Anda di halaman 1dari 13

1.

Elemen Store Atmosphere Keterangan

a) Bagian depan dari toko: Bagian depan toko


sangat mencerminkan citra XX1 yaitu elegan dan
nyaman

b) Papan nama dan logo terpampang jelas pada saat


memasuki ke bioskop tersebut.

c) Pintu masuk luamyan luas, sehingga pelanggan


yang masuk tidak berdesakan pada saat masuk ke
dalam bioskop

d) Tempat poster yang ditampikan dalam bioskop


sangat tertata dengan rapi dan diletakkan di sekitar
tepat duduk pelanggan yang menunggu waktu
masuk ke dalam teater, sehingga konsumen bisa
melihat poster film yang sedang tayang ataupun
1) Exterior
yang akan tayang.

e) Tinggi gedung di area ruangan antrian tiket dan


sekitar cafe lumayan tinggi, sehingga membuat
ruangan tersebut nampak lebih luas

f) Luas gedung : di XX1 Padang lumayan luas dan


memiliki banyak studio, sehingga banyak
menampung konsumen yang akan menonton

g) Tingkat strategis lokasi toko : Lokasi Cinema


XX1 sangat strategis, karena berada di lantai 4 dan
merupakan bangunan satu@nya yang berada di
lantai 4 tersebut.

h) Keadaan masyarakat sekitar toko


i) Keadaan masyarakat di daerah lokasi toko

j) Fasilitas parkir : tempat parkir yang disediakan


Cinema XX1 sama dengan tempat parkir yang
disediakan oleh Transmart, sehingga tempat yang
disediakn cukup luas dan aman

a) Alokasi tempat untuk menjual barang, karyawan


dan konsumen:

i. Ruangan penjualan yang disediakan di cinema


XX1 terdapat di bagian depan dalam toko
yaitu area untuk pembelian tiket sebelah kiri
dan cafe di bagian depan dalam pintu masuk
toko.

ii. Juga terdapat Ruangan Karyawan yang


digunakan untuk area istirahat dan makan.

2) Store Layout iii. Alokasi tempat konsumen ini maksudnya


terdapat toiletdan ruangan tunggu.

b) Pengelompokan barang:

c) Alur lalu lintas toko maksudnya di dalam area


dalam Cinema XX1 menggunakan spin layout
(pola berlawanan arah) tetapi dengan dua arah
yaitu arah kanan dan kiri.

d) Pengkategorian barang : barang dikategorikan

e) Alokasi tempat untuk kantor administrasi

f) Pengaturan tiap departemen


3) Interior (Point-Off- Purchase)
Display
a) Pemilihan tema : Cinema XX1 Transmart
menampilkan tema- tema yang berbeda saat ada
pemutaran film yang memberikan kesan menarik
bagi konsumen

b) Penataan rak dan kotak penyimpanan

c) Tempat sampah: Cinema XX1 Transmart


menyediakn tempat sampah di setiap bagian yang
memungkinkan konsumen untuk membuang
sampah, misalnya di toilet, di gang tempat keluar
dari studio dll.

d) Poster dan tanda informasi bagi konsumen:


Cinema XX1 Transmart menampilakn tanda
informasi di depan pintu masuk bioskop dan
menampilkan poster- poster film yang sedang
tayang maupun yang akan tayang.

e) Kemudahan perpindahan barang

f) Peralatan elektronik
a) Pemilihan lantai: Cinema XX1 menampilkan
atau menggunakan lantai dengan karpet yang tebal
sehingga konsumen nyaman saat berjalan.

