraturan Pemerintah Nomor 57 Tahun 2021
tentang Standar Nasional Pendidikan
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2005 Nomor 41, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 4496) sebagaimana
telah diubah dengan Peraturan Pemerintah
Nomor 4 Tahun 2022 tentang Perubahan Atas
Peraturan Pemerintah Nomor 57 Tahun 2021
tentang Standar Nasional Pendidikan
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2005 Nomor 41, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 4496);
4. Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010
tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan
Pendidikan (Lembaran Negara Tahun 2010
Nomor 23, Tambahan Lembaran Negara
Nomor 5105) sebagaimana telah diubah
dengan Peraturan Pemerintah Nomor 66
Tahun 2010 tentang Perubahan Atas
Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010
tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan
Pendidikan (Lembaran Negara Tahun 2010
Nomor 112, Tambahan Lembaran Negara
Nomor 5157);
5. Peraturan Pemerintah Nomor 21 Tahun 2020
tentang Pembatasan Sosial Berskala Besar
Dalam Rangka Percepatan Penanganan Covid-
19 (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2020 Nomor 91, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 6487);
6. Peraturan Menteri Pendidikan dan
Kebudayaan Nomor 59 Tahun 2014 tentang
Kurikulum 2013 Sekolah Menengah
Atas/Madrasah Aliyah (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2014 NOMOR 955)
sebagaimana diubah dengan Peraturan
Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor
36 Tahun 2018 tentang Perubahan Atas

iii
Peraturan Menteri Pendidikan dan
Kebudayaan Nomor 59 Tahun 2014 tentang
Kurikulum 2013 Sekolah Menengah
Atas/Madrasah Aliyah (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 1691);
7. Peraturan Menteri Pendidikan dan
Kebudayaan Nomor 20 Tahun 2016 tentang
Standar Kompetensi Lulusan Pendidikan
Dasar dan Menengah (Berita Negara Republik
Indonesia Nomor Tahun 2016 Nomor 953);
8. Peraturan Menteri Pendidikan dan
Kebudayaan Nomor 21 Tahun 2016 tentang
Standar Isi Pendidikan Dasar dan Menengah
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun
2016 Nomor 954;
9. Peraturan Menteri Pendidikan dan
Kebudayaan Nomor 23 Tahun 2016 tentang
Standar Penilaian Pendidikan Dasar dan
Menengah (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2016 Nomor 897);
10. Peraturan Menteri Pendidikan dan
Kebudayaan Nomor 24 Tahun 2016 tentang
Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar Mata
Pelajaran pada Kurikulum 2013 pada
Pendidikan Dasar dan Menengah (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2016
Nomor 971) sebagaimana telah diubah dengan
Peraturan Menteri Pendidikan dan
Kebudayaan Nomor 37 Tahun 2018 tentang
Perubahan Atas Peraturan Menteri
Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 24 Tahun
2016 tentang Kompetensi Inti dan Kompetensi
Dasar Mata Pelajaran pada Kurikulum 2013
pada Pendidikan Dasar dan Menengah (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2018
Nomor 1692);
11. Peraturan Menteri Pendidikan dan
Kebudayaan Nomor 43 Tahun 2019 tentang
Penyelenggaraan Ujian yang Diselenggarakan
Satuan Pendidikan dan Ujian Nasional. (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2019
Nomor 1590):

iv
12. Peraturan Gubernur Nomor 15 Tahun 2014
tentang Pengembangan Kurikulum Muatan
Lokal Seni Budaya Banten Bagi Pendidikan
Menengah Se-provinsi Banten:
13. Peraturan Daerah Provinsi Banten Nomor 7
Tahun 2012 tentang Penyelenggaraan
Pendidikan (Lembaran Daerah Provinsi
Banten Nomor 7, Tambahan Lembaran
Daerah Provinsi Banten Nomor 43):
14. Keputusan Menteri Pendidikan dan
Kebudayaan Nomor 719/P/2020 tentang
Pedoman Pendidikan Pelaksanaan Kurikulum
pada Satuan Pendidikan dalam Kondisi
Khusus;
15. Surat Edaran Menteri Pendidikan dan
Kebudayaan Nomor 4 tahun 2020 tentang
Pelaksanaan Kebijakan Pendidikan Dalam
Masa Darurat Penyebaran Coronavirus
Disease (Covid-19);
16. Surat Edaran Menteri Pendidikan dan
Kebudayaan Nomor 1 Tahun 2021 tentang
Peniadaan Ujian Nasional dan Ujian
Kesetaraan serta Pelaksanaan Ujian Sekolah
dalam Masa Darurat Penyebaran Corona Virus
Disease 19 (Covid-19):
17. Surat Edaran Gubernur Banten Nomor
420/786 -Dindikbud/2020 Perihal Proses
Belajar selama Masa Darurat COVID-19;
18. Kurikulum SMAIT Aulady Tahun Pelajaran
2020/2021.

MEMUTUSKAN

Menetapkan : Peraturan SMAIT Aulady tentang Prosedur


Operasional Standar Penyelenggaraan Ujian
Sekolah Tahun
Pelajaran 2021/2022.

Pasal 1
(1) Prosedur Operasional Standar Ujian Sekolah yang selanjutnya disebut
POS US ini mengatur penyelenggaraan dan teknis pelaksanaan Ujian
Sekolah SMAIT Aulady Tahun Pelajaran 2021/2022.

v
(2) POS US sebagaimana dimaksud pada ayat (1) tercantum dalam Lampiran
yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Peraturan SMAIT Aulady
ini.

Pasal 2
Hal-hal lain yang belum diatur dalam POS US ini akan diatur lebih lanjut
oleh SMAIT Aulady.

Pasal 3
Peraturan SMAIT Aulady ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di Tangerang Selatan


Pada tanggal 31 Maret 2022
Kepala Sekolah,

Yusuf Ibrahim, S.Pd., M.Si.

vi
LAMPIRAN
PERATURAN SMAIT AULADY
TENTANG PROSEDUR OPERASIONAL STANDAR
PENYELENGGARAAN UJIAN SEKOLAH TAHUN PELAJARAN
2021/2022

I. PENGERTIAN
Dalam Prosedur Operasional Standar ini yang dimaksud dengan:
1. Sekolah adalah SMAIT Aulady
2. Ujian adalah kegiatan yang dilakukan untuk mengukur
pencapaian kompetensi peserta didik sebagai pengakuan
prestasi belajar dan/atau penyelesaian dari suatu satuan
pendidikan.
3. Ujian Sekolah yang selanjutnya US adalah penilaian hasil
belajar oleh Satuan Pendidikan yang bertujuan untuk menilai
pencapaian standar kompetensi lulusan untuk semua mata
pelajaran.
4. Prosedur Operasional Standar Penyelenggaraan Ujian Sekolah
SMAIT Aulady yang selanjutnya disebut POS US adalah
ketentuan yang mengatur penyelenggaraan dan teknis
pelaksanaan US di SMAIT Aulady
5. Kisi-kisi US adalah acuan untuk mengembangkan dan merakit
naskah soal US yang disusun berdasarkan kriteria pencapaian
Standar Kompetensi Lulusan, Standar Isi, dan kurikulum yang
berlaku.
6. Paket Naskah Soal US adalah variasi perangkat tes yang
paralel, terdiri atas sejumlah butir soal yang dirakit sesuai
dengan kisi-kisi US.
7. Lembar Jawaban Ujian Sekolah yang selanjutnya disebut LJUS
adalah lembaran kertas yang digunakan peserta untuk
menjawab soal US (apabila dilaksanakan secara tatap muka
dengan izin dari pihak yang berkenangan)
8. Bahan/Perangkat US adalah bahan yang digunakan dalam
penyelenggaraan US yang mencakup naskah soal, LJUS, berita
acara, daftar hadir, tata tertib, dan pakta integritas.
9. Dokumen US adalah berkas hasil pelaksanaan US yang bersifat
rahasia, terdiri atas naskah soal, jawaban peserta ujian, daftar
hadir yang sudah diisi peserta, berita acara yang sudah diisi
dan ditandatangani oleh pengawas ujian baik dalam bentuk
hard copy maupun softcopy.
10. Musyawarah Guru Mata Pelajaran Sekolah yang selanjutnya
disebut MGMP Sekolah adalah kelompok guru mata pelajaran
sejenis di tingkat sekolah.

