Anda di halaman 1dari 3

NOTULA RAPAT

Hari / Tanggal : Senin, 20 Mei 2019

Tempat : Pendopo Kecamatan Limbangan

Dihadiri oleh : Ketua TP PKK Desa, FKD, Karang Taruna yang diwakili Sekretaris Desa

Tema : Sosialisasi Gerakan Deteksi Dini Faktor Resiko PTM dan Gerakan FR PTM

Hasil Rapat :

- Pencegahan Dan Pengendalian PTM :


1. Deteksi dini FR PTM (Hipertensi dan DM) melalui Skrining FR PTM lewat posbindu
2. Deteksi Dini Kankser servik dan payudara dengan pemeriksaan IVA dan SADANIS
3. Deteksi dini Pendengaran dan penglihatan
4. Deteksi dini gangguang jiwa dengan metode SRQ
5. Kawasan Tanpa Rokok

- Alokasi Posbindu KIT

N PUSKESMAS 2018 2019


O

1 Plantungan 4 8
.

2 Pageruyung 4 9
.

3 Sukorejo 1 3 6
.

4 Sukorejo 2 3 6
.

5 Patean 4 9
.

6 Boja 1 4 7
.

7 Boja 2 3 6
.

8 Limbangan 5 11
.

9 Singorojo 1 4 6
.

1 Singorojo 2 3 3
0
.

1 Kaliwungu Selatan 3 6
1
.

1 Kaliwungu 5 8
2
.
1 Brangsong 1 2 5
3
.

- Kebijakan Pencegahan Dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular (P2ptm) Dan Keswa
- Klasifikasi Sakit :
1. Menular
2. Tidak Menular
3. Karena Cedera
- Kematian akibat penyakit tidak menular semakin meningkat dan menjadi beban utama penyakit
sejak tahun 2000.
- Faktor Risiko Penyakit Tidak Menular
1. FAKTOR PERILAKU :
- Merokok
- Diet (kurang Buah Sayur)
- Kurang Aktifitas Fisik
- Stress
2. FAKTOR RISIKO / PENYAKIT ANTARA :
- Hipertensi
- Hiperglikemi
- Obesitas
- Lesi Pra kanker
- Bronkhitis/
- Gangguan Indera
3. FASE AKHIR :
- Penyk Jantung
- Stroke
- Diabetes
- Kanker

- PENINGKATAN GAYA HIDUP SEHAT DENGAN PERILAKU CERDIK DAN PATUH


- SEMUA PENDUDUK USIA PRODUKTIF HARUS MENDAPATKAN DETEKSI DINI PTM (15-59)
- Di Desa Pagerwojo rencana skrining akan dilaksanakan pada bulan Juli – Desember 2019
- Rencana Tindak Lanjut Kec. Limbangan
1. Sosialisasi Tingkat Desa ( Bulan Juni )
2. Pelatihan Kader Posbindu Tingkat Desa ( Bulan Juni )
3. Pendataan Sasaran Usia 15 – 59 Th
4. Pendistribusian Format Dan Pengisian Form Skrining Posbindu
5. Pelaksanaan Kegiatan Posbindu
6. Monitoring Evaluasi dan Pelaporan

Anda mungkin juga menyukai