Anda di halaman 1dari 2

PANDUAN PRAKTIK KLINIS (PPK)

TATA LAKSANA KASUS


RSIA CITRA ANANDA CIPUTAT

INFEKSI VIRUS DENGUE


(ICD 10 : ……)
1. Pengertian (Definisi) - Demam akut yang disebabkan oleh infeksi virus dengue.
2. Anamnesis - Demam mendadak tinggi, durasi 2-7 hari
- Anoreksia, muntah, nyeri kepala, nyeri ulu hati
- Kadang ditemukan diare
- Perdarahan paling sering adalah mimisan dan bintik-bintik merah
- Keadaan umum, kesadaran, tanda vital
3. Pemeriksaan Fisik - Hepatomegali, efusi pleura (pada demam berdarah dengue)
- Tanda syok :
- Penurunan kesadaran, sianosis
- Nafas cepat, nadi lemah, kadang tidak teraba
- Tekanan darah turun, tekanan nadi <10 mmHg
- Akral dingin, capillary refill menurun
- Oliguria bahkan anuria
4. Kriteria Diagnosis - Demam tinggi mendadak tanpa sebab yang jelas, berlangsung terus
menerus selama 2-7 hari
- Manifestasi perdarahan dapat berupa uji bendung positif, petekie,
ekimosis, epistaksis, perdarahan gusi, hematemesis, dan/atau melena
- Hepatomegali
- Syok
- Kriteria laboratorium : trombositopenia dan/atau hemokonsentrasi
5. Diagnosis Banding 1. Demam karena infeksi tanpa adanya tanda lokal
a. Demam dengue/demam berdarah dengue
b. Demam tifoid
c. Infeksi saluran kemih
d. Sepsis
e. Malaria
f. Demam yang berhubungan dengan infeksi HIV
2. Demam karena infeksi dengan adanya tanda lokal
a. Infeksi saluran napas
b. Meningitis
c. Demam reumatik
d. Infeksi kulit dan jaringan lunak
e. Pneumonia
f. Otitis Media
3. Demam dengan ruam
a. Campak/measles
b. Rubella
c. Eksantema subitum
d. Demam berdarah dengue
e. Infeksi virus lain
4. Demam lebih dari 7 hari
a. Demam tifoid
b. Tuberkulosis
6. Pemeriksaan 1. Pemeriksaan darah tepi lengkap : Hb, Ht, hitung jenis leukosit,
Penunjang trombosit
2. Apus darah tepi (sesuai indikasi)
3. Pemeriksaan urin turin
4. Foto toraks sesuai indikasi
5. Pungsi lumbal bila curiga meningitis
8. Terapi
1. Pelacakan etiologi
2. Dukungan nutrisi
3. Terapi medikamentosa berupa antipiretik

9. Edukasi - Hidrasi secukupnya


- Kompres hangat
10. Prognosis Tergantung etiologi

11. Tingkat Evidens


12. Tingkat Rekomendasi
13. Penelaah Kritis

14. Indikator Medis


15. Kepustakaan 1. WHO. Buku saku pelayanan kesehatan anak di rumah sakit. 2010

Anda mungkin juga menyukai