1
11. Dinas Pendidikan adalah Dinas Pendidikan dan Kebudayaan
Provinsi Banten yang selanjutnya Dinas Pendidikan.
12. Cabang Dinas adalah Cabang Dinas Pendidikan dan
Kebudayaan Provinsi Banten Wilayah Kota Tangerang dan
Tangerang Selatan yang selanjutnya disebut Cabang Dinas.

II. PESERTA US
A. Persyaratan Peserta US
Setiap Peserta Didik SMAIT Aulady wajib mengikuti US, setelah
memenuhi persyaratan sebagai berikut:
1. Terdaftar pada tahun terakhir jenjang pendidikan di SMAIT
Aulady dan terdaftar di DAPODIK
2. Memiliki laporan lengkap penilaian hasil belajar mulai
semester 1 (satu) tahun pertama sampai dengan semester 1
(satu) tahun terakhir;
3. Memiliki ijazah atau surat keterangan lain yang setara, atau
berpenghargaan sama dengan ijazah dari sekolah yang
setingkat lebih rendah. Penerbitan ijazah yang dimaksud
sekurang-kurangnya 3 (tiga) tahun sebelum mengikuti ujian
sekolah.

B. Hak dan Kewajiban Peserta US


1. Hak Peserta Didik
a. Setiap peserta didik SMAIT Aulady yang telah memenuhi
persyaratan berhak mengikuti US.
b. Peserta US yang karena alasan tertentu dan disertai bukti
yang sah tidak dapat mengikuti US utama dapat mengikuti
US susulan.
2. Kewajiban Peserta US
Setiap peserta US wajib:
a. Mengikuti semua mata pelajaran yang diujikan.
b. Mematuhi tata tertib peserta US.

C. Pendataan Peserta US
SMAIT Aulady
1. Melaksanakan pendataan calon peserta berdasarkan data
Dapodik
2. Panitia US melakukan verifikasi data calon peserta US
3. Kepala sekolah menetapkan daftar peserta US
4. Panitia US menerbitkan kartu peserta US
5. Daftar Peserta Ujian Sekolah SMAIT Aulady Tahun Pelajaran
2021/2022 tertera pada Anak Lampiran I

2
D. Pemenuhan Persyaratan SMAIT Aulady sebagai Pelaksana US
Dalam penyelenggaraan US, SMAIT Aulady
1. Mengarsipkan dan melampirkan Surat Keputusan dari
Kemendikbud tentang izin pendirian sekolah dan izin
operasional; (Anak Lampiran II)

III. TUGAS DAN WEWENANG SMA DALAM PENYELENGGARAAN DAN


PELAKSANAAN US
Tugas dan kewenangan SMAIT Aulady dalam pelaksanaan US
Tahun Pelajaran 2021/2022 sebagai berikut.
1. Membentuk panitia pelaksana US yang terdiri dari Ketua,
Sekretaris, Bendahara dan Anggota. SK Panitia US tertera pada
Anak Lampiran III.
2. Melakukan sosialisasi US.
3. Mengoordinasikan Penyusunan kisi-kisi Penilaian di MGMP
Sekolah.
4. Mengoordinasi penyusunan dan perakitan soal US yang dapat
dilakasanakan dengan moda daring atau luring.
5. Mengatur ruang US.
6. Menetapkan pengawas ruang US dan/atau teknisi/operator
penyelengaraan US Moda daring.
7. Menentukan kriteria kelulusan peserta didik dari satdik.
8. Mengarsipkan master soal beserta kelengkapannya.
9. Memfasilitasi Pencetakan kartu peserta US.

IV. KEPANITIAAN US
A. Kepanitiaan US
Penanggung Jawab : Yusuf Ibrahim, S.Pd., M.Si
Ketua Panitia : Sarah Hanifa Purnomo, S.Pd
Sekretaris : Nabilla Nurdin, S.Ak
Bendahara : Raudlatul Hasanah
Anggota :
1. Hadi Supratman, Lc
2. RA. Dhanny Adiputri, S.Pd
3. Dian Fauzia Bilqis, ST
4. Cindy Muspratomo, S.Pd.I
5. Khois Al Qurni, S.Pd

3
B. Uraian Tugas
a. Penanggung Jawab
1. Menyusun Panitia US
2. Memonitor persiapan, pelaksanaan dan pembuatan
laporan US
b. Ketua
1. Menandatangani semua bahan US tahun pelajaran
2021/2022
2. Membuat/menetapkan Surat Keputusan Panitia
Penyelenggaraan
3. Memimpin Rapat Panitia
4. Menetapkan anggaran pelaksanaan US
5. Menetapkan Peserta US
6. Menetapkan Pengawas US
7. Membuat Program Pelaksanaan Penilaian Tengah
Semester Ganjil
8. Bertanggung jawab terhadap pelaksanaan dan pelaporan
US
c. Sekretaris
1. Membuat Daftar Pengawas
2. Membuat Daftar Daftar Hadir Panitia
3. Membuat Daftar Hadir Peserta
4. Membuat Format Berita Acara Pelaksanaan US
5. Membuat Kartu Peserta US
6. Membuat Tata Tertib Peserta US
7. Membuat Tata Tertib Pengawas US
8. Membuat Jadwal US
9. Membuat Format Daftar Nilai US
10. Menyediakan bahan Rapat-rapat
11. Mencatat Kesimpulan Rapat
12. Membuat Jadwal Pengawasan
13. Membuat Jadwal Pemeriksaan
14. Mendokumentasikan/mengarsipkan administrasi US
15. Merekap Nilai US
16. Melaporkan semua kegiatan kepada Ketua
17. Menjaga kerahasiaan dokumen
18. Bersama-sama dengan Ketua bertanggung jawab
terhadap jalannya pelaksanaan US
d. Bendahara
1. Membuat perencanaan anggaran pelaksanaan US
2. Mendistribusikan keuangan US sesuai mata anggaran
3. Bertanggung jawab terhadap pengeluaran anggaran
4. Membuat laporan tentang keuangan

4
e. Anggota
1. Mengedit soal yang diberikan oleh guru sesuai dengan
juknis
2. Membuat arsip soft copy soal US
3. Membuat arsip hard copy soal US

V. BAHAN/PERANGKAT US
A. Kisi-Kisi US
1. Kisi-kisi US ditetapkan oleh SMAIT Aulady
2. Penyusunan kisi-kisi US berdasarkan kriteria pencapaian
kompetensi lulusan, standar isi, dan lingkup materi pada
kurikulum yang ditetapkan.
3. Kisi-kisi US memuat level kognitif dan lingkup materi.
4. Kisi-kisi US disusun berdasarkan Kurikulum 2013
5. Kisi-Kisi US sekurang-kurangnya memuat komponen:
Kompetensi Dasar, Level Kognitif (1/2/3) secara proporsional,
Indikator Soal, Skor, dan Bobot). Format Kisi-kisi US SMAIT
Aulady tertera pada Anak Lampiran IV.

B. Naskah US
1. Soal US disusun mengacu pada kisi-kisi US
2. Bentuk US tertera pada Tabel berikut:
No. Mata Kompetensi Kompetensi Kompetensi
Pelajaran Sikap Pengetahuan Keterampilan
1. Pendidikan Nilai Tes Tulis Nilai Kompetensi
Agama Islam Kompetensi Keterampilan
2. Pendidikan Sikap dari Tes Tulis berdasarkan Nilai
Kewarganaan Hasil Optimum dari Hasil
3. Bahasa Pengolahan Tes Tulis Evaluasi/Pengolahan
Indonesia Nilai Modus Nilai smt 1 Tahun
4. Bahasa Inggris smt 1 sd 6 Tes Tulis pertama s.d smst 2
5. Sejarah Tes Tulis tahun terakhir
Indonesia
6. Matematika Tes Tulis
7. Fisika Tes Tulis
8. Kimia Tes Tulis
9. Biologi Tes Tulis
10. Matematika Tes Tulis
Minat
11. Geografi Tes Tulis
12. Sosiologi Tes Tulis

5
13. Ekonomi Tes Tulis
14. Sejarah Tes Tulis
15. Bahasa Arab Tes Tulis
16. Seni Budaya Tes Tulis
17. Pendidikan Tes Tulis
Jasmani, Olah
Raga dan
kesehatan
18. Prakarya dan Proyek
Kewirausahaan
19. Al Qur’an Ujian
Praktik
3. Bentuk soal US terdiri atas Pilihan Ganda (PG) dan uraian.
4. Naskah soal US dirakit oleh guru di Sekolah, minimal 2 (dua)
paket terdiri atas 1 (satu) paket utama dan 1 (satu) paket
susulan yang ditentukan untuk masing-masing mata
pelajaran.
5. Penggandaan soal US beserta kelengkapannya.

