Anda di halaman 1dari 40

PROGRAM

PEMBERDAYAAN
EKONOMI UMAT
2018
UMKM

1.000 UMKM adalah


program
pemberdayaan
ekonomi melalui
pemberian modal
usaha dan
penguatan usaha
dengan skema
kemitraan kepada
1.000 individu atau
kelompok usaha

Lampung,
Yogyakarta, Jakarta,
Bogor
UMKM

UNIT BINA
MANDIRI
WIRAUSAHA

Pemberdayaan ekonomi
melalui Unit Bina
Mandiri Wirausaha
(BMW) adalah program
pinjaman modal usaha
tanpa bunga dan bebas
riba, BMW hadir ingin
memberantas rentenir,
dan berkomitmen untuk
memberdayakan
masyarakat melalui
pengembangan usaha.

Surabaya
UMKM

PUSKOPSYAH
BTM LAMPUNG

Bantuan modal
usaha untuk
pembuatan pakan
ternak sapi

Lampung
UMKM

KOPSYAH
UMBUL
SEJAHTERA

Bantuan Modal
usaha air minum
kemasan dan Alat
Transportasi
pengangkut sepeda
motor roda tiga

Yogyakarta
UMKM

KOPERASI
PESANTREN

Bantuan modal
usaha untuk
pengembangan
koperasi pesantren

- Parung, Kab. Bogor


- Mampang, Jakarta
UMKM

ANGKRINGAN
LAZISMU

Bantuan modal
usaha berupa
gerobak
angkringan

Sanden, Kab. Bantul


UMKM

RUMAH
KREASI
BONEKAMU

Bantuan
permodalan
untuk
pembuatan
bantal leher

Yogyakarta
UMKM

GEROBAK
KUE PUKIS

Ibu Tutik warga desa


Demaan Kota Kudus
menjadi salah satu
warga yang
beruntung. Ia
memperoleh bantuan
gerobak Usaha dari
Lembaga Amil Zakat,
Infaq dan Shodaqoh
Muhammadiyah
(LazisMu) Kudus.

Kab. Kudus,
Jawa Tengah
UMKM

BANTUAN
USAHA
MUALAF

Program itu
diberikan kepada
ibu Tugiarti yang
merupakan
seorang muallaf
dengan
keterbatasan hidup
serba kekurangan.

Kab. Banyumas
UMKM

BANTUAN
USAHA
DHUAFA

Program
pemberdayaan
ekonomi
produktif untuk
dhuafa

Yogyakarta
UMKM

BANTUAN
ZAKAT
PRODUKTIF
Lazismu Kota Surabaya
melaksanakan
pentasyarufan bantuan
usaha berupa rombong
kepada Warjo, warga
Sukomanunggal
Surabaya yang akan
digunakan untuk
berjualan Susu Telor
Madu Jahe (STMJ)
dikawasan Banyu Urip,
Kota Surabaya.

Surabaya
UMKM

BANTUAN
MODAL
USAHA
UMKM

Warung Ibu Dewi ini


merupakan salah satu
UMKM Binaan Lazismu
Kabupaten Brebes,
Jawa Tengah.
Pemberdayaan
merupakan salah satu
fokus Lazismu untuk
meningkatkan
kesejahteraan ekonomi
masyarakat.

Kab. Brebes
UMKM

BANTUAN
PEMBERDAYAAN
EKONOMI
PEREMPUAN

Sebanyak 4 unit mesin


jahit diterima oleh
masyarakat kurang
mampu di Yayasan
Aksi Kita. Penyerahan
ini merupakan salah
satu bentuk program
LazisMu Pekanbaru.

- Pekanbaru, Riau
- Surakarta
UMKM

PROGRAM
WARUNGMU

Guna berdayakan
ekonomi masyarakat
kecil di Jawa Barat
(Jabar) Lembaga
Badan Amil Zakat,
Infaq dan Shadaqah
Muhammadiyah
(Lazismu) Jabar
menggulirkan
program WarungMu.

