Anda di halaman 1dari 4

KONTRAK BELAJAR MAHASISWA STIKES CITRA DELIMA PANGKALPINANG

Stase : Keperawatan Gawat Darurat dan Kritis


Nama Preseptee : Lisa Lestari
Nama Preceptor :
Periode : 1 April s/d 27 April 2019

Sasaran Belajar / Kompetensi Rencana Kegiatan Metode/Media Target Waktu Persetujuan


Preseptor
Orientasi ruangan Diskusi Hari ke-1 (
Tanya jawab tanggal 1 April
2019)
Mampu melakukan komunikasi yang efektif dalam Melakukan pengkajian dan asuhan Diskusi Minggu I
pemberian asuhan keperawatan pada klien dengan keperawatan dengan komunikasi Tanya jawab
berbagai tingkat usia dalam keadaan gawat darurat terapeutik
1. Klien dengan trauma capitis
2. Klien dengan sepsis
3. Klien dengan COPD
Mampu menggunakan keterampilan interpersonal yang Melakukan tindakan keperawatan Diskusi Minggu I
efektif dalam kerja tim sesuai SOP diruangan gawat darurat Tanya jawab
dan kritis Demonstrasi
Mampu menggunakan teknologi dan informasi kesehatan Menggunakan teknologi dan Diskusi Minggu I
secara efektif dan bertanggung jawab informasi kesehatan yang ada Tanya jawab Minggu II
diruangan
Mampu menggunakan proses keperawatan dalam 1. Melakukan pemeriksaan suhu Diskusi Minggu I
menyelesaikan masalah klien pada berbagai tingkat usia tubuh Tanya Jawab Minggu II
dalam keadaan gawat darurat akibat gangguan : 2. Memberikan oksigen melalui Minggu III
- Termoregulasi : trauma kapitis Minggu IV
nassal kanul, NRM, RM
- Oksigenasi : infark miokard, gagal nafas, trauma
thoraks 3. Melakukan pemasangan infus
- Pemenuhan kebutuhan cairan dan elektrolit : DM 4. Membersihkan luka DM
dengan ketoasidosis, krisis tiroid 5. Melakukan nebulizer
- Keamanan fisik : keracunan, sengatan binatang 6. Observasi intubasi endotrakeal
berbisa 7. Melakukan suction
8. Observasi pemasangan chest tube
9. Melakukan pemeriksaan GCS
10. Observasi penjahitan luka
11. Melakukan imobilisasi
fraktur
12. Pemasangan kateter
13. Pemasangan NGT

Mampu menggunakan langkah-langkah pengambilan Memberikan inform consent sebelum Diskusi Minggu II
keputusan etis dan legal dengan berbagai tingkat usia melakukan tindakan Tanya Jawab Minggu III
dalam keadaan gawat darurat Minggu IV

Mampu mengkolaborasikan berbagai aspek dalam Melakukan kolaborasi tindakan Diskusi Minggu I
pemenuhan kebutuhan kesehatan klien dengan berbagai medis sesuai indikasi Tanya Jawab Minggu II
tingkat usia dalam keadaan gawat darurat dan kritis Demonstrasi Minggu III

Mampu mendemonstrasikan ketrampilan teknis Melakukan tindakan keperawatan Diskusi Minggu I


keperawatan yang sesuai dengan standar yang berlaku sesuai SOP rumah sakit Tanya Jawab Minggu II
atau secara kreatif dan inovatif agar pelayanan yang 1. Menghentikan perdarahan Demonstrasi Minggu III
diberikan efisien dan efektif pada klien dengan berbagai 2. RJP Minggu IV
tingkat usia dalam keadaan gawat darurat : 3. Pemasangan dan interpretasi ECG
resusitasi/RJP/BHD
12 lead
4. Perawatan harian defibrilator

Mampu mengembangkan pola pikir kritis, logis dan etis Melakukan asuhan keperawatan Diskusi Minggu I
dalam mengembangkan asuhan keperawatan pada klien sesuai triage Tanya Jawab Minggu II
dengan berbagai tingkat usia dalam keadaan gawat Minggu III
darurat (triage)
Mampu menjalankan fungsi advokasi pada klien dengan Memberikan informasi untuk klien Diskusi Minggu I
berbagai tingkat usia dalam keadaan gawat darurat untuk atau keluarga sebelum mengambil Tanya Jawab Minggu II
mempertahankan hak klien agar dapat mengambil keputusan yang tepat Minggu III
keputusan untuk dirinya
Mampu mempertahankan lingkungan yang aman secara Bekerja sama dengan baik sesama Diskusi Minggu I
konsisten melalui penggunaaan strategi manajemen perawat di ruang gawat darurat dan Tanya Jawab Minggu II
resiko pada klien dengan berbagai tingkat usia dalam kritis Minggu III
keadaan gawat darurat
Mampu melaksanakan pelayanan kesehatan sesuai Melakukan asuhan keperawatan Diskusi Minggu I
dengan kebijakan yang berlaku dalam bidang kesehatan sesuai kebijakan yang berlaku Tanya Jawab Minggu II
dirumah sakit Demonstrasi Minggu III

Mampu memberikan dukungan kepada tim asuhan Ikut serta dalam memberikan asuhan Diskusi Minggu I
keperawatan kepada klien Tanya Jawab Minggu II
keperawatan dengan mempertahankan akontabilitas
Demonstrasi Minggu III
asuhan keperawataan yang diberikan
Mampu mewujudkan lingkungan bekerja yang kondusif Bekerja sama yang baik dengan Diskusi Minggu I
tenaga kesehatan, perawat dan dokter Tanya Jawab Minggu II
diruangan gawat darurat dan kritis
Mampu mengembangkan potensi diri untuk Ikut serta melakukan tindakan Diskusi Minggu I
dengan bimbingan Tanya Jawab Minggu II
meningkatkan kemampuan profesional
Minggu III

Mampu berkonstribusi dalam mengembangkan profesi Menginformasikan ilmu terbaru yang Diskusi Minggu II
didapat untuk diaplikasikan Tanya Jawab Minggu III
keperawatan

Mampu menggunakan hasil penelitian untuk diterapkan Mencari jurnal-jurnal keperawatan Diskusi Minggu II
dan mengaplikasikannya dalam Tanya Jawab Minggu III
dalam pengelolaan klien
tindakan ke klien

Anda mungkin juga menyukai