C. Prosedur Penyusunan Soal US


Prosedur US SMAIT Aulady dilakukan dengan
mengkoordinasikan kegiatan dengan urutan:
1. Menyusun kisi-kisi dan kartu soal us dengan format
terlampir);
2. Menyusun instrumen penilaian sesuai dengan bentuk yang
ditetapkan dan pedoman penskorannya minimal 2 (dua)
paket soal terdiri atas 1 (satu) paket soal utama dan 1 (satu)
paket soal susulan;
3. Melakukan analisis kualitas instrumen;
4. Melakukan penilaian;
5. Mengolah, menganalisis, dan menginterpretasikan hasil
penilaian;
6. Melaporkan hasil penilaian; dan
7. Memanfaatkan laporan hasil penilaian.
8. Setiap personel yang menyiapkan, menyusun,
menggandakan, mengemas, mendistribusikan, dan menerima
naskah soal us, harus menandatangani pakta integritas, serta
bertanggung jawab terhadap kerahasiaan naskah soal us.

6
VI. PELAKSANAAN US
A. Mata Pelajaran, Jumlah Butir Soal dan Alokasi Waktu
No Mata Pelajaran Jenis Soal Alokasi
Pilihan Uraian Waktu
Ganda
1 Pendidikan Agama 35 5 90 Menit
Islam
2 Pendidikan 35 5 90 Menit
Kewarganaan
3 Bahasa Indonesia 35 5 120 Menit
4 Bahasa Inggris 35 5 120 Menit
5 Sejarah Indonesia 35 5 90 Menit
6 Matematika 35 5 120 Menit
7 Fisika 35 5 120 Menit
8 Kimia 35 5 120 Menit
9 Biologi 35 5 120 Menit
10 Matematika Minat 35 5 120 Menit
11 Geografi 35 5 120 Menit
12 Sosiologi 35 5 120 Menit
13 Ekonomi 35 5 120 Menit
14 Sejarah 35 5 120 Menit
15 Bahasa Arab 35 5 90 Menit
16 Seni Budaya 35 5 90 Menit
17 Pendidikan Jasmani, 35 5 90 Menit
Olah Raga dan
kesehatan

B. Pengembangan Naskah Soal US


1. Penyusunan naskah soal US oleh guru mata pelajaran
2. Master naskah soal US diserahkan ke panitia ujian sekolah
3. Naskah soal US digandakan dilakukan oleh panitia ujian
sekolah
4. Persiapan ruang ujian dilakukan oleh panitia ujian sekolah
5. Pengawasan serta penyimpanan naskah soal US menjadi
tanggung jawab Panitia US

C. Waktu Pelaksanaan US
1. US Tulis Utama mulai tanggal 11 April sampai dengan 18
April 2022
2. US Tulis Susulan mulai tanggal 25 April sampai dengan 29
April 2022

7
D. Jadwal US
1. Jadwal US Utama
HARI/TANGGAL WAKTU SESI XII MIPA XII IPS
Senin/11-04- 07.30- 1 Matematika Matematika
2022 09.30 Wajib Wajib
09.30-
10.00 Break
10.00- 2 Sejarah Sejarah
11.30 Indonesia Indonesia
11.30- 3
13.00 Bahasa Arab Bahasa Arab
Selasa/12-04- 07.30- 1
2022 09.30 Kimia Geografi
09.30-
10.00 Break
10.00- 2
11.30 PKn PKn
11.30-
13.00 PJOK PJOK
Rabu/13-04- 07.30- 1
2022 09.30 Fisika Ekonomi
09.30-
10.00 Break
10.00- 2
11.30 PAI PAI
11.30- 3
13.00 Seni Budaya Seni Budaya
Kamis/14-04- 07.30- 1 Matematika
2022 09.30 Minat Sosiologi
09.30-
10.00 Break
10.00- 2 Bahasa Bahasa
12.00 Inggris Inggris
Senin/18-04- 07.30- 1
2022 09.30 Biologi Sejarah
09.30-
10.00 Break
10.00- 2 Bahasa Bahasa
12.00 Indonesia Indonesia

8
2. Jadwal US Susulan
HARI/TANGGAL WAKTU SESI XII MIPA XII IPS
Senin/25-04- 07.30- 1 Matematika Matematika
2022 09.30 Wajib Wajib
09.30-
10.00 Break
10.00- 2 Sejarah Sejarah
11.30 Indonesia Indonesia
11.30- 3
13.00 Bahasa Arab Bahasa Arab
Selasa/26-04- 07.30- 1
2022 09.30 Kimia Geografi
09.30-
10.00 Break
10.00- 2
11.30 PKn PKn
11.30-
13.00 PJOK PJOK
Rabu/27-04- 07.30- 1
2022 09.30 Fisika Ekonomi
09.30-
10.00 Break
10.00- 2
11.30 PAI PAI
11.30- 3
13.00 Seni Budaya Seni Budaya
Kamis/28-04- 07.30- 1 Matematika
2022 09.30 Minat Sosiologi
09.30-
10.00 Break
10.00- 2 Bahasa Bahasa
12.00 Inggris Inggris
Jum’at/29-04- 07.30- 1
2022 09.30 Biologi Sejarah
09.30-
10.00 Break
10.00- 2 Bahasa Bahasa
12.00 Indonesia Indonesia

E. Ruang US
1. US Tulis Utama
a. Ruang kelas yang digunakan aman dan layak untuk US.
9
b. Setiap ruang ditempati paling banyak 15 peserta, dan 1
meja untuk dua orang pengawas US.
c. Setiap meja diberi nomor peserta ujian sekolah.
d. Setiap ruang US disediakan denah tempat duduk peserta
ujian sekolah.
e. Gambar atau alat peraga yang berkaitan dengan materi US
dikeluarkan dari ruang US
f. Tempat duduk peserta US diatur sbb:
• Satu bangku untuk satu orang peserta US
• Jarak antara meja yang satu dengan meja yang lain
disusun dengan peserta yang lain minimal setengah
meter
g. Penempatan peserta US sesuai dengan nomor peserta.

F. Pengawas Ruang US/Penguji Praktik


1. Pengawas ruang US/penguji US Praktik adalah guru SMAIT
Aulady.
2. Pengawas ruang US/penguji praktik adalah guru yang memiliki
sikap dan prilaku disiplin, jujur, bertanggungjawab, teliti dan
memegang teguh kerahasiaan.
3. Penempatan pengawas ruang US dilakukan oleh panitia ujian
sekolah.
4. Setiap ruangan diawasi oleh dua pengawas ruang US.
5. Penguji praktik ditentukan oleh panitia ujian berdasarkan
latarbelakang pendidikan yang di miliki dan sesuai dengan mata
pelajaran yang diampu.

G. Tata Tertib Pengawas Ruang US dan Penguji Praktik


1. Tiga puluh menit sebelum ujian dimulai pengawas ruang
US/penguji praktik telah hadir dilokasi penyelenggaraan ujian.
2. Pengawas ruang US/penguji praktik menerima penjelasan dan
pengarahan dari ketua Panitia US.
3. Pengawas ruang US/penguji masuk kedalam
ruangan/lapangan 10 menit sebelum waktu pelaksanaan
ujian.
4. Pengawas menerima bahan US yang berupa naskah soal US,
lembar jawaban, daftar hadir dan berita acara pelaksanaan US.
5. Pengawas ruang US/penguji praktik memeriksa kesiapan
ruang US/lapangan.
6. Pengawas ruang/penguji praktik memeriksa kartu peserta US.
7. Pengawas ruang US/penguji praktik membaca tata
tertib/aturan yang berlaku.

