Anda di halaman 1dari 7

Silabus

EKA 4162 – Auditing II


Program Studi: Strata 1 (S-1) Akuntansi
Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Institut Keuangan Perbankan dan Informatika Asia Perbanas


Jalan Perbanas, Karet Kuningan, Setiabudi, Jakarta – 12940, Indonesia
Telp. 62-21-5252533, 5222501- 04, 5704376, 5704408, 5278788 - Fax. 62-21-5228460, 5222645
Website: www.perbanasinstitute.ac.id
SILABUS

I. KODE MATA KULIAH / SKS : EKA 4162 / 3 sks


II. NAMA MATA KULIAH : AUDITING II (UPM)
III. PROGRAM STUDI : S1 Akuntansi
IV. DESKRIPSI DAN TUJUAN MATA KULIAH :
Mata kuliah ini membahas aplikasi proses audit laporan keuangan dalam 5 jenis siklus audit dalam rangka pengumpulan bukti audit
secara terintegrasi. Jenis test (pengujian) yang dilaksanakan pada masing-masing siklus audit adalah test pengendalian, test substantive
transaski, prosedur analitis dan test substantive saldo, sedangkan prosedur penilaian resiko telah dibahas dalam audit I. Setelah
melaksanakan test atas 5 siklus audit, dilanjutkan dengan audit Cash dan proses penyelesaian audit untuk menyimpulkan hasil audit
berdasarkan bukti yang sufficient dan appropriate sesuai dengan standar audit yang ditetapkan (GAAS). Sedangkan tujuan dari mata
kuliah ini adalah setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa dapat memahami ruang lingkup pekerjaan audit laporan keuangan
yang dilaksanakan oleh Kantor Akuntan Publik.

EKA 4162 - Silabus Auditing II – Program Studi S-1 Akuntansi Page 1 of 6


V. MATA KULIAH PRASYARAT : Auditing I

VI. BUKU WAJIB DAN BAHAN REFERENSI:

1. Buku Wajib:
 Elder Randal J, Beasly Mark S, and Arens Alvin. 2008. “Auditing and Assurance Service”. 12th Edition. New Jersey:
Pearson Prentice Hall
 Boynton Willian C, and Johnson Raymond N. 2006. “Modern Auditing”. 8 th Edition. New York. John Willey & Son Inc.
2. Referensi Lain:.
 Standar Profesional Akuntan Publik. IAPI, 2011 (SPAP)
 Hasil penelitian jurnal berskala nasional seperti Jurnal Riset Akuntansi Indonesia.

VII. METODE PEMBELAJARAN:


Perkuliahan, Diskusi Kelompok, Presentasi, dan SCL

VIII. MEDIA PEMBELAJARAN:


Whiteboard, Microphone, Internet, Overhead Projector (OHP), LCD Projector, Computer, Internet

IX. KETENTUAN KEHADIRAN:


Kehadiran dalam perkuliahan merupakan prasyarat yang harus dipenuhi mahasiswa. Mahasiswa yang kehadirannya
dalam perkuliahan kurang dari 80%, tidak diijinkan untuk mengikuti Ujian Akhir Semester (UAS).

X. METODE EVALUASI:
1. Ujian Tengah Semester (UTS) 30 %
2. Partisipasi Kelas, Presentasi, Kuis 25%
3. Ujian Akhir Semester (UAS) 45%

EKA 4162 - Silabus Auditing II – Program Studi S-1 Akuntansi Page 2 of 6


XI. GRADASI PENILAIAN:

Nilai angka : 80 <= Nilai < 100 = A (Excellent)


Nilai angka : 68 <= Nilai < 80 = B (Very Good)
Nilai angka : 56 <= Nilai < 68 = C (Good)
Nilai angka : 45 <= Nilai < 56 = D (Poor)
Nilai angka : 0 <= Nilai < 45 = E (Failed)

EKA 4162 - Silabus Auditing II – Program Studi S-1 Akuntansi Page 3 of 6


XII. JADWAL PERKULIAHAN:

TATAP
POKOK BAHASAN KOMPETENSI YG DIHARAPKAN BUKU REFERENSI BAB
MUKA

Mahasiswa mampu: mengidenditifikasi


akun, transaksi, dokumen dan catatan yang
termasuk dalam Siklus Penjualan dan Elder, Beasly and Arens 14
1 Audit Siklus Penjualan dan Penagihan Penagihan; merancang dan melaksanakan Boynton and Johnson 14
test pengendalian dan test transaksi Siklus
Penjualan dan Penagihan