b) Pewarnaan: warna yang ditampikan pada cinema


XX1 Transmart Padang yaitu warna cream pada
4) General Interior dindingnya dan warna carpetnya berwarna
sehingga memberikan kesan yang lembut dan
elegan

c) Pencahayaan yang diterapkan oleh Cinema XX1


Transmart padang yaitu pencahayaaannya sesuai
standar bioskop pada umumnya
d) Aroma dan Latar belakang suara yang terdapat
di Cinema XX1 aromamya enak karena merupakan
aroma dari cafe yang terdapat dalam XX1 dan juga
terdapat musik yang diputar saat berada di ruang
tungu ataupun di sekitar cafe XX1 Transmart
padang

e) Perabot toko yang difasilitasi oleh Cinema XX1


Transmart padang yaitu tempat duduk untuk
konsumen sambil menunggu jadwal pemutaran
film.

f) Tekstur tembok yang terdapat dalam Cinema


XX1 menggunakan semacam walpaper polos untuk
menutupi bagian dalam tembok.

g) Suhu udara yang terdapat dalam Cinema XX1


sangat nyaman, tidak terlalu dingin dan tidak
terlalu panas.

h) Jarak antar teater yang terdapat dalam Cinema


XX1 tidak terlalu jauh dari pintu masuk sehingga
konsumen langsung bisa menemukan theater yang
dituju.

i) Kamar pas

j) Area khusus : Terdapat di area sebelum masuk


toilet wanita terdapat cermin sebelah kiri sebelum
masuk toilet

l) Karyawan : Karyawan yang bekerja di Cinema


XX1 transmart Padang sopan, ramah,
berpenampilan menarik dan memiliki pengetahuan
tentang produk yang mereka jual

m) Keleluasaan dalam memilih sendiri produk


yang diinginkan

n) Variasi produk : Cinema XX1 Transmart


Padang tidak hanya menjual tiket nonton tetapi
juga menjual makanan atau cemilan yang akan
menjadi pelangkap konsumen pada saa menonton

o) Harga tiket di Cinema XX1 Transmart padang


mulai dari :

 Senin s/d Kamis Rp 35.000,


 Jumat Rp 40.000
 Sabtu/Minggu/Libur Rp 55.000

p) Penempatan tempat pembayaran: Tempat


pembayaran atau pembelian tiket nonton di Cinema
XX1 Transmart Padang yaitu terletak sebelah kiri
dari pintu masuk dan cafe terletak di depan pintu
masuk dalam toko.

2. Competitive Advantage Cinema XX1 Transmart Padang


Keunggulan kompetitif atau keunggulan bersaing (competitive advantage)
adalah kemampuan yang diperoleh melalui karakteristik dan sumber daya suatu
perusahaan untuk memiliki kinerja yang lebih tinggi dibandingkan perusahaan lain
pada industri atau pasar yang sama. Istilah ini berasal dari judul buku Michael Porter,
Competitive Advantage (1985), yang dibuat sebagai jawaban atas kritik terhadap
konsep keunggulan komparatif. Porter merumuskan dua jenis keunggulan kompetitif
perusahaan, yaitu biaya rendah atau diferensiasi produk.

Elemen Competitive Nonton di Cinema XX1


Nonton di Rumah
No Advantage Transmart Padang
Produk yang ditawarkan
di cinema XX1 yaitu
Produk yang ditawarkan
Product (The Services) / tiket nonton film yang
nonton dirumah
Produk atau Jasa belum ada ditayangkan
1. hanyalah menontoan
di televisi dan adanya
acara yang disajikan oleh
cafe
tv pada umumnya

b) Alokasi tempat untuk


menjual barang,
karyawan dan konsumen:

iv. Ruangan penjualan


yang disediakan di
cinema XX1
terdapat di bagian
depan dalam toko
yaitu area untuk
pembelian tiket
Price / Harga
sebelah kiri dan cafe
2.
di bagian depan
dalam pintu masuk
toko.

v. Juga terdapat
Ruangan Karyawan
yang digunakan
untuk area istirahat
dan makan.

vi. Alokasi tempat


konsumen ini
maksudnya terdapat
toiletdan ruangan
tunggu.

b) Pengelompokan
barang:

c) Alur lalu lintas toko


maksudnya di dalam area
dalam Cinema XX1
menggunakan spin
layout (pola berlawanan
arah) tetapi dengan dua
arah yaitu arah kanan
dan kiri.