10
8. Pengawas ruang US/penguji praktik meminta peserta ujian
menanda tangani daftar hadir.
9. Pengawas ruang US membagikan lembar jawaban kepada
peserta ujian dan memandu serta memeriksa pengisian
identitas peserta US (nomor ujian, nama, tanggal lahir dan
tanda tangan).
10. Pengawas ruang US memastikan peserta US telah mengisi
identitas dengan benar.
11. Pengawas ruang US membagikan naskah soal kepada peserta
US.
12. Pengawas mempersilakan mengerjakan soal setelah tanda
waktu mengerjakan dimulai.
13. Pengawas ruang US dilarang memberi isyarat, petunjuk, dan
bantuan apapun kepada peserta ujian.
14. Lima menit sebelum waktu US selesai, pengawas
memberitahukan peringatan kepada peserta ujian bahwa
waktu tinggal lima menit.
15. Setelah waktu US selesai pengawas ruang mempersilakan
peserta ujian berhenti mengerjakan soal.
16. Pengawas ruang US mengumpulkan lembar jawaban dan
menghitungnya serta menyusun kembali secara urut dari
nomor terkecil berdasarkan Kelompok Kode Soal dan
memasukkan kedalam amplop di sertai dengan daftar hadir,
berita acara satu rangkap, sisanya satu rangkap diserahkan
kepada panitia.
17. Pengawas ruang US menyerahkan amplop lembar jawaban US
kepada panitia penyelenggara US.

H. Tata Tertib Peserta US


1. Peserta US memasuki ruangan/lapang setelah tanda masuk
dibunyikan, yakni 10 menit sebelum ujian dimulai.
2. Peserta US yang terlambat hadir hanya diperkenankan
mengikuti ujian setelah mendapat izin dari ketua panitia
penyelenggara US tanpa diberi perpanjangan waktu.
3. Peserta US dilarang membawa alat komunikasi elektronik dan
kalkulator.
4. Tas, buku dan catatan dalam bentuk apapun dikumpulkan
didepan kelas disamping pengawas ruang.
5. Peserta US membawa alat tulis pensil 2B,penghapus, penggaris
dan kartu peserta ujian.
6. Peserta US mengisi daftar hadir dengan mengunakan pulpen
yang disediakan oleh pengawas ruang.

11
7. Peserta US mengisi identitas pada lembar jawaban secara
lengkap dan benar.
8. Peserta US yang memerlukan penjelasan cara pengisian
identitas pada lembar jawaban dapat bertanya pada pengawas
ruangan dengan cara mengacungkan tangan terlebih dahulu.
9. Peserta US mulai mengerjakan soal setelah ada tanda waktu
mulai ujian.
10. Selama US berlangsung peserta US hanya dapat meninggalkan
ruangan dengan izin dan pengawasan dari pengawas ruang US.
11. Peserta US yang memperoleh naskah soal yang cacat atau
rusak pengerjaan soal tetap dilakukan sambil menunggu
penggantian naskah soal.
12. Peserta US yang meninggalkan ruangan setelah membaca soal
dan tidak kembali lagi sampai tanda selesai dibunyikan
dinyatakan telah selesai menempuh/mengikuti US pada mapel
yang terkait.
13. Peserta US yang telah selesai mengerjakan soal sebelum
berakhirnya waktu ujian tidak diperbolehkan meninggalkan
ruangan sebelum berakhinya waktu ujian.
14. Peserta US berhenti mengerjakan soal setelah ada tanda
berakhirnya waktu ujian.
15. Selama US berlangsung peserta US dilarang :
a. Menanyakan jawaban soal dengan peserta lain bekerjasama
dengan peserta lain.
b. Memberi atau menerima bantuan dalam menjawab soal.
c. Memperlihatkan pekerjaan sendiri kepada peserta lain atau
melihat pekerjaan peserta lain.
d. Membawa naskah soal US dan lembar jawaban keluar dari
ruang ujian.
e. Menggantikan atau digantikan oleh orang lain.

I. Pemeriksaan dan Pengolahan Hasil


1. Soal Bentuk Pilihan Ganda
a. Soal US bentuk pilihan ganda dapat diperiksa secara
manual.
2. Soal Bentuk Uraian
a. Soal bentuk uraian diperiksa secara manual oleh guru
sesuai mata pelajarannya, mengacu pada pedoman
penskoran.
3. Pengolahan Hasil US
a. Nilai US merupakan gabungan nilai soal pilihan ganda
dan nilai soal uraian, dengan rentang nilai 0 - 100.
b. Sekolah menentukan pembobotan nilai pilihan ganda

12
dan uraian dengan perbandingan yang proporsional.

VII. KRITERIA PENCAPAIAN KOMPETENSI LULUSAN


BERDASARKAN HASIL US
A. Kriteria Kelulusan
Kriteria kelulusan peserta didik dari satuan/program pendidikan
ditetapkan oleh satuan/program pendidikan yang bersangkutan,
ini sesuai Peraturan Pemerintah Nomor 13 Tahun 2015 yang
mengatur bahwa peserta didik dinyatakan lulus dari
satuan/program pendidikan pada pendidikan dasar dan
menengah apabila:
1. Menyelesaikan seluruh program pembelajaran.
2. Memperoleh nilai sikap/perilaku minimal BAIK.
3. Mengikuti ujian satuan/program pendidikan.
4. Menyelesaikan Hafalan Qur’an sebanyak 2 Juz.
5. Tingkat kehadiran dalam satu tahun terakhir minimal 90%.

B. Penetapan Nilai Sekolah / Ijazah


Peserta didik yang dinyatakan lulus dari SMAIT Aulady berhak
mendapatkan ijazah sesuai dengan ketentuan peraturan
perundang-undangan. Adapun nilai ujian sekolah yang
dicantumkan dalam ijazah dengan ketentuan sebagai berikut:
1. Nilai Sekolah (NS) adalah nilai yang dicantumkan pada ijazah.
2. Nilai Ujian Sekolah (NS) sebagaimana dimaksud pada nomor
1 diperoleh dari gabungan antara nilai US (X) dan Nilai rerata
rapor keterampilan semester 1,2,3,4, 5 dan 6 (Y) dengan
pembobotan 30% untuk nilai US dan 70% untuk nilai rata-
rata rapor.
NS = (X × 30%) + ( Y × 70%)
Keterangan:
X= Nilai hasil Ujian Sekolah
Y= Nilai rerata kompetensi keterampilan dari Rapor semester
1 sampai 6

VIII. PEMANTAUAN, EVALUASI, DAN PELAPORAN


SMAIT Aulady
1. Memfasilitasi pemantauan dan evaluasi penyelenggaraan US
oleh pihak yang berkewenangan yaitu Kementerian, LPMP Dinas
Pendidikan provinsi, Cabang Dinas/Pengawas Sekolah.
2. Menindaklanjuti hasil pemantauan dan evaluasi dalam rangka
peningkatan mutu.

13
3. Menyusun laporan penyelenggaraan US dan mengirimkannya
kepada dinas pendidikan provinsi melalui Cabang Dinas.

Linimasa Penyelenggaraan US SMAIT Aulady


Kegiatan Jadwal
Rapat koordinasi persiapan US I 17 Maret 2022
Rapat koordinasi persiapan US II 24 Maret 2022
Penyusunan POS US 24 – 31 Maret 2022
Penyusunan Soal US 24 – 31 Maret 2022
Penggandaan naskah soal US 4-6 April 2022
Pelaksanaan US 11-18 April 2022
Pemeriksaan hasil US 19-21 April 2022
Pengolahan nilai sekolah 21 April 2022
Rapat kelulusan 22 April 2022
Pengumuman kelulusan 5 Mei 2022

IX. BIAYA PELAKSANAAN


Ketentuan pembiayaan penyelenggaraan US SMAIT Aulady
1. Biaya penyelenggaraan dan pelaksanaan US bersumber dari
anggaran Satuan Pendidikan, Anggaran dan Pendapatan Belanja
Daerah yang bersangkutan, Anggaran dan Pendapatan Belanja
Negara dan/atau sumber lain yang sah sesuai dengan ketentuan
peraturan perundang-undangan.
2. Biaya pelaksanaan US di satuan pendidikan antara lain
mencakup komponen-komponen sebagai berikut: (Anak
Lampiran V)
a. Persiapan:
1) Koordinasi persiapan pelaksanaan US;
2) Pengisian data calon peserta US dan pengirimannya ke
Dinas Pendidikan/Cabang Dinas;
3) Pengadaan kartu peserta US (termasuk kartu elektronik);
4) Pelaksanaan sosialisasi US;
5) Koordinasi penyusunan soal US;
6) Pengadaan bahan pendukung US;
7) Penggandaan naskah soal; dan
8) Honorarium Panitia US sesuai dengan ketentuan yang
berlaku.
b. Pelaksanaan:
1) Pengawasan pelaksanaan US;
2) Pemeriksaan hasil US;

