Anda di halaman 1dari 2

Nama : Shania Aviandro

NPM : 10070319094
Kelompok :3
Tugas : 1a

A. Lingkup Umum
Pemahaman KAK ( Kerangka Acuan Kerja)
KAK berisi tentang penjelasan/keterangan mengenai apa, mengapa, kapan,
dimana, bagaimana, dan berapa perkiraan biaya suatu kegiatan. Sistematika KAK dapat
dijabarkan sebai berikut:
a) Latar Belakang Di Lakukannya Sebuah kegiatan
b) Kegiatan Apa Yang Akan Dilaksanakan
c) Maksud dan Tujuan diadakannya suatu kegiatan
d) Indikator Keluaran dan Keluaran
e) Tempat Pelaksanaan Kegiatan
f) Pelaksana dan Penanggung Jawab Kegiatan
g) Jadwal Kegiatan
h) Biaya

B. Lingkup Khusus
 Penentuan Topik : Perumusan Persoalan, Tujuan dan Sasaran
Dalam gal menentukan topik alangkah baikknya untuk mendalami hal yang
akan di bahas sehingga dari pendalaman materi tersebut akan muncul persoalan-
persoalan yang timbul di fikiran dengan serta memikirkan tujuan dan sasaran jika
mengguanakan topik tersebut.

 Penentuan Lingkup : Lingkup Kajian, Lingkup Wilayah


Penentuan lingkup agar kita tau batasan hal yang akan di bahas supaya
tidak melenceng ke topik-topik lainnya dan wilayah tersebut cocok dengan
bahasan kita. Agar data akurat

 Pembahasan Tahapan Kerja : Survey dan Proses Perencanaan


Pembahasan tahapan kerja dimana akan dilakukan survey yang mana kita
akan mendatangi tempat tersebut untuk mengumpulkan data-data yang mana
berhubungan dengan topik. Yang mana data hasil dari survey tersebut akan
diolah, dan dilakukan proses perencanaan untuk kedepannya menjadi lebih baik.
 Penentuan Hasil : Produk yang akan dihasilakan
Produk yang dihasilkan dapat berupa gagasan, ide, ataupun rencana yang
mana berhubungan dengan topik agar dapat mendukung potensi ataupun
memperbaiki lingkup wilayah ataupun lingkup kajian yang di analisis

Anda mungkin juga menyukai