Jawa Barat
UMKM

PROGRAM BEN KUAT


Kehidupan masyarakat di
Indonesia hingga saat ini masih
banyak yang kekurangan. Meski
begitu masih banyak pula yang
dalam kondisi keterbatasan
ekonomi namun memiliki
semangat untuk merintis
sebuah usaha. Untuk
mendukung semangat
masyarakat yang memiliki
semangat merintis sebuah
usaha, Lazismu Universitas
Muhammadiyah Surakarta
(UMS) memiliki program Bina
Ekonomi, Kewirausahaan, dan
keterampilan (BEN KUAT).

Surakarta, Jawa Tengah


UMKM

PROGRAM
TOKOMU
Tokomu hadir sebagai
salah satu jembatan
penguatan program
pemberdayaan dan
kemandirian UMKM yang
sedang berkembang
terlebih yang terkendala
dalam marketing.
Launching tokomu juga
dibarengi dengan
sarasehan sinergitas
antar lembaga dalam
penguatan dakwah
Muhammadiyah.

Kab. Wonosobo
UMKM

ABON LAZISMU

Lembaga Zakat Infaq


dan Shadaqah
Muhammadiyah
(Lazismu) Parepare
membuat inovasi baru
sebagai wujud
kepedulian kepada
kaum dhuafa. Inovasi
tersebut merupakan
pengelolaan daging
kurban yang tersisa,
dijadikan sebagai abon.

Pare-Pare, Sulawesi
Selatan
UMKM

EKONOMI DIGITAL
LAZISMU

Program kerjasama
lazismu dengan
beberapa startup
seperti Bukalapak,
Gopay, Elevenia,
Warung Pintar dalam
berbagai bentuk
kerjasama
pemberdayaan
ekonomi.

Jabodetabek
UMKM

PROGRAM
EKONOMI
KELUARGA
AMANAH
(BIEKA)
Bina Ekonomi Keluarga
Amanah yakni program
pemberdayaan ekonomi
kepada penerima
manfaat atau mustahik
agar mereka terdorong
untuk mandiri sehingga
dapat meningkatkan
perekonomian mustahik
dan keluarganya.

Kab. Sragen
UMKM

RIAS@ adalah program


pemberdayaan
perempuan dalam
bidang ekonomi
khususnya profesi tata
rias melalui kegiatan
pelatihan, mentoring
dan bantuan modal
bergulir sehingga
terbentuk 100 Rias@
Corner. Program ini
bertujuan untuk
meningkatkan taraf Jabodetabek, Sidoarjo, Surabaya, Tulungagung, Lamongan, Bantul,
hidup masyarakat Kulon Progo, Gunung Kidul, Solo, Kudus, Semarang, Pekalongan,
miskin melalui Banjarnegara, Kebumen, Makassar, Sidrap, Metro - Lampung,
kemandirian ekonomi. Bandar Lampung, Padang, Pariaman, Palembang, Pontianak,
Samarinda
UMKM

BUNDA
TANGGUH

Program khusus
pemberdayaan janda
miskin. Diharapkan dari
program ini janda tersebut
menjadi kreatif dan ulet
untuk menekuni satu
usaha di bidang apapun
yang sesuai dengan bakat
dan minatnya yang kita
lakukan secara intens
pendampingannya.

Kab. Gresik
UMKM

PELATIHAN
UMKM

Program pelatihan dan


pembinaan usaha
dalam
mengembangkan
usaha kreatif serta
mendorong untuk bisa
menjadi industri
rumahan, bantuan
permodalan juga
menjadi perhatian
khusus Lazismu.

Lhokseumawe
UMKM

PEMBERDAYAAN
EKONOMI
BERBASIS
MASJID

Program
pemberdayaan
ekonomi berbasis
jamaah masjid ini fokus
pada pembangunan
dan pemberdayaan
masyarakat dengan
masjid sebagai pusat
gerakannya.

Kab. Banyumas
UMKM

LAUNDRYMU

Program Laundrymu merupakan


program pemberdayaan
ekonomi masyarakat yang
direncanakan oleh Lazismu
dalam rangka untuk
menguatkan ekonomi dan
sekaligus dakwah dengan
menyediakan sarung dan
mukena yang bersih di mushola-
mushola yang ada di tempat
umum, perkantoran maupun
instansi pemerintah dan swasta.

Kab. Jember
UMKM

ABON IKAN
GABUS

Para pemuda
binaan Kantor
Layanan Lazismu
Bangsalsari ini
memproduksi Abon
Ikan Gabus nan
lezat dan dikemas
dalam kemasan
yang higienis.