14
3) Pengolahan dan pengiriman nilai US ke Dinas Pendidikan
Provinsi;
4) Pengambilan, pengisian, dan penerbitan ijazah; dan
5) Penyusunan laporan US dan pengiriman laporan kepada
Dinas Pendidikan Provinsi melalui Cabang Dinas

X. SANKSI
Peserta US SMAIT Aulady yang melanggar ketentuan dan Tata
Tertib US diberi sanksi dengan ketentuan sebagai berikut:
1. Peserta US yang melanggar Tata Tertib diberi peringatan oleh
pengawas Ujian Sekolah. Apabila peserta US sesudah diberi
peringatan tetapi tidak mengindahkan peringatan tersebut,
maka hasil US yang bersangkutan dianggap tidak sah dan
dimuat dalam Berita Acara.
2. Pelanggaran ringan yang dilakukan oleh Peserta US diberi sanksi
ringan berupa peringatan. Pelanggaaran ringan seperti:
a. Terlambat mengikuti ujian
b. Tidak memakai seragam yang sesuai ketentuan
c. Menghilangkan kartu peserta US
3. Pelanggaran sedang diberi sanksi berupa peringatan keras dan
dicatat pada berita acara US. Pelanggaran Sedang meliputi:
a. Membuat gaduh yang mengganggu keberlangsungan US
4. Pelanggaran Berat diberi sanksi dibatalkan hasil ujian peserta.
Dan pelanggaran berat meliputi:
a. Bekerjasama dengan peserta US lain dalam bentuk apapun
b. Bekerjasama dengan pihak ketiga untuk mengerjakan US

XI. KEJADIAN LUAR BIASA


1. Jika terjadi peristiwa luar biasa yang berpotensi gagalnya
pelaksanaan US, panitia penyelenggara satuan pendidikan
melaporkan kepada Kepala Dinas Pendidikan Provinsi/Cabang
Dinas untuk dinyatakan sebagai kondisi darurat atau krisis.
2. Peristiwa luar biasa yang dimaksud pada butir nomor 1 di atas
meliputi kebakaran, bencana alam, huru-hara, dan peristiwa
lain di luar kendali penyelenggara US.
3. Peserta US yang mendapat tugas dari pemerintah, pemerintah
daerah provinsi atau kabupaten/kota yang tidak dapat
ditinggalkan termasuk dalam kondisi luar biasa individual.
4. Dalam hal kejadian luar biasa, SMAIT Aulady menyelenggarakan
US atau peserta didik dapat mengikuti US sesuai dengan jadwal
yang ditetapkan kemudian oleh sekolah/madrasah dengan

15
persetujuan Dinas Pendidikan Provinsi dan/atau
Kabupaten/kota sesuai kewenangannya.

16
Provinsi : BANTEN NPSN : 69990680
Kota/Kabupaten : KOTA TANGERANG SELATAN Sekolah : SMAIT AULADY

NO NISN NIS NAMA PESERTA L/P TEMPAT TGL LAHIR JURUSAN NOMOR IJAZAH NO.PESERTA
LAHIR UN SMP
1 MIPA DN-30/D- 2-19-30-04-0018-
0042012632 1920.3.029 Fariha Najiha Jaya Putra P Depok 2 Agustus 2004
SMP/06/0126783 0068-5
2 Muhammad Faiz Asyam 17 Desember MIPA DN-02/D- 2-19-02-13-0347-
0041625213 1920.3.031 L Depok
Mokhtar 2004 SMP/13/0162131 0054-3
3 Muhammad Kautsar Bandar MIPA DN-30/D- 2-19-30-04-0325-
0044195538 1920.3.032 L 30 Maret 2004
Akmal Pasha Lampung SMP/13/0143545 0009-8
4 Muhammad Zaqi Al MIPA DN-11/D- 2-19-11-16-0025-
0040435408 1920.3.033 L Pendopo 10 Juni 2004
Muiz SMP/13/0085634 0083-6
5 Sean Nayo Ahmadean 11 Agustus MIPA DN-30/D- 2-19-30-04-0091-
0038150557 1920.3.035 L Sleman
Ufairanabih 2003 SMP/13/0141350 0136-9
6 MIPA DN-05/D- 2-19-05-27-0364-
0041845569 1920.3.036 Sheryl Aika Zahra P Sidoarjo 25 April 2004
SMP/06/0167570 0112-9
7 1920.3.040 Muhammad Fahmi 18 November MIPA DN-01/D- 2-19-01-05-0407-
0035752758 L Bekasi
Hidayatullah 2003 SMP/06/0078236 0022-3

Jumlah Peserta
MIPA
Tangerang Selatan, 1 April 2022
7 Kepala SMAIT Aulady
Siswa

Yusuf Ibrahim, S.Pd., M.Si.


Provinsi : BANTEN NPSN : 69990680
Kota/Kabupaten : KOTA TANGERANG SELATAN Sekolah : SMAIT AULADY

NO NISN NIS NAMA PESERTA L/P TEMPAT TGL LAHIR JURUSAN NOMOR IJAZAH NO.PESERTA
LAHIR UN SMP
1 Alvin Alauddin IPS 2-19-30-02-0199-
0043037483 1920.3.027 L Tangerang 8 April 2004 DN-30/D-SMP/06/0113142
Suprianto 0032-9
2 Alvyn Walerian IPS 2-19-30-04-328-
0042714969 1920.3.028 L Tangerang 3 Januari 2004 DN-30/D-SMP/06/0130870
Hakim 002-7
3 1920.3.034 Nuha Muhammad IPS 2-19-30-04-0102-
0049356067 L Jakarta 7 Desember 2003 DN-30/D-SMP/06/0129484
Rizky 0092-5
4 1920.3.037 Viansyah Shine IPS 2-19-30-04-0107-
0042959015 L Tangerang 14 Juli 2004 DN-30/D-SMP/13/0142179
Ekalaya 0286-3
5 1920.3.041 Muhammad Luthfi IPS B-19-30-04-0028-
0041305439 L Serang 07 Februari 2004 DN-PB 0009940
Ridwanulloh 0029-4

Jumlah Peserta
IPS

5
Siswa
Tangerang Selatan, 1 April 2022

Kepala SMAIT Aulady

Yusuf Ibrahim, S.Pd., M.Si.


PEMERINTAH PROVINSI BANTEN
DINAS PENANAMAN MODAT DAN PELAYANAN TERPADU SATU PINTU
(DPMPTSPI
Kawasan Pusat Pemerintahan Provinsi Banten (KP3B) Telp. (0254) 8480010 Fax. (0254) 8480012 Palima . Serang

SURAT KETERANGAN KOMITMEN


NOMOR : 57O I Ag -SKK.SMA/DPMPTSP /rX/ 2OL9

Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Provinsi Banten, dengan ini
menerangkan bahwa :

a. NamaYayasan/Sekolah Aulady/SMAIT Aulady


b. NIB 9720207571353
c. AlamatYayasan/Sekolah Jalan HS. Nawi Waru Keiurahan Ciater Kecamatan
Serpong Kota Tangerang Selatan Provinsi Banten
d. Nama KBLI Pendidikan Menengah Umum/ Madrasah Aliyah Swasta.
e. Kode KBLI 85220
f. Masa Berlaku Izin 3 (tiga) tahun
Sehubungan dengan rekomendasi teknis Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi
Banten Nomor 800/3580-Dindikbud/2OL9 Tanggal 4 September 2019 Perihal Rekomendasi yang kami
terima pada tanggal4 September 2019, telah memenuhi komitmen yang dimohonkan.

Demikian surat keterangan ini dibuat untuk dipergunakan sebagaimana


mestinya.