d) Pengkategorian
barang : barang
dikategorikan

e) Alokasi tempat untuk


kantor administrasi

f) Pengaturan tiap
departemen

a) Pemilihan tema :
Cinema XX1 Transmart
menampilkan tema- tema
yang berbeda saat ada
3) Interior (Point-Off-
pemutaran film yang
Purchase) Display
memberikan kesan
menarik bagi konsumen

b) Penataan rak dan


kotak penyimpanan
c) Tempat sampah:
Cinema XX1 Transmart
menyediakn tempat
sampah di setiap bagian
yang memungkinkan
konsumen untuk
membuang sampah,
misalnya di toilet, di
gang tempat keluar dari
studio dll.

d) Poster dan tanda


informasi bagi
konsumen: Cinema XX1
Transmart menampilakn
tanda informasi di depan
pintu masuk bioskop dan
menampilkan poster-
poster film yang sedang
tayang maupun yang
akan tayang.

e) Kemudahan
perpindahan barang

f) Peralatan elektronik
a) Pemilihan lantai:
Cinema XX1
menampilkan atau
4) General Interior menggunakan lantai
dengan karpet yang tebal
sehingga konsumen
nyaman saat berjalan.
b) Pewarnaan: warna
yang ditampikan pada
cinema XX1 Transmart
Padang yaitu warna
cream pada dindingnya
dan warna carpetnya
berwarna sehingga
memberikan kesan yang
lembut dan elegan

c) Pencahayaan yang
diterapkan oleh Cinema
XX1 Transmart padang
yaitu pencahayaaannya
sesuai standar bioskop
pada umumnya

d) Aroma dan Latar


belakang suara yang
terdapat di Cinema XX1
aromamya enak karena
merupakan aroma dari
cafe yang terdapat dalam
XX1 dan juga terdapat
musik yang diputar saat
berada di ruang tungu
ataupun di sekitar cafe
XX1 Transmart padang

e) Perabot toko yang


difasilitasi oleh Cinema
XX1 Transmart padang
yaitu tempat duduk untuk
konsumen sambil
menunggu jadwal
pemutaran film.

f) Tekstur tembok yang


terdapat dalam Cinema
XX1 menggunakan
semacam walpaper polos
untuk menutupi bagian
dalam tembok.

g) Suhu udara yang


terdapat dalam Cinema
XX1 sangat nyaman,
tidak terlalu dingin dan
tidak terlalu panas.

h) Jarak antar teater yang


terdapat dalam Cinema
XX1 tidak terlalu jauh
dari pintu masuk
sehingga konsumen
langsung bisa
menemukan theater yang
dituju.

i) Kamar pas

j) Area khusus : Terdapat


di area sebelum masuk
toilet wanita terdapat
cermin sebelah kiri
sebelum masuk toilet

l) Karyawan : Karyawan
yang bekerja di Cinema
XX1 transmart Padang
sopan, ramah,
berpenampilan menarik
dan memiliki
pengetahuan tentang
produk yang mereka jual

m) Keleluasaan dalam
memilih sendiri produk
yang diinginkan

n) Variasi produk :
Cinema XX1 Transmart
Padang tidak hanya
menjual tiket nonton
tetapi juga menjual
makanan atau cemilan
yang akan menjadi
pelangkap konsumen
pada saa menonton

o) Harga tiket di Cinema


XX1 Transmart padang
mulai dari :

 Senin s/d Kamis Rp


35.000,
 Jumat Rp 40.000
 Sabtu/Minggu/Libur
Rp 55.000

p) Penempatan tempat
pembayaran: Tempat
pembayaran atau
pembelian tiket nonton di
Cinema XX1 Transmart
Padang yaitu terletak
sebelah kiri dari pintu
masuk dan cafe terletak
di depan pintu masuk
dalam toko.

Anda mungkin juga menyukai