Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

(RPS)

Mata Kuliah:
Embedded System

JURUSAN TEKNIK ELEKTRO


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG
2019
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
(RPS)

Jurusan Teknik Elektro


Mata Kuliah Embedded System
Semester 7
SKS 2
Dosen Pengampu Khusnul Hidayat, S.T., M.T.
Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL)
KK-1
KK-2

Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)

Deskripsi Mata Kuliah


Bentuk dan Penilaian
Minggu Kemampuan yang Bahan Kajian/Materi
Metode Pengalaman Belajar Bobot
ke- diharapkan (Sub-CPMK) Pembelajaran Teknik Indikator
Pembelajaran (%)
1 • Mahasiswa memahami • Kontrak perkuliahan • Ceramah Tugas Terstruktur: membuat • Tes tertulis Mampu membuat blok
tujuan dan materi • Pengertian Embedded System • Diskusi blok diagram Embedded System (UTS) diagram Embedded System
perkuliahan beserta penjelasan. • Penilaian
• Mahasiswa memahami tugas
konsep Embedded System terstruktur
2 Mahasiswa mampu Antarmuka LCD • Ceramah
menggunakan LCD • Fungsi pin-pin pada LCD • Diskusi
Character 16x2 sebagai • Instruksi untuk memprogram • Simulasi
antarmuka mikrokontroler LCD program
• Antarmuka LCD ke AVR
• Program LCD dengan bahasa
C
3 Mahasiswa mampu Antarmuka keypad
menggunakan keypad 3x4 • Dasar operasi keyboard
sebagai antarmuka • Mekanisme deteksi keypad
mikrokontroler • Antarmuka keypad ke AVR
menggunakan bahasa C
4 Karakteristik ADC
• Perangkat ADC pada IC AVR
• Proses data acquisition
menggunakan ADC
• Faktor-faktor pemilihan tipe
ADC
• Program ADC AVR
menggunakan bahasa C
5 Antarmuka sensor dan pengolah
sinyal
• Antarmuka sensor suhu pada
AVR
• Pengolah sinyal
6 Antarmuka DAC
• Cara kerja DAC secara umum
• IC MC1408.DAC0808
• Program IC DAC pada AVR
menggunakan bahasa C
7 Relay dan Optoisolator
• Cara kerja relay
Bentuk dan Penilaian
Minggu Kemampuan yang Bahan Kajian/Materi
Metode Pengalaman Belajar Bobot
ke- diharapkan (Sub-CPMK) Pembelajaran Teknik Indikator
Pembelajaran (%)
• Antarmuka AVR dengan
relay
• Cara kerja optoisolator
• Antarmuka AVR dengan
optoisolator
8 Ujian Tengah Semester
9 Antarmuka motor stepper
• Cara kerja motor stepper
• Antarmuka AVR dengan
motor stepper
• Program pengendali motor
stepper
• Step angle, steps per
revolution, tooth pitch,
rotation speed, dan RPM
10 Mahasiswa dapat Pembangkit gelombang dan
memahami dan membuat input capture
program pembangkit • Fitur compare dan capture
gelombang dan pengukur • Membangkitkan gelambang
frekuensi dan duty-cyle dengan beberapa frekuensi
gelombang menggunakan • Fitur capture pada timer
timer. • Program fitur capture dengan
Bahasa C
11 Kontrol motor DC
• Prinsip kerja motor DC
• Program control motor DC
• PWM sebagai kontrol
kecepatan motor DC
• Pembangkit PWM dengan
berbagai duty-cycle
menggunakan timer
• Program PWM sebagai
kontrol kecepatan motor DC
12 Protokol SPI
• Operasi read dan write
protocol SPI
• Pin-pin SPI
Bentuk dan Penilaian
Minggu Kemampuan yang Bahan Kajian/Materi
Metode Pengalaman Belajar Bobot
ke- diharapkan (Sub-CPMK) Pembelajaran Teknik Indikator
Pembelajaran (%)
• Fungsi register SPI
13 Antarmuka display MAX7221
• Cara kerja 7 segment
• Fungsi pin-pin IC MAX7221
• Fungsi register IC MAX7221
• Program menampilkan angka
dengan Bahasa C
14 Protokol I2C
• Operasi read dan write
protocol I2C
• Pin-pin SCK dan SCL
• Fungsi register I2C (TWI)
15 Antarmuka RTC DS1307
• Cara kerja Real-Time Clock
(RTC)
• Fungsi pin-pin RTC DS1307
• Fungsi register RTC DS1307
• Antarmuka RTC DS1307
dengan AVR
• Program menampilkan waktu
dan tanggal
16 Ujian Akhir Semester

Anda mungkin juga menyukai