Serang,
KEPALA DINAS PENANAMAN MODAL DAN
TERPADU SATU PINTU
SI BANTEN,

Utama Madya
591001 198803 1 003

Tembusan disampaikan kepada Yth. :


1. Gubernur Banten (sebagai laporan);
2. Wakil Gubernur Banten (sebagai laporan);
3. Sekretaris Daerah Provinsi Banten selaku Ketua Satuan Tugas (sebagai laporan);
4. Inspektur Frovinsi Banten;
5. Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Banten.
Berdasarkan Surat Keputusan Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaar Republik Indoaesia
No. 35?4lG4lKLi:009 Tahun 2009
Tentans Nomor Nasional
:ffff "*
$ffiRT'XF'IKAT]
*ffi"b*ff
ffiffi$q
6999{}6S{}
Diberikan Kepada:

SMA IT AUI,AI}Y
Ji.HS.Nawi Waru
Ciater Kec. Serpong Kota Tnngerang Selatan Frov. Banten
SK Ijin Ogrerasional : 800/3580 -Dindikbuil,i20lg
Tanggel SK lji* Operasi*nal : 0;1-S9-?Sl9

Serangn 35 S*pte*b*r 3019


Dinas Pendidikan dan Kebur**ys& Frwiusi Banten

Kepala Dinas

a
SURAT KEPUTUSAN
NOMOR : 125/SK/SMAIT/III/2022
TENTANG
PEMBENTUKAN PANITIA UJIAN SEKOLAH
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Assalamu’alaikum Wr.Wb.

Kepala Sekolah Menengah Atas Islam Terpadu Aulady Kecamatan Serpong Kota Tangerang Selatan.

Menimbang :

1. bahwa untuk menentukan kelulusan peserta didik dari satuan pendidikan perlu dibuat
kriteria dan persyaratan kelulusan;
2. bahwa berdasarkan butir 1 di atas, perlu ditetapkan Keputusan Kepala Sekolah tentang
Kriteria Kelulusan Peserta Didik Tahun Pelajaran 2021/2022

Mengingat :

1. Permendikbud Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional.


2. Permendikbud Nomor 20 Tahun 2016 tentang Standar Kompetensi Lulusan.
3. Permendikbud Nomor 21 Tahun 2016 tentang Standar Isi untuk satuan Pendidikan
Dasar dan Menengah.
4. Permendikbud Nomor 22 Tahun 2016 tentang Standar Proses Pendidikan Dasar
dan Menengah.
5. Permendikbud Nomor 23 Tahun 2016 tentang Standar Penilaian Pendidikan Dasar
dan Menengah.
6. Permendikbud Nomor 24 Tahun 2016 tentang Kompetensi Inti dan Kompetensi
Dasar Pelajaran pada kurikulum 2013 pada pendidikan dasar dan pendidikan
menengah.
7. Permendikbud Nomor 53 Tahun 2015 tentang penilaian hasil belajar oleh pendidik.
8. Permendikbud Nomor 59 Tahun 2014 tentang kurikulum 2013 sekolah menengah.
9. Permendiknas Nomor. 42 Tahun 2009 Tentang Standar Pendidik dan Tenaga
Kependidikan.
10. Peraturan Pemerintah No. 17 Tahun 2010 Tentang Standar Pengelolaan
Pendidikan.
11. Permendikbud. No. 69 Tahun 2009 Tentang Standar Pembiayaan.
12. Permendikbud No. 69 Tahun 2013 tentang kerangka dasar dan Struktur Kurikulum
Sekolah Dasar dan Menengah.
13. Permendikbud No. 81A Tahun 2013 tentang Pedoman Implementasi Kurikulum
2013

Memperhatikan :

Hasil Rapat Dewan Guru dan Pegawai SMA IT Aulady pada Tanggal 30 Maret 2022.
MEMUTUSKAN

Menetapkan :

Pertama : Menugaskan Guru sesuai terlampir dalam Surat Keputusan ini sebagai Panitia
Ujian Sekolah Menengah Atas Islam Terpadu Aulady Tahun Pelajaran 2021/2022.

Kedua : Dalam melaksanakan tugas panitia sebagaimana terlampir, bertanggung jawab


kepada Kepala SMA IT Aulady

Ketiga : Segala biaya akibat dikeluarkan Surat Keputusan Ini dibebankan pada pembiayaan
Tahun 2021/2022 pada SMA IT Aulady

Keempat : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di : Tangerang Selatan


Pada Tanggal : 1 April 2022

Kepala SMA IT Aulady

Yusuf Ibrahim, S.Pd, M.Si


LAMPIRAN : SURAT KEPUTUSAN KEPALA SMA IT AULADY

NOMOR : 125/SK/SMAIT/III/2022

TANGGAL : 1 April 2022

SUSUNAN PANITIA UJIAN


SEKOLAH MENENGAH ATAS ISLAM TERPADU AULADY
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Penanggung Jawab : KEPALA SEKOLAH

Yusuf Ibrahim, S.Pd, M.Si.

Ketua Panitia : Sarah Hanifa Purnomo, S.Pd.

Sekretaris : Nabilla Nurdin, S.Ak.

Bendahara : Raudlatul Hasanah

Anggota :

1. Hadi Supratman, Lc
2. RA Dhanny Adiputri, S.Pd
3. Dian Fauzia Bilqis, ST
4. Cindy Muspratomo, S.Pd.I
5. Khois Alqurni, S.Pd.

Ditetapkan di : Tangerang Selatan


Pada Tanggal : 1 April 2022

Kepala SMA IT Aulady

Yusuf Ibrahim, S.Pd, M.Si


KISI-KISI PENULISAN SOAL UJIAN SEKOLAH

SMA : SMAIT Aulady Penyusun : Sarah Hanifa Purnomo, S.Pd


Mata Pelajaran : Kimia Verifikator : Yusuf Ibrahim, S.Pd., M.Si
Tanggal Penyusunan : 15 Maret 2022 Tanggal Verifikasi : 16 Maret 2022

LEVEL Kompetensi yang Ruang Lingkup Tingkat Bentuk No


No Kompetensi Dasar Indikator Soal
KOGNITIF Diuji Materi Kesukaran Soal Butir
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)
Menentukan konsentrasi Sukar Diberikan tabel trayek pH dan gambar PG
larutan asam atau basa Menganalisis pada Titrasi Asam kurva titrasi, peserta didik dapat
1. 8
berdasarkan data hasil titrasi titrasi asam basa Basa menentukan indicator yang tepat
asam basa untuk digunakan pada titrasi tersebut
Memahami konsep asam dan Sukar PG
basa serta kekuatannya dan Menghitung pH pH Larutan Peserta didik dapat menghitung pH
2. 9
kesetimbangan pengionannya larutan asam basa Asam dan Basa larutan basa lemah
dalam larutan
Sukar Diberikan beberapa pasangan larutan, PG
Menjelaskan prinsip kerja,
peserta didik dapat menganalisis
perhitungan pH, dan peran Menganalisis Larutan
3. campuran larutan asam dan basa yang 10
larutan penyangga dalam larutan penyangga Penyangga
dapat membentuk larutan penyangga
tubuh makhluk hidup
asam
Menganalisis kesetimbangan Sukar Diberikan beberapa pasangan larutan, PG
Level 3 Menganalisis
4. ion dalam larutan garam dan Hidrolisis peserta didik dapat menganalisis 11
larutan hidrolisis
mengitung pH-nya larutan yang mengalami hidrolisis
Menganalisis struktur, tata Sukar PG
nama, sifat, sintesis, dan
Diberikan beberapa gugus fungsi,
kegunaan senyawa karbon Menganalisis
Senyawa peserta didik dapat menganalisis
5. (haloalkana, amina, alkanol, struktur senyawa 17
Karbon gugus fungsi dari senyawa turunan
alkoksi alkana, alkanal, karbon
alkana yang dimaksud
alkanon, asam alkanoat, dan
alkil alkanoat)
Menentukan hubungan antara Menentukan Sukar PG
Diberikan persamaan reaksi
pereaksi dengan hasil reaksi persamaan tetapan
Kesetimbangan kesetimbangan, peserta didik dapat
6. dari suatu reaksi kesetimbagan dari 21
Kimia menentukan persamaan tetapan
kesetimbangan dan suatu reaksi
kesetimbangan yang sesuai
melakukan perhitungan kesetimbangan
berdasarkan hubungan
tersebut
Menganalisis fenomena sifat Sukar PG
koligatif larutan (penurunan Diberikan gambar diagram P-T,
Menganalisis Sifat Koligatif
7. tekanan uap jenuh, kenaikan peserta didik mampu menganalisis 23
diagram P-T Larutan
titik didih, penurunan titik peristiwa yang terjadi pada tiap titik
beku, dan tekanan osmosis)
Menentukan orde reaksi dan Menganalisis faktor Sukar Diberikan gambar percobaan, peserta PG
tetapan laju reaksi yang berpengaruh didik dapat menganalisis faktor yang
8. Laju Reaksi 29
berdasarkan data hasil terhadap kecepatan berpengaruh terhadap kecepatan
percobaan reaksi reaksi
Menjelaskan prinsip kerja, Sukar Diberikan suatu wacana tentang PG
Menganalasis sistem
perhitungan pH, dan peran Larutan larutan penyangga, peserta didik
9. kerja larutan 32
larutan penyangga dalam Penyangga dapat menganalisis sistem kerja
penyangga
tubuh makhluk hidup larutan tersebut
Memahami konsep asam dan Sukar Diberikan trayek pH pengujian air ESSAY
Menentukan nilai
basa serta kekuatannya dan limbah, peserta didik dapat
10. pH berdasarkan pH Asam Basa 37
kesetimbangan pengionannya menentukan nilai pH dari masing-
trayek pH
dalam larutan masing limbah
Menganalisis Sukar Diberikan gambar struktur senyawa PG
Menganalisis struktur, tata
struktut dan tata Benzena dan turunan benzena, peserta didik dapat
11. nama, sifat, dan kegunaan 18
nama senyawa Turunannya memberi nama senyawa yang tepat
benzena dan turunannya
turunan benzena dari struktur tersebut
Menganalisis struktur, tata Sukar PG
nama, sifat dan penggolongan
makromolekul (polimer, Diberikan data hasil percobaan uji
karbohidrat, protein, dan Menganalisis
protein, peserta didik dapat
12. lemak) kandungan gugus Makromolekul 20
menunjukkan bahan makanan yang
pada uji protein
mengandung gugus yang dimaksud

