Anda di halaman 1dari 7

1.

Tumbuhan Kaktus

a. Manfaatnya

Kaktus Sebagai Sumber Pengobatan


Kaktus Sebagai Perawatan Kulit
Kaktus Sebagai Penawar Racun
Kaktus Sebagai Tanaman Hias
Memperlancar pencernaan
Kaktus Sebagai Sumber Makanan

b. Cara beradaptasi dengan lingkungan


Tumbuhan juga menyesuaikan diri dengan lingkungan dengan cara
memiliki batang tebal. Di dalam batang tersebut, tersimpan jaringan
penyimpan air yang akan digunakan oleh tumbuhan untuk bertahan
hidup. Tumbuhan yang hidup di lingkungan kering biasanya memiliki
bentuk batang seperti ini.

c. Cara melindungi diri


menggunakan durinya.

1
2. Tumbuhan putri malu

a. Manfaatnya
Menyembuhkan Batuk
Mengobati Luka
Menghentikan Pendarahan dan Infeksi
Mengatasi Insomnia
Obat Sakit Perut dan Cacingan

b. Cara beradaptasi dengan lingkungan


Putri malu merupakan tumbuhan dengan daun sangat unik. Daunnya
dapat mengatup secara tiba-tiba bila terkena rangsangan dari luar
sehingga putri malu merupakan tanaman yang mampu melindungi diri
pada rangsangan dari luar.

c. Cara melindungi diri


Untuk melindungi dirinya dari predator herbivora yang ingin memakan
daunnya dengan cara menguncupkan daun-daunnya. warna daun putri
malu bagian bawah lebih pucat dari warna bagian atas sehingga
predator herbivora mengira tanaman tersebut telah layu..

2
3. Tumbuhan Pohon Kelapa

a. Manfaatnya

 Air buahnya dapat dijadikan minuman segar.


 Daging buah dapat dimakan dan dibuat minyak goreng.
 Akarnya dapat dijadikan obat tradisional.
 Batangnya dijadikan bahan bangunan atau jembatan.
 Tempurung dapat dijadikan arang, bahan kerajinan tangan dan alat
rumah tangga.
 Daunnya dapat dijadikan berbagai anyaman.
 Lidi daun dapat dijadikan sapu dan tusuk sate.
 Umbutnya dapat dijadikan sayuran enak.
 Sabutnya dapat dijadikan keset / alas kaki.
 Air sadapan tandan bunga dapat dijadikan cuka, arak dan gula merah.
 Akar (Minuman dan obat-obatan herbal)
 Bunga (Sebagai bahan obat-obatan tradisional)

3
b. Cara beradaptasi dengan lingkungan
Keistimewaan pohon kelapa adalah dapat hidup beradaptasi di mana
saja. Pohon kelapa dapat tumbuh di tepi pantai yang berair asin, maupun
di atas gunung.Dengan cara akar nya memanjang untuk mencari air di
daerah kering untuk kelangsungan hidupnya.
c. Cara melindungi diri
Melindungi diri batang yang panjang, serta tidak memiliki cabang,
sehingga predator akan sulit menggapainya(buahnya)
tumbuhan tersebut untuk melindungi biji mereka dari tumbuhan atau
hewan lain yang ingin merusaknya. Dengan cangkang yang keras pohon –
pohon tersebut dapat meneruskan perkembang biakan tanpa diganggu
atau dimangsa oleh hewan penganggu lainnya.

4
4. Tumbuhan Bambu

a. Manfaatnya
Sebagai Makanan Hewan
Sebagai Kuliner (rebung)
Sebagai Alat memasak
Sebagai bahan membuat alat memasak
Sebagai Konstruksi jembatan
Sebagai alat musik
Sebagai Bahan Kerajinan & Dekorasi
Sebagai Senjata

b. Cara beradaptasi dengan lingkungan


kondisi lingkungan yang cukup air merupakan salah satu jalan bagi pohon
bambu untuk beradaptasi. Tanpa adanya kondisi air yang cukup, maka
tentunya pohon bambu akan sulit tumbuh yg berkembangbiak.

c. Cara melindungi diri


Bambu mempunyai rambut-rambut halus. Rambut-rambut halus
tersebut dapat menyebabkan gatal-gatal di kulit. Apabila bulu halus
tersebut mengenai kulit manusia, maka akan menimbulkan rasa gatal
secara sementara namun tidak berbahaya.

5
5. Tumbuhan Pohon karet

a. Manfaatnya
Menjaga iklim Lingkungan
Dapat Berperan dalam reboisasai dan rehabilitas lahan
Mengurangi Emisi Rumah Kaca
Menyumbang Bahan Karet
Mendukung Kinerja Industri Sintetis
Pohon Karet Membuka Lapangan Kerja
Bahan Obat-obatan
Bahan untuk membuat peralatan dapur

b. Cara beradaptasi dengan lingkungan


Pada saat musim gugur ia akan mengugurkan daunya

c. Cara melindungi diri


Pohon karet dapat mengeluarkan getah. Getah dapat menempel ke
tubuh hewan yang mengganggunya. Getah yang menempel menyebabkan
hewan sulit bergerak. Dengan demikian, tumbuhan tersebut terhindar
dari gangguan hewan.

6
7

Anda mungkin juga menyukai