Anda di halaman 1dari 9

Proses Machining

1. Apa yang dimaksud proses machining ?


Jawab :
Proces machining adalah proses pemotongan/pemakanan logam maupun
non logam dengan menggunakan mesin perkakasa
2. Ada berapa jenis proses machining ?
Jawab :
Ada dua macam golongan besar, yaitu untuk golongan perkakas /
machinig conventional diantaranya bubut, drilling, bruching, showing, scrap,
milling, borring, granding. Sedangkan untuk mesin khusus ialah :
3. Sebutkan masing-masing mesin cetak proses machining ?
Jawab :
Mesin cetak proses machining diantara lain :
a. Mesin bubut : memiliki fungsi utama yaitu memegang dan
memutar benda kerja untuk melakukan operasi permesinan.
Kegunaan mesin bubut adalah untuk menghasilkan benda-benda putar,
membuat ulir, pengelasan, pengeboran, meratakan permukaan benda
putar, dan pembuatan tirus.
b. Mesin Milling : adalah untuk mengerjakan proses permesinan dari
logam dengan gerakan utama pahat potongnya. adalah dengan cara
berputar.
c. Mesin Drilling : adalah suatu proses yang dilakukan oleh mesin
perkakas dalam hal ini adalah berupa pemberian tekanan kepada benda
kerja sehingga terjadi lubang pada benda kerja yang biasanya berupa
putaran yang dilakukan pahat dan gerak makan berupa translasi oleh
pahat.
d. Mesin Boring : ,Digunakan untuk memperbesar lubang yang
sudah ada,dan menyempurnakan lubang yang sebelumnya telah
mengalami proses drilling agar mendapat ukuran atau bentukyang
diinginkan,dengan menggunakan alat iris tipe singnle-point.
4. Sebutkan produk-produk dari proses machining ?
Jawab :
Produk-produk yang dihasilkan dari proses machining diantara lain :

Poros Idler Leveling Blocks


5. Poros Dia.50 mm Panjang 30 cm dihaluskan permukaanya, bila kecepatan
makan 10 Nm/Putaran, putaran spidel 800 ppm.
Tentukan : 1. Waktu potong
2. Waktu total
Jawab : Capture jawaban yang dicatatan saja.
Mesin NC dan CNC

1. Jelaskan sejerah perkembangan mesin perkakas CNC.


Jawab
CNC/ Computer Numerical Control (berarti "komputer kontrol numerik")
merupakan sistem otomatisasi Mesin perkakas yang dioperasikan oleh perintah
yang diprogram secara abstark dengan menggunakan kode angka dan hurufserta
disimpan dalam media penyimpanan. Penggunaan atau pengoperasian system
kerja ini berlawanan dengan kebiasaan sebelumnya dimana mesin perkakas
biasanya dikontrol dengan putaran tangan atau otomatisasi sederhana
menggunakan cam. Kata NC sendiri adalah singkatan dalam Bahasa inggris dari
kata Numerical Control yang artinya Kontrol Numerik.
2. Apa perbedaan mesin perkakas konvensional, NC, dan CNC ?
Jawab :
Mesin perkakas adalah alat mekanis yang ditenegai, biasanya digunakan
untuk memmpabrikasi komponen metal dari sebuah mesin. Kata mesin perkakas
biasanya digunakan untuk mesin yang digunakan tidak dengan tenaga manusia,
tetapi mereka bisa juga digerakan oleh manusia bila dirancang dengan tepat.
Jenis-jenis mesin perkakas sangat banyak macamnya diantaranya adalah :
Dalam perkembangannya sampai saat ini mesin perkakas sangat
berkembang dengan pesat sesuai dengan apa yang menjadi kebutuhan manusia itu
sendiri. Dimulai dengan adanya mesin perkakas konvensional lalu berekmbang
menjadi NC (Numeric Control) dan perkembangan mesin perkakas tidak lepas
dari kemajuan teknologi computer yang sangat cepat. Dalam hal ini computer
telah diaplikasikan kedalam alat-alat mesin perkakas. Hasil perpaduan teknologi
computer dan teknologi mekanik inilah yang selanjutnya dinamakan dengan
mesin CNC (Computer Numerically Controlled). Oleh sebab itu banyak sekali
perbedaan antara mesin konvensional, NC, dan CNC diantaranya adalah sebagai
berikut :

Mesin Perkakas Konvensional

Mesin perkakas konvensioal merupakan mesin perkakas yang di6ungsikan


atau cara kerjanya masih menggunakan cara manua. Mesin perkakas konvensional
ini merupakan jenis mesin perkakas yang dikembangkan pertama kali sehingga
masih banyak kekurangannya walaupun dalam fungsinya sendiri dapat membantu
kinerja manusia untuk mengerjakan logam, dalam penggunaannya mesin perkakas
konvensional masih membutuhkan banyak sentuhan tangan manusia. Mesin
perkakas konvensional biasanya disebut juga dengan mesin manual.