Menganalisis jenis Sukar PG


Diberikan data sifat fisik dua zat tak
Membandingkan ikatan ion, ikatan yang terdapat
dikenal, peserta didik dapat
13. dalam senyawa Ikatan Kimia 6
ikatan kovalen, ikatan kovalen menyimpulkan jenis ikatan yang
berdasarkan sifat
koordinasi, dan ikatan logam terdapat dalam senyawa tersebut
fisiknya
serta kaitannya dengan sifat
zat

Membandingkan ikatan ion, Sedang Diberikan struktur lewis suatu PG


ikatan kovalen, ikatan kovalen Menentukan ikatan Ikatan Kovalen senyawa, peserta didik dapat
14. 4
koordinasi, dan ikatan logam kovalen koordinasi Koordinasi menunjukkan ikatan kovalen
serta kaitannya dengan sifat zat koordinat
Menentukan interaksi antar Sedang PG
Diberikan ilustrasi gambar gaya intra
partikel (atom,ion, dan Menentukan ikatan Ikatan
15. dan antar molekul, peserta didik dapat 5
molekul) dan kaitannya hidrogen Hidrogen
menunjukkan ikatan hidrogen
dengan sifat fisik zat
Memprediksi terbentuknya Sedang PG
endapan dari suatu reaksi
berdasarkan kesetimbangan Peserta didik dapat menghitung nilai
kelarutan dan data hasil kali Menerapkan Kelarutan dan
hasil kali kelarutan (Ksp) suatu larutan
16. kelarutan (Ksp) perhitungan hasil Hasil Kali 12
apabila diketahui pH dari larutan
kali kelarutan (Ksp) Kelarutan
tersebut

Level 2 Menentukan orde Sedang PG


Menentukan orde reaksi dan
reaksi dan tetapan Diberikan data hasil percobaan,
tetapan laju reaksi
17. laju reaksi Laju Reaksi peserta didik dapat menentukan orde 14
berdasarkan data hasil
berdasarkan data reaksinya
percobaan
hasil percobaan
Memahami konsep ∆H Sedang PG
Diberikan beberapa contoh peristiwa
sebagai kalor reaksi pada Memahami reaksi Reaksi
dalam kehidupan sehari-hari, peserta
18. tekanan tetap dan eksoterm dan Eksoterm dan 15
didik dapat menunjukkan yang
penggunaannya dalam endoterm Endoterm
termasuk reaksi endoterm
persamaan termokimia
Memahami konsep ∆H Sedang PG
Menentukan
sebagai kalor reaksi pada Diberikan data energi ikatan, peserta
perubahan entalpi
19. tekanan tetap dan Termokimia didik dapat menentukan besarnya 16
berdasarkan data
penggunaannya dalam entalpi suatu reaksi
energi ikatan
persamaan termokimia
Mengelompokkan berbagai Sedang Peserta didik mampu menunujukkan PG
Menerapkan sifat
20. tipe sistem koloid, Koloid penerapan sifat koloid dalam 22
koloid dalam
menjelaskan sifat-sifat koloid kehidupan sehari-hari
dan penerapannya dalam kehidupan sehari-
kehidupan sehari-hari hari
Memahami berbagai jenis Sedang PG
entalpi reaksi (entalpi
pembentukan, entalpi
pembakaran, dan lain-lain), Menentukan
Diberikan siklus Hess, peserta didik
hukum Hess dan konsep perubahan entalpi
21. Termokimia mampu menghitung harga perubahan 24
energi ikatan berdasarkan hukum
entalpi
Hess

Menentukan bentuk molekul Sedang PG


dengan menggunakan teori Peserta didik dapat meramalkan
Meramalkan bentuk Bentuk
22. tolakan pasangan elektron bentuk molekul yang terbentuk dari 25
molekul molekul
kulit valensi (VSEPR) atau dua unsur yang diketahui
Teori Domain Elektron
Memperkirakan Sedang PG
Menganalisis faktor-faktor Diberikan gambar percobaan karat
proses karat yang
yang mempengaruhi besi dengan beberapa kondisi, peserta
23. paling cepat terjadi Korosi 26
terjadinya korosi dan cara didik mampu memperkirakan proses
berdasarkan
mengatasinya karat yang paling lambat terjadi
percobaan
Menganalisis proses yang Sedang PG
terjadi dan melakukan Menganalisis reaksi
Diberikan reaksi setengah sel, peserta
perhitungan zatatau listrik yang berlangsung
24. Sel Volta didik dapat menganalisis reaksi yang 30
yang terlibat pada suatu sel spontan pada sel
berlangsung spontan
Volta, serta penerapannya volta
dalam kehidupan
Menerapkan stoikiometri Sedang PG
Memperkirakan
reaksi redoks dan hukum Peserta didik dapat memperkirakan
reaksi yang terjadi di
25. Faraday untuk menghitung Elektrolisis reaksi yang terjadi di katoda pada 31
katoda pada
besaran-besaran yang terkait elektolisis
elektolisis
sel elektrolisis
Menganalisis fenomena sifat Sedang Diberikan contoh penerapan sifat PG
koligatif larutan (penurunan Menganalisis koligatif larutan dalam kehidupan
Sifat Koligatif
26. tekanan uap jenuh, kenaikan fenomena sifat sehari-hari, peserta didik dapat 33
Larutan
titik didih, penurunan titik koligatif larutan menganalisis sifat koligatif larutan
beku, dan tekanan osmosis) yang terjadi
Menerapkan hukum-hukum Sedang ESSAY
dasar kimia, konsep massa
Diberikan kasus membuat larutan di
molekul relatif,
Menentukan rumus Senyawa Laboratorium, peserta didik dapat
27. persamaankimia, konsep mol, 36
senyawa hidrat Hidrat menentukan senyawa rumus senyawa
dan kadar zat untuk
hidrat
menyelesaikan perhitungan
kimia
Menentukan konsentrasi Menentukan Sedang ESSAY
Diberikan kasus tentang titrasi asam
larutan asam atau basa konsentrasi Titrasi Asam
28. basa, peserta didik dapat menentukan 38
berdasarkan data hasil titrasi senyawa dengan Basa
konsentrasi senyawa yang di titrasi
asam basa titrasi
Menganalisis faktor- Sedang ESSAY
Menganalisis faktor-faktor faktor yang
yang mempengaruhi mempengaruhi Diberikan reaksi Haber Bosch, peserta
Kesetimbangan
29. pergeseran arah pergeseran arah didik dapat menentukan faktor yang 39
Kimia
kesetimbangan dan kesetimbangan dan mempengaruhi kesetimbangan kimia
penerapannya dalam industri penerapannya
dalam industri
Menerapkan cara Mudah PG
penulisan Diberikan notasi suatu unsur, peserta
Memahami cara penulisan
konfigurasi elektron didik dapat menerapkan cara
konfigurasi elektron dan pola
serta menentukan Konfigurasi penulisan konfigurasi elektron serta
30. konfigurasi elektron terluar 1
letak suatu unsur elektron menentukan letak suatu unsur dalam
untuk setiap golongan dalam
dalam tabel periodik tabel periodik berdasarkan konfigurasi
tabel periodik
berdasarkan elektron
konfigurasi elektron
Menerapkan hukum-hukum Mudah PG
dasar kimia, konsep massa
Level 1 Diberikan persamaan reaksi belum
molekul relatif, persamaan Menyetarakan Persamaan
31. setara, peserta didik dapat 2
kimia, konsep mol, dan kadar persamaan reaksi Reaksi
menyetarakan persamaan reaksi
zat untuk menyelesaikan
perhitungan kimia
Menerapkan hukum-hukum Mudah PG
Diberikan data hasil reaksi
dasar kimia, konsep massa Menentukan
perbandingan massa, peserta didik
molekul relatif, persamaan perbandingan massa Hukum-Hukum
32. dapat menentukan perbandingan 3
kimia, konsep mol, dan kadar sesuai hukum Dasar Kimia
massa sesuai hukum perbandingan
zat untuk menyelesaikan perbandingan tetap
tetap
perhitungan kimia
Menganalisis sifat Mudah Diberikan gambar percobaan daya PG
Menganalisis sifat larutan Larutan
larutan berdasarkan hantar listrik, peserta didik dapat
33. berdasarkan daya hantar Elektrolit dan 7
daya hantar mengurutkan kekuatan daya hantar
listriknya Non Elektrolit
listriknya listrik berdasarkan gambar
Menentukan perubahan Mudah PG
Menentukan
entalpi berdasarkan data Diberikan beberapa data persamaan
perubahan entalpi
kalorimetri, entalpi termokimia, peserta didik dapat
34. berdasarkan data Termokimia 13
pembentukan, atau energi menentukan nilai perubahan entalpi
persamaan
ikatan berdasarkan hukum dari persamaan reaksi yang diminta
termokimia
Hess
Menganalisis struktur, tata Mudah PG
nama, sifat dan penggolongan
Menganalisis Peserta didik dapat menganalisis
35. makromolekul (polimer, Polimer 19
kegunaan polimer keguanaan polimer
karbohidrat, protein, dan
lemak)
Menganalisis kelimpahan, Mudah PG
kecenderungan sifat fisik dan Menentukan
Peserta didik dapat menentukan
sifat kimia, manfaat, dampak, kandungan logam
36. Logam Transisi kandungan logam spesifik dari suatu 27
dan proses pembuatan unsur spesifik dari suatu
mineral
periode 3 dan unsur golongan mineral
transisi (periode 4)
Menganalisis kelimpahan, Mudah PG
kecenderungan sifat fisik dan
Diberikan beberapa kegunaan
sifat kimia, manfaat, dampak, Menganalisis
Golongan Gas unsur/senyawa gas mulia, peserta
37. proses pembuatan unsur- manfaat golongan 28
Mulia didik dapat menentukan kegunaan gas
unsur golongan utama (gas gas mulia
mulia yang ditanyakan
mulia, halogen, alkali dan
alkali tanah)
Menjelaskan proses Mudah PG
pembentukan dan teknik Memahami makna
Peserta didik dapat memahami makna
38. pemisahan fraksi-fraksi minyak angka oktan pada Minyak Bumi 34
angka oktan pada bensin
bumi serta kegunaannya bensin