Mahasiswa mampu: merancang dan


melaksanakan prosedur analitis dan test Elder, Beasly and Arens 16
2 Audit Saldo Piutang substantive saldo akun dalam Siklus Boynton and Johnson 14
Penjualan dan Penagihan

Mahasiswa mampu: mengidenditifikasi


akun, transaksi, dokumen dan catatan yang
termasuk dalam Siklus Penggajian dan
Audit Siklus Penggajian dan Kepegawaian ; merancang dan Elder, Beasly and Arens 18
3
Kepegawaian melaksanakan test pengendalian, test Boynton and Johnson 16
transaksi, prosedur anlitis dan test saldo
akun dalam Siklus Penggajian dan
Kepegawaian

Audit Siklus Perolehan dan Mahasiswa mampu: mengidenditifikasi 19 &


4, 5 Elder, Beasly and Arens
Pembayaran akun, transaksi, dokumen dan catatan yang 20

EKA 4162 - Silabus Auditing II – Program Studi S-1 Akuntansi Page 4 of 6


termasuk dalam Siklus Perolehan dan Boynton and Johnson 15
Pembayaran ; merancang dan melaksanakan
test pengendalian, test transaksi, prosedur
analitis dan test saldo akun yang termasuk
dalam Siklus Perolehan dan Pembayaran

Mahasiswa mampu: mengidenditifikasi akun,


transaksi, dokumen dan catatan yang
termasuk dalam Siklus Persediaan dan
Pergudangan; merancang dan melaksanakan Elder, Beasly and Arens 21
Audit Siklus Persediaan dan
6,7 observasi dan test pisik persediaan, test
Pergudangan Boynton and Johnson 17
pricing dan kompilisi hasil perhitugna pisik
persediaan. Memahami hungan siklus
persediaan dan pergudangan dengan hasil test
siklus lain.

8 UJIAN TENGAH SEMESTER


Mahasiswa mampu: mengidenditifikasi akun,
transaksi, dokumen dan catatan yang
termasuk dalam Siklus Perolehan dan
Elder, Beasly and Arens 22
9 Audit iklus Perolehan dan Pembayaran Pembayaran Kembali Modal; merancang dan
Kembali Modal melaksanakan test pengendalian, test
Boynton and Johnson 17
transaksi, prosedur analisis dan test saldo
yang termasuk dalam Siklus Perolehan dan
Pembayaran Kembali Modal.
Mahasiswa mampu mengidentifikasi Elder, Beasly and Arens 23
10 Audit Saldo Kas kemungkinan kecurangan dalam cash, dan
pentingnya dalam pelaksanaan audit cash Boynton and Johnson 18

EKA 4162 - Silabus Auditing II – Program Studi S-1 Akuntansi Page 5 of 6


karena hubunganyang erat akun cash dengan
siklus audit lain.
Mahasiswa mampu melaksanakan proses
penyelesaian audit, dengan mengintegrasi kan
Elder, Beasly and Arens 24
11, 12 bukti-bukti audit untuk menilai apakah bukti
Penyelesaian audit
audit telah suffient and appropriate sesuai
Boynton and Johnson 19
dengan standar audit, untuk mendukung opini
audit
Mahasiswa memahami jasa assurance lain Elder, Beasly and Arens 25
13 Jasa assurance lain dan jasa non
dan jasa nonassurance yang dapat diberikan
assurance
oleh Kantor Akuntan Publik Boynton and Johnson 20
Internal audit, audit operasional dan Mahasiswa memahami : fungsi internal audit,
Elder, Beasly and Arens 26
14 audit keuangan pemerintah audit operasional dan audit keuangan
pemerintah; stantadar audit internal, standar
Boynton and Johnson 21
audit pemerintah
15 UJIAN AKHIR SEMESTER

Dibuat oleh: Disahkan oleh: Mengetahui:

Drs. Baihaqi A. Lintang., Ak., MM Atik Djajanti SE., Ak., M.Ak Dr. Wiwiek Prihandini., Ak., MM
Dosen Ketua Program Studi S1 Akuntansi Dekan Fakultas Ekonomi & Bisnis

EKA 4162 - Silabus Auditing II – Program Studi S-1 Akuntansi Page 6 of 6

Anda mungkin juga menyukai