Mesin Perkakas NC (Numeric Control)

Numerical Control (NC) adalah suatu format berupa program otomasi


dimana tindakan mekanik dari suatu alat-alat permesinan atau peralatan lain
dikendalikan oleh suatu program yang berisi data kode angka. Data
alphanumerical menghadirkan suatu instruksi pekerjaan untuk mengoperasikan
mesin tersebut. Numeric Control (NC) adalah suatu kendali mesin atas dasar
informasi digital, ini diperkenalkan di area pabrikasi. NC adalah bermanfaat untuk
produksi rendah dan medium yang memvariasikan produksi item, di mana bentuk,
dimensi, rute proses, dan pengerjaan dengan mesin bervariasi.

Mesin Perkakas CNC (Computer Numerically Controlled)

Mesin CNC ini adalah mesin perkakas yang kerjanya berbasis computer
dan dapat membaca beberapa kode-kode yang telah diprogramkan pada benda
kerja yang akan dibuat. Kode-kode instruksi yang terdapat pada pemograman
mesin CNC ini adalah kode G, T, N, dan kode lainnya. Selanjutnya kode tersebut
akan langsung terhubung pada program mesin CNC dan memberikan perintah
pada mesin tersebut.

Secara garis besar pengertian mesin CNC adalah suatu mesin yang
dikontrol oleh computer denan menggunakan bahasaa numeric (perintah gerakan
yang menggunakan angka huruf) sesuai standar ISO. Sebagai contoh apabila pada
layar monitor mesin kita mengetik M03 sindel utama mesin akan berputar dan
apabila kita mengetik M05, spindle utama mesin akan berhenti berputar.
3. Jelaskan cara kerja mesin CNC.
Jawab :
Cara mesin CNC bekerja ialah yang pertama melalukan pemograman
terlebih dahulu, pemograman membuat program CNC sesuai produk yang akan
dibuat dengan cara pengtikan langsung pada mesin CNC maupun dibuat pada
computer dengan perangkat lunak yang mendukung. Pemograman ini bisa berupa
kode-kode atau bisa jadi sebuah desain gambar. Saat ini mesin CNC mempunyai
hubungan yang sangat erat dengan program CAD (Computer Aided Design) yaitu
perangkat lunak yang berfungsi sebagai media membuat suatu design atau gambar
dimana dalam proses kerja mesin CNC digunakan untuk membuat gambar dari
suatu produk yang akan dikerjakan oleh mesin CNC.

4. Sebutkan jenis-jenis mesin CNC


Jawab :
Jenis-jenis mesin CNC diantara lain :
a. Mesin CNC Milling 5 Axis
b. Mesin CNC Plasma Cutting
c. Mesin d. Mesin milling
Penekuk vertica

e. Mesin milling j. Mesin frais


horizontal CNC
f. Mesin milling
universal
g. Mesin
milling copy

h. Mesin bubut
CNC

i. Mesin
milling
hobbing
5. Jelaskan CMM (Cordinat Measoring Machine).
Jawab :
Coordinate Measuring Machine (mesin pengukur kordinat) adalah sebuah alat
pengukur multi fungsi berkecepatan tinggi yang menghasilkan akurasi dan efisiensi pengukuran
yang tinggi. Pada prinsipnya CMM adalah kebalikan dari CNC. Pada CNC kordinat yang
dimasukkan menghasilkan gerakan pahat pada sumbu X, Y dan Z.
6. Jelaskan FMS & FMC.
Jawab :
FMS (Flexible Manufacturing System) adalah sistem manufaktur yang dapat bereaksi
secara fleksibel terhadap perubahan-perubahan. Dua macam perubahan sistem itu dapat berupa
perubahan tipe produk yang akan dihasilkan (machine flexibility), maupun perubahan urutan
proses dalam pembuatan produk tersebut (routing flexibility). Keuntungan dari penggunaan FMS
dalam suatu sistem produksi massal (mass production) adalah kemampuan fleksibilitasnya yang
tinggi baik dalam mengalokasikan waktu dan usaha, sehingga dapat menaikkan produktifitas dan
mutu produk serta menurunkan biaya produksi.
Sebuah bangunan blok dari FMS disebut dengan Flexible Manufacturing Cell (FMC).
FMC adalah suatu kelompok atau grup mesin yang saling berhubungan.
7. Jelaskan Machine Central.
Jawab :
Machining Center merupakan salah satu jenis CNC yang banyak di gunakan dalam
proses manufacturing, dikatakan Machining Center karena mesin yang satu ini bisa melakukan
proses machining apa saja.
Misalnya proses drilling, milling, boring, tapping dan lain-lain.
Ada 2 (dua) macam mesin Machining, yaitu:
a. Vertical Machining Center yang mana arah prosesnya dari atas ke bawah.
b. Horizontal Machining Center yaitu arah prosesnya Horizontal, bisa maju atau
mundur tergantung design mesin dan programnya.