Menjelaskan proses Mudah PG


pembentukan dan teknik Memahami kode
Peserta didik dapat memahami kode
39. pemisahan fraksi-fraksi minyak produksi pada Minyak Bumi 35
produksi pada biosolar
bumi serta kegunaannya biosolar
Mudah ESSAY
Membedakan sifat koligatif Peserta didik dapat menerapkan
Menerapkan
Sifat Koligatif perhitungan sifat koligatif untuk
40. larutan elektrolit dan larutan perhitungan sifat 40
Kimia menentukan titik didik suatu larutan
nonelektrolit koligatif

Mengetahui: Tangerang Selatan, Maret 2022


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

Yusuf Ibrahim, S.Pd., M.Si. Sarah Hanifa Purnomo, S.Pd.


PENGAJUAN DANA KEGIATAN
Rabu, 30 Maret 2022
Nama Kegiatan : US Kelas XII TP 2021/2022
Jadwal dan Tempat Kegiatan : 11-18 April 2022
Deskripsi Kegiatan : US Kelas XII TP 2020/2021 adalah penilaian hasil belajar oleh Satuan Pendidikan yang
bertujuan untuk menilai pencapaian standar kompetensi lulusan untuk semua mata
pelajaran. US dilaksanakan sebagai salah satu syarat kelulusan di SMAIT Aulady yang sesuai
aturan SE Mendikbud No 1 Tahun 2021.
Tujuan Kegiatan : 1. Sebagai barometer pelaksanaan Kegiatan Belajar Mengajar di SMAIT Aulady.
2. Sebagai umpan balik bagi sekolah untuk pedoman pelaksanaan Kegiatan Belajar Mengajar
berikutnya.
3. Mengukur daya serap siswa dalam pelaksanaan proses mengajar.
4. Mengukur keberhasilan sekolah dalam pelaksanaan KBM di SMAIT Aulady.

Rincian Keuangan Rincian Dana yang Dibutuhkan:


No Uraian Keterangan Harga Satuan Jumlah
I. Pemasukan KBM Rp 4,233,000
II. Pengeluaran
Persiapan
Pengisian data calon
peserta US dan
1 1 Rp 100,000 Rp 100,000
pengirimannya ke Dinas
Pendidikan/Cabang Dinas
2 Penyusunan POS US 1 Rp 100,000 Rp 100,000
3 Pencetakan POS US 3 Rp 25,000 Rp 75,000
Pengadaan kartu peserta
4 12 Rp 5,000 Rp 60,000
US
Pelaksanaan sosialisasi US
5 8 Rp 23,000 Rp 184,000
(8*Rp 23.000)
6 Pengadaan naskah US 1300 Rp 250 Rp 325,000
Penyusunan &
Pendistribusian Perangkat
Soal US:
7 Kisi Soal 18 Rp 10,000 Rp 180,000
Kartu Soal 18 Rp 15,000 Rp 270,000
Naskah Soal 18 Rp 15,000 Rp 270,000
Pedoman Penskoran 18 Rp 10,000 Rp 180,000
8 Rp 300,000
Honor Penanggung Jawab 1 Rp 300,000
9 Honor Ketua Panitia 1 Rp 250,000 Rp 250,000
10 Honor Sekretaris 1 Rp 200,000 Rp 200,000
11 Honor Bendahara 1 Rp 75,000 Rp 75,000
12 Honor Anggota 5 Rp 100,000 Rp 500,000
13 Spanduk 1 Rp 100,000 Rp 100,000
Pelaksanaan
Pemeriksaan Hasil US
1 168 Rp 3,000 Rp 504,000
(12 siswa * 14 Mapel)
Pengawasan Pelaksanaan
2 US 28 Rp 20,000 Rp 560,000
(2 pengawas * 14 Mapel)
Jumlah Pengeluaran Rp 4,233,000
Saldo Rp -

Tangerang Selatan, 30 Maret 2022


Kepala SMAIT Aulady Wakakur

Yusuf Ibrahim, S.Pd., M.Si. Sarah Hanifa Purnomo, S.Pd.

Mengetahui,
Direktur SIT Aulady Manager Keuangan

Abdillah Wuryantoro, S.Psi. Ana Mariana, S.Ei.


DENAH DUDUK PESERTA UJIAN SEKOLAH
KELAS XII SMAIT AULADY
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Papan Tulis

Lemari
Meja Guru

1920.3.040 1920.3.033 1920.3.029 1920.3.027


Muhammad Fahmi Muhammad Zaqi Al Alvin Alauddin
Hidayatullah Muiz Fariha Najiha Jaya Putra Suprianto

1920.3.036 1920.3.032 1920.3.041 1920.3.028


Muhammad Kautsar Muhammad Luthfi
Sheryl Aika Zahra Akmal Pasha Ridwanulloh Alvyn Walerian Hakim

1920.3.035 1920.3.031 1920.3.037 1920.3.034


Sean Nayo Ahmadean Muhammad Faiz Asyam
Ufairanabih Mokhtar Viansyah Shine Ekalaya Nuha Muhammad Rizky

Anda mungkin juga menyukai