Kab. Jember
UMKM

BANTUAN
MODAL DAN
PENDAMPINGAN
PEMBUATAN
ABON IKAN
Pembuatan abon
ikan yang dikemas
untuk menambah
nilai ekonomis

Kab. Maluku Tengah


UMKM

WARUNG
MAKAN
LAZISMU

Warung makan
yang 100%
keuntungannya
digunakan untuk
dakwah

Semarang
UMKM
KORNETMU

Program Qurban Berkemajuan


yang dagingnya dikemas dalam
bentuk kornet dan rendang
diharapkan mampu menjadi
alternatif bagi ketersediaan
pangan yang berkelanjutan.
Kebanyakan hewan Qurban yang
disembelih pada saat Hari Raya
Idul Adha dagingnya melimpah
dan pendistribusiannya cenderung
kurang merata. Qurban Lazismu
yang diberi nama Kornetmu dan
Rendangmu ini didistribusikan ke
komunitas dakwah jamaah, Panti
Asuhan, daerah terdampak
bencana, Pedesaan dan
Perkampungan di kawasan 3 T
(Terdepan, Tertinggal dan Terluar).

Jawa Timur
PETERNAKAN

Peternakan Masyarakat
Mandiri adalah program
pemberdayaan peternak
dengan sistem ramah
lingkungan serta bantuan
permodalan yang
berbasis komunitas
dengan tujuan untuk
mempercepat
penanggulangan
kemiskinan.

Kab. Gunung Kidul


PETERNAKAN

Peternakan kambing
di daerah Wonosobo,
untuk masyarakat
miskin dengan
sistem terintegrasi
dengan konsep
untuk penggemukan
dan wisata edukatif
di kemudian hari.

Kab. Wonosobo
PERTANIAN

Tani Bangkit adalah program


pemberdayaan petani
melalui sistem pertanian
terpadu dan ramah
lingkungan berbasis
komunitas yang bertujuan
untuk mempercepat
penanggulangan kemiskinan
petani berdasar
pengembangan kemandirian
masyarakat tani melalui
peningkatan kapasitas petani
dan kelembagaan dalam
kegiatan budidaya pertanian.

- Kab. Klaten
- Kab. Maluku Tengah & Seram Bagian Barat
PERTANIAN

HIDROPONIK

Program
pemberdayaan
untuk ustadz dan
santri di Ponpes
berupa bercocok
tanam hidroponik
di Pesantren
Tahfidz Quran Putri
Aisyiyah

Kab. Pasuruan
PERTANIAN

QELISHA

Bantuan
Permodalan dan
Pendampingan
petani di
Kabupaten
Bandung dengan
sistem organik serta
penyediaan market.

Kab. Bandung
PERTANIAN

EKSPEDISI
KLINIK
APUNG

Bantuan berupa bibit


Tomat, bibit Jagung,
Pala, Cengkeh dan
sayuran kepada
masyarakat kepulauan
Maluku serta dilakukan
pendampingan dengan
tujuan untuk
meningkatkan
perekonomian

Negeri Sepa, Amahai, Pulau Seram


Negeri Buano Selatan, Pulau Buano, Kab, Seram Bagian Barat
Negeri Tahalupu, Pulau Kelang, Kab, Seram Bagian Barat
PERTANIAN

URBAN
FARMING

Urban Farming adalah


program pertanian yang
memanfaatkan lahan
yang terbatas di daerah
perkotaan untuk
memberikan nilai tambah
bagi ekonomi warga.

Surabaya
PERIKANAN

Pemberdayaan Nelayan
adalah program
pemberdayaan nelayan
berupa pendampingan
dan bantuan alat
tangkap ikan maupun
sarana pendukung
lainnya dengan tujuan
untuk lebih
meningkatkan kualitas
hidup nelayan.

Negeri Kulur,
Pulau Saparua,
Maluku
PERIKANAN

BUDIDAYA
IKAN LELE

Program
pemberdayaan
jamaah dengan
modal bibit ikan
lele melalui
Lazismu dengan
mendorong jamaah
dalam program
budidaya ikan Lele.

Kab. Banyumas
PERIKANAN

BUDIDAYA
UDANG

Bantuan berupa
bibit udang untuk
petani tambak

Kab. Gresik
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai