Anda di halaman 1dari 19

MAKALAH ANALISA “STEEL MAGNOLIAS 1989”

TUGAS MATA KULIAH KEPERAWATAN KELUARGA

Oleh:

Kelompok 4/ Kelas E

Rohibul Fahmi 162310101273

Friska Ayu Purwantiwi 162310101274


Ari Wijaya 162310101276
Nabillah Linda K. P 162310101280
Fathkiyatur R. 162310101291

PROGRAM STUDI SARJANA KEPERAWATAN

FAKULTAS KEPERAWATAN

UNIVERSITAS JEMBER

2018
A. KEHADIRAN KELUARGA

1. Gambaran Singkat Tentang Film

Di dalam film tersebut menceritakan tentang Shelby Eatenton adalah seorang


perawat disalah satu rumah sakit di tempat tinggalnya. Shelby merupakan putri
pertama dari pasangan Drum Eatenton dan M’Lynn Eatenton. Shelby dan
keluarganya tinggal di Amerika bersama kedua adiknya. Adik Shelby bernama
Jonathan Eatenton dan Tommy Eatenton. Shelby Eatenton di diagnosis Diabetes tipe
1 pada usia muda. Sejak usia muda Shelby sering mengalami kejang jika kadar gula
darah di dalam tubuhnya menurun. Shelby memiliki kekasih sekaligus calon
suaminya yang bernama Jackson Latcheris. Jackson ingin menikah dengan Shelby
dan menerima segala kekurangannya. Jackson menginginkan jika dia dan Shelby
menikah, mereka akan memilih mengadopsi seorang anak di dalam keluarga
kecilnya, karena mengingat akan penyakit yang dialami Shelby (Diabetes tipe 1).
Suatu hari ketika keluaga Eatenton mepersiapkan pernikahan putrinya, yaitu Shelby
dan Jackson. Keluarga Eatenton beserta kerabat dekat datang da mebantu
mempersiapkan acara pernikahan. Semua keluarga dan kerabat mendukung Shelby
menikah dengan Jackso karena jackso merupakan lelaki yang baik untuk shelby.
Dalam mempersiapkan acara pernikahan Shelby semua keluarga terlihat antusias dan
bahagia.

Suatu ketika ketika Selby berada di salon untuk mempersiapkan acara


pernikahannya, Shelby mengalami kejang akibat kekurangan kadar gula darang di
dalam tubuhnya atau Hipoglikemia. Ibu dan kerabat keluarganya dengan cepat dan
tanggal dalam menangani masalah kesehatan Shelby tersebut. Setelah resmi menjadi
istri Jackson, ibu Shelby tidak ingin Shelby hamil, karena dapat mengganggu
kesehatannya namun setelah beberapa lama menikah Shelby memberitahu ibunya
bahwa ia hamil. M’lLynn tidak senang akan kabar yang Shelby dari putrinya. Namun
Shelby tetap kuat akan pendiriannya bahwa dia ingin memiliki anak meskipun hanya
dalam waktu 30 menit. Akhirnya Shelby melahirkan anak laki – laki yang bernama
Jackson Latcheris JR. Suatu ketika saat Shelby dan putranya bermain, Shelby
mengalami hipoglikemi dan menyababkan dirinya tak sadarkan diri. Kemudian saat
Jackson pulang melihat anaknya menagis dan istrinya tak sadarkan diri, Jackson
langsung membawa Shelby kerumah sakit. Shelby mengalami koma, setelah
keluarganya berusaha dengan optimal, keluarga shelby pun menyerah dan
memutuskan untuk melakukan Euthanasia kepada putrinya Shelby.

Pemeran-pemeran dalam film

No. Nama Peran


1. Drum Eatenton Ayah
2. M’Lyun Eatenton Ibu
3. Shelby Eatenton Anak
4. Jonathan Eatenton Anak
5. Tommy Eatenton Anak
6. Jackson Latcheris Menantu (suami Shelby)
7. Jackson Latcheris JR Anak dari Shelby dan Jackson
2. Ecomap

Religius Fasilitas kesehatan

M D

J S JO T

JR

Lingkungan Sosial
Keterangan :

= laki laki

= perempuan

= menikah

= tinggal serumah

= Interaksi Kuat

= Interaksi sedang

= Interaksi lemah
= Meninggal
Analisis Ecomap

Di dalam film ini menceritakan Shelby adalah seorang wanita yang terdiagnosis
penyakit diabetes tipe 1 di usia mudanya. Shelby putri dari pasangan Drum Eatenton
dan M’Lynn Etenten yang bernama Shelby Aetenton. Shelby memiliki 2 adik laki –
laki yang bernama Jonathan Eatenton dan Tommy Eatenton. Shelby memiliki kekasih
yang bernama Jackson Latcheris dan akhirnya menikah. Pernikahan Shelby dan
Jackson dilaksanakan di rumah Shelby, pernikahan yang meriah dan disambut dengan
antusias oleh keluarga serta kerabat dekat keluarga Shelby. Setelah menikah Shelby
dan Jackson memiliki seorang anak laki laki yang bernama Jackson Latcheris JR.
Saat sakit shelby terlihat mendapatkan pengobatan pada suatu Rumah sakit sehingga
hubungan interaksi keluarga tersebut dengan fasilitas kesehatan sangat kuat.
Demikian pula interaksi dengan religius keluarga tersebut mempunyai ikatan yang
sangat kuat, terbukti saat Shelby dan Jackson menikah pada sebuah gereja, dan juga
saat upacara pemakaman Shelby. Keluarga tersebut juga mempunyai interaksi yang
sangat kuat pada lingkungan sekitar.
B. PENILAIAN KELUARGA DAN PRIORITAS KEBUTUHAN
1. Kondisi fisik dan psikososial
a. Kondisi fisik
Shelby merupakan seorang yang sedang mederita diabetes. Pada awal
pernikahan kondisinya terlihat baik-baik saja, namun pada saat shelby
hamil, terlihat pada lengan tangannya pembuluh darahnya membesar dan
terlihat bengkak pada lengan tangannya juga terlihat ada memar dan itu
terjadi pada saat shelby melakukan cuci darah. Shelby akan melakukan
transplatasi ginjal dikarenakan ginjal Shelby sudah tidak berfungsi dengan
baik dan Shelby mengatakan bahwa ibunya akan mendonorkan salah satu
ginjalnya untuk Shelby. Pada saat Shelby berada di rumah dan mengurus
anaknya, tiba-tiba Shelby tak sadarkan diri dan Jackson membawa Shelby
ke rumah sakit. Shelby yang berada di rumah sakit mengalami koma dan
terpasang alat bantu pernafasan. Dalam akhir ceritanya dokter meminta
persetujuan keluarga agar melepas semua alat bantu untuk Shelby
dikarenakan semua alat yang terpasang untu Shelby tidak memberikan
respon untuk Shelby dan akhirnya Shelby dinyatakan meninggal di rumah
sakit.
b. Kondisi psikososial dari Shelby yaitu ia sangat cemas pada saat di diagnosa
menderita diabetes, ia tidak menerima keadaannya yang menderita
diabetes. Shelby sangat marah pada dirinya sendiri, pada saat shelby
menikah dengan Jackson, Shelby sangat mengkhawatirkan dan cemas pada
dirinya yang menurut dokter ia tidak bisa hamil di karenakan ia menderita
diabetes. Namun, setelah pernikahannya ternyata Shelby hamil dan hal itu
membuat keluarganya terutama ibunya tidak percaya dan ibunya sangat
cemas ketika Shelby mengatakan bahwa dirinya sedang hamil.
2. Faktor Lingkungan, Faktor Sosiokultural (Nilai keyakinan dan Spiritual)
a. Faktor Lingkungan
Dalam film tersebut lingkungan yang ditempati adalah lingkungan rumah,
salon kecantikan, tempat beribadah (Gereja) dan supermarket.
b. Faktor Sosiokultural
Dalam film ini mengikuti budaya barat dengan bahasa yang digunakan
sehari-hari adalah bahasa inggris. Dalam film memperlihatkan pada saat
pernikahan Shelby dan Jackson dilakukan di suatu tempat beribadah yaitu
di sebuah Gereja.
3. Status gizi dan obat-obatan :
a. Status gizi : Shelby terlihat baik-baik saja. Namun dalam film terlihat
bahwa Shelby suka meminum jus, makanan yang manis dan minuman
bersoda.
b. obat obatan yang digunakan : dalam film diperlihatkan bahwa Shelby
menggunakan alat ventilator dan alat bantu pernafasan.
4. Penggunaan sumber perawatan kesehatan atau pengobatan alternatif
a Sumber Perawatan Kesehatan : dalm film diperlihatkan bahwa Shelby
melakukan pemeriksaan kepada dokter dan di diagnosa menderita
diabetes. Pada akhir film diperlihatkan Shelby sedang melakukan
perawatan di rumah sakit. Dokter dan tenaga kesehatan di rumah sakit
tersebut sangat memperhatikan keadaan Shelby. Namun pada saat di
rumah sakit Shelby terpasang alat bantu pernafasan dan tubuh Shelby
tidak dapat merespon. Pada akhirnya dokter dan keluarga memutuskan
untuk melepas semua alat bantu untuk Shelby dan Shelby dinyatakan
meninggal.
b Pengobatan Alternatif : dalam film Shelby mengatakan bahwa dirinya
sedang melakukan cuci darah dan akan melakukan transplatasi ginjal.
5. Diagnosa medis : Diabetes
6. Bagaimana kondisi klien mempengaruhi keluarga dan reaksi mereka
Keluarga Shelby sangat cemas pada saat Shelby dinyatakan menderita
diabetes, keluarga sangat khawatir pada saat dokter menyatakan bahwa
Shelby tidak bisa hamil dikarenakan kondisinya yang sedang menderita
diabetes.
7. Persepsi keluarga tentang kesehatan
Dalam flim ini diperlihatkan gaya hidup keluarga Shelby sangat baik,
namun dalam film terlihat bahwa keluarga Shelby senang memakan makanan
yang manis dan juga senang konsumsi minuman bersoda.
8. Kekuatan keluarga
Kekuatan keluarga Shelby yaitu sangat kuat, keluarga Shelby selalu
mendukung Shelby dan selalu memberikan motivasi kepada Shelby agar
Shelby selalu kuat menghadapi semua masalah dalam hidupnya terutama
pada saat Shelby di diagnosa menderita diabetes.
C. Analisa Data
Data Diagonosa Rencana Tindakan Jurnal
Maladaftif Keperawatan Keperawatan Keperawatan / Rujukan
Terapi
Keperawatan

Tidak adanya Pelemahan Intervensi Terapi Keluarga


dukungan dari koping keperawatan
1. Menentukan pola
ibu (M’lynn) keluarga Tn. D yang disarankan
komunikasi dalam
kepada anaknya dalam untuk
keluarga
(Shalby) yang menghadapi menyelesaikan
ingin penyakit masalah : 2. Mengidentifikasi
mempunyai diabetes bagaimana keluarga
Terapi
anak dari ia mellitus tipe 1 menyelesaikan
Keluarga
sendiri Nn. S b.d masalah
dikarenakan perilaku 1. Tentukan
3. Memfasilitasi
M’lynn sangat pola komunikasi
protektif dari diskusi keluarga
khawatir jika dalam keluarga
individu
akan 4. Membantu
pendukung 2. Identifikasi
mengganggu anggota keluarga
yang tidak bagaimana
kesehatannya mengklarifikasi apa
sesuai dengan keluarga
mereka butuhkan
kebutuhan menyelesaikan
dan
otonomi klien masalah
d.d Tidak harapan satu sama
3. Fasilitasi
adanya lain
diskusi keluarga
dukungan dari 5. Gunakan strategi
ibu (M’lynn) 4. Bantu terminasi dan
kepada anaknya anggota evaluasi
(Shalby) yang keluarga
ingin mengklarifikasi
mempunyai apa yang
anak dari ia mereka
sendiri butuhkan dan
dikarenakan harapan satu
M’lynn sangat sama lain
khawatir jika
5. Gunakan
akan
strategi
mengganggu
terminasi dan
kesehatannya
evaluasi

Disaat Risiko Pengurangan 1. Menggunakan


pernikahan gangguan kecemasan pendekatan yang
shabby,M’lynn perlekatan tenang dsan
1. Gunakan
mengingingkan pada keluarga meyakinkan
pendekatan
Shabby untuk Tn. D terhadap 2. Berada disisi
yang tenang
sesekali pelepasan Nn. S klien untuk
dsan
yang akan meningkatkan rasa
berkunjung meyakinkan
menikah dengan aman dan
kerumah
Tn. J b.d 2. Berada disisi mengurangi
orangtuanya
perpisahan klien untuk ketakutan
ketika Shabby
orang tua meningkatkan
tinggal bersama 3. Mendorong
dengan anak rasa aman dan
suaminya keluarga untuk
mengurangi
mendampingi klien
ketakutan
dengan cara yang
3. Dorong
tepat
keluarga untuk
mendampingi 4. Membantu klien
klien dengan untuk
cara yang tepat mengidentifikasi
4. Bantu klien situasi yang
untuk memicu kecemasan
mengidentifikasi
5.
situasi yang
Mempertimbangkan
memicu
kemampuan klien
kecemasan
dalam mengambil
5.
keputusan
Pertimbangkan
kemampuan
klien dalam
mengambil
keputusan

E. jurnal terapi keluarga

Judul Film : steel magnolias (1989)

Masalah Keluarga : film ini bercerita tentang keluarga dengan diabetes tipe 1. Klien
adalah seorang wanita yang baru menikah yang tidak disetujui oleh ibunya unuk memiliki
anak karena memiliki penyakit diabetes tipe 1

Terapi Keluarga : terapi keluarga dalam jurnal tersebut yaitu melakukan edukasi tentang
dukungan keluarga terhadapap klien dengan diabetes tipe 1 mengenai kepatuhan pengobatan
dan kontrol pengobatan diabetes

Indikasi Terapi Keluarga : untuk keluarga dengan pasien diabetes dengan tipe 1

Kontra Indikasi Terapi Keluarga : tidak ada kontra indikasi

Persiapan Terapi Keluarga : perawat mengumpulkan seluruh anggota keluarga untuk


menyampaikan edukasi terhadap keluarga yang memiliki anggota keluarga dengan penyakit
diabetes.

Prosedur Terapi Keluarga :

1. Pra Interaksi : lakukan pengkajian data dan catat kesehatan dari klien,
identifikasi identitas klien, lakukan pendekatan pada anggota keluarga klien agar
mudah saat melakukan pengkajian dan juga memberikan edukasi terhadap anggota
keluarga
2. Orientasi : melakukan salam dan senyum kepada klien dan anggota
keluarga klien. Memperkenalkan nama perawat kepada klien dan juga anggota
keluarga. Melakukan identifikasi identitas klien dan juga anggota keluarga klien.
Menjelaskan maksud dan tujuan tindakan yang akan dilakukan perawat kepada klien
dan anggota keluarga klien. Kontrak waktu, tempat, dan kesediaan keluarga untuk
menerima tindakan dari perawat.
3. Kerja : perawat memberikan intervensi dengan mengedukasikan
mengenai bagaimana meningkatkan hubungan orang tua dan remaja serta dampak dan
resiko keterlibatan keluarga dalam mengasuh remaja dengan penyakit diabetes tipe 1,
perawat memberikan intervensi kepada keluarga dan remaja dengan mengontrol
metabolik, dan kepatuhan terhadap pengobatan serta efek utama jika memberikan
dukungan orang tua kepada remaja untuk patuh pada pengobatan dan kepatuhan untuk
mengontrol metaboliknya yang buruk. Orang tua dan remaja berpartisipasi dengan
mendiskusikan pemberian pendidikan dan strategi untuk pemecahan masalah agar
kepatuhan pengobatan dan kontrol metabolik bisa terkontrol dan mengurangi efek
buruk jangka panjang penderita diabetes tipe 1.
4. Terminasi : melakukan evaluasi subjective. Melakukan evaluasi objective.
Berikan pesan yang positif. Mengingatkan klien untuk selalu melakukan latihan terapi
agar terbiasa dan juga mendapatkan kemajuan dengan terapinya.
5. Evaluasi Terapi Keluarga : bagaimana keadaan fisik klien. Sikap klien setelah pasien
menerapkan terapi dukungannya tersebut. Menanyakan bagaimana perasaan pasien
setelah menerapkan terapi dukungan keluarga mengenai kepatuhan pengobatan dan
kontrol diabetes.
E. CRITICAL APRAISAL