8. Jelaskan hubungan CAD, CAM, & CNC.


Jawab :
Saat ini mesin CNC mempunyai hubungan yang sangat erat dengan program CAD
(Computer Aided Design) yaitu perangkat lunak yang berfungsi sebagai media membuat suatu
design atau gambar dimana dalam proses kerja mesin CNC digunakan untuk membuat gambar
dari suatu produk yang akan dikerjakan oleh mesin CNC.
Manajemen Waktu (Kualitas)

1. Ada berapa jenis kualitas dalam industry manufaktur ?


Jawab :
Ada 8 jenis kualitas dalam industry manufaktur, diantaranya adalah :
a. Performance (Kinerja)
Performance atau Kinerja merupakan Dimensi Kualitas yang berkaitan dengan
karakteristik utama suatu produk. Contohnya sebuah Televisi, Kinerja Utama yang kita
kehendaki adalah kualitas gambar yang dapat kita tonton dan kualitas suara yang dapat didengar
dengan jelas dan baik.
b. Features (Fitur)
Features atau Fitur merupakan karakteristik pendukung atau pelengkap dari Karakteristik
Utama suatu produk. Misalnya pada produk Kendaraan beroda empat (mobil), Fitur-fitur
pendukung yang diharapkan oleh konsumen adalah seperti DVD/CD Player, Sensor atau Kamera
Mundur serta Remote Control Mobil.
c. Reliability (Kehandalan)
Reliability atau Kehandalan adalah Dimensi Kualitas yang berhubungan dengan
kemungkinan sebuah produk dapat bekerja secara memuaskan pada waktu dan kondisi tertentu.
2. Ada yang dimaksud dengan tolerdivisi ?
Jawab :

3. Ada yang dimaksud penyimpangan atas dan penyimpangan bawah ?


Jawab :
Penyimpangan atas adalah penyimpangan ke arah atas ukuran maksimum dan
Penyimpangan bawah adalah penyimpangan ke arah bawah penyimpangan minimum.
4. Apa yang dimaksud dengan kelonggaran positif ?
Jawab :
Kelonggaran positif adalah kelonggaran yang bertujuan untuk meningkaktkan produksi.
5. Apa yang dimaksud dengan kelonggaran negatif ?
Jawab :
Kelonggaran negative adalah kelonggaran yang bertujuan untuk menekan kerugian dalam
produksi.
6. Jelaskan :
a. Pengawasan mutu
b. Peningkatan mutu
c. Pengendalian mutu
d. Peta control
Jawab :
a. Pengawasan mutu adalah kegiatan untuk memastikan apakah kebijakan dalam hal
mutu (standar) dapat tercermin dalam hasil akhir
b. Peningkatan mutu adalah suatu saha untuk meningkatkan kualitas terhadap suatu
produk.
c. Pengendalian mutu atau pengendalian kualitas melibatkan pengembangan sistem
untuk memastikan bahwa produk dan jasa dirancang dan diproduksi untuk memenuhi
atau melampaui persyaratan dari pelanggan maupun produsen sendiri.
d. Peta kendali atau Control Chart merupakan suatu teknik yang dikenal sebagai metode grafik
yang di gunakan untuk mengevaluasi apakah suatu proses berada dalam pengendalian kualitas
.
JIGS & Fixtures

1. Jelaskan yang dimaksud JIGS dan Fixtures ?


Jawab :
Jig dan fixture adalah piranti pemegang benda kerja produksi yang digunakan dalam
rangka membuat penggandaan komponen secara akurat.
Fixture adalah peralatan produksi yang menempatkan, memegang dan menyangga benda
kerja secara kuat sehingga pekerjaan pemesinan yang diperlukan bisa dilakukan.
2. Berikan gambar contoh JIGS dan Fixtures ?
Jawab :
3. Sebutkan penggunaan JIGS & Fixtures ?
Jawab :
untuk memegang, menyangga dan memposisikan setiap bagian sehingga setiap
pengeboran, pemesinan dilakukan sesuai dengan batas spesifikasi.

4. Pipa dengan berukuran besar TS = 400 MPd, tebal t = 10mm dilubangi Dia.20mm. Tentukan
gaya perlubangannya.
Jawab :
??????????????????????????????????????????????????????????????

Anda mungkin juga menyukai