Penulis Jurnal Wysocky, PhD


Michael A. Harris, PhD
Lisa M. Buckloh, PhD
Deborah Mertlich, MSW
Amanda Sobel Lochrie, PhD
Alexandra Taylor, MA
Michelle Sadler, BSN, CDE
Nelly Mauras, MD
Neil H. Putih, MD,CDE

Judul Jurnal Effects of Behavioral Family Systems Therapy for


Diabetes on Adolescents Family Relationships,
Treatment Adherence, and Metabolic Control
Nama Jurnal, Edisi dan Behavioral Family Therapy in Diabetes,2006
Tahun

Tujuan Penelitian Penelitian ini bertujuan untuk memberikan bukti bahwa


pengembangan dan validasi perilaku dan psikologis
serta intervensi yang dapat meningkatkan komunikasi
keluarga,, pemecahan ,masalah, dan bagaimana resolusi
konflik yang dapat meningkatkan manajemen diabetes
dikalangan remaja dan keluarga

Metode Penelitian Penelitian ini menggunakan sampel dari dua tempat yaitu
pusat pediatric di Southeastern dan Midwestern Amerika
Serikat. Yang diambil sebagai sampel remaja dengan
usia antara 11 dan 16 tahun yang tinggal bersama
keluarga. Dengan kriteriua mereka mengalami masalah
dengan manajemen diabetes. Sebelum prosedur
dilakukan mereka mengisi dan mendatangani informed
consent. Surat tersebut diberikan kepada 577 keluarga
namun yang hanya masuk kedalam kriteria sebanyak 104
sampel yang layak untuk mendapatkan treatmen tersebut.
Dari 104 keluarga yang memenuhi merupakan 61
keluarga dari Southeastern dan 43 keluarga dari
Widwestern. Kemudian saat terapi sampel di pisahkan
menjadi 3 grup dengan pemilihan secara random. 3 grup
tersebut yakni Standart Care (SC), Educational Support
(ES) dan Behavioral Family Systems Therapy for
Diabetes (BFST-D). Penelitian tersebut berlangsung
selama 18 bulan terhitung sejak awal pendaftaran.

Hasil dan Pembahasan Hasil dari penelitian tersebut menunjukkan bahwa uji
coba terkontrol yang membandingkan antara SC untuk
diabetes, 12 sesi multifamily ES dan juga 12 sesi BFST-
D menunjukkan bahwa BFST-D menghasilkan manfaat
yang signifikan terhadap remaja dan keluarga dalam hal
manajemen diabetes. Hasil ini terlihat ketika
menggunakan skor PARQ secara signifikan terlihat
terjadi peningkatan lebih besar terhadap hubungan orang
tua dengan remaja atau orang tua dengan klien. Dan
menggunakan skor DRC terlihat menghasilkan
penurunan konflik keluarga terkait diabetes saat hasil
tersebut dibandingkan dengan SC atau ES

Implikasi Keperawatan Sebagai perawat kita diharapkan dapat memberikan


edukasi dan juga selalu mengingatkan keluarga untuk
selalu memberi dukungan terhadap klien yang
mengalami diabetes dukungan tersebut seperti
mengontrol kepatuhan pengobatan, mendukung
psikologi klien dll . Dengan terapi ini perawat dapat
mengetahui seberapa kuat hubungan antara keluarga
dengan klien dalam melakukan terapi manajemen
diabetes Sehingga terapi dapat di lakukan secara optimal
dan juga keluarga dapat menerapkannya.
6. DAFTAR PUSTAKA

,2006. Effects of Behavioral Family Systems Therapy for Diabetes on Adolescents


Family Relationships, Treatment Adherence, and Metabolic Control. Behavioral Family
Therapy in Diabetes

Anda mungkin juga menyukai